🇮🇩 Bukti Bahasa Indonesia Itu Mudah Untuk Dipelajari | 🇲🇾 Reaction

  Рет қаралды 682,218

Khairul Onggon

Khairul Onggon

2 жыл бұрын

Reaksi Nisa tentang Bahasa Indonesia, Mudah atau Sulit? Ternyata jika dibandingkan dengan bahasa Inggris, bahasa Indonesia lebih mudah baik dari pada pengucapan bahasa maupun tata bahasanya. Ini buktinya. Pandangan jujur dan pengalaman seorang Bule, yang mengupas tuntas apakah Bahasa Indonesia itu mudah atau sulit. Spoiler: jawabannya bisa jadi bakal mengubah pandangan kita semua! Jangan lewatkan keseruannya, yuk nonton bareng dan temukan perspektif menarik seputar keunikan bahasa Indonesia dan rasakan petualangan linguistik yang tak terduga!.. Ayo nonton bareng..
🤝 Terima kasih kepada ‪@SOBATINDONESIA‬
🔗 Judul asal: BAHASA INDONESIA ITU MUDAH ATAU SULIT? #36 John - Pemenang NAILA (Executive Awardee 2015)
🔗 Link video asal: • BAHASA INDONESIA ITU M...
❤️ Silahkan Follow, Subscribe, Like, Comment, dan share
#KSobatIndonesia #BahasaIndonesia #NisaRacheal #MalaysiaReact #IndoReact #MyIdReact #KhairulOnggon
◽Kepada pemilik video yang kami hormat, langsung aja email kita di email (inquiry.khairulonggon@gmail.com) jika ada masukan atau mau nambahin kredit. Untuk para penonton yang baik hati, kita sangat mengapresiasi karya asli pemilik video ini. Ayo kita klik link di bawah untuk dukung terus channel KZfaq/TikTok mereka, biar makin seru! Klik subscribe atau follow itu seperti memberikan sedekah, aksi kecil ini juga jadi amal jariah yang kita bangun bersama. Yuk, kita jadi tim baik yang berbagi manfaat bersama!
---------
🔴 PENAFIAN:
Video ini menggunakan 'fair use' sesuai Undang-Undang Hak Cipta 1976, Bagian 107, untuk kritik, komentar, pelaporan berita, pengajaran, beasiswa, dan penelitian. Penggunaannya terbatas pada ulasan dan komentar dengan mematuhi syarat 'fair use'. Semua media, termasuk video dan foto, adalah milik pemiliknya; kami tidak mengklaim hak atas video atau musik yang kami bahas.
Dalam konten ini, kita mungkin bisa menemukan berbagai informasi, fakta atau hiburan. Telitilah dengan bijaksana. Teruslah menonton dengan pikiran yang terbuka dan berpikir positif. Singkirkan hal yang negatif atau yang tidak memberikan manfaat atau adu domba. Setiap tindakan, perkataan, dan tulisan yang kita lakukan akan menjadi dasar pertanggungjawaban kita di akhirat.
Kami menghargai komentar Anda sebagai bagian dari komunitas kami! Meskipun kami tidak bisa bertanggung jawab atas komentar penonton, kami mendorong ungkapan pikiran dengan bijaksana. Harap pertimbangkan kata-kata Anda sebelum berbagi. Bebas untuk menyatakan pendapat secara hormat dan sesuai batas hukum. Mari jaga percakapan agar tetap positif dan konstruktif dengan menggunakan bahasa yang sopan. Karena kami mungkin tidak dapat memantau semua komentar, kami percaya pada tanggung jawab Anda untuk berkontribusi secara positif. Terima kasih telah menjadi bagian dari komunitas kami!
🔴 DISCLAIMER:
This video follows fair use guidelines (Copyright Act 1976, Section 107) for criticism, comments, news reporting, teaching, scholarship, and research. It's not for profit and only for review. All media belongs to the owners; we don't own the video or music we reacted to.
In this content, we may encounter various information, facts, or entertainment. Examine them wisely. Keep watching with an open mind and think positively. Eliminate negativity or things that do not bring benefit or sow discord. Every action, word, and piece of writing we engage in will be the foundation of our accountability in the hereafter.
We appreciate your comments as part of our community! While we can't take responsibility for viewer comments, we encourage thoughtful expression. Please consider your words before sharing. Feel free to express opinions respectfully and within legal bounds. Let's keep the conversation positive and constructive by using polite language. As we may not be able to monitor all comments, we trust in your responsibility to contribute positively. Thanks for being a part of our community!

Пікірлер: 2 300
@SOBATINDONESIA
@SOBATINDONESIA 2 жыл бұрын
Alhamdulillah. Terima kasih Pak Khairul! Salam ukhuwah juga untuk semuanya yang ada di Malaysia dan juga pengikut kanal SOBAT INDONESIA di seluruh dunia. Semoga kita semua selalu bangga dengan warisan nenek moyang kita dan bisa merawat budaya kita agar lestari. Serupa dengan sikap TRIGATRA BANGUN BAHASA yang bangsa Indonesia punya, yakni: 1. Utamakan bahasa Indonesia 2. Lestarikan bahasa daerah 3. Kuasai bahasa asing. Salam literasi!
@mohamedbali6976
@mohamedbali6976 2 жыл бұрын
Semangat trigatra nomer 3 hanya bonus bagi yang mampu. 😅
@KhairulOnggon
@KhairulOnggon 2 жыл бұрын
Terima kasih kembali bang admin channel Sobat Indonesia.. semoga channel semakin berkembang dan dikurniakan kebaikan rezeki serta kesehatan yang baik aaaminnn
@mohamedbali6976
@mohamedbali6976 2 жыл бұрын
@@KhairulOnggon Aamiin Salam literasi..!!
@zhakimel
@zhakimel 2 жыл бұрын
Percaya kan ? Bahasa Indonesia BUKAN Bahasa Melayu. Dan kita sangat mencintai bahasa kita, yang kompleks namun fleksibel , sederhana namun kaya.
@agusbudi9507
@agusbudi9507 2 жыл бұрын
Benar, bahasa Indonesia itu sangat mudah, huruf" nya tdk dirubah dlm mengucapkannya, jd sesuai suku katanya . Bahasa Indonesia mempunyai konsonan vokal hidup yaitu ; a, i, u, e, o & e' . Untuk sebuah kalimat jg menunjukan terlebih dahulu Subjek - kemudian Objeknya, contoh ; "S" makan "O" pisang.
@bennibenni4044
@bennibenni4044 Жыл бұрын
Sy orang Papua dan sy bangga jadi orang Indonesia 🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩💪 Bangga jadi bangsa indonesia
@sucimulyawati6572
@sucimulyawati6572 10 ай бұрын
halo bang beni, saya ingin sekali berkunjung ke papua, karna menurut saya papua itu indah sekali
@rajqumarbelencoso7585
@rajqumarbelencoso7585 10 ай бұрын
Papua Merdeka
@masbayu547
@masbayu547 10 ай бұрын
slam dr jawa kaka piye kbrmu
@chefbegundals
@chefbegundals 9 ай бұрын
Mantap pace
@user-bl4ug1qm7y
@user-bl4ug1qm7y 7 ай бұрын
Papua alamnya indah
@adesupriatna2062
@adesupriatna2062 Жыл бұрын
Saya suku Sunda.....tapi kami bisa berbicara dgn puluhan suku lain cukup dgn satu bahasa....bahasa Indonesia...bangga jadi orang Indonesia...
