No video

Politik Bersih-Bersih Polri | Political Show (FULL)

  Рет қаралды 131,495

CNN Indonesia

CNN Indonesia

Күн бұрын

Instansi kepolisian belakangan menuai sorotan. Bahkan Presiden Jokowi membuat langkah tak biasa, memanggil 559 pejabat tinggi dan menengah Polri ke istana. Jokowi menyoroti kepercayaan publik yang anjlok terhadap Polri akibat beberapa kasus yang mendera, termasuk kasus Ferdy Sambo yang disebut secara khusus, bikin runyam. Apakah rentetan kasus yang terungkap ini bisa menjadi momentum Korps Bhayangkara berbenah dan keluar dari pusaran prahara.
Politik Bersih-bersih Polri. Rivana Pratiwi membahasnya dalam dialog bersama Penasihat Ahli Kapolri, Prof. Hermawan Sulistyo, Mantan Wakil Kabareskrim Polri Irjen (Purn) Bekto Suprapto, Anggota Komisi III DPR RI, Didik Mukrianto, dan Pendiri Lokataru Haris Azhar

Пікірлер: 628
@gapuraterpercaya3572
@gapuraterpercaya3572 Жыл бұрын
Apa yang di katakan mas Haris itu memang nyata di kehidupan masyarakat kelas menengah ke bawah
@hadiono6247
@hadiono6247 Жыл бұрын
Mungkin haris ikut ikutan polisi seperti yang diucapkan.... Maklum LSM...
@Netizen_sipemburu_viral
@Netizen_sipemburu_viral Жыл бұрын
Iya sob
@marbudibudi4110
@marbudibudi4110 Жыл бұрын
Maklum kiki belain polri yg brengsek ,karena dapat angpaonya, malah nuduh kita masyarakatnya yg brengsek , polisi ibarat sapu untuk brantas kebrengsekan sebagian kecil masyarakat ,tapi kalau sapunya itu yg kotor,bau, busuk , lantas apa yg bisa diharapkan dari lebih banyak masyarakat ??? Dan sebenarnya masyarakat juga yg bayar petugas2 itu , ya nggak ???🤑🤑🤑
@fajarifajari8955
@fajarifajari8955 Жыл бұрын
Oooh..Negeriku ter cinta..Kasihan para pejuang" yg berkorban, harta..jiwa..bahkan nyawa. Tdk menikmati..bah kan di hianati. Sungguh menyedih kan.🇮🇩👈😭😭😭
@mdarwissitorus5730
@mdarwissitorus5730 Жыл бұрын
Betul, Ojo Gebyah Uyah (Jgn Samaratakan) : 1) Tanam kan kpd Semua Anggota Polisi, Bhw Polisi Adalh Sipil BUKAN Militer. 2) Kepolisian RI harus Dibawah KemendagRI, Sehingga Gubernur Disetiap Wilayah sbg Ka Polda, sdg Ka Polda nya sbg Kepala Dinas Kepolisian Wilayah Provinsi.......sehingga Gajinya. UMR + 3) Ka PolRI nya sbg Dirjend Kepolisian RI dibawah Menteri Dlm Negeri.
@joesoefismail9697
@joesoefismail9697 Жыл бұрын
SKRG BANYAK POLISI² YANG DITANGKAP OLEH POLISI, KARENA ADA PERSAINGAN DIDALAM TUBUH PERSONIL POLRI. BUKAN KARENA MEREKA INGIN MENEGAKKAN KEADILAN‼️
@konohagakure4403
@konohagakure4403 Жыл бұрын
Talkshow seperti ini sudah sering sekali bahkan ILC lebih hebat tp hasilnya 0,00000000000000
@wardanafebria7125
@wardanafebria7125 Жыл бұрын
Haris Azhar memang joozzz, tegas,tepat & ber isi. 👍👍👍👍👍
@therock8384
@therock8384 Жыл бұрын
Kalau si Kiki ngomong jangan di dengerin, orang dia punya ke pentingan sama polri, yang harus di bena itu ke depan nya gi mana lembaga amburadul ini.
@pemudaindonesia3410
@pemudaindonesia3410 Жыл бұрын
Hehehhee... Kiki ingin mencounter data 300rb ton yg disampaikan bung Haris, tp ngga nyambung. Weleh....weleh....
@Netizen_sipemburu_viral
@Netizen_sipemburu_viral Жыл бұрын
😂😂😂
@blantiksinyo8552
@blantiksinyo8552 Жыл бұрын
Iya
@animuharniati2976
@animuharniati2976 Жыл бұрын
Kita zemua sama2 tahulah fakta yg terjadi dilapangan. Misalnya kasus judi online atau narkoba. Kesannya klu sdh heboh dan tdk bisa ditutup2 i baru tangkap bandar besarnya. Sekali berbuat tdk jujur, orang akan selalu mengatakan bohong.
@kurniawan2511
@kurniawan2511 Жыл бұрын
Haris Azhar love love 😍 cuman pengen denger Haris Azhar aja nonton ini
@toorexe9610
@toorexe9610 Жыл бұрын
Emang kenapa??.
