20 Tahun Timor Leste: Cerita Setelah Merdeka | Mata Najwa

  Рет қаралды 16,777,225

Najwa Shihab

Najwa Shihab

Жыл бұрын

Setelah Orde Baru tumbang pada 1999, referendum diadakan untuk menentukan nasib Timor Timur. Mereka memilih merdeka.
Akhirnya, pada 2002 lahirlah sebuah negara baru bernama Timor Leste.
Dua puluh tahun berlalu, apa kabar Timor Leste kini?
Mata Najwa mengunjungi Bumi Lorosae, ngobrol dengan Presiden Ramos Horta, lalu tokoh pejuang sekaligus presiden pertama Timor Leste Xanana Gusmao dan banyak lainnya.
Sebagian masyarakat Indonesia menganggap Timor Leste menyesal setelah memilih merdeka, tapi bagaimana warga Timor Leste melihatnya? Nonton sampai habis.
#MataNajwa #TimorLeste #RamosHorta #XananaGusmao #JadiPaham #Narasi
(Narasi)
Tonton juga Mata Najwa eps. [20 Tahun Timor Leste: Cerita Setelah Merdeka] dan epsiode lainnya di www.narasi.tv atau klik link bit.ly/3OllbbW
Jangan lupa subscribe, tinggalkan komentar dan share.
Tonton konten lainnya juga di KZfaq Channel:
- Narasi bit.ly/SubscribeKZfaqNarasi
- Narasi Newsroom bit.ly/SubscribeNarasiNewsroom
Jangan lupa subscribe yaa..
Follow:
/ najwashihab
/ najwashihab
/ najwashihabofficial

Пікірлер: 22 000
@NajwaShihab
@NajwaShihab Жыл бұрын
Biar #jadipaham tentang Timor Leste, nonton "Dominasi Indonesia dalam Impor Timor Leste: Makanan, Motor, Sinetron. China Kalah?" di sini kzfaq.info/get/bejne/aax5jc-B2cjcoaM.html
@bijonearc3233
@bijonearc3233 Жыл бұрын
wjwjwk... pas ada foto suharto mau rasa nya ane ngegas.... tapi ingat... kalo ane politisi ngomong harus di jaga eekk lah
@shototodoroki-zu4jl
@shototodoroki-zu4jl Жыл бұрын
ara araa~
@JuniorChanelMusik
@JuniorChanelMusik Жыл бұрын
Sehat jasmani dan rohani kaka Najwa 🥰🥰🥰
@dehyshikhsannst3057
@dehyshikhsannst3057 Жыл бұрын
Waw sinetron Indo ya . Kalau masyarakat Korut juga ada yg hobi nonton K Drama, tapi harus sembunyi"
@kopiluakwhite625
@kopiluakwhite625 Жыл бұрын
@@bijonearc3233 aaaaaaaaaa yang
@fitria2663
@fitria2663 Жыл бұрын
" Kalo tidak sedang bersenjata apalagi sedang menderita maka dia bukan musuh tapi manusia " sumpah langsung netes air mata ketika mendengar kalimat itu 😌
@Frizhazzone
@Frizhazzone Жыл бұрын
Kepan polisi kita punya pedoman kayak gitu ya 😭
@yadimulyadi7669
@yadimulyadi7669 Жыл бұрын
mabar PUBG ga pake senjata minim darah dan lotlotan lagi , tapi tetep dibantai
@rendikorendiko5486
@rendikorendiko5486 Жыл бұрын
@@Frizhazzone emng polisi kita berontak ,, ngga apple to apple dlm perbandingan..
@andarkz4863
@andarkz4863 Жыл бұрын
Bullshit, Faktanya, Bukan cuma dibunuh, kalau tni terluka atau tertangkap disiksa sampai mati sama fretilin.
@putrajember6520
@putrajember6520 Жыл бұрын
@@yonq3287 bukanya indonesia sekarang sedang di acak2 keturunan cina ya dengan korupsinya yg super2 gede ratusan triliyun melayang sia2 di tangan orang2 keturunan cina
@FitraEri
@FitraEri Жыл бұрын
Dokumenter yang luar biasa. Sangat informatif dan edukatif. Great job mbak Nana dan tim.
@PakTantra
@PakTantra Жыл бұрын
Anda lagi...
@MTCHKI
@MTCHKI Жыл бұрын
Luarbiasa om fitra ternyata nonton youtube jga 😁
@SumberInformasi
@SumberInformasi Жыл бұрын
ketiga
@fajarsiddiq4960
@fajarsiddiq4960 Жыл бұрын
Hallo pak,
@adhantaufiq1024
@adhantaufiq1024 Жыл бұрын
Sepi Job Ya om 🤣
@Taufikurrahman-Chanel
@Taufikurrahman-Chanel 16 күн бұрын
Dahulu sebelum merdeka Timor Leste masih lebih maju daripada NTT tapi sekarang setelah merdeka malah ketinggalan jauh dari NTT
@orangdalam264
@orangdalam264 8 ай бұрын
Saya WNI tinggal dan bekerja di balibo. Hidup aman dan damai dengan warga setempat. Masalalu hanya cerita.sekarang mereka menatap masa depan
@noviantoid
@noviantoid Жыл бұрын
Merdeka bukan sebatas gagahnya mengibarkan bendera sendiri, Merdeka berarti mengambil tanggung jawab sepenuhnya atas diri sendiri - Mba Nana 🥺👏🏻✨
@m.c7803
@m.c7803 Жыл бұрын
Ini aku nangis
@MrOlo79
@MrOlo79 Жыл бұрын
👍👍👍👍
@jackdaniel70
@jackdaniel70 Жыл бұрын
Cah ipnu
@radjagaming2250
@radjagaming2250 Жыл бұрын
pw jateng hadir
@devisyahni2321
@devisyahni2321 Жыл бұрын
@@agushartono3974harapanmu dan ahmad dhani hanya jadi mimpi,dan hanya jadikan kalian sakit hati
@itatimoroan1246
@itatimoroan1246 Жыл бұрын
Aku lahir di Dili, TimLes, Besar di TimLes. Tahun 99 merupakan sejarah menyakitkan harus berpisah dengan saudaraku di Timor Lorosae. Orang tuaku memilih bergabung dengan Indonesia saat jajak pendapat. Alhamdulillah aku jadi WNI, namun hati dan cinta kasihku masih kpd saudara-saudari di Timor Lorosae, terkhusus keluarga di Kota Dili tanah kelahiran. Gedung presidensial belakang mbak Najwa dulunya kantor Gubernur Timor Timur, kami selalu mandi di pantai depan gedung tsb dulunya. I miss you all fellas... Hobrigado barak ! 𝘏𝘢𝘶 𝘭𝘢 𝘩𝘢𝘵𝘦𝘯𝘦 𝘛𝘦𝘵𝘶𝘯 𝘣𝘢𝘳𝘢𝘬 𝘩𝘢𝘶 𝘯𝘪𝘢𝘯 𝘶𝘮𝘢 𝘪𝘩𝘢 𝘤𝘰𝘮𝘰𝘳𝘰 ;) 😭🥺😭🇮🇩🌹🇹🇱
@yesiam2229
@yesiam2229 Жыл бұрын
Semangat kawan, ada ungkapan dimana bumi dipijak disitu langit dijunjung, artinya cintailah dimanapun dirimu berada, sementara darahmu darah timor leste, maka km jg mencintainya, tak apa, stelah km sukses nanti km bs bantu saudaramu disana
@putramatebean2606
@putramatebean2606 Жыл бұрын
Come to Timor Leste one day
@nanangsudrajat787
@nanangsudrajat787 Жыл бұрын
Orang Tua MU Cerdas
@hamsuryas219
@hamsuryas219 Жыл бұрын
@@yonq3287 kadrun terus 👏👍
@NONAME-su3ec
@NONAME-su3ec Жыл бұрын
Pulanglah nak kita masih bersaudara
@GaskenBonsai
@GaskenBonsai 5 ай бұрын
Luar biasa! Betapa pentingnya arti kemerdekaan. Satu kata untuk Timor Leste, "SAUDARA".
@misnawati1936
@misnawati1936 6 күн бұрын
Gak sudi punya saudara PENGHIANAT.
@eddogovindha
@eddogovindha 10 ай бұрын
Punya feeling yg kuat sekali bahwa Timor Leste akan menjadi negara yg sejahtera dan maju dkemudian hari. Negara dengan luas yg tdk terlalu besar, sama dengan Singapura. Good luck, Timor Leste. Tuhan memberkati.
@morfosispictures8190
@morfosispictures8190 10 ай бұрын
Lebih kecil dan lebih sejahtera Brunei Darussalam ketimbang Singapura
@ryoutakabatzy7665
@ryoutakabatzy7665 10 ай бұрын
Agak berat lokasinya kurang strategis kyk singapura
@RJHDesain
@RJHDesain Жыл бұрын
4.5 juta View dalam 3 Hari, Bukti bahwa kita orang Indonesia Masi mencintai Saudara kita di Timor Leste...
@TheKingofTheUniverse.
