PEKERJAAN PALING LARIS DI SINGAPURA!

  Рет қаралды 20,080

SGB - Singapore Guide Book

SGB - Singapore Guide Book

3 жыл бұрын

#SGB_Family yang ingin kerja di Singapura, wajib nonton video ini sampai habis. SGB bakalan bagi-bagi informasi tentang industri di Singapura yang paling laris. Carinya di mana? Nah sebelum mulai, SUBSCRIBE dulu dong. Biar nggak ketinggalan video selanjutnya!
Apa sih pekerjaan paling laris atau paling banyak dicari di Singapura? Siapa tahu #SGB_Family bisa langsung apply dan tinggal di Negeri Singa. Kabarnya, gajinya pun nggak main-main. Ini daftarnya:
Fintech (Financial Technology), udah banyak perusahaan fintech besar di Singapura. Startup bidang ini di Singapura misalnya, Flywire, Tradehero dan Money Smart. Cek website mereka untuk informasi karirnya, ya. Apalagi kalau punya skill di bidang teknologi dan finansial.
Cyber Security (Keamanan Cyber) untuk mencari tahu celah perusahaan seperti Amazon, Google, atau Tech Company lainnya. Gajinya bikin ngiler nih!
Medical Sector (Bidang Kesehatan) makin banyak dicari, khususnya karena masa pandemi seperti sekarang ini.
Freelancing khusus untuk #SGB_Family dengan bakat-bakat tertentu. Tanya dulu pada diri sendiri, apa nih skillmu? Desain, content creator, atau yang lain?
Nah, ada tips khusus dari Host Megan: Banyak-banyak baca buku dan nonton dokumentasi untuk menambah pengetahuan. Langsung dipraktekkin ya!
Gimana, pendidikan atau skill #SGB_Family ada yang cocok dengan bidang di atas? Langsung tulis di kolom komentar, ya.
Pastikan juga nggak lupa untuk klik SUBSCRIBE dan tombol lonceng biar nggak ketinggalan video terbaru dari SGB setiap minggunya. Enaknya bahas apa lagi nih?
#kerjaandiSG #SingaporeIndustry
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
#SGB - Singapore Guide Book is a comprehensive source of information about Singapore for Indonesian travellers.
We provide the latest information about the Lion City, including accommodation, places to eat, upcoming events, tourist attractions, health and halal tourism.
Our mission is to help Indonesian tourists to be able to truly enjoy Singapore's culture and traditions.
** Read our E-BOOK about Singapore for FREE here: singaporeguidebook.com/2020-i... **
Connect with us:
www.singaporeguidebook.com
/ singaporegu. .
/ sgguidebook
Music:

Пікірлер: 69
@ninok1529
@ninok1529 2 жыл бұрын
Makasih banyak yaa atas infonya, aq lulusan tourism...bisa coba freelancing. Terima kasih byk banget motivasinya aq semakin semangat lg bt nambah pengalaman dan wawasan.
@saksisejarah3553
@saksisejarah3553 3 жыл бұрын
VIDEONYA BERMANFAAT KAK... AKU IJIN SHARE KE TEMEN-TEMEN YAAA... THK U KAK...
