Rahasia Septic Tank Ramah Lingkungan

  Рет қаралды 147,786

Penguin Indonesia

Penguin Indonesia

4 жыл бұрын

Kamu mau punya septic tank yang ramah lingkungan, perawatan mudah, dan tidak berbau? Biorotech solusinya!
Biorotech (BIO-100) dapat mengurai air limbah dengan efektif sehingga dapat bekerja jangka panjang tanpa perawatan rutin.
Struktur yang compact namun kuat membuat Biorotech tidak membutuhkan lahan luas dan dapat dipasang di semua jenis tanah. Diproduksi dengan teknologi Rotamould yang terdiri dari 3 lapis tanpa sambungan, membuat Biorotech tahan benturan dan anti retak.
Seperti apa Biorotech Penguin? Yuk tonton video ini! Jangan lupa like, subscribe, dan share video-video kami. Informasi mengenai produk Penguin bisa menghubungi customer care di nomor 021 555 2222 atau 0800 111 2222 (Bebas pulsa) atau di website dan social media berikut ini:
Web : www.penguin.id/
Twitter : / penguin_id
Facebook : / penguinid
Instagram : / penguin_id
Untuk harga tangki air atau toren air, harga Bio Septic tank dan produk Penguin lainnya silakan kunjungi:
Bukalapak: www.bukalapak.com/penguin-off...
Tokopedia: www.tokopedia.com/penguinonli...
Blibli: www.blibli.com/merchant/pengu...
Lazada: www.lazada.co.id/shop/pt-peng...
#BioSepticTank #CaraPasangSepticTank #SepticTankPenguin

Пікірлер: 244
@TeddyTonjang
@TeddyTonjang 3 ай бұрын
maju terus penguin.. team rnd nya keren..🎉
@attabenjamin4182
@attabenjamin4182 2 жыл бұрын
Apakah wilayah palembang sdh ada jasa pemasangan produk penguin ini ya?
@teleklaah4237
@teleklaah4237 3 жыл бұрын
om mau nanya waktu masukin pasir/tanah kan sekalian diisi air, nah itu sampai luber ke outlet katanya. Ntar kalo udah ketanam semua & udah dicor atasnya, air yg luber tadi didiemin aja atau perlu disedot/dibuang airnya keluar?
@imamprabowo49
@imamprabowo49 Жыл бұрын
Mau tanya pak... pipa out kan di arahkan ke saluran got ya... jika iya... jika kondisi tinggi saluran out biotech (pembuangan ke saluran got) tinggnya sama atau lebih rendah dari dasar saluran got gimana ? potensi air got bisa masuk ke dalam septick tank bagaimana solusinya pak?
@gagusmustofa8979
@gagusmustofa8979 2 жыл бұрын
Min bikin video hasil akhir air pembuangan limbah di drainase umumnya
@raharjopapa6632
@raharjopapa6632 2 жыл бұрын
Sya baru beli unit bio 100 tpi lubang ventilasinya dimana, kalau digambar posisinya ada diatas, tpi unit yg sya beli apakah lubang ventilasinya yg persis di atas lubang pembuangan ??
@grandongtransport8511
@grandongtransport8511 2 жыл бұрын
Bosque apa tangki septik tank ini bisa di gunakan untuk limbah cucian piring rumah makan yaaa....
@nyobaaplikasi6157
@nyobaaplikasi6157 10 ай бұрын
Mengapa air keluaran dari outlet berbau yah? Apakah karena pada pipa outlet kita pasang pipa back flow ?
@canootthepirate3618
@canootthepirate3618 3 жыл бұрын
Bahasa Indonesia bukanlah yang pertama bagi saya, tetapi saya yakin Anda akan mengerti ketika saya mengatakan ... Anda perlu mendapatkan perlengkapan keselamatan yang layak bagi pekerja Anda.
@jessicag630
@jessicag630 3 ай бұрын
Biotank ini berapa lama disarankan dikuras? Apakah mengurasnya lebih sering daripada tangki/septip tank biasa?
@jansensjaklif8665
@jansensjaklif8665 Ай бұрын
Kak, ada ilustrasi / skema cara kerja bioseptictank? Karena kan ada 4 chamber, fungsi masing" chamber apa aja ya?
@fajriahmad4747
@fajriahmad4747 13 күн бұрын
Volume musik nya tolong dikecilkan lagi. Kita kan mau dengar penjelasan ahli/teknisi nya, bukan mau dengar musiknya
@LJBXIWUELEVATOR
@LJBXIWUELEVATOR 10 ай бұрын
Ready penguin biorotech 1000 brand new gak jadi pake, salah ukuran
@anggasupriatna2525
@anggasupriatna2525 2 жыл бұрын
Mas saya mau pasang cman tukang nya pda ga paham cara kerjanya..saya di tangerang..bagaimana?
