Legalisasi Ganja Thailand: 'Ini adalah kemenangan besar bagi para pemadat' - BBC News Indonesia

  Рет қаралды 246,695

BBC News Indonesia

BBC News Indonesia

2 жыл бұрын

Thailand tengah dilanda demam ganja setelah pemerintahnya melegalisasi penanaman dan konsumsi mariyuana.
Adapun konsumsi ganja hanya dibatasi untuk keperluan medis. Konsumsi rekreasional seperti mengisap ganja di tempat umum tetap dilarang dan jika melanggar, hukumannya bisa didenda hingga dipenjara.
Meskipun begitu, masyarakat Thailand dibebaskan menanam dan membeli ganja tanpa harus memiliki izin khusus.
Warga menyambut baik langkah ini, meskipun tidak sedikit yang khawatir akan implikasinya.
"Ini adalah kemenangan besar bagi para pemadat di Thailand," kata salah seorang petani ganja.
#ganja #mariyuana #cannabis #thailand #legalisasiganja
============
Berlangganan channel ini di sini: bit.ly/2Mkg9hY
Ini adalah channel resmi BBC Indonesia, di mana kami menyajikan berita internasional dan berita nasional yang akurat dan tidak berpihak.
Video tentang berita terkini disajikan dalam berbagai format, mulai dari video dokumenter, video eksplainer, dan wawancara tokoh.
Terima kasih telah mengunjungi kami. Ikuti juga akun media sosial kami lainnya:
▪️ Instagram: / bbcindonesia
▪️ Twitter: / bbcindonesia
▪️ Facebook: / bbcnewsindonesia
#bbcindonesia

Пікірлер: 757
@nampard88
@nampard88 2 жыл бұрын
Kasus menelan korban karena ganja belum dengar, tapi kalau mabuk karena miras dan meninggal sudah sering dengar, sebaiknya miras di Indonesia juga dilarang
@dionsu3sna
@dionsu3sna 2 жыл бұрын
iya kasus pembunuhan di sengaja juga banyak karena uang, ada baiknya uang juga di larang
@bangsuhen9176
@bangsuhen9176 2 жыл бұрын
Bodoh km coba km pakai ganja tiap hari dijamin linglung
@PalkaBali
@PalkaBali 2 жыл бұрын
Sama juga kasus mati karena agama banyak. Agama juga perlu dilarang.
@bangsuhen9176
@bangsuhen9176 2 жыл бұрын
@@PalkaBali Yesus disunat (lukas 2:21) Artinya kan yesus punya kelamin punya alat reproduksi apa bedanya yesus dengan kambing yg punya alat reproduksi untuk beranak Pinak Menurut yoh 1.1 Firman itu adalah Allah Firman=yesus Yoh 1.14 Yesus=Firman jadi manusia Masa tuhan punya alat reproduksi untuk beranak pinak 😂🤣😂🤣😂🤣 Kok bisa tuhannya Kristen seorang pria yg bisa beranak pinak 🤣 Terus gunanya alat reproduksi yesus untuk apa 🤣 Yesus kan manusia makan dan minum punya peler disunat(lukas 2:21) kalau disunat kan kulit peler yesus dibuang nah apakah kulit peler yesus yg dibuang adalah bagian dari firman/trinitas? Firman bisa dibuang?😂 kalau Yesus punya peler pasti yesus pun punya lobang pantat otomatis Yesus bisa berak Apakah firman bisa berak??? Parahnya lagi menurut bible tidak pernah diceritakan yesus habis berak cebok 🤣 tanya nih sewaktu Yesus masih bayi hbs berak blm bisa cebok sendiri dicebokin mamanya nah itu yg dicebokin si Maria apakah Tuhannya Maria si YHWH/bapa dlm wujud manusia? Barangsiapa telah melihat Aku, ia telah melihat Bapa(yohanes 14:9)😭 Sang firman bisa berak tp tidak bisa cebok sendiri Katanya bapa, firman dan roh Kudus itu satu 😂 Lah terus roh Kudus nya kemana 😂🤣😂 ✴️Lukas 2:48 Dan ketika orang tua-Nya melihat Dia, tercenganglah mereka, lalu kata ibu-Nya kepada-Nya: 👉“Nak, mengapakah Engkau berbuat demikian terhadap kami? Bapa-Mu dan aku dengan cemas mencari Engkau.” Kalau yesus adalah jalan kebenaran dan hidup yoh 14:6 Kalau melihat yesus sama saja dengan melihat bapa Yoh 14:9 Kenapa orang tuanya bisa cemas? Masa orang tuanya tidak tau kalau yg dihadapannya adalah bapa dlm wujud manusia 🤣🤣😂 Kalau Yesus itu firman atau tuhan yg menjadi manusia(yoh 1:1-1:14) kok dipanggil "Nak" Secara logika saja masa tuhan dipanggil Nak ini tuhan apa bocil(anak kecil) 🤣😂🤣😂🤣 Sejak kapan tuhan bisa dipanggil "Nak" 🤣😂🤣😂 Yoh 1:10 Ia telah ada di dalam dunia dan dunia dijadikan oleh-Nya, tetapi dunia tidak mengenal-Nya Menurut Yohanes 1.10 karena Yesus lah segala yg ada ini tercipta Artinya maria mama kandungnya Yesus sendiri tercipta karena yesus Maria saja duluan ada daripada yesus gimana ceritanya yesus yg menciptakan Maria?🗿 Yohanes 10:30 aku dan bapa adalah satu Tanya nih itu yg dicebokin Maria sewaktu masih kecil apakah yg sdh bikin Maria jadi hamil soalnya itu yg dicebokin kan bapa putera dan roh Kudus adalah satu 🤣👈👉🤣 1yohanes5:7Sebab ada tiga yang memberi kesaksian di dalam sorga: Bapa, Firman dan Roh Kudus; dan ketiganya adalah 👉satu. Matius1:18 Kelahiran Yesus Kristus adalah seperti berikut: Pada waktu Maria, ibu-Nya, bertunangan dengan Yusuf, ternyata ia mengandung dari 👉Roh Kudus, sebelum mereka hidup sebagai suami isteri. Yohanes 8;(58): Kata Yesus kepada mereka: “Aku berkata kepadamu, sesungguhnya sebelum Abraham jadi, Aku telah ada bapa putera(firman) dan roh Kudus satu Maria mengandung dari roh Kudus Ya tiada lain Yesus sendiri yg bikin mamanya hamil Aku didlm bapa dan bapa didlm aku Tidak percayakah engkau, bahwa Aku di dalam Bapa dan Bapa di dalam Aku? Apa yang Aku katakan kepadamu, tidak Aku katakan dari diri-Ku sendiri, tetapi Bapa, yang diam di dalam Aku, Dialah yang melakukan pekerjaan-Nya.