@satumata9144
@satumata9144 Жыл бұрын
Sama🤣
@fajarifajari8955
@fajarifajari8955 Жыл бұрын
Yg saya dengarkan hanya Haris Azhar. Yg lain wes ra ngefek.
@kurniawan2511
@kurniawan2511 Жыл бұрын
@@toorexe9610 gpp 😁
@Di23350
@Di23350 Жыл бұрын
Setuju mas
@sidiqgusasi5335
@sidiqgusasi5335 Жыл бұрын
PENASARAN SAMA HONORNYA PAK PROF...
@Balenv
@Balenv Жыл бұрын
Ketara banget ya bang wkwk. Paling abis ini kebeli pajero tetot²
@Netizen_sipemburu_viral
@Netizen_sipemburu_viral Жыл бұрын
Iya
@blantiksinyo8552
@blantiksinyo8552 Жыл бұрын
Hmmm
@imamhakim1813
@imamhakim1813 Жыл бұрын
Mengenai Honor fantastis pokok nya dah.... tinggal tunggu setoran tiap kaPolsek SELURUH INDONESIA.. kaPolres SELURUH INDONESIA.. kaPolda SELURUH INDONESIA per bulan, tinggal di total kan saja nominalnya😁
@ernestplaitukaernest4195
@ernestplaitukaernest4195 Жыл бұрын
Hajar bang haris...polisi dimana2 sama saja... Ujungnya duit bru bisa damai...
@mbahgondola6270
@mbahgondola6270 Жыл бұрын
Kenapa juga 2019 kemarin polri ditarik-tarik ke politik...?ya inilah akibatnya,seharusnya instropeksi diri,bukannya menyalahkan yg lain
@Dologantv02
@Dologantv02 Жыл бұрын
Sekarang Hukum tajam ke bawah tajam pula ke atas tapi setelah viral 😂
@mochsahromi8615
@mochsahromi8615 Жыл бұрын
Tidak setuju! Itu tidak benarrr.!
@mochsahromi8615
@mochsahromi8615 Жыл бұрын
Nilai kepercayaan publik buat polisi paling 30% juga terlalu tinggi untuk sekarang. Tumpul ke atas itu benar sekali. Jangan munafik, coba dengar berita dan ocehan di masyarakat sekarang.
@mochsahromi8615
@mochsahromi8615 Жыл бұрын
Bung Haris cerdas masuk akal pendapatnya runtut, rinci dan bisa dipertanggungjawabkan kebenarannya.
@wilsonwuisan6070
@wilsonwuisan6070 Жыл бұрын
Istilah oknum jahat itu harus nya lebih sedikit dari bukan oknum jahat dari keseluruhan anggota...Kalau yg jahat nya lebih banyak dari yg tidak jahat maka yg tidak jahat itu yg harus di sebut oknum.. Ada oknum2 yg baik di kepolisian...yg sedikit yg disebut oknum bukan yg banyak... Saat ini di kepolisian, polisi yg baik cuma sedikit sekali..yg tidak baik hampir semua..
@karwitosh5869
@karwitosh5869 Жыл бұрын
Polri layak dibubarkan....krn merugikan masyarakat...banyak penjahatannya..
@Netizen_sipemburu_viral
@Netizen_sipemburu_viral Жыл бұрын
Tapi gak semua Polri
@blantiksinyo8552
@blantiksinyo8552 Жыл бұрын
Hmm
@suryandi5026
@suryandi5026 Жыл бұрын
kalo ditanya ada apa korps bhayangkara?....jawabannya ya jangan mau diseretseret keruang politik oleh penguasa....berlakulah yg adil dibidang hukum kepada masyarakat...jangan mau disuruh nangkepin ulama yg belum tentu bersalah....akibatnya kan disumpahin oleh orang yg dizolimi...disumpahin dg cara mubahalah....inilah sumpah mubahalah yg sedang berjalan untuk polisi..
@RizalAdriansyah
@RizalAdriansyah Жыл бұрын
Mana nih sahabat polisi.. suaranya ... ??? Bgmn klo jendral2 spt itu bbrp kejadian kita bisa percaya... ayo sahabat polisi saatnya bergerak agar kita bisa percaya sama polisi..
@darmansah4055
@darmansah4055 Жыл бұрын
Polisi selama ini ngk ada baiknya semua lini dijadikan duit ngk ada duit ngk jalan atau nunggu dan nunggu kalau ada duit seperti kilat langsung selesai yg pasti polri bukan pelayanan rakyat tapi meras rakyat
@Aaj-jc2ej
@Aaj-jc2ej Жыл бұрын
Masalah nya sekarang susah membedakan mana polisi baik dan mana polisi yg tidak baik, krna berseragam
@NK-ec3lc
@NK-ec3lc Жыл бұрын
Apalagi pas mendagri mau bikin seragam satpam mirip sm polisi, makin g bs dikenali.
