Penjelasan Lengkap Konflik Iran Vs Israel

  Рет қаралды 573,077

Ferry Irwandi

Ferry Irwandi

2 ай бұрын

di Video kali ini gue bakal bahas dampak besar serangan 200 rudal dan drone Iran ke Israel pada peta geopolitik dunia.
Bagaimana reaksi Putin dan Rusia selaku sekutu Iran? lalu bagaimana reaksi Joe Biden dan US sebagai sekutu Israel? apakah ini akan memantik perang dunia ketiga? tonton penjelasan selengkapnya di sini.

Пікірлер: 2 400
@ferryirwandi
@ferryirwandi 2 ай бұрын
HALLO WARGA SIPIL SEKALIAN! Semoga penjelasannya membantu ya
@Iqkaaay
@Iqkaaay 2 ай бұрын
Terimakasih baaaangg
@andexe00
@andexe00 2 ай бұрын
akhirnya ini video yang gw tunggu bang
@user-hb6yl2xq7z
@user-hb6yl2xq7z 2 ай бұрын
Iran menyerang Israel itu gak heran gua, tp yg gua heran kok Dari kemaren ketika Gaza di bantai korban berjatuhan Dan dibelah mati matian sama hamas, houthi, Lebanon Dan Iran para ulama di Indonesia sibuknya menarasikan Iran, Lebanon, houthi Dan Lebanon melawan israel itu adalah drama doang 😂😂 Bahkan ketika kedutaan Iran diserang di bom sama Israel Dan jatuh banyak korban, para ulama itu bukannya berduka malah ikut bergembira Dan tertawa. Mata gua jadi terbuka, gk ada genosida Dan konflik kemanusiaan disini, gua kira Israel emang bener sedang mencari teroris Dan membebaskan sandera. 😂😂
@dejanabdulhadi2251
@dejanabdulhadi2251 2 ай бұрын
Sangat amat disayangkan negara2 middle east ga kompak, dan ini lah jadi refleksi kelemahan negara2 muslim dibelahan dunia manapun
@abubakr535
@abubakr535 2 ай бұрын
​@@dejanabdulhadi2251 mending gak kompak, mereka justru bikin narasi iran dan lebanon melawan israel adalah sebuah sandiwara.. Gimana itu 😂😂😂
@POLITIKVIRAL43
@POLITIKVIRAL43 2 ай бұрын
Saya hanya orang kampung yang jauh dari namanya pendidikan tinggi, tapi dalam keterbatasan saya selalu belajar agar bisa bicara seperti mas Ferry...
@ArsyaAimantubeHD
@ArsyaAimantubeHD 2 ай бұрын
kmpungnya mn
@alien432hz9
@alien432hz9 2 ай бұрын
Batas manusia untuk belajar adalah kematian. Selama masih hidup teruslah belajar. Semangat bro !
@juniadi282
@juniadi282 2 ай бұрын
lu kurang berani😂😂
@expostgarlic
@expostgarlic 2 ай бұрын
??​@@juniadi282
@kertasandpena
@kertasandpena 2 ай бұрын
@@alien432hz9 kutipannya kayak familiar, pernah baca di twitter
@nowihaveideaforname
@nowihaveideaforname 2 ай бұрын
Satu hal menarik yang tidak disebutkan disini ialah fakta bahwa beberapa hari sebelum serangan Iran ke Israel, Iran telah terlebih dahulu memperingatkan negara" Arab teluk seperti Arab Saudi, Qatar, UEA, Yordania DLL, bahwa mereka akan melakukan serangan terhadap Israel, dan imbauan Iran tersebut ditujukan agar negara" Arab teluk tersebut agar bersiap dan waspada untuk menutup wilayah udaranya bila mana ada rudal Iran yang salah sasaran. Namun, negara" Arab teluk tersebut malah meneruskan informasi tersebut ke pihak Israel dan Amerika, yang membuat pihak Israel mempunyai waktu dan persiapan yang matang untuk menghadapi serangan Iran. Itulah mengapa hampir 90% serangan Iran (klaim Israel) berhasil dihalau oleh Israel, dan hanya mengakibatkan 31 korban luka" dan kerusakan minor di fasilitas pertahanan Israel, tentunya ini semua berkat informasi dari negara" Arab teluk.
@komenaja311
@komenaja311 2 ай бұрын
ha..ha..ha rudalnya aja nyampenya lama! emang nga akan ketangkap sama sistem pertahanan israel? sama mata2nya! Iran itu nga punya pilihan selain harus menyerang!
@ariefteja9162
@ariefteja9162 Ай бұрын
Salah besar lu, itu Israil dan iran lagi iklan senjata. Iklan iron dome dan iklan rudal balistik. Mana lebih ampuh. Ntar besok banyak yang beli
@ariefnugraha6944
@ariefnugraha6944 2 ай бұрын
merangkum semua informasi yang ada dalam kurang dari 24 jam sih menurut gw sih kecerdasan yang luar biasa bang, dan cara loe menyampaikan sangat mudah untuk dicerna, + 1 like
@salwinchannel8453
@salwinchannel8453 Ай бұрын
Sebagai salah seorang gurunya saat di SMA dulu, bangga menyaksikan Bang Ferry di setiap kontennya. Bukan hanya lugas, wawasannya ilmunya juga luas. Sukses slalu anak Abah
@permatasari_nisa
@permatasari_nisa Ай бұрын
Berkah pak ilmunya, menjangkau audience yg luas.. terima kasih
@harukrentz435
@harukrentz435 2 ай бұрын
2020 - 2022 pandemik covid 19 2022 perang ukraine - russia 2023 konflik gaza 2024 perang iran - israel Sejak masuk 2020 selalu ada masalah global dan datangnya setiap tahun. Edan tenan.
@introidegumilang8603
@introidegumilang8603 2 ай бұрын
Memang sudah masuk masa-masa sulit. Semoga ada kemudahan setelah semua peristiwa global 2020an ini.
@harukrentz435
@harukrentz435 2 ай бұрын
​@@introidegumilang8603 saya bukan termasuk golongan konspirasi teori tetapi melihat situasi dunia seperti skrg saya khawatir jika mmg ada master plan utk mengurangi populasi manusia utk beri tempat AI dan mesin/robot.
@kharisulkarimmalikhadining8110
@kharisulkarimmalikhadining8110 2 ай бұрын
​@@harukrentz435genosida
@HambaAllah_1993
@HambaAllah_1993 2 ай бұрын
Setiap tahun akan lebih jelek dari tahun sebelumnya Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda, اصْبِرُوا فَإِنَّهُ لَا يَأْتِي عَلَيْكُمْ زَمَانٌ إِلَّا الَّذِي بَعْدَهُ شَرٌّ مِنْهُ حَتَّى تَلْقَوْا رَبَّكُم “Sabarlah kalian karena tidak datang sebuah masa kecuali yang setelahnya lebih jelek dari yang sebelumnya, sampai kalian bertemu dengan Rabb kalian.” (HR. al-Bukhari dari Anas bin Malik radhiyallahu ‘anhu)
@spermana91
@spermana91 2 ай бұрын
Dan sejak amerika dipimpin joe biden dr demokrat yg cenderung demen perang.
@Asgar-jr4ho
@Asgar-jr4ho 2 ай бұрын
Repotnya media berita kita saat ini adalah mencomot informasi A dari musuhnya. Seperti menelusuri konflik Palestina dari berita barat yg diterjemahkan ke Indo. Mungkin biar simpel aja kali ya.. atw ya karna memang hanya sumber itu yg beredar luas, sehingga sulit mendapatkan Fakta yg nyata. Kalo mas Ferry atw para pemirsa penasaran sama Fakta konflik Israel & Palestina, terutama terkait serangan balasan Iran kemarin, bisa rujuk & ikuti postingan Ibu Dina Sulaiman. Baik akun khusus miliknya, atw postingan org yg diisi olehnya. Selain beliau sebagai pengamat konflik timur tengah, ia juga bisa bahasa Persia yg tahu & paham betul Iran ada di pihak mana, dan jasa apa saja yang telah Iran berikan selama ini terhadap Palestina. Tapi patut diakui bahwa konten mas Ferry ini sangat bermanfaat 👍.
@kevinadam1299
@kevinadam1299 2 ай бұрын
saya membutuhkan media seperti ini
@hadisamsul1145
@hadisamsul1145 2 ай бұрын
Sipp.........edukasi seperti ini yg di butuhkan warga sipil....!! Lanjutkan aku slalu mendukung mu.....
@azurabites5120
@azurabites5120 2 ай бұрын
Lanjut next eposide: dampaknya terhadap ekonomi Indo, atau lebih spesifik, dampak ke individual investment... ditunggu, pak...
@arcsyn6379
@arcsyn6379 2 ай бұрын
ya g ada dampaknya nunggu prabowo jabat dolo baru keliatan, yg nyupir uda ganti soalnya
@amangjigong4074
@amangjigong4074 2 ай бұрын
Blok, situasi seperti jelas ada efek domino perlahan dan pasti segera dirasakan per individu. Tu mulut mending mingkem dibanding kosong ​@@arcsyn6379
@joosthegandos2908
@joosthegandos2908 2 ай бұрын
Konoha jangan berharap banyak oom😅
@hargo2582
@hargo2582 2 ай бұрын
Dampak pastinya foreign flow pada cabut karna sikon dunia yg seperti itu. Dan kemungkinan Emas meroket,Saham drop,BTC gtw.
