No video

MUHIDIN M. DAHLAN: PRAMOEDYA, LEKRA, HINGGA TUHAN IZINKAN AKU MENJADI PELACUR - PutCast

  Рет қаралды 90,203

mojokdotco

mojokdotco

2 жыл бұрын

Kepala suku mojok ngobrol dengan Muhidin M. Dahlan seorang penulis yang beberapa kali membuat gaduh karena buku-buku yang dia tulis. Tuhan Izinkan Aku Menjadi Pelacur & Adam dan Hawa pernah mengundang kemarahan beberapa kelompok islam hingga dilaporkan ke polisi. Selain itu Muhidin juga mendirikan Radio Buku dan Warung Arsip karena kecintaannya terhadap sejarah dan koran. Beliau menceritakan awal perjalanan intelektualnya hingga sekarang.
Terima kasih sudah menonton PutCast. Jangan lupa klik tombol Subscribe dan aktifkan loncengnya agar tak ketinggalan notifikasi video-video terbaru PutCast.
KUNJUNGI mojok.co/
MOJOKLAH BERSAMA KAMI~
Facebook: / mojokdotco
Instagram: / mojokdotco
Twitter: / mojokdotco
Tim Video:
Ali Ma'ruf, Januar Dhika, Muhamad Iqbal Ramadan
Dibantu oleh anak magang:
M. Ghulam Zakiy
#Mojokdotco
#MojokVideo
#PuthutEA

Пікірлер: 216
@Pliplo0672
@Pliplo0672 11 ай бұрын
Orang orang daerah Muhidin Donggal itu cerdas cerdas. Saya suka. Ingin sekali datang lagi ke sana. Saya pernah ketemu Muhidin di Nemu Buku Palu. Milik Neni.
@nikolaifomin3507
@nikolaifomin3507 6 ай бұрын
Betul juga, kenapa yang di anggap "berjasa" hanya veteran? Sampai dapat pensiunan sampai tua, sedangkan orang" intelektual yang berjasa untuk kemerdekaan tidak diperlakukan sama?
@aimarsatyachannel8383
@aimarsatyachannel8383 2 жыл бұрын
Salah satu pakar LITERASI NASIONAL, putra terbaik desa Tondo sirenja donggala.
@sketchbike
@sketchbike 2 жыл бұрын
Pemikiran ara berfiiirnya sangat keren. Sudah bbrp buku beliau yg sy baca .. sangat keren dan filosofis pake banget jg menggelitik cara berfikir kemanusiaan kita dalam hidup sehari2 dan merongrong logika kebenaran yg selama ini kita pcy atas nama agama sosial dan budaya
@ridwanmaulana7
@ridwanmaulana7 2 жыл бұрын
Terima kasih. Akhirnya Gus Muh dihadirkan. Moga berikutnya Mahfud Ikhwan dan Bandung Mawardi.
@maksOfficial18
@maksOfficial18 2 жыл бұрын
Gus Muh, beliau dan keluarga adalah orang" yang baik. Karena rumahnya hanya depan rumah saya. Sehat selalu untuk semua ✊
@Maruf_Hassan_
@Maruf_Hassan_ 2 жыл бұрын
2004 Semester pertama di jogja, nama dan buku yg pertama saya dengar adalah muhidin m dahlan "tuhan izinkan aku jadi pelacur". Sehat terus gus.
@willyalfarius4519
@willyalfarius4519 2 жыл бұрын
Penjelasan yg amat gamblang, seperti biasa dari Gus Muh. Mantap betul episode ini 🔥🔥
@manakambing4241
@manakambing4241 2 жыл бұрын
Pas bedah buku "Tuhan Ijinkan Aku jadi Pelacur", aku nonton Pak Muh ini. Tulisane banyak menyiratkan tafsir atas tempat kejadian2. Ralat mas Putut, saat buku itu diterbitkan buku itu dilabel memoar, bukan fiksi. Namun diluar segala konflik yg tidak setuju dgn isi buku itu, Saya tetap berpegang kalau tidak setuju pada karya/buku maka balas dengan buku. Agar tidak membunuh imaginasi manusia. Terus berkarya manusia2 tanpa waktu!
@mikaelsirri17
@mikaelsirri17 2 жыл бұрын
Episode sangat menarik. Jika bisa usul, mungkin kronik yang dikerjakan oleh Gus Muh itu bisa dirilis dalam bentuk ebook, mengingat tebalnya buku tersebut dan juga nilai penting dari kerja dia dan tim.
