KAJIAN FIQIH - BAB HIBAH "SYARAT SAH HIBAH"- MATAN TAQRIB - KH. SOBRON ZAYYAN

  Рет қаралды 8,753

Den Bidzar

Den Bidzar

2 жыл бұрын

Terimakasih teman teman sudah mampir dan menonton kajian fiqih yang menerangkan Bab hibah (syarat sah hibah) pengajian mingguan kaum bapak, kajian fiqih imam syafi'i BAB HIBAH kitab matan taqrib matan Abu Syuja mazhab imam syafi'i oleh kh. Sobron Zayyan di pondok pesantren al Quraniyya tangsel.
Semoga pembahasan fiqih ini bermanfaat untuk wawasan dan ilmu keislaman kita. untuk itu saksikan terus videonya agar tdk salah paham dan mendapat Ilmu serta keberkahan Allah SWT..
Dukung terus channel ini agar semakin berkembang! Dengan cara LIKE, COMMENT, AND SUBSCRIBE! Jangan lupa SHARE ke temen teman kalian ya dan KLIK juga notif LONCENGNYA agar temen temen gak ketinggalan video terbaru dari kita.. Semoga kita selalu dapat berbagi kebaikan
#kajianfiqih
#khsobronzayyan
#fiqihmatantaqrib
Social Media
Instagram : / denbidzar
KZfaq : / @denbidzar
Facebook : / boele.achmad

