Membuat Filter Air Simpel Tapi Canggih | Air Jadi Jernih dan Bening Dengan Penguras Kotoran Otomatis

  Рет қаралды 60,773

Qisma & Naila

Qisma & Naila

5 ай бұрын

Cara Membuat semdiri filter air / saringan air untuk kebutuhan air bersih di rumah. Simpel praktis canggih dan mudah. Filter air otomatis tidak perlu / tanpa bongkar filter untuk menguras / membersihkan endapan kotoran dari tabung filter / Back wash. Air ditumah menjadi jernih sebening kristal.
Link pembelian bahan.
Rducer 4 ke 3/4:
Shopee: s.shopee.co.id/8UnhZsvleg
Tee reducer:
Shopee: s.shopee.co.id/5pmrVi2xjV
Tokopedia: tokopedia.link/lJkMZDzRfKb
Yang versi murah: tokopedia.link/UFPSPUTRfKb
filter air sumur, saringan air keruh menjadi bening, backwash, filter kolam sederhana, membuat saringan air bersih.

Пікірлер: 73
@aprogress2374
@aprogress2374 5 ай бұрын
Tidak disarankan menggunakan dakron karena berpotensi mengakibatkan rontoknya microplastic yang berbahaya jika air hasil penyaringan digunakan untuk konsumsi minum.
@poernomo3637
@poernomo3637 Ай бұрын
Kalo airnya untuk dikonsumsi tidak dianjurkan memakai media dacron, lalu lebih aman solusi alternatifnya bisa pakai apa ya Kak?
@banyakbacot4758
@banyakbacot4758 Ай бұрын
@@poernomo3637 sabut kepala
@user-fs4oj7il9g
@user-fs4oj7il9g Ай бұрын
@@poernomo3637 itu kan ditulisnya ada dua pilihan, bisa juga pakai lapisan ijuk
@rullirullirulli
@rullirullirulli 19 күн бұрын
​@@poernomo3637di online banyak om yg lbh bgs dan aman...
@QismaNaila
@QismaNaila 8 күн бұрын
Masukan diterima
@romaan_trav
@romaan_trav Ай бұрын
INI ANIMASI YANG SANGAT SANGAT BAGUS, MUDAH DIMENGERTI, PENJELASAN YANG BAGUS.G A KEBAYANG GMANA SUSAHNYA BUAT ANIMASI KEK GINI. JAZAKUMULLAH KHAIRAN BUAT CHANNEL INI
@fahmirahman4073
@fahmirahman4073 16 күн бұрын
wah keren, sangat menambah ilmu, jazakallah khairan
@sevensihombingchannel6031
@sevensihombingchannel6031 22 күн бұрын
Sangat Mudah buatnya.mantap
@f.monrowc7918
@f.monrowc7918 3 ай бұрын
Mksh banyak video nya Gan 🙏.. success
@ayufajriani308
@ayufajriani308 13 күн бұрын
Mantap.bermanfaat bgt hemat budget
@rachmadhidayat557
@rachmadhidayat557 25 күн бұрын
Inspiratif... Terimakasih ❤❤❤
@jeffryansyahputra3765
@jeffryansyahputra3765 5 ай бұрын
mantap min, tq dah share..
@tinameilana2442
@tinameilana2442 Ай бұрын
Mantap...
@abdulsamat808
@abdulsamat808 2 ай бұрын
Ok trimakasih informasi nya....bagus sekali ....saya akan mencontoh sistem
@alghazi88
@alghazi88 Ай бұрын
Makasih, ini lebih rapi dari yg saya buat. Revisi ah 😀
@rustamsarib1972
@rustamsarib1972 8 күн бұрын
salut animasinya, keren
@rustamsarib1972
@rustamsarib1972 Күн бұрын
mohon maaf saran saya untuk membersihkan filternya (arang atau pasir) baiknya di bongkar pasang saja karena kalau memakai cara otomatis seperti itu dengan memakai sumber air yang sama (tentu airnya yg kotor) nantinya akan mengotori filter yang dibagian hilir (arangnya).
