Momen SBY Mengundurkan Diri Sebagai Menkopolhukam Dok.2004

  Рет қаралды 589,944

METRO TV

METRO TV

Жыл бұрын

MetroTV, Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan Susilo Bambang Yudhoyono mengundurkan diri.
Surat permohonan mundur itu telah dikirimkan ke Presiden Megawati Sukarnoputri. Kamis (11/3/2004), sekitar pukul 14.30 WIB.
#sby #menkopolhukam
#Metrotv #topreviewmetrotv
-----------------------------------------------------------------------
Follow juga sosmed kami untuk mendapatkan update informasi terkini!
Website: www.metrotvnews.com/
Facebook: / metrotv
Instagram: / metrotv
Twitter: / metro_tv
TikTok: / metro_tv

Пікірлер: 1 400
@bgi8558
@bgi8558 Жыл бұрын
Hanya Presiden SBY yang memberi perhatian khusus terhadap nasib/ kesejahteraan Guru. Terimakasih Bapak jasa anda takkan terlupakan👍🙏
@prioxdarmax5941
@prioxdarmax5941 Жыл бұрын
2x saya pilih sby sekali pilih jokowi sekali netral. Wkkkkkk😊. Dulu saya koleksi kaos demokrat pan dan pks.... karena klo kampamye bnyak yg bgi2 kaos. Tahun depan unik ini..... konstelasi politik begitu dinamis.
@gsurya6496
@gsurya6496 Жыл бұрын
termasuk honorer juga
@RifaunNaim
@RifaunNaim Жыл бұрын
korupsinya juga banyak
@Anatoliy237
@Anatoliy237 Жыл бұрын
​@@RifaunNaimjauh lebih banyak korupsi saat ini, lebih serakah!
@JunjungDerajat59
@JunjungDerajat59 Жыл бұрын
@@prioxdarmax5941 wkwkwk iyiyiya sama🙏🤣🤣🤣
@user-et8ip6je7m
@user-et8ip6je7m Жыл бұрын
Terima kasih bapak SBY, sudah memberikan program beasiswa bagi kami anak anak Papua yang kurang mampu sampai aku bisa selesaikan kuliah aku sampai wisuda 😇🙏. God bless you SBY.
@captainindonesia963
@captainindonesia963 Жыл бұрын
Iya sama2 dek
@harrykumoro4335
@harrykumoro4335 Жыл бұрын
Betul tidak usah banyak mencaci. Saya pun dapet kerjaan di PT Honda Prospect Motor karena program mobil LCGC
@jhonworry3028
@jhonworry3028 Жыл бұрын
Salah satu presiden yang paling gagah dan bijaksana menurut gw, sehat terus pak SBY...
@bungaransitanggang4522
@bungaransitanggang4522 Жыл бұрын
gagah doang tapi ga tegas
@user-sy1en9qq4p
@user-sy1en9qq4p Жыл бұрын
Apa presiden paling tegas di mana. Trus gimana kabar proyek hambalang gimana nau nau😂😂
@yopybeta7956
@yopybeta7956 Жыл бұрын
masak sih? 🤣
@user-sy1en9qq4p
@user-sy1en9qq4p Жыл бұрын
Masak dan tes apa ada kurang dari itu🤣🤣
@juliansihite1289
@juliansihite1289 Жыл бұрын
Tegas darimana? WKWKWKWKWK ngakak 😂😂😂 TKI dibunuh dan disiksa di Arab, Malaysia, Hongkong diem aja (Jaman Jokowi TKI dan Mahasiswa diaspora makin sukses dan aman di LN) Pulau Sipadan dan Ligitan diclaim diem aja (Jaman Jokowi gak ada yg berani masuk wilayah kedaulatan NKRI) Batik, Angklung, Reog diclaim diem aja (Jaman Jokowi gak ada yg berani claim budaya kita) Nelayan di-terror marinir Malaysia di perairan sendiri diem aja (Jaman Jokowi dijaga Taifib dan Kopaska) Kapal Malaysia dan China lewat di perairan Indonesia diem aja (Jaman Jokowi di-tenggelamin) Sikap intoleransi brutal melalui ormas diem aja (Jaman Jokowi dibubarin)
@saktiprayega7979
@saktiprayega7979 Жыл бұрын
Asal muasal awal permusuhan pak SBY dgn Bu Mega 10 tahun kepemimpinan pak SBY sgt tenang dan nyaman, meskipun ada sedikit gangguan dr oposisi yg ber air mata buaya gara gara bbm naik
@wisnuadeperdana5584
@wisnuadeperdana5584 Жыл бұрын
Apanya yang tenang... Di era sebeye ini du riau tiap tahun kebakaran hutan.... Setiap tahun pasti ada musim asap😅😅😅 tapi semenjak dia turun pelan2 musim asap juga ilang😅
@dianhandayani5613
@dianhandayani5613 Жыл бұрын
Betul dan sby tidak memeligara buzzerp..yg bukin pecah belah bangsa..disitu bedanya jaman SBY VS jokowi
@dianhandayani5613
@dianhandayani5613 Жыл бұрын
​@@wisnuadeperdana5584..iya bong buzzerrp gw paham lah elu 😂
@arabspring_
@arabspring_ Жыл бұрын
10 Tahun hahahahihihi
@arabspring_
@arabspring_ Жыл бұрын
Doi ngambil keputusan bingung partain pengusung kaget kekuasaan, Hambalang jadi candi sebentar lagi masuk 7 keajaiban dunia
@nianovika6723
@nianovika6723 Жыл бұрын
Menurut saya beliau adalah salah satu putra terbaik bangsa 🇮🇩 yang telah mengabdikan dirinya untuk Indonesia, semoga Sehat selalu presiden Indonesia ke 6🤲🤲🤲🙏🇮🇩
@sahabatdevisa317
@sahabatdevisa317 Жыл бұрын
Tidak banyak kata dari saya mengucapkan terima kasih atas kepemimpinan pk SBY. Jasa dan perjuangan selalu dikenang sepanjang masa.
@sipalingekonomi
@sipalingekonomi Жыл бұрын
Pas jaman gusdur ya pak beliau jadi menteri?
@theMarhaenist
@theMarhaenist Жыл бұрын
Kecipratan ya om? "Pantes terimakasih.."
@wiwinkudu1580
@wiwinkudu1580 Жыл бұрын
Candi Hambalang jadi Saksi...
@najwarafa
@najwarafa Жыл бұрын
@weishen49 pas jaman mega kl, gak salah
@maspriindo671
@maspriindo671 Жыл бұрын
​@@sipalingekonomidia bilang ibu presiden bukan pak presiden 😊
@andryrahmadi7962
@andryrahmadi7962 Жыл бұрын
Presiden Indonesia paling santun dalam berbicara, tidak pernah marah walupun dihujat, semoga selalu sehat buat pak SBY
@user-wf4nl2yy8x
@user-wf4nl2yy8x Жыл бұрын
Ah tau dari mana. Semua Presiden pasti pernah marah, tp kita gatau aja karena ga dilaporin. Aamiin
@SaipulSaipul-qk3kt
@SaipulSaipul-qk3kt Жыл бұрын
Presiden hambalang
@sibalbaldolok4711
@sibalbaldolok4711 Жыл бұрын
Untuk apa bicarany santun tp korupsi negara merajalela?
