Allah Menyebut Diri-Nya "Kami", Apakah Allah Lebih dari Satu?! Dr. Zakir Naik Nigeria 2023

  Рет қаралды 628,663

Islam Akan Menang

Islam Akan Menang

3 ай бұрын

Dalam lanjutan tanya jawab Dr. Zakir Naik di Nigeria 2023. Seorang Kristen bertanya pada Dr. Zakir Naik, Kenapa Allah menyebut dirinya "Kami" dalam Al-Quran? Apakah Allah lebih dari satu? Sebutkan kata Tauhid dalam Al-Quran!
Thanks to : ‪@BelievingBeingsUncut‬
Subscribe for more : ‪@islamakanmenang‬

Пікірлер: 1 400
@esdeath8117
@esdeath8117 3 ай бұрын
Orng yang bertanya menanyakan : sebutkan 1 ayat di qur' an yang menyebutkan kata "tauhid" sedangkan tauhid sendiri berasal dari masdar " وحد - يوحد - توحيداً"(wahada -yahidu - tauhiidan"kata tauhiidan mrpkan Masdar /sinonim dari kata wahada ) yang artinya mengesankan / mengesakan sesuatu apabila ia menjadikan sesuatu tersebut menjadi satu ,dan kata wahada Tlh di sebutkan di dlm surah Al ikhlas ayat pertama"kul huallahu " Ahad" ,/Ahad merupakan kata lain dari wahada ,dgn kata lain itu berarti menunjukkan kata tauhid ,karena memang kata tauhid sendiri berasal dari kata "wahada "وحد=التوحيد , (liat kitab tauhid muyassar )pentingnya berilmu sblm berdebat, barakallah Dr Zakir naik semoga Allah meridhoi mu dan menjagamu
@NeptuneGaming2023
@NeptuneGaming2023 3 ай бұрын
orang itu ga ngerti dan ngeyel. maksud dia itu ada ga di Al-Quran benar2 tulisan "tauhid". dia mah masa bodo dengan artinya (bahkan ga tau artinya). mau ngebales debat tp ga berilmu ya itu jadinya.
@afznov7302
@afznov7302 3 ай бұрын
Dr Zakir Naik faham dengan cara dakwah sebagaimana surat An Nahl 125
@daniiam4047
@daniiam4047 3 ай бұрын
Biarlah dia ngeyel pak zakir .. Walau giginya sdh putih tapi masih tertutup keitemannya 😅,, semoga kita semua mendapat ampunan Allah
@WellPled-oy8gn
@WellPled-oy8gn 3 ай бұрын
Intinya we " Kami " logika dasarnys ratu inggris menggunakan kata we " kami " karena ratu adalah jabatan sementara pribadinya berganti-ganti saat pergantian yang disebabkan oleh usia atau kematian. Kok ragu saya dengan tauhit Islam ya 😂😂
@esdeath8117
@esdeath8117 3 ай бұрын
@@WellPled-oy8gn kau ragu gr ² kau kurang mendalami,kau cuman melihat dasarnya saja ,yang di jelaskan oleh Dr Zakir naik itu kurang lebih versi singkatnya ,dan itu pun g ada kaitannya dgn kaedah tauhid Islam Krn pada dasarnya tauhid Islam itu menjelaskan tentang keesann Allah dan sifat ² nya serta larangan ² dlm Agama Islam ,adapun pertanyaan tentang "we " / kamu itu masuk dalam pertanyaan bahasa arab ,itu adalah pertanyaan kaedah bahasa arab (nahwu sorof ) kata " kami " dalam BHS arab itu memiliki makna yg berbeda ,jika anda ingin tahu maka pelajari kaedah BHS arab Krn BHS arab berbeda dgn BHS inggris,maka saya tegas kan lagi sblm anda ceplas ceplos hendak nya berilmu karena ini bukan tempat orng tolol goblok seperti anda.
@andrimordoko487
@andrimordoko487 3 ай бұрын
Sejak aku liat KZfaq dr. Zakir Naik , sekitar tahun 2018 . hidupku kembali ke arah yg lebih baik. Dan sampai sekarang banyak mendapatkan ilmu ilmu keislaman. Dan semoga berkah 🤲🤲🤲
@user-of1lu8rp7e
@user-of1lu8rp7e 3 ай бұрын
Ini juga hidayah utk anda.. smoga anda jadi insan yg kamil.. Aamiin
@ettyekowaty5309
@ettyekowaty5309 3 ай бұрын
Amin yra
@mbahbangatgundul7906
@mbahbangatgundul7906 3 ай бұрын
Aamiin Ya Rabbal Al-Amin
@sjsndjzjsjs
@sjsndjzjsjs 3 ай бұрын
Anda hanya terdoktrin oleh apa yg anda awalnya senangi...kalau anda mau buka pikiran untuk berani berfikir logika , justru semua akan meragukan . Siap tidak saya kasi pertanyaan ? Saya yakin sekali anda tidak akan bisa jawab , bahkan itu dirahasiakan oleh imam" anda
@user-of1lu8rp7e
@user-of1lu8rp7e 3 ай бұрын
Islam bukanlah agama logika atau filsafat... Firman Allah dalam AI Qur'an terjwablah semua keraguan manusia dgn catatan harus belajar Al Qur'an benar dan Ustadz yg mendampinginya agar tdk sesat dalam memahaminya
@RudiSetiadiRudi-sg1mw
@RudiSetiadiRudi-sg1mw 2 ай бұрын
Bahkan pada saat penciptaan diri kita pun Allah menggunakan kata kami, karena Allah mengikut sertakan rahim seorang ibu dengan perantaraan seorang ayah, Bahkan pada saat turun hujan pun, Allah menggunakan kata kami, karena Allah mengikut sertakan malaikat untuk menurunkan hujan sesuai dengan perintah nya (Allah)❤❤❤❤ Begitulah orang-orang kafir mencari-cari kesalahan untuk melakukan pembenaran walaupun satu kata, tujuannya untuk membenarkan doktrin trinitas Tritunggal 3 adalah 1, serta melakukan pembenaran terhadap patung patung berhala mereka didalam tempat peribadatan mereka.
@nicholascasanova3469
@nicholascasanova3469 2 ай бұрын
Kami Artinya Jamak.... Lbh dari 1
@Nfaef
@Nfaef 2 ай бұрын
​@@nicholascasanova3469tolong dicermati lagi, ada kalimat " mengikut sertakan " kalo minus pake kacamata
@Nfaef
@Nfaef 2 ай бұрын
Ini yang katanya Indonesia emas 2045, memahami kalimat aja nggak bisa
@Goodjob-ed4dy
@Goodjob-ed4dy 2 ай бұрын
Penjelasan anda sdh sangat tepat, kata kami dalam perspektif ilmu makrifatullah sendiri bahwa Allah mewujud dalam segala tempat, waktu maupun segala ciptaanNya, dimana meskipun seluruhnya bersifat jamak (byk/luas) hakekatnya adalah Esa (satu) kehendak, satu wujud, satu bentuk, satu esensi yaitu Allah (Tuhan) sendiri.
@gagahkusumadinatha9745
@gagahkusumadinatha9745 2 ай бұрын
Jadi allah tidak maha besar, ti di menunjukkan ke aku an nya
@endang3555
@endang3555 3 ай бұрын
Dlm Bahasa Arab ada yg namanamya isim a'dhom kata ganti nahnu (kami) yg tdk seldlu berarti jamak/banyak tp bisa berarti a'dhom artinya kata ganti tunggsl utk sesuatu yg agung. Yg belajar ilmu nahwu pasti paham.Yg tanya jelas gk bakal ngerti isim a"dhom.