@zett0184
@zett0184 2 ай бұрын
belom keliatan dong, kan konfliknya baru. russia ukraina aja 6 bulan bru kerasa dampaknya
@e.r.a6358
@e.r.a6358 2 ай бұрын
Ingat pada perang dunia 1, Perang tersebut terjadi ketika negara besar ikut berperang. Austria-Hungary ada German Empire sedangkan Serbia ada Russian Empire dan kasusnya sama persis ketika seorang yang penting terbunuh dalam pd 1 Franz Ferdinand.
@ThePsyBorg48
@ThePsyBorg48 2 ай бұрын
Dua perang dunia terakhir itu dimulai karena negara besar nyerang negara yang relatif kecil, tapi negara kecil ini berteman dengan negara besar lainnya, dan akhirnya pecah perang dunia. Agak mirip sama situasi sekarang.
@GgWowok4
@GgWowok4 2 ай бұрын
GK papa jauh dari Indonesia lebih baik perang nuklir aja kalok masalah GK bisa di selesaikan 🇷🇺🇨🇳🆚🇺🇲🇬🇧🇪🇺😝😝😝😝
@deanpurnama515
@deanpurnama515 2 ай бұрын
​@@GgWowok4bergaul bang
@yohanfpete
@yohanfpete 2 ай бұрын
@@GgWowok4 Bro kira PD I & II yg main cuma Eropa & Amrik doang🥴
@Ayam.plastik
@Ayam.plastik 2 ай бұрын
​@@GgWowok4bagi org miskin yg hidup besok aja ga jelas mau makan apa.. perang nuklir itu ga pengaruh apa2 ama hidupnya..
@joe18co
@joe18co 2 ай бұрын
Salam kenal bang Ferry.. baru ini sy nemu sesorang dgn pandangan yg berbeda.. konflik Iran-Israel jujur br tau tapi nonton dr sudut pandang berbeda sprti konten bang Ferry jadi tahu banyak.. terima kasih..
@yanrachmad5350
@yanrachmad5350 2 ай бұрын
Terima kasih analisanya. Pengamatan yang objective
@squidwardtentacles1213
@squidwardtentacles1213 2 ай бұрын
Jarak iran ke israel itu 2300km, gokil juga sih rudal dan drone nya, iran show off power dikit ke Israel. Iran tau israel tdk bisa melakukan hal yg sama, israel bakal kehilangan banyak duit kalo mau coba ngirim rudal balik ke iran krn mereka g bisa produksi sendiri seperti iran , ngeri juga gertakan nya.
@King_Patir_
@King_Patir_ 2 ай бұрын
Ingat Iran adalah negara yang disanksi selama 45 tahun, tapi bisa bikin AS&sionis ketar-ketir
@harukrentz435
@harukrentz435 2 ай бұрын
Iran serang israel lewat proxy2nya d lebanon, yaman, dan syria.
@fandreileonard
@fandreileonard 2 ай бұрын
Analisa yang dangkal
@exnite511
@exnite511 2 ай бұрын
Mereka nyerang melalui Lebanon
@ThePsyBorg48
@ThePsyBorg48 2 ай бұрын
Dan kemarin Iran baru pakai sebagian kecil kekuatan dan juga menggunakan senjata yang relatif biasa. Kalau sampai Israel ngebales, Iran bisa ngeluarin rudal hipersonicnya, beberapa detik sampai ke Tel-Aviv. Hebat memang efek detterence nya Iran
@indralesmana5720
@indralesmana5720 2 ай бұрын
Menurut saya sebelum melakukan serangan pasti IRAN runding dulu sma Negara2 yg brseberangan sma AS dan sekutunya sperti RRC..KORUT..RUSIA..INDIA karena yg di serang adalah Anak Kesayangan Barat
@firmanpardosi8537
@firmanpardosi8537 2 ай бұрын
Kepikiran kau bah biawak lah kalau pemikiran ku agak selangka lebih maju dari ku lah 😅😊
@abdolkh_99
@abdolkh_99 2 ай бұрын
ngetik yg bener​@@firmanpardosi8537
@ThanFathan-lx7ww
@ThanFathan-lx7ww 2 ай бұрын
Ngetik apasi​@@firmanpardosi8537
@adityabagaswara9334
@adityabagaswara9334 2 ай бұрын
India pro Israel
@tovan4113
@tovan4113 2 ай бұрын
India pro israel tp gk berani mendukung secara terbuka, krn india juga besti nya rusia 😅
@sulhaenalhasan
@sulhaenalhasan 2 ай бұрын
terima informasinya, sangat membantu
@ucinghideungbodas6000
@ucinghideungbodas6000 2 ай бұрын
بارك الله فيكم
@isalutfi
@isalutfi 2 ай бұрын
Nah ini yg kita tunggu-tunggu sudut pandang dari bang Ferry Irwandi
@AR-ts6uy
@AR-ts6uy 2 ай бұрын
Baru aja gw baca komen lo di konten guru gembul , sekarang udh muncul di sini lagi bro haha
@mangujangstory129
@mangujangstory129 2 ай бұрын
Peyefonbg
@sios1066
@sios1066 2 ай бұрын
kurang jelas penjelasan bg ferry , penjelasan di cenel om Bennix lebih mantap
@FRYU888
@FRYU888 2 ай бұрын
Emang ferry siapa? Dia pengamat militer?
@fotris4708
@fotris4708 2 ай бұрын
​@@sios1066nah gamblang disitu😂
@zamzamtheking
@zamzamtheking 2 ай бұрын
Teruslah bersuara. Tegakkan KEMANUSIAAN dan KEWARASAN
@miracle5457
@miracle5457 Ай бұрын
Informasi seperti ini yang harus kita dengar dan percaya. Jangan informasi yang abal"an dan gak pasti. Thanks Abang ku 👍👍👍👍👍
@edwardsitumeang6138
@edwardsitumeang6138 2 ай бұрын
Tq for upload new infomation bro..
@ngalorngidul7962
@ngalorngidul7962 2 ай бұрын
Iran vs israel Russia vs ukraina China vs taiwan Korut vs korsel Ntah siapa yg mau di bantu amerika serikat dluan , yg jelas kalau mrk bantu perang secara terbuka sudah memicu perang nuklir
@GAME_BROT666
@GAME_BROT666 2 ай бұрын
Indonesia vs KKB papua
@joosthegandos2908
@joosthegandos2908 2 ай бұрын
​@@GAME_BROT666😂😂😂😂 gk menang2 KO melulu, kalau makan beling batu jagonya😂😂
@PulcherEtFortis
@PulcherEtFortis 2 ай бұрын
​​​​@@joosthegandos2908bukan nggak selesai selesai, masalahnya itu rumit banget, kalo mau berantas total butuh gerakan / operasi militer yg besar. Para petinggi negara kita tau kalo kkb sengaja nunggu momen itu biar bisa nuntut Indonesia dengan isu HAM dan tuntutan mereka ke dewan pbb makin kuat & bisa ngajuin kemerdekaan sendiri, apalagi ada negara tetangga yg siap mengakui mereka sebagai negara independen. Makanya, masalah di papua emang nggak bisa diselesaikan begitu aja, apalagi selama ini rakyat disana cuma dikeruk emasnya doang kehidupannya masih ketinggalan. Baru pemerintahan kemarin infrastruktur mulai dibenahi 😅
@adissutr9232
@adissutr9232 2 ай бұрын
Di satu sisi dibacking sama US dan sisi lainnya ada China
@Darendra.saputra
@Darendra.saputra 2 ай бұрын
Kubu kanan yg di bantu usa
@anwarking821
@anwarking821 2 ай бұрын
Trimakasih
@rcdlie2153
@rcdlie2153 2 ай бұрын
Terima kasih Bang Ferry, insight dr Anda sangat membantu untuk orang awam yang mencari informasi yang akurat. Semoga dunia segera baik2 saja. Sehat selalu Bang Ferry dan Keluarga ❤
@TeddyKho
@TeddyKho 2 ай бұрын
Nyimak biar tau kronologi nya
@elbintoboko9532
@elbintoboko9532 2 ай бұрын
Makin ke sini makin suka konten bang Ferry Irwandi banyak pelajaran yg ku dapat dari channel yang luar biasa ini semua video bung Ferry Irwandi sudah ku ikuti dan banyak saya belajar dari sini tetap semangat semoga sukses selalu.🔥👍👍
@abywidyatmoko6315
@abywidyatmoko6315 2 ай бұрын
Lebih spesifik channel-nya bennix
@TulusPangidoanSormin
@TulusPangidoanSormin 2 ай бұрын
@@abywidyatmoko6315 lah ngatur
@MrNefoslo
@MrNefoslo 2 ай бұрын
ANDA jangan menglorifikasi tindakan TEROR IRAN yang mencoba membunuh RAKYAT SIPIL ISRAEL hanya karena 2 Jendral IRAN MAMPU DIBUNUH... ANDA sebagai pemilik PROJECT MALAKA sepertinya ada kecenderungan berpihak pada 1 sisi, tapi bukan pada KEMANUSIAAN. GLORIFIKASI TINDAKAN TERROR IRAN UPAYA MERUDAL RAKYAT SIPIL ISRAEL adalah tindakan yang secara tak langsung mendukung TERORISME. ANDA BIAS. ANDA BIAS.
