MENJAGA KEBERADAAN SI HIDUNG PANJANG DI PESISIR PALOH

  Рет қаралды 338

bksda_kalbar

bksda_kalbar

Ай бұрын

Sambas, 10 Juni 2024. #sobatbksdakalbar, Bekantan (Nasalis Larvatus) merupakan jenis monyet berhidung panjang dengan rambut berwarna hitam kemerahan dan salah satu satwa endemik Pulau Kalimatan.
Di pesisir barat Paloh, hutan mangrove menjadi tempat hidup bagi mereka untuk mencari pakan serta berkembang biak.
Bekantan termasuk jenis primata yang dilindungi undang-undang serta berstatus terancan punah (Endangered) berdasarkan IUCN.
Untuk terus mengetahui kondisi dan keberadaan Sang primata arboreal ini, BKSDA Kalbar melakukan monitoring populasi di TWA Tanjung Belimbing dan di Site Pengamatan Desa Sebubus Kec.Paloh Kab. Sambas.
#sobatbksdakalbar, Ada fakta menarik tentang Bekantan. Bekantan jantan memiliki hidung panjang dan besar yang khas.
Sementara betina punya hidung yang lebih kecil dan meruncing. Mereka hidup secara berkelompok dan sangat ahli memanjat serta berenang.
Selama kegiatan monitoring, tim berhasil menjumpai beberapa kelompok bekantan di berbagai lokasi dimana beberapa habitat bekantan berada di luar kawasan konservasi.
Monitoring dengan pengamatan yang dilakukan tim pada pagi hari dan menjelang malam.
Semua aktifitasnya seperti mencari pakan hingga aktivitas pada pohon tidur, perilaku berinteraksi dengan anggota kelompoknya, jenis kelamin, tingkat kedewasaan, jumlah perjumpaan dll semua dilakukan pencatatan.
Data-data ini akan dianalisa untuk mengetahui populasi, persebaran dan analisis lainnya yang nantinya akan menjadi salah satu rujukan dalam merekomendasikan upaya pelestarikan.
#sobatbksdakalbar, Keberadaan bekantan menjadi salah satu indikator bahwa habitatnya (hutan mangrove) masih terjaga.
Hutan mangrove sendiri memiliki peran penting dalam menjaga ketahanan garis pantai, mencegah abrasi, dan menjadi habitat bagi berbagai jenis flora dan fauna termasuk Bekantan.
Dengan menjaga ekosistem hutan mangrove berarti kita telah turut serta melestarikan keberadaan bekantan. Sang penyeimbangan alam.
“Yuk kita jaga dan lestarikan Bekantan si Hidung Panjang Asli Kalimantan”
@kementerianlhk
@konservasi_ksdae
@setjen.klhk
#kementerianlhk
#klhk
#menlhk
#menterisitinurbaya
#menterilhk
#KSDAE
#dirjenksdae
#konservasiksdae
#bksdakalbar
#TWATanjungBelimbing
#Bekantan
#SebubusPaloh

Пікірлер: 1
@random_cinematic
@random_cinematic Ай бұрын
menyala kak ...🔥🔥🔥
Menilik 'Kota Mati Tommy Soeharto' Di Karawang
6:58
CNBC Indonesia
Рет қаралды 202 М.
Surga Hewan Endemik: Sulawesi
20:08
Papaver Somnivera
Рет қаралды 437 М.
Best Toilet Gadgets and #Hacks you must try!!💩💩
00:49
Poly Holy Yow
Рет қаралды 21 МЛН
БИМ БАМ БУМ💥
00:14
⚡️КАН АНДРЕЙ⚡️
Рет қаралды 4,7 МЛН
PodcastMG: Di Sebalik Serangan Gaza, Ada Sesuatu Yang Kita Perlu Tahu
40:13
MalaysiaGazette TV
Рет қаралды 122 М.
Malana: Desa Terpencil Himalaya Penghasil Ganja Terbaik
8:23
KabarPedia
Рет қаралды 616 М.
PELEPASLIARAN BUAYA MUARA (Crocodylus porosus)
0:53
bksda_kalbar
Рет қаралды 144
Menyusuri Ladang Kratom di Rimba Kalimantan
39:31
CNN Indonesia
Рет қаралды 160 М.
Pelepasliaran Orangutan Mendalam 2023
13:01
bksda_kalbar
Рет қаралды 330
Borneo Death Blow - Full Documentary
52:29
Raphael Treza
Рет қаралды 54 МЛН
APAKAH TUHAN AHLI MATEMATIKA??
17:09
Rumah Editor
Рет қаралды 892 М.
Ice fishing in the COLDEST inhabited place in the world
19:42
Joe HaTTab
Рет қаралды 4 МЛН
Hitler in Colour (4K WW2 Documentary)
1:10:44
Best Documentary
Рет қаралды 10 МЛН
Best Toilet Gadgets and #Hacks you must try!!💩💩
00:49
Poly Holy Yow
Рет қаралды 21 МЛН