(Yohanes 14:10) 🤣🤣🤣🤣 Matius 28:18 Yesus mendekati mereka dan berkata: "Kepada-Ku telah diberikan segala kuasa di sorga dan di bumi. 28:19 Karena itu pergilah, jadikanlah semua bangsa murid-Ku dan baptislah mereka dalam nama Bapa dan Anak dan Roh Kudus Cebok pantat nya sendiri saja waktu masih bayi tidak bisa kok ngaku2 telah diberikan segala kuasa di sorga dan di bumi Kiamat saja Yesus tidak tau kapan kok ngaku2 diberikan segala kuasa disorga dan dibumi Tetapi tentang hari atau saat itu tidak seorangpun yang tahu , malaikat-malaikat di sorga tidak, dan Anakpun tidak, hanya Bapa saja."(Markus 13:32) Yesusnya pembual berat 🤣👈 Kristen kesana kemari mengabarkan kebohongan lewat trinitas bapa,putera,roh Kudus🤣👈 Matius 16:28 Aku berkata kepadamu: "Sesungguhnya di antara orang yang hadir di sini ada yang tidak akan mati sebelum mereka melihat Anak Manusia datang sebagai Raja dalam Kerajaan-Nya." OMONGAN YESUS DI ATAS MELESET.. KARENA SEMUA YG HADIR SUDAH MATI.. TERNYATA YESUS BELUM DATANG SEBAGAI RAJA.. 😂🤣😂 Janji palsu 🤭 Masa tuhan bisa kasih janji palsu 😆 Sewaktu Yesus masih didlm perut Maria itu yg didlm perut Maria apa isinya bapa, putera dan roh Kudus 🤣🤣🤣 Kok bisa Tuhannya Kristen bisa terkurung diperut manusia 🤣🤣🤣🤣 Tuhan kan maha besar semua makhluk bergantung kepadanya kok bisa tuhan terkurung di perut 🤣🤣🤣 Juru selamat kok terkurung di perut manusia 🤭🤭🤣🤣🤣🤣 Lucunya lagi pas sdh besar tuhan nya Kristen malah digantung dan dibunuh sama Yahudi bangsanya sendiri Tuhan kok bisa dibunuh dan digantung sama manusia Itu tuhan apa jemuran 🤭🤣🤣🤣🤣 Dia yg mati disalib BUKAN manusia tapi TUHAN MATI (1Kor 11:26). Jika yg mati MANUSIA, maka darahnya MURAH (1Ptr1:18-19) 😂🤣😂🐑💨💨💨✝️
@aliez8280
@aliez8280 2 жыл бұрын
Bukannya emang miras dilarang beredar dipasaran ya, klo pun ada itu miras ilegal bikinan sendiri alias oplosan..🤣😰😰
@omotahot8126
@omotahot8126 5 ай бұрын
Ganja bikin org lebih kalem, penuh pertimbangan, doyan ngemil, gak brangasan dn lebih peka terhadap musik, gak seperti miras yg bawaannya keras dn ceroboh. Jadi gak ada salahnya legalkan ganja untuk kurangi angka tawuran remaja 😂😂😂
@Mezadelv
@Mezadelv 2 жыл бұрын
Selama di regulasi dengan baik & benar, tanaman ganja akan memberikan dampak positif dari segi ekonomi.
@dandysumatha
@dandysumatha 11 ай бұрын
Saya bukan seorang penikmat ganja! Bahkan saya bukan perokok tembakau... namun secara pribadi saya menilai perlu diadakan dialog akademis dari beberapa elemen masyarakat dan akademik dibidangnya untuk merumuskan hal serupa diindonesia... soal wacana legalisasi ganja di Indonesia... ganja sudah akrab dimasyarakat kita jauh sebelum ada aturan ini itu terhadap ganja... dibeberapa pelosok daerah mereka kerap menanam untuk sebagai salah satu bumbu makanan... jika dibeberapa negara melegalkan atas dasar apa? Ini bisa jadi salah satu acuan pertimbangan juga sih....
@tiaraindah
@tiaraindah 4 ай бұрын
Sekarang pemerintah Thailand sedang kewalahan dan mau melarang Ganja utk rekreasi...
@user-hq9um7dw2l
@user-hq9um7dw2l 5 ай бұрын
5 dampak baik secara acak jika ganja legal di indonesia dengan regulasi yang ketat 1.pestisida alami untuk para petani kita 2.meredam perdagangan gelap narkotikan/ narkoba. 3.mencukupi kebutuhan berbagai macam obat alami untuk dunia medis. 4.membangun ruang tambah pengetahuan yg produktiv di universitas seluruh indonesia 5.pengusaha tembakau indonesia sebagi penyumbang pajak terbesar akan mendunia.
@jepridongkol69
@jepridongkol69 5 ай бұрын
susah bang ngejelasin mau gmna pun bnn ttep ngelarang karna duit mereka dari sana kalo sudah legal ya gabisa di duitin lgi
@user-hq9um7dw2l
@user-hq9um7dw2l 5 ай бұрын
@@jepridongkol69 stop mengatakan susah bang fokus manfaat aja bang orang orang sperti mreka jangan di fikirin ga penting otaknya kosong isinya cuma angka uang gapeduli halal haram,, mengkaji aja bang menyesuaikan dengan batasan dan aturan aturan agama aja . jadi yang sebarkan kabar status ganja bahwa itu ilegal haram dilarang bahaya dan membunuh... tidak ada manfaatnya di zaman sekarang dia itu orang jahat pewaris kebodohan.
@lipqiamarilipqiamari5549
@lipqiamarilipqiamari5549 11 ай бұрын
Patut di contoh di indonesia. Tumbuhan sperti ini layak di lindungi karena banyak manfaat nya untuk medis. Tidak selalu berjurus narkoba, itu kalo di salah gunakan dan di perjual belikan sembarangan. Tapi pada dasar tumbuhan ini bisa menaikan perekonomian negara. Jika di kelola dengan baik dan benar. Tapi sayang tumbuhan ini, di sini di cari kalangan penegak hukum untuk di brantas dan di pidana bagi yg memilikinya. Yg ujung ujungnya duit😅😅
@remiazuka3604
@remiazuka3604 11 ай бұрын
@@saparuddinharahap6264 kata siapa GA cocok? Ganja cocok dilegalkan untuk kebutuhan medis. Semua Kalo disalagunakan ya ga baik, jadi kembali ke pelaku nya.