@annaswisnuajiwibowo_fmipa4631
@annaswisnuajiwibowo_fmipa4631 2 ай бұрын
​​@@MrNefoslo sepemahaman gua bang ferry cuman njelasin keterkaitan antara iran dan negara adidaya pendukungnya + alasan serangan iran + kemungkinan PD 3. Adapun cuitan beliau perihal serangan iran, secara tersurat itu hanya menyampaikan alasan, secara tersirat org bisa beripikir seliar mungkin, tergantung informasi yang dimiliki. Adapun NIAT bang ferry sebenarnya menglorifikasi Iran bukan perihal yang bisa kita pastikan kebenarannya, prasangka semacam itu ada baiknya untuk tidak disampaikan di ruang publik. Sampaikan saja argumenmu terkait topik yang dibawakan, terlepas di sisi mana anda mendukung. Tak usah menyerang pribadi seseorang yang anda tak memiliki kepastian dalam mengukurnya Jangan cosplay jadi malaikat.
@MrNefoslo
@MrNefoslo 2 ай бұрын
@@annaswisnuajiwibowo_fmipa4631 makanya "sepemahaman" elu itu emg sepemahaman mayoritas yang pada tepuk tangan kalo liat PEPERANGAN dan "menikmati" kalo ada SIPIL MATI DI ISRAEL. tapi gpp, itu artinya yah elu dan ferry yah mirip...menikmati apa yang menjadi sebuah AKSI TEROR, yaitu UPAYA MENCIPTAKAN RASA TAKUT. Narasi ferry mengatakan ISRAEL HANCUR karna RUDAL2 IRAN, itu JELAS GLORIFIKASI AKAN KEHEBATAN RUDAL IRAN dalam berupaya menciptakan TEROR KEMANUSIAAN. (99,5% rudal ditangkal oleh iron dome) Narasi FERRY yg berupaya MENDISKREDITKAN ISRAEL dengan mengkerdilkan negara tersebut, trus dilain sisi menjustifikasi SERANGAN IRAN karna adanya balasan atas serangan di konsulat sebelumnya di suriah.. itu JELAS DENGAN BENAR, ferry itu bermuka dua. Double Standar.
@Ymgoi
@Ymgoi 2 ай бұрын
Selalu suka dengan bummper dan isi materinya
@faizaheka2068
@faizaheka2068 2 ай бұрын
THANK YOU SO MUCH BUAT PENJELASANNYA BANG FERRYYYYY
@LebuRaya31
@LebuRaya31 2 ай бұрын
Akhirnya yang di tunggu² penjelasan tentang konflik iran darikemaren nungguin bang fery yang jelasin biar lebih mengerti 🤩🤩🤩🤩🤩🤩🤩
@Volta42033
@Volta42033 2 ай бұрын
Banyak yg menjadi munafik di sebuah negara hanya krn mendukung suatu agama, padahal faktanya penyebab konflik negara" di timteng itu karena politik dan wilayah bukan agama😂
@FactfulLiving19
@FactfulLiving19 2 ай бұрын
Israel udah nyiapin sapi merah, buat ritual penyambutan Messiah alias Dajjal. Apakah itu bukan motif agama?
@jessicachang8612
@jessicachang8612 2 ай бұрын
Doktrin jahudi sangat bias dalam menanggapi kitab thalmud bahwa keturunan Israil pilihan Tuhan...tetapi mereka membutakan hati bahwa keturunan nabi Ibrahim bukan Ishak saja ada Ismail 🙏🙏🙏🙏🙏
@Vvnnii
@Vvnnii 2 ай бұрын
secara tidak langsung ngikut juga mas , entah kepercayaan atau sistem politik. faktor faktor ini jg menjadi alasan kuat
@flikgaming8052
@flikgaming8052 2 ай бұрын
Sebenernya kalo ga ada unsur agama mungkin Israel bukan berdiri diatas tanah palestina
@heriahmad141
@heriahmad141 2 ай бұрын
@@FactfulLiving19 tololmu kpn hilang 😂 d bodohi media2 koplak
@kopipastel57
@kopipastel57 2 ай бұрын
Thanks bung fer,,sangat mengedukasi video nya👍
@arkhaprameswara
@arkhaprameswara 2 ай бұрын
terima kasih atas penjelasannya bang ferry,
@arkkafn
@arkkafn 2 ай бұрын
Sangat mengapresiasi dengan narasi se lengkap ini bisa dikemas dalam satu konten yang berdurasi hanya 13 menit👏👏
@AkhmadHariz
@AkhmadHariz 2 ай бұрын
Sepertinya akan menjadi serangan jangka pendek Iran vs Israel, karena aslinya cupu dan AS banyak pertimbangan. FYI; sebenarnya jika mau perang besar, Iran siap mendeklarasikan perang pada tahun 2011 tapi tidak ada tanggapan dari Israel maupun AS. Kelompok hacker dibayar oleh AS sejak tahun 2005 yang mengembangkan malware yang disebut STUXNET, namun justru Israel-lah yang ceroboh menjadi 'lamer' yang menggunakannya untuk mensabotase pengaya uranium Iran - lempar batu sembnyi tangan. Dokumentasi bisa ditonton di Zero Days (2016).
@Nabilaoffc867
@Nabilaoffc867 2 ай бұрын
😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊
@Akmalgroot
@Akmalgroot 2 ай бұрын
liga arab vs Israel 🥱
@borneoaircraftmedia7015
@borneoaircraftmedia7015 2 ай бұрын
Israel nyerang korbannya para jendral tinggi di iran. Sedangkan iran nyerang israel korbannya adalah tanah lapang wkwkwkwkwkwk dan ribuan rudal iran hanya jadi kembang api di langit hahahahahaha Padahal iran udah mati matian ngutang untuk membiayai produksi rudal wkwkwkwkw
@TheWijasmara
@TheWijasmara 2 ай бұрын
​​@@borneoaircraftmedia7015Blunder Iran adalah memberitahukan waktu penyerangan kepada negara-negara Arab Teluk. Israel masih bisa defend rudal Iran berkat bocoran info dari negara-negara itu.
@borneoaircraftmedia7015
@borneoaircraftmedia7015 Ай бұрын
@@TheWijasmara sebenarnya israel sudah tau dan sudah siap atas serangan iran. Tapi dengan info dari negara arab, israel jadi lebih tau lagi wkwkwkkw
@harihariHiro
@harihariHiro 2 ай бұрын
semenjak lord rangga tiada, dunia ini makin kocar kacir
@zainzuhair9974
@zainzuhair9974 2 ай бұрын
Thanks bang info nya
@angstory1
@angstory1 2 ай бұрын
ini pembahasan yg gw tunggu² bang
@e.r.a6358
@e.r.a6358 2 ай бұрын
secara data iran lebih kuat daripada israel. Iran rank 14 israel 17, kira-kira hampir setara lah. Jelas israel merengek ke PBB . Israel kan braninya cuma ama negara yang lebih lemah bahkan ga punya militer wkkw.
@beardeddog8215
@beardeddog8215 2 ай бұрын
Bedanya kekuatan Israel di aliansi dan lobby nya bang
@e.r.a6358
@e.r.a6358 2 ай бұрын
@@beardeddog8215 bener,
@jakariajakaria2560
@jakariajakaria2560 2 ай бұрын
Merengek???? Suatu negara, biar pun negara itu kuat, pastinya mereka akan mengadu dahulu ke PBB,,, tapi jangan salah, mengadu ke PBB itu hanya motif,, mereka mengirimkan perwakilan mereka hanya untuk MENDENGARKAN, jika tidak sesuai dengan mereka, mereka tidak akan peduli dengan piagam PBB, dan akan tetap melancarkan serangan,,, seperti yang SUDAH SUDAH KYAK lu gak tau aj🤣
@andrewsonata
@andrewsonata 2 ай бұрын
Gak penting rank rank dilapangan semua bisa terjadi bola itu bundar, sutradara pemenangnya
@suryanovandypasaribu6011
@suryanovandypasaribu6011 2 ай бұрын
Ini perang era tehnology, bukan dijaman angling darma.
@perkehidupan3766
@perkehidupan3766 2 ай бұрын
Halo bang Ferry, gua adalah Mahasiswa Indonesia yang study di Yordania. Akibat konflik ini banyak masyarakat awam yg memandang jelek Yordania dg beasumsi bahwa Yordania adalah negara Pro Israel, karena banyak berita yang beredar bahwasannya Yordania menembak jatuh rudal Iran yang mengarah ke Israel dan lewat langit Yordania ( itu sangat gua rasakan getaran dan bunyi nya ny selama 1 malam). Jujur gua pribadi bukan orang yang sepenuhny suka dg Kerajaan Yordania, tapi menurut gua apa yg dilakukan Yordania dg menembak jatuh rudal Iran yang lewat di langit Yordania bukanlah tindakan Pro Israel, itu justru tindakan untuk menjaga kestabilan keamanan di Yordania. Gimana menurut lu bang? Tolong bikin vid tentang hal ini mungkin bang, karena banyak masyarakat awam diindonesia yang akhirnya memandang jelek Yordania
@andrykurniawan3451
@andrykurniawan3451 2 ай бұрын
Itu udh bener apa yg dilakukan yordania. Karna rudal melintas diatas langit nya. Wajar aja yordan mengambil keputusan tsb. Kan ada juga tuh pangkalan AS di yordania
@arivastories
@arivastories 2 ай бұрын
Masalahnya tuh rudal ama drone bisa aja malfunction(rusak) dan malah jatuh ke jordan. itu makanya iran memberitahukan waktu penyerangan, agar tidak terjadi hal yang tidak diinginkan. masalah sebenarnya tuh gimana respond para sekutu negara arab ini?, Iya kali masih mau netral - netral aja?, tuh rudal udah masuk wilayah sendiri!,
@Betterlife_47
@Betterlife_47 2 ай бұрын
Yordania dan negara2 timur tengah lainnya bersatu aza lenyapkan sirewel bangsa keji.
