Melawan Lupa - Pancasila dan Jalan Terjal Nasionalisme Kita

  Рет қаралды 18,307

Melawan Lupa Metro TV

Melawan Lupa Metro TV

2 жыл бұрын

Perjalanan kehidupan berbangsa dan bernegara masyarakat Indonesia dalam memperjuangkan terwujudnya cita-cita kemerdekaan terus dihadapkan pada berbagai tantangan. Masih kerap munculnya sikap saling menyalahkan, saling curiga antar kelompok dan sikap intoleran pada beberapa tahun terakhir misalnya menerbitkan kekhawatiran terjadinya krisis dalam nasionalisme kebangsaan kita. Fenomena ini seakan merefleksikan keniscayaan bahwa proses pemaknaan nasionalisme yang bertolak dari nilai-nilai dasar kenegaraan kita, Pancasila, masih harus terus dilakukan.

Пікірлер: 71
@mojopahit631
@mojopahit631 2 жыл бұрын
Pancasila sebagai dasar negara dan Burung Garuda sebagai lambang negara,,,,, itulah Indonesia
@muhammadgagas7731
@muhammadgagas7731 Жыл бұрын
Intinya satu, jikalau kita bersatu padu, bersatu pandangan, bersatu visi misi, mau Inggris bahkan Amerika pun bisa kita lawan. The power of nationality is unity. And Indonesia can be stronger and biggest is unity of Nation Indonesia ✊🏻✊🏻🇮🇩🇮🇩🇮🇩
@tulusbll5236
@tulusbll5236 Жыл бұрын
Indonesia itu adalah "satu untuk semua,semua untuk satu" pancasila adalah dasar negara dan merupak ciri serta jati diri bangsa yang dimana nilai-nilai pncasila tersebut haruslah dimiliki dan dihidupi oleh setiap individu di dalam bernegara (NKRI). May God Bless Us . INDONESIA JAYA!!!!!!!!
@ujan4601
@ujan4601 Жыл бұрын
Para funding father kita baru memgahantarkan rakyat Indonesia ke depan pintu gerbang nya saja.sesuai dengan bunyi: " Pembukaan UUD NRI 1945" Pada alenia ke dua yang berbunyi: "Dan perjuangan pergerakan kemerdekaan Indonesia telah sampailah kepada saat yang berbahagia dengan selamat sentosa menghantarkan rakyat Indonesia kedepan pintu gerbang kemerdekaan Indonesia,yang merdeka,bersatu,berdaulat,adil dan makmur"🇲🇨. Sudah 77 tahun Indonesia merdeka.sebahagian rakyatnya masih belum bisa tertidur lelap di rumahnya. sendiri yang namanya Indonesia 🇲🇨...#majulahindonesiaku#damailahindosiaku#indonesiaemas #indonesiatanpadiskriminasi #indonesiayangberadab.
@twd1926
@twd1926 2 жыл бұрын
Ilmu nasionalisme untuk Indonesia itu berat tidak gampang...!!!
@azzahnanrumi5822
@azzahnanrumi5822 2 жыл бұрын
Min, next video tentang para wakil presiden. Menurut saya sudah hampir terlupakan (kecuali bung Hatta & BJ Habibie). Karena yg paling kita ingat itu ya presidennya saja. Jasa jasa wakil presiden pun, 0 besar di benak.
@saparianto5380
@saparianto5380 2 жыл бұрын
Pacasila di negeri ini sudah di hianati pejabat yg korop dan pengusaha yg serakah.... Pendahulu negeri ini mencetuskan rumusan bancasila untuk menjadi manusia yg adil dan beradab.. Yg punya tuhan untuk berbagi untuk sesama... Contoh kecil kasus minyak goreng... Apa pelakunya itu pancasila...... Turus pecabat klo mau pemilu mereka mendekati rakyat untuk di pilih habis itu di lupakan.... Apa juga pancasila.... Sebenarnya yg menghianati pancasila itu pejabatnya yg menjabat negeri ini... Bukan tukang ojek bukan petani bukan pedagang... Yg perlu di benahi adalah mental penjabat kita....
