Hijab Tidak Wajib?

  Рет қаралды 178,007

Felix Siauw

Felix Siauw

4 жыл бұрын

Hijab Tidak Wajib?
Nggak ada hentinya mereka yang alergi dengan trend Islamisasi berulah, nggak cukup sesat sendiri, lalu mengajak-ajak orang lain agar seperti mereka
Saya sudah bahas dalam banyak tulisan lalu, bahwa kaum anti-Islamisasi ini akan terus-terusan melakukan de-Islamisasi, yang mereka bungkus dengan kata de-radikalisasi
Cara yang paling umum, dengan membenturkan Islam dengan budaya, Islam dengan negara, bagaimana caranya agar trend Islamisasi di Indonesia itu berhenti
Mereka selalu mengangkat narasi, bahwa ketaatan adalah bagian dari arabisasi, radikalisasi, intoleransi, narrow minded, kadal gurun, dan kata-kata menghakimi lainnya
Masih ingat kasus sari konde yang dibandingkan dengan hijab? Pelarangan cadar dan promosi kebaya sebagai pakaian "asli" Indonesia? Itu beberapa contohnya
Mereka yang anti-Islamisasi, bisa jadi justru orang Muslim itu sendiri, lalu mengembangkan pernyataan sesat seperti: tafsir kontekstual, tafsir modern, atau perbedaan pendapat ulama
Padahal ulama, tak pernah berbeda tentang wajibnya hijab, walau mungkin berbeda pandangan tentang seperti apa bentuk hijab, seperti apa batasan detailnya
Mengangkat istilah hijab yang salah dimengerti, yang makna aslinya sebagai "pembatas", juga akal-akalan saja. Istilah bisa bergeser maknanya, yang mereka tolak sebenarnya syariatnya
Lucunya, mengaku Islam tapi menolak aturannya, yang tak sesuai dengan hawa nafsunya dikata "tafsir kuno", "terlalu tekstual". Padahal yang bicara tak punya kualifikasi
Saya sepakat, saya tak berhak menafsir Al-Qur'an, apalagi mereka yang anti-Islamisasi. Siapa paling berhak menafsir Al-Qur'an? Tentu saja yang paling dekat dengan Allah
Dialah Rasulullah, yang mensupervisi para sahabat, yang pada gilirannya mensupervisi tabi'in, yang mensupervisi tabi'ut tabi'in. Mereka paling paham Al-Qur'an
Dan kesemuanya berpendapat hijab itu, kerudung dan jilbab itu adalah wajib. Lalu siapa mereka, mengatakan sebaliknya? Merasa lebih pintar dari generasi terbaik dalam Islam?

Пікірлер: 1 600
@fauzio1920
@fauzio1920 4 жыл бұрын
Yang setuju ustad Felix diundang ke youtube deddy corbuzier like🙏
@pahlevichaneltb5259
@pahlevichaneltb5259 4 жыл бұрын
Hastag #deddy_corbuzier
@dedihariyanto6362
@dedihariyanto6362 4 жыл бұрын
Up ,gmna ngetag nya
@cuzynia5133
@cuzynia5133 4 жыл бұрын
Up setujuuuuuuuu bgtttttttttt👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍
@nngrjnnh
@nngrjnnh 4 жыл бұрын
Up up
@zenzen11224
@zenzen11224 4 жыл бұрын
Up semoga di baca om #dedycorbuzer
@GaskeunMv
@GaskeunMv 4 жыл бұрын
Yang dukung ustad felix di undang deddy Corbuzier like.
@iqbalgandhy7783
@iqbalgandhy7783 4 жыл бұрын
Ngapain ustad felix diundang ke deddy... kebalik bang, harusnya orang yg mencari ilmu itu mendatangi orang yg berilmu. Ceramah itu bukan acara talkshow
@yadululyatv4004
@yadululyatv4004 4 жыл бұрын
mudah mudahan om deddy mau bersilaturahmi Bersama ust. felix
@faizfauzi2399
@faizfauzi2399 4 жыл бұрын
Ya gak Mungkin lah.
@ekowahyudi6979
@ekowahyudi6979 4 жыл бұрын
Buat apa di undang? Msh byk ahli agama yg mumpuni drpd felix
@CitraAnjani
@CitraAnjani 4 жыл бұрын
bisa jadi gak akan diundang, kenapa? krn deddy cmn mau nampilin sesuatu untuk mendukung argumennya bahwa CALON ISTRINYA YG BELUM BERHIJAB, makanya dia menghadirkan orang2 yg mendukung argumennya itu, "ini lho kenapa saya tidak menyuruh calon istriku buat berhijab" kepada orang2 yg mungkin "mendesak" di comment ato dm beliau, km udah islam kenapa calonmu belum berhijab dll :) tapi ini hanya pemikiranku yg liar saja, semoga salah ya :') yahhhh semoga dibukakan hati om deddy corbuzier ma Tuhan sehingga tergerak untuk mengundang ustadz as sunnah (siapapun itu bukan hanya ust felix) di konten podcastnya (aamiin) yahhhh balik lagi hidup itu pilihan iya kan ;)
@hikmahnurhasanah9430
@hikmahnurhasanah9430 4 жыл бұрын
pilihlah ulama / ustadz yg membela agama Allah,, love you Felix siauw , saya melihat ustadz ini terlihat sekali dari wajahnya yg tulus membela agama Allah, membela aturan Allah, meneruskan perjuangan nabi.... semoga felix siauw selalu dalam lindungan Allah.swt ... aminnn
@yugoaprilian116
@yugoaprilian116 4 жыл бұрын
Aamiin Allahuma aamiin
@jeansunaryo
@jeansunaryo 4 жыл бұрын
Ustad sekaligus mantan presiden 4, itu islamnya sekuler/liberal.. istrinya bilang jilbab ga wajib
@haryani2945
@haryani2945 4 жыл бұрын
Aamiin yaa Robbal'alamiin
@yenny1760
@yenny1760 4 жыл бұрын
Aamiin ya Rabb
@hafizimanu
@hafizimanu 4 жыл бұрын
Amiin
@hasansutrisno6244
@hasansutrisno6244 4 жыл бұрын
Mualaf yang cerdas.... Penegak syari'at Islam Penjaga Agama ALLAH MasyaaAllah Tabarakallohu Qodarullah.....
@endangrika7976
@endangrika7976 4 жыл бұрын
MaasyaaAllah ustd yg btl2 penegak syareat Islam.
@nunungnurhasanah2338
@nunungnurhasanah2338 4 жыл бұрын
Istrinya pun aktip dakwah 👍👍👍👍👍
@beresboros1043
@beresboros1043 4 жыл бұрын
kzfaq.info/get/bejne/Z8CaoampurTXZYE.html apakah yg lain islam kafir ????
@adhesajjoe2181
@adhesajjoe2181 4 жыл бұрын
Ya Allah, panjangkanlah usia Ustaz Felix. Dan hadirkanlah lagi tokoh-tokoh publik seperti beliau. Agar kami selalu diingatkan oleh maraknya media yang melawan arus hukum Allah. Karena beliau selalu waspada dan peka. Alhamdulillah, semoga yang sempat ragu gara² podcast itu jadi yakin kembali.
@ninabobo3349
@ninabobo3349 4 жыл бұрын
Mari perkuat keimanan & keislaman kita... agar dijauhkan dari sekulerisme... dari liberalisme... dan isme2 lain yang bertentangan dengan syari'at Allah....