@nungkypitaloka8427
@nungkypitaloka8427 Жыл бұрын
Enya bener pisan
@yayatpriyatna3526
@yayatpriyatna3526 Жыл бұрын
Basa sunda itu ada undak usuknya. Cuma orang Sunda itu lidahnya paling mudah menirukan bahasa lainya.
@Dadikresnadi
@Dadikresnadi Жыл бұрын
Iya/muhun orang lidah orang Sunda kaya beo pinter niru logat bahasa manapun dan orang Sunda tidak Sukuisme bisa atau menghargai suku lain bahkan bangsa manapun karena filsafat Siliwangi yang artinya saling mewangikan......bahasa Indonesia Hebat....dan bangsa Indonesia Cinta damai....Rahmatin Lin Al-Amin.
@kharisma3468
@kharisma3468 Жыл бұрын
Tah eta
@robbycarnando4512
@robbycarnando4512 Жыл бұрын
Muhun pisan kang 😂
@burhanniawan6860
@burhanniawan6860 10 ай бұрын
Harus bisa membedakan antara Bahasa Indonesia dengan bahasa orang Indonesia. Bahasa Indonesia itu baku. Tapi bahasa orang Indonesia sangat beragam. Anda boleh bicara dengan bahasa orang Indonesia dalam pergaulan, Tapi dalam forum resmi harus menggunakan bahasa Indonesia baku, agar dapat dimengerti oleh seluruh orang Indonesia dan bangsa lain yang menggunakan / mempelajari Bahasa Indonesia
@elprisfamily562
@elprisfamily562 26 күн бұрын
Mantaf,betul sekali...bhs org indonesia tergantubv dari suku mana mrka berasal itu sangat berpengaruh dgn logat dan tata bhsnya.sedang bhs indobesia adalah bhs baku.
@dapursashi1276
@dapursashi1276 7 ай бұрын
Orang Indonesia itu sungguh menghargai bahasa daerah yg berbeda dgn bahasanya ... Ngga pernah menjelekkan antar bahasa, justru resfect dan ingin belajar,itulah di INDONESIA ga pernah ada rasis antar bahasa,budaya atau apapun ..karena kita cinta mereka ...kita walau berbeda bahasa,budaya tapi kita TETAP satu YAITU INDONESIA...itulah mengapa kita mencintai semua bahasa yg ada di INDONESIA 😊... We are different but we are one ... INDONESIA.... Love INDONESIA ❤❤😊
@straussang866
@straussang866 2 жыл бұрын
Beliau adalah Dosen pengajar Bahasa Sastra dan Budaya Indonesia di salah satu Universitas di Australia, sehingga beliau sangat faham dan fasih dengan seluk-beluk Indonesia. Pun bahasa sastra dan budaya Indonesia sudah dipelajari di seluruh sekolah dan universitas diseluruh dunia.
@icelsikupingmerah
@icelsikupingmerah 2 жыл бұрын
Akun youtubenya apa ya?
@AzebahMANAin
@AzebahMANAin Жыл бұрын
@@icelsikupingmerah ada di deskripsi, biasanya di cantumin
@kaylaw_257
@kaylaw_257 Жыл бұрын
Pantesaaannnn...suhuu...👍👍👍
@sigitbudisantoso441
@sigitbudisantoso441 Жыл бұрын
Ooooooo .... Pantas saja. Mulai dari pengucapan, pilihan kosa kata, intonasi sudah sangat Indonesia.
@AdiningratSutila
@AdiningratSutila 3 ай бұрын
Luar biasa mr ini bahasa Indonesianya lebih fasih dari bhs orang Indonesia yg tinggal di desa2
@diponusantara5041
@diponusantara5041 2 жыл бұрын
"Ini pasti seorang pakar&master dosen-pinter banget bahasa indonesianya-beliau ini pasti sudah blusuk an seluruh indonesia"
@vivimemey200
@vivimemey200 Жыл бұрын
Sy bangga lahir dan jadi warga negara Indonesia,sukunya ratusan ,budayanya ratusan,dan menghasilkan seni yg beribu ribu seni budayanya,dan orang Indonesia paling ramah di dunia ini,agamanya berbeda tapi hidup damai dan berdampingan,dengan adanya Pancasila dan bhinneka tunggal Ika.
@ernawatipratiwi327
@ernawatipratiwi327 11 ай бұрын
Karna orang indonesia itu cerdas dan kreatif ,saking cerdas nya dia bisa menciptakan bahasa sendiri buat sms dan chat bahkan buat nyindir 😆😆😆😆
@soetoposarmohp9119
@soetoposarmohp9119 2 жыл бұрын
Kita mungkin bisa berbahasa Indonesia dengan baik dan benar, tapi Sobat Australia ini jauh lebih dari itu. Dia seakan sudah menyatu dengan bahasa Indonesia dan memahami benar seluk-beluk bahasa Indonesia bahkan sampai sejarahnya........boleh jadi dia dosen mata'kuliah bahasa Indonesia di salah satu universitas di Australia....
@ekosariyanto1521
@ekosariyanto1521 Жыл бұрын
betul..
@igusdjalfriady1937
@igusdjalfriady1937 Жыл бұрын
Dia mempelajari kekomplekan bahasa Indonesia,jadi tkjub,,,,,kita menggunakannya sehari hari.....hebatan mana?,..ya kita la....
@ajisaka5009
@ajisaka5009 Жыл бұрын
Kalaw mau jujur malahan mas bule ini lebih mencintai bahasa Indonesia ketimbang orang Indonesia sendiri,kalaw panggil aku kamu jawab'an anak muda jaman sekarang,apaaannn seahhhg 😌😌
@minghay1858
@minghay1858 Жыл бұрын
Betul bgt
@Leutuan87
@Leutuan87 Жыл бұрын
Memang bahasa Indonesia adalah bahasa persatuan untuk kami di Indonesia sendiri. Dari Sabang sampai Merauke, terlalu banyak bahasa daerah (lokal) yang berjumlah ribuan bahasa daerah. Sehingga, bahasa Indonesia menjadi bahasa pemersatu perbedaan bahasa kami. Di tandai dengan sumpah pemuda di tahun 1928. 👍👍👍👍👍👍👍
@henypuspita6203
@henypuspita6203 Жыл бұрын
Saya tambah bangga jadi bangsa Indonesia, semoga Indonesia tetap jaya.menjadi satu negara kesatuan, aamiin
@merakihaja3883
@merakihaja3883 Жыл бұрын
Beliau ini orang luar negri fasih berbahasa indonesia..juga pandai memberi pencerahan yg luar biasa tentang sejarah bhs Indonesia...👍🙏
@ahmadkosasih8158
@ahmadkosasih8158 Жыл бұрын
Betul bro... krn bhs indonesia mudah di pahami dari pada bhs melayu malaysia yg sulit dari kosa kata & pemahaman bahasa nya....
