No video

Polemik Soal Tuntutan Jessica Wongso Muncul Usai Film Dokumenter Kasus Sianida Tayang di Netflix

  Рет қаралды 106,849

KOMPASTV

KOMPASTV

10 ай бұрын

JAKARTA, KOMPAS.TV - Kasus kopi sianida dengan terpidana Jessica Kumala Wongso kembali mencuat.
Putusan hakim yang menjatuhkan hukuman 20 tahun penjara menjadi polemik, usai perusahaan penyedia konten Netflix membuat dokumenter tentang kasus kopi sianida.
Baca Juga [Full] Senyum dan Gelengan Kepala Jessica di Sidang Vonis Kasus Kopi Sianida - ARSIP KOMPASTV di www.kompas.tv/video/447178/fu...
Polemik mengenai film dokumenter berjudul Ice Cold: Murder, Coffee and Jessica Wongso yang dirilis Netflix menimbulkan serangkaian tanda tanya.
Di dalam dokumenter itu, menampilkan sejumlah narasumber di antaranya Kuasa Hukum Jessica, Otto Hasibuan, tim jaksa penuntut hingga keluarga korban Wayan Mirna Salihin.
Baca Juga Sosok Krishna Murti: Polisi Turn Back Crime, Pimpin Penyelidikan Kasus Kopi Sianida Jessica Wongso di www.kompas.tv/nasional/450122...
Tayangan dokumenter itu viral dan menjadi perbincangan publik, terutama putusan majelis menjatuhkan 20 tahun penjara, dinilai tanpa bukti yang kuat.
Seperti diketahui kasus kopi sianida sudah berkekuatan hukum tetap usai kasasi pihak Jessica ditolak Mahkamah Agung.
KompasTV membahas analisa hukum atas putusan Jessica Wongso di kasus kopi sianida dengan Pakar Hukum Pidana Universitas Jenderal Soedirman, Profesor Hibnu Nugroho.

Artikel ini bisa dilihat di : www.kompas.tv/video/450468/po...

Пікірлер: 1 200
@NightMare-op3vs
@NightMare-op3vs 10 ай бұрын
Bebaskan Jessica !! Sy yakin dia tdk bersalah dikarenakan banyak kejanggalan. Pengadilan harus bertanggung jwb dan berikan apresiasi kpd Jessica.
@darius4401
@darius4401 10 ай бұрын
ah biasa ....... dari awal sidang sdh tdk seimbang......
@singgihwibowo5900
@singgihwibowo5900 10 ай бұрын
Wahh brp M ini klo ganti rugi ?? Selama 7 tahun blm lagi nama baik dll Asli klo ini terbukti tdk bersalah pengadilan barus bener2 mengganti semuanya
@aryandrally4186
@aryandrally4186 10 ай бұрын
Jesika yg bnyk kejanggalan 1..udah dtg 3 hri ke kafe oliver seblum kjdian 2.mantau cctv di kafe 3.pesan minum duluan 4.mengatur paper bag sedemikian rupa 5.gak mau mencicipi minuman mirna..sdg hani mencicipiny 6.celana saat kejadian di buang.. 7.terlibat 14 kali kasus kriminal di australia Dan bnyk lg..bisa di tambahkan 👇
@JOKER-kc8gn
@JOKER-kc8gn 10 ай бұрын
​@@singgihwibowo5900Wah kalau begitu tetapkan aja dia bersalah nanti rugi pemerintah mau bayar berapa m
@JOKER-kc8gn
@JOKER-kc8gn 10 ай бұрын
​@@aryandrally4186Seluar jessica koyak lalu dia dapat seluar dari mana?
@bangtomgaming4400
@bangtomgaming4400 10 ай бұрын
Tidak Ada OTOPSI TIDAK ADA PENYEBAB. SEHARUSNYA TIDAK ADA TERSANGKA. BEBASKAN JESICCA WONGSO 💪🇲🇨
@eddyw2107
@eddyw2107 10 ай бұрын
Jessica nya boleh bebas bro, tapi Wongso nya jangan bebas lah
@ericalang1950
@ericalang1950 10 ай бұрын
jijik, pembunuh mau dibebaskan. amit2.
@InoriRin2024
@InoriRin2024 10 ай бұрын
@@ericalang1950 Bukti membunuhnya mana? cuma cocoklogi hakim dan gerombolan Ferdi Sambo doang. Di seluruh dunia kalo nggak ada autopsi = nggak ada tersangka. Dokter Djaja dan dr Joshua yg periksa muntahan Mirna 70 menit setelah meninggal menyatakan negatif sianida di muntahan lambung Mirna. Itu racun munculnya 3 hari kemudian. Rekayasa semua. Meninggal gegara sakit jantung, tapi klaim asuransi jadi tinggi kalo meninggal disebakan pembunuhan.
@ericalang1950
@ericalang1950 10 ай бұрын
@@InoriRin2024 Keluarganya ya?! segitunya ngebelain. Lo kata apa juga, pembunuh tetap aja pembunuh.
@paperhouse6282
@paperhouse6282 10 ай бұрын
​@@ericalang1950buktikan matinya Mirna karena sianida bisa ga? Ini kan kasus kematian mirna karena sianida
@SyamsulArifin-gb8lp
@SyamsulArifin-gb8lp 10 ай бұрын
Klo kasusnya tdk di buka kembali,masyarakat pasti akan semakin tidak percaya peradilan hukum di indonesia
@julianmerumastodon
@julianmerumastodon 10 ай бұрын
SILAKAN MENGAJUKAN TINDAKAN HUKUM SELANJUTNYA KALAU GAK TERIMA. JANGAN HANYA KOAR-KOAR DI KOLOM KOMENTAR. INI HANYA LAGI ANGET KARENA FILM NETFLIX AJA. LAGI DIGORANG-GORENG SAMA MEDIA AJA. NTAR KALO UDAH BERJALAN, ORANG-ORANG JUGA BAKAL LUPA. JESSICA TETAP AKAN MENJALANI 20 TAHUN PENJARA.
@korloff4955
@korloff4955 10 ай бұрын
Memang pengadilan ini amat memalukan... Makanya sejak kasus Jessica pengadilan selalu tertutup supaya tidak menjadi tontonan yang memalukan seperti itu.
@pahlawankebenaran1144
@pahlawankebenaran1144 10 ай бұрын
Kalalu memang Jessica bukan pembunuhnya.. Ngeri sekali dia harus dihukum selama 20 tahun.. Negara seperti apa ini? Dimana kemanusiaanmu, aparat hukum yang bobrok.. Keterlaluan kalian semua.
@ikramgunawan6536
@ikramgunawan6536 10 ай бұрын
Masyarakat yang mana, saya masyarakat percaya koq kalau Jessica bersalah...
@ikramgunawan6536
@ikramgunawan6536 10 ай бұрын
@@korloff4955 Tertutup darimana?
@hendramata1953
@hendramata1953 10 ай бұрын
Ayook viralkan biar bisa dibuka lg kasusnya krn no otopsi no case
@erwinsuhendra4424
@erwinsuhendra4424 10 ай бұрын
Admin tolong up kasus ini ...Justice for Jessica ..Sebagai pewarta harus bisa investigasi
@yutupcincoicincong
@yutupcincoicincong 10 ай бұрын
Pertanyaannya : Kenapa opini saksi ahli Prof. Djaja Surya Atmadja diabaikan? Bagaimana kalau Mirna meninggal karena penyakit seperti yang disiratkan dari pernyataan Prof. Djaja? Kenapa ngotot Jessica yang membunuh?
@sirilushermanagusbanileo4878
@sirilushermanagusbanileo4878 10 ай бұрын
Alasannya pendapat ahli forensik Dr Djaya bisa batalkan rekayasa oknum karena barbuk yg telah disegel dr TKP telah berubah setelah diserahkan ke polisi,kedua oknum merekayasa gelas berisi racun agar menuduh Jesica pelakunya,jk pendapat Dr Djaya diakomodasi rekayasa akan batal karena dlm lambung hanya ditemukan sianida 0,02% yg tdk bisa jd penyebab kematian bisa karena pembusukan jenasah.Secara hukum jenasah korban pembunuhan hrs diotopsi jika ingin agar disidik & ada penyelidikan polisi,jika tdk diotopsi mk kasus ditutup.Itu alasan kenapa Pak Krisna Mukti lapor keluarga bahwa Mirna diracun agar diotopsi mknya diisinkan dibawah ke RS namun janggalnya ketika mau diotopsi malah dilarang lg oleh polisi, alasan diatas kira2 penyebab mengapa jenasah tdk diotopsi🙏🙏
@andrearyanta6445
@andrearyanta6445 10 ай бұрын
Deception, karena ada yg lain
@megatobing3251
@megatobing3251 10 ай бұрын
Harusnya mereka cek health record nya alm Mirna. Jangan asal nuduh dan cari2 yg akan menjadi tersangka, kasihan anak orang dijadikan korban.
