Ancient Javanese Built Majestic Temple Inside a Cave??? How Did They Do It?

  Рет қаралды 1,076,615

ASISI Channel

ASISI Channel

Күн бұрын

➡️️Support ASISI channel: trakteer.id/asisichannel
☕Thanks for the support:
Rozi Lineage OS, Aldillah, Ageng, Marsana Windhu, Furadantin, Betterlife Indonesia, Bluemagicians, Layman History, and friends who do not wish to be named.
⭐Video Recommendation:
1. Kidal Temple and Garuda's Philosophy Against Snakes: • Candi Kidal: Pembunuha...
2. Explore Sukuh Temple, the Original Pyramid of the Archipelago: • Video
3. Explore Cetho Temple at the Foot of Mount Lawu: • Candi Cetho: Jejak Sab...
4. Tips to Avoid Historical Hoaxes: • Yuk Belajar Menjadi De...
5. Cutting Mount Mahameru (Samudramanthana): • Mitologi Esensi Candi ...
🤝Let's Be Friends Also at:
IG: / asisichannel
Facebook: / asisichannel
️➡️Contact assisi.channel@gmail.com for:
- cooperation/sponsorship promotion of historical sites in your area
- product placement / ad placement for your brand in the ASISI video
- recommend resource persons in your area
️➡️ Table of Contents:
00:00 Prologue
00:54 The Beginning of the Legend of the Sacred Goddess Kili
02:47 Selomangleng Cave Iconography
05:19 The Statue of the Sacred Kili Goddess
07:11 Dewi Kili Suci, Historical Figure or Myth?
08:03 Guess 1: Cemetery + Open Hermitage
10:18 Guess 2: Meditation Ritual in Front of a Corpse
11:01 Guess 3: There is a Tantric Practice
11:48 Guess 4: The Soul's Journey to Enlightenment
14:00 Guess 5: Relic Storage & Buddha Worship
15:30 Epilogue
----
SELOMANGLENG CAVE SITES
The Selomangleng Cave site is located on Jl Selomangleng, Corner, Mojoroto District, Kediri City, East Java. This site is a cave, with several archaeological remains. Allegedly comes from the era of the Panjalu kingdom (1042 - 1222 AD). This cave is considered by the community as a hermitage for Dewi Kili Suci, a respected legendary figure.
Currently, there is still an open study of the history of this site, because historians still do not fully understand about it. There are no inscriptions or ancient manuscripts that can be associated with the function of this cave. However, no matter how it is still shrouded in mystery, the remains on this site show that Selomangleng Cave is not an ordinary cave.
It turns out that there are many unique facts of Indonesian history that deserve our attention, of course with a new perspective. For example, about the Hindu-Buddhist kingdom in Indonesia, the Hindu-Buddhist kingdom in the archipelago, ancient Javanese philosophy, ancient Javanese philosophy, and even the habits of the Javanese in ancient Javanese culture, both in the form of writing and temples.
Some of the illustrations that we use are taken from several historical films of the Indonesian nation. By studying this, we know that there is a possibility of Indonesian culture going global because it has an interesting uniqueness, so that Indonesia will be more glorious, as explained by Surya Majapahit in the ancient times, which can be seen from its heritage temples.
History not only displays unique facts, but also interesting Indonesian culture. For example, temple architecture and so on. The history of the world and the history of the archipelago always presents interesting stories and stories of the past, although sometimes they are mixed with myths and legends of the archipelago. That's Indonesian culture.
There are still many historical events in the archipelago that we can bring up in unusual and unique angles, please press like, comment, and of course subscribe so that you also follow our interesting study of history. And the unique thing about the mysterious temples in the list of temples in Indonesia and the kings of Java.

Пікірлер: 2 600
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
👉 RAHASIA NUSANTARA, buku terbaru ASISI, bisa dipesan di: linktr.ee/asisi.channel ❤ Siapa yang tebakannya benar kali ini? 😄
@hansgimbalsky8230
@hansgimbalsky8230 2 жыл бұрын
Aku salah masee 🤭🙏
@faiziprayoga2734
@faiziprayoga2734 2 жыл бұрын
Saya 😅
@madeardika1012
@madeardika1012 2 жыл бұрын
Sayaaa😅
@komingasmr3627
@komingasmr3627 2 жыл бұрын
Saya
@hendridwipermadi4079
@hendridwipermadi4079 2 жыл бұрын
Aku juga salah nebak.😁😁
@gabrielgebboy
@gabrielgebboy 2 жыл бұрын
Ini yg luar biasa dari mas Asisi. Menelisik sejarah harus jujur, gak boleh spekulasi atau menggiring opini lemah yg akhirnya jd hoax. Jujur sesuai bukti2 sejarah yg kuat (primer). Sederhana nya "kalo gak tau, ya bilang gak tau". Jangan berspekulasi. Lanjutken mas Asisi, saya mendukung anda selalu 👍🏽
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Terima kasih, Mas Gabriel. Salam budaya dari kami 🙏
@gabrielgebboy
@gabrielgebboy 2 жыл бұрын
Sendiko 🙏🏼
@ipankr5713
@ipankr5713 2 жыл бұрын
Bener babget
@lulukkrisnawati309
@lulukkrisnawati309 2 жыл бұрын
Sbnrnya yg di butuhkan mas asisi bkn pujian dr para komentar2 tp mngjak kita berfikir menganalisa bersma
@gabrielgebboy
@gabrielgebboy 2 жыл бұрын
@@lulukkrisnawati309 justru karena saya sudah berfikir, menganalisa dan bertukar pikiran dgn mas Asisi, saya bisa memuji pemaparan beliau 👍🏽
@danandoshandy9773
@danandoshandy9773 2 жыл бұрын
Anda sejarahwan tingkat master, pengertian dan ketelitian anda tingkat tinggi ,salut utk anda, terus berkarya untuk mencerahkan anak cucu kedigjayaan nenek moyang 👃
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Saya konten kreator biasa kok, tapi makasih untuk apresiasinya 🙏
@giengien518
@giengien518 2 жыл бұрын
Saluttt sungguh keterangan yg lancar.dan mudah dimengerti Anda menjelaskan dgn gamblang tanpa ragu...Selamat anda hebat
@ruesmono9745
@ruesmono9745 Жыл бұрын
@febyfirmansyah
@febyfirmansyah 4 ай бұрын
Dewi kilisuci tu udah meleganda ​@@ASISIChannel
@davidtyo9323
@davidtyo9323 4 ай бұрын
Kediri terkubur dan disembunyikan.. tetap nama Kediri dari dulu tetap harum dan berjaya di NUSANTARA sampai sekarang..