@riorafid4969
@riorafid4969 11 ай бұрын
Lebih banyak mudaratnya ketimbang medisnya
@ekokurniawan6574
@ekokurniawan6574 11 ай бұрын
Lebih baik para penanam Ganjar itu dibakar hidup" dari pada merusak generasi muda penerus bangsa. Di negara komunis bebas ....
@Cristianzal27
@Cristianzal27 11 ай бұрын
Masalah masyarakat kita ini latah, kalau di legalkan. Minum obat saja, sampai mabok, apalagi ini Bisa2 anak SD sudah menkonsumsi ini. 😂😂😂
@anaiswatterson1696
@anaiswatterson1696 11 ай бұрын
Serius? Wkwkwkw jujur saja indo belum siap, gw jamin langsung pada ngeganja semua. Bocah2 aja sekarang pada ngerokok, gak bakal ada jaminan orang2 yang ngejual bakal melarang bocah beli
@Jackgartpit666
@Jackgartpit666 2 жыл бұрын
Indahnya melihat tanaman ciptaan tuhan dipuji tidak dihina , dibanggakan tidak disalahkan , dibiarkan tumbuh hidup seperti mahluk hidup lainnya
@Youtubepremium-xo6vy
@Youtubepremium-xo6vy 2 жыл бұрын
iya bray.. indah nian jika di ciptakan juga kartel kartel seperti di meksiko dan brazil untuk bantu menjualkan nya
@ManiacMane777
@ManiacMane777 2 жыл бұрын
@@KZfaqpremium-xo6vy kartel itu pengusaha yang illegal, kan sekarang sudah legal, jadi penamaan kartel sudah tidak perlu dan preman2 didalamnya berubah profesi sebagai karyawan biasa
@ishakadriansyah8085
@ishakadriansyah8085 2 жыл бұрын
@@KZfaqpremium-xo6vy ganja bukan narkoba, apa hubungannya, kartel skrg fokus jualan metamfetamin, kokain, ganja dah dilegalin di negara2 maju dan penuh orang2 cerdas, tidak seperti negara yg satu itu, yg netizen dan aparatnya komedi smua 😂😂
@Jackgartpit666
@Jackgartpit666 2 жыл бұрын
Kebanyakan nonton film kartel wkwkw
@badrun.s
@badrun.s Жыл бұрын
Gak ada yg menghina ganja ..yg bikin hina ganja kan manusia yg salah penggunaannya ...🤣🤣🤣..
@laacun
@laacun 2 жыл бұрын
Legalkan ganja di Indonesia!!!
@andreanherwandah928
@andreanherwandah928 10 ай бұрын
MATAMU
@ropeaccess616
@ropeaccess616 10 ай бұрын
kijang 1 kijang 1
@pendiwareng2272
@pendiwareng2272 10 ай бұрын
Ngawur 😂😂
@Short_vd945
@Short_vd945 10 ай бұрын
Miras aja kek gitu apa lagi ganja......
@kwanlc5096
@kwanlc5096 8 ай бұрын
4orang sdm rendah
@monst3ren3rgy79
@monst3ren3rgy79 2 жыл бұрын
Indonesia Klo ganja legal, polisi ga punya Duit
@indrawijaya3725
@indrawijaya3725 2 жыл бұрын
Polisi ukraina kan.. Bukan indo chakkk
@zheincelta4494
@zheincelta4494 Жыл бұрын
@@ariegunawan8621 sarkasm chuackkkss
@cintasetyareni7163
@cintasetyareni7163 2 жыл бұрын
gila aku salut sm Thailand semoga kedepan.nya mereka jadi lbh baik
@theMarhaenist
@theMarhaenist 2 жыл бұрын
Anjinq... gua mah jd bersyukur ada kadrun
@redminote9417
@redminote9417 2 жыл бұрын
Bakalan jadi kota maju Thailand suatu saat kedepannya
@cintasetyareni7163
@cintasetyareni7163 2 жыл бұрын
@@redminote9417 why ga jadi masalah lmao
@electricalgroup9927
@electricalgroup9927 Жыл бұрын
Bodo amat..tailand maju pa kagak gk ngaruh..
@cintasetyareni7163
@cintasetyareni7163 Жыл бұрын
@@electricalgroup9927 setidak otak.sana.lbh pinter drpada anda 😏
@tommyhow3149
@tommyhow3149 8 ай бұрын
Thailand negara yang cerdas❤
@kristoferusrangga2041
@kristoferusrangga2041 2 жыл бұрын
Hidup Thailand!! negara cerdas!!
@mbad.6030
@mbad.6030 10 ай бұрын
Cerdas??? Tau daerah piladelpia yg disebut kota zombie?
@sativaindica5256
@sativaindica5256 10 ай бұрын
@@mbad.6030 di Philly itu gara2 fentanyl... check your fact sebelum comment
@newacount8203
@newacount8203 10 ай бұрын
​@@mbad.6030gw juga heran dia ambil sisi cerdasnya itu dimna ya padahal resiko paling besar adalah konsumsi ganja secara masal belm lagi perdagangan ke luar negara mereka,di sisi lain negara lain mati matian memberantas penyalahgunaan ganja eh ini negara palah melegalkan
@demetriusmarbun2845
@demetriusmarbun2845 10 ай бұрын
@@mbad.6030 ya elah bang, mereka bukan pemakai ganja tp heroin, putaw
@irwangunawan7684
@irwangunawan7684 6 ай бұрын
​@mbad.6030 yhaa gini ni kemakan berita setengah" cari tau dlu itu kota zombie make narkoba jenis apa, ini tanaman dari tuhan bukan ciptaan manusia jdi gada sejarahnya ganja memiliki efek samping seperti kota yg lu mksd
@indrawijaya3725
@indrawijaya3725 2 жыл бұрын
Negara wakanda masih menutup diri dan berkeyakinan bahwa ganja itu buruk tapi tembakau dan kandungan" Didalamnya tidak.
@d3s9_87
@d3s9_87 2 жыл бұрын
Jangan harap krn akan Banyak celah + banyak oknum🙈, belum lagi protes kontra dr lembaga/ organisasi² masyarakat
@abunukhi1557
@abunukhi1557 2 жыл бұрын
Lu pindah aja ke thailand
@bonapasogit9979
@bonapasogit9979 2 жыл бұрын
Negara wakanda yang kamu maksud dibelahan bumi mana si?