@achfaras5292
@achfaras5292 2 жыл бұрын
Next, selain dosen filsafat UGM, Kami ingin liat Kepala Suku dan Saut Situmorang dalam satu frame.
@nixonyosafat2136
@nixonyosafat2136 Жыл бұрын
Iya menarik ni.. Tolong mas Putut hehe
@BrataHouse
@BrataHouse 2 жыл бұрын
Salah satu buku beliau yang membawa saya kuliah di Jogja👍
@akbardarmansyah6577
@akbardarmansyah6577 2 жыл бұрын
masnya mau mencari sosok nidah kirani ya mas? wkwkwkkwkw
@Infosuporter
@Infosuporter 2 жыл бұрын
Habis jumatan dapat tontonan keren kaya gini. Makasih pak kepala suku. Saya jadi keinget radiobuku yang di tahun 2012 beberapa kali membahas dan membagikan freebook sepak bola Kapan mas PuthutEA melawat ke bandung atau Jakarta, biar nodong wawancara Zen RS dan eks blogger wetiga langsat kaya obrolan di Siberkreasi beberapa waktu lalu
@peternirva4921
@peternirva4921 2 жыл бұрын
Up!
@bimaesa3574
@bimaesa3574 2 жыл бұрын
@@peternirva4921 ğ
@muh.salahuddinalayyubi6436
@muh.salahuddinalayyubi6436 2 жыл бұрын
Aku kenal Gus Muh pertama kali lewat Inilah Esai dan aku langsung jatuh cinta. Aku suka gaya menulisnya dengan pemilihan diksi yang -seperti kata beliau- berdentang di kepala. Diksi2nya seperti punya kekuatan, seperti sebuah teriakan yang sangat keras sampe tidak bisa di dengar oleh teling namun terngiang2 di kepala seperti bunyi gong, and i love it. Sukses & sehat selalu Gus Muh, Mas Putut, ditunggu karya2nya.
@ufballah
@ufballah 2 жыл бұрын
1. Membaca itu tidak harus memahami dulu. Membaca saja dulu. Di-suplay saja dulu nanti pada akhirnya akan tahu. TIGA hal menarik yang saya tangkap dari PutCas dg Gus Muh. Ini kali pertama lihat beliau secara langsung. Sebelumnya, tahu tulisan-tulisannya saja. 2. Untuk lulus UMPTN, beliau berjuang sungguh-sungguh dg cara bimbel. Ini sesuai dg pekerjaan saya hhhh... 3. Kesadaran berbahasa Kepala Suku ketika mengoreksi kata "membawahi" menjadi "membawahkan" yang lebih tepat. Matur nuwun... Keren terus
@triwardhani3631
@triwardhani3631 2 жыл бұрын
Koran buat aku informasi pengetahuan unum yg aku perlukan di kemudian hari meskipun cerpen cerber sampai skrng aku terinspirasi ke arah positif dan aku suka membaca Bibliografi Pejabat yg konsekuen dgn kebijakannya
@indriyp5036
@indriyp5036 2 жыл бұрын
LUar biasa, sangat menarik. Terima kasih mas Putut dan pak Muhidin, sehat-sehat selalu..
@alfanaflaa
@alfanaflaa 2 жыл бұрын
Nyimak obrolan Pak Puthut dan Gus Muh selama perjalanan Wonogiri - Jogja. Memberi banyak wawasan dan pengetahuan baru terkait dunia literasi, media dan pergulatannya. Sehat-sehat Gus Muh dan Pak Puthut
@YoyokKusumo
@YoyokKusumo 2 жыл бұрын
Suka suasana Radio buku serta semangat kepenulisan disana, jadi kangen mendengar langsung petuah2 beliau 😊
@triwardhani3631
@triwardhani3631 2 жыл бұрын
Pancasila tdk akan pernah usang jika ingin kita maju dan ingin berAgama atau dekat dgn TUHAN YANG MAHA ESA Pancasila jika di lakukan dgn kimseksuen maka kita akan di Bimbing TUHAN bahkan bisa mencapai Manunggaling Kawulo Gusti
@kartiktama
@kartiktama 2 жыл бұрын
Saya selalu nyaman nonton Putcast walaupun tak melulu mengerti apa yang diperbincangkan. Saya hanya menikmati, itu saja.
