Cara Beli Saham dengan Aplikasi Bibit (Untuk Pemula)

  Рет қаралды 109,949

Doddy Bicara Investasi

Doddy Bicara Investasi

Күн бұрын

Sobat investor,
di video ini saya akan membahas Bibit Saham, di mana kita bisa membeli saham di aplikasi Bibit. Saya akan menjelaskan cara pakai Bibit saham, serta mendemonstrasikan cara beli dan jual saham. Saya juga akan membahas lebih baik mana, beli reksadana saham atau sahamnya dan kalau beli saham, beli saham yang seperti apa.
Chapters:
0:00 Intro
0:48 Update Bibit plus
1:37 Tampilan Bibit saham
2:40 Saham ASII
5:29 Cara beli saham
6:00 Order book
7:03 Simulasi beli saham
7:21 Cara jual saham
7:37 Portofolio saham
8:15 Bibit saham bagi investor indeks
8:48 Reksadana vs saham
9:38 Mengapa saham bisa naik dan turun?
10:44 Strategi memilih saham
12:29 Bibit Saham vs Stockbit
13:19 Penutup
Link ke video review obligasi FR: • Kupas Tuntas OBLIGASI ...
Playlist belajar saham dari nol: • Memahami Laporan Keuan...
🤝 Business inquiry / Partnership:
- CP: Kayleen (+62-812-2660-4199)
- Email: doddybicarainvestasi@gmail.com
👉🏻 Social media lainnya:
- Instagram: / doddy.prayogo
- Tiktok: / doddybicarainvestasi
💰 Daftar aplikasi pakai kode referral dapat cashback:
- Bibit: doddybicarainvestasi
- neobank: 9LUMP2
- Seabank: FMUT48
- Deposito BPR: DODDY
- Akseleran: AKSLDODDY
🙏 Donasi ke channel DBI:
- Join membership: / @doddybicarainvestasi
- trakteer.id/doddybicarainvestasi
🎵 Music:
Call Me by LiQWYD / liqwyd
Marshmallow by Lukrembo: / lukrembo
#doddybicarainvestasi #podcastdbi

Пікірлер: 285
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
Timestamps: 0:00 Intro 0:48 Update Bibit plus 1:37 Tampilan Bibit saham 2:40 Saham ASII 5:29 Cara beli saham 6:00 Order book 7:03 Simulasi beli saham 7:21 Cara jual saham 7:37 Portofolio saham 8:15 Bibit saham bagi investor indeks 8:48 Reksadana vs saham 9:38 Mengapa saham bisa naik dan turun? 10:44 Strategi memilih saham 12:29 Bibit Saham vs Stockbit 13:19 Penutup Playlist belajar saham dari nol: kzfaq.info/get/bejne/ZrZ6orpzv5m9l2Q.html&ab_channel=DoddyBicaraInvestasi
@isromuhamad7775
@isromuhamad7775 8 күн бұрын
Dividen saham di bibit masuk kemana ya apakah di tf langsung kereking
@yahyarachmat1019
@yahyarachmat1019 Жыл бұрын
Yang bagi deviden rutin seperti BJTM,POWR,HEXA,ITMG...hasil deviden bisa dimasukkan oblogasi FR atau sebaliknya...mantap bung doddy..jempol buat bibit plus
@rohman3956
@rohman3956 Жыл бұрын
Ini video yang saya cari kebetulan saya pakai bibit dan stockbit jadi nyambung . Penjelasannya detail dan mudah dipahami . Terimakasih
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi 4 ай бұрын
siapp
@yogipriatama4962
@yogipriatama4962 3 ай бұрын
​@@DoddyBicaraInvestasi izin pak,itu untuk daftar stockbit harus masukin alamat kantor,nomor kantor kerja itu harus diisi sesuai tmpt kerja kita ya
@Malta93
@Malta93 Жыл бұрын
Nah,,ini yg di tunggu2
@eka8984
@eka8984 Жыл бұрын
Terimakasih bapak dody, saya baru mempelajari saham & reksadana diumur 25 tahun (disaat sudah memiliki penghasilan tetap).. terimakasih banyak.. saya banyak belajar dari bapak & rekan" di komen 🙏
@CentralGulaSemutIndonesia
@CentralGulaSemutIndonesia 11 ай бұрын
Penghasilan tetap apa itu bang
@aidilakbar9774
@aidilakbar9774 11 ай бұрын
​@@CentralGulaSemutIndonesiagaji la
@ishararaa
@ishararaa Ай бұрын
​@@aidilakbar9774😅😅
@HIDUPIN
@HIDUPIN Жыл бұрын
Yang di tunggu tunggu
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
🙏🙏
@dimaur3697
@dimaur3697 Жыл бұрын
mending upgrade bibit plus atau pake IPOT/Stockbit/AJaib dll pak ?