@TheKingofTheUniverse. Жыл бұрын
bukan cinta lebih tepat nya ingin tau apalagi banyak narasi yg menggiring opini bahwa warga timor leste ingin jadi bagian indonesia
@adenovit4784
@adenovit4784 Жыл бұрын
@@TheKingofTheUniverse. nah ini lebih masuk akal..sebagian besar penonton itu adalah orang2 yang ingin tahu apa yang terjadi setelah merdeka
@dewiretno7490
@dewiretno7490 Жыл бұрын
Bukan mencintai tapi KEPO aja sih kyk ga tau netizen indo aja
@ahmadnurdiansyh
@ahmadnurdiansyh 2 ай бұрын
​@@dewiretno7490bukan kepo sih Karna ingin nonton aja
@TheDillyano
@TheDillyano Жыл бұрын
Ayah ku Angkatan Darat meninggal saat masih aku msh bayi.. saat operasi Seroja dahulu kala..dan aku ada diselipi nama Dili oleh orang tua ku.. Ya Allah ampunilah dosa ayahku.. temapatkan lah beliau di sisi Mu... dan semoga Timor Leste dan penduduk nya menjadi negara yg lebih baik lagi... Aamiin
@habibavicena7207
@habibavicena7207 Жыл бұрын
Allahumaghfirlahu warhamhu wa'afihi wafuanhu. Semoga almarhum mendapat tempat yang baik disisi Allah SWT
@glenncahyo8509
@glenncahyo8509 9 ай бұрын
Sama dgn adik saya yang terlahir saat ayah bertugas di Timor dan diberi nama Diliyanto
@El_Reiz
@El_Reiz 5 ай бұрын
Salam Damai Saudaraku 🤝 Bravo Indonésia 🇮🇩 Viva Timor Leste 🇹🇱
@mujisuharyanto4146
@mujisuharyanto4146 4 ай бұрын
​@habibaviena7207 Ayahmu,,,, adikmu tidak bersalah,,,, dia hanya menjalankan Tugas,,,,, dan itu adalah akibat keputusan Politik Presiden nya. Salah menurut TL Benar bagi Pemimpin Negara Indonesia. Terima itu sebagai perjalan sebuah Sejarah. Biarlah sekarang Timur Leste mengelola Negara sendiri. Semoga kedepan TL semakin baik.
@sigithendratno3425
@sigithendratno3425 4 ай бұрын
Aamiin 🤲
@nurikhfan
@nurikhfan 7 ай бұрын
Pemuda-pemudi Timor Leste yang diwawancarai oleh Mba Nana, tidak terasa asing.
@scienceking2259
@scienceking2259 7 ай бұрын
Ingin rasanya memeluk beliau dan meminta maaf atas semua yg terjadi, hiduplah dalam damai saudara²ku 💙
@itssafriani
@itssafriani Жыл бұрын
ibu kasian adalah kartini nya timor leste, sungguh mulia dan sangat menginspirasi
@jspermana798
@jspermana798 Жыл бұрын
Salut dengan keputusan Presiden Habibie. Beliau sangat visioner. Tidak terus²an mempertahankan Timor Timur. Mengingat akar sejarahnya juga berbeda dengan wilayah indonesia yang lainnya. Berbeda dengan NTT yang bagian dari Hindia Belanda. Timtim dahulu Portugis. Makanya, sebelum 1999, Indonesia banyak ditekan oleh dunia International. Seperti menjadi duri dalam daging. Ibaratnya pengorbanan tidak seimbang dengan hasil yang didapat... Keadaan sekarang di Timor Leste bisa menjadi cermin. Di satu sisi merdeka menjadi negara sendiri, namun di sisi lain agak sulit dengan kemampuan yg terbatas untuk melakukan pembangunan... Seperti bidang pendidikan. Seharusnya setelah 20tahun berdiri sendiri sudah bisa membuat gedung² sekolah yang banyak... Yaahh.. Semoga di masa depan Timor Leste bisa menemukan jalan untuk berkembang dan lepas dari keterpurukan.. GBU 🙏🏼
@agusfaragus9849
@agusfaragus9849 Жыл бұрын
Dijebak barat dan diblokade barat saat bangsa indonesia belum mandiri berbeda dgn sekarang
@yanuarramadhani6862
@yanuarramadhani6862 Жыл бұрын
Ya emang dari awal timles bukan bagian indonesia, wilayah indonesia kan bekas jajahan belanda di nusantara, sedangkan timles ya jajahan portugis,
@DAFArt
@DAFArt Жыл бұрын
Menurut saya , Timles kalau mau maju harus menggalakan ke segi Wisata dan jasa. Kalau dari SDA , Timles Tanah yang gersang.
@johnKey-go4gq
@johnKey-go4gq 2 ай бұрын
@@yanuarramadhani6862 Ooooo,Belanda Ituuu kya benteng Ya.. Potugisnya ituuuh yang nyerangnya yaaa.
@wijayakesuma3631
@wijayakesuma3631 16 күн бұрын
Terpancing dengan metoda lama. Pecah belah lalu kuasai
@Alon510
@Alon510 8 ай бұрын
Satu kata untuk Timor Leste "HOPE" Semoga harapan generasi muda Timor Leste bisa terwujud, nampak skali antusias mereka ke arah yg lebih baik 👍
@HortaHarto
@HortaHarto 29 күн бұрын
Saat proses dekolonisasi Portugal tidak mengakui kemerdekaan Timor Leste 1975 juga tidak mengakui Indonesia menganeksasi Timor Timur. Portugal masih sah sebagai administrator di wilayah koloninya oleh PBB Hingga Timor Leste merdeka 2002 sebagai negara berdaulat. Siapa bilang Indonesia menjajah? Siapa yang dijajah? 🤷 Apa anak muda Timor Leste tidak bisa membedakan arti penjajahan dan pendudukan? Jadi Budak Portugis 500 tahun bebas merdeka seperti baru keluar dari Gua.
@vixonviee
@vixonviee 10 күн бұрын
Banyak yang nggak suka kalimat"Sejarah ditulis pemenang" tapi nyatanya di seluruh dunia gitu bias demi harga diri termasuk negara kita sendiri nggak luput
@efanmaulanachannel6136
@efanmaulanachannel6136 Жыл бұрын
32:57 "Merdeka bukan sebatas gagahnya mengibarkan bendera sendiri, merdeka berarti mengambil tanggung jawab sepenuhnya keputusan atas diri sendiri." NAJWA SHIHAB
@GankYT
@GankYT Жыл бұрын
Ini memang Kata" Epic
@totoitoh1601
@totoitoh1601 Жыл бұрын
4:13 kepala NAJWA diketruk-ketruk hehehe
@DaengKulle795
@DaengKulle795 Жыл бұрын
Sampai sekarang itu yang jadi pembenaran mereka merdeka setidaknya bisa punya presiden sendiri punya bendera sendiri walaupun makan batu.
@doraemon123doraemo7
@doraemon123doraemo7 Жыл бұрын
@@DaengKulle795 tdk masalah kita indinonesia pun seperti itu mending merdeka walaupun makan batu dari pada dijajah oleh negara lain,jangan samakan 20 thn kemerdekaan timles dengan 70+ kemedekaan indonesia karena semua butuh proses
@nonama1000
@nonama1000 Жыл бұрын
kzfaq.info/get/bejne/bq2DnKaau7-cm4E.html Ebiet G Ade..
@thebestonetotry11
@thebestonetotry11 Жыл бұрын
anak-anak muda tadi ngelihat Indonesia seperti anak-anak muda Indonesia ngelihat negara luar. banyak-banyaklah bersyukur jadi orang Indonesia
@johansaputra7977
@johansaputra7977 Жыл бұрын
Ah Gk terlalu bersyukur, hukum² nya skrng juga udh beda 🙃
@dianfredi2419
@dianfredi2419 Жыл бұрын
@@johansaputra7977 kamu keluar aja dari indonesia
@GadjahMada20
@GadjahMada20 Жыл бұрын
@@johansaputra7977 Sekolah yg bener aja dulu kids, biar jelas masa depanmu.
@zusrokusuma7817
@zusrokusuma7817 Жыл бұрын
@@johansaputra7977 wkwkwk km blm pernah tinggal di luar negeri ya, makanya ga bersyukur 🤣🤣🤣 coba tinggal ke luar negeri kids, minimal singapore biar ngerti enaknya tinggal di indo yg masi bisa bebas.
@gajahmada3064
@gajahmada3064 22 күн бұрын
@@GadjahMada20 pp kita sama
@emasetiyowati1894
@emasetiyowati1894 3 ай бұрын
Saya sempat ditinggal selama 6 bulan oleh suami waktu operasi Seroja di Timtim sebagai dokter militer yg bertugas sebagai dokter di RST Dilli.. sebagai militer, sangat disayangkan lepasnya Timtim dari Indonesia karena pengorbanan yg sudah sangat besar. Tapi memang kemerdekaan adalah hak segala bangsa. Semangat untuk rakyat Timtim, bersatulah karena persatuan adalah modal utama untuk membangun.
@amarsaputri9216
@amarsaputri9216 Ай бұрын
benar banget thn 1997 suami berangkat dinas operasi saat itu lg hamil pulang2 anaknya sdh besar & alhamdulillah dpt kembali dg selamat. begitu banyak cerita sedih seorg anggota gugur saat itu tepat saat istri berjuang melahirkan seorang putra.
@cahyayana1178
@cahyayana1178 Ай бұрын
Menurut saya lebih baik lepas dengan Indonesia dari pada hanya menjadi beban Indonesia,.. saya pernah tinggal di TimTim selama 9 th.
@Barri2410
@Barri2410 23 күн бұрын
@@cahyayana1178 bukan hanya beban, kita gak seharusnya menyerang TimTIm SEJAK AWAL
@Barri2410
@Barri2410 23 күн бұрын
Gak usah sebut "disayangkan". Seroja adalah kesalahan Pak Harto, dan para TNI telah dimanfaatkan demi kepentingan pemerintah OrBa mengambil tanah yang bukan hak kita sejak awal
@budichen8465
@budichen8465 8 ай бұрын
Saya kagum dengan Xanana Gusmao.pejuang dan pahlawan besar Timor Leste.perjuangannya tidak hanya berhenti dalam memerdekakan Timor Leste,bahkan sampai dengan hari ini dia terus berjuang untuk negaranya.