@viralditwitter7881
@viralditwitter7881 2 жыл бұрын
Tim video mojok tau pemilihan tempat yang tepat dengan background lukisan bewarna merah 🔥
@arierizky6730
@arierizky6730 2 жыл бұрын
Kita bisa melihat kuatnya argumentasi seorang Muhidin M. Dahlan di video ini karena bersandar pada arsip-arsip yang ia miliki saat ini. Ia mampu menjabarkan detail sejarah dan peristiwa demi peristiwa yang terjadi di dalamnya 👍🏻🔥
@podosae3489
@podosae3489 2 жыл бұрын
Salut sm Bung Muhidin....👍. Trimakasih peninggalan ilmunya min.
@riwantaryono6268
@riwantaryono6268 2 жыл бұрын
Muhidin M. Dahlan, satu lagi orang hebat, berwawasan luas dengan intelektul tinggi menyajikan discus nyaman disimak
@mohkholilurrahman1620
@mohkholilurrahman1620 2 жыл бұрын
Pembahasan yang cukup renyah dan menggelitik
@sajaksuara
@sajaksuara 2 жыл бұрын
Nambah dikit, Pramoedya setahu saya pernah menulis cerpen yang genrenya realisme sosialis, judulnya Paman Martil, dimuat di buku kumcer "Jang Tak Terpadamkan: Kumpulan Tjerpen Menjambut Ulangtahun ke-45 PKI (1965).
@maanyanempire5104
@maanyanempire5104 2 жыл бұрын
Auto beli buku Mas Muhidin setelah nonton ini hehehe... Memang sering serseliweran cover judul buku fenomenal mas Muhidin sejak jaman kuliah, tetapi saya baru tertarik untuk membacanya setelah mendengar secuil kisah hidup penulis di channel ini... Thnks Mas Putut.
@bondansatria
@bondansatria 2 жыл бұрын
masa sih? hehe. Terus beli judul yg mana nih jadinya? Salam.
@edimaszudi3757
@edimaszudi3757 8 ай бұрын
Menyimak. Saudara Gus Muh, mahluk langka di Nusantara. Semoga selalu berkarya yang mencerahkan dan beda sudut pandang.
@cakndijavawong2791
@cakndijavawong2791 2 жыл бұрын
Alhamdulillah sy banyak mendapat buku dari dari warung arsip
@EkoLuck
@EkoLuck 5 ай бұрын
saya tau bapak2 ini tahun 2024. dan baru jadi tontonan rutin akhir2 ini
@naufallumam
@naufallumam 2 жыл бұрын
Saya kenal Gus Muh pertama kali pas SMP dulu lewat cetakan pertama "Tuhan Ijinkan Aku Jadi Pelacur". Saking larutnya sama buku itu saya skip makan siang dan istirahat, selalu keliatan di perpus dan pas waktu luang di kelas juga selalu baca itu. Sampai akhirnya ada guru agama penasaran dan bilang dia mau baca setelah saya selesai. Sempat debat panjang setelah beliau baca dan ngajak diskusi, dan itu pertama kalinya saya meragukan empati orang yang tampil agamis. Makasih Gus Mus sudah membuka pikiran saya sejak dini :)
@lawxs9114
@lawxs9114 2 жыл бұрын
Waw tahun berapa?
@naufallumam
@naufallumam 2 жыл бұрын
@@lawxs9114 2003 om
@sutrisnoboyolali2632
@sutrisnoboyolali2632 Жыл бұрын
anda keren
@muh.salahuddinalayyubi6436
@muh.salahuddinalayyubi6436 2 жыл бұрын
Akhirnya gus muh nampil juga di yutub.. makasih tim mojok
@iwayanastawa8453
@iwayanastawa8453 2 жыл бұрын
Dari sekian PutCast yang ku tonton, khusus ini ku tonton 2x. mantep
@mydreamsanctuary
@mydreamsanctuary 2 жыл бұрын
Banyak belajar dari mojokdotco, terutama putcast bersama Muhidin. Keren 👍🏻
@pasukanberaniparty8985
@pasukanberaniparty8985 2 жыл бұрын
Puthut yang udah nulis buku berbiji2 aja dibikin melongo sama Muhidin M Dahlan, gilak
@trikusumastuti9929
@trikusumastuti9929 2 жыл бұрын
Luar Biasa. Klipping itu harusnya dibuat soft copy. Biar yg asli utuh, copy -annya bisa diakses oleh orang luar Dan dalam negeri. Bahkan mungkin satu persatu bila ditayang di KZfaq bisa menghasilkan uang. Di coba dech. Kasih nomer atau edisi dari 1. Itu jumlahnya nya ribuan, nanti dalam berapa tahun KZfaq-nya
@andriasarifin5706
@andriasarifin5706 2 жыл бұрын
Dua penulis idola. Semoga sehat semuanya 23:36 Agus yang dimaksud Gusmuh itu Agus Mustofa penulis buku yang judul aneh-aneh mendekati absurd.