@LukasFC
@LukasFC Жыл бұрын
Terima kasih infonya, salam investasi
@oswintuewea7625
@oswintuewea7625 5 ай бұрын
Pnjlsannya mantab boss...lngsung msuk
@e8salv
@e8salv Жыл бұрын
bang, tabungan saham hasil dividen kalau di bibit di menu mana yah?
@alieffachrulramadhan5135
@alieffachrulramadhan5135 Жыл бұрын
Jujur lebih suka pake bibit ketimbang stockbit, karena User interface saya friendly, simple, dan mudah digunakan buat pemula yg mau terjun di dunia investasi.
@cahtorjo7574
@cahtorjo7574 6 ай бұрын
Tapi lebih mudah pake ajaib
@ovienazariofficial8748
@ovienazariofficial8748 5 ай бұрын
Izinkan saya tanya bang, Apa sih beda nya , sekuritas (bank) sama bibit, ajaib dll. Apakah harus di pilih salah satu atau ada kaitan nya di antara 2 variabel itu, atau cukup pilih salah satu. Mohon pencerahannya Trimakasih 🙏
@lisyanovianiharyanto3914
@lisyanovianiharyanto3914 9 ай бұрын
Iijin mau tanya tentang inves di bibit dengan memilih obligasi FR , kalo kita beli 100 unit yg kita dapat returnnya yg mana ya, kan saya ada cek di simulasinya seblum saya beli tp sya bingung yg kita terima itu keuntungan bunga per 6 di simuasi itu atau tampilan di proyeksi returnnya yah kan ad tu di bawahnya juga tampilanya seblum kita membeli ad info yg kita terima sekian" nominalnya, Mohon di bantu ya pak pencerahannya, pusing banget kemaren nyari di youtube ngga nemu" maksud yg pengen syaa tau mohon di bantu pengetahuannya yah pak 🙏
@Pupooe27-eb8yq
@Pupooe27-eb8yq 8 ай бұрын
Apa bisa mengubah rdn di bibit pak? Saya pilih bca tapi kayanya lebih banyak benefit di bankjago
@muhammadilhami7447
@muhammadilhami7447 Жыл бұрын
Salah satu influencer panutan saya. 🙃
@muhammadilhami7447
@muhammadilhami7447 Жыл бұрын
Cuan 🎉🤤
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
🙏🙏
@fatkhuranggi6851
@fatkhuranggi6851 Жыл бұрын
terimakasih ilmunya pak dody, saya mau belajar investasi diumur yang masih muda
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
semangat.. Semoga sukses
@atikaamelia3594
@atikaamelia3594 Жыл бұрын
Sering2 bahas ttg saham dan analisa daham dong pak dody
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
siapp. Ditunggu ya. Kalau mau lihat video2 saya lainnya, ada di playlist ini: kzfaq.info/get/bejne/ZrZ6orpzv5m9l2Q.html&ab_channel=DoddyBicaraInvestasi
@BayuSanjaya
@BayuSanjaya Жыл бұрын
tambahan, sebenernya untuk saham, bibit ini 'hanya' kepanjangan tangan dari stockbit. kalo beli/jual saham ujung2 nya juga di sistem stockbit yg beli/jual nya. liat aja kalo udah punya akun stockbit, semua saham yg ada di stockbit langsung muncul di bibit. begitu juga saham yg dibeli di bibit pasti akan muncul di stockbit.
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
Yupp. 💯
@radenwalangsungsang5692
@radenwalangsungsang5692 Жыл бұрын
Terimakasih
@budiantow8075
@budiantow8075 5 ай бұрын
kalau saham pilih stockbit
@novannavoleon
@novannavoleon Жыл бұрын
Pak doddy maaf Bikin Tutorial Cara Top Up RDN dong pa Agar kita bisa beli SAHAM di Aplikasi BIBIT
@degintings
@degintings 10 ай бұрын
Kalau sdh punya no rekening RDN. Entah itu bank BCA atau yg lainnya (saya tdk tahu bibit pakai apa utk RDN nya) nah bisa langsung transfer Dr seperti transfer biasa kok. Semoga membantu
@novannavoleon
@novannavoleon 10 ай бұрын
@@degintings makasih gan sangat membantu
@ekazianti
@ekazianti Жыл бұрын
akhirnyaa ya
@salmonpasamboan9345
@salmonpasamboan9345 5 ай бұрын
Beli saham bbca minimal rupiah berapa, kalau tdk salah 1lot bbca 100lbr saham,, jadi dirupiakan berapa bag??