@caturwibowo2530
@caturwibowo2530 2 жыл бұрын
apa artinya Pancasila jikalau hanya sekedar diperingati kelahirannya tanpa mau diamalkan dijalankan dalam kehidupan berbangsa, Bernegara dinegeri ini,, banyak orang pintar tapi sayang kepintarannya hanya untuk mencari keuntungan diri pribadi dan kelompoknya banyak orang cerdas , pandai namun sayang kecerdasannya hanya untuk membodohi dan mengaakal-akali sesama anak-anak bangsawan sendiri,, banyak orang yang bisa merebut kekuasaan namun sayang kekuasaannya hanya untuk menggerogoti kekuasan, kesejahteraan dan kemakmuran negaranya sendiri sehingga persatuan dan kesatuan terbelah dan rusak diporak-porandakan sendiri sehingga cita-cita negara republik Indonesia yang tercermin dalam Pancasila yakni menuju masyarakat Indonesia yang adil makmur sejahtera yang merata di semua aspek lapisan rakyat sukar untuk terwujud dan diwujudkan..
@samboiblispulsa3039
@samboiblispulsa3039 2 жыл бұрын
Mental jajahan..mental korupsi inilah penyakit negri ini
@openyourmind2931
@openyourmind2931 Жыл бұрын
kzfaq.info/get/bejne/pbKXhN2bydulc5s.html Namanya Soewarto PartoSoegondo. Beliau adalah seorang Veteran Pejuang Kemerdekaan Republik Indonesia dan anggota Jemaat Ahmadiyah Indonesia. Dalam perjalanan Republik ini, beliau pernah menjadi bagian penting dalam perjuangan mempertahankan kemerdekaan
@HaiGard
@HaiGard 2 жыл бұрын
Jika masyarakat sudah berpikiran terbuka masalah ini harusnya mudah diselesaikan. Apakah harus ada penjajahan lagi jika ingin bersatu?
@marahadi9072
@marahadi9072 2 жыл бұрын
Hampir semua suara dari melawan lupa terlalu kecil.. Udah full di tapi seolah seperti volume setwngah..
@papahaha5517
@papahaha5517 2 жыл бұрын
Pakai handset
@pengusahaminyak
@pengusahaminyak Жыл бұрын
Selain Diponegoro, imam Bonjol, ada juga PKI yang melakukan perlawanan terhadap Belanda. Bahkan, PKI mendasari perlawanan mereka itu dengan semangat nasionalisme, dan tujuan Indonesia merdeka. Di masa kemerdekaan, PKI juga mendukung Pancasila sebagai dasar negara, bersama PNI dan partai-partai berhaluan nasionalis dan kerakyatan lainnya.
@MuhtamAmalana
@MuhtamAmalana 2 жыл бұрын
Saya like ke 200 Selamat memperingati hari kelahiran Pancasila 🇮🇩🇮🇩🇮🇩
@minormajor11
@minormajor11 2 жыл бұрын
Untuk admin melawan lupa, tolong di upload episode tentang musik religi karena susah sekali untuk dicari
@asepyudi9379
@asepyudi9379 2 жыл бұрын
beli vcd nya dong,di youtub banyak tinggal lo mw cari lagu apa
@minormajor11
@minormajor11 2 жыл бұрын
@@asepyudi9379 Lah, yang saya maksud itu dokumenternya bukan lagu religinya
@asepyudi9379
@asepyudi9379 2 жыл бұрын
@@minormajor11 ya mereka bikin lagunya gak pake video,cuma rekaman suara aja.
@ninabobo3257
@ninabobo3257 2 жыл бұрын
Min buat video tentang Pakubuwono X dong, beliau kaisar Jawa, dan punya pengaruh besar di Jawa tengah-jawa timur
@kili-kilipancng9499
@kili-kilipancng9499 2 жыл бұрын
Wise banget pak gong gong ini...😊👍
@belajarsejarahyuk27
@belajarsejarahyuk27 2 жыл бұрын
Jalan panjang menjadi Indonesia, mari terus kita hidup saling jaga, baku bae, gotong-royong.