@mediabilitasperdik8699
@mediabilitasperdik8699 2 жыл бұрын
Dahsyat! Terima kasih sudah menyajikan obrolan berenergi ini!
@otak.kanan99
@otak.kanan99 7 ай бұрын
Jaman kuliah 2004-2009 mampir gramed nemu bukunya org ini...novelnya keren2 kontroversial 😅
@ekozsetiawan2305
@ekozsetiawan2305 Жыл бұрын
Terimakasih diskusinya Pak Muh dan Pak Puthut...menarik dan tidak membosankan
@shofiyurokhim
@shofiyurokhim 2 жыл бұрын
Mantap, tinggal nunggu episode bersama Bandung Mawardi
@anggawibi7498
@anggawibi7498 2 жыл бұрын
"Kabar Buruk Dari Langit", no debat!
@dimaswahyuindrajaya5692
@dimaswahyuindrajaya5692 10 ай бұрын
38:38 seneng bahasan soal pengarsipan surat kabar/koran. Setuju, ketika kita membahas sejarah gak bisa lepas dari tema kenegaraan, sejarah politik, tokoh-tokoh besar. Padahal kalau rajin ubek-ubek koran lawas, ada bahasan sejarah dgn tema beragam; olahraga, fesyen, film, seni, kisah orang-orang kecil dalam masyarakat yg menarik tp jarang atau bahkan tidak diceritakan kembali sampai saat ini.
@ajigumelar8318
@ajigumelar8318 2 жыл бұрын
Ini penulis favorit saya di mojok 🙌
@alfonsoelsonador3916
@alfonsoelsonador3916 2 жыл бұрын
Sedikit kemaki, banyak sarkasnya. Haji Muhidin M Dahlan idolaku :))
@initialm3369
@initialm3369 2 жыл бұрын
Boleh juga nih, kalo wawancara pak bandung mawardi.
@indartosentosa3451
@indartosentosa3451 Жыл бұрын
Mengagumkan sekali ......👍👍👍❤
@harrytriyono7905
@harrytriyono7905 4 ай бұрын
Kok menarik dan unik ya gus Muh ini. Rasanya pengin kenal langsung.
@alfianagung7498
@alfianagung7498 2 жыл бұрын
Moga berkesempatan wawanara hasoe indonesia mas puthut 😊
@Chaeryuurawr
@Chaeryuurawr 2 жыл бұрын
ditunggu bersama Gus Muh jilid 2 pak puthut
@uncertainly2974
@uncertainly2974 2 жыл бұрын
Wahh sudah lama (2017) pernah berkunjung ke radio buku
@marhaban9168
@marhaban9168 11 ай бұрын
Dimana radio buku?
@bangtediway4224
@bangtediway4224 2 жыл бұрын
luar biasa iki obrolane, entek sebungkus
@triwardhani3631
@triwardhani3631 2 жыл бұрын
Filsafat Pancasila tdk cukup di bahas fahami di maknai di sampaikan tapi harus di lakukan dgn konsekuen atau di amalkan
@triwardhani3631
@triwardhani3631 2 жыл бұрын
BPUPKI terdiri dari Pemikir Peduli Bangsa Indonesia dan Mereka menjadi Pejabat Negara juga dari Kaum Jurnalis yg Pemikir Peduli Bangsa untk Merdeka
@arisoesanto6578
@arisoesanto6578 2 жыл бұрын
Ini podcast mojok terkeren!