@dindadiskha339
@dindadiskha339 2 жыл бұрын
Untuk dikademangan Blitar beli dimana kak
@aqilahmadrizki9766
@aqilahmadrizki9766 2 жыл бұрын
Utk air cucian bisa kak atau mandi
@kudajalanan2381
@kudajalanan2381 3 жыл бұрын
mw tya ni gan insyALLAH bln 3 mw bkin spitank.. emng mntp caranya. prtanyaanya d comal pmalang jateng ada gk gan produk pingwin itu mksh gan..
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
Jika dekat sana ada supermarket bahan bangunan seperti Mitra10 atau Depo Bangunan, Biorotech Penguin ada kak disana. Atau mudahnya, beli langsung saja di Official Online Store di Shopee, Tokopedia, Bukalapak, dan Blibli ka
@Sigapbb
@Sigapbb 9 ай бұрын
Klau tidk ada drainase gmna solusinya?
@bungben7662
@bungben7662 Жыл бұрын
Sip...setelah menonton ini, sy kembali haluan ke bikin septictank tembok aja...
@wilmamadonna2886
@wilmamadonna2886 Жыл бұрын
Hi min mau tanya nih, kalo pemasangan di daerah basah dan perlu ada nya submersible pump, bagaimana cara penasangan dan peletakannya, ada video nya ga ? Mohon infonya please! Makasih 🙏☺️
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia Жыл бұрын
Halo kak, menganai hal tersebut bisa langsung konsultasi dengan CS kami ya kak, melalui whatsapp di 0855 777 0000, terimakasih :)
@wilmamadonna2886
@wilmamadonna2886 Жыл бұрын
@@PenguinIndonesia makasih banget buat reply nya 👍🏽👍🏽👍🏽 sukses terus ya🙏😍
@septinew9696
@septinew9696 3 жыл бұрын
Untuk wilayah jogjakarta ada ndak depo bangunan yang menyediakan produknya?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
hai ka, untuk produk Biorotech silakan ke Mitra10 Maguwoharjo Jogja, BJ Home Jogja, dan Matahari Jaya
@sukma-uc2mz
@sukma-uc2mz 3 жыл бұрын
Bisa untuk limbah rumah tangga sprti pembuangan dari bak cuci, kamar mandi, laundry, dapur?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
hai ka, tidak bisa.... hanya limbah kakus saja
@ahmadsanusi278
@ahmadsanusi278 3 жыл бұрын
Untuk pipa udara dimana pasangnya
@aatslametpriyatna846
@aatslametpriyatna846 3 жыл бұрын
klo ditanah yang berair dibawahnya bisa ga mas, dan jg kebetulan depan rumah itu ada saluarn irigasi. trims
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
bisa ka, namun buat lantai pondasinya dari beton bertulang kurang lebih ketebalan 10 cm terlebih dahulu ya... lalu, jika berair, gunakan pompa celup untuk mengeluarkan air pada lubang pondasi saat pembuatannya
@dhanystories618
@dhanystories618 3 жыл бұрын
Tidak dijelaskan cara kerja tangkinya...dan hal apa yg dilarang selama menggunakan tangki..sabun dll... Kemudian setinggi apa tiang ventilasi...kalau pendek ..bau dong...semoga presentasinya lebih komplit..presenternya di sorot kebanyakan...jadi kayak stand up aja...trims
@setiadi0929
@setiadi0929 2 жыл бұрын
Min, tanya dong. Jika saya pasang di bawah garasi mobil. apa perlu dibuat beton bertulang di sekeliling nya? Atau cukup di atas nya saja sekaligus akses manhole seperti di video di atas. terima kasih.
@taufiqfitrianto487
@taufiqfitrianto487 2 жыл бұрын
Ijin bertanya, apakah septic tank biorotech ini bisa ditaruh diatas lantai (tidak dipendam dalam tanah/dibawah lantai)? apakah aman, tidak pecah, dan tidak bocor? Mohon dibantu jawab, terimakasih
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia Жыл бұрын
Halo kak, untuk peletakan tersebut bisa ya kak, dan aman, terimakasih :)
@RihanValuzi
@RihanValuzi 3 жыл бұрын
Mau tanya, daerah rumah saya sering banjir, apakah nanti air dari banjir dapat masuk ke bio tank nya? Lalu bagaimana bisa air banjir yang berlumpur masuk Kedalam tank? Apakah harus dikuras/ disedot? Semoga berkenan menjawab, karena saya tertarik dengan produknya. Terimakasih
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
hai ka... jika banjirnya hingga masuk rumah, sudah pasti air banjirnya akan masuk ke dalam tangki ka.... dan jika ingin digunakan kembali, wajib disedot dulu ka lumpur dan kotoran di dalamnya
@bangherlambang3226
@bangherlambang3226 3 жыл бұрын
Kalau dimasuakn ke sumur resapan langsung aman gak ke tanah nya Karena ada sumur bor gak terpakai lagi udah kering alias sumur asal asalan bawaan perumahan. Dan kebetulan sudah gak pakai sumur lagi karena sudah semua diganti pakai air pam sama pihak perumahan nya karena banyak yang gagal sumur bor nya
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
Hai... aman kok pak, namun untuk lebih amannya lagi, lubangnya diberi pondasi seperti video dulu saja, dan tutupnya menggunakan plat agar mudah maintenancenya
@rudyhermawan8416
@rudyhermawan8416 Жыл бұрын
Mohon info, apakah 1 tank bisa dipake utk 3 toilet (utk 4 orang)? Sy lihat lubang masuknya cm ada 1.