@zeusputrapetir-jn7ty
@zeusputrapetir-jn7ty 3 ай бұрын
Maksud dr Zakir, memberi contoh sederhana dengan lebih di lebarkan ke cakupan yg lebih luas meliputi kerajaan2 di negara lain. Perumpamaan yg masuk akal karena emang Royal Family menggunakan kata ganti aku jadi Kami
@jamesj.j.6327
@jamesj.j.6327 3 ай бұрын
Mirip sama royal plural yang di jelaskan dr . Zakir ya ... Baru tau ane om
@Dul929
@Dul929 3 ай бұрын
Katanya Tuhan tidak bisa disamakan dan atau disetarakan dengan ciptaanya ya kan? Penjelasan putus asa kah ? Ada kata Aku yg bisa dipakai bila mau menujukan sigular , kalau manusia menggunakan kata kami untuk kata ganti saya dalam semisal ada yg kasih contoh royal family (contoh lucu sih tapi oke lah ). Itu masih katakanlah bisa diterima ,dalam pemakluman , dalam arti kata ada manusia2 sejajar derjat ,kelompok yg sama , sekeluarag dst .TAPi ....... Tuhan tidak seperti itu kan ? Atau ada kesejajaran Tuhan dengan ...........( isinya titik2 sementara tidak penting karna terjadi pluralitas biar bagai manapun, bukan begitu ? )
@roxys1710
@roxys1710 3 ай бұрын
​@@Dul929dia udh jelaskan kata "kami" ga selalu digunakan untuk banyak individual,jdi jika suatu entitas menggunakan kata "kami" untuk dirinya sendiri pasti dia memiliki kehendak/bisa melakukan sesuatu yg berhubungan dengan kekuasaan dan kekuatan yg lebih tinggi dibandingkan suatu kelompok yg melakukan hal itu
@Dul929
@Dul929 3 ай бұрын
@@roxys1710😦 kami = 1 ? Allah satu satunya = kami ?
@izahahmad5793
@izahahmad5793 3 ай бұрын
Al-Qur'an memakai kata kami. Al-Qur'an adalah universal jadi semuanya mencangkup/ada. Al-Qur'an menggunakan kata kami(banyak) contoh kami yang menberi rezeki dll, itu dilihat/difahami dari arah universal datangnya rezeki, Allah pemberi rezeki, bisa dengan langsung dan melalui perantaraan mahluk nya(malaikat,ayah/ibu yang mencari nafkah/seorang boss dll) inilah maksud kata kami namun semuanya bersumber dari Allah (tauhid).
@gagahkusumadinatha9745
@gagahkusumadinatha9745 2 ай бұрын
Memang nya di arab tidak mengenal kata aku ya ? Sedangkan kata kami menjelaskan lebih dr satu, bukan tunggal jon, urusan sumber rezeki datang nya dari mana, itu urusan tuhan, klo memang tuhan tidak menggerakkan rejeki, ya rejeki itu tidak akan datang.
@user-xz6re4zb7l
@user-xz6re4zb7l Ай бұрын
Kalau begitu kebapa muslim selama ini ngotot bilabg ALLAH itu Esa , artinya cuma satu , kok sekarang ngaku kata kami , ?
@moodana9132
@moodana9132 Ай бұрын
Mengapa memakai kata "kami"?. Lihat ulang vidionya. ​@@user-xz6re4zb7l
@MorDocx_29
@MorDocx_29 Ай бұрын
​@@user-xz6re4zb7l Allah memang Esa karena Allah itu Al-Ahad, penggunaan kata "kami" dalam Al-Qur'an itu juga melambangkan kebesaran Allah, contohnya di surah At-Tin ayat 4, yg dmna disitu disebutkan "kami telah menciptakan manusia dengan sebaik-baiknya" penggunaan kata "kami" itu adalah karena Allah sebagai Al-Khaliq, Al-Bari, Al-Musawwir, dan Al-Muhyi dalam penciptaan Manusia Sedangkan penggunaan kata aku contohnya pada Al-Baqarah ayat 30 terdapat firman Allah yg berbunyi "Sungguh, Aku mengetahui apa yang tidak kamu ketahui" menggunakan kata "aku" karena Allah sebagai Al-'Aliim Itu saja penjelasan dari saya
@riswanciwan1380
@riswanciwan1380 Ай бұрын
​@@gagahkusumadinatha9745knpa jauh² di arab qm bertnya soal kata aku,.. di indonesia aja,knp persiden jika mengumumkan sesuatu knpa pke kata "kami" knpa bukan kata "aku" .contoh: utak para pelaku terorisme kami bertindak tegas utk mmrintahkn agar tembk di tempat.. 😅 msalhnya ada pada qm bukan pada org arab krn qm gak ngerti bahasa,😅..
@rohidahida4567
@rohidahida4567 3 ай бұрын
Ya Allah…Terimakasih sudah menurunkan Dr dzakir ke bumi ini Alhamdulillah 🤲🏻🥰
@ruben7haloho867
@ruben7haloho867 3 ай бұрын
Tunjukkan satu ayat pernyataan allah swt di alquran secara langsung...😅😅😅😅
@adhigeva
@adhigeva 3 ай бұрын
Cari di Quran tidak ada Ayat nya​@@ruben7haloho867. Semua kata malaikat jibril. Bagaimana kita percaya itu malaikat dari Allah.😅😅
@gihimgumis7604
@gihimgumis7604 2 ай бұрын
Zakir naik hanya menjawab melalui perbandaharan kata bahasa dunia, sepatut nya jawaban mesti diambil dari petikan alquran itu sendiri, ternyata zakir naik hanya pandai beri alasan yang tak sesuai , dia hanya pandai berdalih sahaja hahahaajaa
@arifhafhafizy4435
@arifhafhafizy4435 9 күн бұрын
@@gihimgumis7604 bahasa daripada alquran itu sendiri telah diturunkan dalam bahasa arab yang mana merupakan bahasa dunia dan juga setelahnya. Bahkan Dr.zakir itu sendiri telah mengambil ayat didalam alquran itu sendiri surah al ikhlas ayat 1.Beliau hanya sekadar menjawab soalan dan menyampaikan kebenaran. Semoga bermanfaat ya
@belaislamtauhid8198
@belaislamtauhid8198 3 ай бұрын
Tujuan nya bkn untuk mencari kebenaran... Tp ingin menjatuhkan dr.zakir naik... Tp dia gk mampu
@yantisumbayak8136
@yantisumbayak8136 3 ай бұрын
Segala macam carapun dia untuk menjatuhkan dr zakir naik,paling yg ada menanggung malu krn dr zakir naik itu sepertinya manusia pilihan,ilmu apa saja yg ditanyak ada sama dia.jd jngn pura² bertanya ingin tau kebenaran ternyata niatmu lain ingin memplesetkan
@ariaone1338
@ariaone1338 Ай бұрын
​@@yantisumbayak8136karena dia merasa paling benar sedangkan orang lain salah....SDH jelas jelas kami adalah jamak bukan tunggal....bukan menjatuhkan karena memang begitu pengertiannya.
@Ghost99ik
@Ghost99ik Ай бұрын
Jika tantangan ia lebih sulit justru itu akan menambah ilmu sang Zakir
@joeleviackerman4124
@joeleviackerman4124 3 ай бұрын
Assalamualaikum, jom kita berselawat ke atas baginda nabi Muhammad SAW " Allahumma Solli ‘Ala Muhammadin Wa ‘Ala Aali Muhammad "
@havingfun5602
@havingfun5602 3 ай бұрын
Seketika aku tercengang & merinding.. Saat mengetahui ternyata al-quran telah membahas trinitas.. masya Allah
@khamalshariff725
@khamalshariff725 3 ай бұрын
Bukti Akurat bhawa Al Quran emang Kitab Asli Firman2 Tuhan...Nikmat yg mana mahu di Ragui lg? Surah Ar-Rahman..Al Quran jelas hanya utk yg mempunyai Akal Sihat dn cerdas aja..Yg tolol dn Botol bakalan gk fahami ayat2 Suci Al Quran itu..
@combofive8171
@combofive8171 3 ай бұрын
Baru tau lu😀 belajar bro belajar
@zabuzaanime1796
@zabuzaanime1796 3 ай бұрын
​@@combofive8171 bro dh blajar? 😂😂😂
@ettyekowaty5309
@ettyekowaty5309 3 ай бұрын
Bener banget Bro,Qur an sudah membahas tt trinitas . Coba buka Surah An Nisa ayat 171. Bisa dilihat terjemahannya. Tdk ada kata TERLAMBAT unt belajar menambah wawasan keimanan agar tdk terjebak dlm iman yg salah. Semoga istikomah dlm iman islam. Amin
@rhzddx
@rhzddx 3 ай бұрын
sebab itulah Nabi Muhammad Saw telah sabda,yang Al-Quran ini bukan untuk umat islam sahaja,tapi seluruh manusia kerna,Al-Quran firman Allah yang diwahyukan untuk KekasihNya iaitu Nabi Muhammad Saw,pelajari lah Al-Quran dengan sungguh,pasti anda akan fahami isi setiap ayat di dalam Al-Quran.
@ndwmptr4070
@ndwmptr4070 Ай бұрын
Semoga Allah selalu melindungi dr. zakir, beliau adalah salah satu cahaya islam paling berpengaruh di zaman sekarang, aamiin.