@untukyoutube693
@untukyoutube693 2 ай бұрын
ada rudal melewati negara ya sudah sewajar militer negara tersebut intercept rudal tersebut. yg awam yg sekedar tau tapi tdk mau riset emng bego aja jadi berpikirnya ga pake logika. belajar dari sejarah jordan dahulu dlm konteks keamnan negara. dulu pengungsi palestina + para pejuang/PLO diterima d jordan tapi malah membuat gerakan kudeta terhadap raja. berniat menggabungkan wilayah palestina dengan mencaplok jordan atau dikenal dgn pristiwa black september 1970 dan dalam pristiwa2 lain raja jordan jadi sasaran pembunuhan ekstrimis palestina. yg kita tau raja pertama dari jordan dibunuh oleh orang palestina padahal raja pertama jordan adalah asli keturunan rasul nabi muhamad.. lalu ada jga pristiwa lain yaitu pembunuhan terhadap perdana menteri jordan bernama Wasfi Tal oleh orang palestina.. bayangkan klo pristiwa2 yg sy sebutkan itu terjadi di era skr, keturunan rasul dibunuh oleh pejuang ekstrim radikal org palestina.. mayoritas pasti masyarakat muslim khususnya org indonesia tdk akan bela palestina tapi pro jordan untuk mengambil alih palestina.. west bank dlu sempat di aneksasi jordan tapi tidak didukung dunia intenasional alhasil dikuasai palestina.
@RecoveryCIMBNIAGAJabodetabek
@RecoveryCIMBNIAGAJabodetabek 2 ай бұрын
Giliran rudal dan UAV negara Israel nyerang Iran,tidak hentikan sama Negara Yordania.Berhentilah beretorika dan berkata-kata manis,sudah sah Yordania dan Kerajaan Yordania itu memihak Israel
@aladeenictivity1613
@aladeenictivity1613 2 ай бұрын
Suwun infone lur
@sugardaddy9721
@sugardaddy9721 2 ай бұрын
siapapun yang kalian dukung, besok tetap bangun untuk kerja, tidak ada yang berubah. Berhentilah menjadi pendukung fanatik, lebih baik energi dihabiskan untuk hidup sendiri dan membangun negara sendiri
@joniindo6127
@joniindo6127 2 ай бұрын
Urusan gw mau dukung siapa... Lo pikirin aja gimana besok cari duit.
@ardikajaya5545
@ardikajaya5545 2 ай бұрын
Terlalu kerdil mikirnya lu 😅
@joniindo6127
@joniindo6127 2 ай бұрын
@@ardikajaya5545 kerdil gimana??? Yg kerdil itu raja Yordania. Istrinya lebih tinggi.
@maspram8933
@maspram8933 2 ай бұрын
Ngmong apaan si anying 😂😂😂
@teddysaja360
@teddysaja360 2 ай бұрын
Benar bang kasih 100
@uchihasasuke2961
@uchihasasuke2961 2 ай бұрын
Jika terjadi perang dunia 3 maka bangsa2 yg kuat akan semenah menah kepada bangsa yg lemah , penjajahan akan terulang lagi. Indonesia harus siap militernya
@harukrentz435
@harukrentz435 2 ай бұрын
Indonesia gak akan dijajah bung. Gak tau klo negara2 tetangga mah.
@uchihasasuke2961
@uchihasasuke2961 2 ай бұрын
@@harukrentz435klo perang dunia semua pasti kena dampaknya bang , dan semua butuh sumber daya alam , ujung2 nya Indonesia diincar juga
@ThePsyBorg48
@ThePsyBorg48 2 ай бұрын
Kalau perang dunia terjadi gak akan sempet ngejajah karena dunia udah pasti ancur
@irffaninurwahyudi7482
@irffaninurwahyudi7482 2 ай бұрын
Kemaren cak imin gk bilang begitu
@harukrentz435
@harukrentz435 2 ай бұрын
​@@uchihasasuke2961 kamu liat Indonesia sblm 1945, saya tanya apa sebelum 45 yg ada d nusantara ini Republik Indonesia atau kerajaan2 mini yg sibuk berantem sendiri?
@concealstore
@concealstore 2 ай бұрын
Bersyukur saya lahir jadi warga Indonesia 🤲
@sanusianwar2982
@sanusianwar2982 2 ай бұрын
makasih bang informasinya... semangat
@soulnime8065
@soulnime8065 2 ай бұрын
lebih enak nonton ini dari pada channel yg lain tiba2 bahas konflik iran-ishreal, karena bg ferry mendalam dalam riset nya
@kertasandpena
@kertasandpena 2 ай бұрын
dulu bg fer juga bahas arab spring ft hipotesa.
@soulnime8065
@soulnime8065 2 ай бұрын
@@kertasandpena nah iya, cuma karena yg satu ini dipersiapkan secepat-cepatnya mempengaruhi narasi yang disampaikan jadi kurang dan nanggung, bobot nya sama kayak yang lain, hanya bedanya bg ferry mengumpulkan sumber sendiri itu bagusnya. mungkin kalau konflik meluas pembahasan bisa jadi lebih baiknya seperti video2 serupa lainnya.
@robx3458
@robx3458 2 ай бұрын
Mendalam apaan. Banyak salahnya gitu risetnya
@soulnime8065
@soulnime8065 2 ай бұрын
@@robx3458 ya begitu lah, video nya dibuat begitu cepat gak heran juga pas liat durasi nya, udah di note juga dari awal singkat dan sederhana
@LauraSports4
@LauraSports4 2 ай бұрын
dalem apanya? cuma nyomot sana sini, keliatan bukan bidangnya
@AdamZulkarnain3135
@AdamZulkarnain3135 2 ай бұрын
Bang Ferry ini belum melihat apa yg dikatakan pemimpin Hamas Yahya Sinwar dan lainnya. Kata mereka Iran telah membantu persenjataan, ekonomi dan teknologi kepada Palestina, bahkan yang mengajarkan untuk membuat kota bawah tanah sepanjang 350 km, Jenderal Qasem Sulaemani sendiri yg datang langsung ke Gaza. Menurut pejuang Palestina, tanpa Iran, maka Palestina sudah tidak ada. Iran terus mendenyutkan nadi Palestina agar tetap hidup dan bisa mendapatkan kemerdekaannya
@fgp1505th
@fgp1505th 2 ай бұрын
Paham mas, tp jangan terlalu mikir bahwa Iran ngebantuin Hamas secara cuma-cuma. Mereka cuman manfaatin momen sekarang2 saat Israel lagi begini. Dalam hubungan internasional nggak ada namanya temen tetap, yg ada adalah interest atau kepentingan.
@dwiwicaksono69
@dwiwicaksono69 2 ай бұрын
betul . iran sedari dulu udh support terus palestina . makanya sedari awal perang hamas vs isr4el aja iran dluan yg nyatain dukingan ke palkestina .
@AdamZulkarnain3135
@AdamZulkarnain3135 2 ай бұрын
@@fgp1505th hanya kaum Materialisme yg menganggap segala sesuatu pasti ada kepentingannya. Padahal dalam ajaran monoteisme, kita harus berbuat baik semaksimal yg kita bisa dan tentunya harus ikhlas tanpa pamrih. Dunia memang sudah dipenuhi dan didominasi dengan ajaran materialisme, namun pada saatnya manusia akan jenuh jika segala sesuatu harus diukur dari kepentingan dan materi
@fgp1505th
@fgp1505th 2 ай бұрын
@@AdamZulkarnain3135 Tanpa mengurangi rasa hormat dan opini mas, hubungan internasional rada bodo amat sama ajaran 'isme2'an. Negarawan2 dan diplomat2 hanya peduli kepentingan negara mereka terpenuhi. Suka atau tidak suka, cara kerjanya memang seperti itu mas. 🙏
@AdamZulkarnain3135
@AdamZulkarnain3135 2 ай бұрын
@@fgp1505th anda tidak akan mengerti jika anda tidak mempelajari politiknya Nabi Muhammad, politik beliau mengajarkan untuk membela yg tertindas dan melawan si penindas. Ajaran politik yg dianut kaum materialistik tentu berbeda, mereka hanya menganggap politik seperti berbisnis yg hanya menghitung laba rugi. Sedangkan dalam ajaran politik Nabi Muhammad tidak pernah menghitung laba rugi, andaikan Nabi Muhammad pernah menghitung demikian, maka beliau serta keluarga dan sahabatnya tidak akan mau berperang melawan pasukan yg jauh lebih kuat secara materi.
@azfarfaizi3506
@azfarfaizi3506 2 ай бұрын
Btw bang bahas ekonomi bubble jepang tahun 80 an dong, sepertinya menarik untuk di bahas.
@dr.fikih_indramayu
@dr.fikih_indramayu 2 ай бұрын
Mantapp presiden ferry
@ZEDFLEXI
@ZEDFLEXI 2 ай бұрын
Ralat Bang Drone Itu Di Borong Russia Sampai di Beli Lisensi nya Bukan Karena Ga ketebak atau semacam nya Tapi Karena Harga Nya Yang Jauh lebih murah dari Rudal Jelajah yang harga nya bahkan bisa berkali kali lipat lebih murah. ( untuk drone yg di Borong Russia itu karena murah dan Efektif bahkan Russia Sudah Membeli Lisensi nya dan memproduksi nya secara lokal ) Karena Murah lebih Cocok untuk perang Jangka panjang.
