No video

Benteng Keraton Yogyakarta Setelah Hancur 200 Tahun Kini Nampak Kembali

  Рет қаралды 176,067

Dot Co

Dot Co

Күн бұрын

Revitalisasi benteng Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat atau dikenal sebagai Keraton Yogyakarta terus dikebut. Lantas bagaimana progres terbaru dari pembangunan benteng Kraton Jogja tersebut.
#yogyakarta
#keratonyogyakarta
#jogja
#yogyakartaistimewa
#kerajaan
#vlog
#indonesia
#budaya
#budayajawa
#kejawen
#kejawenmurni
#warisandunia
#unesco
#unescoheritagesite
#heritage
#sejarah
#sejarahindonesia
#culture
#authentic
#dronevideo
#drone
#old
#history
#viral
#viralvideo
#nationalgeographic
#cnnindonesia
#tribunnews
#kompastv
#metrotv
#inews
#tvone
#kumparan
#watchdogsindonesia
#narasi
#asumsi
#asumsidistrik
#viceindonesia
#vice
#bbcindonesia
#detik
#deddycorbuzier
#jokowi
#aniesbaswedan
#prabowo
#ganjarpranowo
#tuguyogyakarta
#gunungmerapi
#lautselatan
#ratupantaiselatan
#nyirorokidul
#semar
#santet
#historia
#spiritual
#spirituality

Пікірлер: 427
@DotCo
@DotCo 2 ай бұрын
JEJAK SEJARAH KERUSAKAN KOTA TUA JAKARTA kzfaq.info/get/bejne/kM5mrNF0rMDIn6c.html
@kentyaga1725
@kentyaga1725 3 ай бұрын
saya menempati rumah di jalan rotowijayan dekat dg Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat, saya siap kapan saja direlokasi sebab tanah yg saya tempati adalah tanah milik Ngarso Dalem. Malah saya berterima kasih dahulu leluhur saya diizinkan untuk tinggal di sini dan mengabdi sebagai abdi dalem di dalam keraton. Sebuah kebanggaan dapat tinggal dekat dg raja saya, dan sebuah kebanggaan juga jika suatu saat saya diperintahkan oleh raja untuk direlokasi. Sembah sungkem kagem panjenengan Sinuwun Ngarso Dalem 🙇🏻‍♂️
@rafaeyzatwins2158
@rafaeyzatwins2158 3 ай бұрын
Keren n salut, kesadaran yg mngkin tdk smua Bisa sprti itu
@teguhekosiswanto
@teguhekosiswanto 3 ай бұрын
Karakter yang mengedepankan adab dan etika yg melebihi segala ilmu...matursuwun telah mengajarkan kita semua akan rasa itu ❤❤❤
@arifnugroho4107
@arifnugroho4107 3 ай бұрын
Mntab dab
@Dunia_Fantasi_Hiburan
@Dunia_Fantasi_Hiburan 3 ай бұрын
Kalo orang indo mayoritas kaya anda. Urusan jadi mudah karena udah tau kondisi dan situasi lalu mau menerima, salam Rahayu
@kentyaga1725
@kentyaga1725 3 ай бұрын
Mugi tansah pinaringan rahayu kagem panjenengan sedoyo, sagung dumadi 🙇🏻‍♂️
@l-IlI
@l-IlI 6 ай бұрын
Raja sangat baik hati ya membiarkan rakyatnya membangun di kawasan keraton, semoga bisa di relokasi kembali karena akan di kembalikan sesuai asalnya karena sudah masuk warisan budaya dunia.
@mudawaribadruszaman1936
@mudawaribadruszaman1936 6 ай бұрын
Sultan HB IX memang raja yg terhebat merakyat jasanya tak bisa dilupakan sepanjang masa
@adikuncoro2018
@adikuncoro2018 4 ай бұрын
​@@mudawaribadruszaman1936beliau memang layak menyandang sbg pahlawan nasional ❤
@ArifRahman-to9jr
@ArifRahman-to9jr 3 ай бұрын
BELIAU RAJA TERAKHIR JAWA DI ZAMAN MODERN INI ...JOGYA KARTA ADALAH DAERAH YG ISTIMEWA YG SUDAH DI UNDANG2KAN....DAN TANAH ITU HAK KERATON YAITU HAK RAJA UNTUK DI KELOLAHNYA...🙏🙏
@HasanBasri-uk2pj
@HasanBasri-uk2pj 3 ай бұрын
Terkadang ada warga yg mengeluh kalau mau bangun sesuatu didalam keraton harus izin dulu, padahal sepertinya memang bukan miliknya 😅
@alvisad
@alvisad 3 ай бұрын
Rill makanya kalo mau bikin bangunan mikir dan tanya dulu ni tanah siapa,jangan kayak gini rumah bagus bagus dah habis ratusan juta eh di bongkar😂😂😂 kasian deh​@@ArifRahman-to9jr
@suryaprasetya9750
@suryaprasetya9750 6 ай бұрын
Harusnya bangunan2 yg di dalam benteng dan di dluar depan benteng harus di relokasi, agar keindahan benteng kembali seperti semula sperti jaman dulu dan agar tidak terkesan terlihat kumuh gak tertata kek gini, karna sejatinya penduduk di dalam dan sekitaran benteng itu hanya di tampung sementara dikarenakan bencana jaman dulu.