@arumhandayani3577
@arumhandayani3577 Жыл бұрын
"Agar kebahagiaan kita paripurna, tanpa syarat apapun." -Asisi Chanel
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Terima kasih, Kak. Salam budaya 🙏
@lillytan2771
@lillytan2771 2 жыл бұрын
Semakin ke sini video ASISI semakin bagusss... kelihatan bahwa kreatornya pun bertumbuh, bukan hanya para pemirsanya
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Makasih ya 🙏
@yulianbagas5369
@yulianbagas5369 2 жыл бұрын
@@ASISIChannel coba berkunjung ke sisi utara gunung ungaran,banyak situs yang belom di teliti wkwkw
@haendsdemiko2397
@haendsdemiko2397 2 жыл бұрын
Mantap👍
@yogamiftahulfaaiz9596
@yogamiftahulfaaiz9596 2 жыл бұрын
@@yulianbagas5369 setuju
@ambariswari5129
@ambariswari5129 Жыл бұрын
Senang mendengarkan mas nya ini..jelas !! Suwuun yamas
@khema2600
@khema2600 2 жыл бұрын
10:18 asubha (meditasi dengan objek mayat) adalah salah satu dari 40 jenis meditasi samatha dalam ajaran Buddha. kalau dari deskripsi yang diberikan tampaknya relief tsb adalah "buku" panduan untuk melakukan meditasi tersebut. pertimbangan lain bahwa jaman dulu rata-rata masyarakat adalah buta huruf dan "buku" bergambar atau relief adalah cara untuk menurunkan pengetahuan untuk jangka waktu yang lama dan mudah dipahami. Dan berkat ulasan ini saya baru mengetahui keberadaan adanya peninggian goa Buddhis berkat channel ini. terima kasih 🥰🙏. semoga suatu saat nanti saya dapat berkunjung kesini. sādhu 🥰🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
terima kasih untuk pengayaannya. aminn...
@mariaaeternumignis9175
@mariaaeternumignis9175 2 жыл бұрын
Ini mengingatkan saya pada hieroglif, slh satu sistem penulisan paling tua yang dikenal; bentukannya ukiran simbol menyerupai gambar.
@batamoppoindonesia7023
@batamoppoindonesia7023 Жыл бұрын
Betul sekali ,Jawa atau Nusantara Indonesia,,pada jaman dahulu kala ,sejatinya penduduk nya adlh beragama Hindu Budha dan karena agama baru yg di bawa wali songo ,,jadi masuk lh agama Islam ,dan Hindu Budha lengser ke Tengger Bali
@balicameladventure881
@balicameladventure881 9 ай бұрын
Salam hormat saya utk mas Asisi. Beberapa tempat2 yang diulas disini, sudah pernah saya kunjungi dan akhirnya mendapatkan cerita dan sejarahnya yang lengkap di channel ini. Terima kasih. Salam kami dari Bali 🙏
@t161sprawotsi3
@t161sprawotsi3 2 жыл бұрын
Nama yg UNIQUE kenapa dinamakan Gua SELOMANGLENG. Terdiri dari 2 kata Selo itu artinya Batu & Mangleng artinya Miring. Ya memang guanya dibuat di lereng gunung yg rata2 datarannya miring & disitu terdapat batu andesit yg besar. Aku pernah mampir kesana. Dewi Kilisuci adalah putri raja yg sengaja mengasingkan diri dari hal keduniawian untuk menjadi seorang Pertapa. Ceritanya mirip juga dg Sunan Prawoto putra Raja yg tidak tertarik dg harta benda & tahta kerajaan lebih memilih untuk menjadi seorang Pertapa .. ASISI memang Top dalam mengungkap Sejarah GOOD - JOB ... 🙏❤️👍
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Ada berbagai pendapat mengenai asal nama Selomangleng. Terima kasih untuk urun pendapatnya :)
@hadiwijayahalim8273
@hadiwijayahalim8273 2 жыл бұрын
Relief Buddhanya adalah Buddha Samantabhadri (dgn dhyani mudra). Di Tantra, Buddha Samantabhadri adalah perwujudan dharmakaya dharmakaya. Relief lainnya adalah Buddha Vajradhara (di bagian dalam goa yang lebih tinggi). Di Tantra, Vajradhara adalah perwujudan dharmakaya Sambogakaya Putri melakukan praktik Vajrakilaya sehingga nama julukannya mengandung kata Kili (Mantra Vajrakilaya mengandung kata Kili)
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Terima kasih, Mas Hadi, untuk pengayaannya. Salam budaya 🙏
@dyahayutyashandrianim7546
@dyahayutyashandrianim7546 2 жыл бұрын
Kerend uraianya monggo di lanjut mas.........
@riyanhidayat4172
@riyanhidayat4172 2 жыл бұрын
woah.terima kasih Informasinya kak . Rahayu nggih 🙏
@akunformalitas
@akunformalitas 2 жыл бұрын
Nyimak bro. Monggo dilanjut
@williamraymondjr2106
@williamraymondjr2106 2 жыл бұрын
Bedankt voor de nederlandse ondertiteling, Ik vind dit kanaal leuk, er zijn nog veel onopgeloste mysteries, de geest blijft deze puzzel ontrafelen, groeten uit Rotterdam🙌
@sunyjia2758
@sunyjia2758 2 жыл бұрын
Cheers!
@benharyo
@benharyo 2 жыл бұрын
Wat een leuke surprize, een buitenlander die geïnteresseerd is in onze oude geschiedenis. Salud🙋‍♂️
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Your welcome, Karl. Glad you enjoyed the video/subtitle.
@kangmat7138
@kangmat7138 2 жыл бұрын
Opo kui angel aku ngartekne boso mu
@youtubeku9008
@youtubeku9008 2 жыл бұрын
Salam karl
@Detaeka92
@Detaeka92 2 жыл бұрын
Saya asli kediri, lahir di kediri, tinggal di kediri, kakek nenek asli kediri, orang tua asli kediri dan kini bekerja pun mengabdi di kota kelahiran sendiri, dan saya bangga berasal dari kota yg dulu di juluki dahana pura ini (kota api) dengan dengan kerjaan tertua Djojo ing bojo Salam budaya !!! Rahayu rahayu Panjalu djajati kediri menang
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Salam budaya juga, Mas Eka, untuk teman-teman di Kediri. Kalau kerajaan tertua di Jatim, bukan Kediri, melainkan Kerajaan Kanjuruhan.