@ferrypanca56
@ferrypanca56 2 жыл бұрын
Bahasa Indonesia saat ini sedang mendunia,menjadi bahasa Internasional dan banyak di pelajari oleh banyak negara Tercatat sudah 47 negara,Menduduki Pringkat 10 Bahasa dunia,Peringkat 3 di Asia ( Dari 156 negara di dunia ) Bangga Bahasa Indonesia menjadi bahasa Internasional 🇮🇩👍🇮🇩
@dodosaputra3164
@dodosaputra3164 2 жыл бұрын
#IndonesiaKu !!!!
@bundabunda3552
@bundabunda3552 2 жыл бұрын
,,taiwan asli t agung hadir ,di taiwan anak ,s d , juga ada mata pelajaran bhs indonesia .
@dreamilution2497
@dreamilution2497 2 жыл бұрын
Semoga makin digemari, biar kita dimudahkan kalau mau kemana2
@donkeytrump
@donkeytrump 2 жыл бұрын
@@dreamilution2497 Biar kakek nenek ga kebingungan kalau ke benua eropa dam amerika
@lanturwidodo3571
@lanturwidodo3571 2 жыл бұрын
yg no 1 di ASIA neg mn?
@nurhannurhanambo3265
@nurhannurhanambo3265 2 жыл бұрын
Luar biasa si Bule Australia 🇦🇺 Bahasa indonesianya sangat baik dan benar. Sudah menggunakan Bahasa Indonesia formal..
@hideyoshi8631
@hideyoshi8631 2 жыл бұрын
Yosss dukung pak bule supaya bosa bahasa bahasa indo yeyyy
@yurikelestiani9196
@yurikelestiani9196 2 жыл бұрын
Karena di Australia ada beberapa sekolah yang belajar bhs Indonesia
@nathanielsarangnga6002
@nathanielsarangnga6002 2 жыл бұрын
Bahasa indonesianya jauh lebih baik drpd saya yg campur logat dan aksen.. hahaha
@syamsularifin2471
@syamsularifin2471 2 жыл бұрын
Kalo di australia banyak yg bisa bahasa indo. Apa lagi di sektor militer
@sihitsitowth1214
@sihitsitowth1214 2 жыл бұрын
Saya aja orang indonesia masih belum benar dan baik msh ada kebawa daerah.tpi gpp yg penting saat pengucapan jelas
@thommythoz28
@thommythoz28 Жыл бұрын
Keren setuju banget.. bahasa indonesia yg benar2 menyatu dengan budaya nya bukan sekedar struktur atau tata bahasanya.. Kl anda bisa memahami melampaui struktur tata bahasa anda sdh menjadi orang yg mengerti indonesia.. bravo bule ausy
@rizkinabila2299
@rizkinabila2299 Жыл бұрын
BAHASA INDONESIA SANGAT MUDAH DAN SANGAT PAS JADI BAHASA INTERNASIONAL.
@candrapurnama6721
@candrapurnama6721 Жыл бұрын
bahasa Indonesia itu selalu berkembang, terus menerus ada kosa kata berkembang, makanya di Indonesia sendiri kdg kita kalo tdk ikuti perkembangan kitapun ada bbrpa kata yg blm dipahami. ini bahasa yg hidup dan memberikan ketidak terbatasan expressi bagi penuturnya. keren kan Indonesia. 🙂
@ahmadefendi7807
@ahmadefendi7807 3 ай бұрын
Indonesia bhs hidup ...keren frasa nya.. Hehe
@MuhammadArif-92
@MuhammadArif-92 2 жыл бұрын
Menurut pandangan gw bahasa Indonesia layaknya bahasa Inggris, diantara banyaknya bahasa daerah yg ada di Indonesia mereka di persatukan bahasanya dengan bahasa Indonesia agar paham satu sama lain. ❤️ 🇮🇩
@handyjuansyah7211
@handyjuansyah7211 Жыл бұрын
Kami sangat bangga bila ada orang negara luar bisa berbahasa indonesia.
@mazammet312
@mazammet312 6 ай бұрын
Cintai bahasa indonesia kuasai bahasa asing lestarikan bahasa daerah..
@philipumar753
@philipumar753 2 жыл бұрын
Mantap jiwa💪Bahasa Indonesia itu mudah dipelajari karena bunyi vokal dan konsonannya jelas didengar dan dipelajari. Gak heran negara2 lain banyak mempelajari bahasa Indonesia👍🙏
@mediirwansa1811
@mediirwansa1811 2 жыл бұрын
Yg susa itu kalo mau belajar bahasa darea yg ada di indonesia slain bnyak juga berbeda"cara mengucap kn dan arti nya .itu yg susa nya mreka ..tapi klo bisa bahsa indonesia ya mreka akan tetap bisa hidup di negri ini ..karna mau apapun bahsa darea nya tetap bahsa indonesia itu h Suda ada di hati dan jiwa stiap warga negara 🇮🇩
@nanangkristanto9482
@nanangkristanto9482 2 жыл бұрын
kzfaq.info/get/bejne/jbtdh8tmz8Cchps.html 👍👍
@eriksetiawan7981
@eriksetiawan7981 2 жыл бұрын
Karena bhs Indonesia menjadi wajib bagi masyarakat nya, dan telah ber asimilasi menjadi bahasa nasional... Tidak dengan melayu yg malu gunakan bahasa nya dalam pergaulan, mereka lebih senang gunakan bahasa english, bahkan warga cina di malaysia gunakan bhs Mandarin hanya 10℅ yg paham bhs melayu, begitupun india dengan tamil, Bangladesh. Penggunaan bhs nasional tidak merata, tidak seperti di warga Indonesia.