@Sahabatquran.Official
@Sahabatquran.Official 6 ай бұрын
iya bagusnya direlokasi sih. skrg bentengnya dri luar ketutup rumah2 warga.
@Sahabatquran.Official
@Sahabatquran.Official 6 ай бұрын
rumah2 warga yg diluar depan benteng itu tanahnya hak milik warga atau tanah keraton ya?
@fajarialfan8814
@fajarialfan8814 6 ай бұрын
​@@Sahabatquran.Official*dulu itu kosong dan merupakan tanah kraton , akibat gempa Jogja itu di gunakan untuk mengungsi para abdi dalem dan sampai sekarang jdi bangunan buat mereka tinggal*
@suryaprasetya9750
@suryaprasetya9750 6 ай бұрын
@@Sahabatquran.Official itu punya keraton, dan penduduk yg tinggal diatas tanah keraton hanya diberi izin hak guna bukan hak milik, jadi mungkin sperti kontrak di atas tanah orang lain.
@suryaprasetya9750
@suryaprasetya9750 6 ай бұрын
@@Sahabatquran.Official jadi sewaktu waktu keraton mau ambil tanahnya itu hak keraton, seperti tanah-tanah milik negara yg di tinggali warga sipil sementara.
@Kreatifwwd
@Kreatifwwd 3 ай бұрын
saya dulu pernah ke jogja, cerita sama masyarakat dekat benteng. mereka bilang ini bukan tanah kami, ini hanya karena kemurahan hati sultan.
@messsinirvandamessi5668
@messsinirvandamessi5668 3 ай бұрын
Sama, waktu saya kuliah di dulu. Masyarakat sekitar sangat menghormati Sri sultan. Saya dari manado
@HENDRISMEDIA
@HENDRISMEDIA 3 ай бұрын
Makin rindu Jogja 😢 Banyak suka duka yang sukar aku lupakan saat kuliah di Jogja. Tahun 2001 pertama kali kaki ku menginjakkan kaki di Jogja. Kuliah sembari belajar bisnis. Saking betahnya di Jogja selesai kuliah, aku ga langsung pulang kampung walau dapat tawaran jadi pegawai. Aku lebih pilih tuk tetap stay di Jogja dengan bisnis yang udah ku jalankan. Didalam benteng banyak banget konsumen dan juga mitra bisnis ku. Pas Gempa 27 Mei 2006, setelah 3 hari aku pun hijrah ke Jakarta. 😢
@boyal-bajei1447
@boyal-bajei1447 3 ай бұрын
YANG MENEMPEL PAGAR BENTENG DARI DALAM DAN LUAR HARUS DIRELOKASI.. BIAR KELIHATAN BETAPA GAGAHNYA BENTENG KERATON🔥🔥🔥🇮🇩🇮🇩
@edymozyl2626
@edymozyl2626 3 ай бұрын
Gagah kok bangunan pagar .. mending buat jualan cilok hehehe 😅
@fbayoutube
@fbayoutube 2 ай бұрын
@@edymozyl2626 nyinyir tanda tak mampu
@MohanJanathi
@MohanJanathi 5 ай бұрын
Pembangunan benteng akan meningkatkan wisatawan ke jogja dan akan meningkatkan perekonomian bagi masyarakat jogja...maka dukunglah...aku bkn masyarakat jogja tp mendukung....
@herihermawan4406
@herihermawan4406 6 ай бұрын
Bagus Semoga bisa kembali seperti sediakala,, dr dlam dn luar bisa keliatan bentengnya.. Keren
@user-wy1bt7cu7s
@user-wy1bt7cu7s 3 ай бұрын
Ini kah keistimewaan jogja, semoga makin tertata kota dan sejatra masyarakatny.
@a.f9932
@a.f9932 6 ай бұрын
Ngga tau kenapa gw suka banget sama yang berbau budaya kerajaan vibsnya kaya jaman dulu aja apa lagi di tambah musik gamelan
@hendrabagus01
@hendrabagus01 4 ай бұрын
wowww Yogyakarta, saya sangat mengagumi Yogyakarta. keseniannya, keramah tamahannya, sosialnya, cewek ceweknya cantik semua
@user-wj4od2zn3p
@user-wj4od2zn3p 6 ай бұрын
Sudah semestinya luar & dalam beteng di rehap seperti dulu agar anak cucu tahu bahwa peradaban yg ada di Jogjakarta, tidak hanya peradaban manca yg dirawat .
@muhammadtamimi0275
@muhammadtamimi0275 3 ай бұрын
Relokasi segitu banyak rumah butuh dana yg besar dan belum tentu warga nya mau
@gigihprihatmanto
@gigihprihatmanto 3 ай бұрын
@@muhammadtamimi0275 ya itung aja uang sewa rumah & tanah keraton dari awal adanya rumah diatas tanah kraton....