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia Жыл бұрын
Halo kak, bisa ya kak, terimakasih :)
@putrisrim
@putrisrim 2 жыл бұрын
Itu kotoran sama air cebok nya tetep di dalam tanki??atau air nya dialirkan ke got?
@totosahlan3193
@totosahlan3193 2 жыл бұрын
Pipa Outlet nya sampai menuju ke mana? Apakah ke saluran pembuangan air / got, ataukah ke tanah saja?
@engkongjali3814
@engkongjali3814 Жыл бұрын
Sepertinya lgsg ke got terdekat. Jd syarat buat yg mau pasang biotank ini harus sedekat mgkin dr got. Jd utk yg jauh dr got akan sulit utk membuang air buangannya. Namun jika punya lahan lebih bisa juga bikin sumur resapan utk menampung air buangannya.
@Mus266
@Mus266 3 жыл бұрын
Saya akan memasang septic tank Penguin Bio 100, tapi ada masalah dengan penggalian tanahnya yang masih terus ada rembesan air dari samping kiri kanan walaupun sudah ada dudukan bata dan semen, sehingga air tergenang. Mohon bantuan solusinya. Terima kasih
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 2 жыл бұрын
hai ka, untuk masalahnya bisa langsung konsul ya ke Wa 0821 2121 9393
@matsaklisemarangjateng.1539
@matsaklisemarangjateng.1539 Жыл бұрын
Kalao di Daerah CEPU , apa sdh Ada Jasa Pemasangan Seperti ini Kak No Berapa Yang bs di Hubungi.
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia Жыл бұрын
Halo kak, mohon maaf untuk pemasangan resmi penguin saat ini hanya melayani wilayah jadetabek saja ya, jika ada pertanyaan bisa langsung chat melalui whatsapp di 0855 777 0000, terimakasih :)
@MrMasruri
@MrMasruri 2 жыл бұрын
Outlet ya terus ke selokan gak pakai desinfectant.....sebab Saya pakai product biorich itu outlet ya dikasih disinfectant tablet....mohon infonya
@MichaelGeorge-gi2cb
@MichaelGeorge-gi2cb 5 күн бұрын
Ini yg proper, tahap akhir pengolahan ada desinfektan sbg pemusnah bakteri patogen. Mikroba pengurai berfungsi hanya sbg pengurai organik feses bukan mematikan bakteri patogen.
@HariYanto-wy2xt
@HariYanto-wy2xt 3 жыл бұрын
Sistem kerjanya gimana?apa tdk cpt penuh mohon penjelasanya?🙏
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
dijamin tidak cepat penuh jika pemakaian sesuai standar Penguin ya ka... cara kerjanya, padatan diurai menjadi cairan dalam 5 tahap... tangki septik lainnya biasanya hanya 3 tahap
@Almahyra_ES_Kelas_3_SD
@Almahyra_ES_Kelas_3_SD Жыл бұрын
Saya beli Septic Tank ini di rumah yang baru saya bangun. Baru 2 bulan, tapi selalu berbau. Padahal, sebelum dipakai, saya isi dulu dengan air bersih sampai penuh. Pemakaian 4x BAB setiap hari.
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia Жыл бұрын
Halo kak, mohon maaf atas ketidaknyamananya, mengenai hal tsb bisa langsung konsultasikan melalui whatsapp Customer Care kami ya kak di 0855 777 0000, terimakasih :)
@davidahmad157
@davidahmad157 Жыл бұрын
Bagaimana kak apa sudah dikonsultasikan? Lalu apa jawabannya yaa kak? Karena sy mau beli jd kuatir. Mohon pencerahan nya. Terimakasih
@mbahjoyo58
@mbahjoyo58 Жыл бұрын
Mau tanya pak, untuk bio septictank ini apakah bisa mengurangi parameter BOD COD, TSS, COLIFORM?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia Жыл бұрын
Halo kak, bio septic tank penguin bisa mengurangi parameter tersebut ya kak, terimakasih :)
@DontheNewbi
@DontheNewbi 3 ай бұрын
Owm saya mau pasang bio 100, itu pas mau memadatkan pasirnya kan bio septiktanknya di isi aiir .. setelah selesai pasir terpasang air di keluarkan lagi ga om ?
@AntoPremium
@AntoPremium Ай бұрын
keluar dari pipa resapan tp ya terisi tetap setengah , gak bsa kosong
@bingsusantoutomo3661
@bingsusantoutomo3661 2 жыл бұрын
Pak apa bisa buat kotoran puyuh ?