@rianhand
@rianhand 2 жыл бұрын
Kita pun pusing kan klo ujian bahasa indonesia hahaha
@endossupfaz5744
@endossupfaz5744 2 ай бұрын
ITULAH SEORANG PROFESOR LUAR NEGRI YG MEMPELAJARI BAHASA INDONESIA 🇮🇩 MENJABARKAN BAHASA INDONESIA 🇮🇩 YG BAIK DAN BENAR 👍👍👍👍
@tumilaronggang
@tumilaronggang Жыл бұрын
Mantap, aku bangga JD orang Indonesia, semakin kedepan semakin digalakkan oleh saudara saudari kita yg ada dinegara diluar/asing, ini adalah Allah SWT merahmati bahasa Indonesia. Krn di Indonesia itu bnyk sejarah, byk pantai, pokonya asyik banget dah
@argadirgantara6338
@argadirgantara6338 2 жыл бұрын
Aku bangga menjadi bagian dari Indonesia 🇮🇩 karena bhs jati diri bangsa Indonesia terimakasih para pahlawan ku yg terdahulu udh menyatukan kita Indonesia
@eriksaqqueen2359
@eriksaqqueen2359 Жыл бұрын
Yoi mamen😂🇮🇩🇮🇩
@ahmadyani7450
@ahmadyani7450 2 жыл бұрын
Bahasa Indonesia baku/formal itu relatif mudah. Tapi penuturan bahasa Indonesia sehari-hari yang relatif susah bagi orang asing yg sedang belajar tata bahasa formal, karena dipengaruhi oleh logat bahasa daerah masing-masing, dan itu bukan bahasa baku/formal. Yang lucu, hampir semua logat yang berbeda-beda itu masih dikenal oleh masyarakat Indonesia pada umumnya. Tapi orang asing justru gampang mempelajari bahasa Indonesia informal (bahasa pergaulan) dengan cara langsung ngobrol dan bergaul. Hebat kan?🙏
@finaayrachanel4984
@finaayrachanel4984 Жыл бұрын
Saya dari madura sangat terharu karna bhs persatuan bangsa indonesia bisa populer
@Visualresonance107
@Visualresonance107 3 ай бұрын
hebat orang bule di video itu, dia mengucapkan kalimat sudah mantap di dengar , semua hampir sempurna dalam penggunaan bahasa baku Indonesia,
@toingsujono8535
@toingsujono8535 2 жыл бұрын
Kami rakyat indonesia..sangat kagum klo orang bule pintar bahasa indonesia..lbh fasih..luar biasa 😊😘👍👍
@kedondongimut567
@kedondongimut567 2 жыл бұрын
Dan satu lagi ka, lidahnya orang-orang Indonesia itu fleksibel dalam mempelajari bahasa apapun di dunia karena banyaknya pengaruh bahasa dunia ke dalam bahasa Indonesia yang menjadikan serapan-serapan bahasa Indonesia 😃 Bahasa Indonesia itu tegas-lugas-jelas-clean&clear hehe 😁 Dan siapa sih yang gak tahu kalau orang-orang Indonesia selalu berkomentar dengan bahasa Indonesianya dalam berbagai kesempatan dilapak sosial media orang luar negeri 🤣🤣🤣🤣🤣 termasuk saya 😆
@agungismayanto2334
@agungismayanto2334 2 жыл бұрын
Efek suka makan cabe, jd kayak burung beo bisa mudah meniru....heeheee
@pauponsel1792
@pauponsel1792 2 жыл бұрын
Yoi baanget brooohhh... EYD : benar sekali teman
@mtaufiqn5040
@mtaufiqn5040 Жыл бұрын
@@pauponsel1792 skrg bukan eyd tetapi puebi
@mamunhuda6679
@mamunhuda6679 Жыл бұрын
Terutama suku Jawa yg accent bisa meniru kesemua negara
@galeririfai
@galeririfai Жыл бұрын
betul dan setuju , banyak warga negara lain yg sangat kesulitan dalam pengucapan bahasa lain , contohnya org korea , jepang , china , arab pasti kesulitan mengucapkan bahasa asing , tpi klo org indonesia rata2 lancar mau menirukan pengucapan bahasa apapun , cuma soal lebih lambat saja .
@melkilihu8739
@melkilihu8739 Жыл бұрын
bahasa Indonesia mudah de. Klau disimak, nisa sdh lancar bhsa Indonesia bahkan sdh sperti orang Indonesia. Salam buat saudara" di Sabah, smga tetap dlm lindungan Allah SWT.
@eiffelcourse1320
@eiffelcourse1320 3 ай бұрын
Sebutkan istilah istilah yang menggunakan kata makan dalam Bahasa Indonesia! 1. Makan waktu 2. Makan tempat 3. Makan hati 4. Makan tangan 5. Pagar makan tanaman 6. (Ter)makan fikiran
@yayatsudrajat1957
@yayatsudrajat1957 2 жыл бұрын
Itulah bahasa indonesia... Bahasa penuh makna.. adab, tatak rama, sopan santun, budaya, etnis, agama dan lain sebagainya yang relevan dengan segala keberagaman rakyat indonesia.. Bahasa indonesia bukan hanya sebagai alat komunikasi tapi sebagai pemersatu semua keberagaman rakyat indonesia... Bangga menjadi bangsa indonesia... Maju terus bahasa indonesia untuk menjadi bahasa internasional...
@fatkanganteng9797
@fatkanganteng9797 2 жыл бұрын
Setujuuu
@enjenmahesa2311
@enjenmahesa2311 2 жыл бұрын
Setuju apa nya ganteng?!
@fatkanganteng9797
@fatkanganteng9797 2 жыл бұрын
@@enjenmahesa2311 Semua komenmu masuk di hati... Wkwkwk...
@radias9123
@radias9123 2 жыл бұрын
Bahasa indonesia mudah dipahami makanya bahasa indonesia cocok dipakai untuk bahasa internasional
@rinipurwanti1779
@rinipurwanti1779 2 жыл бұрын
Apalagi bahasa Jawa, sungguh sangat luar biasa. Karna hanya dlm satu kata, bisa memiliki arti yg sangat banyak berdasarkan kejadiannya. .
@mukaramkaram6262
@mukaramkaram6262 2 жыл бұрын
Berikan Contohnya bu..🤭😁
@pradanayurki2545
@pradanayurki2545 2 жыл бұрын
@@mukaramkaram6262 contoh makan: Utk diri sendiri dan sebaya (ngoko): mangan Utk menghormati org lain(kromo lugu): nedhi Utk org terhormat/org tua(kromo alus): dahar
@JEJAKNETTERO
@JEJAKNETTERO 2 жыл бұрын
@@pradanayurki2545dlm bhs jawa kasar msh banyak kata untk menggantikan kata makan , misalnya , mbadog, madang, nguntal, dll
@gitapurbawati6212
@gitapurbawati6212 9 ай бұрын
Mencintai dan menghargai kompleksitas itulah "semangat Bhinneka Tunggal Ika"
@bowosetumbu4211
@bowosetumbu4211 2 ай бұрын
Bagiku belajar bahasa Indonesia palling mudah utk ku pelajari , Bahasa Indonesia Paling saya Cintai , Indonesia yg tercinta NKRI Pancasila
@aditya6555
@aditya6555 2 жыл бұрын
Bahasa Indonesia adalah bahasa persatuan kami, dimana pun di wilayah negara kesatuan republik Indonesia kami menggunakan bahasa Indonesia. Tapi kami tidak pernah melupakan bahasa ibu atau bahasa daerah kami masing masing yg kami gunakan dilingkungan kami sendiri. Jumlah bahasa ibu atau bahasa daerah kami ribuan namun bahasa persatuan kami tetap bahasa Indonesia.
@shrbmz9719yt
@shrbmz9719yt Жыл бұрын
Saya orang Malaysia. dan ramai lagi orang Malaysia yang bangga melihat Bahasa Indonesia cepat berkembang mendunia.