@makmurcimung6972
@makmurcimung6972 Жыл бұрын
​@@sibalbaldolok4711lebih parah sekarang korupsi meraja lelea
@niar2842
@niar2842 Жыл бұрын
Iya Ga marah, tapi kalo AD demo besar selalu lari keluar negeri
@steveandrew6936
@steveandrew6936 Жыл бұрын
Paling senang kalu dngr Pidatonya pak SBY. Karna setiap penjelasan masalahnya selalu terstruktur dan jelas. Semua org bisa cepat paham situasi atau kondisinya. Ini menunjukan kualitas kemampuan membaca, menulis dan analisa yg sangat kuat dan Tajam. Dari seorang SBY ✅
@lifeisneverthesame910
@lifeisneverthesame910 Жыл бұрын
presiden RI yang paling sistematis.
@sibalbaldolok4711
@sibalbaldolok4711 Жыл бұрын
Untuk apa pidatony jelas tp kinerjanya tidak jelas dan korupsi dimana-mana?😂
@d-rasyidal7737
@d-rasyidal7737 Жыл бұрын
​@@sibalbaldolok4711lah daripada skrg pidato nya ga jelas, korupsi pun dimana² 😂
@Jameslecem-cr3gi
@Jameslecem-cr3gi Жыл бұрын
​@@d-rasyidal7737contoh pidato tidak jelasnya mana? Jangan asal mangap
@sibalbaldolok4711
@sibalbaldolok4711 Жыл бұрын
@@d-rasyidal7737 damna tdak jlasny?
@Tsaqifchannel2020
@Tsaqifchannel2020 Жыл бұрын
Tutur kata nya sangat terstruktur,jelas,padat,dan berisi,terlihat kapasitas beliau sebagai seorang presiden
@rizalrizal-tk7ry
@rizalrizal-tk7ry Жыл бұрын
Dari cara berbicaranya sudah sangat jelas beliau org yg intelektual dan bahasa yg tertata rapi walaupun tanpa teks
@rizapermatasari4991
@rizapermatasari4991 Жыл бұрын
Wahhh.. hebat SBY.. mengundurkan diri dulu sebelum maju sebagai capres.. pantes pada saat itu beliau menang.. etikanyapun masih d junjung tinggi..
@youtubeperai-eg2qg
@youtubeperai-eg2qg Жыл бұрын
yaiyalah mundur, masa jabatan bntar lagi abis
@arlikurniarizky
@arlikurniarizky Жыл бұрын
​@@youtubeperai-eg2qgdukung pak Anies Baswedan jadi Presiden ya bro. 🙏😭🇮🇩💪
@sahabatdevisa317
@sahabatdevisa317 Жыл бұрын
​@@arlikurniarizkyjangan lupa pilih Prabowo Subianto RI 1 👍
@fauzanm2414
@fauzanm2414 Жыл бұрын
@@youtubeperai-eg2qgmau tinggal 1 menit tapi mundur dlu sblm nyalon
@akhmadzubaeri2119
@akhmadzubaeri2119 Жыл бұрын
Jgn lupa pilih prabowo sebagai menteri
@yunipirngadi1524
@yunipirngadi1524 Жыл бұрын
Smg bpk SBY selalu sehat wal afiat, selalu dalam Lindungan Allah SWT, trimakasih kpd bp SBY ygtelah memimpin RI 2 periode dg penuh kedamaian, kesejahteraan dan keadilan .. Tabarokallah🤲🤲
@Jameslecem-cr3gi
@Jameslecem-cr3gi Жыл бұрын
Keadilan? Mana ada keadilan zaman sby. Masyarkat Indonesia Timur tidak meraasakan keadilan zaman sby.
@yunipirngadi1524
@yunipirngadi1524 10 ай бұрын
@@Jameslecem-cr3gi kalo hatinya buzuk pasti ga bisa merasakan betapa 2 periode bersama SBY Negara RI begitu aman dan damai ... Tidak ada adu domba antar warga negara, tidak ada utang yg sampe segunung, tidak ada kriminalisasi, intimidasi, persekusi, fitnah terhadap lawan politik dan para pengritik spt jaman edan, jaman now, buzer bayaran merajalela buwat nyinyirin lawan politik ... na'udzubillahi min dzalik !!!
@hasanaziz4861
@hasanaziz4861 5 ай бұрын
Ekonomi pada saat itu bagus bagusnya..
@AdiAdi-oi3jw
@AdiAdi-oi3jw Жыл бұрын
Presiden yg menghormati aturan yg ada,pintar dan berwibawa...
@syahruleffendi1426
@syahruleffendi1426 Жыл бұрын
hormat aturan urus partai aja kyk gt
@Zmnzhsuwyqqqqyyyy
@Zmnzhsuwyqqqqyyyy Жыл бұрын
​@@syahruleffendi1426DARIPADA BANTENG, MEMENTINGKAN SEKELOMPOKNYA AJA
@AdiAdi-oi3jw
@AdiAdi-oi3jw Жыл бұрын
@@syahruleffendi1426 namanya juga manusia broo pasti ada kekurangan dan kelebihan,klo ente pasti orang pintar sedunia
@syahruleffendi1426
@syahruleffendi1426 Жыл бұрын
@@Zmnzhsuwyqqqqyyyy lah emg dia kudeta demokrat bukan mentingan kelompoknya ? lucu anda
@syahruleffendi1426
@syahruleffendi1426 Жыл бұрын
@@AdiAdi-oi3jw mantaps
@ibnuhtrc2460
@ibnuhtrc2460 Жыл бұрын
Terimakasih Bapak SBY yang sangat memperhatikan Honorer dan diangkat menjadi PNS.
@sektorkanan8057
@sektorkanan8057 Жыл бұрын
Bapak orang hebat. Awalnya saya bingung mengapa selama kepemimpinan beliau, pembangunan terkesan lambat. Tapi pada akhirnya saya paham bahwa beliau selama 10 tahun berjuang keras melunasi hutang indonesia pada IMF dan berusaha menjaga kestabilan politik indonesia yg masih goyah.
@cicakrayap9487
@cicakrayap9487 Жыл бұрын
😂😂😂😂😂😂😂😂
@Robbinhood10
@Robbinhood10 Жыл бұрын
Hahaha kamu lucuu😂😂
@user-dp2oy7xc9m
@user-dp2oy7xc9m Жыл бұрын
Setuju
@raraimut161
@raraimut161 Жыл бұрын
@@cicakrayap9487 cocok dengan dirimu yang tidak berkualitas
@robithnurielhaq
@robithnurielhaq Жыл бұрын
korupsi berjamaah maksudnya
@restuazka7568
@restuazka7568 Жыл бұрын
Inilah sosok pemimpin negara yg bijaksana dan punya integritas yg mapan.