@catatanadnan3065
@catatanadnan3065 Жыл бұрын
Masih mikir bagaimana cara mempersiapkan dokumenter sebagus ini dan bisa mengakses orang2 penting bahkan sampai presiden nya . 👍 Emang profesional
@tryme9403
@tryme9403 Жыл бұрын
kalau menurut saya karena tergantung power negara masing-masing
@mboomkimme
@mboomkimme Жыл бұрын
Lah kan memang tim nana diundang kesana untuk acara kemerdekaan mereka dan pelantikan presiden baru mereka. Makanya tim nana jadi punya akses ke orang2 penting disana.
@agussardiman
@agussardiman Ай бұрын
hanya timor leste kan -_-
@triaryani6912
@triaryani6912 Жыл бұрын
Kontennya ga ada tangisan, ga bikin sedih juga, tapi bikin air mata berurai beserta do'a yang baik untuk negara tetangga. So warmfull
@bangleepanjaitan2483
@bangleepanjaitan2483 Жыл бұрын
Betul bgt....
@merry_liu
@merry_liu Жыл бұрын
Bener
@xavier_648
@xavier_648 Жыл бұрын
Lby
@abukhoirikhoiri7634
@abukhoirikhoiri7634 Жыл бұрын
I love yuo
@thex5277
@thex5277 Жыл бұрын
Yg kucari
@user-ek4lq5wy3r
@user-ek4lq5wy3r 7 ай бұрын
Maju terus Timor Leste... salam cinta dari kami saudara Indonesia.
@buatau3704
@buatau3704 8 ай бұрын
Wah aku menonton video ini setelah satu tahun. Aku suka bagaimana mereka mendeskripsikan foto-foto presiden kita. Sangat kelihatan ekspresi mereka. Semangat Timor Leste. Semoga semakin maju dalam berbagai sektor ya.
@fantianzb9185
@fantianzb9185 Жыл бұрын
Saya 3 tahun hidup di Timor Leste (2010-2013) krn project UN, Warga TL baik2 mereka seakan melupakan problem Indonesia- Timor Leste, saya cinta negri ini. Maju terus Timor Leste.
@elnarthanato1932
@elnarthanato1932 Жыл бұрын
udah mah negara lain, punya kepentingan sendiri, punya agenda sendiri, 🙁 negara indonesia diam diam dimaki. Otak jajahan ku menghantuiku
@mbahcarrier1629
@mbahcarrier1629 Жыл бұрын
Ya josss
@fatimahazzahra4922
@fatimahazzahra4922 Жыл бұрын
Iya betul rakyat tim tim baik2 pernah stay 1996-1999 sebelum merdeka
@th4nxyx908
@th4nxyx908 Жыл бұрын
@Aulia jangan buat hoax terus
@ucoksubejo964
@ucoksubejo964 Жыл бұрын
@@fatimahazzahra4922 bagus itu lahir Kakak gue masa lahir Kakak perampuan
@atardoank4230
@atardoank4230 Жыл бұрын
Kagum sama anak anak timor leste, di keterbatasan negara nya tidak terlihat sedikitpun perkataannya yang membenci negara nya, good job.
@KhoirulAnam-yg1wl
@KhoirulAnam-yg1wl 2 ай бұрын
Saya cukup lama tinggal di Becora, Dili, jadi saya pernah makan dan minum disana. Karena itu saya berharap Timor Leste kedepan akan lebih baik.
@sahmincuy8404
@sahmincuy8404 Ай бұрын
Mahfud MD orang yg cerdas. Pertanyaan nya ringan tapi jawaban nya cukup cerdas. Bahwa Narasi itu ranah Publik dan sifatnya sendiri sendiri. Mahfud MD Negarawan Hebat
@ninachannel2811
@ninachannel2811 Жыл бұрын
yang penting rakyatnya bersatu punya visi ke depan, itu adlah modal awal..tidak ada negara yg begitu merdeka langsung sejahtera, semangat!
@faiztodani1857
@faiztodani1857 Жыл бұрын
Suka banget sama mahasiswa2 UNTL, tutur bahasanya educated bgt 😍😍😍 semoga mereka jadi generasi yg dapat membawa Timor Leste lebih maju.
@aldhihikmahtiar190
@aldhihikmahtiar190 Жыл бұрын
Aamiin aamiin yaa allah
@dasepsolihin3986
@dasepsolihin3986 Жыл бұрын
Maju terus berjuang warga Timor Leste,singkirkan yang orang pura pura pintar ganti dengan sarjana sarjana muda sesuai jurusan kelola tanah yg bisa di mampaatkan masyarakat timles bangkit ayo kerja dari O (nol) sarjana " jangan tinggal diam gunakan ilmu mu.
@dzulkop
@dzulkop Жыл бұрын
Jika saya presiden, saya akan mengembalikan timor leste ke pelukan indonesia dengan cara apapun termasuk dengan invasi militer. Serta mengerahkan militer secara masif di papua untuk membersihkan papua dari separatis bajingan! Dan juga memperluas wilayah indonesia hingga ke utara kalimantan untuk menginvasi malaysia dan brunei darussalam. Jika perlu hingga ke papua new gunea. Tapi sayang itu semua cuma mimpi dan khayalan saya saja wkwkwk.
@dasepsolihin3986
@dasepsolihin3986 Жыл бұрын
Presiden kami (pak Habibi ) orang pintar buat apa mempertahan TimTim yang warganya memilih pisah dari Indonesia pembangunan malah banyak digunakan ke TimTim sekarang kalau ingin lebih maju panggil pengusaha putra daerah yg ada di luar negri ajak membangun TimLes jangan ongkang" di negri orang saudaranya di negri sediri sedang prihatin.
@aris8251
@aris8251 Жыл бұрын
Amiiin
@joytama72
@joytama72 10 ай бұрын
Saya menangis seketika mendengar kalimat beliau, ketika tidak bersenjata dan sedang menderita itu bukan musuh tapi manusia.. 😢😢😢
@terserahmu7388
@terserahmu7388 10 ай бұрын
sama cok, aku pun jd ikutan sedih
@hubayakila997
@hubayakila997 5 ай бұрын
bagi yg suka mengejek/menghina timor leste seolah merasa indonesia udah jadi negara maju dan seluruh rakyat sejahtera: jika xanana dan masyarakat timor leste tidak mengatakan menyesal telah pisah dgn nkri, artinya mereka memang merasa lebih baik miskin daripada bergabung dlm nkri terlepas rakyat indonesia mau mengejek apapun, lagipula jika di bandingkan jaman dulu sewaktu masih dlm nkri, ekonomi timtim yg sekarang lebih baik kok sebab miliaran uang hasil gas bumi di timtim yg disedot pemerintah pusat jauh tidak sebanding dgn dana dari pemerintah pusat untuk infrastruktur timor leste waktu itu
@owie_20
@owie_20 2 ай бұрын
Hadduh coba anda yg jadi pemerintah nya. Memang bisa membangun TT kek di Indonesia Barat. Sekarang bandingkan aja Indonesia Timur
@hubayakila997
@hubayakila997 2 ай бұрын
@@owie_20apa perlunya di banding2kan jika rakyat timtim sendiri merasa bahagia menjadi negara merdeka ?
@owie_20
@owie_20 2 ай бұрын
@@hubayakila997 kalau belum pernah kesana dan ketemu langsung masyarakat nya jangan menyimpulkan
@owie_20
@owie_20 2 ай бұрын
@@hubayakila997 teman saya yg dr TL dia pilih pindah di Flores
@hubayakila997
@hubayakila997 2 ай бұрын
@@owie_20pilih tinggal di negara yang lebih maju bukan berarti rakyat timtim ingin negaranya balik menjadi bagian dari nkri.. sama aja orang indo pilih tinggal di belanda (negara yg lebih maju) bukan artinya rakyat indo ingin negaranya kembali dijajah belanda
@Aghost-nq3fz
@Aghost-nq3fz Жыл бұрын
Saya suka dengan keterus terangan Mari Al Katiri, sangat sedikit politisi yang straight to the point, semoga damai selalu Timor Leste, salam dari Indonesia
@f.s.firdaus8106
@f.s.firdaus8106 Жыл бұрын
Yang sudah ya sudahlah. Berdoa saja, semoga Indonesia maju, semoga Timor Leste maju. Stop saling menghina, stop saling memprovokasi. Hidup Indonesia 🇮🇩. Viva Timor Leste 🇹🇱.
@Sayha1978
@Sayha1978 Жыл бұрын
@@agushartono3974 @nggak malu kah dah 3x gagal maning gagal maning nyapres ,klo 2024 gagal maning nanti gagal maning gagal maning gagal maning gagal maning gagal maning gagal maning gagal maning gagal maning ,ujungg2nya maning maning gagal maning maning gagal
@muhammadramaalfaqih6108
@muhammadramaalfaqih6108 Жыл бұрын
@@Sayha1978 🤣🤣🤣🤣🤣
@merie-leighgraca9424
@merie-leighgraca9424 Жыл бұрын
@Farhan Syah Firdaus SETUJU.apapun di masa lalu biarlah jadi cerita.selamanya kita akan tetap saudara 🇹🇱🇮🇩
@carlosdasilva9770
@carlosdasilva9770 Жыл бұрын
Sounds good✌
@merdek4792
@merdek4792 3 ай бұрын
Anak muda yang sekolah bidan kelihatan lebih cerdas dari yang lain. Ia banyak membaca buku berbahasa Indonesia.