@sukasukachannel3845
@sukasukachannel3845 2 жыл бұрын
Dulu saya dan temen² kutub sering cari makan di kantor Iboekoe di deket alkid.😂😂😂
@nickosandiofc
@nickosandiofc 2 жыл бұрын
Jogja menyimak,. , ,
@ruangpulangmu
@ruangpulangmu 2 жыл бұрын
Gus Muh, kangen main ke radiobuku.
@ruswan6381
@ruswan6381 2 жыл бұрын
Jaman saya sekolah di SD lukus tahun 1979 ada buku2 cerita dll( perpustakaan sederhana, kenapa di Donggala di SDnya tdk ada perpustakaan ? Atau mungkin SD di desa sekali.Membaca itu penting sekali
@nahornop1394
@nahornop1394 Жыл бұрын
Dari petikan wawancara ini,saya menyimpulkan bahwa negara Indonesia ini digagas dari awal oleh para jurnalis..tapi akhirnya yg paling menikmati dan mendominasi negara adalah Militer dan polisi..😎
@dadanandana7608
@dadanandana7608 2 жыл бұрын
salam sehat buat suhu Muhidin M. Dahlan. Boleg dong pesan bukunya.
@sigitsusanto7088
@sigitsusanto7088 2 жыл бұрын
percakapan yang yahut. tetap sehat Gus Muh dan Prabu Puthut.
@fauzanashikin
@fauzanashikin 2 жыл бұрын
Pas sekali, 1 Oktober, ada Pram dan Lekra
@luthfiimama5199
@luthfiimama5199 2 жыл бұрын
Negara kita dibangun oleh kaum intelektual, bukan militer - Muhiddin M. Dahlan
@lawxs9114
@lawxs9114 2 жыл бұрын
Detik keberapa
@bayupksakti
@bayupksakti Жыл бұрын
sehat & panjang umur Gus Muh & Mas Puthut
@fikrirf1141
@fikrirf1141 2 жыл бұрын
Pembicaraan sangat menarik
@achmadnawawi4710
@achmadnawawi4710 2 ай бұрын
Ke sini setelah nonton film
@karyasaba837
@karyasaba837 2 жыл бұрын
Idola ku iki..😀😀
@beningchannel23
@beningchannel23 2 жыл бұрын
Aku,buku dan sepotong sajak cinta
@TheAliburhan
@TheAliburhan 2 жыл бұрын
Ms Muhidin... luar biasa
@mogofresha
@mogofresha 2 жыл бұрын
Aku pernah main ke radio buku 3 kali kalo nggak salah. Agak mblusuk kalo malam dikit gelap banget... 😀
@ianf6288
@ianf6288 2 жыл бұрын
Intelektual" hebat berkumpul dijogja
@belajarbelaka
@belajarbelaka 2 жыл бұрын
Wah, harus ada episode 2 ini
@thomasariyanto75
@thomasariyanto75 Жыл бұрын
Memang cerdas om bopak versi pintar ini . Sya pengagum mu om .
@projectstudio830
@projectstudio830 2 жыл бұрын
Mungkin bisa bikin sesi ke 2 pak kepala suku..1 setengah jam masih kurang tak rasa
@asepamienudin7245
@asepamienudin7245 2 жыл бұрын
Jika tidak salah, saya pernah dengar episode ini di spotify
@triwardhani3631
@triwardhani3631 2 жыл бұрын
Kata Pak Harto Sastra suka mengkritik tapi tdk menyelesaikan masalah atau jalan menuju menyelesaikan masalah jadi masalah Nasional karena hanya mengkritik.sedang Pemerintah masih binggung mau kemana anak muda
@Andika_Satria95
@Andika_Satria95 2 жыл бұрын
Hidup budaya kerakyatan!
@barrinputra6802
@barrinputra6802 2 жыл бұрын
Salah satu jurnalis masyur di Indonesia yg jarang terexpos
@wulanprihandoko565
@wulanprihandoko565 2 жыл бұрын
"kabar buruk dari langit.." "Tuhan ijin kan aku jadi pelacur.." GASSSSSS!!!!!
@ilhamhermansyah84
@ilhamhermansyah84 2 жыл бұрын
Muhidin sudah. Selanjutnya Zen RS dong..
@verry4685
@verry4685 2 жыл бұрын
Mind blowing
@artistoryartdesign
@artistoryartdesign Жыл бұрын
Menyimak
@hakamimundziri3743
@hakamimundziri3743 2 жыл бұрын
Wah sangat menginspirasi
@masdarusman
@masdarusman 2 жыл бұрын
keren banget, webnya warung arsip dibenahi pak, biar enteng ini agak berat akses webnya...