@PRASETITALK
@PRASETITALK 3 жыл бұрын
Apakah bisa include dengan pemasangan?berapa biaya totalnya ya? Tks
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
hai ka, bisa sekalian pemasangan juga.. untuk info harga silakan hubungi CS Penguin di Wa 0821 2121 9393
@khanzabelvania2417
@khanzabelvania2417 2 жыл бұрын
@@PenguinIndonesia di bandung ada gak
@12limbah79
@12limbah79 2 жыл бұрын
Izin bertanya.. 1) Berapa jarak ideal yang paling aman antara letak d tanam nya septik tank dan sumber lubang sumur air bersih.. 2)Untuk yg ukuran 1000 l batas maximal pemakean harus 5 orang maksud nya bagaimana ? Klo di pake d atas 5 orang memang berakibat nya apa pada septik tank ? 3) klo dalam 1× 24 jam di rata2 kan septik tank di pakai sebanyak 15 kali untuk BAB apakah septik tank masih berfungsi dengan baik atau tidak ..? Mohon penjelasan nya .. Terimakasih .
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 2 жыл бұрын
hai ka... 1. jarak minimal 10m ka... 2. jika melebihi kapasitas, tidak akan mampet, namun penguraian tidak maksimal sehingga air buangan bisa jadi bau ka 3. tidak berfungsi dengan baik
@kematex7645
@kematex7645 22 күн бұрын
Untuk jawaban no.3 berarti sepiteng​ ini kurang rekomended dong .... masih aman sepiteng gali 3 lobang...🙏@@PenguinIndonesia
@berkahkandangif
@berkahkandangif Жыл бұрын
Apa bisa untuk degister biogas?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia Жыл бұрын
Halo kak, mohon maaf untuk degister biogas itu belum bisa ya kak, terimakasih :)
@JonggiTambunan-jf4gr
@JonggiTambunan-jf4gr Жыл бұрын
Bisa ndak tanpa ditimbun, tapi disiapkan satu ruangan khusus, dgn outlet langsung ke got (karena saya dengar biorotech air limbahnya ndak berbau ? Betul?)
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia Жыл бұрын
Halo kak, bisa ya kak, terimakasih :)
@teknikperkayuan
@teknikperkayuan Жыл бұрын
Kalau pakai septic tank ini jarak aman ke sumur bor berapa meter ya? 1 meter apakah masih aman?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia Жыл бұрын
Halo kak, jarak 1 meterpun aman ya kak, asalkan sepanjang buangan air langsung dibuang ke drainase. Terimakasih :)
@jameskaligis6976
@jameskaligis6976 2 жыл бұрын
Thanks
@zayin0911
@zayin0911 2 жыл бұрын
kak kalau di kudus belinya di toko mana ya kak ? terima kasih sebelumnya
@ToNo-kz7wp
@ToNo-kz7wp 8 ай бұрын
Sudah dapat?
@agussurjana47
@agussurjana47 4 ай бұрын
Sdh dpt ka..sy jga sdg cari merk ini..
@koewatnowongsodimedjo5606
@koewatnowongsodimedjo5606 Жыл бұрын
Mau tanya, saya beli rmh tdk baru, sdh terpasang septic tank bio. Pertanyaannya, saya cari lubang sirkulasi udara tdk saya temukan, saya tanya pemilik lama, juga tdk tahu. Dulu buat rmh oleh pemborong. Gmna cara buat sirkulasi udaranya. Trm ksh
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia Жыл бұрын
Halo kak, mengenai hal tsb bisa konsultasikan langsung bersama Customer Care kami di whatsapp 0855 777 0000, terimakasih :)
@adrianeka5170
@adrianeka5170 4 жыл бұрын
Request pemasangan TQ 110 donk
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 4 жыл бұрын
Siiiap, nanti mimin bikin video pemasangan TQ yaa Ka :D
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 4 жыл бұрын
Hai pak Adrian, sementara Anda dapat melihatnya tutorialnya di web kami dengan link penguin.id/tangki-underground/install-hd.html
@adrianeka5170
@adrianeka5170 4 жыл бұрын
@@PenguinIndonesia baik terimakasih min.. Sama satu lagi min.. Request cara pengurasan bio 100 ya..
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 4 жыл бұрын
@@adrianeka5170 Siiiiap!!
@didituny6816
@didituny6816 3 жыл бұрын
Ada di tokopedia ada shopee g ya
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
haii,,, ada ka
@okedesignsolutions7803
@okedesignsolutions7803 Жыл бұрын
Ini busa diset untuk penghasil biogas?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia Жыл бұрын
Halo kak, mohon maaf untuk penghasil biogas itu belum bisa ya kak, terimakasih :)
@ijalsbike
@ijalsbike Жыл бұрын
Perbedaan nya dengan yg tipe bis 100 yg warna hitam apa..?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia Жыл бұрын
Halo Bapak/Ibu Wawang, untuk konsultasi produk BIS lebih detail Bapak/Ibu bisa hubungi CS kami melalui whatsapp 0855 777 0000, terima kasih :)
@yuliristiawan2750
@yuliristiawan2750 Жыл бұрын
Untuk pipa ventilasi nya kl tidak di pasang gimana?.