@kenedizhang9075
@kenedizhang9075 Жыл бұрын
❤thanks pa doddy….
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
siap. sama-sama
@baculxx
@baculxx Жыл бұрын
bagaimana cara upgrade ke bibit plus? kok tidak ada opsinya?
@riyantrianggaputra4118
@riyantrianggaputra4118 7 ай бұрын
Mau tanya, tadi saya berniat saham goto cuman senilai Rp.62, saya berniat beli 1 lot senilai harga 62 itu cuman kok selalu kena reject ya ? Apa kah aku nya yg salah atau apa ya ? Saya masih pemula soal saham tolong kasih tau apa permasalahannya donk 🙏😊
@Chanel-ijo
@Chanel-ijo 7 ай бұрын
Bang maaf mau tanya,,klo fortopolio tabungan reksadana menghilang dr aplikasi bibit hbs ad pembaharuan apk gmn cara mengembalikan forto y lg bang???
@maagast
@maagast 10 ай бұрын
Bang ijin bertanya, awam bgt saya Kalo misal saya beli saham, kemudian kalo misal minus apakah bisa sampai habis dananya? Atau bagaimana ya?
@RafikBaqi
@RafikBaqi 6 ай бұрын
Bang mau nanya bisa ngga kita beli saham di satu perusahaan dengan waktu yang berbeda🙏
@Yan_Animasi
@Yan_Animasi 7 ай бұрын
Ooo begitu.
@IMAMRIZKI-pb3vj
@IMAMRIZKI-pb3vj Ай бұрын
Izin beratanya bang Apakah langsung cair apa menunggu misalnya bearapa tahun gitu? Mohon di jawab🙏, terimakasih
@OMdimas212
@OMdimas212 Жыл бұрын
Kenapa g di gabungin stokbit aja ya ... stobit buat beli reksadana pula..malah bibit yg di tonjolin
@Ahmadalfi.
@Ahmadalfi. 5 ай бұрын
Kak kalau jual di stockbit itu kan saldonya jadi trading balance nah itu gimana ya cara nariknya ke saldo RDN kita?
@surakunchannel8854
@surakunchannel8854 9 ай бұрын
kalo jual giamana bang caranya tau masuk ke rekening kita ?
@lismaayoni2168
@lismaayoni2168 3 ай бұрын
Kak mau nanya,, semoga di bls… kalo beli slot hari ini terus besoknya ternyta sudah ada keuntungan yg kita dpt, terus kita jual langsung Lebih untung mana,, sama yg kita beli slot aja terus diemin smpai bertahun”
@makarovigarov3540
@makarovigarov3540 Жыл бұрын
Klo beli saham di bibit muncul data di KSEI tdk pak?
@orchidvela7087
@orchidvela7087 4 ай бұрын
Kak kalo ambil dividen saham lewat apk dana bisa g ya kira2
@harfanpridonta1676
@harfanpridonta1676 2 ай бұрын
Bos saya mau memiliki toko alfamidi kalau modalnya dari saham bisa ya ?
@hafizhfp
@hafizhfp Жыл бұрын
Waduh, sempat kelihatan nilai portofolio sahamnya pak Doddy beberapa frame karena tidak rapi editing nya. Tidak akan saya bocorkan nilainya, tetapi saya kasih semangat saja biar portofolio pak Doddy bisa membaik. 👍
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
Wah, harus disensor lagi nih. Poin utamanya adalah, saya ngga mau menunjukkan saham saya karena tidak merugikan orang lain kalau seandainya mereka ngikutin saya.
@fransiskanababan4361
@fransiskanababan4361 Жыл бұрын
Belum lulus sensor 😂
@ryanvauzi8202
@ryanvauzi8202 Жыл бұрын
Makasih Pak Dody video ny 🙏
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
sama-sama 🙏
@sunaryoali6034
@sunaryoali6034 17 күн бұрын
bibit ada appnya atw hanya bisa downlod di hp saja
@atoy403
@atoy403 11 ай бұрын
Bang cara deposit bibit skrng gmna sih aku kurang ngerti ?
@uutmasudah787
@uutmasudah787 9 ай бұрын
Kalo sudah bid tapi masih antri itu nanti bagaimana ya?
@wahyunarti8935
@wahyunarti8935 4 ай бұрын
Kalo beli saham BBCA sama ngak sama bibit kalo saat jual mudah di cairkan
@ayarzuki
@ayarzuki Жыл бұрын
Di bibit plus bisa beli saham ipo nggak?