@paitungundul9871
@paitungundul9871 2 жыл бұрын
@@ASISIChannel untuk kerajaan Kanjuruhan sendiri apa udah pernah dikupas? kalo udah ada, di episode yg mana, mas Asisi? kalo blm ada mohon dikupas ya mas, karena sebagai masyarakat asli Malang, saya cm sebatas tau bahwa ada prasasti Dinoyo, prasasti/candi Karuman, candi Badut, sepasang batu "lumpang kenteng", maupun nama Arya Gajayana, tanpa pernah tau kaitan/hubungan antara satu sama lain, apalagi mengetahui fakta sejarahnya.. mohon pencerahannya ya mas Asisi, matur sembah nuwun sak derenge.. 🙏🙏🙏
@riyanhidayat4172
@riyanhidayat4172 2 жыл бұрын
​@@paitungundul9871 ide bagus mas. semoga Asisi bisa menelisik dengan Lebih Rinci. saya juga dari Jatim (Jember). sangat penasaran Soal Info lengkap Kanjuruhan. karena sejauh yg saya lihat Di Google saya rasa Banyak yg membingungkan
@kamolise415
@kamolise415 Жыл бұрын
Kediri artinya semua hrs kembali kedirinya manusia
@candrapiaggio4784
@candrapiaggio4784 Жыл бұрын
mas asisi disawer noooo boskuu ben tambah semangat..
@nookie7708
@nookie7708 2 жыл бұрын
Ini channel bagus,, harusnya didukung oleh kementrian budaya dan pariwisata. dukung terus supaya channel ini berkembang..jangan lupakan sejarah.
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Makasih untuk apresiasinya, Mas Jatmiko :)
@nookie7708
@nookie7708 2 жыл бұрын
@@arza.84 Sudah digaji padahal....bisa kalah sama wisata budaya thailand klo gini.
@sitijamila5189
@sitijamila5189 2 жыл бұрын
@@arza.84 Hmmmm
@atikurrohman7673
@atikurrohman7673 2 жыл бұрын
Kurang kemampuan kali mas...kalo Asisi ini aku yakin mereka passion nya sejarah ditunjang akademik yg sesuai...
@saptoprayitno-yudanegara1734
@saptoprayitno-yudanegara1734 2 жыл бұрын
Seperti biasa video2 ASISI selalu mengedepankan sisi rasionalitas dari kisah/mitos/legenda serta kritis terhadap sumber2 informasi, sehingga menghasilkan kesimpulan yang obyektif dan tidak bias Teria kasih mas
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Terima kasih, Mas Sapto 🙏
@raffamedjoet6478
@raffamedjoet6478 2 жыл бұрын
Saya pribadi langsung jatuh cinta pada chanel ini, semoga diberi kesehatan kesempatan dan rizki yang lebih agar chanel ini berkembang dan besar sebagai acuan untuk memperdalam sejarah dan budaya... Upload lebih sering ya mas 😊 walaupun memang butuh waktu untuk membuat sebuah video.... Semangat terus
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Amin. Terima kasih doanya, Mas Raffa 🙏
@rastieyunk6986
@rastieyunk6986 2 жыл бұрын
Aamiin 🙏🏻
@agoenkbbcchannel4825
@agoenkbbcchannel4825 2 жыл бұрын
20thn lebih saya ada di kediri.. baru tau tentang cerita" dibalik goa selomangleng.. terima kasih banyak buat seluruh informasi nya ...
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Sama-sama, Mas Agoenk 🙏
@iklimarefindriana3912
@iklimarefindriana3912 2 жыл бұрын
Sumpah gak capek nontonin video² di channel ini, mudah bangettt dipahami apalagi buat jelasin ke temen ttg sejarah kerajaan Nusantara. POKOKNYA KEREN BGT😭
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Makasih, Mbak Iklima. Salam budaya dari kami 🙏
@bcoveplmene9791
@bcoveplmene9791 2 жыл бұрын
Mas, aku soko Kediri, Omahku ning sekitare kawasan Selomangleng. Seprono seprene sing tak weruhi mung guwo iki petilasane Dewi Kilisuci, wis mung iku thok. Lagek soko chanel iki aku dadi weruh luwih detail/princi babagan Selomangleng lan dadi luwih mengapresiasi/ngregani sesuatu sing biyen gak tak pedulikake. Matur nuwun, kagem channel niki sampun maringi kawruh.
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Njih, sami-sami. Salam kagem rencang-rencang Kediri. 🙏
@rudyrena3605
@rudyrena3605 2 жыл бұрын
Goa buatan manusia kyknya...luar biasa leluhur kita dahulu...mmng detektif sejarah yg luar biasa,mas asisi membuat dugaan2 yg membuat saya berpikir seakan2 mas Asisi seorang penjelajah waktu namun hal ini mengusik saya utk membuat dugaan sendri yg sedang saya pikirkan...luar biasa video ni mas asisi terimakasih...
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Yup, Mas Rudy, sudah disebutkan dalam video bahwa inj goa buatan. 🙏
@lyaelsa3231
@lyaelsa3231 2 жыл бұрын
menumbuhkan rasa cukup! bersyukur tanpa syarat! terima kasih tim asisi ❤️
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Sami-sami Mbak Lya 🙏
@rifqianam9997
@rifqianam9997 2 жыл бұрын
hal yang saya kagumi dari asisi adalah analisanya yang komprehensif, top!
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Makasih, Mas Rifqi, untuk penilaiannya. 🙏
@rastieyunk6986
@rastieyunk6986 2 жыл бұрын
Manusia jaman dl bgtu dekatnya dg alam , baju sedemikian rupa tdk takut masuk angin atau digigit nyamuk . Tmpat tinggalnyapun bukanlah bangunan yg memberatkan bumi layaknya rumah" beton masa sekarang . Slm budaya maszeehh , slm santun , rahayu 🙏🏻
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Salam santun juga dari kami. 🙏
@suryanisuryani5709
@suryanisuryani5709 2 жыл бұрын
Paling seneng klo dah nonton video Asisi Chanel,apalagi dengerin mas Asisi dalam menjelaskan informasi nya.semoga makin sukses channel nya dan makin semangat dg kontennya.