@ahsinmasur2787
@ahsinmasur2787 Жыл бұрын
Tempat tinggal saya cuman 20 menit saja ke Timor Leste, tepatnya di kabupaten Timor tengah Utara provinsi NTT.👍👍 Dan di kabupaten saya termasuk salah satu penyumbang eks Tim-tim terbanyak, tapi mereka sudah menjadi WNI sejak setelah jejak pendapat. Salam dari Tapal Batas Negara RI - RDTL 🇮🇩🇹🇱👍
@evertinter4585
@evertinter4585 Жыл бұрын
Tapi pengungsi itu sangat menderita kemiskinan kan?? Ayoh jujur!!
@ahsinmasur2787
@ahsinmasur2787 Жыл бұрын
@@evertinter4585 Ya memang begitu, tetapi tidak semua.
@ahmadsadikin341
@ahmadsadikin341 Жыл бұрын
@@evertinter4585 mohon maaf yah. menderita kemiskinan karena perilaku mereka memang MALAS BEKERJA. mereka tuh maunya yang enak2 aja. kebun sayur masyarakat NTT dicuri oleh2 org eks Tim-Tim. mereka juga suka melakukan kerusuhan di pasar2. memang mental PRIMITIF.
@yogsaraujo9143
@yogsaraujo9143 Жыл бұрын
@@ahmadsadikin341 maaf maksudnya gimana Bung Tidak semua warga ex tim tim seperti itu ? Anda jgn menyebut suatu kelompok tapi sebut saja personal tidak semua kami seperti itu Banyak dari kami yg sudah hidup makmur dan mengabdi pada NKRI
@timtimfiles
@timtimfiles Жыл бұрын
@@yogsaraujo9143 Setahu saya, pejuang ex Timtim yang sejati itu taat hukum. Pemahaman diatas @Ahmad Sadikin tidak cerminkan keseluruhan.
@YulitaMinyo
@YulitaMinyo Жыл бұрын
Ini konten mahal. Terbukalah pikiran kita untuk melek informasi yang tidak kita ketahui terhadap negara tetangga kita yang satu ini 👍
@rafagiant37
@rafagiant37 23 күн бұрын
Timtim jadilah dirimu sendiri, bangun negrimu , .GBU.
@user-jl5cx7zm4m
@user-jl5cx7zm4m 10 ай бұрын
Indonesia tidak pernah menjajah Timor Leste,justru Timor Leste adalah bagian dari Indonesia dan Timor Leste sendiri yg ingin berpisah dari bagian Indonesia...
@mugiwaras9554
@mugiwaras9554 Ай бұрын
Itulah narasi yg dibangun pemerintah Timor Leste di buku2 pelajaran sekolah.... Karena Sejarah ditulis oleh pemenang..
@mynepati
@mynepati Ай бұрын
Sudah jelas indonesia menginvasi timor leste dibawah pemerintahan order baru. Timor leste itu bukan bagian indonesia karena bukan bagian dari Hindia Belanda
@Archangel_Michael1
@Archangel_Michael1 23 күн бұрын
Tentera Indonesia membantai, memperkosa, membunuh warga sipil itu apa?
@mynepati
@mynepati 18 күн бұрын
@@Archangel_Michael1 ABRI, kakak bisa cek Pembantaian Santa Cruz
@mondelezkupang8326
@mondelezkupang8326 Жыл бұрын
Sebagai orang ya besar di sana melihat video ini jd mengingat kembali masa2 TK,SD,SMP & SMA sampai tahun 1999, bahkan kuburan ayah saya ada di barisan para pahlawan di TMP seroja Dili, makasih mba Nana sdh mengingatkan kembali kenangan itu. Semoga Timor Leste semakin maju
@nadiaganischa3807
@nadiaganischa3807 Жыл бұрын
Daerah mana kak? Saya juga sempet tinggal di sana 4 tahun
@mondelezkupang8326
@mondelezkupang8326 Жыл бұрын
@@nadiaganischa3807 dr kupang kami pindah kesana tahun 83 ikut papa setelah kota dili aman, kami tinggalnya di Baucau (kabupatennya) setelah 2 tahun disana tahun 85 papa di tugaskan di kota dilli tepatnya kami di asrama asten comoro dili dkt bandara sampai tahun 1999. Salam kenal ya.
@budipurwanto3636
@budipurwanto3636 Жыл бұрын
Ternyata Indonesia dianggap penjajah oleh anak2 muda Timor Leste , bersyukur belajar sampai 9 tahun karena Indonesia 😊😬😬
@mondelezkupang8326
@mondelezkupang8326 Жыл бұрын
@@budipurwanto3636 mendengar sprti itu sdkit aneh jg, mungkin saja pelajaran yg di ajarkan ke mereka seperti itu di sekolah. Klu mengingat dulu waktu jajak pendapat byk penduduk yg Sgt mencintai Indonesia makax waktu kampanye yg mendukung Indonesia byk sekali tp hasilnya di luar dugaan. Ya semoga saja Timor Leste semakin maju negaranya.
@asvinichannel7581
@asvinichannel7581 Жыл бұрын
@@nadiaganischa3807 lama juga tinggal di sana ya. Dulu thn 94/95 aku sering dari Kupang ke Dili antar brg2 tender dari P dan K. Sering aku nginap di pangkalan DAMRI,Becora. Sekarang aku lagi krj di Pekanbaru, setiap kali lewat jl. Seroja ,kulim , Pekanbaru ,aku jadi teringat peristiwa Seroja di Dili.
@gitariskamar
@gitariskamar Жыл бұрын
Terima kasih Mata Najwa telah membuka mata kami semua tentang Timor Leste yg tdk pernah kita lihat di media2 yg lain, respect! 🙏
@soklinlantai2457
@soklinlantai2457 Жыл бұрын
Lah..kalo Papua Nugini, emang ada di media" lain? Corona rame gada kabar,piala AFF dunia sea gem apa lah itu,jaga ada kabar nya..
@syahruddin8161
@syahruddin8161 Жыл бұрын
@@soklinlantai2457 mksd gk ad di media lain bahwa tidak di liput secara jujur gtu loh mazzheee 🤭
@babibubu5900
@babibubu5900 Жыл бұрын
@@soklinlantai2457 kamu gk maksud hadeeh, yg dimaksud itu ditutupi faktanya. Mungkin kamu baru tahu kalau dulu indonesia menginvasi timor leste (menjajah) untuk mencegah komunisme. Mencegahnya betul tpi caranya salah
@imansuaji5085
@imansuaji5085 Жыл бұрын
Diak ka lae....hau mos kontenti dengan liputan Najwa.
@syahruddin8161
@syahruddin8161 Жыл бұрын
@@babibubu5900 nah ini komentar yg berjiwa besar klw salah ya salah gk kayak netizen kaum kardus di gembok yg katanya Timor Leste nyesal la pisah dari Indonesia pengen balik Indonesia aduh2 malu2in ajh
@yolajois8488
@yolajois8488 2 ай бұрын
Narasi indonesia menjajah timor leste itu tdk benar yg benar adalah Timor leste menjadi bagian dari indonesia cuma ada pastai di timor leste yg lain tdk mau bergabung dgn indonesia tapi saat itu kami orang Ntt malah cemburu krn banyak sekali dana yg masuk ke timor leste melebihi ntt yg paling dekat dgn timor leste jgn beranggapan bahwa indonesia penjajah kita adalah saudara mari kita membangun bersama agar rakyat sejahtea
@Vhije2004
@Vhije2004 Күн бұрын
Saya 5 bersaudara semua lahir di timor leste maliana(holsa), thun 99 jajah pendapat itu kami tinggalkan tanah kelahiran kami, meski saya asli WNI tapi hati saya masih cinta timor leste ❤❤terlalu banyak kenangan manis di sana
@tandioponari7381
@tandioponari7381 Жыл бұрын
Semangat terus untuk Timor Leste, salam dari Generasi Muda Indonesia yang lahir di Dili, Bumi Timor Lorosae
@lilikwinarti9783
@lilikwinarti9783 Жыл бұрын
Q
@y-maps7831
@y-maps7831 Жыл бұрын
@Sahabat Kakak kagak nyambung lu..
@rntambun6697
@rntambun6697 23 күн бұрын
SELAMAT UNTUK MENUJU TIMOR LESTE YANG MAKMUR SEPERTI SINGAPUR ..DAN YANG LEBIH PENTING DAN UTAMA JANGAN SAMPAI TERKONTAMINASI OLEH OTAK KADRUN....
@faizjhoe5263
@faizjhoe5263 Жыл бұрын
Bincang" yg bagian anak muda the best part di episode ini sih..terbuka bnget pikirannya , energi nya juga nyampe ke penonton
@AnggiWago
@AnggiWago 3 ай бұрын
Mbak nana adalah wanita terhebat yang pernah saya lihat, semasa hidup
@IfhanFLashOfficial
@IfhanFLashOfficial 16 күн бұрын
Kalo tidak sedang bersenjata apalagi sedang menderita sakit parah maka dia bukan musuh Tapi manusia sumpah langsung meneteskan air mata Ketika mendengarkan kalimat itu 🥹😭💔🙏
@albertkamarullah3726
@albertkamarullah3726 Жыл бұрын
Inilah konten paling realistis tidak hoax,atau narasi adu domba,mana ada negara yang sudah merdeka ingin kembali ke negara sebelumnya,mereka juga punya rasa nasionalisme,cita2 ingin maju,ini konten yang tidak mengada2,Indonesia harus pandai2 menjaga saudara dari daerah lain,samakan pembangunan,jangan ada anak tiri ,anak kandung kalau ingin Indonesia satu selamanya,jangan ada dominasi kesukuan lagi pasti Indonesia kuat,kalau tidak begitu Indonesia akan cerai berai.
