Ogoh-Ogoh Çaka 1940 Desa Pakraman Padangtegal

  Рет қаралды 22,518

Desa Adat Padangtegal

Desa Adat Padangtegal

6 жыл бұрын

Menyambut Perayaan Nyepi Tahun Baru Çaka 1940 yang dilaksanakan pada Sabtu, 17 Maret 2018
Desa Pakraman Padangtegal melalui Yowana Padangtegal
Melaksanakan Pawai Ogoh-Ogoh pada hari raya Pangrupukan yang dilaksanakan pada Jumat, 16 Maret 2018 dengan Kosep PADANGTEGAL ROAD TO ORGANIC yang bertemakan
CATUR YUGA
Dalam ajaran agama Hindu, Yuga (Dewanagari: युग) atau 1 Mahayuga adalah suatu siklus perkembangan zaman yang terjadi di muka bumi, yang terbagi menjadi empat zaman, yaitu Satyayuga atau Kerta Yuga, Tretayuga, Dwaparayuga, dan Kaliyuga. Menurut ajaran Hindu, keempat zaman tersebut membentuk suatu siklus, sama seperti siklus empat musim. Siklus tersebut diawali dengan Satyayuga, menuju Kaliyuga. Setelah Kaliyuga berakhir, dimulailah Satyayuga yang baru. Perubahan zaman dari Satyayuga (zaman keemasan) menuju Kaliyuga (zaman kegelapan) merupakan kenyataan bahwa ajaran kebenaran dan kesadaran sebagai umat beragama lambat laun akan berkurang, seiring bertambahnya umat manusia dan perubahan zaman. Di mana pada akhirnya manusia akan merasa bahwa di suatu masa yang sudah tua, ketika bumi renta, ketika kerusakan moral dan pergeseran budaya sudah bertambah parah, maka sudah saatnya untuk kiamat.
Nah kemudian berdasarkan konsep yang di ambil dibagi menjadi 4 (embat) Yaitu
PERTAMA
bertemakan Krtayuga
dari Sekaa Truna Padangtegal Mekarsari
Krtayuga, merupakan masa yang penuh kedamaian dimana pada masa tersebut tidak ada manusia yang berbuat adharma walaupun hanya dalam pikiran. Manusia pada masa itu selalu mematuhi ajaran-ajaran kebenaran dan tiada pernah menyakiti mahluk lain baik dalam pikiran, perkataan maupun perbuatan. Yang ada dalam kehidupan manusia pada masa tersebut adalah : berbuat untuk kesenangan orang lain dan berjalan diatas jalannya dharma sehingga jaman tersebut sering juga dinamakan: Zaman Satya Yuga yang mengandung arti bahwa pada masa itu manusia hidup didalam kesetiaan. “Masa kertayuga ini berlangsung selama 1.460.000 tahun manusia dengan ketentuan masa berikutnya berkurang satu”.
Yang disimbolkan dengan Ogoh_ogoh berupa Rejang dan Baris Jago
KEDUA
Bertemakan Trta Yuga
Dari Sekaa Truna Padangtegal Kelod
Zaman selanjutnya disebut Trta Yuga yang merupakan masa kedua dari catur yuga. Pada masa ini pikiran manusia mulai dikotori oleh sesuatu kejahatan untuk menghancurkan manusia lainnya. “Pada masa ini mulailah muncul kerajaan-kerajaan yang memisahkan antara golongan yang satu dengan golongan yang lainnya. Masa ini diawali dengan kehancuran Kerajaan Arjuna Sashrabahu dan diakhiri dengan runtuhnya kerajaan Sri Rama
Dengan mengambil cerita Dalem Balingkang dengan Ogoh-Ogoh berupa Barong Landung Lanang Istri
KETIGA
Bertemakan Dwapara Yuga
Dari Sekaa Truna Trena Kencana
Dwapara Yuga, pada masa ini manusia sudah mulai berwatak dua yakni sebagian dirinya merupakan kebaikan dan sebagian lainnya tersimpan kejahatan. Pada zaman ini manusia sudah mulai merasa pamrih untuk membantu orang lain, maksudnya mereka membantu orang lain karena ada maksud dan tujuan untuk mendapatkan imbalan dari pekerjaan yang dilakoninya. “Zaman ini diakhiri oleh pemerintahan Parikesit yang merupakan cucunya dari Arjuna”
Dengan menambil cerita Ratna Manggali dengan Ogoh-Ogoh berupa Paksi Raja
KEEMPAT
Betemakan Kali Yuga
Dari Sekaa Truna Padangtegal Kaja
Kali Yuga, merupakan zaman terakhir menurut ajaran Agama Hindu. Bila ditinjau dari segi arti katanya, kaliyuga adalah merupakan kebalikan dari zaman Krta/Satya Yuga, dimana kalau pada zaman krta yuga hati manusia benar-benar tertuju kepada Tuhan sebagai pencipta, pemelihara dan pengembali alam beserta isinya, maka pada zaman kaliyuga kepuasan hatilah yang menjadi tujuan utama dari manusia. Pada zaman ini apabila manusia sudah dapat memenuhi segala sesuatu yang bersifat keduniawian baik itu berupa harta (kekayaan) ataupun tahta (kedudukan) maka puaslah orang tersebut.
Dengan mengambil cerita Caru Kali Yuga dengan Ogoh-Ogoh berupa Kebo Mahesasura
Jangan Lupa LIKE or DISLIKE, COMMENT & SUBSCRIBE
Follow Akun Sosmed
@yowana.padangtegal
/ yowana.padangtegal
@desapakramanpadangtegal
/ desapakramanpadangtegal
Sekretariat Desa Pakraman Padangtegal (Faebook)
/ sekretariatdesapakrama...
@st.padangtegalkaja
/ st.padangtegalkaja
@stpadangtegalmekarsari
/ stpadangtegalmekarsari
@st.padangtegal_kelod
/ st.padangtegal_kelod
@st_trenakencana
/ st_trenakencana
@rumahkompospadangtegal
/ rumahkompospadangtegal
TIM DOKUMENTASI
Wira Adhi (@wiraadhi_bali)
Restu Sedana (@restu_sedana)
Ade Mahendra (@mrdraubud)
Kadek Yogi
Komang Ari
Sumber :
id.wikipedia.org/wiki/Yuga
paduarsana.com/2012/08/08/emp...