@pukimak6480
@pukimak6480 Жыл бұрын
@@shrbmz9719yt iya cik bahasa Indonesia juga akar bahasa melayu jadi bangga kita angkat bahasa Indonesia mendunia
@firmannugraha3271
@firmannugraha3271 2 жыл бұрын
I'm a native Indonesian Regional language speaker, bahasa Sunda. when I was toddler I live with my grandparents in Pangandaran, and lived with Sundanese around me. growing up to my child era, I was then turn to speak Bahasa Indonesia as this language is an official language on every region when you have to go to school (from kindergarten to college). And when I was a teen, the neighbourhood turn me to use English (eventhough not so good english). as I went adult, my timeline took me to another language, wich is this is the second most wellknown language in Indonesia, bahasa Jawa. Jadi setidaknya saya bisa bertutur dalam 4 bahasa berbeda. Setelah menyaksikan video ini saya baru sadar, betapa sebenarnya bahasa Indonesia atau mungkin bahasa Melayu Riau harus dapat kita gunakan sebagai bahasa persatuan Nusantara kembali (dari Patani hingga Filipina dan Papua) salam dari Indonesia
@MyRChannel
@MyRChannel 5 ай бұрын
Bahasa Indonesia ada sejak 1928, atas gagasan Sumpa Pemuda. dan di perkuat oleh UUD 1945. bahasa Indonesia untuk bahasa pemersatu bangsa dari ratusan suku suku yang ada di Nusantara, sejak itu bahasa Indonesia terus di sempurnakan oleh ahli bahasa, yang kosa katanya di ambil dari ratusan bahasa daerah yang ada di Indonesia, termasuk bahasa daerah melayu riau. dan ada kosa katanya di pengaruhi juga oleh bahasa belanda, bahasa inggris, bahasa arab, bahasa spanyol.dan bahasa Hindi, jadi bahasa indonesia sudah berkembang maju dan kaya akan kosa katanya yang sudah di sempurnakan. bahasa Indonesia sudah meninggalkan bahasa induk nya bahasa melayu. bahasa indonesia lebih mudah di pahami dan di pelajari serta sudah di pelajari lebih dari 50 negara di dunia. dan penutur bahasa nya sudah digunakan oleh ratusan juta orang dan sebagian negara Timur Leste. bahasa Indonesia sekarang sudah mendunia. menurut hemat saya, Malaysia lebih baik menggunakan bahasa Indonesia untuk mempersatu etnis yang ada di malaysia etnis tionghoa, etnis tamil dan suku melayu, dan tetap melestarikan bahasa melayu, sebagai bahasa etnis melayu nya.
@raodatuljannah3054
@raodatuljannah3054 7 ай бұрын
Bangga jadi orang Indonesia 🇮🇩
@fajarfajar3292
@fajarfajar3292 2 жыл бұрын
Semua dunia tahu bahasa Indonesia mudah di pelajari dan berwibawa berwawasan tinggi maka dari itu banyak orang suka, semenanjung mau mencoba mengalihkan begitu kak, semoga orang semenanjung sadar dan mencoba tegak di kaki sendiri, tidak menjadi pemikiran sintetis terus menerus kasian anak cucunya, apapun alasannya kebenaran pasti jadi bukti yang terbaik.
@Day-jo4dt
@Day-jo4dt 2 жыл бұрын
Subhaanallaah..., om bule Australia ini sangat paham betul tentang (kebiasaan) Bahasa orang Indonesia....!
@jhonjambi9436
@jhonjambi9436 Жыл бұрын
Bahasa Indonesia memang sudah Mendunia karena mudah di hapal & di pelajari.
@zonawisata8639
@zonawisata8639 Жыл бұрын
Mantab 👍 semoga semakin mendunia bahasa Indonesia walaupun suku di Indonesia byk banget tetapi bila betemu satu sama lainnya maka bahasa Indonesia yg di pakai berkomunikasi tetapi bila satu suku bahasa daerah yang di pakai komunikasi 👍🙏
@KusNadi-pn4ro
@KusNadi-pn4ro 2 жыл бұрын
Hebat banget orang ini lebih tau dari kita" yg asli Indonesia tentang sejarah bahasa Indonesia👍👍👍👍
@johnpiterson3784
@johnpiterson3784 2 жыл бұрын
Bahasa indonesia merupakan penyempurnaan dari bahasa melayu dan serapan dari banyak kosakata dari berbagai bahasa etnik diareal nusantara (terutama indonesia) bahkan dari kosakata inggris, sanskerta, cina, pilifina, arab, persia, hindi, tamil, belanda dan portugis. Bahasa Insonesia melewati banyak fase pembaharuan bahkan penyempurnaan (EYD) dari ejaan van opuijshen (1901-1947) = ke ejaan republik (1947-1972) dan selanjutnya=ke ejaan EYD (1972 sampai sekarang) baik dari segi dialeg dan pelafalan juga penulisan, baik dari segi SPOK (Subjek Predikat Objek Keterangan) dalam sebuah kalimat kata baik dalam kalimat tanya jawab, majas, peribahasa, kiayasan dan penggunaan dalam hal waktu... Juga konsitensi dan ketepatan dari pengucapan dengan penulisan kata dengan huruf ABJAD (alfabet) juga singkat, padat dan jelas. Bahkan tidak banyak membuang (dipasang tapi tidak digunakan = baik huruf di depan, sisipan tengan dan akhiran atau belakang) huruf dalam penulisan kosakatanya (mohon maaf 🙏🙇; seperti bahasa inggris misalkan contohnya= wrong, w tidak dipakai; dibaca= rong saja, dsb) Bahasa Indonesia berhak digunakan siapa saja, dimana saja, dan kapan saja... Tanpa ada batasan... Karena dengan abjad alfabeth hingga bahasa ini (dari serapan dan EYD; ejaan yang disempurna kan juga penulisannya) diperbaharui hingga menjadi standar yang bisa digunakan sebagai bahasa baku yang etis digunakan terutama diforum formal baik daerah, nasional maupun internasional juga dunia pendidikan, teknologi, bisnis dll. Sumber referensi kzfaq.info/get/bejne/bdFgqLiYp5-mcas.html kzfaq.info/get/bejne/eMednJOHlprNXXU.html kzfaq.info/get/bejne/bK6CmMd23cy1loU.html kzfaq.info/get/bejne/bdFgqLiYp5-mcas.html kzfaq.info/get/bejne/ntR8g5ykusjFXWg.html kzfaq.info/get/bejne/eLZpac2LtrrFoGw.html
@putrisulthanaaqila6070
@putrisulthanaaqila6070 5 ай бұрын
Beliau sangat memahami karakteristik orang indonesia dalam berbahasa, bahasa dan budaya indonesia memang kompleks tp setiap bahasa dan budaya indonesia pasti bisa kami pahami dan hargai.
@zahirlumaela6609
@zahirlumaela6609 Жыл бұрын
Moga saja ke depannya bahasa Indonesia jadi bahasa internasional....bangga jgi org Indonesia
@lagiyantoidk3833
@lagiyantoidk3833 6 ай бұрын
Sudah mas
@warnohermawan
@warnohermawan 2 жыл бұрын
8:20 maksudnya kalo anak remaja perempuan dipanggil; "ibu, mau kemana?" pasti dia akan marah karna dia belum ibu-ibu. Harusnya bisa menggunakan "Mbak, Kakak, atau Adek".
@PRAYOKECHANNEL
@PRAYOKECHANNEL 2 жыл бұрын
Bahasa Indonesia paling asik.. karena menyerap seluruh bahasa yg ada di dunia..
@susantosanto6432
@susantosanto6432 Жыл бұрын
Ga usa khawatir, kita semua orang indonesia mengerti bahasa indonesia. Bahasa2 indonesia yg dicampur dengan bahasa daerah tersebut hanya digunakan terbatas tergantung kepada orang dari daerah mana kita bergaul. Cintai bahasa indonesia dan lestarikan bahasa daerah, karena sering diucapkan sehingga orang indonesia lebih mengerti bahasa masing2x daerah sehingga diucapkan ketika bergaul.