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Makasih, Kak Suryani. Salam budaya 🙏
@bppaudsulbarsulbar5491
@bppaudsulbarsulbar5491 2 жыл бұрын
Saluut dan angkat topi dgn channel ini ( bukan kyk channel sebelah yg pamer kekayaan dan budi baik) channel ini memberikan edukasi sejarah dan budaya nenek moyang kita dahulu kala...memberi pelajaran pada ku, anda dan anak cucu kita kelak semua. Mari dukung..! Channel ini biar bisa go international..!!( jas merah jangan melupakan Sejarah..kata Soekarno)👌
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
"Jangan meninggalkan sejarah". Salam 🙏
@harunipark2848
@harunipark2848 Жыл бұрын
Chanel sejarah yg yg sngt menarik sprti langsung mengalami sndr mas lalu nenek moyang kita
@BALITRADITIONALCULTURATV
@BALITRADITIONALCULTURATV Жыл бұрын
Saya salut dengan channel ini. Menelisik masa lalu dengan logika yang positif dan masuk akal. Tidak seperti channel tetangga yang berusaha membalikkan sejarah dan mengarahkan opini kearah lain yang sama sekali tidak bisa diterima akal sehat dan logika. Teruslah berkarya di jalan lurus sesuai apa adanya. Swaha 🙏🙏🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Terima kasih, Kak. Salam budaya untuk sobat-sobat yang ada di sana 🙏
@CB-wv2qt
@CB-wv2qt 2 жыл бұрын
Sejarah memberi pelajaran yang cukup berharga agar kita selalu pandai bersyukur. Sukses selalu ASISI Channel. Keren banget kontennya.👍
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Terima kasih untuk doanya 🙏
@wingitprabawanti696
@wingitprabawanti696 Жыл бұрын
Yg punya chanel ini pasti ahli sejarah ya mas.... Pinter jelas narasinya aku suka hebaat.... Salam kenal mas
@hudandardiriasfaq9828
@hudandardiriasfaq9828 Жыл бұрын
Luar biasa leluhur kita. Di bangsa2 lain, banyak yang hiasan bangunannya 'hanya' lukisan atau mozaik yang ditempelkan ke dinding. Tapi leluhur kita... Dinding bangunannya diukir. Dinding batu dipahat begitu detil sampai menjadi cerita dengan berbagai episode dan adegan. Subhanallah. Bangga jadi orang Indonesia.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Mantap. Mas Hudan, terima kasih dan salam budaya dari kami 🙏
@aguspujiantoro4340
@aguspujiantoro4340 Жыл бұрын
Bangsa nusantara kuno adalah bangsa yang selalu memaknai sebuah makna, bukan tersurat melainkan yang tersirat.. Kerendahan hati, tidak kesombongan dimana setiap situs ditemukan tidak ditemukan siapa pembuatnya. Semata hanya utk pengabdian pada sang raja....... (Maaf sekedar pendapat yg berasumsi dari buku dan data2 para arkeolog)
@jokotingkir17
@jokotingkir17 2 жыл бұрын
Terimakasih sudah meliput salah satu situs sejarah di Kediri. Saya bangga sekali sebagai orang asli Kediri. Semoga Asisi tambah sukses . Rahayu 🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Terima kasih, Mas Endro, untuk doanya. Salam budaya 🙏
@ardankencanalovina9940
@ardankencanalovina9940 2 жыл бұрын
Liputan di Bali sudh ada mas..?
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
@@ardankencanalovina9940 semua candi yang sudah kami angkat, ada di playlist Telisik Candi
@damarsantosa1115
@damarsantosa1115 2 жыл бұрын
Cara mendeskripsikan dan menarasikan tim ASISI terhadap video2nya memang patut diacungi jempol. Lanjutkan mas, semoga yang muda2 juga pada mampir ke sini.
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Amin. Terima kasih, Mas Damar untuk apresiasinya. 🙏
@riscoprasetyo
@riscoprasetyo 2 жыл бұрын
sangat menarik. kerajaan panjalu dari kediri yg lebih tua dari majapahit yg jarang sekali di bahas di berbagai media bisa di bahas di sini.
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Terima kasih, Mas Risco. Salam budaya dari kami 🙏
@priyonoyono3183
@priyonoyono3183 Жыл бұрын
Semangat terus ASISI....bangkitkan rasa kebangsaan atas sejarah negeri ini, semoga para pemuda negeri ini lebih mengerti dan menguatkan akan sejarah dan menjaga nya
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Makasih untuk supportnya buat kami, Mas Priyo 🙏
@idabagusputusanti8409
@idabagusputusanti8409 2 жыл бұрын
Content creator-nya sangat serius menyiapkan materi sehingga pemaparannya sangat bagus. Keren👍👍👍
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Terima kasih, Mas. Salam budaya dari kami 🙏
@yuniefajarianti7833
@yuniefajarianti7833 2 жыл бұрын
Saya orang kediri, sering ke gua selomangleng tp baru tau sejarahnya gua selomangleng dari ulasan channel ini
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
sip, mbak, support terus ASISI ya 😊🙏
@aryobleduog9853
@aryobleduog9853 2 жыл бұрын
Mas admin tetap semangat, yaa.. Kmi merasa bangga dg sejarah negeri ini. Klo bisa kupas tuntas seluruh sejarah moyang indonesia.