@sapoetrajuang8267
@sapoetrajuang8267 Жыл бұрын
Beliau sgt berwibawa..sangat pantas menjadi pemimpin negara...terima kasih atas jasa jasa bapak kpd bangsa ini
@sandiandreanandrean9936
@sandiandreanandrean9936 Жыл бұрын
Setelah jadi presiden trima kasi Hambalang sampai kayak gitu
@puanjul
@puanjul Жыл бұрын
​@@sandiandreanandrean9936terima kasih atas penjualan indosat
@h.josephstalin-et3gx
@h.josephstalin-et3gx Жыл бұрын
@@sandiandreanandrean9936 hambalang sejatinya masih milik indonesia,sedangkan indosat dan pul*u ??
@sibolang3508
@sibolang3508 Жыл бұрын
prettttttt
@Gempar921
@Gempar921 Жыл бұрын
​@@sandiandreanandrean9936tergantung pemimpin kalau mau tanya gimana kabar Esemka ini masih jd pemimpin loe... na selanjutnya tanya gimana nanti nasib ikn dll tergantung pemimpin selanjutnya yg jelas nanti kita lihat setelah 2024
@primadonaayu7478
@primadonaayu7478 Жыл бұрын
saya sk bngeet dgn bpk.SBY ini beliau berkarismatic ..wibawa..elegant...santun Lemah lembut dan klu mendengar beliau ngomong Adem tenang sama kayak almarhum bpk.Soeharto
@satriamarpaung753
@satriamarpaung753 Жыл бұрын
👍👍👍
@ayahaqila5601
@ayahaqila5601 Жыл бұрын
Lembut tenang berakhlak dan tegas itu lah pak SBY
@abahtoing2056
@abahtoing2056 Жыл бұрын
Pak SBY 👉Mantan presiden 2 periode dengan kemenangan Gemilang 👍🏼, Menang hampir 70% suara... Bravo pak SBY..
@donnyganteng382
@donnyganteng382 Жыл бұрын
Iya,dan itu diatur orang kpu anas urbaningrum 2004 dan andi nurpati 2009
@todorokikumon2160
@todorokikumon2160 Жыл бұрын
@@donnyganteng382 iya betul setuju dg pendapat anda bang 👍
@mbahmo7199
@mbahmo7199 11 ай бұрын
Kanal2 buzzerRp rajin narasikan era SBY “Nol” pembangunan, mangkrak & korupsi. Padahal SBY punya langkah2 Strategis membangun NKRI, > SBY Periode I memperbaiki & menyusun pondasi ekonomi yang kuat dahulu : Lunasi IMF, Siapkan UU Minerba Hilirisasi, Genjot PDB & Pendapatan Perkapita, Turunkan Ratio Utang, Naikkan Ratio Pajak, Pangkas kemiskinan & pengangguran, Meningkatkan Daya Saing Ekonomi, BPJS Kesehatan, Dana Desa & Pendidikan / BOS, Berantas Korupsi terbukti IPK naik 14 poin dari 20 poin ke 34 poin, dst .... > SBY Periode II susun & jalankan Masterplan Percepatan & Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia - MP3EI, membangun Infrastruktur: Waduk, Jalan Nasional, Tol Sumatra, Trans Papua, Palapa Ring / Tol Langit, Bandara, Pelabuhan dll - targetkan Pendapatan Perkapita 2024 = USD 15,500, > MP3EI diadopsi & diteruskan Jokowi, di ganti nama jadi NawaCita (politis), proyek besar tidak selalu selesai dalam satu presiden seperti : 1.Suramadu era Mega diteruskan SBY 2.Trans Papua, Waduk JatiGede, Tol Cipali & Mandalika ide Soeharto dihidupkan SBY diteruskan Jokowi 3. Listrik 35.000 MW & IKN dibangun Jokowi akan diteruskan pengganti Jokowi. ( Sri Mulyani Sebut Pembangunan Infrastruktur Jokowi Melanjutkan SBY > detikFinance, 09 Jan 2019 )
@donnyganteng382
@donnyganteng382 11 ай бұрын
@@mbahmo7199 iya,komentar mu panjang tapi hoax semua
@mbahmo7199
@mbahmo7199 11 ай бұрын
@@donnyganteng382 untuk yg tidak punya wawasan menganggap Hoaaax, tp kalau orang yg mau belajar tahu kenyataan ....
@zaimraihan4263
@zaimraihan4263 Жыл бұрын
negarawan sejati,tidak mau di jadikan boneka ke kusaan,pemimpin yg berwibawa,sebelum beliau mempin indonesi negera tetangga sering menggertak ke amanan negara kita,batas kedaulatan kita sering di langgar,tapi sejak beliau berkuasa lewat program MEF nya beliau sukses membawa militer kita di segani di dunia,dan berkat kecerdasan beliau pak SBY-JK waktu menjabat,GAM kembali ke pangkuan ibu pertiwi.
@JonriManurung-se9nk
@JonriManurung-se9nk 10 ай бұрын
Ya mungkin kamu kurang informasi makanya kamu tdk tau apa yg telah di lakukan malasia pd saat di jadi RI 1
@okimaulana3528
@okimaulana3528 Жыл бұрын
PAK SBY INI SUDAH BELAJAR BANYAK KEJUJURAN, LAPANG DADA, DAN IKHLAS DARI FINLANDIA SANA. ETIKA NYA SEPERTI DI BAWAH INI : MAJU SECARA BAIK-BAIK DAN TERHORMAT, MUNDUR PUN SECARA BAIK-BAIK DAN TERHORMAT.
@sabarimba7974
@sabarimba7974 Жыл бұрын
Terimakasih Pak SBY jasa bapak selalu di ingat di kampung saya di Tapanuli Selatan Di zaman bapak harga karet tembus 25000/kg dan rakyat di kampung saya pada masanya makmur tidak ada yg malas untuk menyadap karet Kalo sekarang kalo ga 5000/7000 pengangguran meraja rela Sehat selalu Pak SBY Berkah selalu aamiin...
@indalmarjoni
@indalmarjoni Жыл бұрын
Sekarang harga karet 6.000-7.000 saja
@sujantosujanto8569
@sujantosujanto8569 Жыл бұрын
harga karet tinggi bkn, sby yg naikan, goblok kau
@prisconopandri6822
@prisconopandri6822 Жыл бұрын
zaman sby kopi 12-13 rb per kg, zaman jokowi 38-40 rb terimakasih jokowi
@GuruTerpelajar
@GuruTerpelajar Жыл бұрын
​@@prisconopandri6822itu kalau dikruskan rupiah jaman sby sama skrg juga sama harga kopinya
@arieindratno8710
@arieindratno8710 Жыл бұрын
​@@prisconopandri6822harga BBM, TDL listrik, pajak, meroket semua jaman mukidi ngaciro ini...😢
@murtv2370
@murtv2370 Жыл бұрын
Presiden 🇮🇩 yg sangat tahu kondisi rakyatnya Pada zaman pak SBY khususnya kami Rakyat Tani sangat senang dan bangga karena harga hasil-hasil pertanian kami sangat di hargai Tidak sama sekarang harga hasil-hasil pertanian atau rempah-rempah sangat tdk di hargai. Sekarang pemerintah fokusnya di bidang tambang saja. FAKTA
@dahnialamsyah4731
@dahnialamsyah4731 Жыл бұрын
di tambah kalo mau panen ada impor beras
@ujangronda7263
@ujangronda7263 Жыл бұрын
Profesi guru yg paling patut berterima kasih. Sampai sampai sekarang profesi guru jadi incaran karena kesejahteraaannya.