@madethara841
@madethara841 3 ай бұрын
@@gigihprihatmanto masuk pak hehehehe...
@madethara841
@madethara841 3 ай бұрын
@@muhammadtamimi0275 sudah pasti mau pak 😁, nikumboten enten akta tanah, full gadahe kraton
@muhammadtamimi0275
@muhammadtamimi0275 3 ай бұрын
@@madethara841 rakyat nya mau. Pemerintah nya yang ga ada duit sebanyak itu😅
@EkoSambodo-np7fz
@EkoSambodo-np7fz 3 ай бұрын
Kalau boleh saya mengutarakan pendapat,,alangkah baiknya,semua bangunan yang nempel di beteng baluwarti direlokasi semua,biar terkesan rapi,walaupun harus memakan biaya yang ndak sedikit, Selain terkesan rapi,juga agar beteng terkesan suci dan berpamor. Terimakasih.. Mohon maaf kalau ada salah kata.
@daprasprasetya1215
@daprasprasetya1215 4 ай бұрын
Saya merasa bangga pernah menetap di jogja selama 10thn... dan pulang lg ke ponorogo... masarakatnya... lingkungannya.. di sana rasanya nyaman sekali... rasanya seperti rumah ke dua di sana.. 😢😢😢
@PerwangsaChannel
@PerwangsaChannel 6 ай бұрын
Cepat atau lambat bangunan yang ada didalam dan depan Keraton akan direlokasi mengingat bangunan benteng keraton adalah cagar budaya dan sejarah dunia. Keraton yogyakarta sama dengan kompleks kerajaan lainnya di luar negeri spt Malaysia, Brunei Darussalam, dll yang membutuhkan area yang luas.
@Badil2003
@Badil2003 6 ай бұрын
👍👍👍
@cukongbtc3497
@cukongbtc3497 2 ай бұрын
rakyat Yogyakarta masih mengakui kalau tanah itu milik kesultanan, dan mereka di relokasi tanpa adanya ribut ribut, bener bener salut sama masyarakatnya, dan raja nya pun sangat bijaksana, ❤ meskipun hanya satu tahun di jogja, tapi saya bangga dan sangat rindu dengan Jogja ❤
@jeanalesi4216
@jeanalesi4216 3 ай бұрын
Kalau menurut saya semua bangunan yg menempati tanah Kraton Jogyajkarta harus direlokasi supaya kembali indah seperti dulu lagi dan terlihat lagi keindahan dan kejayaan serta wibawa keraton Jogyakarta dan memang itu memang properti mereka jadi harus kembali kepada yg hak dan akan menjadi kebanggan bangsa Indonesia jika semua benteng itu kembali indah seperti dulu ❤
@wahyusulistiyono3185
@wahyusulistiyono3185 3 ай бұрын
Harusnya dengan kesadaran diri
@adikuncoro2018
@adikuncoro2018 4 ай бұрын
Jadi rindu jogja, semoga hulan depan bisa kesana.. Aamin
@permadifauza5251
@permadifauza5251 2 ай бұрын
👍 destinasi wisata .. SATU²NYA kota di indonesia ato kota kedua di dunia yang punya benteng
@rmdimas4016
@rmdimas4016 6 ай бұрын
Luar biasa Jogjakarta memang istimewa👍🏻👍🏻👍🏻🤝💪🏻🤲🏻💚🇮🇩🙏.
@DotCo
@DotCo 6 ай бұрын
Koleksi Kereta Keraton Yogyakarta Tak Ternilai Harganya kzfaq.info/get/bejne/hK2brLaJxKnOgIk.html JURU KUNCI GUNUNG MERAPI Bongkar Rahasia Labuhan Gunung Merapi Yogyakarta kzfaq.info/get/bejne/hsp3rMaFnJ7Hiqc.html Kerah Biru: TERLARANG Cara Membuat Ciu Bekonang Alkohol Skala Rumahan kzfaq.info/get/bejne/nNGbo6lhx7GqlYE.html
@ozilnandinanti8923
@ozilnandinanti8923 6 ай бұрын
Saya orang jgja min... Salam dari jgja
@DotCo
@DotCo 6 ай бұрын
@@ozilnandinanti8923halo kawan salam untuk semua kawan di yogya 🙏🏻🙏🏻
@DotCo
@DotCo 6 ай бұрын
@legitindoterima kasih kawan atas apresiasinya 🙏🏻
@KrisJR8
@KrisJR8 6 ай бұрын
@@DotCo menit 3:11 di video tertulis BALUWERTI, tapi naratornya bilang BALUWARTI, begitu terus sampe akhir bilang BALUWARTI. Jadi sebenarnya mana yang benar? Ini video mau memberi informasi ato mau menyesatkan penonton?