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia Жыл бұрын
Halo kak, pemasangan biorotech harus sesuai dengan tata cara pemasangan yang telah disediakan ya, terimakasih :)
@soetarno9945
@soetarno9945 2 жыл бұрын
Itu air yg di isi penuh...setelah selesai pemasangan apakah di kuras lg...atau di biarkan begitu saja penuh...
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 2 жыл бұрын
dibiarkan ka
@73rezais
@73rezais 3 жыл бұрын
Keren.
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
hai... terima kasih
@the_guardian_of_the_galaxy
@the_guardian_of_the_galaxy Жыл бұрын
Sy sdh beli . Trus limbah nya jd bau .. sy tdk pasang lubang ventilasi . Krn tukang nya g ngerti .. lubang ventilasi nya d sblh mana ya ?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia Жыл бұрын
Halo kak, untuk konsultasikan hal tersebut bisa langsung hubungi CS kami melalui whatsapp 0855 777 0000, terimakasih :)
@Rahmadonnie
@Rahmadonnie 2 жыл бұрын
masih bingung cara kerja bio tenk 🤔
@aaiiuueeoozayn6200
@aaiiuueeoozayn6200 3 жыл бұрын
Gx ada penjelasan cara kerjanya
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
Tunggu di video selanjutnya yaa :D
@antobantolo5803
@antobantolo5803 3 жыл бұрын
Harganya untuk bio 100brp ya min?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
hai ka, untuk tanya harga bisa langsung hubungi CS Penguin di 0821 2121 9393
@winsahamarullah3612
@winsahamarullah3612 2 жыл бұрын
Jangan diberakin pasti gak bakal penuh?
@yuliankusuma8444
@yuliankusuma8444 3 жыл бұрын
Residu lumpur nya gmn? Mengendap di dalam? Brp lama tangki pinguin nya akan penuh lumpur?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
hai ka... semua padatan akan berubah menjadi cair,,,, tidak ada lumpur.. asal jangan memasukkan kotoran yang sulit terurai ya seperti rambut, pembalut dan lainnya
@yuliankusuma8444
@yuliankusuma8444 3 жыл бұрын
@@PenguinIndonesia klo kemasukan sabun yg dipake utk cebok gmn? akan bermasalah ga?
@andrarigrahitandaru7844
@andrarigrahitandaru7844 4 жыл бұрын
Bagaimana jika WC nya ada tiga, bagaimana cara pemasangannya. Ada jasa pemasangannya ?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 4 жыл бұрын
Untuk info jasa pemasangan dan pertanyaan lainnya bisa menghubungi layanan customer care kami di 0800 111 2222 (bebas Pulsa) atau 021 555 2222 Email ke customer.care@penguin.id atau Wa ke 0821 2121 9393
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 4 жыл бұрын
Hai Ka Andrari, bisa saja digunakan untuk 3 wc. Jalur pembuangan wc dipararel untuk masuk ke 1 tangki septic, tapi dipastikan yaa pemakaiannya maksimal 5 orang.
@gospri
@gospri 3 жыл бұрын
Kalau lebih dari 5 orang kenapa pak?
@konstruksichannel8388
@konstruksichannel8388 3 жыл бұрын
Keren 👍🙏
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
terima kasih
@siaplaksanakan8669
@siaplaksanakan8669 3 жыл бұрын
Daerah Balikpapan ada?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
Hai ka, belum ada... namun bisa melakukan pembelian di CS Penguin 0821 2121 9393
@uusal-bantani89
@uusal-bantani89 3 жыл бұрын
Apakah klo udah penuh bisa disedot tinjanya ¿?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 2 жыл бұрын
bisa ka... kalau pemakaiannya sesuai aturan Penguin, penyedotan dilakukan diatas 5tahun saja sebagai maintenance
@ernasulistyowati4265
@ernasulistyowati4265 Жыл бұрын
Air buangan akhir septictank dikemanain?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia Жыл бұрын
Halo kak, air buangan septic tank dialirkan ke titik pembuangan air limbah dari rumah/properti ya, terimakasih :)
@ariefsetianto751
@ariefsetianto751 3 жыл бұрын
Kl tinggi pipa outlet, berada didalam air got, bagaimana ? Tq.
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
ada 2 pilihan: pertama, diresapkan di tanah... kedua, ditampung dulu, lalu dibuang dengan pompa celup
@amanipadot6858
@amanipadot6858 3 жыл бұрын
Kami udah pakai septi tank ini selama 6 thn dan gak ada kluhan sama sekali, gak penuh, gak berbau dan gak keliatan sama sekali ada septi tank disitu. Mantap 👍
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
wah, terima kasih sudah menggunakan Penguin... Kami pasti membuat produk yang berkualitas.. hehe
@sriastorinie8387
@sriastorinie8387 2 жыл бұрын
Saya tadi sudah melihat di bbrp toko..dan pilihan saya ada pada Penguin
@MEATWOOD
@MEATWOOD 2 жыл бұрын
Masih butuh baterai pengurai gak om?
