KANKER OVARIUM: Penyebab Dan Pengobatannya | dr. Yudi A. Eka., Sp.OG (K)., M.Kes. | RS Harapan Bunda

  Рет қаралды 5,001

RS Harapan Bunda Jakarta

RS Harapan Bunda Jakarta

Күн бұрын

Healthy People!
Kanker ovarium kerap terlambat terdeteksi karena beberapa gejala awalnya mirip dengan penyakit lainnya, bahkan hanya berupa perut kembung atau sakit pada area perut. Oleh karena itu, yuk kenali lebih dalam mengenai kanker ovarium beserta cara penanganannya pada sesi Dialog Informatif Seputar Kesehatan (DIAGNOSE) kali ini bersama dr. Yudi Andriansyah Eka Putra, Sp.OG (K) - Onk., M.Kes (Konsultan Ginekologi Onkologi Jakarta)
🎬 Pilih topik yang ingin kamu tonton:
00:00 Opening
02:14 Apa Itu Kanker Ovarium?
04:32 Apakah Wanita Usia Muda Bisa Terkena Kanker Ovarium?
05:50 Gambaran Kanker Ovarium
11:52 Gejala Kanker Ovarium
14:16 Kapan Pengobatan Kanker Dinyatakan Sembuh?
14:57 Tindakan Yang Dilakukan Setelah Ditemukan Ada Kanker Ovarium
16:32 Pemeriksaan Genetik
21:45 Jenis Kanker Ovarium
22:50 Pemeriksaan Kanker Ovarium
28:35 Kanker Ovarium Bisa Kambuh Lagi?
30:48 Yang Bisa Dilakukan Untuk Mempermudah Operasi
35:58 Ada Tindakan Selain Kemoterapi?
41:52 Pencegahan Kanker Ovarium
47:43 Simpulan
49:39 Closing
Kami harap informasi yang kami sampaikan bermanfaat bagi Healthy People dan keluarga.
Keep Healthy and Happy!
#kankerovarium #ovarium #nyeriperut #kankerkandungtelur #tumor #kanker #cancer #kandungtelur #pengobatankankerovarium #RSHarapanBundaJakarta #RSHarapanBunda #Health #KZfaqHealth
---------------------------
Untuk Jadwal Dokter bisa akses ke :
sentramedikahospitals.com/dok...
Dapatkan informasi seputar kesehatan lainnya!
dengan Follow Sosial Media RS Harapan Bunda Jakarta:
Website: www.rsharapanbunda.com
KZfaq: / @rsharapanbundajakarta
Instagram: / rsharapanbunda_jkt
Tiktok: / rsharapanbunda_jkt
Facebook: / rsharapanbundajakarta
Digital Information Dashboard RS Harapan Bunda Jakarta:
bio.link/rsharapanbunda_jkt
Dukung Terus RS Harapan Bunda Jakarta untuk bikin video edukasi lainnya dengan cara Subscribe atau kalian bisa klik disini:
bit.ly/SubscribeYTRSHB
---------------------------
RS Harapan Bunda
Kesehatan Anda Adalah Prioritas Kami

