Ibadah Haji/Umrah Lancar, Haid Teratur‼️

  Рет қаралды 19,264

doktertono

doktertono

2 ай бұрын

[Episode ini ditujukan khusus untuk sejawat dokter, tenaga kesehatan dan profesional di bidang kesehatan lainnya]
Assalamualaikum, Sahabat doktertono! Bagi para muslimah yang akan menunaikan ibadah haji atau umrah, mungkin ada kekhawatiran mengenai siklus haid yang bisa mengganggu kelancaran ibadah. Tenang, di video kali ini bersama Dokter Dian Tjahyadi, SpOG akan membahas tuntas tentang cara aman dan efektif untuk menunda haid selama di Tanah Suci. Simak penjelasan lengkapnya dan jangan lupa bagikan video ini kepada sahabat dan keluarga yang membutuhkan.
Episode podcast ini dapat terlaksana atas dukungan PT Novell Pharmacutical Laboratories yang memiliki produk Novenyl, obat yang mengandung Nomegestrol acetate dan berfungsi untuk beberapa kondisi kesehatan wanita, terutama yang berkaitan dengan hormon progesteron dan siklus menstruasi.
Follow me on
Instagram : @doktertono
E-mail : doktertono@gmail.com
Disclaimer: Semua konten yang terkait dengan kanal KZfaq ini termasuk: video, live stream, teks, gambar, audio, atau format lain dibuat untuk tujuan informasi serta edukasi saja.
Informasi yang diberikan tidak dimaksudkan untuk memberikan saran medis, mendiagnosis kondisi medis apa pun, tidak untuk memberikan rekomendasi pengobatan penyakit apa pun. Penonton/pembaca memiliki tanggung jawab untuk berkonsultasi dengan dokter atau tenaga kesehatan yang memiliki kualifikasi, terutama sebelum memulai pengobatan apa pun baik yang diresepkan, dijual bebas (Over-the-Counter), produk nutrisi/suplemen, atau pengobatan komplementer/intregratif terkait yang disebutkan dalam konten ini.
Informasi dikumpulkan dan dibagikan dari sumber atau literasi yang dapat dipertanggung jawabkan; Namun, Prof. Dr. Tono Djuwantono, dr., Sp.OG, SubSp.FER, M.Kes. dan semua pihak yang terkait dengan kanal KZfaq ini tidak bertanggung jawab atas kesalahan atau kelalaian dalam pemberitaan maupun penjelasan. Individu termasuk mereka yang sedang berada dalam perawatan kami, tidak diperbolehkan untuk menggunakan informasi, sumber daya, atau alat yang terkandung di dalamnya untuk mendiagnosis diri sendiri atau mengobati sendiri kondisi yang berhubungan dengan kesehatan.
#doktertono #endometriosis #salamreproduksisehat #tonodjuwantono #infertilitas #bayitabung #bandung #merdekabelajar #unpad #fakultaskedokteranunpad #fkuprshs #kampusmerdeka #rshs #hajidananumrah #kesehatanwanita #menundahaid #tipshaji #kesehatanhaji #persiapanhaji #wanitahaji #haidwanita #sikushaid #dokterkandungan #tanyadokter

Пікірлер: 16
@NurmalitaSari-qr3bc
@NurmalitaSari-qr3bc 2 ай бұрын
Jazakumulloh khair🙏
@rahmahhafsah2355
@rahmahhafsah2355 2 ай бұрын
dokter2 kesayangan, berkah ilmunya dok 🥰🙏
@solehaleha4773
@solehaleha4773 2 ай бұрын
Terimakasih banyak dok semoga dokter sehat dllu dan berkah aamiinn
@Yayafiyayayaya
@Yayafiyayayaya Ай бұрын
Terima kasih dokter, sangat bermanfaat, karna saya sdh minum pil KB sejak hari pertama berhenti haid, tp 10 hari kemudian malah flek ga berhenti2. Ternyata bukan darah haid.
@dikypriyanto2410
@dikypriyanto2410 2 ай бұрын
Sukses terus pak dokterrr😊
@Ziranon
@Ziranon 2 ай бұрын
Bagaiman dengan org yg haid nya tidak teratur ?? Jd tdk tau kapan dtgnya dok ?
@aangridwanofficial
@aangridwanofficial 2 ай бұрын
Sehat dan sukses selalu pak Dokter
@TiniHidaya
@TiniHidaya Ай бұрын
Dok bln September tgl 19 rencana berangkat umroh,usia 48pramenopos haid lancar,darah lebih banyak dari sebelumnya KB IUD,non hormonal
@santyidham7337
@santyidham7337 2 ай бұрын
Maaf prof sy dari sulawesi klo mau konsul sama dokter gmn caranya ya
@yesyahpjt5348
@yesyahpjt5348 9 күн бұрын
obat apa yg harus diminum baru suci dari haid
@Misrotun2019
@Misrotun2019 2 ай бұрын
Pak dokter sya punya Gula dan KB iud apa boleh minum obat penunda haid kalau boleh obat nya apa dok
@solehaleha4773
@solehaleha4773 2 ай бұрын
Dok bertanya sy rutin tiap bln haid setiap tgl 14 kami dan anak gadis insyaallah berangkat haji tgl 3 juni harusnya kpn sy minum obat penindasan haid tersebut mks
@UmiYati-he6ki
@UmiYati-he6ki Ай бұрын
Prakteknya di RS mana dokter dian
@sariapriliamaapriliama7674
@sariapriliamaapriliama7674 2 ай бұрын
Waktu saya umroh di kasih obat nya novenyl katanya generasi 4
@palupimartanti6019
@palupimartanti6019 2 ай бұрын
Klo aku insyaallah gampang,klo puasa gak haid
@sabrinaoppo5500
@sabrinaoppo5500 21 күн бұрын
Dokterinta no hp nya mana tau mau konsul
Bagaimanakah Cara Atur Haid Untuk Ibadah Umroh dan Haji?
33:18
Dokter UNAIR TV
Рет қаралды 1,5 М.
Little girl's dream of a giant teddy bear is about to come true #shorts
00:32
A clash of kindness and indifference #shorts
00:17
Fabiosa Best Lifehacks
Рет қаралды 112 МЛН
THEY made a RAINBOW M&M 🤩😳 LeoNata family #shorts
00:49
LeoNata Family
Рет қаралды 43 МЛН
SALAH PARENTING BIKIN ANAK BERULAH?!!
40:12
The Sungkars
Рет қаралды 58 М.
Naik Haji Nggak Usah Minum Obat Penunda Haid?! (Review Real Story)
14:47
NASEHAT KETIKA BERADA DI TANAH SUCI | Manasik Haji PT. Chairul Umam Addauli, Jambi 3.4.2022
53:33
Infertilitas Faktor PRIA: Memahami Kelainan Sperma❗️
41:31
doktertono
Рет қаралды 23 М.
#MIRACLEBABY : BAYI LAHIR SELAMAT SETELAH...
54:17
doktertono
Рет қаралды 5 М.
YAKIN GINJALMU BAIK-BAIK SAJA? Perhatikan pencegahannya di sini.
28:22
Hamil Cantik Tanpa Drama Skincare‼️
49:45
doktertono
Рет қаралды 4,1 М.
Little girl's dream of a giant teddy bear is about to come true #shorts
00:32