@jeansunaryo
@jeansunaryo 4 жыл бұрын
Salah satunya najwa shihab ama istri gusdur
@hallalachanel9202
@hallalachanel9202 4 жыл бұрын
@@jeansunaryo anda buka kitab fikih syafii kitab al baijuri banyak ulama yg mengatakan hijab tdk wajib
@jeansunaryo
@jeansunaryo 4 жыл бұрын
@@hallalachanel9202 coba anda buka qs: al ahzab ayat 59, anda percaya quran atau kitab fiqih al baijuri?
@hallalachanel9202
@hallalachanel9202 4 жыл бұрын
@@jeansunaryo anda lihat di fikih ada rujukanya al Quran. Yg di tafsiri d pahami oleh ulam ulama salaf solih ilmunya banyak tdk seperti anda. Anda ga bisa apa apa nahwu sorof dan ilmu2 yg lain g jelas langsung memahami al Qur'an??? Hallooooo
@hallalachanel9202
@hallalachanel9202 4 жыл бұрын
@@jeansunaryo lo pikir ulama syafiiyah tdak mempercayai dan memahami alqur an aapa?? Gila gilaa
@sriekarnen5093
@sriekarnen5093 4 жыл бұрын
Saya dulu sekuler dan telaaat banget berhijab, Alhamdulillah masih ada waktu untuk bebenah diri. Ampuni hambaMu ini yaa Robb.....
@Muhammadfaizprawiro
@Muhammadfaizprawiro 4 жыл бұрын
Semua ada fase2nya 😬 tp seberapa lama kita berada di fase itu ya emang hanya diri sendiri yg bisa menjawab.
@ekakurniati1688
@ekakurniati1688 22 күн бұрын
Quran mengajarkan bahwa yang tidak memutuskan menurut apa yang diturunkan Allah adalah KAFIR, ZALIM, FASIK. [5:44] ... Barang siapa yang tidak memutuskan menurut apa yang diturunkan Allah, maka mereka itu adalah orang-orang yang *kafir.* [5:45] ... Barang siapa yang tidak memutuskan menurut apa yang diturunkan Allah, maka mereka itu adalah orang-orang yang *zalim.* [5:47] ... Barang siapa yang tidak memutuskan menurut apa yang diturunkan Allah, maka mereka itu adalah orang-orang yang *fasik.* Apakah kitab-kitab hadits shahih (shahih Bukhari, shahih Muslim, shahih Abu Dawud, dll) itu diturunkan oleh Allah? Jawabnya jelas TIDAK. Kalau ada yang genuinely percaya bahwa kitab-kitab hadits shahih itu diturunkan Allah, please let me know dan kita bisa bahas lebih detil. [6:114] Maka patutkah aku mencari hakim selain daripada Allah, padahal Dialah yang telah menurunkan kitab kepadamu dengan terperinci? Orang-orang yang telah Kami datangkan kitab kepada mereka, mereka mengetahui bahwa ini diturunkan dari Tuhanmu dengan sebenarnya. Maka janganlah kamu sekali-kali termasuk orang yang ragu-ragu. Sumber hukum Islam hanyalah Quran. Bagi yang masih menjawab pertanyaan di 6:114 dengan jawaban “PATUT”, kalian sudah tahu sendiri bagaimana kesudahan orang-orang seperti kalian di akhirat nanti. Padahal menyatakan sesuatu wajib haruslah berdasarkan apa yang diturunkan Allah dan Al-Qur'an tidak pernah mengatakan jilbab itu wajib. Yang harus diikuti itu firman Allah. Mahzab, fatwa ulama bahkan Rasulullah sekalipun jika bertolak belakang dengan firman Allah maka hukumnya tertolak ( tapi mustahil Rasulullah bertentangan dengan Allah ). Hai Nabi, katakanlah kepada isteri-isterimu, anak-anak perempuanmu dan isteri-isteri orang mukmin: *"Hendaklah* mereka mengulurkan jilbabnya ke seluruh tubuh mereka". Yang demikian itu supaya mereka lebih mudah untuk dikenal, karena itu mereka tidak di ganggu. Dan Allah adalah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang. "Hendaklah" = saran / rekomendasi. Yang namanya saran boleh dilakukan boleh tidak ( Sunnah ). Terang benderang seperti matahari di siang bolong. Jangan kamu paksa merubahnya jadi wajib. Boleh saja mengambil rujukan pada hadits atau imam 4 mahzab selama itu tidak bertentangan dengan Al-Qur'an. Kalau bertentangan maka otomatis tertolak. Buat penyeru-penyeru khilafah, setelah mengetahui bahwa apa yang kalian perjuangkan ternyata kekafiran, kezaliman, dan kefasikan maka segeralah bertobat. [16:104] Sesungguhnya orang-orang yang tidak beriman kepada ayat-ayat allah, allah tidak akan memberi petunjuk kepada mereka dan bagi mereka azab yang pedih.
@yoursecretadmirer7313
@yoursecretadmirer7313 4 жыл бұрын
Dulu saya adalah org yg ragu ttg kewajiban berhijab. Sempat ada pikiran "saya aja baca al quran blm bener, shalat masih bolong2, ngapain sok berhijab agar terlihat alim" (mohon maaf) dan lain sebagainya. Dan saya merasa ada yg mendukung pemikiran saya ini, walau sebagian besar mengatakan hijab tdk ada sangkut paut dgn hal demikian, yaitu hijab = wajib. Tetapi semakin dewasa saya makin tersadar, apakah memang orang memakai hijab untuk terlihat alim? Apakah orang yang memakai hijab pasti tidak akan berbuat salah? Ternyata jawabannya tidak. Kemudian awal akhirnya skrg saya memakai hijab, sebagai org awam saya berpikir : tidak ada satupun yg berpendapat berhijab itu dosa. Maka, tidak ada kerugian apabila saya berhijab terlepas sebenarnya hijab wajib atau tidak. Tetapi alhamdulillah, setelah pakai saya merasakan esensi mengapa hijab diwajibkan. Hal yg paling saya rasakan adalah saya merasa jauh lebih dihormati lawan jenis stlh berhijab. Kemudian secara otomatis diri saya pun jadi "malu" untuk berbuat yg tidak semestinya karena hijab saya. Saya pun merasa menjadi versi yg lebih baik setelah berhijab, walau tentu hingga saat ini masih penuh kekurangan. . Saya juga ga tau intinya apa haha, tapi maksudnya bagi saya kewajiban berhijab adalah sesuatu yg sangat bisa diterima oleh akal pikiran manusia, dari segi manapun.
@supriyantiyanti2561
@supriyantiyanti2561 4 жыл бұрын
Hijab hukumnya wajib , karena Allah sendiri yg merintah , ada dlm Alquran , bukan agar kelihatan alim
@yoursecretadmirer7313
@yoursecretadmirer7313 4 жыл бұрын
@@supriyantiyanti2561 betul bgt mbaa, tp dulu sempat ada pikiran seperti itu walau sbnrnya tau hijab itu wajib😔
@Muhammadfaizprawiro
@Muhammadfaizprawiro 4 жыл бұрын
Semoga istiqomah
@CS-xd9oj
@CS-xd9oj 4 жыл бұрын
Anisa Hasibuan adalah contohnya. Pemilik “First Travel” yang berhijab ini telah membohongi jemaah umroh yang menggunakan jasa perjalanannya. Dia tidak memberangkatkan mereka. Jadi sudah jelas hijab tidak menjamin perbuatan seseorang suci. Dengan demikian, kesucian hidup jauh lebih penting daripada hijab. Sebab hanya orang suci yang masuk sorga.