@DotCo
@DotCo 6 ай бұрын
@@KrisJR8 terima kasih kawan atas koreksinya 🙏🏻🙏🏻 semoga kontennya bermanfaat
@blackjack8413
@blackjack8413 3 ай бұрын
saya sangat menyukai sejarah, sejarah Indonesia lekat dengan budaya. Saya sungguh menyayangkan rumah2 penduduk yang dibangun menempel pada tembok beteng. Rasanya sedih karena di satu sisi warga ingin tempat tinggal yg layak, di sisi lain terjadi vandalisme thd benda2 bersejarah. Dengan revitalisasi tembok benteng keraton ini saya sungguh berharap setiap orang dapat lebih menghargai benda2 atau bangunan yang mempunyai nilai sejarah.
@antonrochmadi2250
@antonrochmadi2250 Ай бұрын
Jogjaku memang istimewa. Kula asli imogiri 2 km arah kodil kilen saking makam raja2 jogja solo ❤
@PurnamaSurya6-1-2
@PurnamaSurya6-1-2 4 ай бұрын
Mantab dan ISTIMEWA!!!
@daryantoyanto4878
@daryantoyanto4878 3 ай бұрын
Saya sangat bangga ada keraton yang masih berdiri tegak sampai saat ini.Saya pingin keraton tampak seperti sedia kala.Mudah "an warga yg tinggal didalam benteng tulus ikhlas utk direlokasi.
@purnomoraharjo7755
@purnomoraharjo7755 4 ай бұрын
membangkitkan romantisme masa lalu akan kemegahan dan kewibawaan kraton .
@RizkhyDestatama
@RizkhyDestatama 3 ай бұрын
Keraton hasil devide et impera VOC. Ga begitu berwibawa kalau dari sisi sejarah.
@hariyantohari7078
@hariyantohari7078 3 ай бұрын
Kelihatannya enak banget tinggal disekitar keraton. Sepertinya banyak rumah para priayi, bangsawan, pintu gerbangnya ada dua, halaman luas ada taman, ada mobil mercy yg sdh tua, teras luas, ada kursi goyang, ada kursi tamu jati, ada burung perkutut, pintu lebar cat hijau ada plisir kuningnya, didalam ada foto2 leluhur, ada beberapa tombak dan keris. Kalau sore jam 5 habis mandi keluar rumah jalan kaki bawa teken menyapa tetangga, terus tetangga menyapa Pak Bei, Pak Nggung artinya tumenggung. Wah bahagianya.
@rachmatdwisyaputra7998
@rachmatdwisyaputra7998 4 ай бұрын
Sisi luar nya gusur juga dong. Pengen lihat beteng megah nya. Kembalikan seperti masa lalu. Karna percuma ada beteng tapi tertutup bangunan" . Lebih indah jika sisi luar yg digusur. . Dan bangunan didalam beteng kraton juga digusur. Biar jadi destinasi wisata yg indah.. Perbanyak joglo" Nya saja. Bagian dalam terlihat semrawut.
@heronimus44
@heronimus44 3 ай бұрын
Relokasi dan dibuat parit pertahanan kembali biar lebih menarik dan tampak indah untuk wisatawan
@purnomorahidi8849
@purnomorahidi8849 3 ай бұрын
Alangkah baik dan terbentuk kemegahan , bilamana kondisi didalam benteng juga dibebaskan dari rumah rumah yang ada, sehingga kelihatan aslinya
@27paradise96
@27paradise96 6 ай бұрын
Semoga pemukiman didalam benteng mau direlokasi biar area keraton jadi area hijau
@tonnymulya6876
@tonnymulya6876 6 ай бұрын
Yg direlokasi hanya yg nempel tembok beteng saja, baik itu diluar atau didalam. Tapi, perkampungan sepertinya gak bisa. Karena mmg dri sejak awalnya dlu ada. Cuman mmg gak sepadat skrg sih
@27paradise96
@27paradise96 6 ай бұрын
@@tonnymulya6876 padahal bagus buat jogja punya Ruang terbuka Hijau didalam tembok istana yg luas banget ditengah kepadatan pemukiman Jogja
@tonnymulya6876
@tonnymulya6876 6 ай бұрын
@@27paradise96 paham sih mksdnya. Tapi wilayah dalam tembok keraton itu adalah kota tua jogja, yg artinya ada keraton+perkampungan warga (abdi dalem). Beda dengan istana bangkok yg didalamnya murni hanya istana raja. Yg ada kemungkinan klo tembok sudah 100%, nnti bergeser ke revitalisasi kompleks Taman Sari, ini bisa untuk ruang terbuka juga.
@27paradise96
@27paradise96 6 ай бұрын
@@tonnymulya6876 taman sari betulan mau di revitalisasi? Itu luas juga kan?