@dodykcomicuz
@dodykcomicuz 2 ай бұрын
Geran 2.. dari saheed 141
@yonathansarenda2739
@yonathansarenda2739 2 ай бұрын
Cocok dibeli Indonesia 😂
@pandikara69
@pandikara69 2 ай бұрын
BEDA DATA2..pasti hahhah jadi yg elu omongin sama ferry..juga blm tentu bener
@geofisika7276
@geofisika7276 2 ай бұрын
Ga masLah si, setidaknya dia memberikan data​@@pandikara69
@adhesiputu1620
@adhesiputu1620 2 ай бұрын
kaum mendang mending beli drone krn muraah 😂😂
@aqilkurniawan8294
@aqilkurniawan8294 2 ай бұрын
Semoga dua etnis Arab dan yahudi di wilayah yang di perebutkan mau damai dan berbaikan. Karena jika sama-sama punya logika "tanah ini hanya boleh punya saya yang lain harus minggir" Maka ini gak akan habis-habis nih konflik.
@fajarel6584
@fajarel6584 2 ай бұрын
Dan persia
@aqilkurniawan8294
@aqilkurniawan8294 2 ай бұрын
@@fajarel6584 Yub👍
@kertasandpena
@kertasandpena 2 ай бұрын
*Iran bukan etnis arab btw, mereka iranian atau bangsa arya
@zaynabds
@zaynabds 2 ай бұрын
dari dulu nggak ada masalah etnis krusial sampai datang orang-orang laut bawaan inggris
@aqilkurniawan8294
@aqilkurniawan8294 2 ай бұрын
@@zaynabds Mangkanya akhiri.
@jokosuwarno2764
@jokosuwarno2764 2 ай бұрын
Di tunggu selanjutnya
@ahmadirham6214
@ahmadirham6214 2 ай бұрын
Thx
@irsyaadkenway
@irsyaadkenway 2 ай бұрын
Menarik sih, gw setuju kalo Isriwil gak mungkin tinggal diam negaranya di serang, tapi gw rasa agak sulit untuk eskalasi, karena kalo US ikut campur, otomatis Rusia juga ikut, berarti US harus jor2an karena disana ada Rusia, ini bisa di manfaatin sama Cina buat ngambil Taiwan, karena US udah jor2an buat ngebantu Isriwil ngelawan Rusia dan Iran, kalo Taiwan ilang, US rugi besar, berarti dia kehilangan rantai aliansi US di laut Cina, kalo menurut gw mungkin Isriwil bakal nyerang balik, tapi US gak bakal bantu secara langsung, karena kalo bantu secara langsung kerugian terbesarnya ya buat US, kalo menang cuma dapetin kedaulatan sepenuhnya terhadap Isriwil, kalo kalah, rugi keuangan, kehilangan Taiwan, kehilangan buffer di Ukraina, ada kemungkinan Korsel di ambil Korut.
@7smawan
@7smawan 2 ай бұрын
Di daerah asia masih ada jepang, malay, dan australia jd china masih kudu hati2 blm india yg masih blm tau pergerakannya, mungkin india lawan pakistan, jd masing2 negara udh ada tandemnya, kmungkinan rusia bukan dilawan ameriak tapi uni eropa,china lawannya amrik mungkin
@ryanastronout699
@ryanastronout699 2 ай бұрын
Rusia gak akan terlalu membantu Iran karena dia sendiri masih sibuk sama ukraina.
@irsyaadkenway
@irsyaadkenway 2 ай бұрын
@@ryanastronout699 iya dan tidak sih, kemungkinan Rusia nyerang Ukraina cuma buat nyibukin US doang(US dan NATO masih ngasih bantuan walau gak direct) soalnya kalo Rusia mau, mereka bisa aja langsung jor2an disitu. Rusia pasti bakal bantu karena Iran jadi kepanjangan tangannya Rusia di timteng, US harus bantu Israel, karena Israel kaki tangan US di timteng, dua dua negara ini punya kepentingan yang besar disana
@DarthVadeerr
@DarthVadeerr 2 ай бұрын
Yang pasti US ga akan ikut secara langsung dalam waktu dekat, karna tax payer di US udah pada teriak2, uang mereka abis ke mesin perang doang sedangkan aspek kaya kesehatan dan pendidikan masih bobrok. Biden akan hold sampe selesai pemilu, fokusnya sekarang menangin pemilu. Apalagi trump makin kuat, narasi publik ke trump makin positif. Yang menarik sebenernya kalo trump yang menang, dia bener2 manjain israel tapi benci perang senjata.
@ahmadnawawialqasah519
@ahmadnawawialqasah519 2 ай бұрын
Jika dikaitkan dengan teori konspirasi, kemungkinan perang terbuka sangat mungkin, barangkali ini memang permainan elite global, untuk memindahkan negara yang dijadikan alat selanjutnya, yg kita tau sekarang kacung elite global adalah AS, As memang sengaja di desain untuk dibinasakan atau di renggut semua pengaruh nya di dunia internasional, Negara2 dengan teknologi maju kemungkinan akan menjadi kacung elite global selanjutnya , Israel China Russia, Kalo berdasar kaidah sains dlihat dulu hasil sebelum berbicara, Kalau dalam ilmu intelegen pahami kondisi sekitar untuk membaca kemungkinan yg akan terjadi di masa depan Apakah pengamatan pribadi ini terlalu irasional? Kita lihat aja , pembuktian hipotesis ny di masa depan
@dextra77
@dextra77 2 ай бұрын
IRAN kebanyakan menggunakan rudal kopong alias tidak ada hulu ledaknya, untuk apa? pertama, untuk gertak/balas dendam kematian jenderal mereka. kedua, untuk test kemampuan rudal/drone mereka sendiri ketika menghadapi rudal pencegat lawan entah itu saturasi atau ke presisian rudal. ketiga untuk mengetahui kemampuan rudal pencegat lawan. ke empat untuk menghabiskan stok rudal iron dome israel. bisa kita liat bbrp footage rudal yg berhasil tembus iron dome israel tidak membuat kawah/lubang besar di sasaran. dalam hal ini israel rugi besar krn menggunakan anggaran yg begitu besar untuk menghadang rudal/drone kopong.
@yasalam738
@yasalam738 2 ай бұрын
Rudal Iran hanya masuk 10% ke isriwil, sisanya ditembak jatuh negara tetangga 😂😂😂 Jordania, Arab Saudi, Mesir, Qatar, uea, Oman mereka semua sekutu Amerik dan tentunya isriwil ...
@yasalam738
@yasalam738 2 ай бұрын
Masa iya Iran make rudal kopong 😅😅😅
@abywidyatmoko6315
@abywidyatmoko6315 2 ай бұрын
Sedikit koreksi, alasan Iran nembakin rudal dan drone lambat karena ingin ngetes kontribusi negara arab lain, apakah mereka benar mendukung Palestina atau hanya omong kosong doang agar warga dan masyarakat dunia mengapresiasi pemerintahnya. Dan terbukti kemarin Yordania dan Saudi arabia mencegat drone dan rudal yang di tembakkan Iran, dan mengakibatkan serangan Iran gagal. Dan plot twist nya ternyata sebelum Iran menyerang Israel Arab Saudi telah membocorkan dokumen penyerangan Iran ke israel.jadi intinya serangan kemarin cuma buat ngetes negara yang katanya pro palestina tapi kenyataannya cuma omong doang.
@yasalam738
@yasalam738 2 ай бұрын
@@abywidyatmoko6315 betul bro ....
@abywidyatmoko6315
@abywidyatmoko6315 2 ай бұрын
​@@yasalam738bener tuh sekarang mah cuma mentingin untung atau rugi, kalau pro palestina terus palestina merdeka yang dapat negara Ama rakyat Palestina dan kalo dukung Israel sudah pasti untung karena sekutunya Amerika.
@amirul40
@amirul40 Ай бұрын
Terbaik 🎉🎉🎉
@ariefnurrochman5767
@ariefnurrochman5767 2 ай бұрын
Gaskeun tembus 1jt subs 🌟
@M_Jono
@M_Jono 2 ай бұрын
Fakta : Yang dihancurkan Israel di Suriah bukanlah kedutaan / konsulat Iran , tetapi bangunan disamping konsulatnya yaitu markas IRGC dimana sedang ada pertemuan jendral2 Iran dengan petinggi Hezbulah.
@ismetpunya-il8wf
@ismetpunya-il8wf 2 ай бұрын
Semua kedubes didunia sudah menjadi rahasia umum sebagai datang mata mata... Banyak pasukan khusus yang berada di berbagai kantor kedubes di seluruh dunia... Tapi yang namanya kedubes dan komplexnya ya TIDAK BOLEH DISERANG...