@yoursecretadmirer7313
@yoursecretadmirer7313 4 жыл бұрын
@@CS-xd9oj saya blm tahu banyak sih kak, tp kalau menurut saya hijab dan kesucian spt yg kaka mksd memang hal berbeda yg tdk selalu bisa disangkutpautkan & keduanya merupakan perintah Allah SWT yg harus kita taati:) jd keduanya penting, tdk ada yg lebih penting atau tidak lebih penting
@lilikpenimaharani4382
@lilikpenimaharani4382 4 жыл бұрын
Alhamdulillah, semoga yang nyinyir terus tentang Islam nonton video iniii, kerennn bangettt masya Allah Barrakallohu fikum ustadz❤
@princessvera7295
@princessvera7295 4 жыл бұрын
saya tidak berhijab dan saya sadar saya telah melakukan dosa karena tidak taat pada perintah hijab, tapi saya tidak berani mengatakan bahwa hijab adalah tidak wajib ataupun budaya arab. doakan saya agar segera bisa berhijab ya sahabat.
@FelixSiauw1453
@FelixSiauw1453 4 жыл бұрын
insyaAllah, semoga dimudahkan 😁😁😁
@artyavega8918
@artyavega8918 4 жыл бұрын
@@FelixSiauw1453 Aamiin yaa allah ya rabball alamin.....sy jg baru berhijab klu kluar rmh mohon doa nya jg ustad mg bs hijab syari dan istiqomah till jannah.
@princessvera7295
@princessvera7295 4 жыл бұрын
@@FelixSiauw1453 Amiin Ya Allah
@rumahterapimadani7759
@rumahterapimadani7759 4 жыл бұрын
Yahdikumullohu ukhty
@andimargo2089
@andimargo2089 4 жыл бұрын
@@rumahterapimadani7759 semoga selalu istiqomah dlm jiwa dan akal dlm berpikir untuk beriman dan bertaqwa.
@theand3709
@theand3709 4 жыл бұрын
Allah SWT berfirman: وَقُلْ لِّـلْمُؤْمِنٰتِ يَغْضُضْنَ مِنْ اَبْصَا رِهِنَّ وَيَحْفَظْنَ فُرُوْجَهُنَّ وَلَا يُبْدِيْنَ زِيْنَتَهُنَّ اِلَّا مَا ظَهَرَ مِنْهَا وَلْيَـضْرِبْنَ بِخُمُرِهِنَّ عَلٰى جُيُوْبِهِنَّ ۖ وَلَا يُبْدِيْنَ زِيْنَتَهُنَّ اِلَّا لِبُعُوْلَتِهِنَّ اَوْ اٰبَآئِهِنَّ اَوْ اٰبَآءِ بُعُوْلَتِهِنَّ اَوْ اَبْنَآئِهِنَّ اَوْ اَبْنَآءِ بُعُوْلَتِهِنَّ اَوْ اِخْوَا نِهِنَّ اَوْ بَنِيْۤ اِخْوَا نِهِنَّ اَوْ بَنِيْۤ اَخَوٰتِهِنَّ اَوْ نِسَآئِهِنَّ اَوْ مَا مَلَـكَتْ اَيْمَا نُهُنَّ اَوِ التّٰبِعِيْنَ غَيْرِ اُولِى الْاِ رْبَةِ مِنَ الرِّجَا لِ اَوِ الطِّفْلِ الَّذِيْنَ لَمْ يَظْهَرُوْا عَلٰى عَوْرٰتِ النِّسَآءِ ۖ وَلَا يَضْرِبْنَ بِاَ رْجُلِهِنَّ لِيُـعْلَمَ مَا يُخْفِيْنَ مِنْ زِيْنَتِهِنَّ ۗ وَتُوْبُوْۤا اِلَى اللّٰهِ جَمِيْعًا اَيُّهَ الْمُؤْمِنُوْنَ لَعَلَّكُمْ تُفْلِحُوْنَ "Dan katakanlah kepada para perempuan yang beriman, agar mereka menjaga pandangannya, dan memelihara kemaluannya, dan janganlah menampakkan perhiasannya (auratnya), kecuali yang (biasa) terlihat. Dan hendaklah mereka menutupkan kain kerudung ke dadanya, dan janganlah menampakkan perhiasannya (auratnya), kecuali kepada suami mereka, atau ayah mereka, atau ayah suami mereka, atau putra-putra mereka, atau putra-putra suami mereka, atau saudara-saudara laki-laki mereka, atau putra-putra saudara laki-laki mereka, atau putra-putra saudara perempuan mereka, atau para perempuan (sesama Islam) mereka, atau hamba sahaya yang mereka miliki, atau para pelayan laki-laki (tua) yang tidak mempunyai keinginan (terhadap perempuan), atau anak-anak yang belum mengerti tentang aurat perempuan. Dan janganlah mereka mengentakkan kakinya agar diketahui perhiasan yang mereka sembunyikan. Dan bertobatlah kamu semua kepada Allah, wahai orang-orang yang beriman, agar kamu beruntung." (QS. An-Nur 24: Ayat 31) * Via Al-Qur'an Indonesia quran-id.com
@sitifatimah-uu7yp
@sitifatimah-uu7yp 4 жыл бұрын
MasyaAllah .... penjelasan ustdz selalu dn selalu tepat pada masalah, sesuai porsinya. Harusnya tdk ada yg tersinggung dgn penjelasan beliau. Barokallah ustdz ... semoga senantiasa istiqomah
@LIMADIMENSISTUDIO
@LIMADIMENSISTUDIO 4 жыл бұрын
KELEBIHAN U. FELIX SIAUW TIAP PERKATAAN SANGAT JELAS LUGAS DAN JERNIH, KALO ADA UCAPANNYA YANG JANGGAL AKAN SANGAT KETAHUAN JANGGALNYA. KALO PERKATAANNYA BENAR MAKA MEMANCING SAYA UNTUK MENCARI KEBENARANNYA, APAKAH YG DI UCAPKAN BENAR ATAU TIDAK, ADA RASA PENGGUGAH UNTUK MENCARI TAHU SETIAP PERKATAANNYA. MASYAALLOH CERDASNYA.
@cahbagoes6227
@cahbagoes6227 4 жыл бұрын
Karena yg d katakan adalah keyakinan dalam hati... ☺️
@ardopdoplang973
@ardopdoplang973 4 жыл бұрын
Jualan buku ko
@nurulfarida9693
@nurulfarida9693 4 жыл бұрын
sependapat 👍
@erdidongkal5709
@erdidongkal5709 4 жыл бұрын
Kalau hanya ber'ilmu Ibliz lebih tinggi ilmunya dari manusia. Orang berilmu belum tentu beradab (akhlak) karena Ilmunya gak bemanpaat. Sedangkan orang beradab pasti Ilmunya lebih bermanpaat walaupun sedikit ilmunya, Sehingga mampu mengatarkan menjadi orang yang beradab.
@salwahusna2487
@salwahusna2487 3 жыл бұрын
@@erdidongkal5709 tapi kenyataannya ustad Felix itu beradab.
@auliaa1360
@auliaa1360 4 жыл бұрын
setiap iman lagi turun aku nonton channel ustadz felix hehehe makasih banyak ustadz channel nya bermanfaat dan mudah dimengerti
@soomya5716
@soomya5716 3 жыл бұрын
semoga istiqamah ya mba irene
@jauharajadidtalib7401
@jauharajadidtalib7401 4 жыл бұрын
Masyaallah tabarakallah ustadz. Semoga menjadi jawaban bagi kita semua. Yg dibingungkan lapak sebelah
@mashadibm1146
@mashadibm1146 4 жыл бұрын
Saya kagum pafa ustadz Felix ketulus / keiklasannya pada Allah. Semoga Allah SWT melindungi ustadz dan keluarganya dari segala musibah.