@kenedikenedi6832
@kenedikenedi6832 Жыл бұрын
Setuju slm dr tnh borneo
@ahroy._10k71
@ahroy._10k71 Жыл бұрын
Bapa asli timor leste , ibu ntt jdi bapa keluar dri timor leste pdhl kakek nenek dan saudara bapa ad dili ,,, bapa pun tak boleh menginjak tanah timor leste ,,, beginilah kehidupan .
@spidermancilik
@spidermancilik Жыл бұрын
AKU BERKACA-KACA LOH, editing dan runtutan alur video nya berkelas 👍 tanpa ada orang menangis di dalam video. Kita bisa kebawa suasana haru
@bambangsiswanto6333
@bambangsiswanto6333 2 ай бұрын
Gak ada yang menarik cerita Timor Leste....... NKRI harga mati ❤️🇮🇩❤️
@ferrynov1
@ferrynov1 6 ай бұрын
saya pernah tinggal dan sekolah di Bumi Timor Loro sai ini... Jaya dan sukses selalu buat Timor Leste, terimakasih mbak Nana..
@muhammadrudinni5316
@muhammadrudinni5316 Жыл бұрын
Menurut saya ini ada konten terbaik yg pernah saya liat saat ini. Selamat buat Timor Leste atas ulang tahun kemerdekaan yg Ke-20. Terima Kasih Seluruh Tim Mata Najwa
@samrodin007
@samrodin007 Жыл бұрын
👍👍
@makantidur3434
@makantidur3434 Жыл бұрын
Ulang tahun kemerdekaan?? Emang mereka dijajah??? Mereka memisahkan diri kok,,, jangan menyesatkan seolah olah Indonesia adalah negara penjajah!
@starzelbadar4391
@starzelbadar4391 Жыл бұрын
Merdeka karena memisahkan diri bukan di jajah 🗿
@makantidur3434
@makantidur3434 Жыл бұрын
@@starzelbadar4391 kalo disebut merdeka konotasinya adalah karena DIJAJAH! Sama seperti Indonesia merdeka setelah dijajah oleh Belanda.
@doraemon123doraemo7
@doraemon123doraemo7 Жыл бұрын
@@makantidur3434 emang kita pernah menjajah bro
@mediapergerakan
@mediapergerakan Жыл бұрын
Tidak mudah memajukan bangsa yang masih memandang remeh pendidikan.... keep spirit timor leste.....✊✊✊
@suhadihadi9997
@suhadihadi9997 Күн бұрын
Kita hormati Timor Leste sebagai negara' merdeka dan berdaulat sehingga bisa menjadi negara yg maju seperti yg diharapkan warga negaranya.
@singimale1233
@singimale1233 3 ай бұрын
Merdeka dari apa?? Penjajahan?? Kemiskinan?? Keterbelakangan?? Karakter?? G tau..hanya kita masing masing yang tau jawabannya
@meferswift
@meferswift 2 ай бұрын
itu pertanyaan yang boleh di tanya pada semua perjuangan kemerdekaan. kecuali Singapur
@r3dpowel796
@r3dpowel796 2 ай бұрын
Lebih baik miskin dan bebas daripada Kekayan di budaki.
@ariiharianto1747
@ariiharianto1747 Ай бұрын
@@r3dpowel796selamat menikmati .
@fira6949
@fira6949 Жыл бұрын
AYO GENERASI MUDA TIMOR LESTE. BANGUN NEGERI MU. SALAM DARI INDONESIA
@disaster7638
@disaster7638 Жыл бұрын
Terharu banget pas mereka lihat foto alm. BJ Habibie dan serentak bilang “penyelamat” . Rest easy sir, You’ve done something great for the people of Timor Leste. Viva Timor Leste! 🇹🇱
@pongpong9585
@pongpong9585 Жыл бұрын
Atas jasanya Sudah dibuatkan jembatan yg dinamai namanya “ponte Habibie “ di Dili Timor Leste
@stat05math
@stat05math Жыл бұрын
Di menit berapa itu?
@aguskristanto9196
@aguskristanto9196 Жыл бұрын
999
@LuckyBoy-bq9zj
@LuckyBoy-bq9zj Жыл бұрын
09:09 inilah poin utamanya.
@zusrokusuma7817
@zusrokusuma7817 Жыл бұрын
@@LuckyBoy-bq9zj gaada
@awaanama8933
@awaanama8933 5 ай бұрын
njir yang pasti ini video aslinya banyak yang di cut. sbg warga indo tersinggung dikata indonesia penjajah. yg namanya penjajah itu klo kalian disuruh kerja paksa, semua yg ada di tanah kalian di peras sampe ke pori-pori. sekarang terbukti siapa yg real menjajah, bahkan mata uang aja pake USD. timor leste disuruh merdeka dan akhirnya gak diurusin masyarakatnya. keliatan banget merdeka tapi tanpa preparation apapun. sedih tapi juga kesal kenapa gak sadar dari hipnotis narasi US. salut sama mba najwa yang masih tetep bisa rispek mewawancarai orang timor leste dengan wajah yang tetap tersenyum dan open minded, sangat lapang dan besar hati sekali mbak najwa. *sori kalo blak-blak an cuma pengen beropini aja
@whoami-gi9kg
@whoami-gi9kg 3 ай бұрын
Indonesia penjajah karena opresi yang dilakukan di timles selama masa orba. Dan lagi, sejarah berdarah aktivis yang dibantai. Untuk saat ini, langkah yang diambil untuk melepas timles, secara subjektif menurutku lebih baik, daripada nyimpen luka dan dikotakkan sebagai Indonesia.
@nejw8w9ws
@nejw8w9ws Ай бұрын
Beropini boleh, berasumsi juga boleh, tapi ya minimal punya pengetahuan sedikit soal relasi indonesia - timor leste itu kaya apa. Saya yakin banget kamu pasti nggak tau tentang pembantaian santa cruz... Ayo dibaca2 lagi...
@daniedonat464
@daniedonat464 Ай бұрын
Opini rakyat Timor Leste lain, biarkan mereka membangun negerinya, yg lalu biarlah berlalu jd sejarah. Yg bikin sedih itu lihat cuplikan makam tentara kita saat operasi Seroja banyak berkorban buat bangsa Indonesia. Semoga mereka dikenang sbg patriot sejati, keluarga korban dan ahli warisnya diperhatikan dan dihargai oleh pemerintah kita.
@ElthanCollection
@ElthanCollection Ай бұрын
Yg jadi masalah timles adalah jajahan Portugis bkan Hindia Belanda Makannya Indonesia tidak berhak secara administratif KLW timles adalah bagian Indonesia
@gajahmada3064
@gajahmada3064 23 күн бұрын
kalo timor leste merasa dijajah Indonesia, sebagai orang Jawa saya juga merasa terjajah nih
@lite2328
@lite2328 3 ай бұрын
dengan akses pendidikan yg dikatakan tidak merata, dan belajar bahasa indonesia otodidak, dari dialog mbak nana dengan mereka (anak-anak muda) sy rasa kalimat dan pemikiran anak mudanya, walaupun bukan dominan, tapi timor leste ini masih punya potensi jadi negara yang bisa berkembang pesat.
@LeonardoEdwin
@LeonardoEdwin Жыл бұрын
Love this documentary! Well done tim mata najwa 👏👏
@jhuven9063
@jhuven9063 Жыл бұрын
@Leonardo Edwin Salam kenal dari Timor Leste🇹🇱 aku suka nntong kaka di KZfaq and IG. Kisses and big hugs💕
@sandralpesdacz1589
@sandralpesdacz1589 Жыл бұрын
Ditonton oleh kak Lele😍🔥 Semoga suatu hari nanti bisa berkunjung ke Timor-Leste iya kak Le🙏🏻 Salam dri Timor-Leste 🇹🇱👋🏻
@caneloalvarez2597
@caneloalvarez2597 Жыл бұрын
Apakah indonesia menjajah timorleste?
@terminator6614
@terminator6614 Жыл бұрын
@@caneloalvarez2597 iya bener..kayak di Jepang pernah jajah indonesia tapi gk masuk di buku pelajaran sejarah Jepang
@caneloalvarez2597
@caneloalvarez2597 Жыл бұрын
@@terminator6614 tunjukan dukumentasi atau sumber yang anda katakan tersebut
@uyaboira
@uyaboira Жыл бұрын
Terharu saya menonton ini. Ikut senang kepada seluruh rakyat Timor Leste.
@hanyapenggemar
@hanyapenggemar 10 ай бұрын
Saya, tidak pernah mendengar soal bagaimana negara timor leste itu, bahasa nya apa, bagaimana keadaannya, yang saya tau dri fyp sosmed orang orang menganggap timor leste menyesal berpisah dri indonesia, tapi sekarang saya tau lebih banyak tentang timor leste, sebuah negara yang ternyata terlihat sangat sangat erat dengan indonesia, yang bahkan drpda malaysia saya merasa lebih tidak asing dengan timor leste walaupun baru kenal saat melihat video dokumenter ini, makasih mba nana
@agussardiman
@agussardiman Ай бұрын
sejak kapan Indonesia menjajah warga nya sendiri? kalian sendiri yg mau pisah kok bisa memberikan narasi "Indonesia menjajah?" fck sih saat itu umur gw masih belasan tahun, setidaknya gw melihat lah proses nya sedikit²
@Ilianawatukara
@Ilianawatukara Жыл бұрын
Sebagai generasi baru Timor-Leste saya sangat salut dengan kehadiran ka Nadjwa🙏🇹🇱 salam. Semoga kita saling melengkapi dalam berbagai sektor, salam dari negara tetangga yang lalu biarlah berlalu. Mari bersama-sama mewarnai masa depan yang penuh kesejahteraan kehidupan dalam kedamaian. Pelbagai pendapat pasti ada soal anak muda di Timor-Leste, tidak semua anak muda yang harus mau kerja di Luar negeri juga, menurut saya sih, semua anak muda tuh adalah tulang punggung bagi bangsanya nah dengan demikian pasti ada sistem pendidikan yang belum mencapai tingkat internasional namun sebagai anak bangsa sih aku harus turun tangan dalam kegiatan pendidikan di masyarakat ku, aku senang dan bahagia berharap semuanya ada waktunya dan waktunya akan ada perubahan besar. Aku punya keyakinan besar untuk kemajuan bangsaku kedepannya. Aku mencintai negara baruku🇹🇱. Timah kasih banyak ka sudah bikin saya semangat lewat video ini. Mohon maaf dariku jika ada kata2 yang kurang jelas, dan kesalahan dalam mengetik, atau kata2 yang sensitif aku mohon maaf. I Love Ka Nadjwa pintar jenius dan bijaksana.