@koizumi7414
@koizumi7414 Жыл бұрын
Pak Doddy memang paling update. Kebetulan saya lagi coba pelajari saham karena mau manfaatkan bibit plus. Terima kasih Pak Doddy atas videonya 🙏
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
🙏🙏🙏
@BayuSanjaya
@BayuSanjaya Жыл бұрын
kalo dilihat dari % hasil return, sepertinya pak doddy juga lagi merah porto saham nya, tapi reksadanay di bibit bisa nutup dikit merahnya :D.
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
yupp. portonya lagi turun beberapa persen
@cloudflyer99
@cloudflyer99 Жыл бұрын
Mau tanya om. Bibit dan stockbit kan masih satu perusahaan, apa nanti portofolionya akan terintegrasi ya? Misal saya ada porto di stockbit akan langsung terlihat di bibit..
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
iya, terintegrasi.
@voltaxc.enambelas3
@voltaxc.enambelas3 4 ай бұрын
Mas Doddy, cara lihat History pembelian saham gimana? Z da beli bberapa saham tapi ga muncul di beranda depan aplikasi. Trmksh 🙏
@pathakeofficial
@pathakeofficial Ай бұрын
Gimana jadinya? Saya beli di weekend ga ada histori sama sekali
@aanofficial9590
@aanofficial9590 9 ай бұрын
Apakah kalau beli 1 lot bisa bg?
@mertakampek9294
@mertakampek9294 Жыл бұрын
hadir pak dody
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
terimakasih 🙏
@andytristanto5148
@andytristanto5148 11 ай бұрын
di bibit saya pilih bbca kok gak bisa ya om
@gadingviwieantiekanurfazri9185
@gadingviwieantiekanurfazri9185 Жыл бұрын
Bang kok saya ga bisa beli sihh setiap mau beli kelebihan katanya
@mustika27
@mustika27 7 ай бұрын
Dengan bibit semua jd mudah
@AgusCahyadi-tb6hg
@AgusCahyadi-tb6hg Жыл бұрын
Ijin tnya, Bibit kerjasama dengan sekuritas mana pak dalam perdagangan saham? Trimksih
@jarkdoke
@jarkdoke Жыл бұрын
stockbit bang, krn masih berkaitan perusahaannya, masih sodara
@williamekatjipta2064
@williamekatjipta2064 Жыл бұрын
Ketika jual, masuk saldonya dimana ya? Rekening rdn? Atau dimana? Karena saya baru main di bibit 🙏
@opojare280
@opojare280 11 ай бұрын
up
@ajikemensz
@ajikemensz Жыл бұрын
Bibit 💚
@qeysha4403
@qeysha4403 Жыл бұрын
Pak doddy ....Saya gk punya NPWP apa bisa upgrade ke bibit plus
@fransiskanababan4361
@fransiskanababan4361 Жыл бұрын
Bisa. Upload npwp dibuat opsional
@aidilfauzan719
@aidilfauzan719 4 ай бұрын
Pak kalo inves disaham keuntungan 11% p.a itu keuntungan dari dividen+capital gainnya apa baru dari dividennya aja?
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi 4 ай бұрын
rata-rata bursa saham Indonesia dari capital gainnya itu sekitar 11% p.a. dari awal berdiri hingga sekarang. jadi 11% itu dari capital gain saja. kalau dividen yieldnya mgkin bisa sekitar 2%-3% per tahun
@Skeith7878
@Skeith7878 6 ай бұрын
Nga bs auto order ya bibit?
@user-do5kk7nx9x
@user-do5kk7nx9x 2 сағат бұрын
Bibit bisa download di ios gk si?
@Desere-ng3ty
@Desere-ng3ty Жыл бұрын
Mau tanya kalau ada yang bisa bantu jika pada saat beli ada tulisan nilai pembelian tidak dapat diproses karena melebihi Trading Balance maksudnya bagaimana ya?
@williamekatjipta2064
@williamekatjipta2064 Жыл бұрын
Top up dulu di rekening rdn nya, bisa pakai bank jago
@bocahpetualang8826
@bocahpetualang8826 Жыл бұрын
Cara belinya, bayar nya kek mana om,,?
@iputujuniarthasemaraputra3754
@iputujuniarthasemaraputra3754 Жыл бұрын
Apakah stokbite akan melebur jdi satu dgn bibit? Kan sekarang bibit sudah bisa beli saham
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
Yang ada di Bibit sebenarnya powered by Stockbit. Bibit cuman memberikan UI/UX agar kalau transaksi saham tidak perlu pindah-pindah aplikasi lagi. Tapi transaksinya dilakukan dengan teknologi Stockbit
@QZBrother
@QZBrother Жыл бұрын
Bbca for life time🎉
@yahyarachmat1019
@yahyarachmat1019 Жыл бұрын
Tapi valuenya terlalu mehong
@ahmadirfangi6823
@ahmadirfangi6823 8 ай бұрын
msh bljr
@alifputra9985
@alifputra9985 Жыл бұрын
ini seperti robinhood yah yang pakai payment for order flow?