@Netizen_sipemburu_viral
@Netizen_sipemburu_viral Жыл бұрын
Iya jadi pada bingung kan😕😂
@carakakafin7215
@carakakafin7215 Жыл бұрын
Percayalah kita kalau diposisi bpk topi merah kita akan membela siapa yg akan kita gaji 👍
@blantiksinyo8552
@blantiksinyo8552 Жыл бұрын
Hmm
@habibrahmanto8515
@habibrahmanto8515 Жыл бұрын
Betapa hinanya institusi ini.... Memuakkan....
@karwitosh5869
@karwitosh5869 Жыл бұрын
Alangkah baiknys polri dilikuidasi aja...isinya ternyata para penjahat...
@merianalisa1804
@merianalisa1804 Жыл бұрын
kebobrokan itu sdh mendarah daging , apalagi setelah polri sdh di peralat dlm politik .
@s.f.setiawan8544
@s.f.setiawan8544 Жыл бұрын
Betull !! Saran, buat hotline WA/TELP/EMAIL yg HANYA KAPOLRI yg bisa hapus, tp masyarakat bisa mengadu langsung ke KAPOLRI, krn di lapangan, banyak anggota yg brengsek. Dr buat LP, BAP penyidik dll, duit semua, pelapor sdh dirugikan plus bukti2 lengkap msh sangat direpotkan dgn proses yg berbelit2, sdgk terlapor blm dipanggil2, CPD
@andigusmudisentika1087
@andigusmudisentika1087 Жыл бұрын
Mantap komokanya .... Salam buat bang Haris .... Sehat selalu bang
@hadiono6247
@hadiono6247 Жыл бұрын
Haris LSM itu kan....
@Netizen_sipemburu_viral
@Netizen_sipemburu_viral Жыл бұрын
Iya
@aswadsarifuddin3762
@aswadsarifuddin3762 Жыл бұрын
Pisau tajam kebawa tumpul keatas itulah yg saat ini terjadi jgn dibalik. Bukti salah satu bukti, sdr. PC kok ditahan ny setelah P 21, sementara ibu2 sdg hamil besar dgn kasus kecil kok secepaf kilat ditahan..???
@marhadi8131
@marhadi8131 Жыл бұрын
Benar tu mas Haris banyak oknum polisi yang tidak menyadari bahwa rakyat Indonesia sdh semakin pintar/berani tidak mudah dibohongi
@golempeka1369
@golempeka1369 Жыл бұрын
Untuk prof.kiki knp msih bnyk masyarakat ingin jd polisi 1 ingin brwibawa dan dhargai, 2 spya hidup trjamin krn jd polisi adlh pkrjaan yg cukup mnjanjikan
@boysinaga4382
@boysinaga4382 Жыл бұрын
Semua di proses betul tapi yg satu proses nya di hentikan yg satu di lanjutkan jadi proses tersebut hanya untuk menutupi bahwa polri tidak tajam ke bawah saja padahal ya iya tajam ke bawa dalam proses nya
@alfarizky1697
@alfarizky1697 Жыл бұрын
Sblm ada fs saja sdh jth,baru kali ini saja ada pimpinan polri yg di dukung presiden berani tindak tegas anggotanya yg melanggar & membebaskan msyarakat utk ikut membantu
@sitirahmah4659
@sitirahmah4659 Жыл бұрын
Profesor, apakah banyak yang ingin jadi polisi karena cari uang gampang jika jadi polisi?
@meelsaribu7281
@meelsaribu7281 Жыл бұрын
Potong 5 angkatan pejabat polri untuk bersih bersih
@putrawiraya2324
@putrawiraya2324 Жыл бұрын
Tiap tahun banyak yg daftar seleksi anggota polisi itu Karena Lowongan Pekerjaan yg lain jarang bahkan nyaris tidak ada dibuka penerimaan tenaga Kerja secara besar2an oleh pemerintah ataupun instansi Swasta
@gamisabayaturkeyy
@gamisabayaturkeyy Жыл бұрын
Kasihan negeri kita ini 😭😭,, diperjuangkan dengan tetes darah, perjuangan nenek moyang kita sia sia sudah 😭😭😭
@buggingbawono
@buggingbawono Жыл бұрын
Semoga polisi menjadi lebih baik. Emang polisi bukan pengayom dan pelindung bagi masyarakat banyak contoh..... semoga profesional polisi. Demi negara ini
@widiastral6549
@widiastral6549 Жыл бұрын
Itulah akibatnya jika bintang bintang coba coba menggulung matahari.. Maka bintang Bintang lah yang akan berjatuhan.. Melati melati berserakan.. Puntung puntung terapung..
@adolfusadu897
@adolfusadu897 Жыл бұрын
Sy sangat mendukung bersih2 di tubuh kepolisian seluruh Indonesia krn soal beking membeking dikepulisia sampai keakar rumput dn sdh menjadi permainan oknum2 tertentu
@aswadsarifuddin3762
@aswadsarifuddin3762 Жыл бұрын
Prof kiki ngomong krn beliau tdk merasakan kami rakyat ditingkat bawa sangat mengalami apa yg terjadi kesewenangan polisi dlm penegakkan hukum, arogan sombong. Kalau prof kiki mengatakan rakyat yg brengsek menyogok aparat polisi, apa bkn sebaliknya siapa yg brengsek.