@betrannethlovers2158
@betrannethlovers2158 10 ай бұрын
@@megatobing3251 kl cek healthnya uang asuransi Nggak keluar 🤣
@buudiiirek3829
@buudiiirek3829 10 ай бұрын
​@@megatobing3251Selama ngikuti sidang ini, kayaknya mmg gk pernah ditampilkan rekammedik Mirna.
@jonikotok2454
@jonikotok2454 10 ай бұрын
Saya mala berpendapat khususnya pihak kepolisian harus mengambil sikap untuk memeriksa Edi Darmawan. Tentang pernyataanya banyak keluar uang dan Pengakuan Ahli Fronsik Pak Reza yg diberi uang dan ditelpon oleh orang yang tak dikenal.
@thomassetiawan2717
@thomassetiawan2717 10 ай бұрын
Bener ini rekayasa kasus... kl emang Jesika ga bisa dibebaskan gpp tp buka kasus baru soal penyuapan di kasus itu
@anikusniah5358
@anikusniah5358 10 ай бұрын
Setuju
@andra6459
@andra6459 10 ай бұрын
Lah kau ga dengar petinggi porli diabkenal😂
@laviolaarghani024
@laviolaarghani024 10 ай бұрын
​@@suriadilim8024dan aneh nya lagi pak T1T0 juga di sebut oleh ayahnya mirna
@nasibkupiyee944
@nasibkupiyee944 10 ай бұрын
Ga bakalan kelihat . Belajar dri 7thn yg lalu smua saksi yg d hadirkan pihak otto hasibuan smua mental . Bahkan ada yg di deportasi .
@danielrudolf1385
@danielrudolf1385 10 ай бұрын
Kl sy boleh mewakili "seharusnya memeng harus diangkat kembali & disidangkan kembali demi keadilan dan kebenaran". Kasihan si Jessica di dlm penjara selama ini plus msh ada sisa masa penjara yg msh panjang. Plus (mgkn sj) arwah Mirna jd arwah penasaran kl yg dihukum ternyarta bukan org yg sebenarnya membunuhnya.
@hariyonosaikoen4910
@hariyonosaikoen4910 10 ай бұрын
MA menolak kasasi dikasus Jessica ,alasan penolakan kasasi tersebut tolong MA menjelaskan ke Netizen atau Rakyat Indonesia , untuk menegakan Hukum ,Hukum juga harus tranparan ,maaf jangan ada yg ditutup tutupi , buka sejelas jelasnya , masyarakat tanda tanyanya kok pakai ilmu keyakinan ,kok tidak pakai minimal 2 alat bukti yg syah .
@julianmerumastodon
@julianmerumastodon 10 ай бұрын
SILAKAN MENGAJUKAN TINDAKAN HUKUM SELANJUTNYA KALAU GAK TERIMA. JANGAN HANYA KOAR-KOAR DI KOLOM KOMENTAR. INI HANYA LAGI ANGET KARENA FILM NETFLIX AJA. LAGI DIGORANG-GORENG SAMA MEDIA AJA. NTAR KALO UDAH BERJALAN, ORANG-ORANG JUGA BAKAL LUPA. JESSICA TETAP AKAN MENJALANI 20 TAHUN PENJARA.
@erwinsuhendra4424
@erwinsuhendra4424 10 ай бұрын
tolong buat media kalo undang narasumber yang netral ... Kebanyakan pada nutup nutupin ...apalagi sesama instansi kadang
@assechannel4730
@assechannel4730 10 ай бұрын
Patut dipertanyakan hakim, jpu dan kepolisian pd masa nya. Bahkan MA aja bisa menolak pengajuan banding jessica. Anehhh
@ilasikuta28
@ilasikuta28 10 ай бұрын
Dahulu sosial media tidak setajam sekarang. Netizen punya mata dan akal yg tajam sehingga bisa melihat kejanggalan di kasus tersebut. Buka kembali kasus ini, kami warga indonesia butuh jawaban dari sekian banyak kejanggalan yang ada.
@julianmerumastodon
@julianmerumastodon 10 ай бұрын
SILAKAN MENGAJUKAN TINDAKAN HUKUM SELANJUTNYA KALAU GAK TERIMA. JANGAN HANYA KOAR-KOAR DI KOLOM KOMENTAR. INI HANYA LAGI ANGET KARENA FILM NETFLIX AJA. LAGI DIGORANG-GORENG SAMA MEDIA AJA. NTAR KALO UDAH BERJALAN, ORANG-ORANG JUGA BAKAL LUPA. JESSICA TETAP AKAN MENJALANI 20 TAHUN PENJARA.
@korloff4955
@korloff4955 10 ай бұрын
Jujur!, apakah negara tidak malu melihat pengadilan macam itu? Hakim dan saksi ahli jaksa seperti amat memaksakan bukti bukti yang lemah, sedang saksi ahli Jessica amat meyakinkan dalam membuktikan jessica tidak meracuni Mirna!, buka lagi kasus Jessica agar keadilan bisa ditegakkan.
@user-vl1nr7vp4p
@user-vl1nr7vp4p 10 ай бұрын
Klop kali negara sama hukum ny pada dpt bingkisan makanya diem
@abhimawa1
@abhimawa1 10 ай бұрын
Fakta baru bahwa ada usaha penyuapan & fakta bahwa testimoni ahli SECARA SCIENTIFIC dikesampingkan. Masuk akal ga?
@pattaungan1055
@pattaungan1055 10 ай бұрын
KESALAHAN TERBESAR DALAM KASUS TERSEBUT ADALAH TIDAK ADA AUTOPSI
@boystoys5595
@boystoys5595 10 ай бұрын
Kalo di otopsi kalah pihak Mirna..
@pahlawankebenaran1144
@pahlawankebenaran1144 10 ай бұрын
Kalalu memang Jessica bukan pembunuhnya.. Ngeri sekali dia harus dihukum selama 20 tahun.. Negara seperti apa ini? Dimana kemanusiaanmu, aparat hukum yang bobrok.. Keterlaluan kalian semua.
@dinathaajipratama6326
@dinathaajipratama6326 10 ай бұрын
Itu cara ngambil sampel sianida di lambung Mirna nggk termasuk otopsi ya bang?. Kok anda lucu sekali
@cybilav
@cybilav 10 ай бұрын
parcial otopsi?sampel? lucu sekali anda 😂 itu tidak bisa disebut otopsi otopsi itu harus menyeluruh
@anonimnonim1867
@anonimnonim1867 10 ай бұрын
Buka kembali kasus Mirna, spy semuanya jadi clear, dan tdk ada korban lain yg harus dikorbankan lagi demi menegakkan Kebenaran & Keadilan di Indonesia ⚖⚖⚖⚖
@julianmerumastodon
@julianmerumastodon 10 ай бұрын
SILAKAN MENGAJUKAN TINDAKAN HUKUM SELANJUTNYA KALAU GAK TERIMA. JANGAN HANYA KOAR-KOAR DI KOLOM KOMENTAR. INI HANYA LAGI ANGET KARENA FILM NETFLIX AJA. LAGI DIGORANG-GORENG SAMA MEDIA AJA. NTAR KALO UDAH BERJALAN, ORANG-ORANG JUGA BAKAL LUPA. JESSICA TETAP AKAN MENJALANI 20 TAHUN PENJARA.
@pahlawankebenaran1144
@pahlawankebenaran1144 10 ай бұрын
Kalalu memang Jessica bukan pembunuhnya.. Ngeri sekali dia harus dihukum selama 20 tahun.. Negara seperti apa ini? Dimana kemanusiaanmu, aparat hukum yang bobrok.. Keterlaluan kalian semua.
@nkri3784
@nkri3784 10 ай бұрын
Setuju 👏👍👏👍
@borjong234
@borjong234 10 ай бұрын
Memang sungguh membingungkan persidangan kematian Mirna, Biasanya Dokter yang melakukan penyuntikan formalin digunakan Jaksa sebagai saksi, karena Dokter tersebut mengetahui kondisi mayat.
@ac-4-0-9.0.0.