@agusfaw5231
@agusfaw5231 3 ай бұрын
Alhamdulillah..terima ksh bnyk ya Allah..atas segala nikmat dan hidayah petunjuknya
@Trashkvlt
@Trashkvlt 3 ай бұрын
Sebenarnya kalo niat nya pengen tau kenapa tentang perkara "kami dan aku" Itu udah banyak yang bahas di youtube yg berbahasa indonesia juga,dan sangat mudah dipahami oleh nalar, salahsatu nya KZfaq ustd. Adi hidayat dan rabanians juga sudah membahas perkara ini. Namun ya kalo niat nya pengen "menuduh", jawaban se jelas apapun bakal sulit diterima dan sampe kapanpun bakal ngeyel.
@rizkijohn
@rizkijohn 3 ай бұрын
niat dia emang menyerang dengan pertanyaan...jelas pas pertanyaan tauhid.
@mohdshahadan4783
@mohdshahadan4783 2 ай бұрын
​@@back_again7560kata. Pak pendeta cukup imani aja. 😂
@alifaandcallistachannel3322
@alifaandcallistachannel3322 2 ай бұрын
Serius ngeselin tu orang. Klo aq yg jawab kayaknya enakan jawab pake tangan, biar ngerti dia
@zaharahbintiharunzaharah5960
@zaharahbintiharunzaharah5960 3 ай бұрын
Al-Quran penutup kalam melindungi melengkapi semua manusia ambillah fahamilah penutup kalam Allah dengan kasih dan sayang, fahamilah surat, pesan dari pencipta kepada manusia..
@gihimgumis7604
@gihimgumis7604 2 ай бұрын
Injil yg di ajarkan oleh yesus ialah kitab yang melengkapkan kitab taurat, dan dalam kitab injil yesus berfirman:" aku lah jalan dan kebenaran , tiada seorang pun yang dapat datang ke syorga tanpa melalui aku". Erti nya hanya satu jalan untuk kesyorga tiada yang lain kerna yesus berfirman "aku lah jalan untuk kesyorga" yesus tidak mengatakan kami, berarti hanya yesus sahaja ada keselamatan bagi manusia....
@zaharahbintiharunzaharah5960
@zaharahbintiharunzaharah5960 2 ай бұрын
@@gihimgumis7604 Al-Quran itu diri kamu.. memahamilah bacalah RAKAM dalam bahasa Melayu Inggeris dll dengarlah berkali kali dengan kasih dan sayang Allah berikan PETUNJUK..
@gihimgumis7604
@gihimgumis7604 2 ай бұрын
@@zaharahbintiharunzaharah5960 rakam lah sampai beribu kali tapi adakah alquran menjamin manusia masuk syoga adakah jaminan yg diberikan, cuba fahami firman yesus hanya dia satu- satu nya jalan kesyorga itu jaminan nya kepada orang yg percaya kepadanya
@zaharahbintiharunzaharah5960
@zaharahbintiharunzaharah5960 2 ай бұрын
@@gihimgumis7604 Al-Quran itu diri kamu.. memahamilah
@zaharahbintiharunzaharah5960
@zaharahbintiharunzaharah5960 2 ай бұрын
@@gihimgumis7604 Jesus menyampaikan..ilmunya dll jalan ke syurga..kamu itu Al-Quran memahamilah..
@akungogle-ic2mo
@akungogle-ic2mo 3 ай бұрын
Subhanallah terimakasih atas ilmunya untuk diri sendiri lanjutkkan teruskan dakwah Islam pantang mundur walau satu jengkal
@arkanaislami
@arkanaislami 3 ай бұрын
Sangat menginspirasi dan bisa menambah keyakinan kita pada Allah, Islam adalah agama yang benar...I❤Islam
@kelas_belajar.
@kelas_belajar. 3 ай бұрын
Bismillah, selamat hari raya idul fitri. Semoga sehat selalu. Di berikan iman yang teguh dan perlindungan dari Allah SWT. Aamiin.
@asbarzainuddin9459
@asbarzainuddin9459 3 ай бұрын
Aamiin
@ettyekowaty5309
@ettyekowaty5309 3 ай бұрын
Amin. Tmksh saudaraku seiman dlm islam. Semoga rahmat Alloh senantiasa tercurah untukmu dan seluruh umat muslim.
@zainailbakti5680
@zainailbakti5680 3 ай бұрын
Allah SWT send Dr. Zakir Naik to humanbeing for opening the way of Hidayah for people who want to think logically.
@user-of1lu8rp7e
@user-of1lu8rp7e 3 ай бұрын
Saya dpat memahaminya walau dalam berbahasa inggris... Trims rekan 👍👍
@WellPled-oy8gn
@WellPled-oy8gn 3 ай бұрын
Intinya we " Kami " logika dasarnys ratu inggris menggunakan kata we " kami " karena ratu adalah jabatan sementara pribadinya berganti-ganti saat pergantian yang disebabkan oleh usia atau kematian. Kok ragu saya dengan tauhit Islam ya 😂😂
@feyylen
@feyylen 2 ай бұрын
exactly! Allahu Akbar
@azrikalot8321
@azrikalot8321 2 ай бұрын
Di arab itu berkait sesuatu yg aggung ​@@WellPled-oy8gn
@SausageCC
@SausageCC Ай бұрын
​@@WellPled-oy8gnbelajar plural ngab
@moch.fatkhurrahman2366
@moch.fatkhurrahman2366 3 ай бұрын
Semoga Dzakir naik selalu dalam perlindungan Allah Subhanahu WaTa'ala. Aamiin
@Fungkiso
@Fungkiso 3 ай бұрын
Jazakallah
@user-ip8uc2jx1e
@user-ip8uc2jx1e 3 ай бұрын
dalam penciptaan manusia itu ada malaikat yang bertugas meniuapkan ruh, mencatat rizki amal,,kalo menciptakan pertama kali Nabi adam, memakai kata "dialah",, wallahua'alam..
@ahmadjaya9796
@ahmadjaya9796 2 ай бұрын
KAMI, itu Allah Dan Para Malaikat nya Yang Sangat Adil Dan Maha Tinggi Lagi Perkasa.. Jadi Manusia Itu hamba yg Bisa berdosa, itulah Allah Memberikan Penjelasan Tentang Mereka Ke Hamba nya.. Itu Allah Sebut Kami, Bukan Tuhan yg Banyak PAHAM!!!
@meonly1608
@meonly1608 2 ай бұрын
Yang betul dari makna Kami di Alquran adalah Allah SWT memerintahkan para malaikat sebagai pembantunya untuk menyampaikan wahyu Nya.. jadi, harfiahnya bermakna Allah SWT dengan para malaikat.. begitulah makna Kami disitu..
@gagahkusumadinatha9745
@gagahkusumadinatha9745 2 ай бұрын
@@meonly1608 jadi yg menciptakan, memberi itu allah dan malaikat ya... Jadi malaikat juga berjasa sama seperti allah ya?
@gagahkusumadinatha9745
@gagahkusumadinatha9745 2 ай бұрын
@@meonly1608 adakah kata, atau tulisan Aku dlm quran yg menunjukkan pengenalan di ri allah sendiri, tidak ada yg lain?
@rohidahida4567
@rohidahida4567 3 ай бұрын
Masya Allah….begitu Dr dzakir menguasai Al qur’an 😍
@user-st6hl2qj5k
@user-st6hl2qj5k 2 ай бұрын
MaashaAllah Taabarakallah Well said , Allahu Akhbar
@Jokerkingchanel
@Jokerkingchanel 3 ай бұрын
Semoga dokter naik sehat selalu 🎉🎉🎉❤❤❤
@MochammadYuliardhiPratam-qn8gj
@MochammadYuliardhiPratam-qn8gj 3 ай бұрын
Krn ucapan we/kami. Menujukkan bhawa Allah lah yg menciptakan, dan menjadikan ciptaannya utk menjalankan tiap peran mereka sesuai yg di inginkan Allah.
@gagahkusumadinatha9745
@gagahkusumadinatha9745 2 ай бұрын
We, kami itu jamak, lebih dr 1. Sedangkan kata Aku, itu baru tunggal, ilmu taqiah mode on ya
@MochammadYuliardhiPratam-qn8gj
@MochammadYuliardhiPratam-qn8gj 2 ай бұрын
@@gagahkusumadinatha9745 pencipta yg agung jaa wlaupun dia yg menciptakan dan menggerakkan nya sndri, tp ia meng-apresiasi mahluk2 yg di tgs kannya. Pdhl smua itu atas kuasa dan kebesarannya sndiri. Allah mngqjarkan kita utk tdk smbong ,krn dialah raja yg merajai alam semesta dan pencipta dan pemiliknya. Dan smua bergantung pd nya, jls kata kami disni bentuk keagungannya dan apresia pd mahluk2 ciptaan nya yg di tgs kan mnjalankan perintahnya. Tdk sama dgn makna kami sesuai anggapqn manusia. Krn pd hakikatnya seluruh alam dsemesta ini dinkendalikan oleh dirinya sndiri dan atas kuasa darinya.