@DitoOfficio
@DitoOfficio 4 жыл бұрын
Kiamat sudah semakin dekat.. umat Islam didorong utk menjauhi Al.Quran (yg kelak dihapus oleh Allah) dg slogan2 anti arabisasi, radikalisme, dlsb.. Inilah saatnya allah subhanallahu wa taala *menyaring* mana hambanya yg akan diselamatkam dan sebsliknya pd hari k8amat nanti..
@indramulyono2676
@indramulyono2676 4 жыл бұрын
Masih jauh mas.. itu terjadi setelah munculnya imam mahdi. Maaf jika yang ku smpaikan salah
@unialbargi3543
@unialbargi3543 4 жыл бұрын
@@indramulyono2676 rosul pernah bilang tanda2 kiamat adalah setelah kelahiranku. Kiamat itu makin hari makin deket bang.
@indramulyono2676
@indramulyono2676 4 жыл бұрын
@@unialbargi3543 Iya, yang anda maksud benar. 😁. Tpi maksud dari komentar ku terhadap kalimat di atas (diangkatnya Al-Quran dari bumi "dihapus") itu setelah turunnya imam mahdi, dan telah selesai nya seluruh perang. Jadi sudah tidak ada lagi yang namanya perang tetapi ahklak dll, pun telah merosot, dan Al-Qur'an di hapus dari muka bumi, makannya umat akhir jaman, adalah seburuk"nya umat. Disitulah pada akhirnya matahari terbit dari barat. Setidaknya itu yang aku tahu. Jika ada kekeliruan mohon disampaikan, karena saling membagi ilmu agama terhada sesama muslim ada berkahnya juga.
@mcumam6588
@mcumam6588 4 жыл бұрын
Kita di indonesia ikuti saja yg sudah ada gk usah aneh aneh mau ngikuti arab, ya jangan di indonesia orng mas felix aja gk ngikutin aeab gitu gk pake sorban gk pakek jubah
@rizkydianiza4094
@rizkydianiza4094 4 жыл бұрын
Barakallah ustadz, penjelasannya mudah dipahami, semoga yang sudah berhijab pun istiqomah dan bisa memahami kaidah-kaidah islam 🙏
@alyzza1165
@alyzza1165 4 жыл бұрын
Masya Allah... 😇 Content yang seperti ini yang seharusnya trending No. 1
@siafkarchannel8202
@siafkarchannel8202 4 жыл бұрын
Barakallah Ustadz Felix Siaw, teruslah berjuang, Allah akan melindungi oranv2 yg menolong agaman Allah..
@derajat1557
@derajat1557 4 жыл бұрын
Lha ini yg saya suka dri ustad felix, penjelasan masuk akal mudah di cernaa ..lanjutkan ustad....
@kiranaalfatih5618
@kiranaalfatih5618 4 жыл бұрын
Saya juga terkejut Dngn Salah satu Video yg membahas Tntng Hijab .. Hukum Allah yg Sudah di Wajibkan Itu Adalah Haq Dan tak bisa Di tawar .. Apalagi Hnya Untuk Memaklumi Adat Budaya .. Masalah Yg tak mau Melaksanakan Perintah Itu Urusan Individu tapi Jngn perpendapat Sendiri Tntang Hukum yg Sudah Jelas ... Ngenes .. Akhirnya Ada Video tnggapan Ini Alhamdulillah .. Smoga Allah Selalu Menjaga Ulama2 Kita ,Aamiin
@yanahmadahmad6989
@yanahmadahmad6989 4 жыл бұрын
Amiiinnn
@fi4nYosep
@fi4nYosep 4 жыл бұрын
Ini chanel yang bilang hijab tidak wajib kzfaq.info/get/bejne/ecqlatals5alYKc.html
@sunanmonang2360
@sunanmonang2360 4 жыл бұрын
KIRANA AL FATIH jaman nabi nggak ada yang pakai hijab belum ada pabrik kain bro kok wajib siapa yang mewajibkan apakah hijab itu ukuran iman. Iman itu ada di dalam qolbu bukan di hijab sorban
@wineshawin0143
@wineshawin0143 4 жыл бұрын
AMIIN ALLOH HUMA AMIIN...
@abdijamal6038
@abdijamal6038 4 жыл бұрын
@@fi4nYosep Masha Allah,baca sejarah gih:)
@hapinesssinna1622
@hapinesssinna1622 4 жыл бұрын
Masya Allah, selalu suka dengan penjelasan yang detail bagaimana memahami suatu masalah dari ustadz Felix Siauw. Semoga Allah merahmatimu
@haliimamuchtar3396
@haliimamuchtar3396 4 жыл бұрын
MasyaAllah ustadz, penjelasan ini yg paling ditunggu, stelah liat pnjlasan yg lucu dr sebelah yg merasa paling paham ttg mnafsirkan al quran.. Semoga sehat sllu ustad andalanku.. Smoga sllu meluruskan ssuatu yg kurang pas ssuai syariat. Penjelasan yg masuk akal, jelas dan cerdas spti ini masih ada yg dislike..
@noviyantifatimah4353
@noviyantifatimah4353 4 жыл бұрын
Siapa mba yg mengeluarkan penjelasan nyeleneh it?
@haliimamuchtar3396
@haliimamuchtar3396 4 жыл бұрын
@@noviyantifatimah4353 liat podcastnya om dady corbuser nnti pasti liat ..
@noviyantifatimah4353
@noviyantifatimah4353 4 жыл бұрын
@@haliimamuchtar3396 oh ya ya mbak sy td liat duh astagfirullah ya ibu yg st itu
@haliimamuchtar3396
@haliimamuchtar3396 4 жыл бұрын
@@noviyantifatimah4353 iya pak.. Doakn saja org² spti mereka
@zuhrotunnikmah5995
@zuhrotunnikmah5995 4 жыл бұрын
Mbk, ustad Felix jg andalan d idolaku yg selalu sy tunggu2 ceramahx
@digitalempire8970
@digitalempire8970 4 жыл бұрын
MasyaaAĺlah... Semangat turus dalam membela agama Allah ust.. Semoga Allah senantiasa menjauhkn ust dn keluarga dari keburukan dn Allah selalu dekatkan ust dn keluarga kepada kebaikan..aamiin
@sundabugis452
@sundabugis452 4 жыл бұрын
Barakallah ustadz Felix Siau semoga Allah sll melindungi dan menjaga ustadz dan keluarga... Jazakallahu khairan melalui Fp ustadz sy sadar untuk berhijab dan meninggalkan cinta belum halal..... Semoga Allah mengistiqamahkan sy smp akhir hayat....
@thahirah88
@thahirah88 4 жыл бұрын
Jazaakumullahu khoir... Semoga ustadz Felix senantiasa dilindungi oleh Allahu Muhaimin, dan semoga Allah menghentikan makar para pembenci pengemban dakwah Islam dan menghinakan mreka, Aamiin Allahumma aamiin
@amateurchan2494
@amateurchan2494 4 жыл бұрын
Alhamdulillah ada sanggahan langsung. Mudahan ustadz lain menyusul biar ada pencegahan agar paham yg 'itu' tidak menyebar
@luckyday9069
@luckyday9069 4 жыл бұрын
org cerdas org yg bisa berfikir positif,apa itu wajib dan apa itu kewajiban.