@ac-4-0-9.0.0. 10 ай бұрын
ini semua karena tidak dilakukannya autopsi sehingga penyebab mati tidak diketahui, jika dilakukan autopsi maka kasusnya selesai...pertanyaannya siapa yang harus disalahkan? apalagi ditubuh korban tidak ada sianida...kasihan sekali J yang dihukum sampe 20 tahun...ikut prihatin dengan hukum di negara kita
@julianmerumastodon
@julianmerumastodon 10 ай бұрын
SILAKAN MENGAJUKAN TINDAKAN HUKUM SELANJUTNYA KALAU GAK TERIMA. JANGAN HANYA KOAR-KOAR DI KOLOM KOMENTAR. INI HANYA LAGI ANGET KARENA FILM NETFLIX AJA. LAGI DIGORANG-GORENG SAMA MEDIA AJA. NTAR KALO UDAH BERJALAN, ORANG-ORANG JUGA BAKAL LUPA. JESSICA TETAP AKAN MENJALANI 20 TAHUN PENJARA.
@pahlawankebenaran1144
@pahlawankebenaran1144 10 ай бұрын
Kalalu memang Jessica bukan pembunuhnya.. Ngeri sekali dia harus dihukum selama 20 tahun.. Negara seperti apa ini? Dimana kemanusiaanmu, aparat hukum yang bobrok.. Keterlaluan kalian semua.
@user-jk9je6pk1j
@user-jk9je6pk1j 10 ай бұрын
aneh nya !!! sekelas pakar hukum aja gak sadar kalau banyak kejanggalan di fakta sidang, barang bukti, dll di luar siapapun yang menjadi tersangka, yang jadi permasalahan ada kejanggalan di fakta sidang ...!!!!!
@pahlawankebenaran1144
@pahlawankebenaran1144 10 ай бұрын
Kalalu memang Jessica bukan pembunuhnya.. Ngeri sekali dia harus dihukum selama 20 tahun.. Negara seperti apa ini? Dimana kemanusiaanmu, aparat hukum yang bobrok.. Keterlaluan kalian semua.
@ardimawardin3120
@ardimawardin3120 10 ай бұрын
Ayo di buka lagi.. banyak keanehan dalam putusan hakim.. biar jelas .. dan keadilan tercapai dalam kasus ini.
@julianmerumastodon
@julianmerumastodon 10 ай бұрын
SILAKAN MENGAJUKAN TINDAKAN HUKUM SELANJUTNYA KALAU GAK TERIMA. JANGAN HANYA KOAR-KOAR DI KOLOM KOMENTAR. INI HANYA LAGI ANGET KARENA FILM NETFLIX AJA. LAGI DIGORANG-GORENG SAMA MEDIA AJA. NTAR KALO UDAH BERJALAN, ORANG-ORANG JUGA BAKAL LUPA. JESSICA TETAP AKAN MENJALANI 20 TAHUN PENJARA.
@pahlawankebenaran1144
@pahlawankebenaran1144 10 ай бұрын
Kalalu memang Jessica bukan pembunuhnya.. Ngeri sekali dia harus dihukum selama 20 tahun.. Negara seperti apa ini? Dimana kemanusiaanmu, aparat hukum yang bobrok.. Keterlaluan kalian semua.
@ardimawardin3120
@ardimawardin3120 10 ай бұрын
@@julianmerumastodon bicara apa km ini,,
@amakia792
@amakia792 10 ай бұрын
Rakyat indonesia monton ni wajah hukum indonesia dicoreng para ahli hukum dan para penegak hukum kita....
@xidipadi4258
@xidipadi4258 10 ай бұрын
Bagaimana tanpa bukti bisa msuk penjara? Keyakinan? Hukumnya kemana ?..kok keyakinan ..aneh hukum kok pakai keyakinan ? ...
@ahmadbangkit7130
@ahmadbangkit7130 10 ай бұрын
Betapa..bahaya nya..se orang hakim...yg di kuasai. Se orang rakus duit..
@wa.2084
@wa.2084 10 ай бұрын
kenapa saya emosi denger penjelasannya 🙏🙏
@sanrasinaga3511
@sanrasinaga3511 10 ай бұрын
Harus di buka kembali demi keadian . Masak orang yang tidak bersalah di hukum 20 thn. Polri jaksa ayah nirma . Harus di hukum dan di miskinkan. Dan jesika harus menerima imbalan dari negara.
@julianmerumastodon
@julianmerumastodon 10 ай бұрын
SILAKAN MENGAJUKAN TINDAKAN HUKUM SELANJUTNYA KALAU GAK TERIMA. JANGAN HANYA KOAR-KOAR DI KOLOM KOMENTAR. INI HANYA LAGI ANGET KARENA FILM NETFLIX AJA. LAGI DIGORANG-GORENG SAMA MEDIA AJA. NTAR KALO UDAH BERJALAN, ORANG-ORANG JUGA BAKAL LUPA. JESSICA TETAP AKAN MENJALANI 20 TAHUN PENJARA.
@pahlawankebenaran1144
@pahlawankebenaran1144 10 ай бұрын
Kalalu memang Jessica bukan pembunuhnya.. Ngeri sekali dia harus dihukum selama 20 tahun.. Negara seperti apa ini? Dimana kemanusiaanmu, aparat hukum yang bobrok.. Keterlaluan kalian semua.
@adhityasanjesch7366
@adhityasanjesch7366 10 ай бұрын
tidak pernah jujur dengan buruknya Hukum di Negri ini, sampai kapan pun Negri ini tidak akan menjadi negara yang Adil
@ansor8323
@ansor8323 10 ай бұрын
Hukum karma paati akandatangkepada orang orangcurang dan culas kalapun tidaj lang sung ke pada yg bersangkutan,,,nanti anak turunannya yg akan menanggung akibatnya !!!
@supardionosupardiono5432
@supardionosupardiono5432 10 ай бұрын
Mudah2an konspirasi kasus jesica mirna dpt dibuka , apakah polisi, jaksa dan hakim disemua tingkatan diduga telah menerima uang suap, sehingga tdk netral dan tdk fair dlm memutus perkara, semoga bisa dibuka dan ditelusuri sampai tuntas.
@nicotimnata3019
@nicotimnata3019 10 ай бұрын
Betul xas
@julianmerumastodon
@julianmerumastodon 10 ай бұрын
SILAKAN MENGAJUKAN TINDAKAN HUKUM SELANJUTNYA KALAU GAK TERIMA. JANGAN HANYA KOAR-KOAR DI KOLOM KOMENTAR. INI HANYA LAGI ANGET KARENA FILM NETFLIX AJA. LAGI DIGORANG-GORENG SAMA MEDIA AJA. NTAR KALO UDAH BERJALAN, ORANG-ORANG JUGA BAKAL LUPA. JESSICA TETAP AKAN MENJALANI 20 TAHUN PENJARA.
@xiaosandy1834
@xiaosandy1834 10 ай бұрын
"Jujur" dan "adil" itu cuma persepsi yang bisa dibentuk. Naif sekali masyarakat kita ini XD
@alingphieter6867
@alingphieter6867 10 ай бұрын
Kewajiban DPR MEMBUAT UUD BARU YG LEBIH SEMPURNA
@desiarisandi9730
@desiarisandi9730 10 ай бұрын
Kalo ga dibuka lagii ga kebayangg gimana orang luar negeri ngeliat hukum indonesia yang morat marit
@junani-ig7vr
@junani-ig7vr 10 ай бұрын
Oh….sudah jadi bahan pembicaraan soal hukum di Indonesia.
@bogie5516
@bogie5516 10 ай бұрын
OPEN CASE jangan menjadikan seseorang menjadi Terdakwa hanya karena circumstance evidence & opini harus dengan Bukti yg akurat. Jika saya masuk rumah orang celingak celinguk ehhh ga taunya rumah tsb sedang kehilangan motor, Apakah sy menjadi Terdakwa hanya karena circumstance evidence & opini. Hukum adalah Hukum harus dengan bukti yg kuat, terlepas siapapun pembunuhnya 🙏
@leviapong-jc8jb
@leviapong-jc8jb 10 ай бұрын
Film itu membuktikan peradilan di negara kita tdk beres alias jelek
@nicotimnata3019
@nicotimnata3019 10 ай бұрын
Bukan dlm dilm bung rp kenyataannya hukum di Indonesia sangat7x mengecewakan.
@7doomusic905
@7doomusic905 10 ай бұрын
Sambo apa kabar? Jiwasraya apa kabar? E-KTP apa kabar?
@boystoys5595
@boystoys5595 10 ай бұрын
Asli malu gw sampe di dokumen pihak asing..
@julianmerumastodon
@julianmerumastodon 10 ай бұрын
Terhasut oleh film. Wkwkwkwk
@pahlawankebenaran1144
@pahlawankebenaran1144 10 ай бұрын
Kalalu memang Jessica bukan pembunuhnya.. Ngeri sekali dia harus dihukum selama 20 tahun.. Negara seperti apa ini? Dimana kemanusiaanmu, aparat hukum yang bobrok.. Keterlaluan kalian semua.
