Kenapa Mereka Tidak Sakit Kepala Saat Mematuk Pohon - Keunikan Burung Pelatuk [Woodpecker]

  Рет қаралды 276,852

Wild Daily

Wild Daily

2 жыл бұрын

Burung pelatuk memiliki paruh dan kaki yang khas sebagai bentuk adaptasinya terhadap lingkungan. Bentuk adaptasi burung pelatuk adalah paruh kecil yang keras serta kuat. Paruh mereka dirancang untuk melubangi pohon yang keras dengan lubang berbentuk persegi panjang. Hal itu sebagai alat komunikasi kepemilikan daerah melalui sinyal kepada saingan-saingannya, atau sebagai cara untuk mencari dan menemukan larva di bawah kulit kayu atau terowongan. Jadi, lubang pohon yang diciptakan oleh burung pelatuk tidak sekadar untuk membuat sarang, melainkan untuk mencari makan, menandai wilayah, dan bahkan menarik lawan jenis. Lalu yang menjadi pertanyaan, apakah burung pelatuk atau woodpecker tidak sakit kepala ketika mematuk pohon yang keras? Simak ulasannya bersama Wild Daily.

Пікірлер: 167
@aminnurkholis5252
@aminnurkholis5252 Жыл бұрын
setiap pulang kerja, langsung nonton konten ini, ga pernah ada bosanya.. mantaaap 👍👍👍
@senengsawit6197
@senengsawit6197 Жыл бұрын
Sebagai pecinta alam dan unggas saya merasa sangat terimakasih dengan Chanel ini..🙏🙏
@MIMIMO898
@MIMIMO898 Жыл бұрын
SUBHANAALLAH yg maha besar pencipta segala makluk yg sempurna.
@jhonyklowor9670
@jhonyklowor9670 Жыл бұрын
saya bukan subcriber channel apapun,tapi saya paling suka melihat melihat channel ilmu pengetahuan,anime dan bola..moga makin banyak viewer nya bang.. sukses buat channel ilmu pengetahuan yg makin membuka wawasan kita semua
@mahmudabdullah1517
@mahmudabdullah1517 Жыл бұрын
SUBHANALLAH ALLAH MAHA KUASA ATAS SEGALA SESUATU 👍👍❤️
@nanangcakra.p8610
@nanangcakra.p8610 Жыл бұрын
Chanel bermanfaat Pengetahuan tentang burung pelatuk
@mahmudabdullah1517
@mahmudabdullah1517 Жыл бұрын
ALLAH TUHANKU MAHA KUASA ATAS SEGALA SESUATU 👍👍👍👍👍👍👍
@rmagamers5603
@rmagamers5603 Жыл бұрын
Semoga kedepannya bisa kolab sama alam semenit 🤣🤣🤣 biar ada humornya ,tapi Chanel ini dalam penyampaian materi tetap memprioritaskan pakem ,dan alam semenit seperti biasa dalam penyampaian materi harus detail nyaselalu ada dan humornya jangan dihapus biar beragam ,aamiin
@ipungipung4333
@ipungipung4333 Жыл бұрын
Wild daily !!, good job.. Gambar bagus, deskripsi dan paparannya enak dan mudah didengar, mudah dimengerti dan pastinya nambah pengetahuan.
@WildDaily
@WildDaily Жыл бұрын
Terima kasih, kak 😊🙏
@muhammadnatsir4533
@muhammadnatsir4533 Жыл бұрын
Jadi tontonan alternatif yg mengedukasi anak2. 👏👏👏
@MasIrfann
@MasIrfann Жыл бұрын
Chanel tentang alam yg bnyak d cari orang, semangat min😎
@kismosagitarius4971
@kismosagitarius4971 2 жыл бұрын
Konten berkelas penuh wawasan bikin fresss.
@borneo_island77
@borneo_island77 Жыл бұрын
Channel yg keren... lanjutkan min, kapan2 bahas tentang burung enggang dan sejenisnya
@aderastiardi4486
@aderastiardi4486 Жыл бұрын
Informasinya sangat bagus ! Sebagai catatan, beberapa kali dinarasikan, kira2 seperti ini : burung pelatuk sering mengeluarkan bunyi2an yang menarik, sayang suaranya seperti apa tidak ditampilkan/audionya tidak ada. padahal ini media audio-visual....Bagaimana pun trimakasih dan maju terus!