@satutv_pertanian
@satutv_pertanian Ай бұрын
Terimakasih 🙏🙏👍👍
@rizkylo8898
@rizkylo8898 23 күн бұрын
Joss❤ tq
@wongdewek5223
@wongdewek5223 Ай бұрын
pak kalo langsung memakai ponpa sumersible bagusnya pake filter jenis ke gimanah ya hanya untuk menyaring lumut kotoran pasir kecil dan debu halus tujuanya sih buat depot ro ada rencana dari sumur bor masuk ke tandon baku mau di filter tapi pompanya pakai sumrsible
@romaan_trav
@romaan_trav Ай бұрын
buat yang bingung gmana cara ganti isian filternya karna keliatan seperti paten, itu dibagian ataas ada union fitting, dibagian bawah juga. nah cukup buka 2 UF itu buat copot pipa 4inch ya trus ganti isian filter
@riasiskawati7897
@riasiskawati7897 6 күн бұрын
Mau tanya mas, kalau air mengandung kapur media nya apa saja yaa ?
@andytan7012
@andytan7012 2 ай бұрын
Video ini sangat bagus.. hanya saja sistem penyaringan atau filtrasi ini harus dijelaskan ini hanya bisa untuk air keruh dan bau sahaja, untuk air tipe karat atau kadar Fe Tinggi sistem ini tidak dapat digunakan, karena karakteristik air karat sangat berbeda. sedangkan penggunaan dakron untuk filter yang memakai sistem backwash, TIDAK DISARANKAN atau TIDAK BISA, karena permukaan dakron dapat menahan partikel sangat baik, sehingga ketika backwash (pengubahan aliran dari atas ke bawah atau sebaliknya tidak berlaku buat dakron, justru ini dapat meyebabkan proses backwash tidak berhasil atau Gagal. jika menggunakan Partikel mess 8-16 atau 16 - 32, sebaiknya tidak menggunakan dakron. Namun Video Pembuatan Filter ini sangat menarik dan bagus...
@abanggoks2341
@abanggoks2341 2 ай бұрын
Untuk jenis air karat , bahan apa saja yang dibutuhkan untuk proses penyaringan air karat ?
@andytan7012
@andytan7012 2 ай бұрын
@@abanggoks2341 Tipe Karat ini ada yg rendah, menengah dan berat, harus dipastikan dulu tipe yg mana ?
@diyatmufti4172
@diyatmufti4172 Ай бұрын
@@andytan7012 kalo type sedang gmn om?
@andytan7012
@andytan7012 Ай бұрын
@@diyatmufti4172 utk mengukur kadar Karat (Fe dan Mn) disarankan melaluu uji Lab... tapi jika mau pakai Teh.. juga bisa.. Pabila Teh dicampur air sumur bor segelas.. tiba tiba langsung hitam, maka itu karat tinggi.
@ardian8240
@ardian8240 Ай бұрын
@@andytan7012 Type rendah dan tinggi Fe brp ppm om? utk mengatasinya media apa yg cocok om,Terimakasih
@bank_supir
@bank_supir 10 күн бұрын
Saya ada di jakarta air tanahnya bening tapi ada kotoran pasir halus media apa yg cocok buat saya dan karena lahan yang terbatas serta dana yg terbatas pula saya tidak pakai toren langsung dari pompa air otomatis,media apa yang cocok penyaringannya buat saya,tks sukses selalu
@ardian8240
@ardian8240 Ай бұрын
Penggantian media brp lama pemakaian gan,terutama carbon aktif nya berlaku brp lamanya,terimakasih
@pitoyev
@pitoyev 17 күн бұрын
Sya ada rencana bikin begini,peletakan setelah tandon.karena jika kemarau sya menggunakan sumur bor,yg mana airnya masih mengandung ferrit terlarut.maka perlu dioksidasi terlebih dahulu agar air tersuspensi.kalau belum dioksidasi percuma saja.