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
setahu saya kok ngga ya. Transaksinya selalu real time. Saya tahu ini karena saat transaksi, saya juga lihat orderbook sekuritas lainnya. Tidak ada perbedaan
@erickaanggraini504
@erickaanggraini504 Жыл бұрын
Mas saya mau tanya donk..saya baru upgrade bibit ke bibit plus krn pgn mulai serius blajar saham (sebelumnya cmn beli saham via bibit biasa yg ga bsa lgsg beli saham yg kita mau)..tapi saya bgng krn dari kmrn coba beli saham sesuai tutorial slalu muncul tulisan “nilai pembelian kamu tdk dpt diproses krn melebihi Trading Balance”..apa yg salah ya?makasih byk bantuannya mas 🙏
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
ini bisa terjadi karena saldo RDN nya belum diisi atau kurang dari pembelian
@user-pt6mf1zf3f
@user-pt6mf1zf3f 10 ай бұрын
Pak dody kalau untuk pemula kaya saya misalnya investasi d bibit apa harus ttp buka RDN dan cara Buka RDN nya gimana ya pak? Mohon d jawab 🙏
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi 10 ай бұрын
untuk investasi di Bibit Saham perlu buka RDN. Pembukaan RDN otomatis kok dilakukan oleh aplikasi, ikuti langkah-langkahnya saja saat mendaftar.
@budiantow8075
@budiantow8075 5 ай бұрын
rdn ngikut Stockbit, kalau bibit belum bisa
@achmadgazali9088
@achmadgazali9088 Жыл бұрын
Kalau sudah punya stockbit tapi belum punya bibit, kalau nanti daftar bibit apakah otomatis singkron ?
@NCSMUSIC524
@NCSMUSIC524 Жыл бұрын
Ya
@BaruSsi-bp1dn
@BaruSsi-bp1dn Жыл бұрын
Banyak yg minus RDS IDX30 nya pak. Kok gak pernah bahas ini lagi? Jgn2 udah exit😅
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
lho, kan di video kelihatan portofolio dana pensiun saya masih 900 juta-an? Sabar, ditunggu aja
@dessyfitriana7177
@dessyfitriana7177 Жыл бұрын
Akhirnya portfolio sahamnya dikit2 di buka pak 😊
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
sebagai contoh aja. hehe
@zycuk
@zycuk 11 ай бұрын
Min ketika saya sudh cukup umur saya ingin berinvestasi dibibit nah masuk ke pertanyaan saya jika saya menabung dibibit sebesar 50rb lebih baik obligasi,pasar uang atau saham mohon info nya
@athmardanazwar5537
@athmardanazwar5537 9 ай бұрын
Kalo pemula pilih reksadana pasar uang aja kak
@ilmizan8988
@ilmizan8988 7 ай бұрын
Masuk deviden dari saham pada bibit ini apa ke wellet RND atau ke penambahan nilai saham itu sendiri ?
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi 7 ай бұрын
ke wallet RDN
@akramsamad903
@akramsamad903 Жыл бұрын
Kenapa gk bisa daftarnya pakai bank jago syariah ya? Harus pindah ke bank jago biasa. Untuk orang yang mau pakai stockbit buat saham tapi dengan mode syariah malah gk bisa😢
@itsfikoo
@itsfikoo Жыл бұрын
Sama
@zufarleere7746
@zufarleere7746 Жыл бұрын
klo ada tulisan nilai melebihi trading balance tuh apa ya, pas mau beli saham goto ada tulisan kek gitu
@sakaitriadmojo5634
@sakaitriadmojo5634 11 ай бұрын
TOP UP SALDO DULU
@marianybaru4344
@marianybaru4344 Жыл бұрын
Ijin bertanya klo sudh kita pilih trus sudh klik beli tp ngak bs keluar tulisan " Nilai pembelian kamu tidak dapat diproses karena melebihi tranding balance". Itu knpa ya
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
bisa karena saldo RDN-nya belum diisi sama sekali atau saldonya ngga cukup untuk beli saham yang dimaui
@dittaaura
@dittaaura Жыл бұрын
Kenapa punya ku gabisa mulu ya?
@carlise.eleanor
@carlise.eleanor Жыл бұрын
Ka kalo pas beli ada tulisan "pembelian kamu melebih trading balance" kenapa ya?