@tonnymulya6876
@tonnymulya6876 6 ай бұрын
@@27paradise96 pendapatku aja sih, dengan catatan seluruh tembok beteng bisa dipulihkan lagi. Artinya menggusur seluruh ruko dan rumah disepanjang tembok juga. Kalo itu bisa dilakukan, tidak mustahil tamansari bisa direvitalisasi. Tpi ya tentu msh lama
@blackjack8413
@blackjack8413 3 ай бұрын
Saya lahir dan besar di daerah Pakualaman. Senang sekali melihat tembok Karaton dibangun lagi. Saya juga berharap, cepat atau lambat Karaton Kasunanan Surakarta juga diperbaiki agar lebih layak untuk jadi tempat wisata budaya bagi semua orang
@dawiatun4933
@dawiatun4933 3 ай бұрын
Harus direlokasi supaya tertata dan nilai historisnya tetap terjaga
@tohirincupaxkreatif4791
@tohirincupaxkreatif4791 5 ай бұрын
Banon/tembok termasuk peninggalan sejarah kraton.Baru sekali aku masuk kraton jogja waktu SD😀
@slametsugiyono527
@slametsugiyono527 5 ай бұрын
Sangat setuju, sekalian dibuat jalan keliling yang cantik dan diadakan rutin ronda keliling menggunakan kereta atau kuda dengan pakaian kerajaan❤
@kashadiparman9673
@kashadiparman9673 5 ай бұрын
Luar biasa dan mendukung. Jangan sampai hilang budaya dan peninggalan bangsa Nusantara kita.
@BaruJajal
@BaruJajal 4 ай бұрын
indah . kekayaan yang harus tetap lestari
@Jalan_Hendrikus
@Jalan_Hendrikus 4 ай бұрын
Terimakasih informasinya mas
@gunarsagerry3502
@gunarsagerry3502 3 ай бұрын
Semoga taman sari pun ikut dirapikan. Buar jadi tempat wisata yang representatif
@d.i.ytravelid
@d.i.ytravelid 5 ай бұрын
Lebih di relokasi kecuali untuk abdi dalem kraton yang bisa tetap di dalam benteng,alangkah baiknya di tata agar lingkungan dalam benteng bisa lebih asri dan rapih
@putriandi4034
@putriandi4034 2 ай бұрын
Syukurlah Rakyat Jokyakarta masih Mengakui dan Menhargai Kerajaaan Jokyakarta...sehingga keberkahan nya. Karena RAKYAT Jokyakarta Sangat Mencinta Keluarga Dan Kerajaan nya.Khusus Kerajaa Jokyakarta.
@DotCo
@DotCo 4 ай бұрын
GAK SEMUA BOLEH MASUK KE SALAH SATU PURI TERTUA DI BALI ‼️ KEDIAMAN KELUARGA RAJA DI BALI ‼️ kzfaq.info/get/bejne/ldylbMR1q7vck6c.html
@Thiankjava
@Thiankjava 4 ай бұрын
Perbedaan yang cukup signifikan adalah : . Keraton Surakarta : Pro (Bersekutu) ke Kolonial Hindia Belanda (Jiwa Pemberontak), sedangkan. . Keraton Yogyakarta : Anti Kolonialisme & berpegang teguh pada trah (ajaran & tradisi) Mataram Islam, punya andil besar dalam perjuangan kemerdekaan RI. 🙏👌👍
@Vionafebiola
@Vionafebiola 4 ай бұрын
komentarmu berbahaya sekali bro, menuduh itu. sebenernya bukan memberontak tapi terikat kerjasama pasca pecahnya mataram islam setelah perjanjian giyanti yg menyebabkan pisahnya 2 kekuasaan menimbulkan ketidakstabilitas politik 2 pecahan wilayah tsb. (kayak ga tau belanda aja si tukang adu domba dan memecah belah bangsa)
@jawart3975
@jawart3975 3 ай бұрын
pendapatmu tidak 100% benar dan tidak 100% salah, PB dan HB itu hinga sekarang masih bersaudara bahkan era HB VIII dan PB V saling menikahkan anaknya, bahkan ERA PB III membantu Pangeran Diponegara Dalam perang jawa, PB X itu memberikan Beasiswa Pemuda dan Pemudi Jawa untuk Bersekolah ke Belanda yg akhirnya banyak pergerakan Nasional banyak tokoh2 nasional yg di beasiswain oleh Keraton Surakarta dan Jogjakarta , Budi Utomo aja dapat perlindungan Khusus dari Keraton Surakarta.
@kandiirawan846
@kandiirawan846 3 ай бұрын
Yang di luar benteng pun hrs segera di relokasi di buatkan parit seperti semula... sekalian jgn tanggung agar cagar budaya keraton tetap lestari
@boyal-bajei1447
@boyal-bajei1447 3 ай бұрын
Masuk pak oke
@awaliawali302
@awaliawali302 6 ай бұрын
Sebaiknya Beteng kraton di kembilan seperti dulu kelihatan semua, Yogyakarta Istimewa
@sutaryonoarsya1311
@sutaryonoarsya1311 3 ай бұрын
Saya lahir di Yogyakarta Besar di Magelan Sekarang Berkeluarga di bandung Yogyakarta istimewa Anak istri saya senang kalau di ajak ke yogyakarta ❤
@user-wv7iz3oo5h
@user-wv7iz3oo5h 3 ай бұрын
Kota yg selalu dirindukan,,,th 2003 awal menginjakan kaki dijogja sampai 2009
@ahmadjarmoko9919
@ahmadjarmoko9919 3 ай бұрын
Suasananya syahdu
@parmangopar6893
@parmangopar6893 6 ай бұрын
Sangat perlu di relokasi mengingat sejarah kerajaan SDH sangat sedikit yang masih utuh
@kikokiki8191
@kikokiki8191 3 ай бұрын
Semoga kelak semua area beteng dan parit bisa dipugar , dan juga semoga area pulau cemeti di taman sari bisa dibangun kembali
@sukardiyanto5631
@sukardiyanto5631 6 ай бұрын
DIY Dahsyat Mantap Luar Biasa
@qins9468
@qins9468 3 ай бұрын
semoga pemerintah pusat juga bisa ikut andil dalam merelokasi warga di dalam benteng..