@pearlperfume28262
@pearlperfume28262 10 ай бұрын
Yg mesti disalahkan dlm kasus ini ialah si edi itu. Dia tidak mahu mirna di optopsi tapi terus menuduh jessica mmbunuh anak nya di racuni jessica dgn cianida. Sepatutnya si edi dikenakan hukuman 9 bulan krn menghalang penyiasatan atas kematian yg tidak normal.
@taurussian4591
@taurussian4591 10 ай бұрын
Ini berhubungan sama kita semua ya bukan cuma film. Kita semua bisa jadi korban dan kambing hitam bila memang proses peradilan di Indonesia seperti ini.
@nurlindafsihotang49
@nurlindafsihotang49 10 ай бұрын
Betul!!! Dari 2016 sy teriak2 jgn dianggap beres ini perkara! Kok bukannya NGERI bs SEENAK JIDAT begini orang dituduh TANPA BUKTI!?
@suciptosucipto7838
@suciptosucipto7838 10 ай бұрын
Ya memang harus dibuka kembali kasus ini biar semua terang dan yg salah harus menanggung apa yg telah dia lakukan,
@jamesbon2159
@jamesbon2159 10 ай бұрын
Jika grasi yg syaratnya harus mengakui perbuatannya Justru kasus ini tidak akan pernah terkuak, siapa skenario dibalik peristiwa ini yg sebenarnya, Sya salut dengan Jesica bahkan dia rela dihukum 20 th lgi, untuk apa mengakui sesuatu yg memang bukan dirinya yang melakukan, Justru ini malah menipu diri sendiri jika pura2 mengaku bersalah dan minta ampun
@nurlindafsihotang49
@nurlindafsihotang49 10 ай бұрын
Padahal ADA ABOLISI DAN REHABILITASI!!!
@julianmerumastodon
@julianmerumastodon 10 ай бұрын
SILAKAN MENGAJUKAN TINDAKAN HUKUM SELANJUTNYA KALAU GAK TERIMA. JANGAN HANYA KOAR-KOAR DI KOLOM KOMENTAR. INI HANYA LAGI ANGET KARENA FILM NETFLIX AJA. LAGI DIGORANG-GORENG SAMA MEDIA AJA. NTAR KALO UDAH BERJALAN, ORANG-ORANG JUGA BAKAL LUPA. JESSICA TETAP AKAN MENJALANI 20 TAHUN PENJARA.
@bhaktinusa1377
@bhaktinusa1377 10 ай бұрын
buzzer kwkwkw@@julianmerumastodon
@pahlawankebenaran1144
@pahlawankebenaran1144 10 ай бұрын
Kalalu memang Jessica bukan pembunuhnya.. Ngeri sekali dia harus dihukum selama 20 tahun.. Negara seperti apa ini? Dimana kemanusiaanmu, aparat hukum yang bobrok.. Keterlaluan kalian semua.
@alirahman1990
@alirahman1990 10 ай бұрын
@@julianmerumastodon buzerrr😂😂😂Ngapain lu juga koar2 di medsos kok nglarang orang
@agungwiyono-1237
@agungwiyono-1237 10 ай бұрын
Seorang ahli akan dimintai pertanggung jawaban di akhirat,bila bicaranya tdk benar.
@shanks_channel
@shanks_channel 10 ай бұрын
Apapun yg di sampaikan narasumber tidak akan mengubah fakta yg ada,,semua keputusan hakim saat itu penuh dengan kejanggalan,,mulai dari proses sidang awal sampai akhir lebih menekankan pada barang bukti kopi yg di gelas,,padahal jelas hasil otopsi yg awalnya tidak ada menjadi ada,,,semua seperti sekenario film,
@sakatosinaga6848
@sakatosinaga6848 10 ай бұрын
Ketika di tubuh mirna tidak ada ditemukan zat sianida, bagaimana mungkin dia dinyatakan meninggal karena sianida?
@andrimarza5125
@andrimarza5125 10 ай бұрын
Dan gimana ceritanya pihak keluarga dan polisi gak mau otopsi.. berarti kan memang ada kesengajaan agar penyebab sesungguhnya kemarin Mirna gak terungkap
@masahirukouta21
@masahirukouta21 10 ай бұрын
dokter abal2 jaja itu ada di persidangan, dia hadir tanpa data dan tanpa informasi, dia datang dan disuruh membaca data yang sudah disiapkan oleh otto. perlu kalian semua ketahui, dokter jaja itu dokter yang pertama kali menemui mayat almarhum mirna dan tanpa persetujuan keluarga dia melakukan proses embalming sehingga isi lambung hilang. kenapa dokter jaja bersih keras tidak ada otopsi dan menyatakan tidak ada sianida? itu karena dia lah biang kerok hilang nya sianida dari lambung mirna, untung saja dokter musyafa dari pihak jpu melakukan partial otopsi dan menemukan korosi di dalam organ leher/lambung mirna, karena sisa sianida masi diketemukan di lambung maka otopsi berhenti disitu agar tidak menghancurkan seluruh tubuh almarhum.
@sakatosinaga6848
@sakatosinaga6848 10 ай бұрын
@@masahirukouta21 tapi kenapa dalam persidangan tidak pernah dibahas kalo dr.jaja telah melanggar prosedur. Justru yang kita dengar di persidangan bahwa dr.jaja minta pada polisi agar dilamukan otopsi karena merupakan dasar hukum penyebab kematian di persidangan. Tapi polisi menolak dgn alasan pihak keluarga tidak kasih izin.
@ilasikuta28
@ilasikuta28 10 ай бұрын
​@@masahirukouta21ndausah kau bolak balik fakta , dr jaja ituu ahli dalam bidang sianida dia itu dosen di salah satu universitas ternama indonesia. Dia yg minta jasad untuk di otopsi tpi keluarga mirna ga mau karna alasan gamau tubuhnya hancur, alasan macam apa itu ga masuk akal.
@arvinms5386
@arvinms5386 10 ай бұрын
@@masahirukouta21 balas woiii
@hellenleong7837
@hellenleong7837 10 ай бұрын
WIRANG WIBOWO PUN AKUN INSTAGRAMNYA HILANG CUMA BILANG...YAKIN BUKAN JESICA PELAKUNYA🤣🤣🤣🤣😇😇😇
@RahmatSurdariardi62-uc3pf
@RahmatSurdariardi62-uc3pf 10 ай бұрын
Sederhana bagaimana bisa alm Mirna meninggal karena diracun kalau ditubuhnya tidak ada racunnya yang mematikan,mengenai di gelas biar seribu liter tapi tidak masuk ke tuBuh korban gimana itu,jadi kacau pikiran saya
@user-ps4ut6bn9k
@user-ps4ut6bn9k 10 ай бұрын
Duuh please deh pak. Dokumenter Ice Cold ini sama sekali tidak "menghibur" !!! Sama sekali tidak menguntungkan siapa pun. 1. Bagi Korban, penyebab meninggalnya tidak diketahui. Jumlah sianida yg ditemukan katanya cuma 0,2 mg. Itu bukan lethal dose 2. Bagi Jessica juga ga ada gunanya, wong putusannya sudah inkracht 3. Bagi rakyat, ya jadi semakin parno. Jelas terlihat di dokumenter ice cold dan berbagai podcast yg mengikuti, disini, Siapa pun bisa jadi the Next Jessica
@ianchen3412
@ianchen3412 10 ай бұрын
para masyarakat harus demo, minta para hakim dan aparat yg menanganin kasus Jesica pada saat itu di periksa juga, dan minta agar para ahli forensik di lingdungi, jika ada hal apapun yg terjadi kepada Jesica dan para ahli forensik itu berarti para aparat negara makan duit
@harristjandra593
@harristjandra593 10 ай бұрын
Kalo netizen ramai ramai mendesak kasus dibuka membali , dan pengacara Jessica megajukan lagi PK dgn novum /bukti baru, maka patut diajukan lagi ditingkat PK, diharapkan netizen mengawal sidangnya nanti. Kemungkinan ada oknum polisi terkait dlm jalannya drama ini kareba fulus juga.
@Anastasiakeli
@Anastasiakeli 10 ай бұрын
Berkat Netizen dulu kasus Josua terbongkar..sekarang kita netizen utk Jessica
@pahlawankebenaran1144
@pahlawankebenaran1144 10 ай бұрын
Kalalu memang Jessica bukan pembunuhnya.. Ngeri sekali dia harus dihukum selama 20 tahun.. Negara seperti apa ini? Dimana kemanusiaanmu, aparat hukum yang bobrok.. Keterlaluan kalian semua.