@MochammadYuliardhiPratam-qn8gj
@MochammadYuliardhiPratam-qn8gj 2 ай бұрын
@@gagahkusumadinatha9745 nama kamu ganti jaa dr gagah jd " tawadhu"
@ekojuveri4479
@ekojuveri4479 Ай бұрын
ALLAH SUBHANAHU WA TA'ALA : 1. Tapi ada dimana- mana. ALLAH SUBHANAHU WA TA'ALA MAHA KUASA.
@vanesapanjahitan3704
@vanesapanjahitan3704 12 күн бұрын
simpelnya gini: kami=menunjukkan sesuatu yg besar,karena tuhan maha besar aku= menunjukkan sesuatu yang lebih kecil dari kami
@DewiBangkatan
@DewiBangkatan 3 ай бұрын
Minal Aidin wal fa izin Mohon maaf lahir dan batin 🎉🎉🎉🎉🎉
@suarahati3396
@suarahati3396 3 ай бұрын
Jika ada keterlibatan malaikat maka ALLAH menyebutnya "kami" Aku lah ALLAH maka sembahlah aku dngn cara menunaikan sholat. Bukan kami lah ALLAH. ALLAH bisa melakukan apa pun tanpa malaikatnya ttp ALLAH ingin memperlihatkan kpd para malaikatnya apa yg sedang terjadi
@Padanggurun-gq4em
@Padanggurun-gq4em 2 ай бұрын
Berarti kami meniupkan roh kami berarti Alloh swt serta malaikat ikut meniupkan ke PARJAHA Maryam 🤭
@primasitepu8706
@primasitepu8706 Ай бұрын
​@@Padanggurun-gq4emkalau hati anda sudah benci, sudah tertutup, apapun yang didepan mata tidak bakal diterima.. Dan untuk menjawab pertanyaan anda ini, jawaban saya mudah, baca lagi jawaban yg di atas, pahami, baca berkali kali
@jordipolla8115
@jordipolla8115 3 ай бұрын
Alhamdulillah..terjawab pertanyaanku...yg aku simpan selama ini.
@abamkingz
@abamkingz 3 ай бұрын
Alhamdulillah ❤
@kangshomae_berht
@kangshomae_berht Ай бұрын
Dr. Zakir Naik mengajarkan kepada orang-orang buta betapa indahnya pelangi sekaligus menyembuhkan kebutaannya. Luar biasa 👍
@rickydyrga2050
@rickydyrga2050 3 ай бұрын
Selamat lebaran idul Fitri mohon maaf lahir batin. Komen pertama
@husaingaffar.question
@husaingaffar.question 3 ай бұрын
Kami adalah satu,dari 99 namaq,yang ada dalam alqur'an.
@CoplesS55
@CoplesS55 3 ай бұрын
Benar menurut saya juga begitu, bagaimana sifat pengasih untuk iba, penyayang untuk sesuatu yang di sukai. Dan masih banyak lagi. 😼🥂😈 Sebagai mana yang di sebutkan "Di tiupkan Rohku" & "Dan kepada Kami lah kamu di kembalikan".
@user-ey1ql5tu9j
@user-ey1ql5tu9j 3 ай бұрын
Inti dari semua agama berpikir yg baik berkata yg baik dan berbuat yg baik, selain itu hanya tafsiran masing masing orang yg berbeda beda thd kitab yg sama maupun thd kitab yg berbeda agama. Bagimu agamamu yg terbaik, bagi ku agamaku yg terbaik.
@user-yt1ws1ki3d
@user-yt1ws1ki3d 3 ай бұрын
Allah menggunakan kami itu bermaksud dgn kebesaran dan keagungan nya..
@chikachuu7756
@chikachuu7756 3 ай бұрын
Dulu pemikiran saya juga berkecamuk sama ayat yg mengartikan "kami" untuk menyebut allah karena dalam pemikiran saya "allah ya allah, allah itu satu, allah itu bukan kami" tapi setelah sibuk dengan pemikiran cetekku sebagai manusia yang penuh dengan kebodohan ini aku mulai menerima " yasudah allah saja menyebut dirinya dengan 99 nama masa dia nyebut dirinya sendiri dengan kalimat (kami) saja aku meragukan kebesarannya "
@Predator346
@Predator346 2 ай бұрын
Biarpun gelar atau panggilan Tuhan/seseorang itu banyak. Tapi kan harusnya wujud/orgnya satu. Jangan bandingkan kerajaan inggris dgn Tuhan. Raja itu bisa mati dan diganti, makanya bisa bilang kami karna bisa mewakili raja2 sebelumnya dan mewakili seluruh rakyat dan kerajaan. Lah kalau Tuhan bilang kami trus mau mewakili siapa? Masa Tuhan disamakan dgn raja inggris? Kadang2 ini mah cari2 pembenaran, bkn kebenaran.
@TasyamutiaraTasyamutiara
@TasyamutiaraTasyamutiara 2 ай бұрын
Allah menggunakan kata kami ketika berkaitan Rizki hujan maut dll karena ada keterlibatan malaikat bahkan manusia.. ex ,: kami memberikan Rizki kepada siapapun yg kami kehendaki.. di sini ada keterlibatan bos dan anak buah. Tetapi ketika Allah berbicara tauhid maka Allah memakai kata aku. Ex sesungguhnya aku ini Allah maka sembahlah aku dan dirikanlah shalat utk mengingat ku...
@sejahteramarmer5903
@sejahteramarmer5903 2 ай бұрын
Terimakasih ka, saya males nyimak suka pusing kalau tidak ngerti artinya ​@@TasyamutiaraTasyamutiara
@thesultan5880
@thesultan5880 2 ай бұрын
Mau ada ratusan kata kami di quran Tapi semua itu sudah dipatahkan dengan QULHUWALLAHU AHAD... Sesimpel itu
@wahyuramadhani6624
@wahyuramadhani6624 2 ай бұрын
Yang masih bingung silahkan cari makna plural respect aja sesimpel itu kok. klo raja Inggris mah cuma contoh dari penggunaan plural respect yang biasa digunakan.
@thpro0457
@thpro0457 3 ай бұрын
Allah menyebut kami itu bukan berarti ada beberapa tuhan tapi arti dari "Kami itu ialah Allah dan para makhluk ciptaannya yang di beri masing-masing tugas yaitu para Malaikat"
@SenoMendez
@SenoMendez 3 ай бұрын
weleh tambah ngawur dengerin video sampai selesai baru komen mase...
@thpro0457
@thpro0457 3 ай бұрын
Saya sudah menontonnya sampai selesai dan saya hanya menambahkan apa yang tidak disampaikan oleh Dr Zakir Naik
@thpro0457
@thpro0457 3 ай бұрын
@@SenoMendez apa kau sudah mempelajari kitab Tauhid? Dan sudah memperdalam ilmu agama Islam?
@ramp0k1
@ramp0k1 3 ай бұрын
@@SenoMendez ALLAH itu MAHA BESAR, sehingga bumi tak akan mampu menampung KEBESARAN ALLAH, itulah makanya semua wahyu yang diturunkan ke bumi melalui perantara "MALAIKAT". Begiu juga ALLAH telah mengatur segala sesuatunya itu dengan memerintahkan para "MALAIKAT-MALAIKAT-NYA"...
@thpro0457
@thpro0457 3 ай бұрын
@@ramp0k1 sip, benar sekali
@madzuan7748
@madzuan7748 Ай бұрын
Allah mnggunakan perkataan kami tu untuk menunjukkan adanya perantaraan, kami menberi rezeki Allah menberi rezeki pada manusia melalui malaikatnya..
@user-km1wk3ef9d
@user-km1wk3ef9d 3 ай бұрын
Saya sudah memiliki guru panutan dunia akhirat..sampai skrg aq blm bs menurunkan keridho an guruku..alangkah senang nya klw ridho itu turun.. Ketika allah menciptakan sesuatu dngn menyebut kami,allah memerintah malaikat..di situ lah kami(allah memerintah malaikat)..ketika allah menyebut aku,di situ lah tntng allah mengenalkan diri kpd semua hamba nya bahwa dia lah yg esa yg tunggal..surah al iklas..sebutan kami krn kejadian penciptaan sesuatu dngn cara allah memerintah malaikat.. Ini jwb an habib riziek 2006 wkt debat agama..saya ingin sekali bertemu habib riziek setelah mndpt keridho an guru ku..