@muhammadiqbaltawakkal4506
@muhammadiqbaltawakkal4506 Жыл бұрын
Kalau misalkan hidup di timor itu enak, bersyukurlah mazzeh, di indo pemimpinnya edan semua
@iiirawan2891
@iiirawan2891 Жыл бұрын
Dokumenter yg amazing
@agunghaerudin3033
@agunghaerudin3033 Жыл бұрын
sini main ke indo, ngopi bareng kita
@Apristwn
@Apristwn Жыл бұрын
@@muhammadiqbaltawakkal4506 awokwok
@gamerscantikmonopoli2244
@gamerscantikmonopoli2244 Жыл бұрын
Semangat!!
@rizqyrizaldy948
@rizqyrizaldy948 Жыл бұрын
Ketika musuh sudah tidak bersenjata dan dia sedang menderita lihatlah dia sebagai manusia..Luar biasa Pak Xanana. Salam basodara dari NTT
@exdespair6085
@exdespair6085 Жыл бұрын
jika musuh tidak bersenjata bukankah itulah saat terbaik untuk menghacurkanmya?
@dindaaulia8929
@dindaaulia8929 Жыл бұрын
Mantaap
@worldwariiiofficer6877
@worldwariiiofficer6877 Жыл бұрын
Musuh tidak bersenjata ya saat yg bagus buat menyerang
@rinisetiawati8892
@rinisetiawati8892 Жыл бұрын
Mana ada dlan perang musuh di rwat..omong kksong itu..brpa rtus tni yg ggur di leste..xanana bulshit itu.
@anggoisme
@anggoisme Жыл бұрын
@@rinisetiawati8892 yes gue sepaham xanana shiiit
@Muhammad.Santana212
@Muhammad.Santana212 4 ай бұрын
Saya jadi ingat waktu paman saya bertugas disana, paman saya punya istri orang asli sana tapi di ajak ke Indonesia tidak mau, berarti disana masih ada saudara saya❤❤❤ selama tinggal dsn selamat hidup mandiri
@wisnupramarta1295
@wisnupramarta1295 5 күн бұрын
Terimakasih mbak Nana, dokumenter yang mengingatkan memori saya saat bolak balik jkt-dili utk membuka restoran di Dili tahun 2002-2004, dimasa transisi yang dipenuhi oleh pasukan UNAMET. . Obrigado Barak!..
@Revante.
@Revante. Жыл бұрын
Bukan untuk merendahkan timor leste ataupun mengucilkan, tapi slogan "Bersatu kita teguh, bercerai kita runtuh" Bukan hanya isapan jempol belaka. Saya berharap setiap daerah, berbagai suku, agama dan ras di indonesia bisa tetap bersatu. Terlebih khusus, Aceh dan Papua Satu Nusa, Satu Bangsa, Satu Bahasa Indonesia 🇮🇩
@Qim2609
@Qim2609 Жыл бұрын
Dah lama ga da yg bahas itu lagi
@wowok2rlover581
@wowok2rlover581 Жыл бұрын
Intinya Indonesia dulu di gesekan gara gara Australia mamarika 🤮🤮🤮🤮🤮
@hapsiXD
@hapsiXD Жыл бұрын
Aamin, karena lagu itu seperti doa agar kita tetap bersatu dlm keanekaragaman
@idrisloebis2027
@idrisloebis2027 Жыл бұрын
Saya jadi tertarik kesana untuk membantu anak-anak muda mereka agar bisa lebih mandiri ... MEREKA ADALAH SAUDARA KITA ...
@malcastv5502
@malcastv5502 Жыл бұрын
We always Welcome You Pak .. dengan Sepenuh Hati.. ❤ Salam dari Timor-Leste 🇹🇱 Pak @Idris Loebis
@HortaHarto
@HortaHarto 3 ай бұрын
20:54 2006 Xanana dan Horta berusaha menjatuhkan Alkatiri dari partai Fretilin. Orang-orang Xanana/Horta mengintimidasi membuat kekacauan di Dili rumah Alkatiri pun dibakar. Horta akhirnya mengkambing hitamkan Mayor Alfredo Reinaldo.
@SK1LL14Rmlbb
@SK1LL14Rmlbb 6 ай бұрын
Merantau ke luar negeri hanya untuk memperbaiki ekonomi sekeluarga aja, itu juga yang saya alami tahun 2013 silam. Al-hamdulillah dapat rezeki 50-100 juta rupiah kan lumayan untuk buka usaha sendiri di Indonesia ❤❤❤
@viciarifwicaksono5038
@viciarifwicaksono5038 Жыл бұрын
dihati anak muda Timor Leste Pak Habibie adalah penyelamat mereka, tapi di Indonesia dia dicaci, dimaki, dan dipersalahkan. atas perbuatan baik yang sudah beliau lakukan untuk Timor Leste.
@harukrentz435
@harukrentz435 Жыл бұрын
Dulu dihujat dan salah satu alasan knp blio lengser dr kursi kepresidenan tp skrg mayoritas rakyat Indonesia sadar dan mendukung keputusan blio.
@user-nw4tf5ju3b
@user-nw4tf5ju3b 3 ай бұрын
tentang sudut pandang, manusi terlihat sisi api dibagian kiri tapi terlihat air disisi kanan. tidak ada manusia yang sempurna, 1 lagi semua punya hak memilih dan menilai
@viciarifwicaksono5038
@viciarifwicaksono5038 3 ай бұрын
@@user-nw4tf5ju3b benar punya hak menilai, tapi jng jatuh disisi menghakimi. 🙏🙏
@rhandika5237
@rhandika5237 Жыл бұрын
Pada akhirnya mereka hanyalah orang orang biasa yang ingin menggapai kenyamanan dan kedamaian di rumah mereka sendiri, di tempat mereka lahir. Semoga Tuhan memberkati mereka♥️
@budjalbodong6126
@budjalbodong6126 Жыл бұрын
Waw
@afiffidinillah3382
@afiffidinillah3382 Жыл бұрын
Brarti dulu ngk nyaman
@animeboruto5850
@animeboruto5850 Жыл бұрын
Australia pasti bangga
@elnarthanato1932
@elnarthanato1932 Жыл бұрын
udah mah negara lain, punya kepentingan sendiri, punya agenda sendiri, 🙁 negara indonesia diam diam dimaki. Otak jajahan ku menghantuiku... Sakit hatiku
@dwifirmansy1286
@dwifirmansy1286 Жыл бұрын
@@animeboruto5850 tertawa jg bro
@NK4R1
@NK4R1 4 ай бұрын
Ini kita jadikan contoh buat para masyarakat indonesia, persatuan itu kuat, timor leste kita jadikan pelajaran kalau perpecahan itu tak perna sama hasilnya dari yg kita bayangkan, bersatulah indonesia ingatlah sejarah waktu tanah kita di jajah dan menjadi negara merdeka karna ( BERSATU )
@dermawanahmad5226
@dermawanahmad5226 4 ай бұрын
Saya asli Timor Leste nama saya Juliana Paula tapi saya pisah sama org tuang kandung saya waktu perang 1999 dan sampai sekarang ga ada kontaka lagi,dan saya tingal di Indonesia,dan saya berharap bisah ketemu sama org yg Masi ada di Timor insya Allah
@luliktimor7740
@luliktimor7740 7 күн бұрын
O milisi karik
@andreanozaedan1492
@andreanozaedan1492 Жыл бұрын
Timor-Timur (Indonesia) dahulu, adalah Tanah Kelahiranku(Tepatnya di Desa: CAICOLI RUMBIA -MERCADO LAMA, Kabupaten DILI kala itu). Banyak kenangan indah bersama teman2 masa kecilku dari berbagai suku(Jawa, Sunda, Makassar, Bali, Bima, Batak, Padang dll) namun sejak tahun 1996 harus pergi meninggalkan Tim-Tim, tuk melanjutkan pendidikan di Cianjur-Jawa Barat, hingga terjadi Kerusuhan dan Referendum dan Timor-Timur Memisahkan diri menjadi Timor Leste belum pernah lagi menginjakkan kaki disana, karna memang meskipun kelahiran Dili tapi hanya Ibuku yang asli dari Timor-Timur(Kabupaten AINARO) sedangkan Ayahku asli Jawa Barat, itu sebabnya kami menetap di Cianjur setelah Timor-Timur LEPAS dari Indonesia kala itu... Rindu sebenarnya, namun jarak dan keadaan yang tidak memungkinkan tuk kembali menginjakkan kaki di Tanah Kelahiranku Timor-Timur dahulu... Obrigado Barak Mba'Najwa sudah mengobati Rasa Rinduku meski hanya melihat kembali Tanah Kelahiranku dalam tayangan KZfaq ini.. Sedikit lirik lagu yg masih terngiang disaat masa kecilku dulu : *O DOBEN O DOBEN FURAK HUSU BOT BA MAROMAK HAU SEI FILA O DOBEN O DOBEN FURAK IHA TIMOR LOROSAE NIA LARAN (reff) TIMOR LOROSAE NIA LARAN DOBEN MESAK FURAK FURAK DEIT 2x KAER LIMAN HO MEO METIN-METIN KETA IMI HELA AMI LIU LAI 2x
@didihandiyan9459
@didihandiyan9459 Жыл бұрын
Hy Andrea i lov u
@andreanozaedan1492
@andreanozaedan1492 Жыл бұрын
O BRIGADO=Terima Kasih Kawan 👍🙂
@pegasusfantasy7237
@pegasusfantasy7237 Жыл бұрын
@@didihandiyan9459 keknya dia laki bre
@wijayadelapan6692
@wijayadelapan6692 Жыл бұрын
Ke sana lagi aja bang...salam dri bogor
@theslayer386
@theslayer386 Жыл бұрын
Huba huba
@gredianputera1202
@gredianputera1202 Жыл бұрын
Dulu saat kuliah banyak teman² dari Timor Leste.. katanya kuliah di Indonesia itu program pemerintah.. Jadi setelah lulus lalu balik ke Timor Leste dengan tujuan bisa membagi ilmunya disana.. Kebanyakan dari bidang pariwisata dan perhotelan.. Semoga Edgar da silva Nixon neves Suziana dan teman² yang lain selalu diberi kesehatan 🙏🙏
@lulukprasetya9123
@lulukprasetya9123 Жыл бұрын
Teman saya kuliah dlu jg dr Timur leste.. namanya Ramos...