@NiNi-sc4he
@NiNi-sc4he 2 жыл бұрын
Orang2 munafik mareka hanya berpegang pada budaya kemusyrikan kesenahan dunia ini lah fitnah ahir zaman nabi muhammad swa jauh2 hari sdh memberi peringatan pegang lah kuat2 aqidah kita jangan sampai tergelincir ikut2an merela kejurang neraka zahanam aujubillahi minzalik
@risqiyusti4602
@risqiyusti4602 4 жыл бұрын
Semoga Allah sll memberikan kebaikan kpd ust Felix dan ust kami yg lain, yg sll memberikan nasehatt dan penjelasan yg benar kpd kami..
@miftahulhamdi4130
@miftahulhamdi4130 4 жыл бұрын
Mari sama2 kita share video ini di koment konten yg meresahkan itu, biyar di baca sama yg punya konten. Lagian beliau saudara kita.
@julkiplijelebexs1006
@julkiplijelebexs1006 4 жыл бұрын
semoga ngenerasi-ngenerasi muda muslim/ah, mahir menjadi ustad & ustadzah ahli ayat qouliah dan ayat kauniah. Aamiin
@zuhrotunnikmah5995
@zuhrotunnikmah5995 4 жыл бұрын
Masyaallah, sy kagum sm Antum ustad, cerdas d mencerdaskan umat, smg Allah izinkn ana bertemu , menghadiri kajian secara langsung, Aamiin , Barokallahu fiikum👍👍👍
@muhammadsyarif1562
@muhammadsyarif1562 4 жыл бұрын
SubhanAllah semoga ustadz disehatkan terus dan dikuatkan imannya aminnn
@ludfianabelly7324
@ludfianabelly7324 4 жыл бұрын
MasyaAllah ..ustad penjelasannya sangat realistis dan langsung nancep dihati..semoga sehat selalu ustad...
@maytetta9215
@maytetta9215 4 жыл бұрын
Semoga umat Islam terutama muslimah, tidak berpegang pd pendapat atau pemahaman ibu itu. Alhamdulilah... terimakasih sdh buat video ini. Semoga sehat selalu ustadz, dan senantiasa mendapat perlindungan serta limpahan berkah dari Allah SWT... aamiin..
@avengersmuslimchannel
@avengersmuslimchannel 4 жыл бұрын
Alhamdulillah semoga ust Felix sehat, Makin sukses, Mulia,berkah, barokah dan Mendpat Rizki Yang melimpah, penuh, dan Banyak ...... Aamiin Ya Allah ....
@malarusmalah9563
@malarusmalah9563 4 жыл бұрын
MasyaAllah, semangat ustad, semoga ustadz dlm lindungan Allah SWT, dan mudah2an saya lebih istikomah, amin....
@yessiyesica4893
@yessiyesica4893 4 жыл бұрын
MasyaAlloh aku beli buku ustadz yg yuk berhijab. Saya udah nonton youtubr artis sebelah yg bahas hijab tidak wajib, tapi isinya hanya logika da n keinginan pribadi itu narasumber. Ya Alloh ngeri kali youtube orang sebelah
@knisa4606
@knisa4606 4 жыл бұрын
Mungkin karena pacarnya ga pakai kerudung kali ya, makanya cari pembelaan #ups
@sawitaalatbantudengar5303
@sawitaalatbantudengar5303 4 жыл бұрын
Subhanallah...sangat jelas, rinci, logis. Barakallah
@Viewmewww
@Viewmewww 4 жыл бұрын
Bismillah semangatt dijalan yang benar Ustadz 👍👍👍👍👍
@al-asrvipwater3380
@al-asrvipwater3380 4 жыл бұрын
LANJUTKAN TERUS USTADZ, MEMPERJUANGKAN ISLAM KAFAH, JANGAN TAKUT DAN SEDIH, ALLAH BERSAMA ORANG-ORANG YANG TAKWA DAN BERBUAT KEBAIKAN
@srikandiisyana1761
@srikandiisyana1761 4 жыл бұрын
Masha Allah tabbarakallah. Penjelasan yang sangat mudah di fahami . Semoga Allah memberikan kesehatan PD antum ustadz
@nurasiah3615
@nurasiah3615 4 жыл бұрын
Setuju ustadz. Makin kesini makin nampaklah para munafikun". Mrk dtg dari org islam tapi sgt enggan menerapkan syariat islam. Jgn krn mrk ga mau pake jilbab lantas ngajak" org utk spt mrk dg mengatakan klw jilbab itu ga wajib. Klw mau maksiat ya sendiri aja jgn ngajak", fitnah akhir zaman 😂😂😂🤦🏻🤦🏻🤦🏻
@jumat9236
@jumat9236 4 жыл бұрын
dan lucunya ´MENGHINA´ syariat agama yang dianut nya sendiri, lah gimana sih wkwk
@theofical4803
@theofical4803 4 жыл бұрын
Siip mbaaa
@humayrh_
@humayrh_ 4 жыл бұрын
@@jumat9236 kocak emang 😂
@Simple.art.channel
@Simple.art.channel 5 ай бұрын
BETULL WASPADALAH di akhir zaman banyak orng berilmu, pinter cerdas tapi diam2 menyesatkan.. perkataan dan kecerdasannya mampu menggoyahkan iman serta akidah seseorang sehingga membuat orang yakin dengan perkataannya.. 3 golongan di dunia ini, Kafir beriman munafik manusi munafik jauh lebih bahaya dari kafir itu sendiri..
@iinajah8466
@iinajah8466 4 жыл бұрын
asli sy sedih banget dgn komentar2 dri mereka yg pro bu sinta nuriyah, mereka mengatakan ust. felix ilmunya dpt di google lah, dll. semoga ust felix tetap istiqomah di jln Allah
@stangseher5268
@stangseher5268 4 жыл бұрын
Itu sinta nuriah dapat ilmu halusinasi
@unialbargi3543
@unialbargi3543 4 жыл бұрын
@@stangseher5268 ilmu halu dari bisikan setan🤣
@dimaspramadi2761
@dimaspramadi2761 4 жыл бұрын
semangat dakwahnya. walaupun di hujat di bicarain yang macam-macam tetap semangat menegakkan dan menyampaikan apa yang benar dan meluruskan yang salah.....
@NiNi-sc4he
@NiNi-sc4he 2 жыл бұрын
Jangan takut pa ustazd meyuarakan kebenaran nabi pun mareka cela apa lagi kita manusia biasa.. banyak ustazd abal2 asbun tak takut dosa s
@R2H_Story
@R2H_Story 4 жыл бұрын
Para ustadz.. kyai.. habib.. semua alim ulama tidak pernah bosan utk terus dan terus selalu mengingatkan kaum muslim agar mentaati perintah Allah SWT dan menjauhi segala larangan Allah SWT yg berdasarkan kepada Al quran dan hadist. Semoga guru2 kita senantiasa dilindungi Allah SWT utk terus berdakwah dan terus saling mengingatkan dlm kebaikan. Aamiin.. Aamiin..
@ekamerry1297
@ekamerry1297 4 жыл бұрын
Cerdas ,smart 👌👍😊 teruskan berbagi ya ustadz 😇Masya'allah
@ridhoakbarfirmansyahputra7900
@ridhoakbarfirmansyahputra7900 4 жыл бұрын
Masya'Allah Terimakasih Ustadz penjelasanya Semoga Ustadz selalu dlm lindungaNYA Aamiin
@merynofrianti4076
@merynofrianti4076 4 жыл бұрын
Alhamdulillah tabarakallah aq suka ust22 yg radikal yg kayak gini...sehat selalu ust.felix Siauw...