@indrawijaya3725
@indrawijaya3725 2 жыл бұрын
@@abunukhi1557 iya bang.. Iyaaa
@indrawijaya3725
@indrawijaya3725 2 жыл бұрын
@@bonapasogit9979 selatannya kutub selatan agak kebarat sebelah timur pinggiran utara bang
@sehumarhafiz6774
@sehumarhafiz6774 2 жыл бұрын
Nah ini baru bener,, jangan kayak indonesia,, justru pemerintah secara kejam menjadi penjahat mengurung warganya hanya karena ganja,.. Alkohol, heroin, morfin, bebas
@indragsm7407
@indragsm7407 2 жыл бұрын
Di suatu negri disana masih dikuasai oleh penjual "garam" sebagai komoditas paling top dari segi ekonomic dan daya rusak bahkan efek "samping nya. Kecil kemungkinan di negri itu bisa memberdayakan sumber kekayaan alam terbarukan yg sangat menjanjikan ini .
@vynzr5418
@vynzr5418 11 ай бұрын
Indonesia harusnya legalkan ganja bukan untuk di konsumsi warga lokal tapi untuk di import, saya yakin ekonomi petani kecil akan sejahtera
@remiazuka3604
@remiazuka3604 11 ай бұрын
Di ekspor Pak bukan impor
@vynzr5418
@vynzr5418 11 ай бұрын
Ya itu maksud saya
@zkwiwuej
@zkwiwuej 2 жыл бұрын
Cara menarik wisatawan asing, semoga ga merusak keamanan warganya
@lukitaadi918
@lukitaadi918 2 жыл бұрын
keamanan? mana ada obat anti depresan bikin emosi dan kacau 😂😂 adanya juga damai... yakin tuh kejahatan nurun.. narkoba yang kimia bakal musnah dan gak laku, orang ngerokok tembakau bakal kurang, ngisep ganja itu gak kayak rokok.. abis bakar abis bakar... ganja itu sekali sehari ya udah..
@lukitaadi918
@lukitaadi918 2 жыл бұрын
oh ya satu lagi... miras bakal gak laku 😂😂
@zkwiwuej
@zkwiwuej 2 жыл бұрын
@@lukitaadi918 Ga bisa jamin begitu, yang bebas malah bisa jadi boomerang. Misal pemakai yg lg berkendara kemudian nabrak, kecanduan yang buat orang habis duit buat beli ganja dan akhirnya rampok orang krn ga punya duit dll
@ishakadriansyah8085
@ishakadriansyah8085 2 жыл бұрын
@@zkwiwuej kamu banyak teori, tp omong kosong smua, orang pake ganja itu jadi pemales, ga akan dia kemana2 sambil pake ganja... pisau jg bahaya, kenapa dilegalin, bisa membunuh orang... haduh, ini nih yg disebut stunting nih, anak muda indonesia makin parah kecerdasannya, orang bdoh dikasi internet ya gini jd nya
@zkwiwuej
@zkwiwuej 2 жыл бұрын
@@ishakadriansyah8085 Wah parah bandingkan narkoba dengan pisau, sekalian sama jarum jahit aja wkwkwk.. Bilang omong kosong tapi diri sendiri Nonsense
@พระเยซู666
@พระเยซู666 Жыл бұрын
Di era zaman alm nenek gw, ganja di gunakan untuk campuran bahan makanan, campur bumbu", ga hanya ganja, arak juga di jadikan bumbu dapur, namun semua itu ada takaran,...
@Agent_AK-45
@Agent_AK-45 2 жыл бұрын
Pemerintah thailand mengambil langkah berdasarkan situasi perekonomian, dimasa sekarang ini dan kedepan-nya. Dalam mengantisipasi dan mengatasi krisis ekonomi global, yang sudah terjadi di beberapa negara. Salah satu-nya srilangka yang sedang terpuruk, maka untuk mencegah hal itu pemerintah thailand membuat keputusan untuk menyelamatkan perekonomian bangsa-nya. Kebebasan itu pasti akan berada dalam undang-undang dan peraturan negara-nya, sebagaimana cara penanaman dan penggunaan ganja tersebut.
@rahayuhadiastuti8562
@rahayuhadiastuti8562 2 жыл бұрын
Trs dijual ke indonesia gitu ya...negara thailand isi otakny hy duit2 bae...generasi rusakny bomat bodo amat...lanjutkan...negara gelo..nauzubillah...zaman sdh gila ...
@Wkwkwkwkwkwj
@Wkwkwkwkwkwj 2 жыл бұрын
@@rahayuhadiastuti8562 genarasi rusak itu generasi yg mabok agama bikin rusak
@algozali8742
@algozali8742 2 жыл бұрын
​@@rahayuhadiastuti8562 ganja dr aceh jg banyak,ngapa pla import dr thailand
@rifnalarwan6933
@rifnalarwan6933 2 жыл бұрын
@@Wkwkwkwkwkwj ya kek elu mabuk agama n
@Agent_AK-45
@Agent_AK-45 2 жыл бұрын
@@rahayuhadiastuti8562 Legalitas itu hanya dibuat untuk negara-nya saja (THAILAND), itu dibuat untuk pengembangan perekonomian dinegara mereka. Tidak mungkin pemerintah negara thailand mereka mau menjual ganja ke indonesia, setiap negara mempunyai kebijakan aturan yang berlaku dalam sistem negara. Semua negara di dunia terikat dengan uang, jika tidak ada uang untuk alat transaksi jual beli. Maka tidak akan ada perekonomian disuatu negara, bahkan tidak akan ada pembangunan. Uang itu sistem global yang dibuat berbentuk kertas, yang mempunyai nilai jual beli untuk manusia diseluruh dunia gunakan. Itu hak mereka mau melegalkan atau tidak-nya, kita indonesia harus mempunyai prinsip yg kuat pada UUD negara kita. Anda ingin makan nasi goreng, tidak mungkin orang thailand melarang anda untuk makan. Karena itu hak anda untuk makan, jadi santai saja gak usah ribet ngurusin negara lain. Cukup kita patuh dengan aturan di negara kita indonesia, itu menunjukan bahwa kita manusia yang bermoral baik.😊👍👍
@sehumarhafiz6774
@sehumarhafiz6774 2 жыл бұрын
Jelas ganja kaya akan manfaat selain untuk medis, bisa untuk kuliner, tekstil, penghalang hama tanaman dll,, ganja tidak bahaya, jelas ganja tidak sebahaya alkohol, dll
@BayuAkbarK
@BayuAkbarK 2 жыл бұрын
Ganja manfaatnya banyak, gak cuma buat giting. Yang salah itu penyalahgunaannya. Misal dextro buat obat batuk: halal, tapi dextro juga bisa disalahgunakan buat bikin mabok.