@rinihernawati9943
@rinihernawati9943 10 ай бұрын
Demi kemanusiaan dan keadilan seharusnya bisa dibuka kembali .. banyak hal yg meragukan di kasus ini dan ini SDH dijelaskan oleh para ahli nya..
@kimberlykerrigriffth6213
@kimberlykerrigriffth6213 10 ай бұрын
Kami produser film ini Awal nya tidak dapat izin pembuatan film serta peluncuran Setelah kami ancam bongkar bobrok kebohongan dalam kasus akhirnya film ini dapat izin demi jessica
@nzid7332
@nzid7332 10 ай бұрын
Tidak ada otopsi... Tidak ada sianida didalam tubuh..... Yang ada hanyalah JESSICA HARUS DIHUKUM.... Dan kenapa tidak ada yang berpendapat bahwa kematian secara alami itu juga mungkin, misalnya serangan jantung karena cacat jantung bawaan.... Saya punya sepupu yg sehat walafiat... Tiba-tiba di usia 20 tahun dia pingsan... Ternyata dia terkena serangan jantung yang diakibatkan cacat jantung bawaan sejak lahir... Untung dia tertolong dengan cepat dan setelah 20 tahun kemudian dia masih memakai alat pacu jantung.
@julianmerumastodon
@julianmerumastodon 10 ай бұрын
SILAKAN MENGAJUKAN TINDAKAN HUKUM SELANJUTNYA KALAU GAK TERIMA. JANGAN HANYA KOAR-KOAR DI KOLOM KOMENTAR. INI HANYA LAGI ANGET KARENA FILM NETFLIX AJA. LAGI DIGORANG-GORENG SAMA MEDIA AJA. NTAR KALO UDAH BERJALAN, ORANG-ORANG JUGA BAKAL LUPA. JESSICA TETAP AKAN MENJALANI 20 TAHUN PENJARA.
@pahlawankebenaran1144
@pahlawankebenaran1144 10 ай бұрын
Kalalu memang Jessica bukan pembunuhnya.. Ngeri sekali dia harus dihukum selama 20 tahun.. Negara seperti apa ini? Dimana kemanusiaanmu, aparat hukum yang bobrok.. Keterlaluan kalian semua.
@nzid7332
@nzid7332 10 ай бұрын
@@julianmerumastodon Ini lah yang bikin miris..... Karena tidak ada tindakan hukum lainnya yang bisa dilakukan selain grasi....
@nzid7332
@nzid7332 10 ай бұрын
@@julianmerumastodon dan itu adalah film dokumenter... Hanya mengulang semua yang terjadi.... Tanpa bumbu dan tanpa peran pengganti.... Bukan film science fiction.... Hanya memaparkan apa yang terjadi dalam satu rangkuman sehingga mudah dicerna...
@armandflutt
@armandflutt 10 ай бұрын
Hanya yang berotak yang paham. Kalau emang jessica pembunuhnya
@leviapong-jc8jb
@leviapong-jc8jb 10 ай бұрын
Itu pertanda peradilan di negara kita tdk beres
@justice-2all
@justice-2all 10 ай бұрын
Maling dan preman jadi oknum yah gitu lah..
@pahlawankebenaran1144
@pahlawankebenaran1144 10 ай бұрын
Kalalu memang Jessica bukan pembunuhnya.. Ngeri sekali dia harus dihukum selama 20 tahun.. Negara seperti apa ini? Dimana kemanusiaanmu, aparat hukum yang bobrok.. Keterlaluan kalian semua.
@user-uh2em9bj5y
@user-uh2em9bj5y 10 ай бұрын
Kalau negara kita mau kepastian hukum maka kasus jesisca harus dibuka kembali jangan dikit2 menurut kenyakinan aja jangan bapak yakin orang yang belum tentu bersalah dihukum bos.
@lyanjul2485
@lyanjul2485 10 ай бұрын
Buka lagi sampai di temukan kebenaranya....biar tidak memeksakan tersangka. Hidup keadilan
@pegasus1651
@pegasus1651 10 ай бұрын
Klo memang ini seperti kata pembicara sebagai kasus pembelajaran, berarti pembelajaran kita selaku masyarakat terkait hukum di Indonesia masih sgt jauh dr faktor kepentingan & kejujuran. Ayo pak Mahfud buktikan bahwa hukum di Indonesia itu masih ada sesuai pedoman kita Pancasila yaitu keadilan bagi seluruh rakyat Indonesia.
@julianmerumastodon
@julianmerumastodon 10 ай бұрын
SILAKAN MENGAJUKAN TINDAKAN HUKUM SELANJUTNYA KALAU GAK TERIMA. JANGAN HANYA KOAR-KOAR DI KOLOM KOMENTAR. INI HANYA LAGI ANGET KARENA FILM NETFLIX AJA. LAGI DIGORANG-GORENG SAMA MEDIA AJA. NTAR KALO UDAH BERJALAN, ORANG-ORANG JUGA BAKAL LUPA. JESSICA TETAP AKAN MENJALANI 20 TAHUN PENJARA.
@Hatake_Kakashi01
@Hatake_Kakashi01 10 ай бұрын
Bnyak warga indo yg masih brpatokan pda hari nurani, apapun yg trjadi warga indo 99% lebh mmbela korban. Nnti klo ditemukan bukti baru, barulah mreka mulai Hati2, atau bahkan mmbela yg dittpkn sbagai plaku. Dasr hukum indo brpatokan lebh pda hati nurani dan itu salah bsar klo tdk disrtai dngan pikiran. Lihat deh waktu awal khasus, bnyk yg mmbela kluarga korban, dan mngutuki jesika, bahkan dr. djaja dn pngcara otto pun dihujat habs2an. Tp nyatanya, skrng bnyk yg balik arah. Jngnkan masyrkt, hakim dlm khasus ini pun mnntukan hukum brdsrkan perasaan. Gw bsa blng bgtu, krna bnyak Saksi ahli jesika yg ditolak, dan bnyk kjanggalan aneh lainnya, ttp hakim mmtuskan bersalahnya jesika. Pdahal otopsi sngt mnntukan bersalah khasus ini. Tp hasil yg bnar dr dr djaja tdk dipakai tp mmakai hasl tes rekayasa 7000mg sianida dlm gelas yg pasti dpt membuat 3 org lainnya yg mnccpi kopi bsa mnjdi alm. Dan yg lain dlm ruangan bsa mask RS. Bahkan jesika pun akn mangalami efek krcunan dluan karna kadar yg ditemukan dlm gelas adalah 7000 mg. Sdngkn hanya 10mg sj org sdah pada pusing bahkan pngsan akbt keracunan.
@adhaadha596
@adhaadha596 9 ай бұрын
Jesika TDK mau minta ampun PD persident. Krn dia BKN pelakunya. Hanya penegak hukumnya penuh sandiwara sj
@adhaadha596
@adhaadha596 9 ай бұрын
Prob Ibnu. Sidang istimewa apaan .jaksa dg hakim sama bodohnya. Ponis org tampak bukti yg Tran.
@adhaadha596
@adhaadha596 9 ай бұрын
Koar2 trus.mana mau percaya. Jaksa dg hakim. Prob. Ini sdg sandiwara sj.
@frengqy1517
@frengqy1517 10 ай бұрын
bukti kongkritnya otopsi ga dilakukan. di persidangan juga diakui tapi bisa menyimpulkan mati karena sianida, selanjutnya cuma nuduh ala dukun milenium
@mvplylia_8977
@mvplylia_8977 10 ай бұрын
Mohon buat netisen yg ahli ,, tolong dong buatkan video ttg rekam jejak hakim yg menvonis jesika.....apa dia masih hidup apa masih sehat..... trus kekayaan n anak2nya kerjaannya apa
@user-yj9ds2zm8g
@user-yj9ds2zm8g 10 ай бұрын
. "Orang yang tidak berbuat adil, lebih menderita daripada orang yang mengalami ketidakadilan itu."