@avengersband806
@avengersband806 3 ай бұрын
Orang yg bertanya ini bisa berbahasa inggris dengan baik, tapi minusnya dia tidak memahami esensi kata yang dia sebutkan
@Dul929
@Dul929 3 ай бұрын
We = lebih dari 1 Manusia yg menggunakan kata we tapiau makna nya satu maksudnya ya mau ramah temah aja tapi yah tidak sesuai tata bahasa.
@momosmse
@momosmse 3 ай бұрын
Allah berkata kami bukan aku. Allah selain menciptakan manusia,bumi dan isinya, allah jg menciptakan malaikat yg taat dan patuh untuk di berikan tugas masing,. : Malaikat penjaga pintu neraka, penjaga pintu surga, malaikat penyiksa yg berdosa, dll. Makanya allah berkata kami tidak berkata aku. Allah berlaku tidak sombong lalu knp manusia yg diciptakan allah sombong enggan bersujud kpd allah tidak taat kpd allah.
@hfjfmxy24456
@hfjfmxy24456 3 ай бұрын
Kalo lu bilang Allah tidak berlaku untuk sombong Lo salah bre , Allah itu Tuhan , yang berhak menyandang sombong itu hanya Allah saja makanya Allah benci hamba yg sombong karena sombong adalah selendang Nya , dan juga karena hanya kepada Nya saja kita memohon dan Allah SWT tidak butuh kita
@Soesanto45.13
@Soesanto45.13 2 ай бұрын
Allah dgn sifatnya yg maha bijaksana. Ktika Dia berseru tntang sesuatu urusan dan ketetapan yg mlalui perantara utusanNya.. maka sungguh bijaksana ktika ia mnggunkn kata "kami". Untuk memuliakan para utusanNya. Bukankah mnusia saja yg hanya mewarisi sifatNya yg bijaksana sring mnggunkn kata kami untuk sbuah kebijaksanaan ktika berbicara untuk suatu urusan yg mlibatkn pihak lain? Allahuakbar
@anggitaang5126
@anggitaang5126 2 ай бұрын
Ini pertanyaan yg kadang sering terlintas di pikiran dan akhirnya terjawab
@IndonesianFolkTales
@IndonesianFolkTales 3 ай бұрын
Di dlm pikiran ada pertanyaan mengapa Allah selalu sebut kami, dan tiba tiba KZfaq ini muncul dengan sendirinya, Masya Allah, padahal cuma ada di dlm pikiran doang dn aku tidak mempermasalahkan nya, tapi Allah langsung memberikan jawaban nya, terimakasih Allah, walaupun pikiran ini selalu menggangguku, tapi hatiku tetap percaya engkau ya Rabb, semoga kita semua selalu dilindungi NYA, Aamiin
@agrotani151
@agrotani151 3 ай бұрын
Bissmillah. Soalnya kenapa bukan sebut I ? Jawapannya supaya org tdak cakap i itu adalah Nabi Muhammad. 🙂👌
@ENews.Channel
@ENews.Channel 3 ай бұрын
Sama saya juga, belakangan ini gak ada angin gak ada hujan tau2 berfikir tentang ini tp gak saya ambil pusing an sayapun gak berusaha mencari penjelasan ini dari sumber manapun, ya karna saya sangat yakin Allah itu 1. Dan anehnya lagi saya buka youtube lagi scrol2 nonton konten politik yg gak ada hubungannya tau2 muncul penjelasan tentang ini yg jelas2 secara algoritma digital sangat2 gak berhubungan.
@kamarulzainizainal1980
@kamarulzainizainal1980 3 ай бұрын
Allah itu satu.. namun ia ada 99 nama
@rogerdelariz878
@rogerdelariz878 3 ай бұрын
Ini yg benar menjawab kata Kami di dlm Al Quran krn Allah punya 99 nama yaitu Asmaul Husna
@HambaAllah-rg6bo
@HambaAllah-rg6bo 3 ай бұрын
Betul juga mantap... ❤
@sutarnox7089
@sutarnox7089 3 ай бұрын
Royal plural
@reliabledetractor_apostater
@reliabledetractor_apostater 2 ай бұрын
Misi utama agama lain kebanyakan: Menyebarkan kebaikan dan caranya menjadi pribadi yang lebih baik lagi. Misi sekunder agama lain kebanyakan: Mengundang orang untuk bergabung ke dalam kepercayaan mereka agar lebih mendalami misi yang pertama. Sedangkan ISLAM, MISI UTAMA: Mengislamkan siapa dan apa saja (termasuk budaya, produk barang, sampai dengan pengetahuan umum) yang bisa dan pantas (kalo udah telanjur gak pantas mah gak usah, supaya gak mencoreng nama baik islum) diislamkan. MUALAF!!! JAYA!! JAYA!! JAYA!! Misi sekunder : ISLAMKAN SELURUH DUNIA. NANTI 'kEbAikAn' MENGIKUTI. Jangan lupa budaya arab nya juga dibawa. (orang arab aja gak selebay orang indo) Misi tersier : menyebarkan kebaikan ke sesama manusia, setelah manusia yang beragama islam.
@BangkuCadangan15
@BangkuCadangan15 2 ай бұрын
Lanjutt dakwah trs.. Semangat
@user-fc6wi3om3x
@user-fc6wi3om3x 3 ай бұрын
Ketika pencarianku mencari arti TUHAN HINDU ,BUDHA, KONGHUCU, KATOLIK,PROTESTAN ,TERHENTI saat membaca Qur'an bhwa nama TUHAN boleh berbeda dlm agama2 tapi TETAP 1 YAITU ALLAH ,Dan AL QUR'AN lah pelengkap semua kitab suci lain : NYA,DIA,KAMI,KU,BPK, semua itu adlh ALLAH
@mahrezfishhunter6385
@mahrezfishhunter6385 3 ай бұрын
Alhamdulilah semoga tetap istiqomah saudara
@Rin_Ario
@Rin_Ario 3 ай бұрын
Allah beda dg Tuhan Bapak nya oten, karena Allah tidak punya anak.
@omrozatenggen
@omrozatenggen 3 ай бұрын
KAMI ....!!!! Dan ....AKU....!!! KALAU ALLAH BERBUAT DENGAN SENDIRI TANPA MELIBATKAN APARAT ALLAH SEPERTI MALAIKAT MAKA ALLAH AKAN MENYATAKAN PERBUATAN ITU ADALAH MEMAKAI KATA "AKU " tapi... Kalau Allah melibatkan aparat Allah seperti Malaikat maka Allah menyataka perbuatannya dengan kata " KAMI "
@heruhday
@heruhday 3 ай бұрын
Kalo anda g ngerti bahasa arab jangan banyak bicara ..
@omrozatenggen
@omrozatenggen 3 ай бұрын
@@heruhday?????? What
@heruhday
@heruhday 3 ай бұрын
@@omrozatenggen kalo g punya ilmu bahasa Arab jangan meracau sesuatu yg ente g punya ilmu..
@edri..qualita4539
@edri..qualita4539 3 ай бұрын
Itulah mahabijaksana allah. Dia memakai kata kami Karena dia tidak mau menunjuk kesombongannya Padahal dia allah kalau mau sombong gk masalah Karena dia maha segalanya . Tapi Itulah kemurahannya Malaikat pun tidak bisa apa-apa klu tidak allah mengizinkan nya Seperti nabi musa membelah lautan tanpa seizin sang pencipta tidak mungkin bisa membelah lautan . Jadi logika aja jika allah mengatakan Kami membelah lautan berarti allah mengikut sertakan nabi musa Karena melalui sebab musa memukul tongkat nya ke laut Hingga terbelah Tapi hakikat nya allah lah yg melakukan itu . Na Itulah allah tidak terlalu menyombongkan diri nya. Mknya di dalam Al quran kadang allah berfirman aku . Dan allah juga kadang berfirman kami .
@heruhday
@heruhday 3 ай бұрын
@@edri..qualita4539 jangan asal bicara, dalam bahasa Arab disebut sebagai ضمير الجمع مكان ضمير المفرد يكون للدلالة على التعظيم والإجلال Kata ganti jamak menempati kata kata tunggal yg menunjukkan pemuliaan, pengagungan dan penghormatan. Kalo anda tidak tau jangan asal bicara.