@dianastuti2860
@dianastuti2860 Жыл бұрын
Bismilah dijual SEPTIK TANK kondisi msh baru alasan jual: tidak jadi dipakai, kendala tanah dan ukuran lubang merk: PENGUIN harga 4.000.000 (bisa nego)
@bysuhanda857
@bysuhanda857 Жыл бұрын
@@dianastuti2860 lokasi dimana ? Kontak kemana ?
@nunungnurjamin6877
@nunungnurjamin6877 3 жыл бұрын
mau beli dimana ya
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
silakan ke Depo Bangunan atau Mitra10 terdekat, atau menghubungi CS Penguin di wa 0821 2121 9393
@jonapriyanto2967
@jonapriyanto2967 4 жыл бұрын
Pipa outlet nya dibuang kmn?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 4 жыл бұрын
Untuk pipa outlet Bio 100 dapat langsung dibuang ke badan air atau selokan umum. Karena hasil keluaran dari Bio 100 sudah sesuai dengan standar baku mutu yang telah ditetapkan oleh pemerintah.
@penggemarmu
@penggemarmu 4 жыл бұрын
Kalau selokan nya sering banjir bagaimana
@g.suryoputro3197
@g.suryoputro3197 4 жыл бұрын
@@penggemarmu Saran sy lebih baik dibuang ke dalam resapan terlebih dahulu sebelum ke drainase kota. Jadi masuk ke sumur resapan... baru dikasih overflow ke saluran drainase kota pada level yg ketika banjir tidak masuk arus balik ke dalam resapan. Atau kalo level tidak memungkinkan, biar aman dikasih check valve pada ujung outlet yg ke saluran drainase.
@yuliankusuma8444
@yuliankusuma8444 3 жыл бұрын
@@g.suryoputro3197 klo pake check valve nanti bakal mampet ga? Klo pake check valve kan perlu tekanan yg kuat supaya air mengalir
@rikinurbahri9993
@rikinurbahri9993 2 жыл бұрын
Bpk/ibu.. Mau tanya...untuk pemasangan bio 100 nya sudah benar sesuai dngn buku manual book dri penguinnya...tpi knpa air yg terbuang ke drainase dan di closetnya menimbulkan efek berbau yg tak enak...untuk penyebab apa y...pdhal cara pemasangannya sudah benar sesuai dngn buku manual cara pemasangan nya...terima kasih
@qbotman
@qbotman 2 жыл бұрын
sudah ketemu permasalahnya kah?
@imronstevano1321
@imronstevano1321 2 жыл бұрын
Sama punya saya juga berbau, adakah solusinya, saya menggunakan penguin sudah 4 bulan ini, lokasi di balikpapan
@the_guardian_of_the_galaxy
@the_guardian_of_the_galaxy Жыл бұрын
Sm sy jg berbau .. sy malah g dpt buku manual nya ... pusing . Oeg org pd lwt rmh sy .pd nutup idung ..
@novikarsetiadi6851
@novikarsetiadi6851 4 жыл бұрын
Bgmn cara pembeliannya?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 4 жыл бұрын
Hai pak Novikar... Untuk pembelian online bisa ke Official Store kami Penguin Trading di Bukalapak, Blibli, Tokopedia, Shopee, Lazada dan Monotaro atau bisa juga membelinya melalui layanan customer care kami 0800 111 2222 (bebas Pulsa) atau 021 555 2222 Email ke customer.care@penguin.id atau Wa ke 0821 2121 9393
@nellypardede9299
@nellypardede9299 Жыл бұрын
Ini bisa pemasangan jg ga sih sebenarnya? Saya hubungi CS, katanya ga ada buat pemasangan
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia Жыл бұрын
Halo kak, mohon maaf untuk jasa pasang septic tank kami belum tersedia, hanya tersedia jasa instalasi khusus tangki atas dengan maksimal kapasitas 2000 liter, terimakasih :)
@livehyemi2374
@livehyemi2374 3 жыл бұрын
Bisa dipake di tanah rawa g?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
tidak bisa ka
@reynandalfhadi369
@reynandalfhadi369 4 жыл бұрын
Info harga dan beli dmn
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 4 жыл бұрын
Hai Ka Reynand, untuk harga kamu bisa cek di website Penguin www.penguin.id atau bisa juga hubungi customer care kami di Whatsapp 0821-2121-9393 / tlp bebas pulsa 0800-111-22222
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 4 жыл бұрын
Penguin Indonesia 1 second ago Hai Pak Reynand... Untuk pembelian online bisa ke Official Store kami Penguin Trading di Bukalapak, Blibli, Tokopedia, Shopee, Lazada dan Monotaro atau bisa juga membelinya melalui layanan customer care kami 0800 111 2222 (bebas Pulsa) atau 021 555 2222 Email ke customer.care@penguin.id atau Wa ke 0821 2121 9393
@ijalsbike
@ijalsbike 8 ай бұрын
After sale nya parah bgt... saya beli bis 100 trus ada pertanyaan tentang pemasanhan bis 100 , coba tanya di wa official nya kayaknya customer service nya ga bisa jawab. Malah wa saya di blok.😂😂
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 7 ай бұрын
Halo Bapak/Ibu Ijal, mohon maaf atas ketidaknyamanannya, apakah bisa infokan nomor yang bisa kami hubungi atau jelaskan keluhannya melalui dm instagram @penguin_id untuk kami bantu investigasi lebih lanjut? terima kasih :)
@yahya7682
@yahya7682 2 жыл бұрын
Kok cuma dijelaskan cara pemasangannya ya ? Lalu anti penuhnya itu pake teknologinya apa ? Endapan kotorannya bgm diprosesnya ? Atau yg dimaksud anti penuh itu karena ada outletnya ? & Kotoran dialirkan ke got depan ? 😷😷😷
@yuliankusuma8444
@yuliankusuma8444 3 жыл бұрын
Ada garansi nya ga ya? Brp tahun?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
hai ka, garansi tangki dan komponen 10 tahun
@yuliankusuma8444
@yuliankusuma8444 3 жыл бұрын
Klo misalnya suatu saat nanti penuh dan disedot, perlu dimasukkan bakteri baru?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
hai, tidak perlu
@yuliankusuma8444
@yuliankusuma8444 3 жыл бұрын
@@PenguinIndonesia ini filter nya bisa tahan sampe brp tahun?