@celenganambu3437
@celenganambu3437 10 ай бұрын
Prof, ini film dokumenter bukan film fiksi yang sekadar hiburan Bedakan film dokumenter (sesuai aslinya, tanpa bumbu fiksi) dengan film fiksi (contoh film Arie Hanggara yang dibuat berdasarkan kisah nyata kemudian dibumbui agar jadi hiburan)
@sharilimout803
@sharilimout803 10 ай бұрын
Kompas salah mengambil narasumber prof hibnu yg tdk mencermati kejanggalan kasus ini seperti keterangan dr. Jaya, Hotman Paris, Otto Hasibuan dan keanehan Darmawan Solihull. Melihat komentar prof hibnu seperti melihat orang mabuk
@annaarish
@annaarish 10 ай бұрын
Beginilah kualitas prof di negeri ini, hanya copy paste jurnal plus duit jadilah prof, dan babilah mahasiwa yg menagungagunkan prof beginian😂krn panjang sidangnya jd parameter cukup bukti😂😂ndasmu,, diluar negeri sana prof2 hukum juga berkomentar mengenai kasus ini kasus yg aneh no otopsi no case, bukti yg ktanya CSI hanya berkutak pada saksi ahli, dari sini sj udh ga objektif krn secara otomatis 2 kubu baik Jaksa dan PH akan mendikte saksinya, yg akhirnya keterangan saksi jd kabur alias Obcure lible😂😂
@nasibkupiyee944
@nasibkupiyee944 10 ай бұрын
Pdhl klo mreka brusaha mencari tahu . Bnyak kasus d luar sana yg scara tdk lgsg di bantu di pecahkan oleh netflix . Hukum bisa di mainkan oleh ahlinya. Intinya itu
@yutupcincoicincong
@yutupcincoicincong 10 ай бұрын
Setuju. Dokumenter kok disejajarkan dengan film fiksi?
@rcchannel8860
@rcchannel8860 10 ай бұрын
Dlm stp perdebatan ada istilah attack n defense. Tuj attack/ penyerangan adl u/ melemahkan argumen; smntr defense u/ memperkuat argumen/ pertahanan. Dr semua point2 Otto cs = narasi attack, berbicara ttg objek (Mirna & OTOPSI), sementara subjek sendiri Jessica sgt lemah dlm hal defend, yg ada hanya DENIAL aka ga punya 'bargaining position/ nilai tawar. Sederhananya ibarat Pres yg kamu dukung ga punya prestasi, shg strateginya menyerang kubu lawan. Skrg coba sebutkan satuuu aja hal yg meringankan Jessica jika bkn ia pelakunya (fokus pd Jessica, bukan pada Mirna) 😆
@penimitra3470
@penimitra3470 10 ай бұрын
Hukum di negeri ini sudah rusak sungguh sangat memalukan, rakyat sdh tidak percaya lg dengan pada penegak hukum yang selalu memihak kepada orang yang banyak uang dan banyak Bekengan, hukum bisa di beli.
@julianmerumastodon
@julianmerumastodon 10 ай бұрын
SILAKAN MENGAJUKAN TINDAKAN HUKUM SELANJUTNYA KALAU GAK TERIMA. JANGAN HANYA KOAR-KOAR DI KOLOM KOMENTAR. INI HANYA LAGI ANGET KARENA FILM NETFLIX AJA. LAGI DIGORANG-GORENG SAMA MEDIA AJA. NTAR KALO UDAH BERJALAN, ORANG-ORANG JUGA BAKAL LUPA. JESSICA TETAP AKAN MENJALANI 20 TAHUN PENJARA.
@pahlawankebenaran1144
@pahlawankebenaran1144 10 ай бұрын
Kalalu memang Jessica bukan pembunuhnya.. Ngeri sekali dia harus dihukum selama 20 tahun.. Negara seperti apa ini? Dimana kemanusiaanmu, aparat hukum yang bobrok.. Keterlaluan kalian semua.
@ahmadzainalmustofa5971
@ahmadzainalmustofa5971 10 ай бұрын
wkwk waktu sambo aja pada muji muji hukum di negeri ini...giliran ini wkwk naif sekali 😅😅
@pokameame5676
@pokameame5676 10 ай бұрын
Masa depan hukum indonesia kalau tdk bisa membebaskan orang yg tidak bersalah sepanjang sejarah indonesia akan ternoda
@rudolstampubolon4636
@rudolstampubolon4636 10 ай бұрын
Pofesor Nugro kita mau tanya ni kalau ada kematian ngak jelas kematiannya...yang kita tau harus diotopsi agar tau apa penyebab kematiannya... tapi kenapa ngak dilakukan otopsi terhadap Mirna ???
@IkaSusanti-ip9wy
@IkaSusanti-ip9wy 10 ай бұрын
hukum yang parah sekali di negeri ini
@julianmerumastodon
@julianmerumastodon 10 ай бұрын
SILAKAN MENGAJUKAN TINDAKAN HUKUM SELANJUTNYA KALAU GAK TERIMA. JANGAN HANYA KOAR-KOAR DI KOLOM KOMENTAR. INI HANYA LAGI ANGET KARENA FILM NETFLIX AJA. LAGI DIGORANG-GORENG SAMA MEDIA AJA. NTAR KALO UDAH BERJALAN, ORANG-ORANG JUGA BAKAL LUPA. JESSICA TETAP AKAN MENJALANI 20 TAHUN PENJARA.
@pahlawankebenaran1144
@pahlawankebenaran1144 10 ай бұрын
Kalalu memang Jessica bukan pembunuhnya.. Ngeri sekali dia harus dihukum selama 20 tahun.. Negara seperti apa ini? Dimana kemanusiaanmu, aparat hukum yang bobrok.. Keterlaluan kalian semua.
@wid114
@wid114 10 ай бұрын
Semoga Hakim yg menvonis secara NGAWUR tanpa alat bukti,Jaksa dan polisi2 yg trlibat konspirasi kejahatan keji menghukum seseorang tanpa dasar,mereka mendapatkan ADZAB PEDIH sekeluarga dan keturunannya. Padahal...tidak ada sama sekali Alat bukti yang SANGAT JELAS dan meyakinkan,klo Jesica yg meracuni.apalagi tidak ada Autopsi korban,tp kok sdh bisa memastikan klo korban mati karna keracunan sianida Jelas...ini putusan yg ngawur dalam sejarah peradilan di Dunia,bukan cm di indonesia,ini jelas Konyol dan hrs nya bebas demi hukum
@julianmerumastodon
@julianmerumastodon 10 ай бұрын
SILAKAN MENGAJUKAN TINDAKAN HUKUM SELANJUTNYA KALAU GAK TERIMA. JANGAN HANYA KOAR-KOAR DI KOLOM KOMENTAR. INI HANYA LAGI ANGET KARENA FILM NETFLIX AJA. LAGI DIGORANG-GORENG SAMA MEDIA AJA. NTAR KALO UDAH BERJALAN, ORANG-ORANG JUGA BAKAL LUPA. JESSICA TETAP AKAN MENJALANI 20 TAHUN PENJARA.
@richzain8710
@richzain8710 10 ай бұрын
Film dokumenter netflix itu itu gak merubah fakta kalo persidangan jessica itu janggal , gimana bisa pengadilan menghukum seseorang tanpa bukti yg jelas dan cuma berdasar keyakinan ? apalagi kematian seseorang dipakai utk menuduh org lain telah membunuh tanpa dilakukan otopsi menyeluruh pada korban ? Coba bayangkan waktu di jalan anda sdg haus pengen beli minum dan punya niat baik membelikan utk teman anda jg , lalu setelah temen anda minum airnya tiba2 teman anda mati , setelah teman anda mati keluarganya menolak melakukan otopsi tapi mereka menuduh anda telah meracuni minumannya, padahal kematian teman anda pun gak diketahui sebab apa krn gak dilakukan otopsi , begitu juga pas sampai di pengadilan yg dicari bukan mana yg benar dan salah tapi pokoknya anda yg salah , apakah anda terima dipersalahkan seperti itu tanpa adanya bukti cuma berdasar dr 'KEYAKINAN' krn anda pas ada di posisi & waktu yang salah dan memang disitu cuma anda yg bisa disalahkan ? gimana kalo kasus seperti itu menimpamu dan keluargamu ? apakah anda menerimanya ? Ini bukan ngebahas jessica bersalah atau enggak , tp ini ngebahas soal pengadilan yg gak mampu membuktikan seseorang secara sah melakukan kejahatan tapi malah tetap dihukum , mungkin saat itu krn sudah terlanjur viral maka harus ada yg disalahkan biar mereka gak malu
@sentiasabersyukur7254
@sentiasabersyukur7254 10 ай бұрын
Tdk usa banyak bicara pak emang udah terbukti keadilan di indonesia bisa di beli dengan uang dan mayat pun tdk di otopsi dokter yg periksa pertama saja mengaku kalau mirna bukan mati karna sianida muntah nya pun di ambil semua negatif
@ansor8323
@ansor8323 10 ай бұрын
Demi keadilan,,,kaaus jesica harus di buka kembali dengan bukti ygmasuk akal supaya kebenaran ter kuak !!!