@user-be7jb8cu2l
@user-be7jb8cu2l 9 күн бұрын
Alhamdulillaah semoga rekan rekan yang belum login, di persilahkan setelah nonton video ini, login yahh ?!!
@bgusda
@bgusda 2 ай бұрын
Masha Allah
@pengembalacebongcom8363
@pengembalacebongcom8363 3 ай бұрын
Orang yang pendek Akal gak bisa mencerna perkataan !.perkataan atau Kata2 itu bisa berubah2 ucapan menurut tempat dan kepada siapa kita berkata!.
@aditiya358
@aditiya358 3 ай бұрын
Yg bertanya ketahuan jelas tidak mengerti tentang bahasa. . . Hanya membahas seperti kata-kata yg diberikan misionaris. . .
@sahbudinrozi8432
@sahbudinrozi8432 3 ай бұрын
I ❤ zakir naik. Luar biasa
@terbangchannel1656
@terbangchannel1656 3 ай бұрын
Subhanallah
@Kanggoroe-yl8un
@Kanggoroe-yl8un 3 ай бұрын
Allah d kta'kami"yg memerintah ma malaikat d Al Baqarah :34,kata 'kami"d Maryam :17 melalui klimat dan roh nya ,Ali Imran :45 termasuk d dekatkan ma Allah ,mkna d dekatkan d setarakan dan d samakan brarti jlas YESUS adalah ALLAH
@kita_sahabat
@kita_sahabat 3 ай бұрын
Dr. Zakir pernah menceramahi orang yg bertanya demikian, beliau menjawab : Allah menggunakan kata "kami" karna dalam penciptaannya Allah bersama malaikat².
@Dul929
@Dul929 3 ай бұрын
Nah loh kok beda ama yg di vid Lagian masa malaikat ikut/bisa menciptakan 😂
@papabugar1901
@papabugar1901 3 ай бұрын
Saya muslim bahwa Allah menciptakan Malaikat malaikat utk menyelesaikan urusanya..bahkan menciptakan nabi utk menyembahNya dan mengijinkan Iblis dan anak buahnya utk menggoda manusia agar sesat. Penggunaan Kami tidak masalah dengan ke Esaan Allah. Allah meluruskan pengikut Yesus karena ternyata pengikutnya malah menyembah utusan Allah dijadikan tuhan..maka turunlah Anisa 171 mengritik ahli kitab ( nasrani) waktu itu belum ada kata Kristen dan inilah bunyi ayat itu: Surah Anisa 171: Wahai Ahli Kitab! Janganlah kamu melampaui batas dalam agamamu, dan janganlah kamu mengatakan terhadap Allah kecuali yang benar. Sungguh, Al-Masih Isa putra Maryam itu adalah utusan Allah dan (yang diciptakan dengan) kalimat-Nya yang disampaikan-Nya kepada Maryam, dan (dengan tiupan) roh dari-Nya. Maka berimanlah kepada Allah dan rasul-rasul-Nya dan janganlah kamu mengatakan, “(Tuhan itu) tiga,” berhentilah (dari ucapan itu). (Itu) lebih baik bagimu. Sesungguhnya Allah Tuhan Yang Maha Esa, Mahasuci Dia dari (anggapan) mempunyai anak. Milik-Nyalah apa yang ada di langit dan apa yang ada di bumi. Dan cukuplah Allah sebagai pelindung.
@tatyagustiani1092
@tatyagustiani1092 3 ай бұрын
​@@Dul929yg divideo pake penerangan bahasa inggris karna yg nanya non muslim jadi g mungkin tau bhs arab. Makanya pake pengandaian bahasa inggris yg dia sendiri ngerti bahasnya. Agar lebih mudah dipahami olehnya. Malaikat itu bukan menciptakan tapi diperintahkan. Bedakan dan pahami bahasanya. Contoh aja dipabrik apa sama karyawan yg memproduksi mobil dengan yg menciptakan temuan mobil?
@Dul929
@Dul929 3 ай бұрын
@@tatyagustiani1092 ane kaga usah diajarin b.inggris 😂😂😂. Lagian engga ada masalh ,pertanyaan nya simpel kok
@SetengahNyata
@SetengahNyata 3 ай бұрын
Nah, si ​@@Dul929 ada di setiap komentar. Wkwkwk Heboh aja kerja lu dul. Btw, bos lu, raja lu, atau presiden lu aja gak mau ngerjain pekerjaan remeh. Dan malah nyuruh banyak pegawai. Dan lu gak mempertanyakan itu? Lantas, otak apa yang berani mempertanyakan pencipta langit dan bumi ini? Kalo lu anggap para pembesar itu pantas punya bawahan, lantas Allah gak pantas? Cetek kali lu dul. Btw, sudah lah, nyepam di setiap komentar orang. Ngabisin waktu orang buat jawab masalah akal lu. Mohon berhenti ya nak ya. Kasihan kami yang mau serius. 😅
@NajwaNasrullah
@NajwaNasrullah 8 күн бұрын
Guru agama gw pernah bilang knp alquran menggunakan kata kami karna alquran diwahyukan ke nabi muhamad melalui Jibril maka Jibril menyampaikan seperti itu "kata guru agama"
@gakjelas1927
@gakjelas1927 3 ай бұрын
Kata kakekku saat Allah memakai kata "kami" Tafsirnya ialah Allah melibatkan banyak faktor dalam prosesnya sebagai ungkapan respek, contoh "kami menciptakan manusia dalam sebaik baiknya bentuk" Dalam prosesnya Allah melibatkan suami, istri, sel sperma, sel telur, malaikat dll. Maaf jika saya salah 🙏🏿
@asedejon8428
@asedejon8428 2 ай бұрын
Lebih tepat nya menghargai makhluk yg berperan dalam perantara Semua apapun di dunia ini melalu perantara mau bisnis atau pembangunan pertanian Makanya dari kecil hargailah sebutir beras karena di satu butir beras itu ada keringat jerih payah seseorang dari petani nya trus kurir trus pedagang sampai pada akhirnya di piring kita Contoh dalam agama ialah firman tuhan semua melalui perantara nabi nabi dan malaikat 🥴 Lu mau kerja Mau sekolah semua hal membutuhkan perantara pendaftaran masih banyak contoh lain
@BobyFerdiano
@BobyFerdiano 3 ай бұрын
Penjelasan dari Ustadz Adi Hidayat lebih lengkap tuh untuk pertanyaan ini. Saat seperti apa Allah menggunakan kata "Aku" & "Kami"
@wansuria8854
@wansuria8854 3 ай бұрын
Mgkin ustaz tu dah tgk video ni dulu kot 😅
@BobyFerdiano
@BobyFerdiano 3 ай бұрын
@@wansuria8854 sepertinya begitu
@mualim4130
@mualim4130 3 ай бұрын
No problem
@maxma3996
@maxma3996 3 ай бұрын
Nga ada sesiapa yg lebih atau kurang....udah dijelaskan ratusan tahun....baru kelmarin almarhum Ahmad Deedat juga udah jelaskan!!!
@RadiallahLinggau-zz9pt
@RadiallahLinggau-zz9pt 3 ай бұрын
Penjelasan Zakir Naik juga sangat jelas kok, sangat mudah dimengerti
@sejin1447
@sejin1447 3 ай бұрын
Jawaban benar tapi penjelasannya sangat Burukk., seharusnya ia menjelaskan dalam ilmu Islam bukan perumpamaan King Charless.. Krna kekeliruan Non muslim seringkali Soal Bahasa, Jadi harus dijelaskan sesuai ilmunya. Yang bertanya jadi merasa Terpojok, saat bertanya krna blum paham tapi dipaksakan untuk paham krna penjelasanny terlalu lebar .
@ochinijiny
@ochinijiny 2 ай бұрын
Dam juga yg tanya juga jenis org yg ngotot yg kalo di jelaskan g mau ada istilah lain Padahal dia g memahami sinonim dlm bahasa arab
@rioharyadi7265
@rioharyadi7265 3 ай бұрын
🎉 Qobiltu
@hopkinsonevil
@hopkinsonevil 3 ай бұрын
Noone preaching Islamic teachings in the modern time beats the English skills of the late Ahmed Deedat: It was natural, clear, accent-free, rhythmical, nice, and all.
@Kacang_Hazel
@Kacang_Hazel 3 ай бұрын
BAPAK PRESIDEN BERKATA, " *KAMI* SELAKU PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA MENGUCAPKAN SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1445 H KEPADA SELURUH KAUM MUSLIMIN." MEMANG ADA BERAPA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA INI ? DEMIKIAN PENJELASANNYA, *KAMI* UCAPKAN TERIMAKASIH. MEMANG SAYA ADA BERAPA ? SAAT MENGETIK KALIMAT DI ATAS SAMPAI MENGATAKAN *KAMI.* PAHAM.....??!