@khazeaja2275
@khazeaja2275 Жыл бұрын
Dan memang kita dapat cobaan dr Allah SWT dgn mendapatkan presiden Jokowi yg klu dilihat dr sudut intelektualitas, moralitas kita tidak mendapatkan apa apa dr nya. Hanya pencitraan yg berkepanjangan.
@aly7611
@aly7611 Жыл бұрын
Presiden setelah pak SBY, era pertanian miris di Indonesia..
@arman2596
@arman2596 Жыл бұрын
Sekarang fokus ke tambang tp tambangnya ada di ekspor ilegal 5 juta ton tp tdk ketahuan......😃😂😃😂😃😂😃
@imamsubiyantoro6858
@imamsubiyantoro6858 Жыл бұрын
Orang cerdas dn ijazah jelas ,berwibawa... 👍
@wdbjuicy4974
@wdbjuicy4974 Жыл бұрын
Ijazah😂😂😂
@cam-vm9md
@cam-vm9md Жыл бұрын
​@@wdbjuicy4974😂😂😂😂
@darulilmy9306
@darulilmy9306 Жыл бұрын
🤣🤣🤣
@sibalbaldolok4711
@sibalbaldolok4711 Жыл бұрын
You drmn ijazahny asli? Emangny pernah dia nunjukin sama lu?
@wdbjuicy4974
@wdbjuicy4974 Жыл бұрын
@@sibalbaldolok4711 bgnilah klo punya otak tp malah lebih memilih berpikir mengunakan dengkul😂 Keuntungan apa jika pak Jokowi harus menggubris orang bodoh yg mencoba menjatuhkannya? pada dasarnya bahwa prinsip hukum ketika anda melaporkan suatu kasus maka anda harus punya bukti yg kuat dan sah untuk membenarkan tuduhan anda, bukan malah sebaliknya membebankan terlapor untuk memberikan atau membenarkan bukti tuduhan anda. Bgni analoginya klo anda melaporkan seseorang atas kasus pencurian maka anda harus punya bukti dan mampu menunjukan bahwa anda barang yg di curi, bukan malah menuduh tanpa ada bukti krna menuduh tanpa bukti itu hayalan yg di paksakan untuk benar dan terjadi. Dan yg menjadi penting bahwa proses administrasi berkas beliau sd sejak dari tahap bawah beliau maju sebagai walikota yg tentunya belum punya kapasitas kekuasaan maka seharusnya pada tahapan ini apabila ijazah beliau palsu maka srharunya beliau sd dihentikan tp kan TDK. Percuma menjelasakn panjang2 krna ini TDK akan anda terima sebab anda dikendalikan oleh kebencian, kebodohan dan hoax. Tingkatkan aja prestasi dangkalmu😂😂🤸
@tahabagong3976
@tahabagong3976 Жыл бұрын
Assalamualaikum.wr.wb.untuk seluruh keluarga BPK.S.B.Y.saya berdoa semoga seluruh keluarga Pak.SBY.selalu diberikan ALLAH.kesehatan jasmani dan rohani dan lindungan dari Allah.SWT.Aamiin yarabbal aalamiin.
@aisyahmubarak8614
@aisyahmubarak8614 Жыл бұрын
SALAM HORMAT UNTUK PAK SBY,KAMI MERINDUKAN HIDUP SEPERTI DI JAMAN BAPAK,AMAN DAMAI,SEJAHTERA, SEMOGA BAPAK SBY SELALU SEHAT2 DAN PANJANG UMUR,AAMIINN,🤲.
@mirisilindi5384
@mirisilindi5384 Жыл бұрын
tanya orang Riau senang gak mereka
@pujiramadhan396
@pujiramadhan396 Жыл бұрын
@@mirisilindi5384 senang kok ..
@Ayam.plastik
@Ayam.plastik Жыл бұрын
@@mirisilindi5384 org riau ada 7 juta jiwa.. apa semua sudah kau tanya?
@undaapri7406
@undaapri7406 Жыл бұрын
Iyaa karna saat itu ngak ada kaum yang gilak agama.. Klo sekarang banyak orang yg gila agama dan merasa agamanya paling bener tanpa mengenal toleransi..
@bgi8558
@bgi8558 Жыл бұрын
Orang Riau yang goblok yang benci SBY.😅
@bangantomp1157
@bangantomp1157 Жыл бұрын
BAGI SAYA SBY ADALAH NEGARAWAN SEJATI. BEDA JAUH DENGAN MAK BANTENG.
@ahmadjunaedi2074
@ahmadjunaedi2074 Жыл бұрын
Kebalik tong
@bangantomp1157
@bangantomp1157 Жыл бұрын
@@ahmadjunaedi2074 kebalik kepala bapaklu tong
@sindicate680
@sindicate680 Жыл бұрын
@@ahmadjunaedi2074 kebalik juned, SBY terbaik ..
@ahmadjunaedi2074
@ahmadjunaedi2074 Жыл бұрын
@@sindicate680 terbaik buat FPI hti
@tejasurya2306
@tejasurya2306 Жыл бұрын
@@ahmadjunaedi2074 setidaknya diujung kuasanya SBY gk cawe2 kyak si paling merakyat
@ilhammaulanaa6599
@ilhammaulanaa6599 Жыл бұрын
Saya warga Aceh. Merasakan masa presiden SBY. Petani sangat terbantu Karna harga pinang, harga karet harga pala, harga cengkeh, harga, dan minyak nilam. Mahal kususnya rakyat yg tinggal di pedalaman. Terbantu. Roda perekonomian rakyat tersendat padahal Indonesia kaya dengan Rempah Rempah. Seperti daerah Aceh.
@SupriYadi-gk8se
@SupriYadi-gk8se Жыл бұрын
Terima kasih kepada seluruh Presiden RI, kalian semua hebat dg segala kelebihan dan kekurangannya
@goehkarya813
@goehkarya813 10 ай бұрын
Presiden yg benar2 nyaris sempurna...Religius...Intelektual...Merakyat tanpa byk pencitraan sehat selalu ya pak SBY dan Kel❤
@yogasumamit3355
@yogasumamit3355 10 ай бұрын
Tai kali
@basri1899
@basri1899 Жыл бұрын
Gagah dan berwibawa , jarang seorang menteri berani mengundurkan diri disaat bertugas patut dicontoh..