@okhefirmansyahchanel6031
@okhefirmansyahchanel6031 3 жыл бұрын
Bagus sih
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
terima kasih
@Dhidotzchannel
@Dhidotzchannel 3 жыл бұрын
Harga berapa
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
hai ka, boleh langsung tanya ke wa 0821 2121 9393 ya
@muchtararifin7120
@muchtararifin7120 3 жыл бұрын
itu berat kosongnya berapa gan
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
Hai ka, beratnya 60kg
@almiraqirani2747
@almiraqirani2747 3 жыл бұрын
Berapa sama pasang untuk daerah depok
@wahyudinirawansyah6759
@wahyudinirawansyah6759 3 жыл бұрын
Ikutan...cek hrg
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 2 жыл бұрын
hai ka, untuk konsultasi air dan biaya pemasangan silakan kontak CS kami di Wa 0821 2121 9393
@darnoandayani1922
@darnoandayani1922 2 жыл бұрын
@@PenguinIndonesia berapa hari sampai di rumah lokasi Jaktim
@denifarawell3071
@denifarawell3071 2 жыл бұрын
sebulan sekali mesti sedot karena tidak ada resapan air
@henrysoegiartozhuang7216
@henrysoegiartozhuang7216 3 жыл бұрын
septic tank di rumah saya sudah 36 tahun, pipa inlet 4 in nya berkerak sehingga tersumbat, mungkin seharusnya pakai 3 in
@anggihmaris601
@anggihmaris601 Жыл бұрын
pake septic tank ap pa?
@torotren1360
@torotren1360 4 жыл бұрын
Itu bisa dua tabung di sambung jadi satu ??
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 4 жыл бұрын
Hai Ka Toro, kami sarankan dua tabung tidak disambung/paralel.
@bendaparijaya5901
@bendaparijaya5901 2 жыл бұрын
Harga berapa ukuran itu
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 2 жыл бұрын
hai ka, ukurannya 1.000 dan 1.500 liter
@puyuhgoldfishbintaro4395
@puyuhgoldfishbintaro4395 2 жыл бұрын
Apakah setic tank ini kalau banjir kemasukan air hujan?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia Жыл бұрын
Halo kak, jika installasinya benar dan sesuai panduan pemasangan, tidak akan kemasukan air hujan ya kak :)
@sahalmabruri8971
@sahalmabruri8971 Жыл бұрын
Mohon maaf suara musiknya SANGAT MENGGANGGU. Kalau memang perlu ada suara musik harusnya dengan volume yang pelan saja
@supriantinitina9441
@supriantinitina9441 3 жыл бұрын
Harga berapa Bos?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
hai ka, silakan hubungi CS Penguin di Wa 0821 2121 9393 untuk informasi harga dan spesifikasi ya
@kangwildanmasterdeveloper4408
@kangwildanmasterdeveloper4408 3 жыл бұрын
Berapa ini
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
Hai ka, harga BIO 100 5.500.000. Bisa kamu beli di Mitra10, Depo Bangunanatau ecommerce seperti Tokopedia, Bukalapak, Lazada, Shoppe/ Blibli .
@lugasams7110
@lugasams7110 4 жыл бұрын
Brp kira2 hrganya
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 4 жыл бұрын
Harga Bio100 Rp4.950.000 untuk pembelian bisa langsung cek di Official Store Penguin di Tokopedia, Bukalapak, Lazada dan Blibli.com
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 4 жыл бұрын
Hai Penguin Friends, untuk harganya kamu bisa hubungi customer care kami di 0800-111-2222 (bebas pulsa) atau Whatsapp ke 0821-2121-9393
@nunungnurjamin6877
@nunungnurjamin6877 3 жыл бұрын
minta alamat dan no tlp ditributor bio penguin .terimakasih
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
untuk daerah mana ka?