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
saldo di RDN nya tidak cukup untuk membeli. kalau mau beli saham, perlu diisi dulu RDN-nya
@katherineanggicahyadi1737
@katherineanggicahyadi1737 Жыл бұрын
cara isi saldo RDN itu dimana ya ka?
@masikumakiyu8703
@masikumakiyu8703 Жыл бұрын
Sekilas mirip gotrade ijo2
@AJ-rc5lr
@AJ-rc5lr Жыл бұрын
Pak, mau tanya Bibit saham ini kan di Bibit plus baru ada di tahun 2023 ini setau saya, tapi kok average ASII nya bisa di segitu? apakah itu bisa di transfer dari portfolio lain? sebab di tahun 2023 aja ASII ngak pernha nyentuh level 5,549 Setau saya dia di level segitu itu di tahun 2022.
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
Bibit Saham akan terkoneksi dengan akun stockbit kalau sudah punya. Saya sudah punya akun stockbit dari akhir 2021
@anggridiaksha
@anggridiaksha Жыл бұрын
Apakah bila beli di bibit dan suskes, apakah portofolio akan langsung bisa diakses di akin stockbit atau sebaliknya ?
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
betul sekali. terkoneksi keduanya antara Bibit dan Stockbit
@kresnark
@kresnark Жыл бұрын
Kalo sdh punya akun di stockbit , apakah bisa di hubungkan dgn bibit ? Apakah harus registrasi lagi?
@greykitten7569
@greykitten7569 Жыл бұрын
@@kresnark bisa dihubungkan. Daftar yg bibit plus. Nanti RDN stockbit nya masuk ke bibit jg. Jd ckup top up di RDN stockbit, bisa dipakai utk stockbit dan bibit
@Kd_krisnaa
@Kd_krisnaa Жыл бұрын
@@greykitten7569 tapi harus pake rdn bank jago. Kalo sebelumnya rdn kita BCA harus buka lagi Rdn Bank Jago. Krna saya dpt nanya ke customer service nya.
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
kalau saya kok masih tetap RDN BCA ya, tidak diminta pakai RDN Jago
@arbitrikuswardhana7660
@arbitrikuswardhana7660 Жыл бұрын
mau beli saham tulisannya melebihi trading balance. bantuannya donh
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
Artinya = uangnya ngga cukup. kalau mau membeli saham, harus isi saldo dulu ke RDN.
@rikaariakusrini7085
@rikaariakusrini7085 Жыл бұрын
Pak, untuk pembelian saham berarti mesti isi saldo rdn dlu ya pak?
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
iya, harus ada saldonya dulu
@wisnudhi953
@wisnudhi953 Жыл бұрын
Maap mas, ijin menanyakan pertanyaan tambahan. Kalau di apl itu ada bank jago dn RDN ya.. kita isi bank jago dulu lalu kita top up ke RDN bukan ya sepaham saya..trims
@rizkyrazher
@rizkyrazher Жыл бұрын
Bang mau tanya bila harga bbri 5.550 sementara saya mau beli 8.000 jadi 800.000/lot tapi saya ragu ada efek gak bang nanti 5.550 - 8000 =2.450 2.450 nya bakal hilang atau gimana Sorrt bang gua pemula banget takut nanti salah langkah ?
@msolehawet2448
@msolehawet2448 Жыл бұрын
Mau belajar invest belum ada ktp pake apa ya ?
@agus.darmaputra
@agus.darmaputra Жыл бұрын
Pinjem KTP Bapak/ibu
@ahmaddardiri4679
@ahmaddardiri4679 Жыл бұрын
Maaf bedanya bibit plus dan stockbit apa bang? Saya masih baru ini bang
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi 11 ай бұрын
bibit plus ini gabungan antara reksadana, obligasi, saham. stockbit khusus saham aja
@tinzbenz5059
@tinzbenz5059 Жыл бұрын
Akhirnya bibit punya saham individual, jadi lebih senang pake bibit.😁
@WibuAkut69
@WibuAkut69 Жыл бұрын
Ngga itu satu server sama stockbit
@windasorayakarunia3143
@windasorayakarunia3143 Жыл бұрын
bang saya mau beli sahamnya tp ga bisa muncul pop up "nilai pembelian km tidak dapat diproses karena melebihi trading balance" itu knp ya?
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
saldonya apakah sudah diisi sebelum membeli?
@MuhammadIqbal-yy6oc
@MuhammadIqbal-yy6oc 2 ай бұрын
Emang harga sahamnya semurah itu bang 1 lot nya 6.000??? Sedangkan saham BCA aja 1 lot nya udah mencapai 900 ribuan
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi 2 ай бұрын
Harga saham itu harga 1 lembar. 1 lot = 100 lembar. Harga beli = harga saham x jumlah lot x 100.