@yogasetiaone
@yogasetiaone 2 жыл бұрын
Kalau kita legal wisata kita bakal lebih bertambah banyak turis, juga ganja banyak manfaat buat produk dan obat
@0rawayan329
@0rawayan329 2 жыл бұрын
Mereka sadar Negara mereka itu termiskin sumber daya alam nya. Selama bisa menguntungkan negara nya Apapun mereka legalkan. Demi memikat pelancong yang hobi ganja datang berwisata ke negaranya. Itulah contoh sistem bernegara yang cerdas agar masyarakatnya itu tetap hidup😝 😂😂😂😂
@swarajaya2551
@swarajaya2551 2 жыл бұрын
Morfin juga narkoba tapi digunakan buat buat kesehatan. Dari kasus Fidelis Ari dan dilegalkannya ganja di beberapa negara bagian di Amerika harus diakui kalo ganja adalah tanaman obat. Dan seharusnya pemerintah mengatur peredaran ganja dengan cermat dan ketat bukan malah tetap ngotot melarang padahal sudah banyak bukti kegunaan ganja sebagai obat
@dannywijaya40
@dannywijaya40 2 жыл бұрын
morfin bikin sakaw, ganja nggak -
@kingterren
@kingterren 2 жыл бұрын
Masih ada jahe, kunyit, temulawak yang lebih aman padahal
@swarajaya2551
@swarajaya2551 2 жыл бұрын
@@kingterren ngikutin kasus Fidelis Ari yang di Kalimantan barat gak? Itu rumah sakit sudah angkat tangan suruh bawa pulang istrinya. Begitu pakai pengobatan dengan ganja keadaan istrinya membaik. Lalu Fidelis ditangkap dan istrinya meninggal karena gak ada yang meracik obat dari ganja itu. Berarti ganja itu obat kan? Jahe, kunyit, temulawak itu apa punya efek yang sama buat menyembuhkan istri si Fidelis? Gua rasa gak. Kalo faktanya banyak negara yang sudah menyatakan bahwa ganja itu tanaman obat pasti mereka sudah riset dan ada hasilnya sampai membuat keputusan itu. Tinggal Indonesia saja buat regulasinya yang benar. Jangan sampai jadi negara terbelakang terus.
@kingterren
@kingterren 2 жыл бұрын
I see, tapi tetep aja ini indonesia bukan singapura. Regulasi pasti bisa bener. Tapi kedepannya nyatanya di lapangan bakal overdosis ganja sebagian besar.
@swarajaya2551
@swarajaya2551 2 жыл бұрын
@@kingterren apa beda Indonesia sama Singapura? Sama saja. Jangan sampai nanti orang sakit Indonesia pada pergi ke Singapura hanya untuk mendapatkan pengobatan dengan ganja. Setahuku buat dapat ganja di Amerika itu harus pakai resep dokter. Kalo sampai overdosis itu orang ngerokok ganja berapa kg? Aku belum pernah dengar orang overdosis ganja dan mati. Gak seperti kokain atau morfin yang bisa overdosis dan mengakibatkan kematian
@JokoPriyanto-nd4zm
@JokoPriyanto-nd4zm 10 ай бұрын
Contoh negara yg siap meluncur maju dan lebih mementingkan kehidupan rakyat ny
@markborham9773
@markborham9773 11 ай бұрын
WOUW..AKAN SEMAKIN BANYAK TURIS YG DATANG KE THAILAND..🥺🥺🥺
@black_coffee1030
@black_coffee1030 11 ай бұрын
Iya bener apa lgi jika pantainya di perindah dan es kelapa mudanya di perbanyak ...asekk😅 🌿🏖️🥥🌴,, mau heling sambil ketawa² ke Thailand saja 🤣🤣
@wongndeso8629
@wongndeso8629 Жыл бұрын
ingin rasanya pindah negara ke thailan yg secara tdk langsung saya di amerika 10 th merasakan nikmat nya kegembiraan setelah ngisap ganja..
@electricalgroup9927
@electricalgroup9927 Жыл бұрын
Y sdah pindah saja
@biyansurya898
@biyansurya898 10 ай бұрын
Pindah aja komtol, puas2in sono
@BatakMukbang
@BatakMukbang Жыл бұрын
Negara cerdas
@dukemof
@dukemof 2 жыл бұрын
Setuju sama Thailand
@dewasatriawan4329
@dewasatriawan4329 10 ай бұрын
Harusnya di Indonesia juga dilegalkan, karena efek ganja belum sampai buat orang mati, mana ada orang tabrakan gara- gara habis menkonsumsi ganja
@aguskerja7643
@aguskerja7643 2 жыл бұрын
Thailand ❤️❤️❤️
@susisusi2912
@susisusi2912 11 ай бұрын
Ganja legal indonesia rukun tentram aman sejahtera
@sanitatousanny7850
@sanitatousanny7850 2 жыл бұрын
Pemerintahan Thailand smart dalam mengantisipasi resesi global dengan legalkan ganja secara nasional untuk keperluan positif terlebih sebagai obat herbal terampuh. Tidak atasi sulit ekonomi setelah drama corona dengan gedein hutang seperti Wekaland yang hutangnya bengkak 4000 triliun semenjak di jabat di onoh tukang lip service.
@anasrofan123
@anasrofan123 2 жыл бұрын
Maksudnya kita HARUS MENIRU SEGALA YANG DIHARAMKAN JADI DIHALALKAN GITU????
@kautsaralbana7366
@kautsaralbana7366 2 жыл бұрын
@@anasrofan123 bodoh
@cituu3094
@cituu3094 2 жыл бұрын
bodohnya, nyatanya sekarang ganja di Thai udah dicabut izin lagi untuk masyarakat setelah anak muda disana mulai kecanduan ganja. Dan asal lu tau, hutang Thailand mencapai sampe 4rb triliun jg kocak 😂
@sanitatousanny7850
@sanitatousanny7850 2 жыл бұрын
@@cituu3094 , antek sekaligus korban rezim, kasian dah lo !!! 🤣🤣🤣
@sanitatousanny7850
@sanitatousanny7850 2 жыл бұрын
@@anasrofan123 , belajar baca dulu coy !!!