@yuliyanie8083
@yuliyanie8083 2 жыл бұрын
tim gercep
@sebelumusia6561
@sebelumusia6561 2 жыл бұрын
Piluhlah negeriku...
@openyourmind2931
@openyourmind2931 Жыл бұрын
kzfaq.info/get/bejne/pbKXhN2bydulc5s.html Namanya Soewarto PartoSoegondo. Beliau adalah seorang Veteran Pejuang Kemerdekaan Republik Indonesia dan anggota Jemaat Ahmadiyah Indonesia. Dalam perjalanan Republik ini, beliau pernah menjadi bagian penting dalam perjuangan mempertahankan kemerdekaan
@AbdulAziz-hu5qc
@AbdulAziz-hu5qc 2 жыл бұрын
tim notif
@sudirmansudirman6168
@sudirmansudirman6168 2 жыл бұрын
rupanya sy penonton pertama 😀😀
@syarif1586
@syarif1586 2 жыл бұрын
Dimasa Orba Pancasila dijadikan dalih untuk menyerang Timor Portugis
@twd1926
@twd1926 2 жыл бұрын
Nasionalisme ketika daerah nya di beri masukan dari daerah lain tidak marah... Yang sudah nasionalisme itu pula Jawa yang hari hari di komentar tidak mencari yang komentar walau komentar nya kadang kurang pas... Sulit untuk menerapkan nasionalisme di daerah tertentu... Hehe
@muhamaddaniasemaka1484
@muhamaddaniasemaka1484 7 ай бұрын
izin share bang
@Retjeh57
@Retjeh57 2 жыл бұрын
izin share min 🙏
@antonydagantamaheralhafiz7884
@antonydagantamaheralhafiz7884 2 жыл бұрын
pancasila.sudah berumur 76 tahun
@kiranagoessouth1740
@kiranagoessouth1740 2 жыл бұрын
Hadir
@farughpasker2556
@farughpasker2556 2 жыл бұрын
RG : " negara maju itu tidak beridelologi inggris, amerika serikat bahkan russia tidak menganut satu idelogi tunggal. Sedangkan negara yang menganut satu ideologi saja sangat tertinggal yaitu korea utara dan kuba "
@farusinj
@farusinj 2 жыл бұрын
Jadi, kesimpulannya untuk Indonesia?
@farughpasker2556
@farughpasker2556 2 жыл бұрын
@@farusinj pancasila bukan ideologi, pancasila merangkup ideologi yg dianut para founding father indonesia saat itu.
@fusion7032
@fusion7032 6 ай бұрын
​@@farughpasker2556 Mohon maaf nih bukankah ideologi NKRI adalah Pancasila? Sekaligus sebagai dasar negara?
@adipurnomo1455
@adipurnomo1455 2 жыл бұрын
Jooss
@danielkandou9415
@danielkandou9415 Жыл бұрын
NKRI HARGA MATI🇮🇩
@openyourmind2931
@openyourmind2931 Жыл бұрын
kzfaq.info/get/bejne/pbKXhN2bydulc5s.html Namanya Soewarto PartoSoegondo. Beliau adalah seorang Veteran Pejuang Kemerdekaan Republik Indonesia dan anggota Jemaat Ahmadiyah Indonesia. Dalam perjalanan Republik ini, beliau pernah menjadi bagian penting dalam perjuangan mempertahankan kemerdekaan
@DPoI77
@DPoI77 2 жыл бұрын
Min kalo boleh bikin video sejarah radikalisme dong min
@eddyhamidy4571
@eddyhamidy4571 2 жыл бұрын
Rakyat di suruh teriak harga mati nkri setia sm uud 45 n pancasila padahal para pejabat masa bodoh dgn lakukan kkn zolim sama lawan politik dan rakyat yg kritis serta adu domba mecah belah rakyatnya
@senkyasrita
@senkyasrita 2 жыл бұрын
tenang, kita ada ormas pemuda pemudi pancasila
@ikhsanalhakim6693
@ikhsanalhakim6693 2 жыл бұрын
Tolong buat admin, agar bisa di download, agar bisa di tonton brulang2, dan bisa di tonton ketika kami br ada di tmpt yg jaringan nya susah
@pringgoatmo4872
@pringgoatmo4872 2 жыл бұрын
Ya tinggal di download aja bro
@reinmclaren32
@reinmclaren32 2 жыл бұрын
Semua dirusak karena sistem Orba dan egoisme kedaerahan yg gk bisa menyadari akan nasibnya persatuan bangsa Indonesia.