@MuhammadIqbal-yy6oc
@MuhammadIqbal-yy6oc 2 ай бұрын
@@DoddyBicaraInvestasi iya sy tau 1 lot 100 lembar tpi jika dibeli 1 lot mahal banget bang kemarin sy kaget mau inves di BCA tpi gak jadi kemahalan lagian gaji gw gak sampe UMR, saham Apple SJ 1 lot 100 lembar nya itu kisaran 2 JT jika di rupiah kan
@cruxlaciel2133
@cruxlaciel2133 11 ай бұрын
Pak serius nanya, kalau misal dividennya 5 hari lg. Saya baru beli sekarang apakah saya akan mendapatkan dividen tersebut?
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi 11 ай бұрын
dapat atau tidaknya dividen itu ketika dibeli sebelum yang namanya "cum date". silahkan dicek, apakah 5 hari yang dimaksud itu cum datenya atau bagi dividen ke rdn nya?
@cruxlaciel2133
@cruxlaciel2133 11 ай бұрын
@@DoddyBicaraInvestasi sebelum cum date pak, terima kasih banyak atas jawabnnya pak 🙏
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi 11 ай бұрын
sama2
@AisyahnawiitzeeYouTube
@AisyahnawiitzeeYouTube Жыл бұрын
Pak dody saham dibibit itu sama saja di stokbid ya.
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
iya, sama
@wtfgadget
@wtfgadget Жыл бұрын
7:41 pak mau tanya portfolio pak doddy yg ditampilkan disini, itu semua dibeli di bibit atau gimana ? atau apakah dia jg bisa menampilkan portfolio di ipot karena sudah terintegrasi ?
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
ini portofolio saham saya yang dl ada di Mirae dari 2013 dan di transferkan ke stockbit ke 2021. sekarang terintegrasi ke bibit
@wtfgadget
@wtfgadget Жыл бұрын
@@DoddyBicaraInvestasi berarti kalau di IPOT tidak akan tambil disini karena tidak terintegrasi ya pak ?
@arieldanara544
@arieldanara544 Жыл бұрын
​@@DoddyBicaraInvestasi kalau cara transfer dari ajaib ke bibit gmn pak ?
@aidilfauzan719
@aidilfauzan719 3 ай бұрын
Pak, kalo beli diharga sebelah kiri tapi harga sahamnya malah naik dan gak ada yg jual sesuai harga yg kita order, saldonya bakalan balik ke RDN atau gimana?
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi 3 ай бұрын
bakal balik ke RDN setelah pasar tutup. Bisa juga diwithdraw manual kalau memang uangnya mau ditarik sebelum pasar tutup
@nikobimantoro7345
@nikobimantoro7345 Жыл бұрын
Om mau tanya ini kan beli saham tak hajar kanan ke kolom ask tapi keterangannya"nilai pembelian kamu tidak dapat diproses karena melebihi trading balance"itu kenapa ya om mohon solusinya
@katherineanggicahyadi1737
@katherineanggicahyadi1737 Жыл бұрын
iya nih sama, ini kenapa ya?
@sakaitriadmojo5634
@sakaitriadmojo5634 11 ай бұрын
Itu harus TOP UP SALDO dulu bg
@sakaitriadmojo5634
@sakaitriadmojo5634 11 ай бұрын
​@@katherineanggicahyadi1737TOP UP SALDO dulu bg
@royjohanes780
@royjohanes780 Жыл бұрын
Harus pakai bank jago untuk daftar ya pak?
@budiantow8075
@budiantow8075 5 ай бұрын
bca
@j.a.r.o.p.
@j.a.r.o.p. 10 ай бұрын
pak mau tanya. itu broker fee sama exchange fee maksudnya apa ya? ada 2 fee gitu dalam satu transaksi? di timestamp 07:19
@cindyajadeh
@cindyajadeh 10 ай бұрын
Izin bantu jawab bang. Broker fee itu kita harus bayar jasa broker sebagai sekuritas yang menjadi perantara kita untuk dapat saham. Exchange fee itu adalah fee yang sudah di tetapkan Bursa Efek Indonesia, jadi ketika kita beli saham maka sudah wajib aturannya kita bayar exchange fee tersebut. Saya rasa setiap sekuritas exchange fee nya sama karena memang sudah ditetapkan BEI. Semoga membantu, maaf jika ada salah kata.
@cloudflyer99
@cloudflyer99 Жыл бұрын
Pengen beli saham di bibit, tapi malesnya diarahkan untuk daftar bank jago dulu..