@user-eh8ul8eb4o
@user-eh8ul8eb4o Жыл бұрын
Gagah berwibawa 2x presiden dia menjadi warisan wisma hambalang lumpur lapindo yang nerusin jokowi... Lantas 10 tahun kemana aja
@AnggaPratama-ck2vi
@AnggaPratama-ck2vi Жыл бұрын
Gaperlu ditiru, sby nafsu jadi capres, makannya mundur dari tanggung jawabnya sebagai menkopolhukam
@panduryzalstyawan2794
@panduryzalstyawan2794 Жыл бұрын
Dia sndri mengundurkan diri dr menteri..
@davitrizal9013
@davitrizal9013 Жыл бұрын
​@@user-eh8ul8eb4oHanya Hambalang yg di ingat era SBY,Tetapi tidak sadar rezim saat ini lebih parah dari sebelumnya.
@jancok9564
@jancok9564 Жыл бұрын
​@@davitrizal9013parah nya gimana? Bisa kasih tau saya?
@hairudinramli6350
@hairudinramli6350 Жыл бұрын
Sangat PROFESIONAL & BERINTEGRITAS & CERDAS..
@smpnegeri1gunungmeriah444
@smpnegeri1gunungmeriah444 Жыл бұрын
diera pak Presiden SBY Dunia Pendidikan AMAN tenang dan Nyaman serta ada keberpihakan pada Dunia Pendidikan dan Sosial
@muhtadinadin775
@muhtadinadin775 Жыл бұрын
Mendambakan kembali kepimpinan pak SBY yang negarawan, tidak tebang pilih terhadap koruptor meskipun besan sendiri dan bendahara partainya sendiri,, terima kasih pak SBY atas kepimpinan selam 10 tahun', , semoga pak SBY dan keluarga selalu di berikan kesehatan...
@amaramtek1519
@amaramtek1519 Жыл бұрын
👍👍👍👍💪💪💪💪
@riandyrian7656
@riandyrian7656 Жыл бұрын
Kocak bukan nya zaman beliau banyak korupsi
@HarisAhmad594
@HarisAhmad594 Жыл бұрын
@@riandyrian7656 emang sekarang tidak ada korupsi
@riandyrian7656
@riandyrian7656 Жыл бұрын
@@HarisAhmad594 tapi kalau dibandingkan rezim dulu sama sekarang parahan era sebelumnya Hambalang mangkrak ,Century juga kasus .di era Jokowi baru diselesaikan yg mangkrak, di era Jokowi juga pembangunan merata banyak yang selesai trus pemerintahan beliau beliau ngak hanya janji tapi kerja nyata diperbanyak
@HarisAhmad594
@HarisAhmad594 Жыл бұрын
@@riandyrian7656 janji beli indosat?
@Efri674
@Efri674 Жыл бұрын
Memang berbeda gaya dan wibawa Menteri terdahulu khususnya Bapak SBY.....santun....dan jauh dari turut masuk ke politik....
@dwianugrah8738
@dwianugrah8738 Жыл бұрын
negarawan sejati ,tidak cawe cawe ketika anggotanya di caplok kpk ,mengedepankan sdm lewat alokasi pendidikan ,mendukung demokrasi ❤
@benmaximilan14
@benmaximilan14 Жыл бұрын
*TURNING POINT kekacauan Indonesia pasca Krisis multi dimensi dan Reformasi terjadi di masa SBY* . Pengendalian keamanan semakin membaik. Konflik Poso selesai. Perdamaian rekonsiliasi Aceh dan Papua lewat otsus dilaksanakan. Aceh menjadi damai pasca tsunami dan penandatanganan MOU Helsinski. Konflik Papua yg masih menjadi PR. Dan yg terpenting untuk seluruh rakyat Indonesia. *Di masa SBY hutang IMF Indonesia bisa dilunasi* . Selain itu APBN naik sekitar 440 % selama 10 tahun SBY memimpin.
@purapurapolitik3664
@purapurapolitik3664 Жыл бұрын
bicaranya santun tertata rapih berwibawa dan berkharisma
@samaajakitamembayarpajakke2074
@samaajakitamembayarpajakke2074 Жыл бұрын
😊
@timorpuro2095
@timorpuro2095 Жыл бұрын
Tpi suka play victim😂😂😂
@rusdimustafamuhammad5195
@rusdimustafamuhammad5195 Жыл бұрын
Terima kasih Metro TV....terbaik. Kangen punya pemimpin negarawan cerdas spt Pak SBY. Smg beliau tetap semangat mendukung Pak Anies maju pada pilpres 2024 nanti.
@tommycitipro6069
@tommycitipro6069 Жыл бұрын
dukung Anies karena terpaksa, karena di pilgub saja sebagai lawan AHY
@sahalhal1881
@sahalhal1881 Жыл бұрын
Terimakasi pk sby selama engkau jadi prsdn kami merasakannya,memang engkau orang cerdas sama percis sama pk anies.
@taswijacrb5190
@taswijacrb5190 Жыл бұрын
​@@sahalhal1881tai.. slogan lanjutkan lanjutkan. Hny janji saja.
@taswijacrb5190
@taswijacrb5190 Жыл бұрын
Tenang bro. SBY masih berpolitik.. Msi jd komisaris demokrat.. Wkwkkwkw
@jokotriyudo8367
@jokotriyudo8367 Жыл бұрын
​@@tommycitipro6069tidak disitu masalahnya .....ini adalah dinamika politik .... yang suatu saat berubah sesuai kebutuhan kepentingan partai..
@pujiramadhan396
@pujiramadhan396 Жыл бұрын
pak sby sby dambaan rakyat , rakyat indonesia merindukan mu
@aepsaepuloh6397
@aepsaepuloh6397 Жыл бұрын
Semoga bapak SBY sehat dan panjang umur... Trm ksh atas jasa jasa bpk terhadap guru.
@alpinthor
@alpinthor Жыл бұрын
Banyak masyarakat yg sangat terbantu program ini tp lupa jasa pak SBY lah yg membentuknya di jaman pemerintahannya. Legacy terpenting beliau adalah BPJS yg lahir dizaman pak SBY, keluarga kami sangat terbantu puluhan jt untuk proses penyembuhan ibunda kami. Terima kasih banyak pak SBY, dan jg para anggota DPR yg mendorong lahirnya BPJS.
@suwarnowarno5891
@suwarnowarno5891 Жыл бұрын
Terima kasih pak ... Program gas LPG 3kg anda sangat membantu masyarakat sampai sekarang. Dan pembagiannya pun adil. Sangat bermanfaat sekali bagi rakyat kecil.
@yosfinantonetha
@yosfinantonetha Жыл бұрын
luar biasa. salut utk pak SBY.. apakah masih ada pemimpin punya wibawa seperti ini???
@WarasGuard
@WarasGuard Жыл бұрын
Ada
@yuniearini50
@yuniearini50 Жыл бұрын
Prabowo/Anies, No ganjar
@yosfinantonetha
@yosfinantonetha Жыл бұрын
@@WarasGuard siapa??