@Tambora1000
@Tambora1000 5 ай бұрын
Ini Professornya bahasa Indonesia. Luar Biasa. Belajar Bahasa harus dipelajarinya unsur budayanya /sosiolinguistiknya agar dipahami dalam konteks budaya. Ada bahasa hari-hari, ada bahasa adat, ada bahasa sastra, ada bahasa hukum/ilmiah/bahasa tulis, bahkan ada bahasa kraton.
@ZulkifliRomli
@ZulkifliRomli 2 жыл бұрын
bahasa indonesia terbagi 2 dalam penggunaannya yaitu formal dan informal. yg dimaksud bule tersebut adalah bahasa informal, karena berasal berbagai bahasa dan dialek dari berbagai daerah indonesia. Sedangkan bahasa formal bentuk sudah baku dan digunakan untuk forum resmi. Jadi yang banyak ragam kosa kata dalam percakapan sehari-hari itu dalam bentuk informal (tidak resmi) sehingga bisa disingkat, dicampaur antar bahasa daerah atau kalau anda kreatif bisa juga.
@taufikhidayattulloh8820
@taufikhidayattulloh8820 2 жыл бұрын
Itulah kehebatan bahasa indonesia 🤗
@bobbyalmaleq2310
@bobbyalmaleq2310 2 жыл бұрын
Asal nggak di klaim oleh tetangga sebelah ..... yang suka dompleng Popularitas BAHASA INDONESIA ~> NTAR DIAKUI sebagai BAHASA MELAYU atau BAHASA SERUMPUN.
@user-xj6fd5jj9q
@user-xj6fd5jj9q 2 жыл бұрын
@@bobbyalmaleq2310 mereka minder dg bahasanya . .ga jelas .😁😁😁😁😁
@radisetyanto6562
@radisetyanto6562 Жыл бұрын
Wah luar biasa menguasai sekali ulasan tentang uraian mengenai pengetahuan tentang bahasa yg ada di Indonesia khususnya bjs Indonesia
@HeriSuhairi-bv5mp
@HeriSuhairi-bv5mp 6 ай бұрын
Bahasa Indonesia adalah bahasa yang mudah dan gampang, ayo semua pada belajar bahasa Indonesia , baik yang dari Malaysia, Thaelan, Vietnam, Brunai Darussalam, biar komunikasi kita lancar. Kalau sudah komunikasi lancar enak merayu adminnya.....😂😂😂😂
@herurochadi494
@herurochadi494 2 жыл бұрын
Dari penjelasan atau paparan si bapak yang divideo ini, kami berkesimpulan bahwa tidak cocok lagi dikatakan jika bahasa Indonesia itu adalah bahasa Melayu. Kita bisa dengar sendirikan..... Bahasa Indonesia itu sudah berkembang jauh. Dia seperti sponge yg bisa menyerap banyak kosa kata dari bahasa2 asing lain dan bahasa daerah yg ada di Indonesia sendiri utk menambah perbedaharaan kosa katanya. Bahasa Indonesia memiliki bunyi huruf yg stabil atau tidak berubah meski dirangkai dalam kalimat yang panjang ataupun cuma kalimat pendek. Sekali lagi, bahasa Indonesia itu berbeda dari bahasa melayu, terutama Melayu malaysia.
@Cardozin08
@Cardozin08 2 жыл бұрын
bener bang bahasa indonesia beberapa kosakatanya bukan cuma dari melayu tapi dari berbagai negara kayak belanda,portugis,inggris,sanskertaDll
@invasinetizen
@invasinetizen 2 жыл бұрын
Intinya gini kebanyakan org malaysia termaksud PM nya yg menyarankan bahasa melayu menjadi bahasa resmi ASEAN dia menganggap bahasa indonesia adalah akar dari bahasa melayu padahal bahasa melayu yg ada di dalam bahasa indonesia dari banyak bahasa daerah dan beberapa serapan dari bahasa negara lain yg sudah di sempurnakan,jadi malaysia menganggap kalau ads bhasa melayu dalam bahasa indonesia berati itu bahasa nya mereka dsn itu menggelikan sekali dengan cara beepikirnya
@pepenependi2720
@pepenependi2720 2 жыл бұрын
Tapi kita tetap harus mengakui bahwa bhs Indonesia berakar dr bhs Melayu.
@invasinetizen
@invasinetizen 2 жыл бұрын
@@pepenependi2720 org ini bisa menjelaskan statement anda kzfaq.info/get/bejne/n9CDmqqjp9qrl3k.html
@galeririfai
@galeririfai 2 жыл бұрын
@@pepenependi2720 benar . tpi jangan salah bahasa melayu itu termasuk bahasa daerah . pusat melayu ada di riau bukan di malaysia . dan malaysia ngga pernah punya bahasa nasional yg sah . bahasa malaysia menggunakan bahasa daerah suatu suku yaitu suku Melayu . beda dengan Indonesia . sejak awal negara ini berdiri , sudah paham betapa pentingnya pondasi bahasa nasional . terciptalah bahasa Indonesia yg berasal dri sarapan bahasa melayu dan puluhan bahasa lainnya termasuk dri bahasa negara lain atau bahasa daerah di Indonesia itu sendiri .
@akmalofficial1634
@akmalofficial1634 2 жыл бұрын
Cintailah Bahasa 🇮🇩✅ Bahasa yg mudah di pelajari...... "cintailah produk produk 🇮🇩✅ Wajib bahasa Indonesia jadi Bahasa ke dua u/.asean
@ruslans5422
@ruslans5422 3 ай бұрын
Mantul, mas bro bule sangat fasih berbahasa Indonesia...sudah cocok untuk menjadi guru Bahasa Indonesia di Negaranya....
@lembahsuohofficial9062
@lembahsuohofficial9062 6 ай бұрын
Indonesian itu seperti dunia di dalam dunia Karena di dlm indonesia banyak bahasa daerah tapi mereka bisa saling komunikasi dengan bahasa persatuan yaitu bahasa Indonesia
@ittihadcr7466
@ittihadcr7466 2 жыл бұрын
Bahasa Indonesia seharusnya jdi internasional , lbh mudah dipahami dan dipelajari , sudah sgt sgt layak
@automenangis9699
@automenangis9699 2 жыл бұрын
Kan lagi di usulin jadi no 2 stelah bahasa Inggris di asia
@fahmiyusuf9638
@fahmiyusuf9638 2 жыл бұрын
@@automenangis9699 wah... Benarkah 😅😅?
@wytheru6293
@wytheru6293 2 жыл бұрын
gak kaget sih kalau australia..disana emang banyak yg bisa bahasa Indonesia.
@yadisetiyadi3131
@yadisetiyadi3131 4 ай бұрын
Iya lah disana ada pelajaran bahasa Indonesia di sekolahnya
@user-zo6gd8hf9c
@user-zo6gd8hf9c 3 ай бұрын
Bahas Indonesia itu sangat mudah dan lengkap. apa lagi bahasa Jawa silahkan mpelajari terima kasih
@roropens3800
@roropens3800 3 ай бұрын
Bahasa indonesia bahasa yg di berkahi Alloh.. Bahasa yg bisa menyatukan semua suku di indonesia.. Bahkan suatu saat nanti bisa menyatukan bahasa sedunia... Menjadi bhasa indonesia.