@Dul929
@Dul929 3 ай бұрын
😂😂, masa yg mahakuasa ente smakan dengan presiden
@giatwaluyo5182
@giatwaluyo5182 3 ай бұрын
Kami ya lebih dari satu kalau kami kok satu pekok namanya
@devilplan-cu6ic
@devilplan-cu6ic 3 ай бұрын
​@@Dul929disamakan dalam tata bahasa, bahasa yg digunakan di alquran juga bahasa yg kita pakai sehari2, mbok ya kalo comen mikir dulu.
@Dul929
@Dul929 3 ай бұрын
@@devilplan-cu6ic ada lagi nieh , bahasa sehari2 😀😃
@devilplan-cu6ic
@devilplan-cu6ic 3 ай бұрын
@@Dul929 ah gak nyampe otak lu, mentok wkwkkw
@wajikrahman5464
@wajikrahman5464 3 ай бұрын
Kami(Allah dan semua malaikat)
@Gaza2345
@Gaza2345 3 ай бұрын
Benar saudaraku
@x-config
@x-config 3 ай бұрын
ibarat kerajaan.. yaitu Allah kekuasaan tertinggi... yang dibalik non materil
@heruhday
@heruhday 3 ай бұрын
Kalo anda tidak tau bahasa Arab jangan banyak bicara..
@user-eg9vd8bt9j
@user-eg9vd8bt9j Ай бұрын
Cerdas mantap dr Zakir naik semoga selalu dalam lindungan Allah SWT 🤲👋🙏
@ariasmade8384
@ariasmade8384 3 ай бұрын
Inti dari semua agama berpikir yg baik, berkata yg baik dan berbuat yang baik, selain itu adalah hanya ritual yg berbeda beda antar penganut agama yg satu dengan yg lain. Bagimu agamamu terbaik, bagiku agama ku terbaik.
@Roman-bd8et
@Roman-bd8et 3 ай бұрын
Tauhid 😂ditanyakannya,sedangkan pengetahuan tentang bahasa Arab tidak ada 😂, Ahad, Tauhid, wahada,wahdah... Mklumlah.. krna dia tidak punya pengetahuan
@heruhday
@heruhday 3 ай бұрын
Karena dia tidak mengerti bahasa Arab terutama ilmu Sharaf. Kata kerja Wahada وحَد itu artinya sendiri/ satu Sedangkan penambahan huruf kedua dengan huruf yang sama dengan pola فَعَّلَ menjadikan kata kerja itu dari intrasitif menjadi transitif bermakna menjadikan subjek menjadi objek , dan menjadikan objek menjadi objek kedua. Jadi kata توحيد tauhid itu masdhar(gerund) dari kata kerja وَحَّدَ yang bermakna menjadikan objek jadi satu. Itu kalo orang g paham bahasa arab paham ilmu Sharaf(morfologi) dalam bahasa arab.
@benniindrasworo8298
@benniindrasworo8298 3 ай бұрын
Inna nahnu nadzalnadziqra wa innalahu lahafidun...kami yg menurunkan al quran, dan kami juga yg memeliharanya... allah menurunkan quran dgn kalam lewat jibril disampaikan pada rosulullah da n baru kepada umat manusia, allah memelihara al quran dgn memberikan pengetahuan kepada para penghafal al quran...ada keterlibatan makhluknya tapi ttp allah yg berkuasa
@muslimsspreadkindness2703
@muslimsspreadkindness2703 2 ай бұрын
MasyaAllah
@nitamaura7890
@nitamaura7890 3 ай бұрын
Pertanyaan yg sangat bagus, info penting bagi kita semua baik nonis maupun muslim sendiri.
@WellPled-oy8gn
@WellPled-oy8gn 3 ай бұрын
Intinya we " Kami " logika dasarnys ratu inggris menggunakan kata we " kami " karena ratu adalah jabatan sementara pribadinya berganti-ganti saat pergantian yang disebabkan oleh usia atau kematian. Kok ragu saya dengan tauhit Islam ya 😂😂
@nitamaura7890
@nitamaura7890 3 ай бұрын
@@WellPled-oy8gn Ragu gak ragu orang situ bukan muslim kok repot 🤭
@aizekmohd7852
@aizekmohd7852 3 ай бұрын
@@WellPled-oy8gn 'We' itu bukan merujuk kepada jabatan ya.. ia berkenaan penggunaan ganti nama.. 'We' itu merujuk kepada 'Plural of respect' bukan 'Plural of numbers'.. kalau tak faham yang ini.. jangan ulas.. belajar dulu
@user-gu2jw2hl8u
@user-gu2jw2hl8u 8 сағат бұрын
Kata kami dalam Alquran dalam arti' Allah mengatur segala sesuatu dgn dgn baik, karena dari banyak penjelasan lainnya, Allah berfirman Akulah Allah yang satu. Jadi kami itu dalam arti hanya kata yang bentuk kemuliaan Allah dalam menjelaskan segala- Nya dengan bijaksana
@zainalam8918
@zainalam8918 3 ай бұрын
Barakallah Dr Zakir naik sekeluarga🤲
@Arz-u9j
@Arz-u9j 19 күн бұрын
Ya allah sungguh kau telah memberi ku petunjuk bru2 ni kluar soalan d fikirn knp allah menggunakn kami dn vd ini muncul
@mrklan1
@mrklan1 2 ай бұрын
Setuju dg jwban Pak Zakir. Tks sudah tegas menjelaskan. Krn dia dan komunitasnya seringkali hanya hobi bertanya berdsrkan asumsi sj, bukan berdsrkan ilmu.
@TasyamutiaraTasyamutiara
@TasyamutiaraTasyamutiara 2 ай бұрын
Allah menggunakan kata kami ketika berkaitan dengan Rizki hujan ajal dan lain2 karena disitu ada keterlibatan malaikat bahkan manusia. Contoh: kami memberikan Rizki kepada siapapun yang KAMI kehendaki.Tapi ketika Allah berbicara tentang tauhid maka Allah memakai kata aku .contoh. sesungguhnya aku ini Allah maka sembahlah AKU dan dirikanlah shalat utk mengingat ku..
@ThePalmbank
@ThePalmbank 22 күн бұрын
Itu namanya Royal We atau Majestic plural. Di bahasa Indonesia mmg ngga kenal konsep ini sehingga dalam penerjemahan sering membuat janggal. Tp di bahasa Arab, Ibrani atau Inggris ada. Misal raja2 Inggris ketika menulis dalam surat resmi menggunakan kata "We" yg mengacu pada dirinya sendiri. 𝑁𝑜𝑤, 𝑊𝑒, 𝐸𝑑𝑤𝑎𝑟𝑑, 𝑏𝑦 𝑡ℎ𝑒 𝑔𝑟𝑎𝑐𝑒 𝑜𝑓 𝐺𝑜𝑑, 𝐾𝑖𝑛𝑔 𝑜𝑓 𝑡ℎ𝑒 𝑈𝑛𝑖𝑡𝑒𝑑 𝐾𝑖𝑛𝑔𝑑𝑜𝑚 𝑜𝑓 𝐺𝑟𝑒𝑎𝑡 𝐵𝑟𝑖𝑡𝑎𝑖𝑛 𝑎𝑛𝑑 𝐼𝑟𝑒𝑙𝑎𝑛𝑑 𝑎𝑛𝑑 𝑜𝑓 𝑡ℎ𝑒 𝐵𝑟𝑖𝑡𝑖𝑠ℎ 𝐷𝑜𝑚𝑖𝑛𝑖𝑜𝑛𝑠 𝑏𝑒𝑦𝑜𝑛𝑑 𝑡ℎ𝑒 𝑆𝑒𝑎𝑠 𝐾𝑖𝑛𝑔, 𝐷𝑒𝑓𝑒𝑛𝑑𝑒𝑟 𝑜𝑓 𝑡ℎ𝑒 𝐹𝑎𝑖𝑡ℎ, 𝐸𝑚𝑝𝑒𝑟𝑜𝑟 𝑜𝑓 𝐼𝑛𝑑𝑖𝑎, 𝑒𝑡𝑐., 𝑒𝑡𝑐.... Atau 𝑇ℎ𝑒 𝑏𝑒𝑠𝑡 𝑒𝑥𝑎𝑚𝑝𝑙𝑒 𝑜𝑓 𝑡ℎ𝑒 𝑅𝑜𝑦𝑎𝑙 𝑊𝑒 𝑖𝑠 𝑄𝑢𝑒𝑒𝑛 𝐸𝑙𝑖𝑧𝑎𝑏𝑒𝑡ℎ 𝑠𝑎𝑦𝑖𝑛𝑔 “𝑊𝑒 𝑎𝑟𝑒 𝑡ℎ𝑒 𝑄𝑢𝑒𝑒𝑛 𝑜𝑓 𝐸𝑛𝑔𝑙𝑎𝑛𝑑.” 𝐼𝑛 𝑒𝑣𝑒𝑟𝑦𝑑𝑎𝑦 𝑢𝑠𝑒 𝑅𝑜𝑦𝑎𝑙 𝑊𝑒 𝑖𝑠 𝑤ℎ𝑒𝑛 𝑠𝑜𝑚𝑒𝑜𝑛𝑒 𝑟𝑒𝑓𝑒𝑟𝑠 𝑡𝑜 𝑡ℎ𝑒𝑚𝑠𝑒𝑙𝑣𝑒𝑠 𝑖𝑛 𝑝𝑙𝑢𝑟𝑎𝑙. 𝐸𝑥𝑎𝑚𝑝𝑙𝑒: 𝑇ℎ𝑒 𝑏𝑜𝑠𝑠 𝑠𝑎𝑦𝑠, “𝑊𝑒 𝑎𝑟𝑒 𝑔𝑜𝑖𝑛𝑔 𝑡𝑜 𝑚𝑎𝑘𝑒 𝑎 𝑐ℎ𝑎𝑛𝑔𝑒”… 𝑚𝑒𝑎𝑛𝑖𝑛𝑔 “𝐼 𝑎𝑚 𝑔𝑜𝑖𝑛𝑔 𝑡𝑜 𝑚𝑎𝑘𝑒 𝑎 𝑐ℎ𝑎𝑛𝑔𝑒.”