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Makasih, Mas Aryo. Support terus ASISI ya 😄🙏
@fatonimakturodi2182
@fatonimakturodi2182 2 жыл бұрын
Chanel favorittt.. detektif arkeologi /sejarah yg mantab kalii.. apalagi ditunjang ilustrasi yg keren abiss.. Edukasi yg sangat menghibur bagi saya yg suka sejarah leluhur/ nenek moyang & candi2 + artefak2 masa lampau.. Ngene 👍👍👍
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Maturnuwun, Mas Fatoni 🙏
@kangarto2372
@kangarto2372 2 жыл бұрын
Meleleh hatiku ketika masih banyak orang yang peduli akan jejak peninggalan leluhur Nusantara 🙏🏻🇮🇩💪
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Terima kasih, Kang Arto. Salam budaya dari kami 🙏
@nabilasanjayantis.5461
@nabilasanjayantis.5461 Жыл бұрын
Saya orang kediri, saya baru tahu tentang isi goa selomangleng yg memiliki banyak makna. Terimakasih ASISI chanel telah memberikan saya wawasan baru. Semoga ASISI Chanel jaya selalu!🙏🤍
@vivoajah9128
@vivoajah9128 Жыл бұрын
Vidionya menarik, mudah difahami juga tidak membosankan. Terimakasih ilmunya kakak☺
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sama-sama, Kak Vivo 🙏🇮🇩
@tanaman_hias
@tanaman_hias 2 жыл бұрын
Selamat datang di Kediri 🙏😀, terimakasih atas pengulasannya, banyak situs bersejarah di Kediri yang belum banyak mengulas dan mempublikasikanya 🙏😀
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Sami-sami, Support terus ASISI ya 😄🙏
@tanaman_hias
@tanaman_hias 2 жыл бұрын
@@ASISIChannel selalu saya tonton video2 top😀👍
@ilikrustini7432
@ilikrustini7432 Жыл бұрын
Asisi chanel... adalah rujukan youtube yg paling saya percaya ttg sejarah... smg ASISI semakin digemari sebagai rujukan shg generasi melek tahu akan sejarah... hatir nuhuuuun...salam Rahayu sagung dumadi...🙏🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Amin. Terima kasih untuk doanya, Kak. 🙏
@agussuwar3854
@agussuwar3854 6 ай бұрын
❤❤❤mas asisi,,, saya sangat senang dengan penggalian sejarah dari anda!! Saya kepingin juga mas asisi sampai d gunung budeg tulungagung,, yang saya sendiri masih kurang nggeh dengan cerita rakyatnya, digunung budek ada gua tritis yang saya rasa lebih tua dari cerita rakyat babat tulungagung itu sendiri❤❤
@uhenkyayat6311
@uhenkyayat6311 2 жыл бұрын
Peninggalan leluhur yg sangat hebat dan penuh makna. Memahat batu yang sangat besar dg relief2 yg detail tentunya dg keahliah yg hebat dijaman dahulu kala gak kebayak alat2 yg digunakan dan berapa lama waktu yg dibutuhkn yg pasti hasilnya luarbiasa masih bisa disaksikan sampai saat ini. GWK aja dijaman modern dg alat canggih, butuh waktu yg lama & dibikinnya dicetak
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Betul, Mas Yayat, padahal saat itu kita belum mengenal teknologi bor. 🙏
@pekaklingsir3882
@pekaklingsir3882 2 жыл бұрын
Mas, leluhur kita sudah sejak jaman dulu kalaaa sudah menguasai ilmu metallurgi (ada kitabnya), ilimu mengenai jenis2 logam, yang gk ada dalam sistem atom sekarang, gk heran terlahir sebuah senjata maha dashyat, gamelan maha merdu, vajra utk sarana sembahyang, apalgi cuma buat pahat batu untuk buat patung, kerjaan kecil itu, semoga manusia nusantara sekarang pada disadarkan tidak membenci apalagi mencaci leluhur sendiri, salam.
@droidsec3593
@droidsec3593 2 жыл бұрын
Yang Saya Salut adalah, Cara Penyampaiannya Yang Mudah Dicerna dan Semakin Memacu Rasa Ingin Tahu Tentang Sejarah. 🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Terima kasih, Mas Hanif. Salam budaya 🙏
@droidsec3593
@droidsec3593 2 жыл бұрын
@@ASISIChannel siap om, ditunggu Pembahasan Selanjutnya. Biar Anak Bangsa Semakin Banyak Referensi Untuk Belajar Mengenal dan Memahami Sejarah Nusantara. 🙏
@novindategar5646
@novindategar5646 2 жыл бұрын
Wah goa deket rumah ku ini ....seneng skali asisi mampir kesini...letak nya di atas gunung klotok
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
sippp... Support terus ASISI ya 😄🙏
@bronsisstory4554
@bronsisstory4554 2 жыл бұрын
"Jalani kehidupan beriring rasa syukur agar kebahagiaan kita paripurna tanpa syarat" 👍
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
sip
@HanzJull
@HanzJull 2 жыл бұрын
*_Sejarah Nusantara mémang sangat luar biasa, dan lebih luar biasa ada channel ini yg mengingatkan kita akan sejarah hebat Nenek Moyang terdahulu. Terimakasih Asisi Channel..._* 👌😎👍
@HanzJull
@HanzJull 2 жыл бұрын
*_Dan sekarang saya berlangganan Asisi Channel..._* 👌😎👍
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Sami-sami Kak Hanz, Support terus ASISI ya 😄🙏
@HanzJull
@HanzJull 2 жыл бұрын
@@ASISIChannel *_So Pasti!!!_* 👌😎👍
@arinadariah6082
@arinadariah6082 2 жыл бұрын
Chanel asisi ini memang banyak disukai para pecintasejarah zaman dlu.termsk saya. Ini chanel yg lbh akurat, penyampaian jelas ,lbh nalar msk akal .tdk ber belit2 ngambang takjelas. Trmksh asisi contenmu selanjutnya tentang sejarah & budaya kita indonesia di abad2 dahulu kita tunggu2. Nkri hargamati! .
@hablanarizka8881
@hablanarizka8881 2 жыл бұрын
Terimakasih Asisi Chanel sdh sangat membantu menjadi wadah pembelajaran sejarah budaya Indonesia yang sangat menarik dan lengkap disaat sekarang sudah jarang ditemukan literatur secakap ini. Saya akan selalu mendukung chanel ini
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Terima kasih banget lho, Kak Rizka, untuk dukungannya 🙏
@papingugt5889
@papingugt5889 Жыл бұрын
Saya seorang nenek..yg sangat suka menonton tayangan Asisi Channel. Serasa kmbli ke jaman skolah belajar sjarah. Mengngat dongeng² dr Eyang saya yg selalu meninggalkan kesan tak terlupakan. Makasih mas Asisi...atas pengayaannya... 🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sama-sama.