@taufikbilqi3353
@taufikbilqi3353 2 жыл бұрын
eh ikut menyimak jg pak darus :)
@anakkapunduang8252
@anakkapunduang8252 7 ай бұрын
Mohon penjelasan bung muhyidin, sri sultan hamengkubowono IX dan sultan hamil II kan pendiri Republik ini juga. Nah, apakah dia juga seorang jurnalis?
@bangtediway4224
@bangtediway4224 2 жыл бұрын
wah cerita jaman-jaman yang indah tuh, iklim dunia penulisan, mantap para suhu nih, kok ra udud yo?
@emeresyt8666
@emeresyt8666 2 жыл бұрын
Mantuillll... Pernah punya photo sama beliau gus muh. Eh photone hilang. Nyeseg gessss
@nurdiyanto8916
@nurdiyanto8916 2 жыл бұрын
Foto lagi Tanda suruh datang itu...
@galihagengpermata1461
@galihagengpermata1461 2 жыл бұрын
"nah itu lah gunanya jaringan kanda-kanda itu kan..." Hehehe...
@muhammadanwar-xe3ux
@muhammadanwar-xe3ux 2 жыл бұрын
Jaringan kanda-kanda. Siap senior
@dimasrahmanrizqian
@dimasrahmanrizqian 2 жыл бұрын
ini yang dinanti👍
@wahyu113
@wahyu113 2 жыл бұрын
sangat kerenn
@sultonnazarudin5341
@sultonnazarudin5341 2 жыл бұрын
Good
@triwardhani3631
@triwardhani3631 2 жыл бұрын
Buku Peradaban Islam jika kita jeli peradaban tsb bukan peradaban islam tapi sebelum islam jadi bukan peradaban islam
@bondanpw
@bondanpw 2 жыл бұрын
96 lulus kuliah saya ke Pontianak diterima kerja di Caltex juga sendiri, apa hebatnya om perjalanan dari dongala ke jogja, 96 sudah ramai bukan jaman purba
@aminroman1805
@aminroman1805 2 жыл бұрын
apik kiye, matur nuwuuuun....
@agungarsasetiawan
@agungarsasetiawan 2 жыл бұрын
Aku, buku dan sepotong sajak cinta ...,?
@aguswedi4990
@aguswedi4990 2 жыл бұрын
Kabut atau Bandung Mawardi coba dong, Mas.
@triwardhani3631
@triwardhani3631 2 жыл бұрын
Mungkin saja banyak buku yg akanndi bredel karena polarisasi atau penyesatan Agama Islam yg di lakukan wahabi pandangan Mahdab Syafi'i Maliki Hambali dan Ghojali mungkinndi tarik oleh Prof Tri Wardhani dan buku buku yg di tulis oleh andy noya sama polarisasi atau penyesatan Agama Islam
@awangemanuel9543
@awangemanuel9543 2 жыл бұрын
Paling keren!
Logo Matching Challenge with Alfredo Larin Family! 👍
00:36
BigSchool
Рет қаралды 8 МЛН
Joker can't swim!#joker #shorts
00:46
Untitled Joker
Рет қаралды 37 МЛН
A teacher captured the cutest moment at the nursery #shorts
00:33
Fabiosa Stories
Рет қаралды 62 МЛН
Magic trick 🪄😁
00:13
Andrey Grechka
Рет қаралды 36 МЛН
PRAMOEDYA ANANTA TOER  - IKON 1992
44:02
Also Sprach Zarathustra
Рет қаралды 252 М.
RITUAL GAIB DALANG DAN CERITA MISTISNYA | KONTROVERSI TOLERANSI
35:20
R66 Newlitics
Рет қаралды 407 М.
Hasan Nasbi Puluhan tahun Meneliti Tan Malaka!
1:03:13
Malaka Project
Рет қаралды 460 М.
MENERTAWAKAN HIDUP ALA MAESTRO NASIRUN #PutCast
1:04:02
mojokdotco
Рет қаралды 412 М.
SEMAOEN [Bag.1]: SIANG DI PABRIK, MALAM DI MASJID - Jasmerah
20:28
Logo Matching Challenge with Alfredo Larin Family! 👍
00:36
BigSchool
Рет қаралды 8 МЛН