@singgihsetiyawanofficial4186
@singgihsetiyawanofficial4186 Жыл бұрын
Terlebih, beliau adalah Penasehat Ahli Kapolri
@channeldrie9960
@channeldrie9960 Жыл бұрын
Kira2 polisi dinasehati ybs ,, gimana?
@Netizen_sipemburu_viral
@Netizen_sipemburu_viral Жыл бұрын
Ngangguk kepala
@sakderminderekgesang155
@sakderminderekgesang155 Жыл бұрын
Bravo polri Bravo Bpk kapolri badai di tubuh polri msh blm usai dan akan dtg lagi datang lg ,tp dengan semangat presiden dan kapolri tp yakinlah tdk ada penyakit yg tak akan sembuh ibarat sakit datangnya segunung akan sembuh serambut demi serambut dan akan sembuh menjadi lbh kuat, yakinlah
@wiryasilalahi3893
@wiryasilalahi3893 Жыл бұрын
Polri harus dicuci bersih...! Ganti semua bintang 4 dan bintsng 3....! Polri sudah parah...
@djokods8373
@djokods8373 Жыл бұрын
carilah pemimpin yg bertakwa cerdas profosional ini kuncinya
@marbudibudi4110
@marbudibudi4110 Жыл бұрын
Karena institusinya sdh parah dan jauh dari harapan sesuai dgn tugas dan fungsinya , tidak cukup hanya penghianat2 itu yg diadili , tapi institusinya yg harus dibubarkan/direform, nggak apa2 polisi dikosongkan dulu , jangankan satu dua hari ,duabulan tiga bulan pun nggak apa2 ,ambil alih saja oleh masyarakat sambil membentuk lagi personil2 petugas kepolisian yg bersih dari kebusukan.
@djufris.joisangadji637
@djufris.joisangadji637 Жыл бұрын
Prof. Kiky buta ngkali, hidup dimana? Ini Indonesia Bung. Heheheeee....🤑😝
@yudisyudi550
@yudisyudi550 Жыл бұрын
Buat sim berkendara 1.5jt nembak di permudah 🤣
@ismamaesaroh5928
@ismamaesaroh5928 Жыл бұрын
reformasi dan reposisi polri dan penasehat2nya
@renjermerah5105
@renjermerah5105 Жыл бұрын
Sebenarnya sangat mudah jika ingin bersih2 polisi tinggal di audit aja jumlah kekayaan & gaji yg diterima sesuai tdk ? Apakah harta warisan/colongan.
@kunkunkurnia4126
@kunkunkurnia4126 Жыл бұрын
Smg yg nenjadi stap ahli polri adalah orang yg benar2 ahli dan berniat tulus untuk memperbaiki intitusi tsb bukan orang yg cuma cari makan demi kelansungan hidupnya, seperti peofesor yg pakai topi merah itu.
@mulyadi4697
@mulyadi4697 Жыл бұрын
Setujuuuuuu. Yg topi merah sama rambut ubanan ngk cocok d bilang stap ahli.cocok nya geng samb..........
@sumamiwiratno7904
@sumamiwiratno7904 Жыл бұрын
Mas kikiy SDH bukan suara rakyat . Suara kepentingan
@sumamiwiratno7904
@sumamiwiratno7904 Жыл бұрын
Wawancara pihak kepentingan polri bulet seperti bola
@sumamiwiratno7904
@sumamiwiratno7904 Жыл бұрын
Bekti dan kkiky kepentingan polisi bukan kepentingan rakyat
@sumamiwiratno7904
@sumamiwiratno7904 Жыл бұрын
Kikiy dan beto penghambat keadilan
@regiaji2097
@regiaji2097 Жыл бұрын
Pak presiden Jokowi saya sebagai Masyarakat dan sebagai bangsa Indonesia,tolong Kepolisian RI kembalikan di bawah naungan TNI biar aman dan solid seperti dulu,monggo Pak Presiden,kulo suwun, tetapi tetap adil TNI salah juga di tindak tegas Polri salah juga di tindak tegas tdk boleh di beda2 kan ini baru aman saya yakin itu suwun
@yatnosaja5963
@yatnosaja5963 Жыл бұрын
Maaf yaaa untuk aparat hukum sekarang ini adalah sebuah hasil akumulasi dari cara perekrutan dari sekian puluh tahun tak mampu menjadi aparat hukum yg sesuai dgn sumpahnya terhadap bangsa dan negara. Semoga kedepanya perekrutan aparat hukum benar benar bersih dari suap.. Benang kusut udah menjadi trend di mana mana.