@harisfadillah5638
@harisfadillah5638 3 ай бұрын
Discovery local pride Chanel ini.. favorit saya. Terima kasih ya mas sudah mengedukasi saya dan anak tentang eksplorasi kekayaan budaya Nusantara dimasa lampau. Seru bgt ya jalan-jalan ke Kediri 😊
@retnodumilah8258
@retnodumilah8258 2 жыл бұрын
Hebatnya leluhur bangsa kita. Bangga jd bangsa Indonesia
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Hehehe sip
@EL-qw7rp
@EL-qw7rp 2 жыл бұрын
part terbaik dari video ini adalah Epilogue-nya, ya selalu, tiap video asisi ditutup dengan kesimpulan yang cantik :')
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Terima kasih, Mas. Salam budaya dari kami 🙏
@arinlerina6930
@arinlerina6930 2 жыл бұрын
asyik bngt serasa flm petualangan ❤️👍
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Makasih Kak Arin, support terus ASISI ya :)
@ImajiTomi
@ImajiTomi 2 жыл бұрын
Kereeen mas saya yg rumahnya deket Goa ini aja dan dari kecil sering maen kesini gak ngerti ternyata selomangleng menyimpan cerita luar biasa. AUTO SUBREK
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Terima kasih, Mas Tomi, untuk dukungannya. 🙏
@faiziprayoga2734
@faiziprayoga2734 2 жыл бұрын
Terimakasih Bang sudah mampir di Kediri dan memaparkan mengenai GOA Selomangkleng 🙏🙏.
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Hehehe. Iya, Mas Faizi 🙏
@faiziprayoga2734
@faiziprayoga2734 2 жыл бұрын
@@ASISIChannel Lumayan sering ke sana tapi selalu tidak paham makna dari relief-reliefnya, matursuwun sanget geh, senang dg penjelasannya 👍. Semoga nanti ada video penjelasan ttg Petilasan Sri Aji Jayabaya, karena selama ini masih ragu apakah itu asli atau hanya sekadar intrik politik pada zamannya untuk menarik wisatawan 🙏🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
@@faiziprayoga2734 buatan baru itu, mas. Jadi maaf tidak akan kami bahas :)
@faiziprayoga2734
@faiziprayoga2734 2 жыл бұрын
@@ASISIChannel siapp.. tidak apa apa Bang, kalau gini jadi sedikit paham 😁
@Singgih_Chan16
@Singgih_Chan16 2 жыл бұрын
Salam dari Kediri 😊
@shintarahmaditaabidin6831
@shintarahmaditaabidin6831 2 жыл бұрын
selama ngikutin channel ini dari awal episode, selalu mbatin "kapan daerahku kediri di eksplor? padahal penataran dulu udah:(" eh keajaibann tibatiba mlipir ke kediri beneran dong, masyallahhh, semakin merasa tidak sia-sia sudah subscribe-like-dan selalu mengikuti tiap episode dari Asisi Channel❤️❤️
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Hehehe. Salam untuk Kediri ya, Mbak Shinta 🙏
@kangsugeng5349
@kangsugeng5349 2 жыл бұрын
Matur suwun Mas Asisi channel teruskan menguak sejarah adat budaya warisan leluhur yang besar di bumi Pertiwi ini bangsa yang besar adalah bangsa yang tidak melupakan sejarah dan sebagai jati diri bangsa adalah mengenang adat budaya warisan leluhur di bumi Pertiwi Nusantara bumi suci tetap semangat buka lembaran sejarah.yg jujur
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Sami-sami, Kang Sugeng. Salam budaya dari kami di sini, kang 🙏
@iketutnerkha3490
@iketutnerkha3490 Жыл бұрын
Ketengan bathin mengalahkan kebahagiaan duniawi (harta, jabatan dan kelebihan lain yang sifatnya duniawi). Bahkan ketenangan yang kita dambakan ketenangan dunia dan ketenangan di akhirat nanti, semoga kita sepakat menuju ketenangan tersebut, amin
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Makasih banyak untuk apresiasinya. 🙏🙏. Semoga makin mencintai budaya negeri sendiri. Salam budaya 🙏
@deviyanasandharw2974
@deviyanasandharw2974 2 жыл бұрын
ASISI itu indiana jones nya Indonesia 🙌😭 njenengan keren bgt mas, narasinya jelas dan mudah di pahami.... 🙌😎 sukses selalu.....
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Makasih ya Mbak Devi :) Semoga kami bisa terus memberikan yg terbaik.
@nugiezernovsky7267
@nugiezernovsky7267 2 жыл бұрын
Alhamdulillah akhirnya rilis juga Komen pertama kak ASISI 😁👏👏
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Hehehe. Mantap, Mas Nugie.
@nyomanwardika6856
@nyomanwardika6856 2 жыл бұрын
Menurut saya kisah perjalan kemtian maapya coba di gali goa giri putri di nusa penida klungkung bali. Saya merasa terkesan thd gua silomangleng ini terimakasi sudah memberi wawasan ini.
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Sama-sama 🙏 Salam budaya.
@fanila9420
@fanila9420 2 жыл бұрын
Selalu menarik untuk disimak. Trima kasih banyak🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Sami-sami kak
@azarya1700
@azarya1700 2 жыл бұрын
Saya dari kediri..... Terimakasih sdh berkunjung di kediri, sayang nya nggak ketemu saya😁🥺
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Iya, Mbak Azarya. Salam balik untuk Kediri 🙏
@teduhumiarum9848
@teduhumiarum9848 2 жыл бұрын
Kandat hadir mbak 🙏
@laskaredan8417
@laskaredan8417 2 жыл бұрын
Gurah hadir
@rawijuyesha7473
@rawijuyesha7473 2 жыл бұрын
Saya yang dari bidang keilmuan Pancasila dan Kewarganegaraan sangat senang melihat setiap chanel chanel yg menguls tentang sejarah negara ini dari zaman kerajaan nusantara. Karena Gak akan ada Indonesia tanpa adanya nenek moyang kita Nusantara. Terima ksih mas asisi sudah menambah khasanah keilmuan saya
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Sami-sami Kak Rajiwu, syukurlah bila channel ini bermanfat ya kak :)
@oyiksunaryo6950
@oyiksunaryo6950 6 ай бұрын
Luar biasa, saya org kediri sangat berterimakasih kpd anda atas oencerahan sejarah goa selomangleng yg masih ada dan dilestarikan sampai saat ini....
@bejosetiono3610
@bejosetiono3610 2 жыл бұрын
Pencerahan wawasan yg seimbang dan luas, Terima kasih team ASISI yg selalu memberi wawasan yg luas Semoga sukses selalu ya
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Sami-sami Mas Bejo, support terus ASISI ya :)
@basofi6954
@basofi6954 2 жыл бұрын
Salam Rahayu Mas Asisi Terimakasih sudah menelisik sejarah dikediri dan menjelaskan dengan singkat dan padat ,semoga bisa bermanfaat untuk semua orang ,dan tidak hilang sejarah leluhur bangsa Indonesia 🙏 Salam saking Kediri 🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Terima kasih, Mas Basofi. Salam balik untuk teman-teman Kediri 🙏
@gwendaharahap9161
@gwendaharahap9161 2 жыл бұрын
Asisi channel semakin baik memberikan pengetahuan kpd kita sejarah dimasa lalu. Sukses untuk Asisi channel dan sehat selalu. Tuhan memberkati. 🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Makasih untuk apresiasi dan doanya, Kak Gwenda. Tuhan memberkati juga.
