CUKUP BAHAN DISEKITAR KITA SAJA.!!! Pulihkan Tanah Rusak, Keras dan Liat Jadi Gembur Subur Kembali.

  Рет қаралды 522,413

Penyuluh Pertanian Lapangan

Penyuluh Pertanian Lapangan

Жыл бұрын

MEMULIHKAN TANAH RUSAK, KERAS DAN LIAT AGAR SUBUR KEMBALI
Tanah adalah tempat tanaman kita hidup. Tanah juga adalah tempat tanaman mendapatkan nustrisi dalam bentuk unsur hara. Tetapi apa jadinya jika tanah kita rusak? dan bagaimana cara mengembalikan kesuburan tanah tersebut?
Video kali ini menghadirkan Bapak Budiono ‪@pertanianmadani4886‬ dari Balai Besar Pelatihan Pertanian (BBPP) Binuang. Yang akan menjelaskan sedetail detailnya untuk kita bagaimana pemulihan tanah agar gembur dan subur.
Pastikan tonton sampai selesai ya karena pasti akan sangat bermanfaat, dan pastikan anda sudah klik tombol jempolnya mudah mudahan ilmunya semakin berkah lagi aamiin.,.
------------------------------------------
Subscribe channel ini klik : bit.ly/2YfFFvw
-----------------------------------------
Song: Joakim Karud - Dreams
Music promoted by Music Library - www.music-library.net
• Joakim Karud - Dreams ...
Sebagian video/foto yang digunakan dalam penjelasan adalah sebatas visualisasi. Dan sumber pengambilan cuplikan video telah dimuat dalam link kartu Video (Video Link Card)
Copyright Disclaimer under section 107 of the Copyright Act of 1976, allowance is made for “fair use” for purposes such as criticism, comment, news reporting, teaching, scholarship, education and research. Fair use is a use permitted by copyright statute that might otherwise be infringing.
-----------------------------------------
PERALATAN SHOOTING SAYA
Canon 80D, : shp.ee/z938erh
Lensa Kamera Sigma Art, : shp.ee/rpmvj9h
Lighting Travor, : shp.ee/ii7idth
Gimbal stabilizer HP, : shp.ee/2sfyuph
Samsung Note 10+,
shp.ee/6zjsm4h
-----------------------------
PLAYLIST VIDEO LAINNYA :
Playlist ilmu organik : bit.ly/3w3u9ms
Playlist rekomendasi pencampuran pestisida : bit.ly/3iN70hF
Playlist cara pemupukan tanaman : bit.ly/33U51lz
Playlist pengendalian hama penyakit tanaman : bit.ly/33Ut7wA
Playlist optimalisasi pH tanah : bit.ly/3n0GbI3
Playlist ilmu budidaya tanaman : bit.ly/2VUGTLm
----------------------------------------
Gabung di grup facebook informasi penyuluhan pertanian lapangan : bit.ly/2MmMIzm
--------------------------------------------------
Salam Penyuluh Pertanian Lapangan
Rizali Anshar, S.ST, MM
Untuk permintaan seminar, pelatihan atau kerjasama sponsorship bisa menghubungi
Rennyta : WA 085245631700
Terima kasih.!