@zalilimbong7627
@zalilimbong7627 Жыл бұрын
Chanel yang bagus dan mendidik. Moga semakin maju kedepannya chanel chanel seperti ini
@santiretnowati1017
@santiretnowati1017 Жыл бұрын
Konten yang sangat mengedukasi👍👍
@ZezeNewbie
@ZezeNewbie 2 жыл бұрын
Selamat sore menjelang petang kawan.. Saya turut menonton vidionya ya ! 🙏
@JokoSuChannel
@JokoSuChannel Жыл бұрын
Terinspirasi sekali bisa buat video edukasi alam sprti ini.
@wilsontrivano
@wilsontrivano Жыл бұрын
Geli lihat burung ini, apalagi ada video yang lihatin dia stuck di pohon 😆
@dewarrucy7090
@dewarrucy7090 Жыл бұрын
Jadi rindu film woody woodpecker
@dyaboedi5407
@dyaboedi5407 2 жыл бұрын
unik burungnya,hampir tiap hari mematuk dahan tp tetap sehat &kuat 😁
@eraelektronika
@eraelektronika Жыл бұрын
Chanel yg bermanfaat untuk menambah pengetahuan
@fistlast8575
@fistlast8575 Жыл бұрын
semangat min chanel luar biasa
@brandalanngeong611
@brandalanngeong611 Жыл бұрын
Channel yang mantap
@shukrihusin6641
@shukrihusin6641 Жыл бұрын
Allah swt mencipta sesuatu yg di luar akal manusia
@lembink_mawon3034
@lembink_mawon3034 Жыл бұрын
Aploud trus min. Saya yakin suatu saat. Chainel ini pasti akan banyak penonton nya. Harus yakin min cuan di kemudian hari akan mengalir trs.
@penjahatkelamin977
@penjahatkelamin977 Жыл бұрын
Saya aja baru ketemu chanel ini langsung auto suscribe 2 tahun lagi pasti jutaan suscriber, aminnn semoga sukses
@mulyanto1939
@mulyanto1939 Жыл бұрын
Enaknya nonton channel ini karena pakai bahasa Indonesia. Bahasanya sangat baku sesuai kamus besar bahasa indonesia. Jadi, sangat mudah dicerna & dipahami
@anton_bakul_kelapa2
@anton_bakul_kelapa2 Жыл бұрын
Betul bangtz narasinya jga menarik gk bosan di dengar dan suasanan nya seperti dongeng zaman dulu💪💪💪👍
@zidoneverdie5791
@zidoneverdie5791 Жыл бұрын
Saya baru 3 hari tampil di beranda langsung subscribe
@agusunandar8198
@agusunandar8198 Жыл бұрын
chainel apaan bos?
@muhammadsubkhanmustofa4561
@muhammadsubkhanmustofa4561 Жыл бұрын
Woody wood packer film kartun jaman anak2. Suka sekali sama chanel ini, naratornya keren
@jalmopetualang2660
@jalmopetualang2660 Жыл бұрын
Vidio baik yang pernah saya lihat
@hendrikjakaria1050
@hendrikjakaria1050 Жыл бұрын
Pemahat terhebat..
@adrianputra0858
@adrianputra0858 Жыл бұрын
Aku suka channel ini langsung ku subscribe
@aldo9383
@aldo9383 Жыл бұрын
Keren!!langsung gue subscribe.
@lamak3257
@lamak3257 Жыл бұрын
Terima kasih
@mariamamatullah4005
@mariamamatullah4005 2 жыл бұрын
Masha Allah.... Jenis burung ini... Apa bisa di jinak kan Om... Kalau di liat akvitas nya sering begitu..
@WildDaily
@WildDaily 2 жыл бұрын
Bisa jinak, selama dipelihara sejak bayi. Tapi mereka akan mematuk sangkar yang terbuat dari kayu.