@Inspection_Tour
@Inspection_Tour 2 жыл бұрын
good lah kaka kalau untuk industri berat mungkin bisa bagi informasi, thanks👍
@mashelnasauqiramadhani9103
@mashelnasauqiramadhani9103 2 жыл бұрын
Ayunee rekk
@marqisacollection
@marqisacollection 4 ай бұрын
Mantab banget infonya ini bisa jd motivasi buat anak2 nantinya. Mau tanya apa ada video tutorial utk persiapan dokumen apa saja utk kerja di Singapura ya kk? Dan apa singpas itu termasuk salah satunya? Makasih infonya ya kebetulan pernah kesana th 2018 pas dry dock kapal RCL 1 bln di West Jurong jd tdk melalui tahapan2 yg sy tanyakan. 🙏🏻
@iphonenesia5546
@iphonenesia5546 2 жыл бұрын
Hi kak.. apakah di SG ada patokan umur maksimal berapa agar diterima untuk bekerja di perusahaan besar ? Thanks before
@arfsptr6503
@arfsptr6503 2 жыл бұрын
Banyak ga yg bekerja freelance di sana Tapi di bidang translator? Saya mau kerja freelance di sana sebagai translator dan saya lagi ngusai bahasa spanyol Inggris Rusia cina. Udah itu aj Lagi pula saya suka bgt sama "bahasa📚🤗" tetapi matematika lemah😔 Terimakasih tutorial ny🙏 Semoga sukses selalu 👍 Moga moga di jawab
@SGBSingaporeGuideBook
@SGBSingaporeGuideBook 2 жыл бұрын
Keep trying ya 💟💟💟
@zaiamta872
@zaiamta872 11 ай бұрын
@@SGBSingaporeGuideBook bales dong
@backpackerindonesia6802
@backpackerindonesia6802 3 жыл бұрын
mantap deh videonya, nanti nanti mampir lagi kesini deh buat nonton.
@SGBSingaporeGuideBook
@SGBSingaporeGuideBook 3 жыл бұрын
thank you dear!
@fadlibagas984
@fadlibagas984 2 жыл бұрын
Info pekerjaan hospitality / restaurant kak
@idrisjabbar9390
@idrisjabbar9390 2 жыл бұрын
Whoa how cute !!
@pankajkapoor5383
@pankajkapoor5383 3 жыл бұрын
👍👍
@SGBSingaporeGuideBook
@SGBSingaporeGuideBook 3 жыл бұрын
Thank youuu
@LYJrb819
@LYJrb819 Жыл бұрын
ok
@elisaromaulisamosir7618
@elisaromaulisamosir7618 9 ай бұрын
Kk kalo jurusan akuntansi bisa gak cyber kk? Kerjanya ngehack sistem google kk biar gak kenal black hat hacker? Di perusahaan google kk?
@munsyirofiana5214
@munsyirofiana5214 Жыл бұрын
Di SG banyak pekerja lansia, aku tertarik, ada info?
@untalented5157
@untalented5157 3 жыл бұрын
Kalau farmasi bagaimana kak...
@asykurgama8408
@asykurgama8408 Жыл бұрын
Hai salam kenal kamu cantik banget
@arfsptr6503
@arfsptr6503 2 жыл бұрын
"By the way" Kk Megan,, klu kerja ngeKZfaq doang bisa gk hidup di sana? Anggap aj kk Megan punya Subscribe lebih dari 500k. Atauuu 1jt Bisa g?
@SGBSingaporeGuideBook
@SGBSingaporeGuideBook 2 жыл бұрын
Hi dear, terus semangat yaa 💟💟💟
@tiyawijaya
@tiyawijaya 10 ай бұрын
​@@SGBSingaporeGuideBookkakaknya ini ditanya apa jawabnya apa 😂
@davidhalmy2777
@davidhalmy2777 11 ай бұрын
Bang. Pengen jadi engineering hotel Singapore. Apakah sulit bang?
@junedsaetama7678
@junedsaetama7678 3 жыл бұрын
Pertamax megan
@SGBSingaporeGuideBook
@SGBSingaporeGuideBook 3 жыл бұрын
😊😊
@zaza-rs3vv
@zaza-rs3vv 2 жыл бұрын
Ada loker manufactur atau restoran nggk kak?