Пікірлер: 20
@olicachannel5936
@olicachannel5936 2 жыл бұрын
Mantaap penjelasanya tentang hibah menambah wawasan dan ilmu fikih
@DenBidzar
@DenBidzar 2 жыл бұрын
Alhamdulillah semoga bisa menambah pengetahuan
@annisaannisa7543
@annisaannisa7543 2 жыл бұрын
Trimakasih ustazd tentang ilmu melek hukum .semoga ustazd sehat slalu.
@DenBidzar
@DenBidzar 2 жыл бұрын
Aamiin
@ArsyilaHabibah
@ArsyilaHabibah 2 жыл бұрын
Terimakasih penjelasannya kiyai
@DenBidzar
@DenBidzar 2 жыл бұрын
Semoga manfaat dan menambah wawasan
@FajarSusilowati-m1j
@FajarSusilowati-m1j 11 сағат бұрын
Hukum hibah rumah dari suami ke istri bagaimana ustadz?
@jonnyenglish23
@jonnyenglish23 3 ай бұрын
Assalamu'alaikum wr wb ustadz, maaf mau tanya siapakah yang boleh melakukan hibah ke anak, apakah ibu bisa memberikan hibah apabila ayah sudah tidak atau, atau hibah itu tidak syah dan harus ayah yg berhak memberikan hibah, terimakasih ustadz, w assalamu'alaikum wr wb
@andikiandiki6066
@andikiandiki6066 9 ай бұрын
asslamulaikum stad ,bagaimana hukumnya menurut tinjauan hukum islam hibah tanah dari non muslim ,soalnya nak buat judul profosal ,hibah tanah dari non muslim untuk kepentingan umum
@DenBidzar
@DenBidzar 9 ай бұрын
waalaikumsalam.. Menurut para ulama, menerima hibah dari non-muslim hukumnya boleh dan halal. Dalam Islam tidak ada larangan bagi pemeluknya untuk menerima kebaikan dari pemeluk agama lain. Kita boleh dan halal menerima bantuan dan dana hibah dari non-muslim sebagaimana kita juga boleh membantu dan memberikan hibah kepada mereka
@nurpurnamasari9952
@nurpurnamasari9952 2 жыл бұрын
ustad kalo suami saya sebelum meninggal memberikan rumahy tapi suraty masih jadi satu karena dipegang kaky yg wanita apa itu hukumy hibah dan sah.
@DenBidzar
@DenBidzar 2 жыл бұрын
Rumah yg dikasih itu rumah orng tuanya atau rumah pribadi suami? Kok suratnya masih jd satu?
@martinakhusnulkhotimah9791
@martinakhusnulkhotimah9791 2 жыл бұрын
Assalamualaikum ust.. Saya Martina dari Bengkulu ingin brtnya.. kami skrg dalam cekcok keluarga masalah hibah ustad, mohon beri solusinya ustad. Begini ustad ceritanya, kakak nenek buyut saya telah menghibahkan sebuah rumah ke adiknya (nenek saya) sejak tahun sekitar 1960an. Kemudian ust, kan nenek buyut saya meninggal dunia dan meninggalkan ada 3 anaknya brrti hibahnya jatuh ke anaknya kan ustad. Trs ustad, nenek sy kan anak ke 2. Smntara keluarga kakak nenek saya mefitnah nenek saya dg fitnahan ingin menjual rumah itu.. sehingga ahli waris penghibah menerbitkan surat hibah baru pada tahun 2018 tanpa kompromi dg nenek saya dan adik nenek saya yang isinya surat hibah itu jatuh kepada Kakak nenek saya. Pertanyaan saya, apakah sah surat hibah yang pada tahun 2018 itu? Sementara yg menghibah sudah meninggal dunia. Mohon ustad jawabannya.. kami jadi terpecah keluarga kami
@pepisophia1835
@pepisophia1835 2 жыл бұрын
ustad orang tua ngasih hibah rumah dan sawah ke saya tp saya sendiri menerima hibah itu cuma hasil ( beras nya) sawah nya saya kasihin lagi ke orang tua selama orang tua saya ada boleh kah?
@okeya123
@okeya123 2 жыл бұрын
Ada satu Permasalahan Kyai... Sebut Saja Roni, ketika Masih Hidup dia Berkata Kepada Anak anaknya, itu rumah Yg Di Cikampek Buat Yg Laki Laki, Sedangkan yg di jakarta Itu Buat Anak perempuan, Kemudian Secara diam diam Roni Menjual Rumah Tersebut Dan Hasilnya Dibagikan Hanya Diantara Anak Laki-laki, Kemudian Setelah Roni Meninggal Sang Anak laki-laki Mengatakan Klo Rumah dijakarta itu ada hak dia.... Bagaimana solusi nya kyai....
@fifinaaprilya828
@fifinaaprilya828 Жыл бұрын
Apa hibah tdk perlu ada saksi ustad
@DenBidzar
@DenBidzar Жыл бұрын
Dalam hal yg besar dan berpotensi terjadinya sengketa sebaiknya hibah dilakukan secara tertulis dan disertai dengan saksi
@nurmaniar3802
@nurmaniar3802 2 жыл бұрын
Assalamualaikum ... Maaf Ustadz mu nanya,,, ada sebidang tanah yg SDH di hibahkan ke anaknya, dan tanah ini SDH di buatkan sertifikat an. Penerima hibah (anaknya) dan bbrapa tahun kemudian org tuanya menjual sedikit dr tanah hibah tersebut tanpa sepengetahuan anaknya. Anaknya di beritahu setelah tanah itu di jual. Itu gmn ustadz? 🙏
@nurmaniar3802
@nurmaniar3802 2 жыл бұрын
Sy mohon penjelasannya Ustadz
@jimbrofirmansyah3622
@jimbrofirmansyah3622 Жыл бұрын
Ikhlasin aja ..kan yg ngambil orang tuanya ...berkah insyaallah
НЫСАНА КОНЦЕРТ 2024
2:26:34
Нысана театры
Рет қаралды 682 М.
КОМПОТ В СОЛО
00:16
⚡️КАН АНДРЕЙ⚡️
Рет қаралды 29 МЛН
How Many Balloons Does It Take To Fly?
00:18
MrBeast
Рет қаралды 179 МЛН
Tips Akurat Membuat Akta Hibah yang Sah
15:41
Kristoper Tambunan, S.H.,M.H.
Рет қаралды 4,9 М.
🔴 Di Akhir Zaman Ini Banyak Aliran Sesat | Ust M. Ridwan, M.E.I
46:54
BACA BUKU FIQH : " LUQATHAH (BARANG TEMUAN) " | Kajian Fiqh Sulaiman Rasyid | Part 40
17:13
UAS Menjelaskan tentang HIBAH,WASIAT,WARISAN.
17:00
MENYAPA Kita01
Рет қаралды 16 М.
Alat Bukti Perdata
20:01
LITIGASI TV
Рет қаралды 114 М.