lima Fakta Seputar Point Nemo, Titik Terjauh di Bumi! #51

  Рет қаралды 4,748

VMOAM

VMOAM

Ай бұрын

lima Fakta Seputar Point Nemo, Titik Terjauh di Bumi!
Pernahkah kamu mendengar nama Point Nemo? Point Nemo merupakan salah satu bagian yang terdapat di salah satu Samudra yang ada di Bumi. Uniknya lagi Point Nemo ini memiliki banyak sekali sisi misterius yang membuat banyak orang selalu penasaran.Sering kali banyak orang penasaran apakah memang Point Nemo ini memiliki kehidupan atau pun justru terdapat banyak hal misterius di dalamnya. Simaklah beberapa fakta berikut ini untuk semakin mengenal keberadaan Point Nemo.
1. Point Nemo terletak di Samudra Pasifik.
Point Nemo sebetulnya bukanlah pulau atau pun daratan, melainkan hanya merupakan titik yang terletak di Samudra Pasifik. Wilayah ini sangat terisolasi dibandingkan dengan segala titik yang ada di Bumi, sebab jaraknya yang jauh dari mana-mana.Dilansir National Ocean Service, lokasi Point Nemo ini terletak sekitar 2.688 kilometer dari daratan yang terdekat, yaitu Pulau Ducie, bagian dari Kepulauan Pitcairn di Utara. Tak heran rasanya apabila Point Nemo ini menjadi titik terjauh dari berbagai daratan yang ada di Bumi.
2. Point Nemo lebih dekat ke stasiun ruang angkasa.
Jarak dari Point Nemo ke berbagai daratan di Bumi memang sangatlah jauh, bahkan yang terdekat saja bisa mencapai 2.688 kilometer. Alih-alih dekat dengan daratan Bumi, justru Point Nemo ini jauh lebih dekat dengan stasiun ruang angkasa jika diukur dari segi jarak saja.Dilansir Reuters, jarak dari Point Nemo ke stasiun ruang angkasa adalah 400 kilometer di atasnya. Itulah mengapa cara paling ideal apabila ingin mengakses Point Nemo bukanlah dengan cara menggunakan kapal, melainkan justru terbang dengan pesawat ruang angkasa di atasnya nanti.
3. Tidak ada kehidupan di Point Nemo.
Sebagai titik terjauh yang ada di Bumi mungkin banyak orang yang penasaran apakah memang ada kehidupan yang ada di Point Nemo atau justru sebaliknya. Rasanya hal ini sulit untuk ditebak karena memang lokasi titik dari Point Nemo yang jauh kemana-mana, serta sulit untuk diakses.Dilansir CNN, Point Nemo sebetulnya hanyalah area teraman di mana merupakan zona jatuhnya puing-puing lama dari segala proyek luar angkasa. Selain itu, Point Nemo berada di luar yurisdiksi negara bagian mana pun dan tidak ada kehidupan manusia, meski pun tidak bebas dari jejak dampak manusia seperti sampah misalnya.
4. Point Nemo memiliki luas 37 juta kilometer persegi.
Banyak orang yang masih bingung dalam mengenali Point Nemo, sebab memang areanya yang sangat terpencil. Tak ada apa pun yang bisa ditemukan di Point Nemo selain hanya lautan yang sangat luas di Samudra Pasifik, meski mungkin tak banyak yang tahu berapa besar Point Nemo yang memang ada.Dilansir Ponant, Point Nemo terletak di Samudra Pasifik Selatan dan memiliki luas 37 juta kilometer persegi. Kedalaman yang terdapat di Point Nemo ini diperkirakan sekitar 2 ribu meter dan kapal pertama yang berhasil berlayar ke Point Nemo adalah kapal penelitian Spanyol Hespérides pada tahun 1999.
5. Point Nemo Memiliki tekanan yang ekstrem.
Wajar rasanya apabila Point Nemo disebut sebagai titik terjauh dan terisolir yang ada di Bumi, sebab memang wilayahnya yang sulit untuk diakses. Selain itu, Point Nemo tak bisa mendukung kehidupan dengan mudah, sebab memang sumber dayanya yang sangat terbatas atau bahkan hampir tidak ada sama sekali. Dilansir History Defined, tekanan ekstrim dari laut dalam dan suhu dingin pada Point Nemo ini membuatnya tak dapat dihuni oleh sebagian besar bentuk kehidupan. Bahkan tak ada pula ikan atau kehidupan laut lainnya di wilayah tersebut, apalagi dengan kurangnya sinar Matahari, serta nutrisi yang menyulitkan spesies untuk bisa bertahan hidup. Point Nemo yang ada di lautan Pasifik ternyata berhasil membuat banyak orang penasaran. Hal ini didukung dengan banyaknya sisi-sisi misterius yang dimiliki Point Nemo. Jaraknya bahkan lebih dekat ke stasiun ruang angkasa.
Ket foto : ilustrasi Samudra Pasifik (unsplash.com/@brrknees)
Ket Foto : ilustrasi ISS (unsplash.com/@nasa)
Ket foto : ilustrasi laut (unsplash.com/@jbcreate_)
Ket foto : ilustrasi samudra (unsplash.com/@christoffere)
Ket Foto : ilustrasi samudra (unsplash.com/@petefogden)
Ket : ilustrasi samudra Pasifik (unsplash.com/@matthardy)
Sumber Artikel : www.idntimes.com/science/disc...
#pointnemo