@borneoaircraftmedia7015
@borneoaircraftmedia7015 2 ай бұрын
@@ismetpunya-il8wf Israel nyerang korbannya para jendral tinggi di iran. Sedangkan iran nyerang israel korbannya adalah tanah lapang wkwkwkwkwkwk dan ribuan rudal iran hanya jadi kembang api di langit hahahahahaha Padahal iran udah mati matian ngutang untuk membiayai produksi rudal wkwkwkwkw
@user-xx3lh2vr7b
@user-xx3lh2vr7b 2 ай бұрын
RS asyifa kata israel itu juga bunker hamas sebenernya
@borneoaircraftmedia7015
@borneoaircraftmedia7015 2 ай бұрын
@@user-xx3lh2vr7b iya itu emang markas mreka hamas
@user-ww8fk7et7b
@user-ww8fk7et7b 2 ай бұрын
​@@borneoaircraftmedia7015iran serang israel 24 jm sebelum nya udah di kasis pengumuman gak dadakan. Seluruh rakyat ,negra tetangga dan intelegent juga udah tau. Mkanya bisa siap di tepis
@diazjubairy1729
@diazjubairy1729 2 ай бұрын
Yang paling aneh ngeliatin manusia-manusia yang bilang iran temenan ama israel 😂, apalagi kalo ngomongin konteks sekarang, dikira negara yg menganut sunni suci tanpa darah, liat yaman bung, semua ini hanyalah geopolitik dan interest, masalah mazhab mana itu udah layer kesekian Jelas2 ilmuan nuklir dan jenderal2 iran dibunuh2in sama barat dan israel sebagai proxy paling dekat US di timteng
@muhamadfarhan2079
@muhamadfarhan2079 2 ай бұрын
Tapi emang dulu temenan kan, setelah revolusi baru berbalik. gatau juga sih berbalik nya krn perebutan cuan atau emang krn pure ideologi nya aja seperti yg digembar gemborkan para elit iran.
@zanezane9375
@zanezane9375 2 ай бұрын
Iran sebelum khomeini, Iran masih sekuler masih temenan ama amrik dan isriwil.
@harukrentz435
@harukrentz435 2 ай бұрын
Konflik sunni - syiah lebih tua usianya dan lebih berdarah jejaknya dibanding konflik iran - israel. Jd jangan salah klo ada yg coba2 bilang spti itu. 😅
@irsyaadkenway
@irsyaadkenway 2 ай бұрын
​@@muhamadfarhan2079iya temenan karena sebelum revolusi, pemimpin Iran itu pemimpin bonekanya US, terus akhirnya di tumbangkan
@ThePsyBorg48
@ThePsyBorg48 2 ай бұрын
​@@muhamadfarhan2079Dulu Iran masih dibawah kuasa monarki yang cenderung ke barat-baratan dan cs-nya A.S. dan Inggris, tapi sekarang udah beda jauh.
@insomnnic
@insomnnic 2 ай бұрын
11:43 bener banget mas ferry. Aku kebetulan main game jenis web3, game-game yang bisa menghasilkan crypto. Ketika berita iran mau serang israel, cryptonya pada turun semua 20-30%.
@keenanilmianto8515
@keenanilmianto8515 2 ай бұрын
Terima kasih bg, penjelasannya sesuai fakta bgt, bukan hanya dr sudut pandang/pendapat pribadi, yang masyarakat kita butuh edukasi begini🙏 terlepas dr penjelasan sunni syiah yg malah bisa bikin Perpecahan lg d masyarakat kita cm gara2 sunni syiah😅
@redhoputra9618
@redhoputra9618 2 ай бұрын
Pengumpulan datanya kurang bang. Iran dan sekutu sudah lama sekali ingin menyerang Israel krn Israel sudah menjajah dan menyiksa warga Palestina sekian lama namun tidak punya dasar hukum Internasional, perpecahan negara2 Islam serta kepentingan nasional masing2 negara. Israel juga dari awal terbentuk penyuport utama menjalankan kepentingan negara2 Barat di Timur Tengah.
@GustaNiam
@GustaNiam 2 ай бұрын
Dulu orang masih mengira bahwa Iran adalah negara terdepan dalam melawan Zionisme Yahudi.Anda akan dapati fakta yang sebaliknya. Keduanya yang di luar tampak keras bermusuhan, sejatinya di bawah meja mereka erat berjabatan tangan.
@constructt11
@constructt11 2 ай бұрын
Masih aja ada orang dungu yang ngomong gini, lu kira yang suplai amunisi sama ekonomi ke Hamas siapa kalo bukan Iran, ini kata ketua Hamas sendiri loh ya Yahya sinwar
@Prodigy1908
@Prodigy1908 2 ай бұрын
Dan Saudi selalu jadi pihak yg di salahkan...
@constructt11
@constructt11 2 ай бұрын
Ya dungu, lu kira yang suplai amunisi Fajar-3, Fajar-5, Roket-M302 atau Roket Haibar ke Hamas siapa kalo bukan Iran, plus bantuan ekonomi ke Palestina
@constructt11
@constructt11 2 ай бұрын
Ya dungu emang yang suplai amunisi Fajar-3, Fajar-5, Rokket Haibar, plus bantuan ekonomi ke Palestina siapa lagi kalo bukan Iran
@alfabeta_137
@alfabeta_137 2 ай бұрын
tau darimana? iran itu musuhan sama amerika dan israel. minyak iran saja sudah diembargo amerika dimana kita tau iran adalah salah satu penghasil minyak terbesar tapi minyak hanya berkontribusi 8% saja pada pdb iran 56% malah sektor jasa, juga efek serangan iran kemarin amerika mengesahkan UU agar IMF tidak memberikan bantuan dana ke iran, anggota G7 termasuk amerika juga memberikan sanksi ke iran berupa embargo lagi. kok bisa2nya ngomong iran sekutuan ama amerika😂
@georgebruce9313
@georgebruce9313 2 ай бұрын
Pas covid kmarin netijen mendadak jd pakar kesehatan,pas kasus sambo mendadak jd detektif,perang russia-ukraina & skrg iran -israel jd ahli militer. Netijen indo tu hebat2 🤣
@onenight3944
@onenight3944 2 ай бұрын
Akhirnya dibahas
@abahsastra7918
@abahsastra7918 2 ай бұрын
Iran menunjukkan negara berdaulat meskipun di embargo puluhan tahun mampu berdikari sampai mengirimkan ribuan drone sahed 136 ke Rusia dan yang lebih anehnya di negara kuvukiland selalu mengaitkan dengan Syi'ah Suni dalil shahih doif,musrik-kafir
@mas_ikal_channel
@mas_ikal_channel 2 ай бұрын
negara berdaulat? ga juga karena mereka masih jadi boneka Tiongkok (FYI Iran salah satu negara penerima program OBOR)
@HiPartner
@HiPartner 2 ай бұрын
Kakak tertua bangsa Arya akhirnya bertindak. Tambahin bab untuk prespektif antar bangsa dalam konflik ini bang! Btw keren juga bang jersey nya✌️
@jejakdigitalitukejam525
@jejakdigitalitukejam525 2 ай бұрын
Jadi Iran bangsa tertua Arya bukan nya persia
@YOUKNOWlMHERE
@YOUKNOWlMHERE 2 ай бұрын
​@@jejakdigitalitukejam525iran berasal dari Kata aryan ,dan persia berasal dari kerajaan persis dengan ras aryan nya ,so basically it's the same thing
@HiPartner
@HiPartner 2 ай бұрын
@@jejakdigitalitukejam525 " Persia " itu diambil dr bahasa Yunani. Sebelum Perang Dunia 2 berjalannya waktu berubah menjadi Iran sampai sekarang. Sedangkan " Iran " itu artinya Tanah Arya dalam bahasa Persia. Ensiklopedia Persia adalah nama kuno dr Iran
@muhammadtaqi9610
@muhammadtaqi9610 2 ай бұрын
Suka bgt ngikuti chanel ini mulai dari awal bang ferry resign dari bumn, durasi singkat tapi isinya daging semua, serasa kuliah lagi, mantab bang
@imaniarelhaq6366
@imaniarelhaq6366 2 ай бұрын
Bukan BUMN tpi pns
@febrisuryanto2962
@febrisuryanto2962 2 ай бұрын
Editornya keren asli❤
@cempushoim
@cempushoim 2 ай бұрын
Semoga Indonesia tetap damai bang. Tidak terkena langsung dampak serangan militer baik rudal, bom, peluru dsb. Jika memang terjadi World War lll
@thelonelypriest
@thelonelypriest 2 ай бұрын
semoga aja Indonesia ga ikut2 T^T Prabowo basic nya militer nih, moga2 ilmunya dipakai untuk mempertahankan Indonesia, bukan untuk ikutan nimbrung perang
@Galihajinu
@Galihajinu 2 ай бұрын
​@@thelonelypriestperlu diingat indonesia dari awal berdiri ngga bisa asal nimbrung perang, posisi indonesia itu sebagai penengah, secara tertulis dan sekutu nyebutnya non-blok. Stand nya ke HAM, jadi ngga bisa megang senjata untuk "nyerang" duluan kalo ada konflik yang udah ada. Nahh sejarah kita belum pernah ada nihh serangan "perang" secara langsung yang ditujukan ke indonesia, jadiiii ngga soal siapa presidennya, kalo pedoman negara udah non-blok yaa ngga bakal boleh membela salah satu pihak.
@abubakr535
@abubakr535 2 ай бұрын
@@thelonelypriest boikot aja ikut ikutan, klo gak ikut lu mau didemo jamaah monaslimin berjilid jilid? Inget ini Indonesia bukan negara ber privilege kaya negara Arab yg ngelakuin apapun itu benar
@ThePsyBorg48
@ThePsyBorg48 2 ай бұрын
Asap dari ledakan bom atom bakal nutup atmosfer bumi, yang akan berdampak ke matinya pertanian. Kalau kita gak mati karena bom mungkin kita hanya akan mati kelaparan.