@iimahiimah5389
@iimahiimah5389 3 ай бұрын
Warga kok direlokasi ? Mng bencana ap hh
@andisantoso2736
@andisantoso2736 2 ай бұрын
Walaupun puadat sekali , penataan bangunannya rapi sekali ...
@didialghazali7927
@didialghazali7927 3 ай бұрын
SeharUsn6 dari dulu memang harus dikembalikan benteng seprti awalny. Dipugar kembali. Agar catatan dan bukti kebesaran kerajaan yogyakrta dilihat dan diakui dunia. Bentuk kehebatan harus terlihat. Mari lestarikan cagar budaya indonesia jangan dirusak atau dicorat coret. Dan disalahgunakan.
@budiharto8711
@budiharto8711 3 ай бұрын
Semoga jogja tetap istimewa
@user-hr8gm5ff3i
@user-hr8gm5ff3i 3 ай бұрын
Setujuuuu....salam dari wong pekalongan
@ogijunio
@ogijunio 6 ай бұрын
Kalau bisa rumah warga yang ada di area dalam benteng dan disisi luar benteng direlokasi, agar kemegahan benteng dan keraton semakin terlihat
@marzukiahmad-fu2ji
@marzukiahmad-fu2ji 3 ай бұрын
Biasanya Dimana Di dunia... area yg dekat dengan situs sejarah hrs dikosongkan spy lebih mengembalikan situs ke bentuk aslinya ...saya rasa warga jogya nurut mawon yg menempati area dekat situs demi memperkaya nilai sejarah sebuah benteng tsb shg imbasnya wisata semakin banyak yg datang
@VeraVirsa-wf2op
@VeraVirsa-wf2op 29 күн бұрын
Ksmdulillah gegadangan mami pun udeni ywang Alloh moho suci wayah dakem sampun dewodo turun gkr pembayun
@warsitoimasdecoration2537
@warsitoimasdecoration2537 Ай бұрын
Aq anak orang jawa blm pernah tinggal di Jogya mungkin leluhurku dulu mungkin orang Jogya waktu geger kraton Jogya dulu mengusi ke jawa timur gak tau sangat senang bila jalan -jalan ke sana rasanya betul Jogya itu sangat istimewa , kota dgn sejarah kerajaanya yg mebidani lahirnya negara kita Indonesia
@najiv2208
@najiv2208 5 ай бұрын
Bangunan yg nempel baik bagian luar ataupun dalam benteng harus dikosongkan biar kita warga jogja ikut bangga melihat kemegahan kraton jaman dulu...
@kimintriono6862
@kimintriono6862 5 ай бұрын
saya se7 biar keliatan oh ini keraton.......terus di luar benteng di tanami pohon untuk penghijaun....kayake jadi bagus
@KNIL32
@KNIL32 5 ай бұрын
​@kimintriono6862 di luar benteng di bangun ruko yang besar, nanti rukonya menghadap ke benteng. Jadi ruko dan benteng hanya di batasi dgn jalan. Pasti bagus. Ruko, Mall, Apartemen menghadap ke Benteng bagian tengahnya jalan yg lebar. Jadi kalo mau ke Mall, Ruko bisa langsung melihat tembok bentengnya.
@wisnu4811
@wisnu4811 3 ай бұрын
Mantap mantap,, kalau udah jadi kayaknya keren
@OktastikaBadaiNirmala
@OktastikaBadaiNirmala 3 ай бұрын
Kalau bangunan diluar benteng bisa direlokasi, sehingga kelihatan dinding bentengnya, malah sip.