@jawaherhamam7427
@jawaherhamam7427 4 жыл бұрын
Berapa semua biayanya
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 4 жыл бұрын
Hai ka Jawaher, untuk harga BIo100 Rp4.950.000, untuk pembelian bisa melalui offcia store Penguin di Tokopedia, Bukalapak, Lazada atau Blibli.com
@12menitforplay86
@12menitforplay86 3 жыл бұрын
@@PenguinIndonesia 4jt lebih😄💵
@TheKaniamania
@TheKaniamania 3 жыл бұрын
Min, saya pengen banget pake bioseptictank tapi tukang2 di sini pada ga tahu dan ga bisa. Apa bisa sekalian instalasi?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
hai ka, untuk jasa pemasangan dapat langsung menghubungi CS Penguin di 0812 121 9393
@abangkunyenk1107
@abangkunyenk1107 3 жыл бұрын
apakah di dlam tangkinya ada komponen2nya gitu sehingga bisa kerja maksimal?
@ViralVirul
@ViralVirul 3 жыл бұрын
@@PenguinIndonesia sy wa ya
@robbyatmaja2632
@robbyatmaja2632 Жыл бұрын
Kenapa ya punya saya masih bau dan tercium uap bau nya
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia Жыл бұрын
Halo kak, mohon maaf atas ketidaknyamanannya, mengenai hal tersebut kakak bisa konsultasikan langsung dengan customer care kami via whatsapp ya di 0855 777 0000, terimakasih :)
@rawingqiwing5215
@rawingqiwing5215 2 жыл бұрын
Aku juga beli
@andiraayu3189
@andiraayu3189 4 жыл бұрын
Setelah keluar air nya bau tidak.
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 4 жыл бұрын
Hai Ka Andira. Tenang aja air yang keluar dari Bio100 tidak akan berbau.
@igedesunetra5373
@igedesunetra5373 3 жыл бұрын
Tolong jelaskan cara kerjanya, makasih.
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
hai ka... Biorotech Penguin memiliki 5 kompartemen untuk mengolah padatan menjadi cair. Didalam kompartemen tersebut sudah terdapat rumah bakteri yang dapat mengoptimalkan penguraian padatan. Jadi nanti limbah buangannya berbentuk cair dan dapat langsung dialirkan ke selokan
@yuliankusuma8444
@yuliankusuma8444 3 жыл бұрын
Klo sewaktu2 banjir dan air selokan masuk ke septitanc gmn? Bakal rusak ga?
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 3 жыл бұрын
hai ka..... rusak sih nggak, tapi perlu disedot ka supaya kotoran yang tak dapat terurai seperti pasir dan lumpur keluar dan ga ganggu efektifitas septic tank nya
@Reezrangga
@Reezrangga 3 жыл бұрын
Knp GK bisa metode di dalam bagunan ... Sangat repot lah ... Harus ini itu .... Masih jg KSIh bio bakteri ... Bl jga penyedotan tiap tahun
@PenguinIndonesia
@PenguinIndonesia 2 жыл бұрын
hai ka, tidak perlu dikasih bakteri starter kok ini,,, dna penyedotan diatas 5 tahun, tidak tiap tahun
Cara Kerja Septic Tank
6:15
Autoexpose
Рет қаралды 329 М.
cara pasang bio septic tank.
9:10
Sugio lukito
Рет қаралды 71 М.
WHY THROW CHIPS IN THE TRASH?🤪
00:18
JULI_PROETO
Рет қаралды 9 МЛН
Is it Cake or Fake ? 🍰
00:53
A4
Рет қаралды 17 МЛН
IS THIS REAL FOOD OR NOT?🤔 PIKACHU AND SONIC CONFUSE THE CAT! 😺🍫
00:41
Gaussian Processes
23:47
Mutual Information
Рет қаралды 116 М.
Your Septic System: Worst Mistakes
16:44
Sachs Realty
Рет қаралды 1,5 МЛН
Tahap Pemasangan Biofil FRP / Fiberglass Septic Tank
4:26
PT INDURO INTERNASIONAL
Рет қаралды 13 М.
CARA MEMBUAT SEPITENG YANG BENAR TERNYATA SEPERTI INI YA
11:38
Rumah Bangunan 82
Рет қаралды 63 М.
BIOROTECH Septic Tank Teknologi Terkini dari Penguin
6:23
Matahari Jaya
Рет қаралды 27 М.
CARA MUDAH PASANG RANGKA ATAP BAJA RINGAN // Wirama Truss
14:13
Tukang Jadi jadian
Рет қаралды 1,6 МЛН
MEMBUAT SEPTICTANK AWET DAN BENAR
8:04
Asanka Ent
Рет қаралды 11 М.
wireless switch without wires part 6
0:49
DailyTech
Рет қаралды 3,7 МЛН
КОПИМ НА АЙФОН В ТГК АРСЕНИЙ СЭДГАПП🛒
0:59
📦Он вам не медведь! Обзор FlyingBear S1
18:26
DC Fast 🏃‍♂️ Mobile 📱 Charger
0:42
Tech Official
Рет қаралды 481 М.
Девушка и AirPods Max 😳
0:59
ОТЛИЧНИКИ
Рет қаралды 16 М.