@ngopisek8829
@ngopisek8829 2 ай бұрын
Indonesia itu letak gegrafisnyaa tepat di jalur maritim terpenting di dunia,jalur yg super banyak kepentingan antara 2 negara adidaya china&US Jadi...se netral apapun bakal terseret/ditekan ketika 2 adidaya perang😴
@stephenomenon1
@stephenomenon1 2 ай бұрын
Kalo gw boleh analisa, perang ini akan jauh dr PD 3, mrk paling cuma tembak2an rudal aja, ga akan kirim pasukan. Loh alasanya apa? 1. 2 negara ini jauh, harus lewatin Iraq, Syria, Jordan, dimana belum tentu negara2 tsb ngizinin. Kirim pesawat tempur pun harus lewatin puluhan radar negara lain. 2. 2 negara ini punya love-hate relationship di tetangga2nya tadi. Israel ga perlu diceritain lg lah, nah kalo Iran, mrk Syiah sendirian ditengah kumpulan Sunni, ama Iraq juga ga akur, apalagi masih banyak pos2 tentara US sekitaran situ. Kalo kirim pasukan artinya defense negara mrk akan berkurang, resiko bgt ninggalin kandang bagi 2 negara ini. Jadi palingan ibarat anak SMA tawuran, cuma lempar2an batu aja tanpa ada yg berani maju, ga lama juga bubar sendiri. Gitu seh.
@inggarmedia
@inggarmedia 2 ай бұрын
Jangan lupa masing2 negara ada pesawat tempur dan rudal nuklir
@hakiki1518
@hakiki1518 Ай бұрын
Ya paling menyebar sentimen global untuk berpihak dan saling berperang
@m-nazmi
@m-nazmi 2 ай бұрын
Cakap biar kuat dan terang..bingai punya orang..
@kurusbosan6560
@kurusbosan6560 2 ай бұрын
Chanel bang benix detail bgt cuy, gw sampe gak nyangka sih
@wahidmustafazain3252
@wahidmustafazain3252 2 ай бұрын
Dan fun fact, media Amerika bahkan PBB secara halus menghapus diksi Palestina dan menggantinya dengan sebutan Gaza
@jawajawajawa1898
@jawajawajawa1898 2 ай бұрын
Lha emang perang sama hamas...fatah di tepi barat full senyum sambil ngopi..sapa tau bs dapat hibahan gaza gratisan dr israel 🤣🤣
@ryanastronout699
@ryanastronout699 2 ай бұрын
@@jawajawajawa1898 😂. Tepi barat itu sering bntrok juga. Tapi secara langsung malahan yang di tahan israel itu warga tepi barat yang sebagian milisi Al Quds 😂. Justru tepi barat udah muak sama Abbas yang gak lembek gak seperti Arafat bisa diplomasi dengan israel dengan ada hasil perjanjian oslo 1 dan 2 😂. Abbas ? Gak ada bahkan setiap tahun wilayah tepi barat dianeksasi ilegal sama israel 😂
@jawajawajawa1898
@jawajawajawa1898 2 ай бұрын
@@ryanastronout699 lha emang...tapi apa fatah peduli ma gaza? Abbas peduli ma gaza? 🤣🤣 Pantesan merasa dijajah..lha belasan tahun punya presiden abal2 wkwkw...coba berapa kali itu presiden abal2 kunjungan ke hamas? Sodara seiman satu negara aja males bantu..apalagi negara2 arab2 sunni..🤣🤣 Apalagi arab2 sunni tau ada syiah iran di belakang hamas...makin malas lah..🤭🤭
@darmawan7010
@darmawan7010 2 ай бұрын
@@jawajawajawa1898 lah , kalo abbas datang ke gaja pasti kepala si abbas di potong hamas , itu wilayah hammas , militer
@jawajawajawa1898
@jawajawajawa1898 2 ай бұрын
@@darmawan7010 ya makanya kalo sejak 7 oktober kan yg perang hamas vs israel..bukan palestina 🤣🤣 Lha presiden abal2 nya ga peduli..faksinya si fatah ga peduli wkwkw...tepi barat adem2 aja..kalo ada paling konflik kecil aja 🤣🤣 Pantesan punya mental terjajah..lha punya presiden abal2...jangan2 kedubesnya di indonesia juga abal2 tuh 🤭🤭
@gonvzior
@gonvzior 2 ай бұрын
Ironis, satu2nya negara arab yg berani serang Israel adalah negara syiah.. negara2 arab lain yg di depan bela palestina, di belakang justru mesra sama amerika dan israel.. salah satu penyebab banyak serangan iran hancur sebelum sampai israel diantaranya peran negara arab, contohnya jordan yg mengerahkan militer untuk menjatuhkan rudal israel,. dan infonya serangan iran juga sudah dibocorkan oleh negara2 arab lain ke amerika dan israel,, dimana mereka bersekutu di belakang..
@rizalalfatih6231
@rizalalfatih6231 2 ай бұрын
Perbanyak literasi bro Perang itu bukan cuma bedil bedilan Lu emng tau negara" arab sunni dibelakang layar ngapai aja Indonesia bisa merdeka lebih besar karena faktor diplomasi bukan karena bedil bedilan
@rhmdthalib
@rhmdthalib 2 ай бұрын
Iran bukan negara arab bang. nyalinya jelas beda dengan negara-negara arab yang sekarang. sangat disayangkan negara arab gak ada yang mendukung iran dari dulu.
@ngaefweh5712
@ngaefweh5712 2 ай бұрын
Iran bukan negara Arab. Mereka bangsa Persia dan bicara pake bahasa Persia. Kalo Iraq baru negara Arab
@hendratirto115
@hendratirto115 2 ай бұрын
makanya islam indo jgn tolol, lu harus ikutin arab yg sahabt sama israel, jgn kayak syiah iran kw tolok
@betterthanbefore56
@betterthanbefore56 2 ай бұрын
yangg pertama ituu iran bukan dari negara arab seperti dijelaskan komen di atas ituu mereka adalah bangsa persia. Kedua perang itu bukan semata mata karena simpati bro, Suatu negara ikut campur urusan negara lainn pasti nanti negara tersebut kena efeknya mulai dari serangan militer sampe ke blokade suplai ekspor dan impor. Kenapa dari dulu semua negara hanya bisa mengecam tindakan israel ke palestina karena memang sangat kompleks dampaknya bukan hanya di satu sisi saja padahal kita tau bahwa konflik israel dan palestina itu sudah berlangsung sebelum tahun 2000 an
@ChristAssist
@ChristAssist 2 ай бұрын
Menyala abangkuh
@chaenalkanae
@chaenalkanae 2 ай бұрын
Informatif
@gojo6991
@gojo6991 2 ай бұрын
keren bang intro barunya kek westworld
@kertasandpena
@kertasandpena 2 ай бұрын
2:23 soundtrack di menit ini, apa nama lagunya bang?
@donaldsamosir2030
@donaldsamosir2030 2 ай бұрын
LANGSUNG ATAUPUN TIDAK DAMPAK NYA UDAH TERASA, DOLLAR NAIK TERUS😢😢😢😢😮😮😮😮
@helldronez
@helldronez 2 ай бұрын
Emas juga naik, Karna saat perang emas jadi tujuan utama penyimpanan kekayaan
@andrewsonata
@andrewsonata 2 ай бұрын
Ya sebelum iran serang juga dolar dah naik pemerintah dalam negeri lagi goyang dumang 😂😂
@bocilepep3684
@bocilepep3684 2 ай бұрын
Perang meskipun membinasakan peradaban tp jg ada berkahnya. komputer, internet, GPS, e-mail, turbine, dan buaanyaak banget teknologi yg kita pakai sampe sekarang
@davidhelgodpardede661
@davidhelgodpardede661 2 ай бұрын
Keren bg ferry
@YtKhadafi
@YtKhadafi 2 ай бұрын
Dulu rungkad di crypto karena LUNA dan Perang Rusia Ukraina., Kali ini Gimana Yaa :)
@alamwahyu4554
@alamwahyu4554 2 ай бұрын
Emang LUNA ngapain? LUNA ngomongin uang?
@Pelerkuda45
@Pelerkuda45 2 ай бұрын
LUNA bukannya ambruk pas 2023 ya? Kena Winter Project
@YtKhadafi
@YtKhadafi 2 ай бұрын
@@alamwahyu4554 Terra LUNA bang
@MuhammadIqbal-lx9dj
@MuhammadIqbal-lx9dj 2 ай бұрын
Definisi menyala abangku sesungguhnya😢
@billylazuardi
@billylazuardi 2 ай бұрын
Assalamualaikum Perkenalkan dengan saya Dr. Billy Lazuardi, S.E., M.M. Dosen Pascasarjana Jayabaya dan Trainer Esas Management dan AHS Management. Kita segrup wa quantum HRM International. Dengan siapa ini?😊🙏
@romimarianta
@romimarianta 2 ай бұрын
Memang gak bisa pungkiri lagi, saya rasa pd 3 bakal dimulai dlm waktu dekat 1-3 tahun kedepan, kita generasi yg terlahair untuk menghadapai semua ini, so prepares yourself saudara ku sekaliam
@ericreyhan7926
@ericreyhan7926 2 ай бұрын
Tambahan : rudal itu jg bisa dibelokan tergantung jenisnya, dan efektif juga , lebih efektif dari drone. Contoh aja, jendral iran jg terbunuh karena serangan rudal jenis ATGM yang dimodifikasi. Dan russia jg pakai cruise missile untuk serangan presisi tinggi. Hanya saja Rudal itu mahal. Mending pakai banyak drone karena murah, dan harga untuk menghancurkan drone itu kan mahal. Ibarat harga drone cuma 80jt . Mereka menangkal pakai rudal anti udara harga 2M. Kalau dikalikan jelas paling rugi si deffender nya.