@MuftiRizaMFT
@MuftiRizaMFT 4 жыл бұрын
Barakallah fiikum,, smg beliau diberi keberkahan usia.. senantiasa diberikan kekuatan.. InshaAllah
@mizuuxrynnhiat2471
@mizuuxrynnhiat2471 4 жыл бұрын
Masya Alloh.. jazakallohu khoiron katsiron tadz.. mdh2an Alloh SWT senantisa melindungi, merahmati dan memberi kekuatan kepada Kita sekalian untuk istiqomah di jalan Alloh SWT.. aamiin Ya Alloh Ya Mujiib
@alvifadhollah
@alvifadhollah 4 жыл бұрын
Kenapa Om Deddy gak ngundang Ust. Felix ke podcast nya ya? Pdahl dia bs belajar banyak dr ustadz felix krn sesama mualaf
@amateurchan2494
@amateurchan2494 4 жыл бұрын
Sesama Tionghoa lagi, pasti ada kedekatan budaya Yee kan
@Muhammadfaizprawiro
@Muhammadfaizprawiro 4 жыл бұрын
Karena ya berhasil memualafkan bukan ustad felix jd pandanganya bersebrangan, coba yg memualafkan koh stive pasti hasilnya beda lg. Kan kita tergantung siapa teman2 dekat kita. Bahkan nanti di akhirat dahulu ada sohib, berantem masalah akhirat. Ada yg temenya sedikit tp bertakwa selamat.
@liecengsui7617
@liecengsui7617 4 жыл бұрын
Cok cook... Pengen ngguyu aq ndelok polah polah kon kuwi... Dulur sak agomo wae mbok lok'ke... Ndaniyo dulur seng bedo agomo.... 🤣🤣🤣
@nurcholishambali
@nurcholishambali 4 жыл бұрын
UFS udah pernah nongol di Hitam Putih pas Deddy blm mualaf. Dan deddy kalah "cerdas"
@fresiyohana1787
@fresiyohana1787 4 жыл бұрын
@@nurcholishambali cerdas kok jadi tolak ukur? Mau cerdas kayak apa juga gak bakal laku di hadapan allah swt , yg laku ya akhlakmu ,
@srianah5032
@srianah5032 4 жыл бұрын
Mantap ustadz felix..Hijab itu wajib... smoga ustadz sllu dalam lindungan ALLAH...
@nurhastinnindyaningrum6128
@nurhastinnindyaningrum6128 4 жыл бұрын
Wa'allaikumsalaam ustadz Felix,🙏
@nunungnurhasanah2338
@nunungnurhasanah2338 4 жыл бұрын
Wa'alaikum salam. Lamjutkan dakwah mu pak felix, Aallaahuakbar. Udah pernah sy hadir lgsung denger ceramah pak felix di mesjid Alumni IPB Bogor. Manstabbbbbbb 👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍
@AYESHA-vk2uz
@AYESHA-vk2uz 4 жыл бұрын
Waduh! Menarik ini judulnya. Waiting for this ᬘᬶᬦ᭄ᬢᬭᭀᬲᬸᬮᬸᬯ᭄ᬯᭀᬄᬰᭀᬮᭁᬯᭀᬳᬸᬅᬮᬿᬳᬶᬯᬲ᭄ᬲᬮᬫ᭄
@SeribuLangkah
@SeribuLangkah 4 жыл бұрын
Penasaran sama isinya, ntar ta share juga supaya banyak yg belajar. 👍
@hasmiati7566
@hasmiati7566 4 жыл бұрын
Jazakallah khayr atas penjelasannya yang sangat jelas dan mudah di cerna, barakallahufik ustadz
@ashmaadvan8035
@ashmaadvan8035 3 жыл бұрын
Assalamualaikum.... Beruntung bgt sy bs mendengarkan ceramah ustad, sebgai org yg br mengenal islam (mualaf).
@amorapratama9062
@amorapratama9062 4 жыл бұрын
Alhamdulillah masih ada rasa marah dan sedih ketika saya mendengar pendapat ngawur ibu itu... Dan Alhamdulillah saya masih bisa menahan hawa nafsu untuk berkomentar kasar.
@fajarratna3372
@fajarratna3372 4 жыл бұрын
@Agatha Yossm istrinya Gusdur
@payunghujan1758
@payunghujan1758 4 жыл бұрын
Yang penting gak uaah komeb yang enggak2 di video yg itu... jangan kaya yg lain komen.. bawa2 ayat2.. biar apa sih? Justru dia malah risih .. orang liberal udah punya pemahaman sendiri.. jadi wajarin..
@suwartayuddinpande3732
@suwartayuddinpande3732 4 жыл бұрын
payung hujan tetep saja yang namanya kemungkaran harus diubah sesuai kemampuan kita..
@AhmadRifai-jp6mt
@AhmadRifai-jp6mt 4 жыл бұрын
Wajar toh,,gus dur itu liberal,,pantaslah istri & anaknya ngomong hijab tidak wajib...
@ariyanti6833
@ariyanti6833 4 жыл бұрын
Lanjutkan ustad
@haunaapriliamumtahanah637
@haunaapriliamumtahanah637 4 жыл бұрын
Jazakallah Khairan Katsir, Ustadz atas penjelasannya🍃
@endarijiwandini9169
@endarijiwandini9169 4 жыл бұрын
Suka banget penjelasan ustadz. Aku liat video girlband, perempuan 2 muda itu nari2 pake rok mini, yang nonton laki2 semua tanpa sadar menetes air mata aku. Gak tau kenapa aku sedih. Aku seperti ngelihat cewek2 remaja itu sedang menzolimi dirinya sendiri. Sebelumnya aku gak pernah begitu. Mungkin karna aku dah cukup lama pakai hijab dan aku membandingkan bagaimana hidup dulu sebelum dan sesudah pakai hijab jadi aku baru ngerasa mana hidup yang lebih benar.
@melia-xn7tb
@melia-xn7tb 4 жыл бұрын
penjelasan ini baguss bangeet dan mudah dipahami. kalo ngerasa kepanjangan, mau hemat waktu & mau tetep nonton sampai abis, coba speed videonya cepetin. kanan bawah: setting- playback speed. silahkan mencoba. 👍
@setiawangondrong4869
@setiawangondrong4869 4 жыл бұрын
Sangat sangat setuju dengan ustadz ☝☝☝ semoga Allah selalu melindungi pak ustadz.
@mohammadalatebe9424
@mohammadalatebe9424 4 жыл бұрын
Ulama siapa saja kalau nggak berlandaskan Quran dan sunnah atau hadist Rosululloh harus kita tinggal kan
@bangmedol7057
@bangmedol7057 4 жыл бұрын
Ijmad dan qiyasnya mas gimana
@adhesajjoe2181
@adhesajjoe2181 4 жыл бұрын
setuju
@mcumam6588
@mcumam6588 4 жыл бұрын
Terus kalo di mekah dulu mau sholat jum'at naik onta anda juga mau naik onta, kek rosulullah, rosulullah juga gk pakek hp anda juga gk pake hp
@ummifatonah6146
@ummifatonah6146 3 жыл бұрын
Kayak si quraish shihab sama anaknya
@yadululyatv4004
@yadululyatv4004 4 жыл бұрын
semoga di berikan ke berkahan dan keselamatan untuk guru kita
@bangsamsamsam9491
@bangsamsamsam9491 4 жыл бұрын
Kalau tidak mau berhijab silahka saja buat pribadinya saja dan keluarganya saja jangan berpedapat berhijab tidak wajib buat muslimah.yang setuju like
@l_y9_73
@l_y9_73 4 жыл бұрын
Masyaallah.. tabarakallah... ustadz..👍🏻
@takazafatin4243
@takazafatin4243 4 жыл бұрын
Cakep tad, terus bicara karena orang fasik sudah mulai bicara. Dan jelas sekali. Kita tunggu Alloh apa yg akan lakukan, ayoo istifar banyak banyak tak berbatas.