@mukhtarjunaidi5675
@mukhtarjunaidi5675 Жыл бұрын
Jujur saya katakan sebelum terbongkar kasus sambo, sy ngak pernah percaya ama kepolisian, kalian gimana.? 😎😎😎
@yohaneskoban5997
@yohaneskoban5997 Жыл бұрын
Jangka waktu pendidikan polisi sama seperti yg kuliah spy polisi tdk dianggap karbitan
@irvanvlog3661
@irvanvlog3661 Жыл бұрын
Kepolisian negara indonesia harus di riset lagi uu kewewenagan nya di institut. Supay jangan leluasa menggunakan kewengan nya sebagai penegak hukum seolah2 mereka kuat apalagi sudah berpangkat bintang
@ventjemokalu6654
@ventjemokalu6654 Жыл бұрын
Apakah Prof Kiki yang emotional sungguh pantas berpredikat professor?
@suwajiwaji7522
@suwajiwaji7522 Жыл бұрын
Gak pantas....
@tegakanaturan1234
@tegakanaturan1234 Жыл бұрын
Pantas
@22Jack1000
@22Jack1000 Жыл бұрын
Bapk2 prof yg membela.. pertama itu ya minim minta maaf dlu.. terutama jika anda seorg penasehat.. bkn ego dlu… kedua gini aja de.. polisi itu suruh lepas senjata aja… dan setiap kasus yg menggunakan senjata TNI aja yg turun.. senjatanya pentungan, shield dan gas air mata saja Org spt itu g pantas jd staf ahli… ahli komunikasi diperlukan utk jd staf ahli.. dan tolong anda belajar di LN.. klo ada suap polisi menolak dan dimasukkan sistem org yg menyuap mjd sulit dapat kerja… tp klo anda nego trs diterima ya itu uda salah polisinya bapak AHLI yg paling pandai… 😰 Ada apa sih ini? Ya rasanya ada yg mau maju.. 😏 Knp paling tinggi peminatnya? Ya duitnya enak bapak prof.. 😂😂😂 mental org kita ini sdh rsk… pdhl tua gini tp modelnya gini… bayangin aja generasi brktnya gmn nanti?
@goni9403
@goni9403 Жыл бұрын
Index kepercayaan masyarakat siapa yg survey 50 persen itu dulu. Sekarang cuma keluarganya saja yg percaya. Isterinya saja curiga terus..
@pemudaindonesia3410
@pemudaindonesia3410 Жыл бұрын
Kasus TM, jd ingat pengakuan alm bandar narkoba ke bung Haris, dimana bandar narkoba itu di kawal ama jendral dr sumatera ke Jakarta.
@rahmadihartono7199
@rahmadihartono7199 Жыл бұрын
Memang tak bs dipungkiri kredibilitas Polri sbg institusi negara penegak hukum saat ini berada pada titik yg paling Nadhir , dua kasus besar , Sambo , Tedy Minahasa dan gaya hidup yg Hedon dr Pamen hingga Pati polri menjadi sorotan tajam dari Presiden dan mayoritas masyarakat Indonesia , dari Kapolri ke Kapolri berikutnya hingga saat ini tak juga ada perubahan mental dan moral para petinggi hukum polri , tetap tampil Hedon , hilang kepekaan sosial terhadap situasi ekonomi masyarakat saat ini yg lagi sulit , sungguh ironis institusi polri yg dihuni ratusan Jendral seolah menunggu ditegor oleh Presiden dan tekanan publik atas kebobrokan moral para perwira polri.
@supri3188
@supri3188 Жыл бұрын
Brutalnya polisi dah melegenda bahkan orang tua yg gak tau apa2 pun berpesan...jngan urusan sama wercok klau ndak ndak ingin hancur
@aswadsarifuddin3762
@aswadsarifuddin3762 Жыл бұрын
Maknanya begitu antusias anak2 muda ingin masuk kekepolisian, sederhana jawabnya. 1. Krn para org tua ingin anak ny jika selesai sekolah SLTA tdk usah repot2 utk kuliah krn kuliah bs 4 s/d 5 th, itupun kalau selesai tdk menjamin mendapatkan pekerjaan uang pun byk habis. Sementara jika masuk kepolisian jika lulus sdh pasti mendapatkan penghasilan walaupun para org tua melakukannya dgn cara2 tdk benar menyogok.
@mastiah
@mastiah Жыл бұрын
1:04:34
@aceh331
@aceh331 Жыл бұрын
Menurut saya polisii hebat tapi dulu kalau sekarang sangat kurang, untuk mengembalikan citra pilisi harus dirobah namanya dengan KAMRA (Keamanan Rakyat) .......