Пікірлер: 3
@puturihana525
@puturihana525 6 жыл бұрын
Bagus sekali ogoh ogoh padang tegal ubud
@Balimalang
@Balimalang 5 жыл бұрын
Hadir..
@mdarysuptra7865
@mdarysuptra7865 4 жыл бұрын
Upload garapan Galang Apadang 🙏🙏🙏
OGOH - OGOH DESA PAKRAMAN PADANGTEGAL ÇAKA 1941
1:45:02
Desa Adat Padangtegal
Рет қаралды 23 М.
🌊Насколько Глубокий Океан ? #shorts
00:42
Looks realistic #tiktok
00:22
Анастасия Тарасова
Рет қаралды 11 МЛН
Heartwarming: Stranger Saves Puppy from Hot Car #shorts
00:22
Fabiosa Best Lifehacks
Рет қаралды 18 МЛН
你们会选择哪一辆呢#short #angel #clown
00:20
Super Beauty team
Рет қаралды 9 МЛН
Suasana Pawai Ogoh-Ogoh di Ubud, Dipadati Ribuan Wisatan Asing
11:30
Lagu Waisak Populer 2019
1:03:47
STAB Maha Prajna Official
Рет қаралды 117 М.
Lawrence University Balinese Gamelan Concert - May 22, 2022
1:28:49
Lawrence University Conservatory of Music
Рет қаралды 13 М.
Bali's Best Ogoh Ogoh Works | Ogoh - Ogoh Museum Bali Taman Ayun
18:21
Bali Klasik Channel
Рет қаралды 229 М.
Fragmen Tari   Lebur Kangsa
24:17
bhaswara dwitiya
Рет қаралды 14 М.
dengarkan mantra kali setiap hari untuk menghilangkan ketakutan dan kecemasan
14:01
Mantra Tradisional - Indonesian
Рет қаралды 13 М.
Baleganjur Ngarap SDC Br. Padang Tegal Mekarsari
20:35
Widnyana Putra
Рет қаралды 6 М.
Ogoh-ogoh Tabanan 2018
1:03:31
Rob van Wely at Bali
Рет қаралды 27 М.
Я нашел кто меня пранкует!
0:51
Аришнев
Рет қаралды 3,5 МЛН
Poor beggar, fortunately there have joker to help#joker #shorts
0:57
Untitled Joker
Рет қаралды 10 МЛН
My cat mastered black magic #cat #cats
0:23
Princess Nika cat
Рет қаралды 8 МЛН
Кошки не нарушают закон😂
0:34
FERMACHI
Рет қаралды 5 МЛН