@risafdiannursanto992
@risafdiannursanto992 4 жыл бұрын
Ya Allah semoga umat muslim sedunia di diberikan petunjuk agar selamat lahir bathin dunia dan akhirat dijauhkan dari kesesatan dan penyesatan ... Amin..
@zulharnidewi1453
@zulharnidewi1453 4 жыл бұрын
Ya allah berilah hidayah buat yg blm berhijab atau blm berkerudung
@ismahfj302
@ismahfj302 4 жыл бұрын
MaasyaAllah... Memang ya opini yang mendangkalkan umat jangan dibiarkan tersebar dengan lama. Harus segera ditanggapi dengan opini yang mencerdaskan umat.
@jeansunaryo
@jeansunaryo 4 жыл бұрын
Mendangkal kan umat dgn berjubah "mempertahankan budaya indonesia dari budaya arab"
@jeansunaryo
@jeansunaryo 4 жыл бұрын
@Afi Syaifuddin coba liat aja postingan denny siregar, dia ga bilang agama islam kok tapi kebudayaan arab yg mewabah, nah makanya mereka pgn mempertahankan budaya indonesia dari cadar
@CS-xd9oj
@CS-xd9oj 4 жыл бұрын
Anisa Hasibuan adalah contohnya. Pemilik “First Travel” yang berhijab ini telah membohongi jemaah umroh yang menggunakan jasa perjalanannya. Dia tidak memberangkatkan mereka. Jadi sudah jelas hijab tidak menjamin perbuatan seseorang suci. Dengan demikian, kesucian hidup jauh lebih penting daripada hijab. Sebab hanya orang suci yang masuk sorga.
@masbudi2669
@masbudi2669 4 жыл бұрын
@@jeansunaryo cadar bukan budaya tong, itu da landasan syariatnya. Kalo emang bicara budaya, yg berbau western knpa ga pernah di kritisi? Valentine, pacaran, rokok
@jeansunaryo
@jeansunaryo 4 жыл бұрын
@@masbudi2669 ya skrg gini aja, cadar itu wajib apa ga wajib?
@saqifahbanisaidah3242
@saqifahbanisaidah3242 4 жыл бұрын
Masha allah, semangat dakwah ustadz , semoga makin bnyak yg tercerahkan aamiin
@NiNi-sc4he
@NiNi-sc4he 2 жыл бұрын
Semoga ustazd2 yg lurus makin banyak mmberikan pencerahan Pilihlah ulama yg di benci orang kafir dan munafik yg ingin mengubah hukum2 dalam kitab alqur.an dan sunnah radulullah saw
@achmadsyahid1392
@achmadsyahid1392 4 жыл бұрын
Thanks ustad Felix ada pembahasan tentang ini..karena sekarang ini sudah banyak orang pakai jilbab..( karyawati kios2 diglodok banyak pakai jilbab walaupun bos mereka Tionghoa ) agar mereka gak ragu untuk terus memakai jilbabnya.
@gigiholistik3760
@gigiholistik3760 4 жыл бұрын
Terus semangat ustadz. Apa yg sudah diwajibkan oleh Allah. Maka kita sebagai hamba-Nya hanya bisa "kami mendengar dan kami taat"
@ambarbahagia4273
@ambarbahagia4273 3 жыл бұрын
saya juga seorang muslimah, tpi saya juga belom berhijab, tpi saya tau bgt itu wajib bagi saya, dan saya berniat setelah kontrak saya habis akan mengenakan hijab yg syar'i. doakan saya ustad agar supaya saya dibukakan hati agar disegerakan memakai hijab yg sesuai syariat.
@GazwahBadr
@GazwahBadr 4 жыл бұрын
Jazakallahu khair ustadz smoga Allah jaga slalu antum
@kikyamalia6916
@kikyamalia6916 4 жыл бұрын
Mudah2an ustadha nuriyah sinta.memohon ampun pd.ALLAH.atas kesalahan ucapan yg telah dilontarkan kepublik.dan mudah2hidayah ALLAH menyertai ustadha nuriyah sinta wahid.amiin.
@windawinda4520
@windawinda4520 4 жыл бұрын
penjelasan yang cerdas.. 🙏
@muhamadrofik9162
@muhamadrofik9162 4 жыл бұрын
Insa Allah berkah ustad Felix Siauw.. LW si Lukman hakim itu ora yg jauh ilmu agama nya di banding ustad Felix Siauw.. jadi gak usah takut ustadz Felix Siauw Allah SWT selalu melindungi ustad.
@okahbarokah955
@okahbarokah955 4 жыл бұрын
subkhanaallah dakwa yang mudah di mengerti, allahuakbar semoga istiqomah
@yuniasih440
@yuniasih440 4 жыл бұрын
Ass wb subkhanaallah dakwah yh mudah dipahami .saya senang mendengar dakwah Ustad Felix Sau apalagi mengajar ke siswa .apa yg ustad sampaikan saya sampaikan pada siswa disekolah ini dari bu Yuni Rokan hilir
@yuniasih440
@yuniasih440 4 жыл бұрын
Ass wb undanglah Bang Dedy Courbusyer Ustad Felix Sau tentang hijab bahi musliamah ini .Krarena penjelasannya bisa dipahami agar bermanfaat bagi umat Islam pada umumnya .dari Bu Yuni Roksn Hilir Riau
@antonfebriansyah1069
@antonfebriansyah1069 4 жыл бұрын
Alhamdulillah... Ada respon dari ust felix ..... Barakallah tadz... Semoga bu Sinta dan anaknya menonton ini .... Bang DC harus undang nih UFS, biar berimbang ...
@loveulama7284
@loveulama7284 4 жыл бұрын
Sperti vlog dedy mewawancarai istri dan anak gusdur, liat komen2 disana kalau ada yg komen bilang hijab wajib dan dituliskn pula dalilnya. Pasti yg lain menuduhnya panitia surga. Intinya mreka gk mau mnerima knyataan wajibnya hijab krna gk sesuai dgn style mreka.
@AgusPrabowo224
@AgusPrabowo224 4 жыл бұрын
Sombong masuknya itu. Kan dah dijelasin kalo islam itu ada aturan2. Nah aturan2 itu bisa ada 2 pilihan, dilakukan atau di tinggalkan. Dan hukum2 yg bilang begitu juga datang dari ALlah langsung dijelasin dalam quran dan hadist.. kalo ada yg menafikan padahal sumbernya udh jelas artinya dia menafikan juga syariat Allah.
@Muhammadfaizprawiro
@Muhammadfaizprawiro 4 жыл бұрын
Sedih bgt liat kolom komentarnya 😔 semoga yg berdakwah meluruskan di sana amal ibadahnya diterima
@aminsetiawan9758
@aminsetiawan9758 4 жыл бұрын
Namanya juga orang liberal..