@mohamadnarso86
@mohamadnarso86 Жыл бұрын
Anda benar,, kalau jadi Polisi wewenangnya melebihi president kalau lg ga ada president.. Hukumnya hukum, yg punya hukum, wilayah, kekuasaan, aturan, dan wewenang.. President wewenang nya kalau lg lewat doang.. Pas udah lewat,, kembali ke yg punya aturan.. President aja kalah apalagi lurah.. 🤣
@Netizen_sipemburu_viral
@Netizen_sipemburu_viral Жыл бұрын
Yoi😂
@samsungtab5230
@samsungtab5230 Жыл бұрын
BEKERJA SESUAI TUPOKSI , KUASAI INTEL DASAR , DAN SELURUH ANGGOTA POLISI HARUS MENGUASAI ILMU INTELEZEN UNTUK PRE ENTIF DAN PREPENTIF LEBIH BAIK MENCEGAH DARI MENINDAK
@harimaulana5340
@harimaulana5340 Жыл бұрын
Adem dengernya klo debat kaya gini bisa di simak sama masyarakat jg keren
@emridahlanmatondang4970
@emridahlanmatondang4970 Жыл бұрын
Harus nya di forum ini ada : 1.kamarudin SH. 2..alvin liem. SH. Serukali yah...!? .tp sepertinya tak berani
@gaskancentimental1146
@gaskancentimental1146 Жыл бұрын
Ini bukan masalah institusi atau negara namun masalah SDM yg memang lemahsyahwat dengan yg namanya kekuasaan . Selama sentimen yg busuk didalamnya masih bersemayam tidak akan pernah ada yg namanya keadilan
@cahyo23121960
@cahyo23121960 Жыл бұрын
Apakah ini benar Polsek ditarget setor ke polres, polres ditarget setor ke polda, lalu polda juga? Kalo ini benar ini salah satu penyebab institusi mulai dari bawah sudah runyam. Ayo betulkan dulu aturannya. Masalah pencarian SIM saja sudah jelas gak benar, apakah itu juga upaya memenuhi target? Runyaaam runyam. Betul kata pak presiden. RUNYAM.
@supriyonogandu5968
@supriyonogandu5968 Жыл бұрын
susah pak memperbaiki citra polisi..oknum nya 90% pemeras rakyat
@supangathadipurnomo3183
@supangathadipurnomo3183 Жыл бұрын
Kalau penasehat Kapolrinya seperti prof Kiki ya ga akan ada perbaikan di polri, karena beliau pingin yg baik" aja yang di expose media. Dan media juga sudah lakukan expose kebaikan" dan keberhasilan polri dalam menagani covid 19. Saya rasa media cukup adil. Tapi masyarakat sudah terlalu sering berhadapan dengan oknum"polisi nakal bahkan sampai ada istilah dimasyarakat cuma ada 2 polisi jujur, yaitu polisi tidur dan jendpol Hoegeng
@aguswahyudi4736
@aguswahyudi4736 Жыл бұрын
Polisi suruh tiduran di rumah gaji harus dipotong prof biar adil, satu bulan atau satu tahun gak masalah
@lexst8234
@lexst8234 Жыл бұрын
Kalo masyarakat udh bener smua.. ngapain bayar pajak buat gaji polisi prof
@muhammadallex1250
@muhammadallex1250 Жыл бұрын
Haris Ashar .....santun dan Raelita..temuan kasus yg real.. Ok banget... Prof. Kiki...Muter
@ang_bloe
@ang_bloe Жыл бұрын
Bpk2 yg trhormat gmna klo usulin kpd Bpk kapolri di kantor kantor polisi harus ada tulisan pelayanan bagi seluruh rakyat indonesia GRATIS dan CEPAT. setuju gk semua ?!?!?!?
@wargasipilpubg2951
@wargasipilpubg2951 Жыл бұрын
Kalo disebutkan masih banyak polisi yg baik, saya pengen percaya. Tp boleh gak sebutkan nama2nya polisi yg baik dan viralkan. Supaya diuji datanya sm masyarakat. Bener gak nama2 itu termasuk polisi yg baik. Gmn idenya?
@djohansafri3544
@djohansafri3544 Жыл бұрын
Mudah sekali,di dirikan kantor kompolnas di Polda, Polres, Polsek yang Independen yang dimotori BP Kamaruddin S, BpAlvin,BP Refi Harun dan kawan kawan.
@pitaloka5948
@pitaloka5948 Жыл бұрын
Ojo polri wae sing di salahne Mkne to kd adil ben berkah Nak sama2 aparat yo kd umure podo masa purna 58 th Insyallah berkah Dlm lindungan Allah SWT.
@johansonsitanggang571
@johansonsitanggang571 Жыл бұрын
Saran buat Bp.Presiden dan Kapolri.....coba dari dasar dulu BP.Presiden ,BP Kapolri....Setiap mau jadi Kapolsek,Kapolres,Kapolda maupun jabatan lain hrs pembuktian terbalik harta kekayaannya.Setiap aparat pemerintah atau pejabat negara mempunyai harta 5 mliyard jujur diragukan.Bp.Presiden,BP Kapolri coba deh turun ke bawah.Paling simpel urusan SIM....