@sarualsaja6148
@sarualsaja6148 Жыл бұрын
Bahagia sekali mereka dikasi satu satu pohon 😄😄😄
@bagoys5834
@bagoys5834 11 ай бұрын
Semoga indonesia bisa sprti thailad
@MERAHPUTIH4
@MERAHPUTIH4 11 ай бұрын
Banyak instansi Yang rugi berat Jika dilegalkan Dan mafia terbesar Dinegri ini akan hancur Seratus persen
@inlanderzvetroez7527
@inlanderzvetroez7527 2 жыл бұрын
Lima Langkah lebih Maju dr Wakanda..Ganja, thats good to energy 👍
@bonapasogit9979
@bonapasogit9979 2 жыл бұрын
Wakanda itu di belahan bumi mana si?
@harynervo3612
@harynervo3612 5 ай бұрын
Thailand berpikir lebih maju dari Indonesia, salut
@sundoyo2799
@sundoyo2799 2 жыл бұрын
Mantap harus banyak2 di suwarakan manfaat ganja medis
@renggadiksa2928
@renggadiksa2928 Жыл бұрын
Jadi pengen liburan ke Thailand
@electricalgroup9927
@electricalgroup9927 Жыл бұрын
Hati2 bnyk wanita jadi jadian..,bnyk hiv aids
@mingcessi3431
@mingcessi3431 2 жыл бұрын
Kayaknya setahun kedepan harga ganja bakal turun drastis karena banyaknya stok. Tapi gk tau jg sih, soalnya gw gk tau belinya dmn 🤣
@afriseptiadani
@afriseptiadani 2 жыл бұрын
wkwkwk..
@jiyuchan17
@jiyuchan17 2 жыл бұрын
Ahahaha Jadi murah meriah ya Di pasar2 tradisional entar banyak dah kek tembakau yg dilinting pake kulit jagung kering/kelobot. Rokok jadul. Ngisepnya sambil ngopi makan gorengan 😂 totalan ntar cuma abis 10rb 😅
@algozali8742
@algozali8742 2 жыл бұрын
thailand makin jaya tempat wisatanya,para pemandat pesta pora di thailand
@herbinsilaban3330
@herbinsilaban3330 6 ай бұрын
Mestinya Indonesia belajar ke thailan, supaya jgn berprasangka ke orang" yg mengkonsumsi ganja,kalau buat obat spaksh ditangkap bila dikonsumsi, tolong diberikan keterangan, minyak ganja di thailan sangat bermanfaat.
@a.gs.p2806
@a.gs.p2806 10 ай бұрын
Ganja indonesia bisa di ekspor ke thailand,budayakan oleh pemerintah dengan aturan yg ketat,jadi pemasukan devisa negara,lanjutkan
@sutrisnasp9735
@sutrisnasp9735 11 ай бұрын
Mantap kl di Indonesia bisa kaya petani ganja
@almaaprilia8725
@almaaprilia8725 2 жыл бұрын
Patut diwaspadai warga negara thailand kalau mau berkunjung ke negare yg masih melarang ganja
@JoyIy-id5pp
@JoyIy-id5pp 11 ай бұрын
Bagus banyak orang jujur di Thailand
@reyfarmeight4691
@reyfarmeight4691 11 ай бұрын
menghisap ganja bkin kita rileks & tenang. . bukan bkin candu kya ngisep rokok. .
@Ary56art
@Ary56art 6 ай бұрын
Thailand bagus pemikiran nya, untuk medis
@yogiarton6443
@yogiarton6443 2 жыл бұрын
sekelas BBC , judulnya keren sekali
@ompantoa
@ompantoa Жыл бұрын
Saya tidak pernah mengisap ganja sampai umur setua ini, pengen tahu sebenarnya gimana rasanya.. Tapi ya sudahlah, itu bukan snack yang bisa di beli warung wakakaka Jadi saya minum kopi, teh hangat, mie gelas.. Itu sudah cukup enak rasanya, cara Menenangkan pikiran saat kacau bisa dengan tidur, olahraga, dengar musik, nonton film.. Tidak perlu konsumsi hal2 yang bersifat Menenangkan, ada banyak jalan untuk happy guys..
@projecklv8477
@projecklv8477 Жыл бұрын
jika sakit bisa sembuh gak dengan menonton tv ?
@ompantoa
@ompantoa Жыл бұрын
@@projecklv8477 Kesembuhan itu dari system dalam diri kita sendiri, hal-hal lainnya bisa membantu prosesnya..
@projecklv8477
@projecklv8477 Жыл бұрын
@@ompantoa kami bicara secara ilmiah atau secara menghayal
@ompantoa
@ompantoa Жыл бұрын
@@projecklv8477 saya tidak tahu, kan kamu yang bicara.
@projecklv8477
@projecklv8477 Жыл бұрын
@@ompantoa baca secara ilmiah jangan asal ngomong kalau males baca rebus bukunya minum airnya
@benhardtoruan9008
@benhardtoruan9008 10 ай бұрын
Sebenarnya, Hukum harus cerdas, dinamis mengikuti perkembangan jaman dan menyesuaikan dg kebutuhan masyarakat luas, mampu melihat sisi positif dr suatu hal, mampu mengembangkan dan memanfaatkannya untuk sebesar2nya kemaslahatan kehidupan masyarakat. Jgn kita tertinggal hanya karena kita tidak mampu keluar dr pola pikir lama yg picik.
@mbad.6030
@mbad.6030 10 ай бұрын
Jadi peraturan harus mengikuti zaman bukan zaman yg mengikuti aturan?
@benhardtoruan9008
@benhardtoruan9008 10 ай бұрын
@@mbad.6030 Hukum itu bersifat Dinamis, mengikuti perkembangan jaman dan dapat menyesuaikan dg kebutuhan terkini masyarakat.
@LageOfficial
@LageOfficial 10 ай бұрын
​@@benhardtoruan9008Apa urgensi ganja dilegalkan secara hukum? Apakah penyakit yang sering diderita oleh kebanyakan masyarakat di Indonesia membutuhkan ganja sebagai pengobatan?