@kolaa9027
@kolaa9027 3 жыл бұрын
Makasih ya Kak
@SGBSingaporeGuideBook
@SGBSingaporeGuideBook 3 жыл бұрын
Terima kasih sudah menonton channel SGB ya. Semoga informasinya berguna. ❤️❤️❤️
@Smzllsstxps
@Smzllsstxps 3 жыл бұрын
Kaaa bahas beasiswa singapore utk s1 dan s2 dungs🤗
@SGBSingaporeGuideBook
@SGBSingaporeGuideBook 3 жыл бұрын
kzfaq.info/get/bejne/a-B5iM2aqd7Thnk.html ada di sini dear :)
@xhadasa
@xhadasa 3 жыл бұрын
ka bahas gimana cara magang di singapore buat students yang kuliah bukan di singapore dong.. ngurus visa apa dll
@SGBSingaporeGuideBook
@SGBSingaporeGuideBook 3 жыл бұрын
Noted. Nanti kita agendakan yah 😃
@zaiamta872
@zaiamta872 11 ай бұрын
@@SGBSingaporeGuideBook kak ke singpore pake visa turis trus jualan kaos gpp kan asal gak kerja ilegal
@r.keishaa.n3045
@r.keishaa.n3045 3 жыл бұрын
Hai megan, tolong bikinin vlog tentang marina bay sands dong. Makasih megan 😊
@SGBSingaporeGuideBook
@SGBSingaporeGuideBook 3 жыл бұрын
okie dear
@zaiamta872
@zaiamta872 Жыл бұрын
@@SGBSingaporeGuideBook jualan rokok indo di spore kena pajak brp
@Allma96
@Allma96 3 жыл бұрын
Jadi semangat deh udh nonton KZfaq Kaka Kaka kalo untuk biaya hidup disana mahal ga kak ?
@SGBSingaporeGuideBook
@SGBSingaporeGuideBook 2 жыл бұрын
💟💟💟
@nensimimi
@nensimimi Жыл бұрын
Lunayan nasi campur 30 rb an
@zaiamta872
@zaiamta872 11 ай бұрын
@@SGBSingaporeGuideBook bawa indomie dua dus tahan brp minggu kak
@MarieVivienne
@MarieVivienne 3 жыл бұрын
Hallo salam kenal mau tnya dikit kalo ttg job di singapore sebagai fotografer ?
@SGBSingaporeGuideBook
@SGBSingaporeGuideBook 2 жыл бұрын
Salam kenal juga 💟💟💟
@hafizewp
@hafizewp 3 жыл бұрын
Pertama Like
@SGBSingaporeGuideBook
@SGBSingaporeGuideBook 3 жыл бұрын
sipppp 😊
@hafizewp
@hafizewp 3 жыл бұрын
Apakah ada informasi tempat magang jurusan IT di singapore?
@SGBSingaporeGuideBook
@SGBSingaporeGuideBook 3 жыл бұрын
Bisa cari2 di LinkedIn, Indeed atau JobStreet 😊
@palipanggelo7709
@palipanggelo7709 4 ай бұрын
Puskesmas adakah knp ugd cari kakus
@yetisetiawati4710
@yetisetiawati4710 2 жыл бұрын
Kemaren nanya2 katanya harus ikut pndidikan bahasa 6 bulan untuk dapat sertifikat IELTS disana walaupun kita s1 bahasa inggris harus tetep ikut sambil kerja part time, kalau untuk jurusan bahasa inggris biasanya kerjaan nya apa ya
@rezaashfa5746
@rezaashfa5746 2 жыл бұрын
Nanya kemana mba
@yetisetiawati4710
@yetisetiawati4710 2 жыл бұрын
@@rezaashfa5746 ke agen pjtki
@teleidm3956
@teleidm3956 2 жыл бұрын
@@yetisetiawati4710 ikut pendidikan 6 bulan tuh bayar ngga ka?
@yetisetiawati4710
@yetisetiawati4710 2 жыл бұрын
@@teleidm3956 bayar pendidikan sambil kerja part time juga katanya
@teleidm3956
@teleidm3956 2 жыл бұрын
@@yetisetiawati4710 kerja part timenya di cariin apa cari sendiri
@hanaestiningsih9634
@hanaestiningsih9634 3 жыл бұрын
Kalo untuk skill craft bisa kerja dimana ya kalo di singapore?