@abdulqodir7155
@abdulqodir7155 23 күн бұрын
MasyaAlloh Allohuakbar suguh maha kuasa Engkau
@gunungbahari7669
@gunungbahari7669 Жыл бұрын
Suaranya enak didengar😁
@RinesJulman-zg4ib
@RinesJulman-zg4ib Жыл бұрын
Wah pelatuk memang burung yg paling baik suka menolong binatang lain dan jaran lelah
@khalimilimi2916
@khalimilimi2916 Жыл бұрын
Nemu Chanel..inget waktu kecil dulu 😀
@jokosuwarto4657
@jokosuwarto4657 9 ай бұрын
Saya sudah suscrabe dan like min, kendati demikian saya sangat menantikan video lain
@WildDaily
@WildDaily 9 ай бұрын
Oke kk makasih
@cainever
@cainever Жыл бұрын
Saya tonton semua hewan2 anda pak admin
@hobikutilang
@hobikutilang Жыл бұрын
Saya subscribe ter baru sangat suka video video nya semoga sukses selalu
@hisan8218
@hisan8218 Жыл бұрын
Burung yang luar biasa kekuatan paruhnya
@jualalat_fitness_dan_kursiroda
@jualalat_fitness_dan_kursiroda Жыл бұрын
Simak tiap hari biar nambah ilmu terus
@deni67tea
@deni67tea Жыл бұрын
maha besaar Allah dng seluruh ciptaanNya
@achmaditouwe63
@achmaditouwe63 Жыл бұрын
Luar biasa... Pelatuknya 💪💪 Salam Kenal... Salam Gotong Royong... SUKSES BERSAMA
@MuhammadIqbal-bo7xg
@MuhammadIqbal-bo7xg Жыл бұрын
Om sekalian jelaskan klasifikasi hewan dong om... Seperti passeriformes itu apa.. orielidae itu apa.. 🤲🙏😊
@witnomarso3708
@witnomarso3708 Жыл бұрын
Semoga makin banyak yg diketahui dari sini....
@kingjhoni2391
@kingjhoni2391 Ай бұрын
Jgn nyerah min suatu saat saya yakin bisa sampe. 1 juta sub,, yg penting jgn nyerah soalnya bgus bgt penjelasanya.
@WildDaily
@WildDaily Ай бұрын
Siap kk
@lisajohanchanel9649
@lisajohanchanel9649 Жыл бұрын
Burung langka ..
@iwanmurtanto1798
@iwanmurtanto1798 Жыл бұрын
Mesin Jackhammer penghancur beton tercipta krn terinspirasi oleh burung pelatuk tuh..😊
@sadanachannel2851
@sadanachannel2851 11 ай бұрын
burung yang memiliki kempuan paruh yang kuat seperti besi mistik
@makaykicau790
@makaykicau790 Жыл бұрын
Coba min bahas tentang kehidupan burung kacer min .. trims 🙏🙏
@ainaainb3421
@ainaainb3421 Жыл бұрын
ini saya nntn slm kicau
@sarwono1161
@sarwono1161 Жыл бұрын
Subhanallah
@aaaji9277
@aaaji9277 Жыл бұрын
Suara pembawa acara nya tidak bikin bosan enak di dengar
@sufronawati4732
@sufronawati4732 Жыл бұрын
SAYA UCAPKAN TERIMAKASIH BANYAK ATAS KONTENYA YANG MEMBUAT SAYA TERTARIK. LAIN DARI PADA YANG LAIN keluarga saya suka nonton hewan hewan seperti dokumenter. Tentang hewan tp sekarang jarang kita temui di tv. Walau ada pun kurang menarik. Semangan terus mengonten .saya supord subscribe like share.. terus berkarya💪💪💪💪💪💪💪
@WildDaily
@WildDaily Жыл бұрын
Terima kasih, kak. Bahagia sekali jika kaka bisa menikmati konten kami. 😊🙏
@sufronawati4732
@sufronawati4732 Жыл бұрын
@@WildDaily semangat terus ngontenya.
@paksujud4421
@paksujud4421 Жыл бұрын
Burung platuk sekarang tingal kenangan..
@anakhilang3562
@anakhilang3562 Жыл бұрын
Chanel baru yang mantap penuh dengan edukasi lanjutkan min semoga cepat sukses...pertanyaan saya apakan mimin jugamasuk dalam golongan monogami 😄😄.
@user-sf9rn9yx5f
@user-sf9rn9yx5f 6 ай бұрын
Itulah takdir, semua sudah ditakdirkan.