@wirosablenk304
@wirosablenk304 Жыл бұрын
Dan mengajari kadernya untuk Korupsi berjama,ah. Nazarudin , Andi Malarangeng Anas Urbaningrum Angelina Sondack Ramadan Pohan Sutan Batugana Mendirikan Candi Hambalang. Ruuuaaarr Biiaassaa. Presiden SBY.
@giftcell8892
@giftcell8892 9 ай бұрын
​@@yosfinantonethaVladimir Putin
@ihurnihambin4409
@ihurnihambin4409 Жыл бұрын
Gagah perkasa suara menggema itulah pak SBY yg aku suka/cinta
@user-hv7qu6yf2e
@user-hv7qu6yf2e Жыл бұрын
Bagaimanapun masa2 remaja saya terjadi saat bapak menjabat dan saya merasa memang saat itu sangat bahagia
@jeimartaghogho6134
@jeimartaghogho6134 Жыл бұрын
President yang paling Paham Demokrasi..😇🙏
@maspri3275
@maspri3275 Жыл бұрын
Sehat selalu bapak susilo bambang yudhoyono.. Etika bapak dlm menyampaikan pendapat biar dilihat bagi dewan" yg sekarang menjabat Berkelas dan beradab
@rezarachim1576
@rezarachim1576 Жыл бұрын
Pak Harto dan pak SBY.. tetap di hati
@Sarkowii
@Sarkowii Жыл бұрын
Daglex
@droneexplore1894
@droneexplore1894 Жыл бұрын
Sehat selalu pak SBY hanya di era mu masa kecilku sejahtera, indah, dan penuh keseruan..😊
@saiful_rider
@saiful_rider Жыл бұрын
Sekarang planga plongo haaa
@samaajakitamembayarpajakke2074
@samaajakitamembayarpajakke2074 Жыл бұрын
😊
@samaajakitamembayarpajakke2074
@samaajakitamembayarpajakke2074 Жыл бұрын
​@@saiful_riderdi zaman itu teknologi belum canggih
@mbahmo7199
@mbahmo7199 11 ай бұрын
SBY terbaik, Pencapaian Presiden Megawati, _SBY dan Jokowi (Badan Pusat Statistik ) : (1)Rata Rata Ekonomi Tumbuh : Megawati = 4,5%; SBY = 6%; Jokowi = 4% (2)Tingkat Pengangguran: Megawati=11,24%; SBY=5,70% (kurang 5,54%); Jokowi=7,07% (tambah 1,37%) (3)Angka Kemiskinan: Megawati= 16,66%; SBY= 10,96% (kurang 5,7%); Jokowi= 9,71% (kurang 1,25%) (4)Saldo Utang (Rp) : Megawati = 1.298 T; SBY = 2.608 T(naik 1.310 T), Jokowi = 7.879 T(naik 5.271 T) (5)Ratio Utang Dari PDB : Megawati = 56,5%; SBY = 24% (turun 32,5%); Jokowi = 39% PDB (naik 15%) (6)Produksi padi (Ton) Megawati (2003) = 53,20 juta, SBY (2013) = 71,29 juta, Jokowi(2022) = 54,75 juta (7)Pendapatan Perkapita (USD)Megawati=1.181,6; SBY=3.668 (naik 194%); Jokowi= 4,784 (naik 38%) (8)PDB Megawati-Rp (2004) 2.303 T , SBY (2014 ) 10.542 T naik 400%, Jokowi 2022 Rp 19.588 naik 190%
@yanuarpersada1423
@yanuarpersada1423 11 ай бұрын
Jaman SBY media gak menggebu seperti skrg , dulu ngandelin tv , skrg smartphone dan internet diakses dimana mana dan ekspos media juga sangat bebas . Seandainya jaman SBY setransparan dan sebebas skrg soal media pasti udh kacau jaman SBY
@janiatiramdaini9796
@janiatiramdaini9796 Жыл бұрын
Presiden Idolaku pak SBY
@imamfauzi5680
@imamfauzi5680 Жыл бұрын
Idola😂
@hanahasna9260
@hanahasna9260 Жыл бұрын
​@@imamfauzi5680 idola lo plonga plonga
@titinmustikawati7038
@titinmustikawati7038 Жыл бұрын
​@@imamfauzi5680 main sinetron gorong2, mobil esemka busuk, cawe cawe Mafia politik, merosot nya demokrasi, melihara buzzerp bayar pake duit maling dr utang negara.
@arman2596
@arman2596 Жыл бұрын
Inilah Menteri yg tau diri,mundur baru mencalonkan diri,beda dgn yg sekarang jelas2 masih pembantu presiden sdh wara wiri melawan partai presiden....terima kasih pak SBY.......
@alifmastertutorial6623
@alifmastertutorial6623 Жыл бұрын
Masih wajar lah Krn beliau menteri yg notabene wilayah kerjax mencakup republik Indonesia, daripada si Ganjar gebernur Jawa tengah kok wara Wiri ke seluruh prov. Di Indonesia, sampai2 komentari jalan dan pasar jakarta, Ganjar lupa bawa kaca Jawa tengah aja perhatikan 😂
@Dean.Abdullah
@Dean.Abdullah Жыл бұрын
SBY sungguh berkelas Sperti saat masa 10th abis,beliau tidak cawe2
@muhammadyusro9567
@muhammadyusro9567 Жыл бұрын
Pejabat yg gentle untuk menghadapi masalah..dan baru beliau seorang pejabat berani mundur..
@Satria_Merdeka
@Satria_Merdeka Жыл бұрын
Momen saat Beliau masih suci dan bersih......merindukan saat2 itu
@rafatharkoi249
@rafatharkoi249 Жыл бұрын
Gagah berwibawa, berwawasan luas itulah pak SBY mantan presiden Indonesia
@dhanimotor6851
@dhanimotor6851 10 ай бұрын
Gagah si gagah,apa kbr hambalang,Bank Century.apakah matamu picek?
@dhanimotor6851
@dhanimotor6851 10 ай бұрын
Gagah si gagah,apa matamu gak melek,kasus hambalang? Century?
@susianto3827
@susianto3827 Жыл бұрын
PEMIMPIN BERASAL DARI JATIM SEMUA BERKUALITAS👍👍👍👍
@maftuhmadura6965
@maftuhmadura6965 Жыл бұрын
Hanya dijaman bapak sby para pedagang dan petani benar² bisa berkembang, namun setelah priode bapak sby selesai, bertani maupun berdagang jadi beda, mudah²an pemimpin yg selanjutnya benar² memikirkan rakyat kecil seperti bapak.
@rezkikarim4624
@rezkikarim4624 Жыл бұрын
Bapak seorang negarawan patuh menjalankan aturan yang ada dan beradab
@atarda382
@atarda382 Жыл бұрын
Mantap pak sby, jantan dan punya etika..
@sembararonggo5552
@sembararonggo5552 Жыл бұрын
SBY presiden terbaik yg pernah di miliki Indonesia.. sehat selalu bpk SBY... Amiinn🤲🤲
@onasloni8726
@onasloni8726 Жыл бұрын
Prettt
@wetanprogo3731
@wetanprogo3731 Жыл бұрын
Katakan tidak pada (hal) korupsi...!!!