@ikaaiya
@ikaaiya 2 жыл бұрын
Kunci dari bahasa indonesia adalah kosa kata. Karena setiap kata di indonesia memiliki arti, semakin banyak kosa kata yg dikuasai semakin mudah dalam berbahasa indonesia, terlepas dari sastranya ya. Kalau sastranya butuh pendalaman lagi, butuh penafsiran soalnya ☺️
@maryamhamid7953
@maryamhamid7953 Жыл бұрын
Nah tuh bahasa Indonesia bukan bahasa kedaerahan dia telah mendunia
@ikaaiya
@ikaaiya Жыл бұрын
@@maryamhamid7953 eits jangan lupa bahasa jawa juga sudah mendunia.
@adiningrat8796
@adiningrat8796 2 жыл бұрын
Betul sekali bahasa Indonesia itu mudah sekali utk dipelajari. Contohnya banyak org asing yg datang ke Indonesia dlm waktu 2 atau 3 bulan sdh bisa sangat lancar berbahasa Indonesia , ini kenyataannya
@zhakimel
@zhakimel 2 жыл бұрын
Belajar dan gaul pula. Teman saya orang kroasia akhirnya disamping belajar formal, dia juga bergaul dengan siapa saja agar aksen dan cara bicaranya seperti orang Indonesia umumnya.. No problem, orang Indonesia doyan diajak ngobrol sama bule..apalagi kalau ditraktir.
@hartonohartono2868
@hartonohartono2868 2 жыл бұрын
99% orang Korea yg kerja di Indonesia malah lancar banget
@radisetyanto6562
@radisetyanto6562 10 ай бұрын
Salut banget begitu luas pengetahuanya tentang bhs Indonesia..trm kasih sdh mengangkat bhs Indonesia smg sehat selalu dan dimudahkan sgl urusanya
@riptodjack9512
@riptodjack9512 Ай бұрын
Hebat abang ini..bkn hnya fasih berbahasa Indonesia tpi tau sejarahnya.
@user-zq8jj1bm7e
@user-zq8jj1bm7e 2 жыл бұрын
matap juga bule ni, tau sejarah bhasa indonesia, kta sy pun syang juga tu singkatan bhasa kren nya😂😂
@bagusganteng6751
@bagusganteng6751 2 жыл бұрын
🇮🇩 alhamdulillah pinter orang ini.. Saya aja orang Indonesia kalah sama orang ini..
@kungbaee6716
@kungbaee6716 Жыл бұрын
Sebenarnya kependekan kata2 bhs Indonesia di media sosial itu bermula saat munculnya handphone dengan pesan SMS (message - messenger). Pesan SMS 1halaman sebanyak ±60 karakter seharga Rp.350 di thn.2000an, yg bagi masyarakat umum dianggap mahal. Jadi kalau tulisan panjang hrs hemat karakter spy yang 2 atau 3 halaman bs dipadatkan jd 1 halaman utk hemat pulsa telepon. Mirip dengan telegram sebelum thn.2000an.
@gendhis8206
@gendhis8206 2 жыл бұрын
Bangga jadi warga INDONESIA 🇮🇩
@siapaaku4173
@siapaaku4173 2 жыл бұрын
Mudah ko ka belajar bahasa indonesia yang sulit itu bahasa gaulnya 😁
@user-ih6dn8nq7p
@user-ih6dn8nq7p Ай бұрын
Bule luar biasa,bahasa Indonesia nya mahir dan logat yang bagus
@EliantoNainggolan
@EliantoNainggolan 2 ай бұрын
Hey... hebat bahasa Indonesia... kajilah terus tentang gampangnya verbahasa indinesia
@rinaldiagus1426
@rinaldiagus1426 2 жыл бұрын
Bhs indonesia yg dituturkan John ini sangat bagus karena kosa kata yg digunakan sangat tepat dan tata bahasa atau keteraturan susunan kalimat dlm penuturannya sangat rapi sehingga mudah dimengerti dan senang mendengarnya.
@pepenependi2720
@pepenependi2720 2 жыл бұрын
Saya luruskan yg di maksudkan bhs Indonesia pas2an adlh bhs Indonesia baku. Mengenai pertanyaan knp Org Indonesia harus menghafal 10 bhs yg berbeda ( kalau bhs Indonesia baku sdh simpel knp di bikin ribet),,, Org Indonesia tdk sengaja menghafal kosa kata dr bhs2 yg berbeda melainkan mengerti dgn sendirinya dr interaksi yg terjadi di antara Org2 yg berbeda bahasa (bhs daerah) dan latar belakang ( tempat asal). Hal ini terjadi dlm interaksi sosial ( bhs pergaulan/bhs pasar) dan secara Umum mayoritas masyarakat Indonesia mengerti dan memahami ( bisa menggunakan) bhs Indonesia baku yg secara tdk langsung di dapat /di dengar dr media televisi/media2 mainstream.
@Diono-xw5bn
@Diono-xw5bn 5 ай бұрын
Budaya dan bahasa Indonesia akan semakin mendunia sebagai ethos Salam perdamaian dunia. 🙏❤️🇮🇩🇮🇩
@eiffelcourse1320
@eiffelcourse1320 3 ай бұрын
Sebutkan jenis jenis jatuh (terjatuh) dalam Bahasa Indonesia! 1. Tergelincir 2. Tersandung 3. Terjungkal 4. Terjengkang 5. Tertelungkup
@hendriksastrajuang3938
@hendriksastrajuang3938 2 жыл бұрын
Wilayah Malaysia yang paling mudah dipahami adalah wilayah Sabah. Makanya aku suka Sabah. Apalagi yang ada di konten ini. 😴 Salam dari Indramayu, Jawa Barat, penulis di Komunitas Bisa Menulis (KBM).
@endrajayajaya1826
@endrajayajaya1826 2 жыл бұрын
Iya orang2 ssbah bahasa melayunya baku, beda ama semenanjung, masing2 pake logat dan ngak bisa ngubah ke bahasa baku, contoh kek mak ini dia ngak bisa ngubah logat ke bahasa baku, beda dengan orang indonesia yang bisa berbagai logat, gua aja 10 bahasa ama logat bisa ,karna sering pindah2 kerja wkwkkw
@gamyaabiroma2919
@gamyaabiroma2919 2 жыл бұрын
Indramayu endi wa kaji 🗿
@jamesjumaeng6163
@jamesjumaeng6163 Жыл бұрын
Saya pernah punya Dosen berasal dari Canada. Beliau sdh belasan tahun di Indonesia... ketika beliau mengajar mata Kuliah beliau gunakan bahasa Indonesia tapi bila beliau gunakan buku bahasa inggris sbg refrensi beliau harus pegang kamus bahasa Inggris utk mengerti maksud buku tersebut, tapi bila beliau gunakan refrensi buku dari Indonesia beliau tidak perlu kamus bahasa Indonesia. jadi ini membuktikan bahasa Indonesia lebih mudah dimengerti.
@g-pro.channel
@g-pro.channel 2 ай бұрын
Terimakasih kak.... semangat belajar bahasa indonesia
@argaarga3266
@argaarga3266 3 ай бұрын
Woww keren ahli bahasa ini sungguh saya sangat terkesan dengan dengan segala penjelasannya ini, sungguh seorang ahli bahasa Indonesia orang ini 👍👍
@lannylanny9012
@lannylanny9012 2 жыл бұрын
Bahasa Indonesia adalah yang sangat mudah untuk di pelajari, mengenai Bahasa gaul nanti anda akan mengerti dengan sendirinya setelah mengerti Bahasa Indonesia dengan baik.