@Ray-qh9cm
@Ray-qh9cm Жыл бұрын
Level sekolah kejuruan juga. Kebetulan saya pernah mengajar mereka. Lulus dari SMK, mereka pulang ke negara asal dan langsung diangkat jadi semacam ASN di sana.
@bangsis1212
@bangsis1212 Жыл бұрын
Teman saya dulu dari timor leste namanya jarwo
@sopirgocikcak5923
@sopirgocikcak5923 Жыл бұрын
@@bangsis1212 temanku ada juga dari Timor Leste, Slamet namanya 😁😁😁
@ahmadavin7693
@ahmadavin7693 Жыл бұрын
@@sopirgocikcak5923 temanku pernah dari timur namanya lupa tp dia dari timur Papua bukan timur Leste 🤭
@RubenTadisauOfficial
@RubenTadisauOfficial 9 ай бұрын
Walau udah berpisah, kalian tetap saudara kami.
@amarulilhamrizky9223
@amarulilhamrizky9223 9 ай бұрын
Konten luar biasa yg mencerdaskan generasi muda. Biar bagaimanapun Timor Leste pernah menjadi bagian dari Indonesia. Kapan hari saya pernah baca buku Timor timor the untold story karya Letjen Kiki Syahnakri tentang pengalaman beliau selama beroperasi di Timtim. Disisi lain saya juga baca buku Dari Invasi ke Rekonsiliasi Dinamika hubungan Falintil dan TNI. Dari kedua buku tsb dan dari konten ini saya jadi tau latar belakang masuknya invasi Indonesia ke Timtim pada saat itu. Disisi lain menjadi tau tentang latar belakang referendum thn 1999. Luar biasa saya salut sama perjuangan Fretilin pada saat itu, tokoh perjuangan Mari Alkatiri dan Xanana Gusmao yg sangat patriotik bagi perjuangan Timor Leste membangun kemerdekaan negaranya.
@n.effendi7399
@n.effendi7399 Жыл бұрын
Sering2 dong bikin ekspedisi kaya gini sangat menarik, supaya bisa membuka pandangan thd negara di luar indonesia. Salut dengan pemuda pemudi Timor Leste.
@elrahmaoffset538
@elrahmaoffset538 Жыл бұрын
@Aulia minimal mandi
@adidalu972
@adidalu972 Жыл бұрын
@Aulia blog
@malcastv5502
@malcastv5502 Жыл бұрын
@Aulia Gosok saja Gigimu.. Jangan lupa Sellu Tersenyum.
@malcastv5502
@malcastv5502 Жыл бұрын
@@elrahmaoffset538 Haha benar itu Bangg.. 👏 😄
@hanantrijuwitaathaya2759
@hanantrijuwitaathaya2759 Жыл бұрын
Di sini yang terlihat sangat menonjol adalah anak-anak muda Timor Leste. Jika mindsetnya tetap spt itu, kemungkinan Timor Leste untuk maju lebih besar. Apresiasi sekali untuk Mbak Nana & Tim Narasi untuk kontennya. Termasuk one of the best 👏🏼
@lilikkrismantoro2027
@lilikkrismantoro2027 Жыл бұрын
Teman2 muda di Dilli semangat dan penuh energi. Hormat pada mereka!
@rafarahman1007
@rafarahman1007 Жыл бұрын
Negara mu di bilang penjajah. Kok malah senang, tugas tni itu disana mengamankan. Hati² musuh di dalam selimut, sudah cukup kata mantan presiden bj Habibie timur Leste seperti duri dalam daging. Karena itu dia melepas timtim. Negara cari muka sama Indonesia, cari muka sama Australia sana. Setelah hbs SDA mu di makan Australia baru cari muka sama Indonesia minta di kasihani kerjasama, ga tau malu.
@glendsandy5540
@glendsandy5540 Жыл бұрын
Mungkin 5o taun lg
@mugiwarateach8728
@mugiwarateach8728 Жыл бұрын
mereka akan jadi next sri lanka. pemuda gak akan bisa buat banyak karena minyak akan habis pada 2030.
@_dywanaire666
@_dywanaire666 Жыл бұрын
Knp gk suruh anak2 muda di sana mengajarkan suatu ilmu ke anak2 kecil disana, ilmu apapun itu yg mereka ketahui
@AriefBudiman-rs8yg
@AriefBudiman-rs8yg 8 ай бұрын
Melihat negara Timor Leste, tidak ubahnya spt melihat sebuah propinsi di negara RI. Dg luas sekitar 178ribu km2 & pdd hampir 300ribu jiwa, dimensi persoalan kurang lebih relatif sama dengan dengan sisi pulau timor bagian barat. Karakteristik ekosistem, kultur budaya , potensi SDA dan tantangannya. Perbedaannya adalah mereka harus berusaha dan berpikir keras bagaimana cara untuk 'menghidupi' dirinya sendiri dengan segala keterbatasan yang ada. Tidak mudah dan perlu usaha keras serta memanfaatkan sebaik-baiknya 'sumber ekonomi' utama untuk investasi 'masa depan', sebelum terlambat. Maju terus negara Timor Leste.
@Marcelthebestchannel
@Marcelthebestchannel 8 ай бұрын
Jurnalis handal Nata Najwa, sukses selalu, saya pernah bertugas di Timor Timur kala itu sekitar 6 tahun dan putri saya nomor satu lahir di kota Dili, TL tetap menjadi saudara kami, suatu waktu kami pasti jalan2 kesana
@martintbiez2334
@martintbiez2334 Жыл бұрын
Bapak dulu salah satu TNI yg bertugas d timor leste, saya dan abang saya lahir ermera timor timur dan sampai umur 4 tahun d gleno, timor leste punya pontesi pariwisata yg bagus karna bnyk pantai indah yg berpasir putih, walau udh bukan bagian negara indonesia tp masih ttp tmpt kelahiran saya, oleh karna itu saya berharap yg terbaik untuk timur leste amin!!!
@renatosoares7780
@renatosoares7780 Жыл бұрын
Bang saya orang Ermera gleno
@5rkr4m
@5rkr4m Жыл бұрын
@@renatosoares7780 halo saya orang banten salam kenal bro
@etakialm4767
@etakialm4767 Жыл бұрын
Anak mudanya pintar2 sekali... Saya kelahiran Tim-tim dan merindukan tanah kelahiran saya... Senang sekali bisa melihat lagi tanah kelahiranku
@user-lo5sc4kw2p
@user-lo5sc4kw2p Жыл бұрын
Hai ka.
@christianfransishak7897
@christianfransishak7897 Жыл бұрын
Emang sekarang warga negara mana
@user-bl1pl6jl3l
@user-bl1pl6jl3l Ай бұрын
senengnya melihat generasi baru timor leste bicara bahasa Indonesia dg amat baik. sy juga bersyukur timor leste pisah dari NKRI krn ketika masih jd bagian NKRI hidup kami dibelahan lain Indonesia harus ikut menderita secara ekonomi. untunglah pak Habibie melepaskan derita kami .....
@MARTIPALA
@MARTIPALA Ай бұрын
JANGANLAH KALIAN SALING MENGHINA,LUPAKAN MASA LALU,BANGUN MASA DEPAN YANG LEBIH BAIK
@biondy-7471
@biondy-7471 Жыл бұрын
Bagus banget dokumentarinya. Paling berkesan melihat wanita yang mendirikan sekolah itu. Itulah yang dinamakan pahlawan tanpa tanda jasa. Seperti era Indonesia di tahun awal kemerdekaannya. Semoga Timor Leste dapat berkembang maju, menjadi negara berkembang. Lebih terbuka melihat negara Timor Leste setelah melihat dokumentari ini.