@ThePathOfTruth1989
@ThePathOfTruth1989 Жыл бұрын
​@@onasloni8726Suara kentut cebong .. 😅
@ThePathOfTruth1989
@ThePathOfTruth1989 Жыл бұрын
​@@wetanprogo3731Partai pdi peh slogannya membela wong cilik ,tp korupsi bansos punya wong cilik .
@wetanprogo3731
@wetanprogo3731 Жыл бұрын
@@ThePathOfTruth1989 gw juga bukan pendukung PDI ...
@albizebri5723
@albizebri5723 Жыл бұрын
SBY memang Sosok Karismatik, Sopan, Santun. Tidak sembarangan Menzolimi. Justrus yang sering di Tuduh. dan yang paling penting dari seorang Pemimpin itu etika, harus selalu berprangka baik ke orang lain. Meskipun ada yang berbuat Licik, karena Kesatria itu Pantang menang dengan cara tidak terpuji dan biarlah kalah dengan terhormat. Pada akhirnya klo Allah berkehendak, Rakyat Mendukung maka tidak ada yang bisa menghalangi SBY tetap jadi Presiden Indonesia 2 Priode.
@malfajririzkiansyah5365
@malfajririzkiansyah5365 Жыл бұрын
Sehat selalu pak SBY. Hak pilitik orang. Masih berlanjut ke pak Anies. Semoga pak Anies jd presiden seperti pak SBY
@iyansugiarto9605
@iyansugiarto9605 Жыл бұрын
alhamdulillah masih merasakan presiden SBY
@justopini4082
@justopini4082 Жыл бұрын
Terima kasih pak SBY telah menambah ke kuatan baru di negara kita ini🤟pasukan.ber jemaah korupsi👍yang takkan pernah di lupakan masyarakat
@abdulnasan8554
@abdulnasan8554 Жыл бұрын
Emang mestinya begitu.....pejabat harus mundur dari jabatan.ketika akan ikut kontestasi politik....kalau yg sekarang.mau ikut pemilu malah cari jabatan....akibatnya banyak yg menggunakan kekuasaan nya untuk kepentingan politik pribadi.dan lupa kepada tugas nya mengurus rakyat....
@momotv4081
@momotv4081 Жыл бұрын
Karena dia gak terbuka menikam dari belang ikut pilpres 2004 Sedangkan sekarang terbuka minta ijin dahulu
@davitsihombing8900
@davitsihombing8900 Жыл бұрын
Ini apa coba gunanya metro apload vidio lama.. Padahal pak sby sudah hidup nyaman dan bahagia
@serbaserbi69channel84
@serbaserbi69channel84 Жыл бұрын
Terserah metro lah, lo mau apa ?
@momotv4081
@momotv4081 Жыл бұрын
Kan demokrat koalisi anies makanya cari simpati
@manusiasebat3169
@manusiasebat3169 Жыл бұрын
Hidup SBY . Sosok orang yang cerdas .
@EvanHadi-tx7yt
@EvanHadi-tx7yt Жыл бұрын
Candi Hambalang 😅
@sriyudari1143
@sriyudari1143 Жыл бұрын
Bisa jadi selanjutnya akan ada candi IKN😆
@EvanHadi-tx7yt
@EvanHadi-tx7yt Жыл бұрын
@@sriyudari1143 ikn tidak akan mangkrak kalau presidennya bukan ANiz
@sriyudari1143
@sriyudari1143 Жыл бұрын
@@EvanHadi-tx7yt bagaimana jika anis tiba" jadi presiden???🤔
@EvanHadi-tx7yt
@EvanHadi-tx7yt Жыл бұрын
@@sriyudari1143 pasti mangkrak 😁
@salihonlihon6878
@salihonlihon6878 Жыл бұрын
Dikampung saya Terakhir di aspal jalan Saat pak SBY menjabat sebagai presiden Sampai saat ini jalannya sudah rusak dan tidak ada perbaikan
@pasulituapakpahan829
@pasulituapakpahan829 Жыл бұрын
hormat saya kepada godfather " insya Allah bpk sby d berikan kesehatan yg baik " ..
@muhammadilmiasidiq9823
@muhammadilmiasidiq9823 Жыл бұрын
Bapak bangsa,negarawan / tokoh demokrasi
@ngupilajaloe
@ngupilajaloe Жыл бұрын
SBY sangat tegas dan profesional...
@samsulbahrinurdin5034
@samsulbahrinurdin5034 Жыл бұрын
Joos tenan penjelasan bapak Susilo Bambang Yudhoyono (SBY)
@frizdmohim
@frizdmohim Жыл бұрын
Rakyat Indonesia merindukan era SBY-JK.jangan mengingkari Faktanya Di era SBY dulu bangsa ini bisa damai, maju dan rakyatnya sejahtera
@herisprawita4290
@herisprawita4290 Жыл бұрын
Jaman SBY banyak korupsi krn KPK bekerja independen dan leluasa , sekarang ini seolah2 korupsi berkurang padahal krn KPK DI LEMAHKAN DAN DIBUSUKAN OLEH YG PUNYA KEKUASAAN
@mirisilindi5384
@mirisilindi5384 Жыл бұрын
ketua KPK masih bui gara2 menjarakan besannya...ente lupa?
@butuhmodal5109
@butuhmodal5109 Жыл бұрын
Sekarang korupsi tambah parah lihat data
@mirisilindi5384
@mirisilindi5384 Жыл бұрын
@@butuhmodal5109 iya betul tambah parah, kemaren korupsi BTS 8,3 Tirliun
@Tritura66
@Tritura66 Жыл бұрын
Situasinya mirip spt skg,..Presiden saat itu tidak menyukai SBY krna akan bersaing dlm pilpres, dan terlihat tidak menganggap SBY sbg menteri saat itu...tp SBY lbh memilih mundur, alih2 bersaing memanfaatkan jabatan sbg menteri.👍😊
@Nadahatialaina
@Nadahatialaina 9 ай бұрын
Dari pernyataan Pak SBY ini lah awak semakin teguh pendirian terhadap argumen awak ke Papa awak saat pemilu 1999. Tepat keputusan Pak SBY, beliau mantan militer, prajurit, Jendral pula,, tentu banyak pengalaman dan insting yg kuat, sehat selalu Pak SBY.
@ekoajiputra9431
@ekoajiputra9431 Жыл бұрын
Satu" ny presiden RI yg dipilih secara langsung dgn suara lebih dari 60%
@AndiIstiabudi
@AndiIstiabudi 10 ай бұрын
Masa kepemimpinan Pak SBY selalu dikenang sebagai aslah satu masa dimana tercipta stabilitas berbagai bidang di Indonesia. Setiap pemimpin pasti ada kelebihan dan kekurangan :)
@andiyasmiawan5533
@andiyasmiawan5533 Жыл бұрын
Komunikasinya mantab banget
@wahyulara5992
@wahyulara5992 Жыл бұрын
Negarawan sejati udh terlihat sblum bpak SBY menjadi presiden ' gak Cawe Cawe kaya Onoh 😂😂😂
@dhifkyabida6608
@dhifkyabida6608 Жыл бұрын
Jurkam itu ya..