@benhardtoruan9008
@benhardtoruan9008 10 ай бұрын
@@LageOfficial bukan ttg urgensi, tp ttg tidak berpikir picik dan mau membuka pikiran untuk kemungkinan adanya manfaat2 tersembunyi dalam kandungan tanaman tsb. Anda berani ga bilang bahwa Tuhan pernah menciptakan sesuatu yg tanpa manfaat?? Contoh, hewan babi yg bagi sebagian orang dianggap haram, apakah lantas mereka sanggup mengatakan bahwa itu adalah produk gagal dan Tuhan telah menciptakan sesuatu yg tanpa manfaat??
@mbad.6030
@mbad.6030 10 ай бұрын
@@benhardtoruan9008 berarti klw hukum dinamis mengikuti zaman secaraa tidak langsung lambat lan LGBT juga dianggap biasa atau bahkan di lindungi?
@haniffurqonabdurrahman6081
@haniffurqonabdurrahman6081 2 жыл бұрын
Dulu, W pernah liat thread di kaskus kegunaan ganja yg jauh lbh byk dri keburukannya,
@xunii2363
@xunii2363 2 жыл бұрын
Indonesia pengen kaya, buat pulau khusus CASINO kaya di Macau. Yakin ga bakal terlalu seperti sekarang
@khoirulanwar6534
@khoirulanwar6534 9 ай бұрын
Di indo hukuman ganja lebih ngeri di banding koruptor
@ririamalia6802
@ririamalia6802 Жыл бұрын
di konoha kapan ya ?
@RINGOSTARKUCING
@RINGOSTARKUCING 9 ай бұрын
Klw tanaman ini di legalkan, obat rumah sakit sedikit berkurang penjualan nya. Soalnya ganja tanaman obat yg tradisional
@kelvincostner7775
@kelvincostner7775 10 ай бұрын
Mereka suka ganja selepas dengar lagu“Smoke weed everyday"
@notroublenofun
@notroublenofun 2 жыл бұрын
kalo di indonesia di legalkan, yang paling bikin penasaran gmana rasanya makan sambal di uleg pake ganja, atau makan rendang pake bumbu ganja..asli blm pernah coba, dengar dengar rasanya enak
@ogieinoe
@ogieinoe 11 ай бұрын
Makin banyak orang Thailand yg akan senyum senyum dan ngemil makan merdeka lah kata nya .....
@imamfirmansyah8092
@imamfirmansyah8092 5 ай бұрын
Tolong Indonesia contoh thailand biar kan rakyat bahagia
@black_coffee1030
@black_coffee1030 11 ай бұрын
Asek merdeka!!😅 Akhirnya ada negara yg bisa menikmati pantai dan sebatang daun ganja dan es kelapa muda sambil ngakak😂😂 ,, tanpa deg²an ada satpol yg intai bhahahaha🤣🤣🌴🏖️🥥🌿
@Marioc580
@Marioc580 16 күн бұрын
Ya allah kapan indonesia sperti negara3 yg melegalkan gaanja..psti indonesiaa kan tentram dan damai
@selkulitmati7925
@selkulitmati7925 2 жыл бұрын
woyooooo
@juraganfarms
@juraganfarms 10 ай бұрын
Tapi banyak yg ga setuju jg, apalg di pedesaan yg anak"mudanya, bukannya sekolah yg rajin, malah rajin nge Bong. Kayak tetangga kita disana. Beli pohon ganja kecil cuman 50 Baht, sayangnya pas saya balik Indonesia, partner saya ga peduli ama pohon saya 😂.
@skchew2213
@skchew2213 2 жыл бұрын
Akhirnya yang buruk lebih dari yang bagus.
@alverosanjaya3790
@alverosanjaya3790 10 ай бұрын
Adakah yg jual online
@alfianalawa7057
@alfianalawa7057 2 жыл бұрын
Peluang bisnis buat aceh,hanya khusus eksport ke thailand,untung nya pasti berlipat2
@dianjunaedi2595
@dianjunaedi2595 Жыл бұрын
Semoga di Indonesia juga bisa dilegalkan,amin yra
@rockthile
@rockthile Жыл бұрын
Konoha legal pemakai yg pernah dihukum bahkan disiksa tertawa
@salmanparmadi384
@salmanparmadi384 9 ай бұрын
Gue setuju di legalkan asal koruptor di Brantas dulu..selama ada itu mau nanam apa aja ga akan ada hasilnya😅😅
@fahroedin3947
@fahroedin3947 2 жыл бұрын
Kekalahan tiongkok melawan jepang dimasa lalu salah satunya dipasoknya candu besar2an yg mengakibatkan generasi mudanya saat itu lemah dan memudahkan jepang masuk ke tiongkok... skrang belum terlihat dampaknya...nnti 3 atau 5 tahun ke depan baru akan merasakan...
@aaadit4131
@aaadit4131 2 жыл бұрын
Kekalahan Tiongkok dari Jepang karena perang antara partai Komunis dan partai Nasionalis pada saat itu juga ada korupsi besar-besaran di kubu partai Nasionalis
@SYPM_Chanel
@SYPM_Chanel 2 жыл бұрын
Beda opium dan ganja
@thelounge622
@thelounge622 2 жыл бұрын
Lah itu belanda udah ngelegalin ganja dari tahun 2017 negaranya maju kok
@windywahyunie102
@windywahyunie102 Жыл бұрын
@@aaadit4131 apa anda tau partai Komunis kapan hadir di RRC tahun berapa? . Dulu masih komintang dan jauh sebelum pra republik memang benar jaman masih dynasty sisa machuria artinya kerajaan. Sudah benar kejatuhan salah satunya karena narkotik, Hingga hongkong dilepas dan Macau karena narkotik juga. Negaranya dibagi bagi sama beberapa negara Jepang, Portugis, Inggris.
@adaz2310
@adaz2310 11 ай бұрын
Hijau subur dan bahagia🎉
@hengkiconspiracy
@hengkiconspiracy 9 ай бұрын
Diindonesia pemerintahnya masih sibuk memperkaya diri sementara negara tetangga sudah duluan maju !
@jayski1919
@jayski1919 Жыл бұрын
Cerdas
@jelajahperantau1046
@jelajahperantau1046 9 ай бұрын
Gue pemakai ganja selama belasan tahun. Alhamdulillah gak ada masalah kesehatan, gak ada ketagihan(kemaren liburan ke Bali 3 bulan, gak ada ganja gak masalah). Masalah nya pemikiran orang yg tidak pernah memakai ganja, sudah di brainwash sama propaganda klu ganja itu gak baik. Yaa jadi orang2 pada parno sendiri.. bahkan alcohol lebih bahaya loh!