@herlanyussuratman2423
@herlanyussuratman2423 Жыл бұрын
Terussemangat memberikan informasi danjuga edukasi pendidikan sejarah dan ilmupengetahuan yangternyata banyak yng belum kitamengetahuinya. Terimakasih.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Sama-sama, Kak 🙏. Salam budaya dari kami. 🙏
@lindahara4117
@lindahara4117 2 жыл бұрын
Nonton ampe tuntas. Terima kasih asisi jadi ngerti gua gua bersejarah indonesia.
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Sami-sami Mbak Linda, support terus ASISI ya 😊🙏
@akikmillenial6459
@akikmillenial6459 2 жыл бұрын
Story' telling nyaaa mantabbbbbb tingkat dewa ini mah ......sehat selalu om admin
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Makasih Kak, support terus ASISI ya :)
@supraptiprapti6566
@supraptiprapti6566 2 жыл бұрын
Wah jumpa lagi, konten yg paling saya tunggu! Selalu menambah wawasan saya tentang budaya asli Indonesia...
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Terima kasih, Mbak Suprapti. Salam budaya.
@supraptiprapti6566
@supraptiprapti6566 2 жыл бұрын
@@ASISIChannel salam budaya dan kebajikan mas ASISI, kisah2 dari anda membuat mata saya terbuka akan budaya kita dimasa lampau. Saya jadi makin cinta...saya tunggu lagi kisah selanjutnya.
@goopingping6665
@goopingping6665 2 жыл бұрын
..punten,sampurasun,saya ikut prihatin dengan situs situs peninggalan sejarah yang berserakan di tanah jawa,semoga semakin banyak ditemukan !
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
tidak berserakkan kok 😅
@teguhprayitno1820
@teguhprayitno1820 2 жыл бұрын
cenderung lebih ke dugaan ke 4, mengingat leluhur banyak menyampaikan sesuatu dengan makna yang tersirat.
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Isitilahnya "semita", "sasmita", atau "pasemon" ya, Mas Teguh?
@ultradhidot3597
@ultradhidot3597 2 жыл бұрын
Kediri hadir pertama.. terimakasih mas... Banggaku Untuk Kediriku.
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Yup. Salam untuk sobat-sobat Kediri 🙏
@ultradhidot3597
@ultradhidot3597 2 жыл бұрын
Sukses selalu.. lancar semakin berkembang buat chanel asisi🙏🙏
@cmey865
@cmey865 2 жыл бұрын
Terimakasih mas Asisi, topiknya singkat tapi padat sekali, semakin bangga jadi orang Indonesia….salam dari negeri Londo yo
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Mantaap! Salam balik nggo konco-konco ning londo 🙏
@donipkp5830
@donipkp5830 2 жыл бұрын
Wah channel seperti ini yg saya cari memberi edukasi bagi para pemuda yg sejatinya lebih mengenal budaya barat ketimbang budayanya sendri
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Terima kasih, Mas Doni, jika akhirnya menyukai kanal kami. Salam budaya 🙏
@dindindjuandi713
@dindindjuandi713 Жыл бұрын
Sejarah candi dan empunya menjadi pengetahuan yg luar biasa apalagi anak sekarang g paham akan sejarah kerajaan yg ada di Bumi Pertiwi trimakasih Asisi
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Makasih Kak Dindin, support terus ASISI ya 🙏
@live_observer
@live_observer 2 жыл бұрын
salut sama mas asisi.... videonya yg mengedukasi juga tetep ramah dengan membalas semua komentar di videonya (jarinya gk pegel kah?)...
@arkeceng7315
@arkeceng7315 2 жыл бұрын
Begitu cintanya admin...dengan sejarah nusantara..sehingga faham betul simbol" sebuah candi...
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Terima kasih. Salam budaya.
@septisuatmaji3951
@septisuatmaji3951 Жыл бұрын
Canel yg luar biasa, sangat membuka sejarah, bangsa Indonesia memang bangsa besar
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Terima kasih, Kak Septi 🙏
@wputomo
@wputomo 2 жыл бұрын
Beruntung dulu menemukan channel ini... Benar-benar menambah wawasan.. Bahkan baru tahu kalau ada gua ini.. Sukses terus Asisi Channel!
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Terima kasih, Mas Wahyu, untuk doanya. 🙏
@kresnafajarhabibie
@kresnafajarhabibie 2 жыл бұрын
"beriring rasa syukur" Sepele tapi manusia skrg sering kali lupa akan hal ini, matur suwun mas atas ilmu nya, kebetulan dari kecil suka sekali sama sejarah, ya nggak terlalu mendalami ilmu nya sih hehe, semoga lancar terus ya mas usaha nya buat konten edukasi seperti ini, dan semoga juga berbuah baik dikemudian hari buat mas nya, matur suwun sanget mas 🙏🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Sami-sami Mas Kresna, Support terus ASISI ya :)
@aryadharmas.m.2540
@aryadharmas.m.2540 2 жыл бұрын
Kapan kapan saya mau mampir ke situs ini, kebetulan Kediri merupakan tanah leluhur saya, semangat min👏
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Mantappp
@jejakmanusia44
@jejakmanusia44 Жыл бұрын
Dengan mengikuti channel ini jadi bertambah wawasan saya tentang sejarah Nusantara terima kasih Master atas penjelasan dan penjabarannya
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Dengan senang hati 🙏
@sukamtohadipranoto2759
@sukamtohadipranoto2759 2 жыл бұрын
Saya setelah sering mengikuti peristiwa jaman dulu aku merasa bangga punya nenek moyang yang hebat ! Semoga kita bisa mewarisi kehebatan dan kebesaran mnenek moyang kita !
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
aminn
@jimatttt4385
@jimatttt4385 2 жыл бұрын
Inilah negara ku budaya ku sejarah ku yang tak ada duanya di dunia ini 👍👍👍👍👍🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
hehehe sip
@madesuarjana5311
@madesuarjana5311 2 жыл бұрын
Analisis sejarahnya sangat bagus. Simple, mudah dipahami, tapi terkesan akurat untuk dipercaya.