Пікірлер: 1
@triwahyu56
@triwahyu56 21 сағат бұрын
Poin Limo..itu ada hubungan antara jepsng dgn indonesia 2605.. itu har kemerdekaan indonesia
five facts about Point Nemo, the farthest point on Earth! #52
4:15
VMOAM Shorts Random
Рет қаралды 262
Inilah Penghuni Tempat Paling Terpencil di Bumi
9:10
SISI TERANG
Рет қаралды 1,7 МЛН
Iron Chin ✅ Isaih made this look too easy
00:13
Power Slap
Рет қаралды 32 МЛН
- А что в креме? - Это кАкАооо! #КондитерДети
00:24
Телеканал ПЯТНИЦА
Рет қаралды 7 МЛН
마시멜로우로 체감되는 요즘 물가
00:20
진영민yeongmin
Рет қаралды 32 МЛН
One moment can change your life ✨🔄
00:32
A4
Рет қаралды 34 МЛН
Welcome to the Oceanic Pole of Inaccessibility, aka Point Nemo
1:54
The Ocean Race
Рет қаралды 294 М.
Mengapa Natuna Milik Indonesia?
5:57
Kuis Pengetahuan Sosial
Рет қаралды 1 МЛН
Mengapa Norwegia Makin Hari Makin Kaya?
15:42
Geografyi
Рет қаралды 357 М.
Visiting Point Nemo
15:26
Chris Brown Explores
Рет қаралды 26 М.
Kota Misterius di Indonesia ( SARANJANA )
3:01
Konten Viral
Рет қаралды 4,6 М.
Lima Fakta menarik Palung Mariana #49
4:41
VMOAM Shorts Random
Рет қаралды 1,3 М.
Smart Sigma Kid #funny #sigma #comedy
0:26
CRAZY GREAPA
Рет қаралды 12 МЛН
Waka waka #4 🤣 #shorts
0:15
Adani Family
Рет қаралды 15 МЛН
He understood the assignment 💯 slide with caution x2
0:20
Carlwinz_Official
Рет қаралды 25 МЛН
Waka waka #4 🤣 #shorts
0:15
Adani Family
Рет қаралды 15 МЛН
Спит с ОТКРЫТЫМИ ГЛАЗАМИ! 😱😴
0:25
Взрывная История
Рет қаралды 5 МЛН
Нажимай выше ☝️☝️☝️ #а4 #глент #риви #viral
0:25
Как меняются люди
Рет қаралды 4,5 МЛН