@rizqifajarp4926
@rizqifajarp4926 Жыл бұрын
Humanis?Jadi ingat kasus salah tangkap pemuda yang dituduh bunuh orang dan disuruh mengakuinya serta mendapat perlakuan khas dari pak pol, ditahan lagi dan akhirnya semua yang dituduhkan tidak benar. Buka program najwa sihab coba kalau lupa hehe
@mhdyusuf2393
@mhdyusuf2393 Жыл бұрын
Runyam, berarti nilainya nol, semoga cepat berbenah ke arah yang lebih baik, ya Allah berilah petunjuk pada pejabat negara ini, amin
@herdiherdiansyah7060
@herdiherdiansyah7060 Жыл бұрын
Setuju dengan pendapat pa Harus, selamat berjuang pa Aris Pa Ki ki wajar bela puji hsl kerja polisi, kita harus maklum.
@robingirsang1128
@robingirsang1128 Жыл бұрын
Narasumbernya tidak independet. Udah tau polri lg bobrok tp malah bilang baik baik saja.
@hardadiotong485
@hardadiotong485 Жыл бұрын
Hallo KB CNN -2022 KAPAN 2 NEWS: 1.♡♡ Prospektus-Afinitas Kemulyaan. 2.Pakai data-literasi=MOTIVASI NEWS 3.☆☆Belajar2 NEWS BAIK&BENAR =Produktif ANTITUDE di NKRI 🇲🇨👍
@didinhaerudin8173
@didinhaerudin8173 Жыл бұрын
Kiki ini belain polisi habis2an. Rakyat banyak yang mendapat perlakuan kurang menyenangkan dari sebagian polisi. Ngurus SIM secara legal malah dibikin susah. Gak dilulus-lulusin. Malah ditawarin disuruh nyogok. Dan memang setelah itu langsung dilayani pemotretan. SIM jadi. Ini bukti sebagian besar polisi di mata masyarakat bercitra negatif. Saya jadi kasihan sama polisi-polisi yang baik. Sabar ya Pak Polisi yang baik-baik. Semoga Bapak tetap menjadi polisi yang baik.
@blantiksinyo8552
@blantiksinyo8552 Жыл бұрын
Topi
@edwinsanusi2307
@edwinsanusi2307 Жыл бұрын
FS harus dihukum dgn pasal 340,agar polri memulai proses bersih2 jika tdk polri akan tdk dipercaya masyarakat apalagi datangnya masalah Irjen Tedy Minahasa makin lebih parah lagi.
@kurniadijaya4530
@kurniadijaya4530 Жыл бұрын
Seharusnya Pemerintah jangan terlalu memperbanyak jendral agar persaingan jabatan bisa rasional tidak saling sikut
@najihtamami8303
@najihtamami8303 Жыл бұрын
Polisi yg jujur cuma ada dua, 1 polisi pak hugeng. 2 polisi tidur.
@rizqifajarp4926
@rizqifajarp4926 Жыл бұрын
Sudah disebutkan juga dari pak prof siswa sma lulus masuk jadi polisi pendidkan bulan, sehingga kompetensinya dirasa kurang. Coba lihat itu instansi keguruan, tenaga pendidik itu kuliah 4 tahun, itu dirasa kompetensi seseorang dalam mengajar kurang sehingga harus ikut pendidikan profesi guru atau sertifikasi. Pertanyaannya kenapa tidak diadakan program sertifikasi pada polisis untuk meningkatkan kompetensinya apabila dirasa kurang?
@samsungtab5230
@samsungtab5230 Жыл бұрын
UNTUK PELAYANAN HARUS 1SENYUM 2 SAPA , SALAM , SANTUN SENERGI , MASYARKAY JADIKAN MITRA KERJA
@LukmanHakim-ym4co
@LukmanHakim-ym4co Жыл бұрын
Ini bukan politik bersih2polri yg penting kejahatan polri harus di berantas demi negara kesatuan republik Indonesia.
@agussutisnabsc8546
@agussutisnabsc8546 Жыл бұрын
Bang Kiki mah pasti belain polisi, karena dia, penasihat kapolri, punya gaji
@jonikurniawan7124
@jonikurniawan7124 Жыл бұрын
Saya kehilangan motor lapor polisi.... Eh ujung2 nya minta duit alasanya buat biaya pencarian. Motor ilang duit lenyap. Memang banyak oknum2 polisi yg busuk dan bejad ditubuh polisi.
@dcchannel6715
@dcchannel6715 Жыл бұрын
Sulit melakukan perbaikan di Polri jika masih mendengarkan omongannya pak Kiki dan pak Bekto. Bingung euy Apakah mereka berdua benar2 tidak tau perilaku Polisi atau pura2 tidak tau ? kiki malah ngles katanya ada berapa jumlah polisi dan berapa yg buruk. ayolah jawab sendiri pertanyaan kiki itu, berapa jumlah polisi baik dan berapa polisi yg buruknya (dari total jumlah Polisi) kalau jawabnya kira2 b'arti emang kiki ngga tau apa2 tentang kasus polisi dan masyarakat
@diantysitumorang8664
@diantysitumorang8664 Жыл бұрын
Kita melihat pengakuan BRADA E bahws dia tidak bisa melawan perintah seorang jenral .artinya jendral bisa perintah anggotal melakukan.apapun , baik untuk membunih rakyat.
