1 Hour Online Training: Systematic Literature Review

  Рет қаралды 23,651

BrainmaticsID

BrainmaticsID

4 жыл бұрын

Systematic literature review atau sering disingkat SLR atau dalam bahasa indonesia disebut tinjauan pustaka sistematis adalah metode literature review yang mengidentifikasi, menilai, dan menginterpretasi seluruh temuan-temuan pada suatu topik penelitian, untuk menjawab pertanyaan penelitian (research question) yang telah ditetapkan sebelumnya (Kitchenham & Charters, 2007). Metode SLR dilakukan secara sistematis dengan mengikuti tahapan dan protokol yang memungkinkan proses literature review terhindar dari bias dan pemahaman yang bersifat subyektif dari penelitinya.
SLR adalah metode literature review yang biasa dilakukan peneliti di bidang farmasi dan kedokteran, namun baru mulai dibawa ke dunia computing khususnya software engineering pada tahun 2007 oleh Barbara Kitchenham melalui papernya berjudul Guidelines in performing Systematic Literature Reviews in Software Engineering.Training ini membahas tentang pengantar dan metode-metode yang ada untuk melakukan literature review, dan lebih detail tentang systematic literature review (SLR), beserta tahapan dan studi kasusnya.
Paparan dapat anda download pada link berikut: romisatriawahono.net/rm

Пікірлер: 21
@sulfikarsallu5497
@sulfikarsallu5497 Жыл бұрын
sudah bapak ini yang layak menjadi Menteri Pendidikan di Indonesia, sy pernah di ajar 15 tahun lalu, moga sehat selalu Pak RSW
@marianusbria
@marianusbria 4 ай бұрын
Terima Kasih dan Sukses selalu yah Pak Rommy.
@satriayunas4877
@satriayunas4877 2 жыл бұрын
Sangat bermanfaat sekali pak, semoga ilmu ini berkah dan bapak mendapatkan pahalanya. Aaminn YRA
@trionopdm4055
@trionopdm4055 2 жыл бұрын
alhamdulillah insyaallah sangat bermanfaat
@uunabidin1366
@uunabidin1366 6 ай бұрын
Manfaat, full value trimakasih dan mantap
@muhamadfathurahman8641
@muhamadfathurahman8641 3 жыл бұрын
Alhamdulillah sangat bermanfaat.
@yupiisnaini9868
@yupiisnaini9868 2 жыл бұрын
Alhamdulillah, sangat mencerahkan pak Romi. Terima kasih sharingnya
@muhammadhidayat4953
@muhammadhidayat4953 3 жыл бұрын
Yaa Allah luar biasa pak
@kendozt
@kendozt 3 жыл бұрын
Mencerahkan sekali di bagian ini 36:52 , pas dengan apa yang sedang saya cari. Terima kasih pak Romi.
@rezazulkarnaen2038
@rezazulkarnaen2038 2 жыл бұрын
Terimakasih, sangat bermanfaat sekali.. semoga bapak selalu sehat dan berbahagia
@ahmadm.kamarudin8088
@ahmadm.kamarudin8088 2 жыл бұрын
baik sekali, tksh..
@karyonokendari7866
@karyonokendari7866 4 жыл бұрын
sangat bermafaat sekali pak.
@muhnabilchannel
@muhnabilchannel 3 жыл бұрын
Terimakasih pak
@MukhtarSipoet
@MukhtarSipoet 2 жыл бұрын
mantap guru,,!
@azminuddinazis2783
@azminuddinazis2783 3 жыл бұрын
Terima kasih ilmunya pak :)
@BrainmaticsID
@BrainmaticsID 3 жыл бұрын
Semoga bermanfaat ya kak :)
@tutitarwiyahadisam7829
@tutitarwiyahadisam7829 2 жыл бұрын
Luar biasa baik hatinya Pak Romi. Merelakan dan menyampaikan utk orang lain menggunakan file2 Bapak dan membolehkan mengganti nama utk digunakan dalam pembelajaran. Baarokallooh Pak Romi
@endahpurnamasari645
@endahpurnamasari645 3 жыл бұрын
Pak Romi, bagaimana cara meng-up date pencarian literature untuk mengetahui publikasi terbaru berdasarkan review question, keywords, search string yang sudah di set sebelumnya. Saya sudah tidak mengup-date selama 3 bulan. Bagaimana cukup efektif agar pencarian yang di re-run tidak terindikasi duplikat dari pencarian sebelumnya?
@laodemuslimin371
@laodemuslimin371 3 жыл бұрын
telat nonton akhirnya sekarang keteteran, ada arahan untuk menguatkan gak pak? hehe...
@onlyme1560
@onlyme1560 2 жыл бұрын
pembahasan 1.1 nya ada?
1 Hour Online Training: COBIT 2019 Foundation
3:07:09
BrainmaticsID
Рет қаралды 10 М.
Пранк пошел не по плану…🥲
00:59
Саша Квашеная
Рет қаралды 6 МЛН
A teacher captured the cutest moment at the nursery #shorts
00:33
Fabiosa Stories
Рет қаралды 40 МЛН
Amazing weight loss transformation !! 😱😱
00:24
Tibo InShape
Рет қаралды 59 МЛН
Why Is He Unhappy…?
00:26
Alan Chikin Chow
Рет қаралды 15 МЛН
Systematic Literature Review | Arizona Mustika Rini
1:55:41
Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM
Рет қаралды 9 М.
SISTEMATIK LITERATUR REVIEW
34:59
Syamsul Arifin Center
Рет қаралды 4,1 М.
Covidence: Getting started
1:00:40
UQ Library
Рет қаралды 6 М.
Tutorial Systematic Literature Review dengan Watase UAKE.
35:23
Endang Hariningsih
Рет қаралды 389
Пранк пошел не по плану…🥲
00:59
Саша Квашеная
Рет қаралды 6 МЛН