Пікірлер: 823
@pertanianmadani4886
@pertanianmadani4886 Жыл бұрын
SUBHANALLAH....MAS RIZAL...SEMOGA ILMUNYA JADI AMAL.JARIYAH DI ERA MILENIAL ....MEDIA KZfaq EMANG FASILITAS EFEKTIF UNTUK SOSIALISASI. PENYULUHAN DAN BERBAGI ILMU
@Zulaikho356
@Zulaikho356
Itu mas yg nanya /wawancara kok bnyk bilang " Em..em..em...😂" ,aq jdi Gk fokus denger penjelasan dr Bapaknya .😏 .jngan kebanyakan em ..em..Yo PK..?
@lukinisa7699
@lukinisa7699
Initinya JMS-JLF-JWA-JS.dari alam kembalikan ke alam.jangan cuma ambil hasilnya aja.berikan juga apa yg tanah mau
@PenyuluhPertanianLapangan
@PenyuluhPertanianLapangan Жыл бұрын
Sebelum mulai nnti malam jam 18.00 boleh klik tombol jempolnya dulu ya. Hadir?
@lukinisa7699
@lukinisa7699
Sudah saatnya berorganik.step by step tinggalkan sintetis
@ahmatkadi3024
@ahmatkadi3024 Жыл бұрын
Seandainya setiap PPL punya kemampuan memberi pencerahan seperti ini petani pasti maju. Semangat pak semoga selalu sehat, amiiin
@solihudin1752
@solihudin1752
Kenapa ga bisa menciptakan kedele yg besar apakah takut sama pengimpor apa memang ga bisa sama sekali
@fitrahabu1665
@fitrahabu1665 Жыл бұрын
Bagaimana dgn tanah liat kayak berminyak tak ada pasir sama sekali, untuk memperbaiki tanah seperti ini bagaimana?
@cakrul2025
@cakrul2025
Bapak kalau punya channel KZfaq nama apa ?
@mfarhanriadi9890
@mfarhanriadi9890
Dari aksen bicaranya ga asing, seperti orang kalsel
@BegitulahManusia
@BegitulahManusia Жыл бұрын
Andai saja Mentri pertanian dan jajaran sampai bawah kerja yg nyata bukan duduk terima gaji buta dan KORUPSI . saya yakin petani makmur ❤🎉
@herianto2190
@herianto2190 Жыл бұрын
Harusnya PPL kita Kemampuannya seperti beliau berdua saya yakin pertanian kita akan maju.
@izmailsmile8408
@izmailsmile8408 Жыл бұрын
Cilacap hadir pak.dn smga pak rijar sllu dlm ridhonya allh SWT.
@sabrangsabranglor98
@sabrangsabranglor98 Жыл бұрын
Alhamdulillah.
@sigitwira5479
@sigitwira5479 Жыл бұрын
Teman-teman yang sudah nonton, mari minimal kita like setiap vidio yang beliau upload, karena ilmunya sangat lengkap dan diberikan secara cuma cuma.
@HibriDev
@HibriDev Жыл бұрын
Terima kasih, saya juga mempunyai problem dalam pemulihan kesehatan tanah, bermanfaat ilmunya pak 👍
@mustakimalfaqih2687
@mustakimalfaqih2687 Жыл бұрын
Sangat menarik pembahasan bapak
@rudyhandoko6111
@rudyhandoko6111 Жыл бұрын
Kelompok Tani " Jago Makmur "
@teguhpracoyo3179
@teguhpracoyo3179 Жыл бұрын
Masyaa Allah luar biasa ilmu yang di bagikan Mas mantap 👍👍👍🙏 Trimakasih tipsnya untuk menyuburkan tanah dan tanaman 🙏🙏🙏 salam sehat dan tambah Sukses Selalu MasQ 🙏🙏🙏
@euniceyanti2422
@euniceyanti2422 Жыл бұрын
Sangat bermanfaat memulihkan tanah yg rusak.. 3 komponen yg hrs ditangani dgn baik,,salam
CUKUP DENGAN CARA INI SAJA.!!! Tanah Tetap Subur, Gembur Dan Sehat | JADAM Organik
18:21
Penyuluh Pertanian Lapangan
Рет қаралды 174 М.
KATALIS PEMBENAH TANAH AGAR TANAMAN SUBUR TANPA PERLU BOROS BIAYA. MAU.???
12:13
Penyuluh Pertanian Lapangan
Рет қаралды 243 М.
That's how money comes into our family
00:14
Mamasoboliha
Рет қаралды 11 МЛН
Каха и суп
00:39
К-Media
Рет қаралды 5 МЛН
PUPUK KOMPOS SUPER "GRATISSSSS", MAU?
12:53
Penyuluh Pertanian Lapangan
Рет қаралды 547 М.
Cara Mudah Membuat Sekam Bakar/ Arang sekam untuk tanah menjadi Gembur
4:39
HaYa Family Channel
Рет қаралды 11 М.
No Dig , No Compost & No problems
8:15
BALI ORGANIK TV
Рет қаралды 821 М.
ANDAI SEMUA TAU PUPUK DAHSYAT INI.!!! Suburkan Tanah Cukup Dengan Nasi | JADAM ORGANIK
13:41
Proses Pembuatan Pembenah Tanah di Desa Cupunagara, Subang
21:26
Nofrizal Official
Рет қаралды 185 М.
That's how money comes into our family
00:14
Mamasoboliha
Рет қаралды 11 МЛН