@SGBSingaporeGuideBook
@SGBSingaporeGuideBook 3 жыл бұрын
Many sectors can be a good place dear 🙂 you can find everything on Google too 🙂
@firmansuryadibaskoro
@firmansuryadibaskoro 3 жыл бұрын
Bener gak sih ka klo pemerintah singapore enggak terbitin visa kerja untuk para pekerja dari indonesia
@SGBSingaporeGuideBook
@SGBSingaporeGuideBook 2 жыл бұрын
Singapura masih menjaga ketat perbatasan hingga situasi terkendali, dear💟💟💟
@wahyuamri8275
@wahyuamri8275 Жыл бұрын
Husus pekerja laki-laki dari Indonesia tidak diperbolehkan bekerja di Singapura kecuali TKW itupun hanya level pembantu rumah tangga Kalau hasil tambang dari bumi Indonesia diperbolehkan
@izumi354
@izumi354 11 ай бұрын
Engineer2 indonesia banyak bang di singapura
@riswan_olshop
@riswan_olshop 6 ай бұрын
Padahal ada untuk laki-laki tapi khusus punya skill dan portofolio dibidang IT seperti programming, UX desainer. Dan profesi yang melibatkan teknologi
@aldoganteng5327
@aldoganteng5327 3 жыл бұрын
Di perhotelan kk pliss
@SGBSingaporeGuideBook
@SGBSingaporeGuideBook 3 жыл бұрын
Bisa juga diperhotelan..termasuk favorit juga ya....
@aldoganteng5327
@aldoganteng5327 3 жыл бұрын
@@SGBSingaporeGuideBook Tapi Harus Magang Dulu Disana Kk, Kayaknya 6 bulan Nyampe 9 Bulananan 4 Jam Kerja 4 jam Sekolah, Dan Untuk Prosesnya Harus Bayar 65 Juta Dulu kk, Terus Visa nya Visa Pelajar, Gmna Menurut kk, Thank udah Di Bales kk😁
@wahyupratama4680
@wahyupratama4680 2 жыл бұрын
lulusan SMA buat laki2 kerjaan ap ya kk
@SGBSingaporeGuideBook
@SGBSingaporeGuideBook 2 жыл бұрын
Guidebook untuk profesi profesional dear
@doratv60
@doratv60 3 жыл бұрын
Aku pertama
@SGBSingaporeGuideBook
@SGBSingaporeGuideBook 3 жыл бұрын
SIIPPP😊
@fadlibagas984
@fadlibagas984 2 жыл бұрын
Info pekerjaan hospitality / restaurant kak
DO AND DON'T Barang yang Dibawa ke Singapura!!
11:29
SGB - Singapore Guide Book
Рет қаралды 104 М.
BIAYA HIDUP DI SINGAPURA 2022!
10:19
SGB - Singapore Guide Book
Рет қаралды 25 М.
EVOLUTION OF ICE CREAM 😱 #shorts
00:11
Savage Vlogs
Рет қаралды 10 МЛН
Эффект Карбонаро и нестандартная коробка
01:00
История одного вокалиста
Рет қаралды 10 МЛН
6 Jurusan Kuliah Paling Dicari di Dunia Kerja !!!
6:26
Retta Pramesti
Рет қаралды 333 М.
BIAYA HIDUP DI SINGAPURA MAHAL? Berapa Pengeluaran per Bulan?
10:32
Velysia Zhang
Рет қаралды 41 М.
Inilah Biaya Hidup Kami di Singapura
5:27
Fafa and Family
Рет қаралды 7 М.
7 TIPS APPLY KERJA DI SINGAPORE YANG TIDAK BOLEH DILEWATKAN!!
11:05
EVOLUTION OF ICE CREAM 😱 #shorts
00:11
Savage Vlogs
Рет қаралды 10 МЛН