@yomancok2378
@yomancok2378 4 ай бұрын
Andai aku lahir di negara seperti Thailand dan Australia😊
@andreaz4783
@andreaz4783 Жыл бұрын
Yeas bro
@gamerzone5322
@gamerzone5322 2 жыл бұрын
Nice👍
@haidirfazald754
@haidirfazald754 10 ай бұрын
alcohol lebih berbahaya daripada canabis dan alcohol malah dilegalkan !
@caturprasetyo1409
@caturprasetyo1409 6 ай бұрын
Mantap,, negara yg g Munafik,, justru dijadikan sebagai penambah income negara 👍👍👍
@tubleabu5857
@tubleabu5857 2 жыл бұрын
Warga thailand auto akan mudah tersenyum dan tertawa bahagia.. Kita liat
@dihanyt2754
@dihanyt2754 8 ай бұрын
Setuju thailand sudah jadi negara maju
@indovsthai9681
@indovsthai9681 2 жыл бұрын
Sebelum ganja di legal kan di thailand. Orang sana sudah nanam di rumah rumah mereka sendiri jadi mau legal apa enggk sama saja. Ngerokok ganja minumnya es kratom seger bat dah.
@atmajazone
@atmajazone 10 ай бұрын
Es kratom 🤣👍
@YuniHendrawan-oj4oz
@YuniHendrawan-oj4oz 10 ай бұрын
Tumbuhan ini bisa menyembuhkan penyakit lambung atau penyakit kuning alias liper tumbuhan ini banyak mempaat nya buat penyakit
@nkrihargamati5167
@nkrihargamati5167 Жыл бұрын
Turis seluruh dunia akan berbondong ke Thailand. Itulah sasaran pariwisata Thailand
@Arlsans
@Arlsans 10 ай бұрын
Wah hebat sudah memikirkan kemajuan
@azordeckyloho1899
@azordeckyloho1899 2 жыл бұрын
Aku tunggu di Indonesia kapan ya🥺💔❤️🥰🥰
@jepridongkol69
@jepridongkol69 5 ай бұрын
smoga indonesia selanjutnya
@ikkieanane8038
@ikkieanane8038 2 жыл бұрын
Mana mungkin TDK di salah gunakan sama sekali?
@radiktramahinsa5839
@radiktramahinsa5839 10 ай бұрын
Harum banget asapnya kalau sdh kering..dilinting dan diisap..jangan dilinting dan diisap yaa..ganja meskipun enak dicampur kedalam rokok dapat dikenakan pidana..tidak bisa juga memfitnah rokok sewaktu beli sdh begitu tercampur ganja..itu terlaluuu mengada ada😂😂😂😂
@cahayafajar7419
@cahayafajar7419 2 жыл бұрын
Indonesia kapan
@Jordan-lw1qm
@Jordan-lw1qm 11 ай бұрын
Sepakat untuk indonesia
@madkemper
@madkemper 11 ай бұрын
Mantaapp
@mr.langsewi6680
@mr.langsewi6680 10 ай бұрын
Tolong di bahas lagi ya min berita perkembangan ganja ini di tahun 2024, apa jadi nya Thailand dengan ganja nya. Kalau lebih baik mungkin bisa di usulkan di ASEAN 😂😂😂😂
@organikinakulator334
@organikinakulator334 11 ай бұрын
Saya Bukan Jaim apalagi sok suci Bro Akan Tetapi Rakyat kita belum siap Lahir Batin untuk di legalkan,Contoh saja : di negara kita ini masyarakat nya masih banyak gaya gayaan anak sd smp sma bahkan masih kuliah udah ngerokok nyabu padahal uang masih minta Ortu Masih Pada Manja..intinya kita belum siap mental ahlak🙏🌱🙏
@vitaziny_2798
@vitaziny_2798 2 жыл бұрын
Aaahh paham2 klo disangkutkan karena ekonomi, Krn nanti turis dan pemakai bakal banyak... Tapi penasaran, untuk beberapa tahun kedepannya... Thailand bakal lebih ke positif atau negatif negaranya setelah itu daon dilegalkan.
@skcyncnudbju
@skcyncnudbju Жыл бұрын
Wiz khalifa ♻️ Wiz khalifa 🇺🇸 +ganja CBD +seed weed benih ganja
@tiptopcrop292
@tiptopcrop292 11 ай бұрын
Mungkin hari ini masih bisa ditangani,, tpi siapa yg tau kedepannya , tdk ada yg bisa menjamin tdk disalah gunakan,
@LoPastiBisaBro
@LoPastiBisaBro 11 ай бұрын
hayang pindah ka thailand😭
@davidhutauruk8666
@davidhutauruk8666 8 ай бұрын
Kapan ya Indonesia bisa begini
@gandisaphire
@gandisaphire Жыл бұрын
Disisi lain Kebangkrutan/kejatuhan bisnis utk industri Farmasi dri eropa & barat
@farizjr1639
@farizjr1639 2 ай бұрын
Tiket ke thailand brapa ya. ???
Debat Seru Soal Legalisasi Ganja untuk Medis - ROSI (Bag3)
15:13
KOMPASTV
Рет қаралды 1,3 МЛН
Задержи дыхание дольше всех!
00:42
Аришнев
Рет қаралды 3,7 МЛН
Finger Heart - Fancy Refill (Inside Out Animation)
00:30
FASH
Рет қаралды 28 МЛН
Опасность фирменной зарядки Apple
00:57
SuperCrastan
Рет қаралды 11 МЛН
Atas Nama Daun (Dokumenter Ganja, 2022)
1:10:15
Anatman Pictures
Рет қаралды 2,9 МЛН
When A Gang Leader Confronted Muhammad Ali
11:43
Boxing After Dark
Рет қаралды 5 МЛН
Family Guy Roasting Different Countries
17:29
BOB ROSS
Рет қаралды 13 МЛН
CNN Indonesia Plus Minus: Nasib Ganja Pada Perubahan UU Narkotika
26:05
Ganja Medis Dilegalkan??? Ini Jawaban BNN! - AIMAN
5:01
KOMPASTV
Рет қаралды 55 М.
APOTEK GANJA
2:38
Pandji Pragiwaksono
Рет қаралды 2,8 МЛН
Sejarah Panjang Legalisasi Ganja di Thailand
6:19
TirtoID
Рет қаралды 6 М.
Pro Kontra Bahaya dan Manfaat Ganja - ROSI (Bag2)
13:57
KOMPASTV
Рет қаралды 816 М.
Задержи дыхание дольше всех!
00:42
Аришнев
Рет қаралды 3,7 МЛН