@wicaksonochandra
@wicaksonochandra 2 жыл бұрын
first
@qhubilsan
@qhubilsan 2 жыл бұрын
piagam Jakarta
@dwikikenishara3640
@dwikikenishara3640 2 жыл бұрын
Pancasila adalah jualan utama soeharto. Demi berbagai kepentingannya semua dilabeli dg pancasila. Asas2 lain tdk boleh eksis. Ada yg kritis sdikit ditangkap dg alasan tdk pancasilais. Meskipun scr tersirat dan sdh included nilai2 pancasila sdh otomatis diresapi oleh bangsa kita, namun kebohongan dan kejahatan yg terbaik adalah yg plg mendekati kebenaran. Halo, masih ingat dg pluralisme partai2 kita yg akhirnya diberangus hanya dibolehkan cm 3 saja, penangkapan2 dan pembantaian2 pasca g30s, adanya tapol2, pembantaian malari, priok, talangsari, dst semuanya cm didasarkan atas jualan pancasila. Ketakutan orba akan kekuatan nasionalis dan agamis jg objek lain dr "pemanfaatan" pancasila. Suatu kali golongan agama (terutama islam) ingin bersikap keras dan tak mau didikte, maka suharto yg tak ingin kalah level pakai strategi mengalah dg mendirikan icmi dan naik haji! Jd sekarang siapa dan apa urgensinya sbnrnya pancasila itu. Biarlah dia ada, tp jgn mjd dogma. Yg bahayanya bs diperalat mjd mesin2 pelanggaran ham.
@dwikikenishara3640
@dwikikenishara3640 2 жыл бұрын
"Kesaktian pancasila" jg msh perlu ditanyakan. Soalnya si pancasila mjd sakti jgn2 cm sbg selubung absurd utk menyelubungi kejahatan pembantaian 3jt org-digebuk rata-ada yg pki, banyak yg bukan. Alih2 masyarakat mengkritisi proses penghakiman manusia2 yg dicap pki tsb, justru mlh terlena dg buaian kesaktian pancasila..
@reinmclaren32
@reinmclaren32 2 жыл бұрын
Itulah knp Pancasila di masa Orba udh kehilangan ruhnya sbg dasar negara yg multitafsir drpd smua2 ideologi, karena mereka (Orba) ingin mengontrol penuh sesuai kebijakan mereka utk menjegal siapa saja yg bertentangan pd mereka, maka digunakanlah Pancasila utk meraih kekuasaan dan dirubah sesuai versi mereka.
@wandi.setiawan
@wandi.setiawan 2 жыл бұрын
Ganjar pranowo dan ridwan kamil,jawa sunda ikn baru 2024.
@watchjunkies2530
@watchjunkies2530 2 жыл бұрын
Apa artinya pancasila kalo hanya di mulut saja, kalo masih ada kadrun & cebong sejak 2014 Indonesiaku tak lagi jernih😂
@surodadu007
@surodadu007 2 жыл бұрын
dan saat ini para perongrong pancasila bebas tanpa d hukum . bahkan terang2an mau menganti ideologi,ya d biarkan . pemerintahan macam apa saat ini ?