@ekosarolangun1938
@ekosarolangun1938 Жыл бұрын
Sebelum terciptanya alat tukang kayu yg bisa melubangi kayu, burung platuk sudah duluan bisa melubangi kayu.
@hobikutilang
@hobikutilang Жыл бұрын
Betul abangku
@SugengBudi19
@SugengBudi19 Жыл бұрын
Min di kasih visual gituloh pas bahas cakarnya biar lebih menarik
@Abdullah-ye5jq
@Abdullah-ye5jq Жыл бұрын
Sebaik baik pencipta dialah Allah SWT.
@solihin1546
@solihin1546 Жыл бұрын
20 Patukan perdetik😄😄
@arisdadangdadang3926
@arisdadangdadang3926 Жыл бұрын
Anak generasi saat ini sebagian besar enggan dg chanel pengetahuan ttg alam sepert ini.Mereka cenderung menyukai chanel2 yg ngga bermutu dan mngajarkan hal yg ngga manfaat dan negatif.
@nindyashari350
@nindyashari350 Жыл бұрын
Channel yg sangat bermanfaat dan menambah ilmu serta wawasan kita. Salam subscriber baru
@WildDaily
@WildDaily Жыл бұрын
Terima kasih, kak
@alfarel5085
@alfarel5085 Жыл бұрын
Kasih dengar donk suara merdu saat burung ny matuk pohon
@suhirillaha8022
@suhirillaha8022 Жыл бұрын
Allohu akbar..........yo
@pandusosajo1283
@pandusosajo1283 Жыл бұрын
Wodpeker nih 😁
@rajaalamchannel5351
@rajaalamchannel5351 Жыл бұрын
👍👍👍👍
@nimokino1356
@nimokino1356 Жыл бұрын
Min request semut rang rang
@mzazang2868
@mzazang2868 Жыл бұрын
@2x.xx.199x
@2x.xx.199x 2 ай бұрын
kendati demikian
@Labrador1994
@Labrador1994 5 ай бұрын
Wudi wud peker
@gabbyjihan5906
@gabbyjihan5906 Жыл бұрын
Keren min channelnya,sekeren suara anda min😍
@WildDaily
@WildDaily Жыл бұрын
Wah, terima kasih kak sudah hadir kembali di channel ini 😊🙏
@kresnahadisaputro5808
@kresnahadisaputro5808 Жыл бұрын
Sedikit saran min Jika sedang menarasikan suatu suara hewan di tunjukan suaranya Contoh di vidio ini suara sedang mematuk matuk pohonnya Terimakasih min
@nadiafebry2886
@nadiafebry2886 Жыл бұрын
Woody woodpecker☺☺🤗
@zulfahmizulfahmi1100
@zulfahmizulfahmi1100 Жыл бұрын
Di daerah sy burung ini dinamai si ontong
@abahipin7914
@abahipin7914 Жыл бұрын
KabarPedia subscribe Ini juga subscribe Enak banget di tonton nye Apelagi suara amang amang nye 😂😂
@WildDaily
@WildDaily Жыл бұрын
Terima kasih, bang
@pakmarzuki9260
@pakmarzuki9260 Жыл бұрын
✌️✌️
@paijofals8637
@paijofals8637 Жыл бұрын
Ini Adalah burung Paling sakti di Dunia
@sangrapuantomaikda8841
@sangrapuantomaikda8841 Жыл бұрын
Bahasa moyang kami buat Woody woodpecker adalah balingtoktok Burung tukang kayu yg terbaik 🤣🤣🤣🤣😭
@ahmedwisnu9520
@ahmedwisnu9520 Жыл бұрын
burug pelatuk
@alvaronuralam
@alvaronuralam Жыл бұрын
Suaramu sama spt yg dubing di KABAR PEDIA
@penjahatkelamin977
@penjahatkelamin977 Жыл бұрын
Bang admin kalo bisa bahas tentang ular berbisa, pasti akan banyak sekali yang penasaran ingin mengetahuinya
@solihun9022
@solihun9022 Жыл бұрын
Karena kalau sakit kepala gak bisa beli bodrek 😀😀😀👍
@Antovideo81
@Antovideo81 11 ай бұрын
Alangkah baiknya kl suara sound musik nya dihilangkan saja. Mending dimasukkan suara asli burung yg lagi matuk matuk pohon. Dan suara penjelasan aja
@bangunsimbolon2722
@bangunsimbolon2722 3 ай бұрын
Setuju...