@dapolxxx
@dapolxxx 3 ай бұрын
Ketika Allah menyebut kami. Itu ada campur tangan malaikat yg ikut serta.
@herdinharyoyan2367
@herdinharyoyan2367 Ай бұрын
Pertanyaan sama ketika pas masih SD dulu,,saya bertanya tanya ke beberapa orang yg lebih paham agama termasuk guru sekolahku tetapi jawabannya malah saya dibilang menghina/merendahkan ALLAH,,ya sudah aku menerima itu,, dan akhirnya jawaban pertanyaan itu saya dapat pada Dr Zakir naik ini,, Beliu sungguh luar biasa
@KomunitasKebunsahabat
@KomunitasKebunsahabat 3 ай бұрын
Rahasia ALLAH LANGIT dan BUMI dan SEGALA YG ADA DI DALAMNYA. MAHA SUCI DIA DARI SEGALA YG MEREKA SIFATKAN. ADLAH MALAIKAT2 PENGATUR URUSAN DUNIA BISA MAKNA DARI KAMI...
@rahimudingrasberg6918
@rahimudingrasberg6918 Ай бұрын
Allaahu Akbar
@user-mt7lo6cu8i
@user-mt7lo6cu8i 3 ай бұрын
Salut sama orang India mereka dalam menampilkan sesuatu pasti sangat kukuh, mental kuat
@malasariwiratma89
@malasariwiratma89 Ай бұрын
Sehat teruss dokter...
@adhigeva
@adhigeva 3 ай бұрын
Yang mengaku umat muslim coba anda katakan dimana Ayat Quran Yang dimana ALLA SECARA LANGSUNG BERBICAR KEPADA MUHAMAT. ATAU AYAT YANG SECARA LANGSUNG DI SAMPAIKAN OLEH ALLAH?
@sabartawakal-ls1nj
@sabartawakal-ls1nj 2 ай бұрын
loh banyak pirman allah..allah bukan seperti tuhan yg kalian anggap berwujud mau makan dan minum berak dll...bukti adanya allah ada alam semesta termasuk engkau ciptaanya..yg menghidupkan yg mematikan yg mengadakan yg mentiadakan itu allah ...coba kamu pikir kamu hidup di dunia ngapain dan kamu mati setelah mati ngapain
@nikkisixx8025
@nikkisixx8025 3 ай бұрын
takbir ALLAHUAKBAR
@ipetyeni
@ipetyeni 3 ай бұрын
Kata kami bukan berarti Allah lebih dari satu, tetapi proses turunnya Firman Allah, ke Malaikat dan rasul untuk umat. Jadi kalau mengingkari firman Allah, berarti juga mengingkari malaikat dan rasul.
@Motivasi_Religi82
@Motivasi_Religi82 3 ай бұрын
Best
@AbiDewantara
@AbiDewantara Ай бұрын
Kesombongan hanya milik Allah. Tapi Allah tidak mau menunjukkan kesombongan nya dengan kata "aku" tetapi tetap memakai "kami". Ini sudah jelas umpamanya kalau ada di Asmaul Husna dengan kalimat "Allah yg maha sombong" mungkin di Qur'an Allah akan memakai kata "aku" ternyata tetap memakai kata "kami". Allahuakbar maka dari itu kita manusia tidak boleh sombong kecuali Allah ❤❤
@HendiW-zy7hq
@HendiW-zy7hq Ай бұрын
Kami itu bisa berarti makhluk nya bahkan bisa tanah sekalipun, begitu sempurna nya Allah SWT
@austramamm1330
@austramamm1330 2 ай бұрын
Allah hanya 1..yang di maksud kami. malaikatnya yang berbakti (patuh)
@Dakwah_12
@Dakwah_12 23 күн бұрын
Jangan meragukan kebesaran Allah
@Pejuangsyukur
@Pejuangsyukur 2 ай бұрын
Sehat selalu buat dr.zakir naiq
@nazhzaizainudddin8184
@nazhzaizainudddin8184 3 ай бұрын
❤Allah & Quran 1st. Master Creator of the Universe Haven & Hell.
@MohamatMohyidin
@MohamatMohyidin 8 күн бұрын
Kami berarti Allah melibatkan Makhluk atau Malaikat, sedangkan Aku hanya Allah saja yg melakukan
@yuliana126
@yuliana126 3 ай бұрын
Bangga banyak orang islam yg berilmu yang mampu menjawab serangan dr orang orang non muslim.
@mynameiserik7772
@mynameiserik7772 14 күн бұрын
7:31 *Surat Al Maidah [5] : 73🙏
@reskiameliasari9256
@reskiameliasari9256 24 күн бұрын
Masa Allah dr sikir ini semoga panjang umurnya😢😢😢
@renyhand2677
@renyhand2677 2 ай бұрын
Lebih jelas lagi Dr Zakir, untuk bisa paham yg menerima penjelasannya, karena setiap murid beda2 nerimanya utk bisa paham, memberikan penjelasan utk bisa mudah di terima
@irlybmp6096
@irlybmp6096 3 ай бұрын
Hidayah adalah kuasa Allah,mau nyari pembenaran logika dari seribu Dr naik pun tetap aja gak login².Maha benar Allah dgn segala firman-Nya..manusia memang makhluk yg paling suka membantah
Ngeyel di Acara Dr. Zakir Naik!!! Dr. Zakir Naik Nigeria 2023
10:08
Islam Akan Menang
Рет қаралды 129 М.
I'm Excited To see If Kelly Can Meet This Challenge!
00:16
Mini Katana
Рет қаралды 28 МЛН
Playing hide and seek with my dog 🐶
00:25
Zach King
Рет қаралды 36 МЛН
Я обещал подарить ему самокат!
01:00
Vlad Samokatchik
Рет қаралды 9 МЛН
Каха заблудился в горах
00:57
К-Media
Рет қаралды 10 МЛН
Dr Zakir Naik di Indonesia - Eksklusif CNN Indonesia
27:24
CNN Indonesia
Рет қаралды 2 МЛН
Jadi Agama Mana Yang Benar? Islam atau Kristen? ft. Dondy Tan dan Riza Solihin
1:04:37
Pahami Ini Maka Anda Tidak Takut Hantu Lagi - Ustadz Khalid Basalamah
14:30
Kok @DondyTan Bisa Mualaf Berdebat Agama Segitunya Ya? | Helmy Yahya Bicara
56:57
Helmy Yahya Bicara
Рет қаралды 2,9 МЛН
DEBAT ISLAM KRISTEN | ELIA MYRON TERDIAM SEKETIKA MENDENGAR BANG ZUMA...
1:19:02
I'm Excited To see If Kelly Can Meet This Challenge!
00:16
Mini Katana
Рет қаралды 28 МЛН