@yohanesgamaliel2686
@yohanesgamaliel2686 Жыл бұрын
Yup makanya jd males..hahaha
@cloudflyer99
@cloudflyer99 Жыл бұрын
@@yohanesgamaliel2686 dulu sempet punya 4 rekening beuh, ribet banget meliharanya. Apalagi pas buka email, banjir spam. Alhasil saya bunuh 2 skr sisa 2 bank aja, bri, dan bca. Punya bri pun punya cuma buat kredit kur wkwk. Gamau nambah lagi pokoknya. Uang ngga seberapa naruhnya dimana mana, bikin bingung. Lagian stockbit kan ada rdn bca, kenapa skr kalo daftar maksa banget harus pake bank jago duh..
@thomasliminto
@thomasliminto Жыл бұрын
Di bibit bisa bikin rekening rdn kah pak ?
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
bisa. Harusnya pendaftarannya akan lewat stockbit. Saya pribadi dapat RDN BCA, tapi yang baru2 diarahkan pakai RDN Jago
@Kd_krisnaa
@Kd_krisnaa Жыл бұрын
@@DoddyBicaraInvestasi iya betul pak doddy. Saya dpt tanya ke customer service bibit. saya tanya , : saya sudah memiliki akun rdn bca apakah boleh pakai itu ? Untuk update bibit plus Dijawab : tidak bisa , harus buka rdn bank jago untuk upgrade bibit plus nya.
@pstar7650
@pstar7650 Жыл бұрын
Saya mau beli saham Di bibit tapi kok notifnya pembelian “tidak dapat diproses karena melebihi trading balance”maksudnya apa ya pak??
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi Жыл бұрын
Kemungkinan ada 2: 1. Tidak ada uang di RDN. Kalau mau beli saham, uangnya harus ditransfer dulu ke RDN. 2. Uang di RDN ada, tapi tidak cukup
@pstar7650
@pstar7650 Жыл бұрын
@@DoddyBicaraInvestasi terimakasih atas jawabanya om
@mollucasblue6157
@mollucasblue6157 Жыл бұрын
Kalo sudah pake stockbit apakah masih perlu bibit lagi? Atau sebaiknya pake aplikasi yg mana?
@rizkysetyawan4878
@rizkysetyawan4878 Жыл бұрын
Stockbit keknya nyambung ke saham bibit.......jadi kalo udah punya saham di stockbit biasanya di bibit sudah ada....
@shuheu6005
@shuheu6005 9 ай бұрын
Harga beli perlotnya kog bisa dirubah rubah bang? Bagaimsna itu
@DoddyBicaraInvestasi
@DoddyBicaraInvestasi 9 ай бұрын
harga per lot memang berubah ubah setiap menit tergantung transaksi terakhir
Jangan Beli SAHAM BLUECHIP Sebelum Nonton Video Ini
9:20
Doddy Bicara Investasi
Рет қаралды 27 М.
Investasi OBLIGASI FR (Fixed Rate) Dari Nol📈| Beli di Bibit!
13:05
Felicia Putri Tjiasaka
Рет қаралды 224 М.
Why You Should Always Help Others ❤️
00:40
Alan Chikin Chow
Рет қаралды 108 МЛН
Smart Sigma Kid #funny #sigma #comedy
00:19
CRAZY GREAPA
Рет қаралды 8 МЛН
Hidup dari DIVIDEN SAHAM, butuh duit berapa?
19:05
Doddy Bicara Investasi
Рет қаралды 102 М.
Kupas Tuntas OBLIGASI FR di Bibit Plus
13:48
Doddy Bicara Investasi
Рет қаралды 87 М.
Cara Hidup dari RETURN REKSADANA🤑
9:25
Felicia Putri Tjiasaka
Рет қаралды 411 М.
Obligasi FR vs SBN Ritel vs Reksadana (Battle Fixed Income!)
11:59
Doddy Bicara Investasi
Рет қаралды 75 М.
JANGAN MAIN REKSA DANA
17:43
Pandji Pragiwaksono
Рет қаралды 381 М.
APA YANG TERJADI DENGAN SAHAM BANKING??
56:37
The Overpost
Рет қаралды 178 М.
3 Risiko Terbesar Berinvestasi Saham
12:37
Saham dari Nol
Рет қаралды 249 М.
CARA NABUNG SAHAM UNTUK GAJI UMR
10:39
Felicia Putri Tjiasaka
Рет қаралды 349 М.
Why You Should Always Help Others ❤️
00:40
Alan Chikin Chow
Рет қаралды 108 МЛН