@engkach2218
@engkach2218 Жыл бұрын
Banyak burung bgini di kampung ku,tpi yg jambul merah udah gak ada
@Surwanto-oh6kf
@Surwanto-oh6kf Жыл бұрын
Woody wood peker
@kitabercerita258
@kitabercerita258 Жыл бұрын
Burung Caladi
@belalangijo8730
@belalangijo8730 Жыл бұрын
Maka runtuhlah semua teori evolusi...yg ada hanya teori penciptaan
@adamjb1658
@adamjb1658 9 ай бұрын
Woody woodpecker
@ghibransiregar2906
@ghibransiregar2906 Жыл бұрын
kalau bisa suara binatang nya kedengaran sedikit..
@rooney138
@rooney138 Жыл бұрын
Saya suka channel binatang alam liar dan unggas outo subcriber channel
@andico8471
@andico8471 Жыл бұрын
Burung belatuk klo malam bulan terang dia berbunyi tuk tuk artinya dia lagi betukang alias bekerja bikin rumah
@wahyuchristy5980
@wahyuchristy5980 2 жыл бұрын
jadi keinget ketawanya Woody 😂
@WildDaily
@WildDaily 2 жыл бұрын
😆😆
@ibnusujadikontenni5170
@ibnusujadikontenni5170 Жыл бұрын
Burung pelatuk burung pk tukang bangunan rumah hehehe
@bendrihariyadi8781
@bendrihariyadi8781 Жыл бұрын
Soalnya kalo sakit kepala , obat warung sama minimarket pasti sering habis
@putraragil5088
@putraragil5088 Жыл бұрын
Mereka tidak sakit kepala karena slalu minum obat sakit kepala ..hehe
@endanghidayat1514
@endanghidayat1514 Жыл бұрын
Dulu waktu masih Sd masih ada burung ini belakang rumah bikin lubang di pohon duren sekitar tahun 1996
@airjoman3297
@airjoman3297 Жыл бұрын
Benar itu.
@dindinwahyudin1866
@dindinwahyudin1866 Жыл бұрын
Itu yg bulat2 ditempel dilubang apa min, telur tah
@aaaji9277
@aaaji9277 Жыл бұрын
Sayang videonya sedikit sekali durasinya
The Miracle Of Woodpeckers
19:12
Learn Your Land
Рет қаралды 456 М.
Pelatuk yang Tercatuk #alamsemenit
28:54
Alam Semenit
Рет қаралды 929 М.
Vivaan  Tanya once again pranked Papa 🤣😇🤣
00:10
seema lamba
Рет қаралды 33 МЛН
路飞被小孩吓到了#海贼王#路飞
00:41
路飞与唐舞桐
Рет қаралды 44 МЛН
Пробую самое сладкое вещество во Вселенной
00:41
Became invisible for one day!  #funny #wednesday #memes
00:25
Watch Me
Рет қаралды 53 МЛН
a great woodpecker a giant of the trees
2:07
NATURE COLOM
Рет қаралды 441
THIS QUAIL NOW WAS HAPPY WHEN ALL THEIR EGGS HATCHED
14:04
HOKAGATA HANAKARU
Рет қаралды 92 М.
Dunia Burung yang Mengagumkan | #temantidur
1:03:01
Wild Daily
Рет қаралды 999 М.
Fakta Keunikan Burung Pelatuk yang Bikin Melongo
6:58
Jagad Cerita
Рет қаралды 26 М.
Kersen: Tumbuhan Nostalgia Dengan Manfaat Sejuta #AlamSemenit
26:21
Alam Semenit
Рет қаралды 2,3 МЛН
burung pelatuk jantan janggar merah ke pingan yang jinak
10:23
Lanang Sumantri
Рет қаралды 8 МЛН
A day of battle of wits between a dog and his owner
0:37
VDS Smart Dog
Рет қаралды 18 МЛН
Сможет ли пуля пробить панцирь черепахи??? #факты
0:40
да да #а_к_т_и_в #мем #вреки #1rem
0:11
Комар🦟
Рет қаралды 1,9 МЛН