@pamiarsasastra6879
@pamiarsasastra6879 Жыл бұрын
Saya tidak bisa membayangkan jika bersih-bersih di kepolisian benar-benar dijalankan secara tuntas. Terus siapa yang akan jadi komandan-komandan? Menunggu yang masih di AKPOL bukannya masih lama? Kecuali kalau BERSIH-BERSIHNYA TIPIS-TIPIS. Semoga keamanan dan ketertiban masyarakat tetap terjaga. Selamat bertugas.
@setung9415
@setung9415 Жыл бұрын
gak pa pa, kalo perlu pecat semua seperti yang pernah terjadi di hongkong ... potong satu generasi
@dickyfadillah3754
@dickyfadillah3754 Жыл бұрын
Beda kelas mas haris...
@maulanamalau5695
@maulanamalau5695 Жыл бұрын
Polisi melakukan kejahatan itu Sudan biasa & polisi itu lebih jahat dari penjahat. ? kerna kenapa karna selaku dia penegak hukum makannya dia lah penjahat sesungguhnya
@nspower4086
@nspower4086 Жыл бұрын
Saya memandang penuh kepercayaan dan bangga dengan rakyat indonesia dan segelintir pejabat yg bisa menegakkan hukum secara murni...salam serumpun
@djodjo9687
@djodjo9687 Жыл бұрын
Q
@kusdianadadan5709
@kusdianadadan5709 Жыл бұрын
kepercayaan publik sudah minus!!!!! boro2 percaya,,,,lihat aja sudah mals!!!!
@takadamari4771
@takadamari4771 Жыл бұрын
Selama cara merekrutnya salah.... Cara seleksi masuk dh gk baik..... Tdk ada polisi baik.... Yg ada cari uang uang dan jabatan spy bs kembali
@mursidi4719
@mursidi4719 Жыл бұрын
maka sebaiknya ke depan agar polisi Itu netral jangan diangkat oleh eksekutif Tapi diangkat oleh yudikatif supaya betul-betul Netral siapkan salah ditindak
@wahyupriantoro3714
@wahyupriantoro3714 Жыл бұрын
gak bakalan bisa bersih kepolisian, pernah denger gak kata-kata almahrum gusdur polisi yang baik cuma ada 2 polisi tidur dan patung polisi ,, "saya setuju dengan kata-kata pak beto bagaimana kalau polisi demo mogok kerja seminggu indonesia jadi apa?" jadi lebih baik , mending bubarin aja kepolisian isu/bahkan bener terjadi yang dimasyarakat aja masuk insitusi itu juga harus pake duit nyogok, gmana bsa kerja bener adanya y gimana bisa balik modal dong dengan kekuasaannya ,
@romynugraha7
@romynugraha7 Жыл бұрын
Dengan adanya kasus ini maka Institusi polri yang harus berbenah, kasus ini menunjukkan lemahnya pengawas terhadap intitusi polri, mana pengawasnya? Semoga dengan ini membawa perubahan besar diintitusi polri 👍
@marthalena8110
@marthalena8110 Жыл бұрын
Amin
@cheko838
@cheko838 Жыл бұрын
Benar banget pak Haris 👍👍👍
@mukhlisadji4277
@mukhlisadji4277 Жыл бұрын
Politik bersih bersih diintasi polri harus taat demi bangsa/masyarakat aman sentosa sesuai UU / Pancasila jgn ada politik semata indonesia
@tomyirawan3316
@tomyirawan3316 Жыл бұрын
Harus nya semua institusi di bersih kan bukan cuma polri..tni..kehakiman..dan kejaksaan pun harus di bersih kan ..baru indonesia maju
Can A Seed Grow In Your Nose? 🤔
00:33
Zack D. Films
Рет қаралды 31 МЛН
I'm Excited To see If Kelly Can Meet This Challenge!
00:16
Mini Katana
Рет қаралды 33 МЛН
UNO!
00:18
БРУНО
Рет қаралды 4,1 МЛН
Selangkah Lagi RKUHP Disahkan? | Political Show (FULL)
1:21:58
CNN Indonesia
Рет қаралды 183 М.
[FULL] “Jualan” Pelecehan Seksual ala Sambo Cs | ROSI
58:26
KOMPASTV
Рет қаралды 1,8 МЛН
BMKG: Gempa Megathrust RI Tinggal Tunggu Waktu
0:47
CNN Indonesia
Рет қаралды 28 М.
Gas-Rem Ganjar Pranowo Siap Nyapres | Political Show (FULL)
1:13:00
CNN Indonesia
Рет қаралды 389 М.
[FULL] Isi HP Dibuka, Kasus Vina Auto Terbongkar! - Rakyat Bersuara 06/08
1:56:09
Kontroversi - Menagih Kejujuran Eliezer
48:33
METRO TV
Рет қаралды 800 М.
[Full] Menguak Buku Hitam Sambo - SATU MEJA
46:26
KOMPASTV
Рет қаралды 1,1 МЛН