@ekotaryono1780
@ekotaryono1780 10 ай бұрын
Kuasa Hukumnya Bang Oto .. jangan pernah mengajukan Grasi ! Karena tetap Jesica Bersalah .. Jangan Takut ini Hukum Dunia buatan Manusia ! Ada ALLAH .. Insya ALLAH ! ALLAH Akan membukakan para hati nurani dan Pihak kepolisian utk membuka Kebenaran .. pilm Doumen nyata terjadi .. saya Yakin ALLAH Akan menunjukan Kebenaran !!!
@julianmerumastodon
@julianmerumastodon 10 ай бұрын
SILAKAN MENGAJUKAN TINDAKAN HUKUM SELANJUTNYA KALAU GAK TERIMA. JANGAN HANYA KOAR-KOAR DI KOLOM KOMENTAR. INI HANYA LAGI ANGET KARENA FILM NETFLIX AJA. LAGI DIGORANG-GORENG SAMA MEDIA AJA. NTAR KALO UDAH BERJALAN, ORANG-ORANG JUGA BAKAL LUPA. JESSICA TETAP AKAN MENJALANI 20 TAHUN PENJARA.
@fabersibarani
@fabersibarani 10 ай бұрын
Gw gavsetuju sama semua point yg dijawab
@Riafamilynusantara
@Riafamilynusantara 10 ай бұрын
​@@julianmerumastodonbiarkan saja bro itu hak orang mau komentar mau tidak ,hak km apa melarang,lebih baik anda diam saja mlh lebih baik
@pahlawankebenaran1144
@pahlawankebenaran1144 10 ай бұрын
Kalalu memang Jessica bukan pembunuhnya.. Ngeri sekali dia harus dihukum selama 20 tahun.. Negara seperti apa ini? Dimana kemanusiaanmu, aparat hukum yang bobrok.. Keterlaluan kalian semua.
@Rekonsiliasi9196
@Rekonsiliasi9196 10 ай бұрын
Kematian krn sakit, dijadikan kasus pembunuhan krn jadi sumber duit utk kejaksaan dan orgtua mirna. Kalau tdk, tdk ada asuransi keluar, uang duka, uang proses, uang operasional semua pihak. Jadi bisnis.
@yadisuryadi2307
@yadisuryadi2307 10 ай бұрын
Demi keadilan dan kebenaran sebaiknya dibuka lagi. Misalnya ada pernyataan ahli psikologi yang dikasih uang tutup mulut, bapaknya mirna punya botol sianida, peranan Krishna Murti....
@milestonempg4545
@milestonempg4545 10 ай бұрын
Kasus seperti ini akan terus berulang kembali di negri ini sampai kebenaran dibuka dan keadilan ditegakan. Segala sesuatu ada waktu nya , mungkin saat ini waktu nya suara rakyat dapat didengar agar kebenaran dapat terbuka dan keadilan dapat dirasakan oleh semua masyarakat negri tercinta ini. Kompas harus cover both side. Ini journalism , bukan satu arah. Sdh saat nya suara rakyat didengar kembali 🙏
@najwaagusrin3925
@najwaagusrin3925 9 ай бұрын
Gak percaya dengan hukum Indonesia .silah kan pindah ke negara lain indonesia
@djatmikohputra6987
@djatmikohputra6987 10 ай бұрын
Penjelasan Prof Hibnu sangat clear.
@frengqy1517
@frengqy1517 10 ай бұрын
clear dungunya 👍
@calevkanigara
@calevkanigara 10 ай бұрын
Clear apaan sih, ditanya apa jawabnya apa. Nyebutin vonis salah, nyebutin PK salah, bedain film fiksi dan dokumenter salah, bilangnya imajinasi.
@khaerulhidayat72
@khaerulhidayat72 10 ай бұрын
Kawal terus Jesica. Banyak kejanggalan dan kesesatan hukum dalam mengungkap kasus.
@rumain8138
@rumain8138 10 ай бұрын
Tolong Jesica kW, dibebaskan dan usut hakim yg main curang
@NurNengsi-yl5qt
@NurNengsi-yl5qt 10 ай бұрын
Semoga Allah menunjukan bukti siapa yg benar dan siapa yg salah .Allah Maha Penyayang
@julianmerumastodon
@julianmerumastodon 10 ай бұрын
SILAKAN MENGAJUKAN TINDAKAN HUKUM SELANJUTNYA KALAU GAK TERIMA. JANGAN HANYA KOAR-KOAR DI KOLOM KOMENTAR. INI HANYA LAGI ANGET KARENA FILM NETFLIX AJA. LAGI DIGORANG-GORENG SAMA MEDIA AJA. NTAR KALO UDAH BERJALAN, ORANG-ORANG JUGA BAKAL LUPA. JESSICA TETAP AKAN MENJALANI 20 TAHUN PENJARA.
@pahlawankebenaran1144
@pahlawankebenaran1144 10 ай бұрын
Kalalu memang Jessica bukan pembunuhnya.. Ngeri sekali dia harus dihukum selama 20 tahun.. Negara seperti apa ini? Dimana kemanusiaanmu, aparat hukum yang bobrok.. Keterlaluan kalian semua.
@nikesandi
@nikesandi 10 ай бұрын
Ngeri jika tdk ada otopsi tapi menyeret seseorang utk dihukum. Dibunuh dg cara diracun memang tdk prnh ada, kalo memaksa ini ada ya harusnya keluarga tdk menolak otopsi. Seperti contoh si riski anak sule yg mengira ibunya dibunuh dg cara tdk lazim stlah di otopsi trnyta ibunya mninggal wajar. Jadi tdk perlu memenjarakan seseorang hanya berdasarkan firasat dan feeling
@majidolan7002
@majidolan7002 10 ай бұрын
Hakim yg menjatuhkan hukuman 20 th utk Jasika tetapi yg sebenarnya Jasika memang tdk bersalah karena dlm memutuskan memang kurang bukti kuat Apakah menjadi kebanggaan bagi hakim krna mungkin telah dpt imbalan yg tak terhingga ?
@Saipul-im9fs
@Saipul-im9fs 9 ай бұрын
Harus di buka kembali kasus Jessica agar rakyat di negeri ini masih ada kepercayaan kepada aparat hukum di negeri ini
@justice-2all
@justice-2all 10 ай бұрын
Kalau Polisi Hakim dan Jaksa..Yang terlibat pasti tidak mau di buka dan pakai ribuan alasan ngeles... Bila ada oknum penegak yg mau buka itu yg bersih.. liatin aja bener nga....
@orispeeters7784
@orispeeters7784 10 ай бұрын
Misal kan Jessica bebas nanti , selama Bapak nya mirna masih hidup , pak tua ini akan melakukan segala cara utk membunuh Jessica ! Dia punya banyak duit , dia bisa sewa orang ! Orang licik Seperti bapaknya mirna ini berbahaya !!!
@yoelbambangsenggono7781
@yoelbambangsenggono7781 10 ай бұрын
Demi keadilan seharusnya negara jangan remehkan petunjuk sekecil apapun. Harus kita tahu bhw ada orang mati, karena memang penyakit tertentu, tidak harus diracun. Kecuali memang benar2 bukti sangat kuat, dlm kasus Mirna ini, buktinya msh sangat lemah.
@tatunrobiatun8809
@tatunrobiatun8809 10 ай бұрын
Netflix mau menggiring opini. Pdhal udah jls bukti d persidangan ssh jls jesica pelakunya
@ivonnesembiring8448
@ivonnesembiring8448 10 ай бұрын
Bravo Prof 👍👍
@frengqy1517
@frengqy1517 10 ай бұрын
Bravo Kedunguan 👍
@monicamerlin8098
@monicamerlin8098 10 ай бұрын
Prof dungu bravo
@alingphieter6867
@alingphieter6867 10 ай бұрын
MALU2IN HUKUM INDONESIA SALAH TANGKAP SALAH HUKUM
@hellenleong7837
@hellenleong7837 10 ай бұрын
Bukan malu2in Bro !! Tapi semua negara pun tau gimana bobroknya aparat negara indonesia...ujung2nya duit 🤣🤣🤣
@Seharilalu75
@Seharilalu75 10 ай бұрын
Betul bngt
@aninigumintang1007
@aninigumintang1007 10 ай бұрын
​@@hellenleong7837tahu sendiri kan apa isi lambang timbangan ditembok pengadilan
@kelanalana
@kelanalana 10 ай бұрын
Semoga kebenaran terungkap
@nendraningsih1153
@nendraningsih1153 10 ай бұрын
Semoga bisa dibuka lagi dan Jessica dibebaskan kalau Faktanya tidak terbukti 🙏🙏🙏
@rcchannel8860
@rcchannel8860 10 ай бұрын
Dlm stp perdebatan ada istilah attack n defense. Tuj attack/ penyerangan adl u/ melemahkan argumen; smntr defense u/ memperkuat argumen/ pertahanan. Dr semua point2 Otto cs = narasi attack, berbicara ttg objek (Mirna & OTOPSI), sementara subjek sendiri Jessica sgt lemah dlm hal defend, yg ada hanya DENIAL aka ga punya 'bargaining position/ nilai tawar. Sederhananya ibarat Pres yg kamu dukung ga punya prestasi, shg strateginya menyerang kubu lawan. Skrg coba sebutkan satuuu aja hal yg meringankan Jessica jika bkn ia pelakunya (fokus pd Jessica, bukan pada Mirna) 😆
@ninasunandaris-fl8bq
@ninasunandaris-fl8bq 10 ай бұрын
Jessica tidak punya track record membunuh
@rcchannel8860
@rcchannel8860 10 ай бұрын
@@ninasunandaris-fl8bq jawaban yg bagus, sayang ga menyentuh substansi. Maksud saya bkn dalam hal rekam jejak, tp seputar kejadian / semacam alibi atau apapun.