@rezafergiawan7076
@rezafergiawan7076 Жыл бұрын
Bagus sekali para pemuda pemudi bilangnya Indonesia menjajah timur leste, padhal referendum mereka yg milih keluar
@septiancliquers2862
@septiancliquers2862 Жыл бұрын
@@rezafergiawan7076 maafin aja bang.. Khilaf kali pemuda tersebut salah ucap
@franssaferius2062
@franssaferius2062 Жыл бұрын
Semestinya timor leste berpikir dulu sebelum meninggalkan indonesia , mau aj dihasut bangsa asing yg ingin menguasai tambang mereka. Sekarang masyarakatnya aduhhhhh hamsyong percaya acara televisi lihat asli lah...
@harappelangi
@harappelangi Жыл бұрын
​@@septiancliquers2862 atau mungkin dibuku sejarahnya seperti itu ngab
@LuckyBoy-bq9zj
@LuckyBoy-bq9zj Жыл бұрын
09:09 inilah poin utamanya.
@AR-bh3mn
@AR-bh3mn Жыл бұрын
Setelah melihat ini saya sadar.... Bahwa kita harus Lupakan masa lalu...... Membangun Pendidikan di indonesia penting..... Terutana untuk Indonesia timur......
@avikagelarbed4054
@avikagelarbed4054 4 ай бұрын
ow... susah... susah
@rezadroidjr
@rezadroidjr 3 ай бұрын
Susah itu boxzku
@SitiAisyah-re4gi
@SitiAisyah-re4gi 3 ай бұрын
@@avikagelarbed4054 .
@merdek4792
@merdek4792 2 ай бұрын
Mari Alkatiri masih realistis tentang apa yg terjadi di Timor Leste. Xanana dan Horta cuma buang2 duit buat pencitraan saja.
@putrii236
@putrii236 3 ай бұрын
Sangat respect dengan bapak Presiden Ramos. Semoga bisa memajukan negara Timur Leste dengan perkembangan yang pesat. Salam dari anak Indonesia ❤️
@jonwidodo
@jonwidodo Жыл бұрын
18:02 Xanana: Pencapaian terbesar setelah 20 tahun adalah rakyat bisa mengerti bahwa "jangan lagi ada kekerasan". Memang perdamaian sangat mahal ya Pak. Kita yang hidup dalam negara damai kadang tidak menyadari nilainya.
@ianpieter4738
@ianpieter4738 Жыл бұрын
Anak- anak muda Timur Leste harus lepas dari bayang- bayang masa lalu dan cara berpikir pemimpin- pemimpin mereka. Mereka adalah masa lalu. Kalian adalah masa depan. Jangan sampai kalian terjebak dengan apa yang pernah kalian alami. Apakah ketika jaman orde baru atau perdebatan berkepanjangan ketika kalian mencoba mandiri.Sambutlah masa depan anda dengan mulai percaya diri dan kejar terus tanpa lelah untuk kemajuan. Pasti Bisa,
@DaengKulle795
@DaengKulle795 Жыл бұрын
Generasi muda yang cerdas memilih keluar dari Timor Leste. Fenomena brain drain. Katanya satu saat bakal kembali namun sekali nyaman di Eropa mana mau pulang apalagi kesalahan kebijakan timor leste yang mengakui dua kewarganegaraan jadi mereka dengan mudah menetap selamanya di luar negeri.
@ianpieter4738
@ianpieter4738 Жыл бұрын
@@DaengKulle795 Hopefully, not all. You can't expect the foreigners to build your motherland.
@ilhamfirdaus3068
@ilhamfirdaus3068 Ай бұрын
Dari video ini kita bisa belajar, untuk terus-menerus bersyukur atas apa yang telah tuhan kasih untuk kita dan negara tercinta Indonesia..i love my country ❤ INDONESIA 😊
@andihajar3412
@andihajar3412 Ай бұрын
"Bersyukur banget pernah DIJAJAH Indonesia..." katanya.. 😊
@qmost7017
@qmost7017 Жыл бұрын
sumpah aku terharu dan tak terasa menetes air mataku... walau mereka sdh menjadi negara merdeka, namun bagiku tidak ada kata "bekas saudara"... mereka "tetap saudaraku" karena mereka pernah menyanyi Indonesia Raya di tanah tumpah darah mereka. harapanku, saudara2ku disana terus berjuang pantang menyerah utk kesejahteraan negara dan bangsanya...
@shizuka_0584
@shizuka_0584 Жыл бұрын
Tumpah darahku ?mereka telah menumpahkan darah kita, jadi dimana nyayian itu hanya buaian belaka, Saya masih ingat dan Takan pernah lupa , Indonesia selalu dihati , Timor Leste masa bodo
@mbahcarrier1629
@mbahcarrier1629 Жыл бұрын
Komen yang membuat terharu......." karena mereka pernah menyanyi Indonesia Raya di tanah tumpah darah mereka".........Sangat bijak...kereeeen
@ayi3455
@ayi3455 Жыл бұрын
bermimpi jadi Bahrain, ternyata jadi Uganda. ditipu sama Australia .... !!
@rizkymahardika6510
@rizkymahardika6510 Жыл бұрын
Saudara? Mereka saja menganggap kita (Indonesia) sebagai penjajah yg kejam.
@indramaulana950
@indramaulana950 Жыл бұрын
Yah kita lihat aja watak aslinya kalo negara mereka jadi lebih maju dari indonesia
@r.efernandez2087
@r.efernandez2087 Жыл бұрын
Jawaban jujur Pak Mari Al Katiri, Jawaban tulus Pak Ramos Horta. Jawaban spntan anak2 muda TimLes Dan yg terkahir sang idolaku Xanana Kairala Gusmao Bapak pendiri negara Timor Leste yg sangat kharismatik. Viva Timor Leste. Salam hormat dari saya anak Maluku buat semua saudara2ku di Rai Timor Loro Sae. 🖤🖤🖤❤❤❤💛💛💛
@tituantonioassis2025
@tituantonioassis2025 Жыл бұрын
Viva
@joseviegas417
@joseviegas417 Жыл бұрын
🙏🏻🙏🏻🙏🏻💘
@elnarthanato1932
@elnarthanato1932 Жыл бұрын
udah mah negara lain, punya kepentingan sendiri, punya agenda sendiri, 🙁 negara indonesia diam diam dimaki. Otak jajahan ku menghantuiku
@desofyan1758
@desofyan1758 5 ай бұрын
Bukan menjajah tapi Indonesia asli nya menolong rakyat Timor Timur...
@TheUuti123
@TheUuti123 5 ай бұрын
Memang menjajah, untuk menjadi bangsa yg maju kita jg harus berani mengakui kesalahan masa lalu dan belajar dr sana.
@agusmulyadi3621
@agusmulyadi3621 3 ай бұрын
​​@@TheUuti123 indonesia tdk menjajah. Indonesia dulu memberantas partai komunis di timor leste
@TheUuti123
@TheUuti123 3 ай бұрын
@@agusmulyadi3621 Dari sudut pandang kita, kita tidak menjajah, apalagi buku sejarah pelajaran sekolah gak pernah membahas ini secara detail, kita gak tau kan bgmn sudut pandang org timor leste. Tapi kalau kita ubah tokoh cerita diatas, baru kita bisa lihat secara objektif. Misalnya, Indonesia, bagian dr hindia belanda, kemudian tentara hindia belanda meneror penduduk indonesia dan membunuh rakyat yg protes secara membabi buta, banyak pahlawan yg meninggal melawan tentara hindia belanda. Kemudian kita ingin merdeka dan akhirnya melalui referendum, dan perjuangan berhasil kita merdeka. Skrg ubah Indonesia menjadi timor leste, dan Indonesia jadi hindia belanda. Apakah Indonesia tidak tau balas budi ke hindia belanda? Padahal hindia belanda membolehkan pribumi sekolah, mendirikan sekolah juga, membolehkan pribumi sekolah di belanda, memperkerjakan pribumi jd pegawai, membangun jalan, membuat rel kerta api, membuat aturan, lantas knp kita merasa dijajah dan ada hasrat ingin merdeka sbg suatu bangsa? Jika ada alasannya, kenapa bangsa lain (yg merasa memiliki identitas berbeda) tidak boleh jg merasa tertindas?
@rosminarosmina4442
@rosminarosmina4442 Ай бұрын
Betul saudaraku 👍 siapa suruh mau pisa itu risiko sendiri.😊😊😊
@gurumuda7783
@gurumuda7783 Ай бұрын
"Kalau tidak ada senjata dan menderita itu bukan musuh tpi manusia" Salut dengan kata2 beliau.
Kenapa Orang Timor Leste Bilang Indonesia Menjajah? | Narasi Explains
8:33
Narasi Newsroom
Рет қаралды 1,8 МЛН
ПАРАЗИТОВ МНОГО, НО ОН ОДИН!❤❤❤
01:00
Chapitosiki
Рет қаралды 1,4 МЛН
NO NO NO YES! (50 MLN SUBSCRIBERS CHALLENGE!) #shorts
00:26
PANDA BOI
Рет қаралды 102 МЛН
#Podcast KPU RI Episode 9: Pemimpin Ideal di Mata Mahasiswa
37:49
INI TEMPAT GW KENAL SAPI JUMBO.. SEBELUM MAS HERMAWAN..!!
25:42
deHakims channel
Рет қаралды 55 М.
DI SINI IKANNYA MASIH MELIMPAH, DUA JAM SAJA CUKUP UNTUK TIGA HARI
29:51
Fishing Petualang
Рет қаралды 9 М.
Siapkan Transisi Pemerintahan, Jokowi Kenalkan Prabowo ke Pemimpin Dunia
32:21
Geger! Kepala & Wakil Kepala Otorita IKN Mengundurkan Diri
19:58
Kompas TV Sukabumi
Рет қаралды 5 М.