@melynoor9661
@melynoor9661 4 жыл бұрын
Mereka liberal gaiis,, makanya jgn heran mreka sholat jalan tp mabok.mabokan jg jalan Mreka itu menentang syariat islam yg jelas2 dlm al qur'an sdh tertulis
@welvaartact4973
@welvaartact4973 4 жыл бұрын
Mau pake dalil apa pun,menjelaskan pada orang fasik tu susah
@agustinapetrus-4866
@agustinapetrus-4866 4 жыл бұрын
Big fan of ust. felix.. love u ust. ❤️
@suatiyah3311
@suatiyah3311 4 жыл бұрын
Ustadv semoga sehat selalu dan panjang umur dan rejeki berlimpah.
@tazkiyatunnufus7155
@tazkiyatunnufus7155 4 жыл бұрын
SubhaanAllah walhamdulillah..tabaarokAllah ustadz..smg sht terus🤲🤲🤲
@euisernisuryani7013
@euisernisuryani7013 4 жыл бұрын
Alhamdulillah banjaran kab bandung hadir semoga nak felix sehat dan kita semua patuh, paham, melaksanakan perintahNya aamiin
@elvierasuzwanny7493
@elvierasuzwanny7493 Жыл бұрын
Semoga ustadz Felix sehat dan panjang umur selalu memberikan ilmunya kepada semua umat di dunia ini
@mietata6546
@mietata6546 4 жыл бұрын
Alhamdulillah saya udah sadar akan hijab itu wajib sekitar 2 tahun yang lalu, walaupun telat semoga Allah mengampuni keterlambatan saya . Yang bikin mental down emang justru komentar orang disekitar saya yang mereka belum paham tentang hijab, dan membandingkan hijab dengan perilaku pemakainya 😔
@syefrinaldi-2299
@syefrinaldi-2299 4 жыл бұрын
KH ahmad dahlan 30 tahun yang lalu sudah pernah berkata.... allah akan menjamin islam akan terus ada di dunia ini sampai kiamat...tetapi allah tidak menjamin islam ini bahkan ada terus di indonesia
@mutiara5813
@mutiara5813 4 жыл бұрын
🤔🤔🤔🤔🤔
@adierachannel2277
@adierachannel2277 4 жыл бұрын
Gak jelas loe
@azefinasty7794
@azefinasty7794 4 жыл бұрын
Waspada sekuler dan liberalisme sdh menjamur di mana2. Lindungi dan bekali anak cucu kita dg akidah serta ilmu agama yg lurus.🤲🤲🤲
@eduuu93
@eduuu93 4 жыл бұрын
Masyaa Allah ustadz Felix semoga selalu dalam lindungan Allah.. aamiin
@umilhanivifirdaus2769
@umilhanivifirdaus2769 4 жыл бұрын
MaasyaAllah ustadz @felixsiauw ,saya speechless, jazakallahkhair ustadz ☺️😎
@fiakumala629
@fiakumala629 4 жыл бұрын
Penjelasan yang sangat masuk akal, ringan dan bisa langsung paham semoga ibu2 yang di podcasts om dedy di beri hidayah
@nuruljannah688
@nuruljannah688 4 жыл бұрын
Masyaallah...semoga kita semua senantiasa memdptkan perlindungan oleh Allah swt....
@duniamewarnai2774
@duniamewarnai2774 4 жыл бұрын
Kaum mereka menggunakan kata" simpatis seperti HAM, toleransi, belum mendapat hidayah,nasionalisme,adat budaya, dll. Memframing islam bertentangan dengan semua itu.
@widyadana2754
@widyadana2754 4 жыл бұрын
semoga Beliau di beri kesehatan dan berlmpah Rahmat dan keberkahan sngat di nanti kehadiran nya dan pemikiran2 cemerlang Beliau
@roslinaasjanti823
@roslinaasjanti823 4 жыл бұрын
Masyaa Allah.... Jazaakallahu khairan.. Semoga Allah me Rahmati Ust Felix...
@adzkaweragati8595
@adzkaweragati8595 4 жыл бұрын
Mantaaap seorang istri kiayi anak kiayi tidak mewaji kan hijab Ustad felik ketika sholat apakah mereka nga pake muknah mengapa sholat di tutup aurat nya kenapa nga pake peci tau sarung mannntaaappp ustad 👍👍👍🤗🤗seeehat terus ustad semoga ALLOH SWT sellalu melindungi ustad ku amiin
@kroposman2302
@kroposman2302 4 жыл бұрын
Mereka ingin terlihat open-minded padahal sebenarnya mereka itu *western-minded* . Kiblat ideologi mereka cuma berasal dari amerika dan eropa.
@Bogen01
@Bogen01 4 жыл бұрын
Yg mana kebanyakan mereka berkiblat dari kelamin dan nafsu wkwk
@jumat9236
@jumat9236 4 жыл бұрын
intinya pengen bebassss kaya di amrik, nah diindo masih banyak ulama yang meluruskan, makanya benci pisan sama islam dan ulama yang gak ´sesuai´ sama mereka.
@bramantyoprahoro7284
@bramantyoprahoro7284 4 жыл бұрын
Ironisnya orang Barat yg liberal sekalipun tidak mempermasalahkan tetangga Muslim mereka yg berjenggot dan bercadar. Padahal bule super liberal itu biasa mabuk di rumah dan bar. Kaum liberal Indonesia itu masih pemula kadar liberalnya...
@kroposman2302
@kroposman2302 4 жыл бұрын
Jujur saya lebih maklum klo yang bilang 'hijab dan cadar itu mengekang' dari nonmuslim. Yang bikin geram cuma mereka yang mengaku muslim tapi anti syariah. Naudzubillah...
@serbakuliner9778
@serbakuliner9778 4 жыл бұрын
mereka kebakaran ketika ada ust yg sangat cerdas dalm mnyampaikan syariat islam . 😊
Mau Jadi Orang Kaya
43:36
Felix Siauw
Рет қаралды 438 М.
Tidak Ada Kata Wajib Berhijab Untuk Wanita Dalam Al-Quran - Ustadz Adi Hidayat
15:42
World’s Deadliest Obstacle Course!
28:25
MrBeast
Рет қаралды 143 МЛН
Survival skills: A great idea with duct tape #survival #lifehacks #camping
00:27
Osman Kalyoncu Sonu Üzücü Saddest Videos Dream Engine 170 #shorts
00:27
Talk 6 Yuk Berhijab! Hijab Syar'i, Khimar & Jilbab
29:53
Felix Siauw
Рет қаралды 18 М.
Ini Penghambat Terbesar Kemajuanmu!
3:33:41
Success Before 30
Рет қаралды 16 М.
Cara Melawan Godaan Nafsu Syahwat (ust.Felix Siauw)
4:06
Semangat Dakwah
Рет қаралды 25 М.
A Muslim Man Enters a Church - They Laughed
39:53
Sabeel Ahmed
Рет қаралды 280 М.
Talk 5 Yuk Berhijab! Konsep Kecantikan Menurut Siapa?
29:25
Felix Siauw
Рет қаралды 16 М.
KH Tengku Zulkarnaen Berbicara Tentang Ust  Felix dan Ust  Abdul Somad
8:26
Az-Zikra Media
Рет қаралды 1,4 МЛН
Pandanganku Tentang Yesus Kristus
27:07
Felix Siauw
Рет қаралды 941 М.
VISI & MISI KESANTRIAN | Ustadz Ahmad Sabiq, Lc.
3:14:25
AKSI - AlfurqonKreasi
Рет қаралды 622
World’s Deadliest Obstacle Course!
28:25
MrBeast
Рет қаралды 143 МЛН