@bayusupriyanto89
@bayusupriyanto89 2 жыл бұрын
ada yang tahu ini gerbang apa? 5:01
@cakdi279
@cakdi279 2 жыл бұрын
Mungkin pintu gerbang ke salah satu istana pak
@rundasirundasi8367
@rundasirundasi8367 Жыл бұрын
@@cakdi279 gerbang amsterdam kak, saksi bisu hukuman mati di Batavia
@rundasirundasi8367
@rundasirundasi8367 Жыл бұрын
gerbang amsterdam kak, saksi bisu hukuman mati di Batavia
@cakdi279
@cakdi279 Жыл бұрын
@@rundasirundasi8367 oh iya????
@rundasirundasi8367
@rundasirundasi8367 Жыл бұрын
@@cakdi279 iya coba aja cari literature yang validnya kak
@agungfp9872
@agungfp9872 2 жыл бұрын
Siapa nih yg ngotot ingin merubah PANCASILA menjadi TRISILA 🤭
@reinmclaren32
@reinmclaren32 2 жыл бұрын
Trisila, Ekasila tdk merubah tp penjabaran lanjut drpd Pancasila
@djakfarPhD
@djakfarPhD 2 жыл бұрын
Itu karena pilfgub dki dan pilpress
@razivsultana6912
@razivsultana6912 2 жыл бұрын
PDIP ingin merubah Pancasila .
@hendrikbelle6879
@hendrikbelle6879 2 жыл бұрын
Pks ingin merubah dasar negara
@reinmclaren32
@reinmclaren32 2 жыл бұрын
PKS, HTI ingin merubah Pancasila 🗿
Melawan Lupa - Cipto Mangunkusumo, Dokter Revolusioner
29:45
Melawan Lupa Metro TV
Рет қаралды 60 М.
Вечный ДВИГАТЕЛЬ!⚙️ #shorts
00:27
Гараж 54
Рет қаралды 7 МЛН
OMG😳 #tiktok #shorts #potapova_blog
00:58
Potapova_blog
Рет қаралды 3,7 МЛН
ROCK PAPER SCISSOR! (55 MLN SUBS!) feat @PANDAGIRLOFFICIAL #shorts
00:31
I wish I could change THIS fast! 🤣
00:33
America's Got Talent
Рет қаралды 74 МЛН
Melawan Lupa - Jejak besar Bung Kecil: Perjuangan Sutan Sjahrir
43:09
Melawan Lupa Metro TV
Рет қаралды 75 М.
Melawan Lupas - Agus Salim, Pejuang Besar yang Bersahaja
23:42
METRO TV
Рет қаралды 146 М.
Melawan Lupa - Max Havelaar Buku yang Membunuh Kolonialisme
28:11
Melawan Lupa Metro TV
Рет қаралды 134 М.
Melawan Lupa - Rasuna Said: Singa Betina Pergerakan Kemerdekaan
23:21
Melawan Lupa Metro TV
Рет қаралды 37 М.
Melawan Lupa - BJ Habibie, Sang Inspirator
23:25
Melawan Lupa Metro TV
Рет қаралды 28 М.
Melawan Lupa - Ketika Perusahaan Perusahaan Asing Dinasionalisasi
26:35
Melawan Lupa Metro TV
Рет қаралды 131 М.
MAS GALAK DAENDELS dan JALAN RAYA POS
42:19
Salim A. Fillah
Рет қаралды 35 М.
Melawan Lupa - Revolusi di Kalimantan Barat
23:11
Melawan Lupa Metro TV
Рет қаралды 30 М.
Rapat Fasilitasi RKPD Kabupaten Kerinci Tahun 2025
3:24:44
Bappeda Provinsi Jambi
Рет қаралды 10 М.
Melawan Lupa - Indonesia X File: Penculikan Aktivis 1997-1998
25:05
Melawan Lupa Metro TV
Рет қаралды 642 М.
Вечный ДВИГАТЕЛЬ!⚙️ #shorts
00:27
Гараж 54
Рет қаралды 7 МЛН