@tommycitipro6069
@tommycitipro6069 Жыл бұрын
Dulu saat masih polos terlihat negarawan sejati sebelum ada dinasti Cikeas terbangun dan candi hambalang korupsi berjamaah oleh petinggi demokrat yah 😜😜😜
@king-um2kw
@king-um2kw Жыл бұрын
​@@tommycitipro6069haloo kertajati tunggu 2024 yg mangkrak buanyakkkk bngt😂kita liat candi junjungan lu
@wahyulara5992
@wahyulara5992 Жыл бұрын
@@tommycitipro6069 ya harus bisa dibedakan Orang polos ' sma orang planga plongo ya 😂🤣
@tommycitipro6069
@tommycitipro6069 Жыл бұрын
@@wahyulara5992 planga plongo demi selesaikan mangkraknya era si Beye yg si paling katakan tidak pada Ambyar itu bwahahaha, Planga Plongo aja Presidum G20 dunia nih bos, senggol donk 😜😜😜
@kang_baks0
@kang_baks0 Жыл бұрын
Jadi ingat pemilu saya yg pertama kali 2004. Pilih pak SBY. Menarik juga ya sikap dari Bu Mega saat itu, blsan surat dari pak SBY dan respon nya lewat media dan justru popularitas pak SBY semakin naik. 😂
@rahmadwahyudi7543
@rahmadwahyudi7543 Жыл бұрын
Zaman 2004 kenangan waktu aku masih SMA.. Masih di cap sebagai playboy highclass... Hmm kangen masalalu😊
@rahmatullohrohmat7157
@rahmatullohrohmat7157 Жыл бұрын
Mantap persiden dan mentri nya lebih dewasa mentri nya
@nyokkaosteam7984
@nyokkaosteam7984 Жыл бұрын
begitulah gentleman, dan keseriusan dalam mendaftar Caprees. mundur lalu fokus, bukan malah ambil untung, dari sambil menyelam minum air.
@supraptoprapto6940
@supraptoprapto6940 Жыл бұрын
Waloupun dari militer ,bahkan keluarga militer pinisepuhnya militer pak Sby tdak ad kesan kaku keras dan ksar tapi malah sebaliknya kesantunanya bisa jadi panutan baik waktu presiden dan sama keluarganya selalu guyup dan rukun .
@azwaranas8937
@azwaranas8937 Жыл бұрын
Baru beliau se orang mentri yg negarawan....uraaa
@yourgameplayton158
@yourgameplayton158 Жыл бұрын
Luar biasa bapak sby, respect. Kami (rakyat) sangat bangga pernah di pimpin oleh bapak
@hudalagholiba1530
@hudalagholiba1530 Жыл бұрын
awal terbentuknya tatanan demokrasi dengan baik.. walapun bawahannya banyak yg korup
@bagestemto7299
@bagestemto7299 Жыл бұрын
Luar biasa sangat, karena bapak SBY merupakan sejarah Besar Bangsa kita Bangsa Indonesia yang terpilih secara langsung dalam PEMILU PRESIDEN (PILPRES) secara langsung dan serentak oleh semua rakyak indonesia... Tapi dari sisi lain, contohnya untuk pekerjaan sangat di sesalkan, karena banyak penganguran di era bapak, karena penerimaan pegawai negeri sipil 5 tahun sekali, yah jutaan lulusan SMA, D3,S1 sangat banyak yang jadi penganguran. Tapi yah sudah mau tidak mau kita rakyat harus patuh, taat dan menghormati kepada putusan kepala negara dan undang undang yang telah ditetapkan. Salam 🙏🏻
@siwindu1678
@siwindu1678 Жыл бұрын
Jadi mengerti siapa yg pnya jiwa besar dan pendendam, sehat selalu Pak SBY
@sabarudinsadja3864
@sabarudinsadja3864 Жыл бұрын
INI CONTOH PEMIMPIN YANG CERDAS DAN SANTUN, MENGGUNAKAN ETIKA ADMINISTRASI NEGARA SESUAI PROSEDUR, PANDAI MENEMPATKAN DIRI, DAN SETELAH ITU BARU AMBIL KEPUTUSAN POLITIK.
@SyamsudinDepati-hk3xf
@SyamsudinDepati-hk3xf Жыл бұрын
Cinta lama bersemi kembali antara metro dan SBY😂
@Fansboy992
@Fansboy992 Жыл бұрын
Rakyat Indonesia rindu sosok SBY salah satu Presiden terbaik, tegas dan berwibawa.
@anomromdoni5002
@anomromdoni5002 Жыл бұрын
Pak sby favorit ku presiden favorit ku
@fachriikhsan1055
@fachriikhsan1055 Жыл бұрын
Seharusnya Prabowo dan Ganjar contoh SBY segera mundur dari jabatannya masing" jgn sampai uang negara/fasilitas negara di gunakan untuk kampanye
@etle7
@etle7 Жыл бұрын
Paling tidak jaman beliau berkuasa. Beli barang subsidi masih di permudah. Tidak seperti sekarang. Rakyat lah yang di curigai sebagai mafia.
@sastratit3475
@sastratit3475 10 ай бұрын
Terima kasih untuk bapak SBY.. selama bapak memimpin bahan pokok dan harga petani terutama di bidang kopi sangat stabil dengan daya beli kami dan juga pupuk serta obat obatan semua sesuai dengan harga hasil kami ❤❤❤
@musliminmuslimin9556
@musliminmuslimin9556 Жыл бұрын
Mantp sbya cara berbicaranya.....
Susno Duadji Tanggapi Somasi Iptu Rudiana:  Harus Sertakan Bukti!
34:00
Intens Investigasi
Рет қаралды 35 М.
WHAT’S THAT?
00:27
Natan por Aí
Рет қаралды 13 МЛН
Happy 4th of July 😂
00:12
Alyssa's Ways
Рет қаралды 65 МЛН
마시멜로우로 체감되는 요즘 물가
00:20
진영민yeongmin
Рет қаралды 32 МЛН
Curhatan Gus Dur Dilengserkan dari Istana Dok. 2008
13:13
METRO TV
Рет қаралды 1,7 МЛН
Anies-Ahok: Tanding Ulang Atau Berpasangan? | AKIP tvOne
13:06
tvOneNews
Рет қаралды 64 М.
Untold Story - Kedekatan Yusril Dengan Soeharto
7:33
METRO TV
Рет қаралды 142 М.
Kampanye SBY dan JK di Senayan Dok.2004
12:38
METRO TV
Рет қаралды 91 М.
[FULL] Kader NU Temui Presiden Israel: Ada Apa? | Dua Sisi tvOne
40:43
WHAT’S THAT?
00:27
Natan por Aí
Рет қаралды 13 МЛН