PORTAL - Podcast Obrolan Literasi Digital "Membendung Perundung di Dunia Maya"

  Рет қаралды 581

Literasi Digital Kominfo

Literasi Digital Kominfo

7 ай бұрын

Dunia maya seharusnya bisa jadi tempat yang aman dan nyaman untuk mendapatkan informasi dan berinteraksi. Sayangnya, saat ini masih marak kasus cyberbullying terjadi di Indonesia. Sebenarnya, kenapa ini terjadi dan bagaimana cara mengatasinya?
Dalam PORTAL - Podcast Obrolan Literasi Digital, Awwe (Host) dan Ichal Kate (Co-Host) ngobrol bareng Diena Haryana (Founder Sejiwa) untuk membahas:
Definisi dan bentuk-bentuk cyberbullying
Cara membedakan kritik, bercanda, dan cyberbullying
Peran etika dan budaya digital untuk mengatasi cyberbullying
Dengarkan versi audio podcast di Spotify Literasi Digital Kominfo: podcasters.spotify.com/pod/sh...
------------------------------------------------------------------------------------
Follow kami juga di:
Instagram : / literasidigitalkominfo
Facebook : / literasidigitalkominfo
------------------------------------------------------------------------------------
#MakinCakapDigital

Пікірлер: 7
@MahasiswaKeren_2317
@MahasiswaKeren_2317 4 ай бұрын
Rekomendasi bgt video ini 😊
@MahasiswaKeren_2317
@MahasiswaKeren_2317 4 ай бұрын
Waahhh keren sekali materinya, mengandung daging semua terimah kasih😊literasidigitalkominfo
@MahasiswaKeren_2317
@MahasiswaKeren_2317 4 ай бұрын
Berfikir sebelum berkata atau bertindak, sebab yang kadang kita mau bercanda malah itu menyakitkan orang lain😢 ini sangat relate dalam. Kehidupan kita
@MahasiswaKeren_2317
@MahasiswaKeren_2317 4 ай бұрын
Support dari hati ke hati itu emang sangat besar dampak nya terhadap anak yang mengalami trauma terutama support dari orang tuanya😢
@MahasiswaKeren_2317
@MahasiswaKeren_2317 4 ай бұрын
Seharusnya konten seperti ini harus lebih banyak lgi untuk di bikin biar orang tidak sembarangan untuk mengkritik orang tapi juga memberikan solusi bukan membuly😢
@ikhtiarwaras
@ikhtiarwaras 7 ай бұрын
14:58 #CyberBullying ? 24:56 17:07 #Flaming ? 22:46 #DigitalEthics ? 26:56 #ConstructiveCriticism 28:35 Candaan ? 53:43 29:09 #Bullying ? 29:59 #JejakDigital ? 37:50 #LiterasiDigital ? 44:44 #UUITE
@MahasiswaKeren_2317
@MahasiswaKeren_2317 4 ай бұрын
Stopp bully karena bully sama halnya membunuh masa depan orang lain😢
"Pikat dan Jerat Judi Online!" PORTAL -  Podcast Obrolan Literasi Digital Season 2
52:06
Obral-Obrol Literasi Digital "Cyber Bullying, Behind the Screen"
1:36:59
Literasi Digital Kominfo
Рет қаралды 670
ROCK PAPER SCISSOR! (55 MLN SUBS!) feat @PANDAGIRLOFFICIAL #shorts
00:31
FOOLED THE GUARD🤢
00:54
INO
Рет қаралды 63 МЛН
Belajar "Elmu" Kepemimpinan Dari Pak Jonan. Daging Semua!!! | Wawancara
52:40
Helmy Yahya Bicara
Рет қаралды 1 МЛН
Obral Obrol Literasi Digital Proyeksi Perkembangan Teknologi Digital di Tahun 2024
2:06:27
dr. Tompi: Bedakan Keras Vs Perundungan | #intriguerk
53:09
Rhenald Kasali
Рет қаралды 198 М.
⚡️ BYE! Kenapa Banyak Orang Meninggalkan ADOBE
14:16
Kepoin Tekno
Рет қаралды 210 М.
@ferryirwandi Ini Ngomong Apa Sih? Kok Daging Semua? | Helmy Yahya Bicara
58:35
ROCK PAPER SCISSOR! (55 MLN SUBS!) feat @PANDAGIRLOFFICIAL #shorts
00:31