@lovelovekyle6918
@lovelovekyle6918 2 ай бұрын
wah parah asli
@arifriyadi2914
@arifriyadi2914 2 ай бұрын
Menurut gw yg namanya Perang Dunia itu Eropasentris sih Lu liat sendiri dua perang terakhir terjadi pertama di eropa. Dulu Jepang caplok Manchuria sampai meletus perang sama Cina KMT tapi gk sampe orang-orang teriak menjurus ke PDII. Mereka cuman liat ini cuman dua negara berkonflik Tapi ketika Nasionalisme di Eropa bangkit sebelum PD1 dan Jerman mulai begini begitu. Baru orang-orang pada khawatir sama Perang Dunia. Gk cuman gitu aja, dulu pas latihan gabungan Able Archer 83 orang-orang pada panik mau PDIII, Pas Amerika dan Soviet rusuh di Checkpoint Charlie orang-orang pada panik, Pas Roket Norwegia dikira Rudal AS sama Rusia orang-orang pada panik PDIII. Dan itu semua terjadi Eropa. Padahal di jaman yg sama, Jepang melakukan kejahatan perang di Nanking orang-orang gk teriak mau menjurus ke PDII, Perang Chacho dianggap santai, Italia invasi Ethiopia dianggap santai, Jepang Invasi Manchuria dianggap santai, dll. Karena bukan terjadi di Eropa. Itu sih menurut gw Imho
@rofimustaghfiri
@rofimustaghfiri 2 ай бұрын
Salut bang Fery, gercep bgt, dengan waktu singkat risetnya cukup komprehensif. Klo di lakuin sendiri pasti cukup hectic ya. Lg butuh tim buat bantu kumpulin bahan buat konten gk bang? Boleh dong bang saya magang jd asisten virtualnya bang Fery, siapa tau bisa bantu2 😊
@eonesumanta
@eonesumanta 2 ай бұрын
saya setuju dengan 1 hal bahwa iran menyerang zionis israel bukan krn solidaritas dg palestina, tp krn membalas dendam serangan israel kepada mereka...
@danoswagger3815
@danoswagger3815 2 ай бұрын
Salah besar, perlu mempelajari jejak historis iran.. Iran garda terdepan membela palestina dan juga itu disebutkan di konstitusinya untuk menghapus israel dari peta dunia
@arivastories
@arivastories 2 ай бұрын
dasar burung bro!, cuma bisa mengulang apa yang dibilang ferry irwandi!, kayak anak bayi baru belajar ngomong!
@arivastories
@arivastories 2 ай бұрын
​@@danoswagger3815maksudnya bang, serangan iran kemaren kaya gak niat, ngirim rudal biar gak dibilang cupu aja. Klo iran udah serius tuh israel 100% bakal narik semua pasukannya di gaza. tapi masih baguslah iran walaupun syiah, tapi masih mau menolong sesama muslim sunni, Yah walaupun ada udang dibalik batu, gpp juga. Coba tuh sekutu Arab, boro - boro mau nolong syiah!, ke palestina aja cuma ngirim makanan, Ke Iraq? Bantu ngancurin iya.
@alfabeta_137
@alfabeta_137 2 ай бұрын
​@@arivastorieskalau menurut saya karena iran juga masih berpikir panjang, masih memikirkan rakyatnya gimana nanti kalau jika benar2 perang terbuka apa g malah menyengsarakan rakyatnya, daerah timur tengah juga bakal kena dampak. iran lebih berpikir jauh tidak berfikir pendek seperti hamas yg kita tahu dampak perangnya membuat warga gaza kyk gimana
@IvnPrmn
@IvnPrmn 2 ай бұрын
Bang tumben kaga sebat, warung Madura tutup apa?
@ilhamzamzam5388
@ilhamzamzam5388 Ай бұрын
penjelasan yang sangat general. mungkin karena waktu riset yang kurang, kejar tayang.
@wiro2612
@wiro2612 2 ай бұрын
Nunggu cerita sepanjutnya...
@SomosLibers
@SomosLibers 2 ай бұрын
jerseynya bagus bang
@scofind1139
@scofind1139 2 ай бұрын
jersey Juve musim 1999/2000 zaman Duet Penyerang Del Piero + Inzaghi + Zidane...Tapi jersey Juve 1997/1998 tetap favorit saya
@rgpnchannel794
@rgpnchannel794 2 ай бұрын
Harus syiah yg turun tangan, kasian padahal syiah dilarang di indo, dianggap bukan muslim...ternyata syiah lebih mewakili umat muslim..dbanding yg ngerasa paling islam di arab saudi...
@royaldecree8953
@royaldecree8953 2 ай бұрын
Sebenarnya ini gak ada hubungannya sama sunni atau syiah Ini masalah politik
@zaenalabidin951
@zaenalabidin951 2 ай бұрын
​@@royaldecree8953pinter
@handokomv267
@handokomv267 2 ай бұрын
@@royaldecree8953 biarin aja dia masbro, sdm rendah yg nganggap syiah wkwkw
@Batman-hahaha
@Batman-hahaha 2 ай бұрын
Gada hubungan nya sama agama kocak, apalagi syiah atau sunni. padahal udah dijelasin juga di video🤦
@lgukguk6876
@lgukguk6876 2 ай бұрын
@@Batman-hahaha tapi dalam garis besar Kepercayaan memang syiah selalu menganggap israel musuh dan tidak pernah mau berdamai maupun di dalam politik. berbeda dengan penganut Sunni yg sudah berdamai dengan israel bahkan menjalin hubungan politik. kepercayaan yg di anut berpengaruh besar dalam beberapa perang yg terjadi di semua Jaman
@n.effendi7399
@n.effendi7399 2 ай бұрын
episode yg kaya gini nih yg gw tunggu2, ditunggu bang episode selanjutnyaaaa
@missqueennot8557
@missqueennot8557 2 ай бұрын
1 YG TAK AKAN TERBANTAHKAN, JANJI ALLAH PASTI
@user-wu7mq8ql9t
@user-wu7mq8ql9t 2 ай бұрын
YA TEPAT SEKALI ,ISRAEL TAK AKAN PERNAH TERKALAHKAN 🤣🤣🤣🤣😁😁😁😁
@Arifkanzaki1
@Arifkanzaki1 2 ай бұрын
​@@user-wu7mq8ql9tsok tau sok asik banget kamu
@user-wu7mq8ql9t
@user-wu7mq8ql9t 2 ай бұрын
@@Arifkanzaki1 ente islam kenapa kabur dari negara islam ? Takut mati ya klo tinggal di negara islam maka nya pada pindah ke indo 🤣🤣🤣🤣
@qPHJ270
@qPHJ270 2 ай бұрын
@@Arifkanzaki1 pulang kau sana islam ke arab wkakaka dulu indo ini org hindu yg berkuasa. kau balik sana ke timteng
@raflirobot1853
@raflirobot1853 2 ай бұрын
​@@qPHJ270pulang juga Sono ke eropa dan Belanda 😂 agama yg duluan ada sejenis animisme gitu bukan Hindu Budha
@rarara_lalala
@rarara_lalala 2 ай бұрын
Bakalan concerning kalo Israel mulai playing victim dan Amerika playing hero, buyarrr semua.
@Uthu777
@Uthu777 2 ай бұрын
Keren
@Alkindly
@Alkindly 2 ай бұрын
Perang memang tak terhindari
@vidmdo6943
@vidmdo6943 2 ай бұрын
jago drone? bisa perang dunia? korban jiwa aja ga ada
@edysyarif6795
@edysyarif6795 2 ай бұрын
Iran memang menyasar fasilitas vital militar bukan kayak israel yg menyerang sipil dan fasos
@sfstore6538
@sfstore6538 2 ай бұрын
Kalo walikotamu dikasih tau serangan itu 48 jam sebelumnya dan gak mampu bersiap, ya jangan bilang kalo itu negara adidaya, kuat dll... Emang Konoha, yang nunggu monyet turun baru buru2 ngungsi sebelum gunung meletus?
Membedah Cara Kotor Israel
11:03
Ferry Irwandi
Рет қаралды 625 М.
ROCK PAPER SCISSOR! (55 MLN SUBS!) feat @PANDAGIRLOFFICIAL #shorts
00:31
3 wheeler new bike fitting
00:19
Ruhul Shorts
Рет қаралды 43 МЛН
PEMILU PICU PERANG CINA-TAIWAN? [EXPLAINED] 4K
15:25
Ferry Irwandi
Рет қаралды 183 М.
Kelas Menengah Akan Hilang
25:01
Timothy Ronald
Рет қаралды 625 М.
Mengapa Donald Trump Sangat Dicintai?
12:40
Ferry Irwandi
Рет қаралды 591 М.
Saya Kecewa Dengan Serangan Iran
24:21
Felix Siauw
Рет қаралды 1,3 МЛН
ROCK PAPER SCISSOR! (55 MLN SUBS!) feat @PANDAGIRLOFFICIAL #shorts
00:31