@wirawiri1967
@wirawiri1967 6 ай бұрын
Bagusnya sih bangunan diluar benteng direlokasi, tapi pasti biayanya sangat besar. Dan bangunan tersebut rata-rata digunakan untuk usaha yang jika direlokasi berdampak terhadap perekonomian masyarakatnya. Paling tidak relokasi sebagian bangunan yg di sekitar gerbang masuk dan benteng pojok aja menurut saya sudah cukup .. tapi apalah saya bukan sultan dan bukan warga jogja juga yah sekedar komen aja hehe .. kangen pengen ke jogja lagi
@paoxgaming4209
@paoxgaming4209 Ай бұрын
Bangunan yg di luar mending di relokasi trs bangun jalan/ trotoar...bagus buat liat benteng dr luar
@greatwinter6353
@greatwinter6353 3 ай бұрын
harapan saya area bekas parit diluar benteng dpt di kembalikan lagi. sedang area dalam benteng mungkin bisa di atur lebih ketat dr jenis dan model bangunan nya agar faktor budaya ttp terjaga,, pengen kejogja lagi,,,
@bangkribo8281
@bangkribo8281 4 ай бұрын
Rumah warga masih bisa dibangun ditempat lain.. Kita harus mnghargai tradisi dan budaya semua kerajaan di Indonesia. Dg mebangun dan meremajakan bangunan fisik maka ank muda akan bnyk yg tertarik belajar sejarah
@mohammadtaufiq8580
@mohammadtaufiq8580 6 ай бұрын
Harus d relokasi agar kita sebagai orang jawa tau akan peradaban islam pd masa kerajaan mataram islam hingga jd DIY.
@fandinasution8997
@fandinasution8997 3 ай бұрын
Yogyaku yg kucinta ❤
@supriyadi630
@supriyadi630 4 ай бұрын
Butuh dana besar untuk merelokasi warga yg ada didalam benteng.kayanya gamungkin direlokasi.
@yuwono777ab
@yuwono777ab 6 ай бұрын
Harus direlokasi, revitalisasi harus menyeluruh jangan setengah2, termasuk revitalisasi taman sari
@marmoyo00
@marmoyo00 3 ай бұрын
Memang harusnya pemukiman dideket benteng harus direlokasi.... Tapi mengingat biaya yg besar, serta menyangkut kesejahteraan masyarakat tentu bagi pihak keraton tidak mudah.
@kaguyamadara1102
@kaguyamadara1102 3 ай бұрын
Bagus banget.ingget main coc😁 Kalo saya sultan saya akan kumpulkan ahli ahli untuk membuat hal yang di perlukan
@liputan4wd
@liputan4wd 5 ай бұрын
Kantor kami kebetulan pernah menyewa bangunan di jl Brigjen Katamso dan mendapat surat dari pihak keraton yang isinya sosialisasi bahwa akan ada revitalisasi pembangunan benteng di kembalikan ke ujud aslinya.... Secara bertahap dan akan menggusur semua bangunan yang menutupi benteng.
@laluabdulmanan9431
@laluabdulmanan9431 3 ай бұрын
Inilah efek kalau pemimpin bijaksana...ikhlas rakyatnya di relokasi...
@user-kp3cz5gd6e
@user-kp3cz5gd6e 4 ай бұрын
kalau sudah jadi bagud tu buat wisata apalagi bisa naik benteng di lihat dari atas seperti ada parit buat jala orang goooo jogja maju,,, jangan lupa ramah wisatawan... murah nyaman aman,, seperti bali
@rizkysoemanagara2494
@rizkysoemanagara2494 3 ай бұрын
revitalisasi itu wajib!Jogja mmg istimewa
@DeihanDzilky
@DeihanDzilky 6 ай бұрын
*_Ini harusnya banyak penggusuran sih, dan warganya direlokasikan..._*
@lucasli7826
@lucasli7826 6 ай бұрын
Bukan penggusuran sih kak karena itu tanah Kraton, tepatnya direlokasi.
@jephymilenic
@jephymilenic 3 ай бұрын
apakah ruko2 di jalan katamso juga akan direlokasi? jika iya, akan sangat bagus benteng tersebut.. seperti benteng kastil windsor di Inggris yang sangat rapih..
@kartikaut9491
@kartikaut9491 4 ай бұрын
untuk melestarikan budaya,warisan leluhur mohon untuk meng iklaskan direlokasi kembali saudaraku agar pindsh tempat tinggalnya.
@walangsungsang3299
@walangsungsang3299 6 ай бұрын
harus nya yg di sisi luar itu di relokasi jadi trotoar jalan apa taman akan lebih bagus
@aguspriyanto6535
@aguspriyanto6535 6 ай бұрын
Seharusnya nanti sekalian benteng kratonnya terlihat dari luar, bagus buat pariwisata dan kemegahan dan wibawa kraton.
@user-jw2lg7mz3k
@user-jw2lg7mz3k 6 ай бұрын
sabar, long progress pak
@aguspriyanto6535
@aguspriyanto6535 6 ай бұрын
Kalau itu terjadi wisata keraton makin terkenal @@user-jw2lg7mz3k
@massunarto580
@massunarto580 2 ай бұрын
itu bangunan yg nempel tembok luar benteng sebaiknya di gusur. harus berjarak minimal 10m dari tembok luar benteng.
@taufanprasetyo4478
@taufanprasetyo4478 3 ай бұрын
Semua bangunan nempel tembok sisi dalam dan luar harus direlokasi... Tahap selanjutnya, TAMAN SARI....
@tegarjaya2676
@tegarjaya2676 3 ай бұрын
Juga candi borobudur, prambanan, dll, Semua dgn susah payah di dirikan kembali hingga terwujud dgn ke megahan yg indah.