@ayufajriani308
@ayufajriani308 13 күн бұрын
Ka mau nanya itu perlu pke pompa booster lg utk masuk ke rumah?
@moedoyosarman5127
@moedoyosarman5127 3 ай бұрын
Filternya dari bahan apa dan dimana belinya
@achmadmubaroq5008
@achmadmubaroq5008 2 ай бұрын
Untuk media air sumur yg bau comberan apa aja
@omsinchan5649
@omsinchan5649 Ай бұрын
gak tahan tekanan tinggi kayaknya
@akbarhrm8025
@akbarhrm8025 4 ай бұрын
Mantap
@Ariadi-xv4em
@Ariadi-xv4em 15 күн бұрын
Seandainya kita pke 3 itu gimna bang coba di buat dgn ukuran yg sama
@TheSARMINTO
@TheSARMINTO 3 ай бұрын
Pompa dorongnya sebelqh mana
@poseidongreek710
@poseidongreek710 2 ай бұрын
Reducer atas bawah itu di lem ke pipa gan,,,,dan kalau bongkar berarti harus dari bawah?
@QismaNaila
@QismaNaila Ай бұрын
Yang atas sebaiknya jangan di lem, beri lapisan sealtape atau plastik agar rapat / tidak rembes.
@harmiatinasir8414
@harmiatinasir8414 4 ай бұрын
Apakah bisa pakai zeolite dan karbon aktif dan apakah dari filter air ke tandon 5500
@QismaNaila
@QismaNaila 4 ай бұрын
Tentu bisa, apalagi jika kandungan kapur pada air tinggi
@tazeem70
@tazeem70 2 ай бұрын
Kalo misal perlu ganti media filternya gimana caranya? Kyaknya saringanya paten
@melonindonesia7165
@melonindonesia7165 Ай бұрын
Lihat kembali baik2, itu tidak di lem yang artinya bisa dibuka untuk proses pembersihan filter
@rudyindra69
@rudyindra69 3 ай бұрын
Maaf mau tanya klo mau ganti filter nya brrarti harus ganti total 1 unit paralon 4" inch nya ya?
@attaraljufri3786
@attaraljufri3786 3 ай бұрын
ganti media nya aja bang, kalau paralon nya ya tetep itu aja.. 🙏
@esbede1
@esbede1 9 күн бұрын
apakah ada pengganti bahan dakron filter dari bahan herbal yang tidak berbahaya misalnya serabut kulit kelapa atau apa?
@QismaNaila
@QismaNaila 8 күн бұрын
Ya serabut kelapa bisa.
@wahyutri22
@wahyutri22 5 ай бұрын
mau tanya, kalo bikin filter kek begini gak pake tandon air tp langsung dr pompa air, makin berat gk kinerja pompanya?
@QismaNaila
@QismaNaila 4 ай бұрын
Dengan filter tentu kerja pompa makin berat. kalau airnya berbau dan berwarna gak disarankan filter langsung dari pompa.
@andrekavali6243
@andrekavali6243 2 ай бұрын
Pembatas berlubang nya yg warna putih beli dimana ya kak? Mohon petunjuk nya ya kak 🙏 Terimakasih Kak 🙏
@2WistedWolf
@2WistedWolf 2 ай бұрын
coba bantu jawab kak, bisa bikin sendiri pakai PVC board 🙏
@HS_Channel279
@HS_Channel279 2 ай бұрын
Maap kak mau nanya, misal dari air sumur yg ada zat besi serta agak berwarna kuning dan agak berbau dikit, dari pompa ke filter terus ke tandon, apakah aman? Terus untuk media nya apa saja?
@ririnirmawati1939
@ririnirmawati1939 2 ай бұрын
Up
@QismaNaila
@QismaNaila Ай бұрын
Asalkan filter sering di kontrol tentu aman, karena endapan penyaringan semakin lama akan menyumbat saringan, sehingga kerja pompa akan semakin berat. Dan jangka waktu penggantian bahan / isian filter tergantung juga kondisi air.