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Makasih, Kak, support terus ASISI ya :)
@lilyayun.2832
@lilyayun.2832 Жыл бұрын
Ga bs bayangkn btp cerdasnya leluhur Nusantara ini...batu dipahat begitu indah dan rumitnya...Maturnuwun mas Asisi, mg channelnya tmbah sukses brmanfaat bg byk orang 👍🙏💪
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Amin. Terima kasih, Kak Lily. 🙏🇮🇩
@aidhirarftv5369
@aidhirarftv5369 2 жыл бұрын
Alhamdulillah...sy orang asli kampung digunung klotok itu. Meskipun skrg sy tinggal di Ciputat Tangsel. Sy kira pegunungan klotok itu adalah candi yg terkubur di dalam tanah Krn semasa kecil dulu sering sy ambil batu bata merah dari gunung itu. Batu bata merah itu ukurannya besar-besar, 3 - 5 kali dari batu bata biasa.
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Mantap. Terima kasih untuk informasinya, Kak. Salam budaya.
@ourvio
@ourvio 2 жыл бұрын
Mucalinda itu sebenarnya getaran murni yang berbentuk Torus yang mengalir dari bawah tulang punggung belakang bentuk dan rasanya seperti rangkaian ular yang berputar dan melilit sampai atas kepala. Bagi yang pernah duduk meditasi mendalam biasa pernah merasakan kondisi ini. Opini berdasarkan pengalaman pribadi :) Guru Zen Bodhidharma juga bertapa didalam gue selama 6 tahun tidak keluar. (Cikal bakal guru beladiri Shaolin). Jaya nusantara di masa lalu tidak terlepas dari gaya hidup para petinggi ksatrianya yang sehat secara spiritual dan mental karena gemar duduk bermeditasi tidak mudah stress.
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Wow. Terima kasih untuk sharing pengalamannya 🙏
@rastieyunk6986
@rastieyunk6986 2 жыл бұрын
Pembentukan energy kundalini .
@iinsusanti3609
@iinsusanti3609 2 жыл бұрын
Kundalini
@054.rayswaraayudyar.7
@054.rayswaraayudyar.7 2 жыл бұрын
Aseek mbahas kediri, warga kediri hadir. Pak mbahas sri aji jayabaya juga seru
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Siip. Salam untuk Kediri ya 🙏
@melmelati147
@melmelati147 2 жыл бұрын
Sugeng rahayu Tetes detil informasi nya semoga generasi penerus bangsa mencintai sejarah Nguri uri budaya luhur Salam budaya
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Salam budaya juga dari kami 🙏
@nugrohosaputro6478
@nugrohosaputro6478 2 жыл бұрын
Mantap om konten2 nya. Benar2 konten untuk membuat people smart. Penelitian anda menyeluruh, pilihan diksi yang tepat, timeline yg runut. Petjah!!!
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Makasih ya Om, support ASISI terus :)
@polodundang1117
@polodundang1117 2 жыл бұрын
SERU seperti biasanya! Karena cerita2 di balik peninggalan2 zaman kuno tidak pernah basi walaupun di dalamnya banyak penjabaran, dan membuat saya semakin penasaran dengan apa yg sebenarnya terjadi di generasi masa lalu dari para pendahulu. Saya menikmati setiap penyampaian dari creator ASISI channel!
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Terima kasih, Mas Polo. Salam budaya dari kami 🙏
@Inspirasi-gh5qe
@Inspirasi-gh5qe Жыл бұрын
Mantap penjelasannya begitu jelas dan mudah dipahami, senang sekali belajar bersama ASISI, semoga selalu sukses membuka wawasan dan pengetahuan sejarah dan budaya nusantara... 🙏
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Amin. 🙏 Terima kasih doanya. 🙂
@yudidi7952
@yudidi7952 Жыл бұрын
Baru Nemu channel ini ..setiap tengah malam tetangga selalu muter channel ini volume loss..q penasaran detail sekali mengulasnya dng suara yg halus lancar bgt..seneng dengernya...dan akhirnya q menemukanmu.. sukses slalu bang 👍👍
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Amin. Terima kasih doanya, Kak Yudidi 🙏
@muiscg7290
@muiscg7290 2 жыл бұрын
Penyajian makin innovative dan systematis, ada petikan "kata mutiara" diakhir video. Mantab dah 👍
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Makasih Kak Muis :)
@mustakimtakim9514
@mustakimtakim9514 2 жыл бұрын
Terima kasih sudah mampir di Kediri. 🙏🙏🙏 Saya suka ulasan² sejarah dari Channel ini yg masuk akal. Meluruskan mitos² yg berkembang di masyarakat
@ASISIChannel
@ASISIChannel 2 жыл бұрын
Sami-sami, Mas Takim, support terus ASISI ya 😊🙏
@mustakimtakim9514
@mustakimtakim9514 2 жыл бұрын
Semangat...👍👍👍
@twpbg
@twpbg 3 ай бұрын
Menarik, ulasan mas Asisi. Dengan pesan2 yg relevant utk masa kini
@osdapardosi9891
@osdapardosi9891 Жыл бұрын
Pokoknya kerenlah channel ini...mulai dr pembuka, isi ,dan penutupnya menjadi alur yg enak didengar. Sukses terus dan tetap semangat buat team Asisi Channel. Semoga berkah
@ASISIChannel
@ASISIChannel Жыл бұрын
Makasih untuk apresiasi & supportnya, Kak Osda 🙏
Nastya and SeanDoesMagic
00:16
Nastya
Рет қаралды 22 МЛН
Женская драка в Кызылорде
00:53
AIRAN
Рет қаралды 451 М.
WHAT’S THAT?
00:27
Natan por Aí
Рет қаралды 13 МЛН
БАБУШКИН КОМПОТ В СОЛО
00:23
⚡️КАН АНДРЕЙ⚡️
Рет қаралды 13 МЛН
Back to the Moon - Part 2 | VOANews
55:34
Voice of America
Рет қаралды 8 М.
Waspada Roti Diduga Berbahan Pengawet Berbahaya | Jelasin Dong!
35:22
Jago Temple: Traces of Angling Dharma & Semar at the Foot of Mount Semeru
23:00
PARA KETURUNAN MAJAPAHIT YANG MASIH HIDUP SAMPAI SEKARANG
8:30
KILAS BALIK
Рет қаралды 93 М.
Nastya and SeanDoesMagic
00:16
Nastya
Рет қаралды 22 МЛН