@rollersoze
@rollersoze 10 ай бұрын
Tidak ada otopsi organ dalam tidak ada kasus
@rcchannel8860
@rcchannel8860 10 ай бұрын
@@rollersoze Yg anda jawab dari POV objek, bukan subjek, itu yg saya maksud dgn "attack".
@salahuddinsaleh2090
@salahuddinsaleh2090 10 ай бұрын
Kasus racun sianida ini, terjadi karena katanya si korban minum kopi yang sudah diberi racun oleh tsk, kemudian dari hasil pemeriksaan dan pengambilan sampel nya di dapatkan sianida di lambung. Jadi secara logika sebelum sianida itu masuk ke lambung pasti melalui beberapa organ dalam tubuh misalnya kopi di minum kemudian masuk melalui tenggorokan selanjut nya ke organ lain dalam tubuh sebelum sampai ke lambung, hal tsb yang perlu di buktikan dan di cari tahu, makanya autopsi sangatlah penting untuk mengetahui proses perjalanan sianida tsb hingga terdapat di lambung, namun dalam kasus ini tidak pernah dilakukan autopsi hanya pengambilan sampel pada organ lambung itupun dilakukan stelah beberapa hari setelah masa pengawetan jenazah
@SudibyoDibyo-ul7mr
@SudibyoDibyo-ul7mr 10 ай бұрын
Jika kasus ini dibuka kembali, sidangnya bukan di Pengadilan Negeri, tapi di Pengadilan Publik, kedua belah pihak berani sumpah pocong dan sumpah Kere bagi Pengacara masyarakat sebagai saksi Dagelan ini.
@monkeluffy445
@monkeluffy445 10 ай бұрын
Tubuh korban jelas tidak ada sianida yg signifikan, tapi barang "bukti" kopinya ada 7000an mg. Kalo dibuka lagi kasusnya, nanti yg dipermasalahkan itu siapa yg ubah barang buktinya. Tentunya banyak oknum yg terseret. Takut mereka.
@fernandoyasmin6892
@fernandoyasmin6892 10 ай бұрын
Kesimpulan saya, hukum sepertinya bisa disetel, siapa yg kuat punya uang bisa diatur...
@abiyuyusufn
@abiyuyusufn 10 ай бұрын
Menjatuhkan vonis 20thn dgn dasar2 yg tidak kuat jelas sangat tidak rasional dan berkeadilan.
@user-nw3nb9yc2w
@user-nw3nb9yc2w 10 ай бұрын
Yg masih janggal sama kasus ini. Ayo terus bersuara demi hukum di negeri wakanda. Karena itu hak kita sebagai warga negara
@gedejonat5601
@gedejonat5601 10 ай бұрын
Film dokumenter adalah film yang mendokumentasikan kenyataan. Istilah "dokumenter" pertama digunakan dalam resensi film Moana (1926) oleh Robert Flaherty, ditulis oleh The Moviegoer, nama samaran John Grierson, di New York Sun pada tanggal 8 Februari 1926.
@frengqy1517
@frengqy1517 10 ай бұрын
professornya goblog 🤣 bahkan perjuangan kemerdekaan indonesia pernah dibantu dengan sebuah film dokumenter di australia berjudul _indonesia calling_ untuk menyetop pasokan senjata oleh sekutu ke indonesia.
@MuktarLubis-ry7ye
@MuktarLubis-ry7ye 9 ай бұрын
70 ribu advokad tambah masyarakat Indonesia menuntut untuk dibukak kembali kasus jesica.irba ini karena bukti tdk jelas masa rnena mena menjatuhkan hukuman.
@user-ww7kn4oi1r
@user-ww7kn4oi1r 9 ай бұрын
kasus boleh dibuka lagi setelah dr djaja dan otto minum sisa kopi mirna dan 70 menit kemudian diperiksa apakah di lambungnya ada sianida
@hermanpradopo5221
@hermanpradopo5221 10 ай бұрын
Menetapkan seseorang menjadi tersangka,tanpa ada otopsi korban, harus dibatalkan!!!
@beyanahmed4716
@beyanahmed4716 10 ай бұрын
Gak punya hati nurani yg menjatuhkan hukuman ,,,,, parah hukum di Indonesia , president harus turun tangan
@laoderasya345
@laoderasya345 10 ай бұрын
Kita orang indonesia kebanyakan percaya hal hal ghaib dan di adakan adakan seolah olah kebenaran,,gimana mungkin tidak terbukti menaro racun karena kebetulan menguasai kopi adalah jesika sehingga yg tertudu adalah jesika,harusnya pembuat kopilah yg tersangka utama..
@CaufanCaufan-jo4rs
@CaufanCaufan-jo4rs 10 ай бұрын
Pembuat dan pengantar kopi terekam cctv dgn jelas makanya terpatahkan, lagipula mrk tdk mengenal mirna
@aguswijaya6652
@aguswijaya6652 10 ай бұрын
Kebanyakkan pakar hukum dan semuanya beda2 pendapat menurut saya yang paling utama yaitu bahwa didalam tubuhnya korban tidak ada racun Sianidanya ngapain repot2 ini sdh jelas...
@andrearyanta6445
@andrearyanta6445 10 ай бұрын
Jika...keliru, serem. Karma buat polisi, jaksa, hakim dan media saat itu yang ikut memojokan.....serem
@sandisutedja6791
@sandisutedja6791 10 ай бұрын
Persidangan terjadi begitu panjang bukan berarti artinya cukup untuk menunjukan bahwa terdakwa bersalah melainkan karena tidak cukup pembuktian bahwa terdakwa bersalah secara bukti yang kongkrit
@matahariterbit1643
@matahariterbit1643 10 ай бұрын
Banyak konsumsi makanan dan minuman yang mengandung pengawet kimia masuk ke dalam tubuh manusia menjadi sianida, waktu Corona sehabis minum kopi campur susu coklat tentu akanmati mendadak karena mengandung sianida
@mbakdihe
@mbakdihe 10 ай бұрын
Justru Film ini yang membuka hal2 yang masih misterius dan berpotensi menimbulkan polemik...Prof. Ibnu peradilan di Indonesia udah sebagus apa sih ?
@diari_NK.
@diari_NK. 10 ай бұрын
Periksa juga dong ayahnya Mirna yang tingkah dan perkataannya mencurigakan. Ditambah lagi ucapan ibu Mirna yang juga menyalahkan ayah Mirna atas kematian Mirna
@engonggara1328
@engonggara1328 10 ай бұрын
Lihat kesaksian saksi kunci Hani di kompas breaking news menit ke 5.00 , bukan Jessica yg menentukan TKP cafe Oliver
@andhy546
@andhy546 10 ай бұрын
Si arif(suami mirna) yg pilih tempat
@joelsantoso9405
@joelsantoso9405 10 ай бұрын
Tidak ada otopsi lanjutan dan visum setelah diketahui oleh Dr Djaya..bahwa korban tidak meninggal krn Sianida..hanya diketemukan 0,2 mg sianida dilambungnya yg secara teknis korban tdk bisa langsung meninggal dunia secara cepat.
小宇宙竟然尿裤子!#小丑#家庭#搞笑
00:26
家庭搞笑日记
Рет қаралды 21 МЛН
Идеально повторил? Хотите вторую часть?
00:13
⚡️КАН АНДРЕЙ⚡️
Рет қаралды 14 МЛН
Smart Sigma Kid #funny #sigma #memes
00:26
CRAZY GREAPA
Рет қаралды 12 МЛН
Я не голоден
01:00
К-Media
Рет қаралды 9 МЛН
小宇宙竟然尿裤子!#小丑#家庭#搞笑
00:26
家庭搞笑日记
Рет қаралды 21 МЛН