@rifscada5412
@rifscada5412 4 ай бұрын
Bikin multimedia nya pakai software apa nih
@salamuns
@salamuns 4 ай бұрын
Saya juga suka konten seperti ini. Pengen tahu juga aplikasi apa yang digunakan untuk membuat video animasi seperti ini.
@QismaNaila
@QismaNaila 4 ай бұрын
Pakai software Blender 3D
@supriyati443
@supriyati443 3 ай бұрын
Kira kira butuh berapa kilo kk pasir sama karbon aktifnya 🙏
@epen9424
@epen9424 4 ай бұрын
utk TEE REDUCER 4×3/4 inch tolong kasih info LINK PEMBELIAN ONLINE nya dong...🙋‍♂️
@QismaNaila
@QismaNaila 4 ай бұрын
Tokopedia: tokopedia.link/lJkMZDzRfKb Yang versi murah: tokopedia.link/UFPSPUTRfKb Shopee: s.shopee.co.id/5pmrVi2xjV
@yahyatriardiantoro7110
@yahyatriardiantoro7110 4 ай бұрын
Pembatasnya beli dimana gan
@HS_Channel279
@HS_Channel279 2 ай бұрын
Link lazada atau shoope ada?
@QismaNaila
@QismaNaila 8 күн бұрын
Shopee: s.shopee.co.id/5pmrVi2xjV
@azisfikri2842
@azisfikri2842 2 ай бұрын
Buat medianya diganti tiap brpa hari?
@QismaNaila
@QismaNaila Ай бұрын
Bisa berbula-bulan, bisa juga cuma beberapa minggu, tergantung kondisi air nya.
@anahmarliana1030
@anahmarliana1030 Ай бұрын
Maaf cuma bertahan 1 bulan kemudian air keruh dan berbau lg...
@adeyustrawan3512
@adeyustrawan3512 Ай бұрын
Udah pernah dicoba mas?
@NoI494
@NoI494 Ай бұрын
G praktis,bth brp duit buat begituan? Klo mau buat tutor hrs praktis+lebih murah dr pasaran. Klo ribet+mahal y buat apa?
INI CANGGIH!! Saringan air bisa kuras sendiri tanpa bongkar media
18:06
1❤️#thankyou #shorts
00:21
あみか部
Рет қаралды 83 МЛН
Countries Treat the Heart of Palestine #countryballs
00:13
CountryZ
Рет қаралды 26 МЛН
Buatlah Air Sebening Sumber Mata Air Hanya Dengan Alat ini ??!!
17:39
Yoga Arief
Рет қаралды 2,6 МЛН
No Motor No Electricity Non Stop Water Diy :
5:20
Desi Ideas & Creativity
Рет қаралды 5 МЛН
BONGKAR RAHASIA Pompa Air Tanpa Listrik SUMUR
5:10
Pompa Ajaib - Pompa Air Tanpa Listrik
Рет қаралды 78 М.
MENGATASI AIR SUMUR BAU KARAT, WARNA KUNING DAN BERMINYAK
13:01
Wahyutorial
Рет қаралды 1,1 МЛН
HOW TO MAKE A DRILL WATER FILTER FROM A GALLON
7:39
ALmendak Channel
Рет қаралды 337 М.
AIRMU PASTI LEBIH BERSIH, Kalau Membuat Alat Seperti ini
14:12
Yoga Arief
Рет қаралды 80 М.
СМОТРИ КУДА СТАВИШЬ НОГИ
0:11
KINO KAIF
Рет қаралды 8 МЛН
Give it enough coins and you're good to go! 🤣
0:15
Genuine Vehicle Imports / GVI
Рет қаралды 6 МЛН
A AMIZADE DAS GÊMEAS É MUITO ENGRAÇADO
0:10
Teen House
Рет қаралды 15 МЛН
Это прекрасно🤯
0:27
Бутылочка
Рет қаралды 3,8 МЛН
Туристы и шведский стол
0:31
Сабина Хайрова
Рет қаралды 7 МЛН
Ice cream
0:27
ARGEN
Рет қаралды 15 МЛН