@enjenmahesa2311
@enjenmahesa2311 2 жыл бұрын
Sip benar sekali...belajar bhs gaul dulu karena klu langsung belajar bhs indonesia yg sebenar nya harus mengikuti aturan aturan trtentu atw kaidah kaidah yg sudah di tentukan.
@nugrohosigit2276
@nugrohosigit2276 2 жыл бұрын
saya orang Indonesia keturunan suku jawa..cara bertutur bahasa Indonesia sangat medok khas jawa kadang bercampur bahasa jawa tapi berbicara ketika berbicara dengan suku bangsa lain ya nyambung...betul sekali bahasa Indonesia terutama dalam percakapan terus berproses berinteraksi dengan bahasa2 lain, ketika seseorang berbahasa Indonesia akan terlihat orang tsbt berasal daerah mana..unik, enjoy dalam bertutur & tidak menghilangkan karakter asal seseorang itulah kelebihan Bahasa Indonesia sebagai bahasa persatuan
@khasanmaskury1975
@khasanmaskury1975 5 ай бұрын
Njenengan jowone pundi mas? 😂😂 Kadang kita sesama orang jawa ada beberapa perbedaan kata dalam bahasa jawa tergantung perbedaan daerah. Hebatnya kita mencari jawaban dari perbedaan kata tersebut dengan menerjemahkan ke dalam bahasa indonesia supaya mudah menjelaskan😂 contoh kata Mak bendunduk, Ujug ujug, Semangkean. Njagong, ngelih, dll😂
@agusagus1566
@agusagus1566 Жыл бұрын
Mantap.. bahasa indonesia yg mendunia pa lg tutur sapanya yg di terkenal dan dikagumi dunia... keramahannya supan santunya tata kramannya istilah jawa punya ungga unggu atau toto kromo....
@ijalwira9538
@ijalwira9538 Ай бұрын
Budaya orang Indonesia biasa bergaul,,dan berinovasi,, untuk berinteraksi mrk menggunakan gaya bahasa yang punya ciri khas dan bisa membuat suasana menjadi hidup dan seru
@andalastv3051
@andalastv3051 2 жыл бұрын
Memang bahasa Indonesia lebih layak menjadi bahasa internasional kedua selain Inggris karena mudah di pahami & di pelajari berbeda dengan bahasa melayu sudah 47 negara yg mpelajari bahasa Indonesia sbg BHS internasional neharanya
@hafizhaKSA
@hafizhaKSA Жыл бұрын
Cemungut kali wakk 🤣🤣 jadi bhs cina, prancis, arab, dll itu uwak buang kmna?
@darwinpurnomo1843
@darwinpurnomo1843 2 жыл бұрын
tetap utamakan, sayangi dan lestarikan bahasa Sabah (Bahasa ibu jangan ditinggalkan ya) setelah itu kuasai bahasa asing, termasuk bahasa Indonesia. salam hangat.
@masdukikediri8115
@masdukikediri8115 Жыл бұрын
Oke-2.....siap lanjutkan....
@ahmadsuradi8379
@ahmadsuradi8379 2 ай бұрын
Luar biasa pintar sekali salut pak terimakasih
@sarwonosk8370
@sarwonosk8370 2 жыл бұрын
Bangga menjadi Bangsa Indonesia yang mempunyai Bahasa Persatuan yaitu Bahasa Indonesia, jadi bagi saya yang suka pergi keluar Pulau tidak mengalami kendala sama sekali. 🇲🇨
@nanojoy506
@nanojoy506 Жыл бұрын
Kalau bahasa baku Indonesia itu mudah dipahami ..tetapi ketika kita sudah masuk kedalam.bahasa pergaulan ..itu akan terasa sulit ..tetapi tidak ada yg mustahil kalau kita mau mempelajarinya .semangat buat teman teman yg lagi mampelajari bahasa Indonesia.
@lolotong4377
@lolotong4377 Жыл бұрын
Ini hebatnya hadiah dari Allah untuk Nusantara,peradabannya itu terlalu tinggi😁👌💪smuga bahasa Nusantara menjadi Bahasa yg di kagumi Dunia
@dianafriansyah844
@dianafriansyah844 4 ай бұрын
Bahasa Indonesia layak di usulkan sebagai bahasa internasional alasannya mudah untuk dipelajari dan difahami
@chila_skoo
@chila_skoo 2 жыл бұрын
sebagai native Indonesia percayalah... waktu masih sekolah saya tidak terlalu suka pelajaran "bahasa Indonesia".. itu pelajaran yang sulit,,belajar bahasa indo yang formal itu hampir sesulit pelajaran math,, dan saya rasa banyak orang indo juga tidak terlalu suka😅
@tigatujuh2433
@tigatujuh2433 2 жыл бұрын
Saya bangeut
@azisdestian5250
@azisdestian5250 2 жыл бұрын
Dalam ujian nasional bahasa indonesia nilai yg paling kecil 🤣
@siswandywandy3372
@siswandywandy3372 2 жыл бұрын
bahasa Indonesia lbh mudah dan lebih kaya kosa kata nya dri bahasa mna pun di muka bumi.
@nursain8567
@nursain8567 2 ай бұрын
Ane orang betawi bangga jdi orang indonesia.. Bule ini luarr biasa bahasanya mantap banget pasihh..luarr biasa
@deqhiej.rasyid3321
@deqhiej.rasyid3321 9 ай бұрын
Secara umum bahasa Indonesia itu terbagi 3 jenis. Yaitu Bahasa Sastra yang sering digunakan pada bidang kesusastraan, Bahas Formal yang digunakan pada lembaga pemerintahan atau swasta, lembaga pendidikan maupun pada peristiwa khusus seperti perayaan. Yang terakhir adalah bahasa Sehari-hari dimana di bagian inilah banyak orang luar negeri ataupun orang Indonesia sendiri juga kesulitan untuk memahami secara utuh. Untuk orang luar yang sedang belajar memang dianjurkan harus bisa mengucapkan dan mengerti kalimat yang sederhana. Ini juga berlaku untuk orang Indonesia juga terutama bila mereka datang ke daerah yang berbeda bahasa sehari-harinya...😊
@dinariyadi3119
@dinariyadi3119 2 жыл бұрын
Bahasa Indonesia sudah di pelajari lebih dari 40negara di dunia👍
THEY made a RAINBOW M&M 🤩😳 LeoNata family #shorts
00:49
LeoNata Family
Рет қаралды 33 МЛН
Can You Draw A PERFECTLY Dotted Line?
00:55
Stokes Twins
Рет қаралды 106 МЛН
ОСКАР ИСПОРТИЛ ДЖОНИ ЖИЗНЬ 😢 @lenta_com
01:01
Doktor Singapura Jelaskan Penyebab Indonesia Berhasil, Melayu Gagal
10:19
Wawancara tentang INDONESIA di Radio BRAZIL
7:31
Felipe Valdés
Рет қаралды 3,8 МЛН
🇮🇩 Orang Korea Kok Bisa Bahasa Indonesia? | 🇲🇾 Reaction
19:24