@rudieko3619
@rudieko3619 3 ай бұрын
Hancur yg saat dulu kn terus di benahi saat dulu itu om...yg berangsur bertambah pemukiman dn sekarang pemukiman di bongkar hingga tembok d perbaharui
@perdrosortoweor671
@perdrosortoweor671 6 ай бұрын
Semoga bsok yg bagian luar tembok jga bisa di bersikan dan bisa kelihatan wujud tembok yg mengelilingi kraton
@christiannurwibowo425
@christiannurwibowo425 3 ай бұрын
Sebagai warga Ngayogyokarto seharus semua benteng bisa terlihat indah dan megah maka pemukiman di luar juga harus dirubah agar sama yg ada di dalam beteng dan diberikan parit atau selokan keliling diluat Benteng sebagai filosofi sebuah Benteng yg megah dan kokoh.
@almojeebchannel8369
@almojeebchannel8369 6 ай бұрын
Bagunan dari sisi luar dan dari sisi dalam dari kraton sebaiknya di relokasi, agar keindahan kraton nampak terlihat.
@dhanangwicaksono7161
@dhanangwicaksono7161 3 ай бұрын
ditutup untuk umum sekalian area dalam benteng. tidak perlu ada kegiatan pariwisata, karena Yogya istimewa, dan harus terus dijaga istimewanya.
@iimahiimah5389
@iimahiimah5389 3 ай бұрын
Jogja padat bngt
@barajamu4917
@barajamu4917 4 ай бұрын
Jadikan yg semestinya. Biar marwah keraton kembali hidup. Sebagai pendidikan sejarah keraton jogja. Dan atas jasa keraton untuk indonesia. Klo sekarang seakan akan kurang tertata. Semoga suatu saat akan ada pemimpin yg mau memikirkan itu. Dengan solusi terbaik dan tidak ada kekerasan. Karena relokasi identik dengan perselihan yg alot
@aryomazayaf2555
@aryomazayaf2555 3 ай бұрын
relokasi dengan tanah yang sepadan agar tetap mempunyai rumah hunian yang layak
@MohanJanathi
@MohanJanathi 5 ай бұрын
Sebaiknya bangunan sejarah di bangkitkan lagi,untuk mengingatkan pentingnya sejarah bagi peradaban manusia yg paling penting peradaban moral manusia tentang kemanusiaan,kepekaan sosial , sikap religius sehingga manusia sekarang tidak terjebak kegaduhan dgn alasan kebenaran Salam manunggal
@pranotonegri9348
@pranotonegri9348 4 ай бұрын
Memang harus di relokasi warga yg ada di dalam benteng
@Polonia703
@Polonia703 6 ай бұрын
Sebagian besar tanah Keraton di tempati warga .
@AdiPurwanto-me2qs
@AdiPurwanto-me2qs 5 ай бұрын
TAKDIR SANG RAJA MANUSIA YG TERUKIR DILANGIT... SALAM RAHAYU RAHAYU RAHAYU
@sangnata4438
@sangnata4438 6 ай бұрын
Semoga kedepannya rumah rumah yang di dalam benteng selain untuk kepentingan keraton akan di tertibkan agar keraton kembali kepada kesuciannya. Contoh lah keraton di Thailand,Malaysia,India semua terbebas dari hiruk pikuknya kehidupan warga biasa
@ismonotbr3754
@ismonotbr3754 3 ай бұрын
Baiknya di relokasi warga yg mengganggu benteng.biar lebih bersih keratonya.
@user-zb9nd4rm7k
@user-zb9nd4rm7k 2 ай бұрын
Kesultanan Yogyakarta seperti negara bagian... diberikan hak istimewa olh negara.... Pemilik tanah Yoyakarta adalah Kesultanan Yogyakarta...!!!
Zombie Boy Saved My Life 💚
00:29
Alan Chikin Chow
Рет қаралды 23 МЛН
ISSEI & yellow girl 💛
00:33
ISSEI / いっせい
Рет қаралды 24 МЛН
What will he say ? 😱 #smarthome #cleaning #homecleaning #gadgets
01:00
ОБЯЗАТЕЛЬНО СОВЕРШАЙТЕ ДОБРО!❤❤❤
00:45
Film Dokumenter "Kraton Yogyakarta, Pancering Kauripan"
18:02
Paniradya Kaistimewan
Рет қаралды 200 М.
Mengenal Lebih Dekat Sri Sultan Hamengku Buwono X
23:15
Kraton Jogja
Рет қаралды 647 М.
DIBALIK TEMBOK KRATON "MENILIK SEJARAH MAKAM DAN MASJID KOTAGEDE"
24:26
TVRI Yogyakarta Official
Рет қаралды 48 М.
ABDI DALEM
24:05
Kraton Jogja
Рет қаралды 382 М.
Melawan Lupa  -  Riwayat Daerah Istimewa Yogyakarta
24:13
METRO TV
Рет қаралды 41 М.
Zombie Boy Saved My Life 💚
00:29
Alan Chikin Chow
Рет қаралды 23 МЛН