Пікірлер: 24
@cathriencath1881
@cathriencath1881 3 ай бұрын
Dokternya sangat2 informatif. Dan Host juga pintar dalam bertanya. Thank you Bapak2 🙏🏻 Info nya sangat berguna
@user-mf1tc7co8s
@user-mf1tc7co8s 5 күн бұрын
Hi dokter saya pasien kanker ovarium , saya stadium awal dok , saya sdh oprasi angkat rahim dan kedua indung telur saya Sekarang saya sedang menjalani kemo teraphy 6x Ketahuan saya cek up transvaginal ultra sound , lanjt oprasi lalu CT Scan katanya brrsih Tp kata dokter Oncology harus kemo Dan sekarang saya mendapatkan treatment kemo teraphy di TUEN MUN HOSPITAL HONGKONG gercep sekali dok Puji tuhan saya msh bisa di selamatkan baru stadium awal
@user-cc8pq9ew1f
@user-cc8pq9ew1f 25 күн бұрын
Saya udah di angkat ovarium ya katta dokter setadiyum AC harus kemo terapi gak dok
@yantisantika-sc3wi
@yantisantika-sc3wi 16 күн бұрын
Saya br kemarin melakukan cA125 hasilnya 33,7 apakah termasuk ganas mohon jawabannya terima kasih dok
@marthaevig.8045
@marthaevig.8045 Ай бұрын
Salam sehat dokter. Trimakasih byk ats penjelelasannnya🙏 Saya ibu usia 44 th (2 mggu lg 45 th) juga baru dioperasi 2mggu lalu krn ada kista padat diovarium kiri (sudah besar)dan ovarium kanan sebesar telur ayam. Setelah kelaura hsl Pa trnyata hsl nya ganas.dan sy dirujuk ke bgn sub-obgin-onkologi yg lbh spesifij utk hal ini. Dan sy di sarankan utk operasi mengangkat semua onderdil rahim dan sekitar nya.dg sebelumnya tes adarah dan ct scan. Dan nantinya baru bisa di dpt stadium nya dan di kemo. Secara mental sy msh shok dokter...krn barusaja dioperasi dan hr soperasi lg. Apakah spt itu prosesnya dokter? Mohon pencerahan dari dokter. Terimakasih🙏
@imacell6493
@imacell6493 Ай бұрын
R om
@itaptk3203
@itaptk3203 Ай бұрын
dok saya mau tanya kalau kanker opariyum udah di operasi apakah bisa tumbuh kembali
@rsharapanbundajakarta
@rsharapanbundajakarta Ай бұрын
Hi @itaptk3203, untuk jawaban dari pertanyaan ini sudah dijawab oleh dokter pada video kali ini. Dapat di tonton kembali di kzfaq.info/get/bejne/bNqRntl1zp2mYps.html (segmen menit ke 28:35) 🙏😊. Salam sehat
@ikshangunawan6160
@ikshangunawan6160 Ай бұрын
Dok istri saya ada penumpukan cairan di rongga perut setelah di sedot cairan nya berwarna kemerahan apa itu ciri kangker ovarium , soalnya hasil tes darah dg USG hati ,ginjal ,paru dan liver bagus . 2minggi setelah sedot cairan 3 ltr , ngisi lagi cairan nya ,
@rsharapanbundajakarta
@rsharapanbundajakarta Ай бұрын
Hi @ikshangunawan6160. Ada kemungkinan bahwa cairan asites (cairan yang terkumpul di rongga perut) yang berwarna kemerahan dihasilkan dari prosedur tapping abdomen (pengambilan cairan dari rongga perut). Salah satu penyebabnya bisa jadi adalah kanker ovarium. Cairan asites berwarna kemerahan yang mungkin mengindikasikan adanya darah atau sel-sel kanker di dalam cairan tersebut. Untuk informasi lebih lanjut ada baiknya dilakukan kontrol ke dokter Onkologi Ginekologi. Semoga jawaban ini dapat membantu. - Whatsapp Official RS Harapan Bunda Jakarta: wa.me/+628119999995 - DM Instagram RS Harapan Bunda Jakarta: instagram.com/rsharapanbunda_jkt/ - DM Instagram dr. Yudi Andriansyah Eka Putra, Sp.OG (K) - Onk., M.Kes: instagram.com/dr.yudi_oncologyst_obgynharbun/
@iisnawati9333
@iisnawati9333 Ай бұрын
Dok sy pasien tumor padat ovarium,apakah sama dengan kangker ovarium?
@rsharapanbundajakarta
@rsharapanbundajakarta Ай бұрын
Hi @iisnawati9333. Tumor padat ovarium perlu diketahui lebih lanjut, apakah hasil diagnosa dari dokter menyatakan tumornya bersifat jinak (non-kanker) atau ganas (kanker), jika jinak maka tidak menyebar ke bagian tubuh lain dan biasanya kurang berbahaya, akan tetapi apabila sifat tumornya ganas, maka sama dengan kanker ovarium yang dapat menyebar ke bagian tubuh lain. Untuk diagnosis, dokter akan melakukan pemeriksaan fisik, pencitraan (seperti ultrasound), tes darah, dan mungkin biopsi. Penanganannya tergantung jenis tumor: tumor jinak biasanya diangkat melalui pembedahan, sedangkan kanker ovarium membutuhkan pembedahan dan kemoterapi. Jika Anda didiagnosis dengan tumor padat ovarium, konsultasikan dengan dokter spesialis konsultan ginekologi untuk rencana pengobatan yang tepat. Semoga jawaban ini dapat membatu, salam sehat🙏☺. - Whatsapp Official RS Harapan Bunda Jakarta: wa.me/+628119999995 - DM Instagram RS Harapan Bunda Jakarta: instagram.com/rsharapanbunda_jkt/ - DM Instagram dr. Yudi Andriansyah Eka Putra, Sp.OG (K) - Onk., M.Kes: instagram.com/dr.yudi_oncologyst_obgynharbun/
@tribudi3193
@tribudi3193 Ай бұрын
dok.. saya kanker ovarium sy tumbuh lagi 9cm, apakah dengan kemo bisa sembuh atau saya harus operasi lagi baru kemo, sedangkan saya sudah di operasi angkat rahim, ovarium sebelah kiri dll.
@rsharapanbundajakarta
@rsharapanbundajakarta Ай бұрын
Hi @tribudi3193. Terima kasih atas pertanyaannya. Jika kanker ovarium Anda dinyatakan tumbuh lagi dan ukurannya 9 cm, ada dua opsi utama: kemoterapi dan operasi ulang. Kemoterapi bisa membantu mengecilkan tumor dan membunuh sel kanker. Namun, untuk tumor sebesar itu, dokter mungkin merekomendasikan operasi ulang sebelum atau setelah kemoterapi. Keputusan ini tergantung pada banyak faktor seperti lokasi tumor, kondisi kesehatan Anda, dan bagaimana tubuh Anda merespons terapi sebelumnya. Sebaiknya konsultasikan langsung dengan dokter ginekologi onkologi Anda untuk menentukan langkah terbaik. Mereka bisa memberikan saran yang paling sesuai dengan kondisi Anda. Semoga informasi ini membantu. Salam sehat dan bahagia 🙏☺. - Whatsapp Official RS Harapan Bunda Jakarta: wa.me/+628119999995 - DM Instagram RS Harapan Bunda Jakarta: instagram.com/rsharapanbunda_jkt/ - DM Instagram dr. Yudi Andriansyah Eka Putra, Sp.OG (K) - Onk., M.Kes: instagram.com/dr.yudi_oncologyst_obgynharbun/
@tribudi3193
@tribudi3193 15 күн бұрын
@@rsharapanbundajakarta terimakasih dok. keputusan dari dokter saya harus op lagi dok. pertimbangan kondisi sy yg blm bisa kemo. terimakasih dok penjelasan nya.
@ImasSitiyuningsih
@ImasSitiyuningsih Ай бұрын
Dok saya jg pasien kangker oparium
@rsharapanbundajakarta
@rsharapanbundajakarta Ай бұрын
Hi @ImasSitiyuningsih. Sehat selalu dengan menerapkan pola hidup sehat dan tetap bahagia ya bu. Jika ada instruksi dari dokter untuk kontrol kondisi ibu secara berkala, harap dilakukan agar kondisi ibu tetap optimal. Salam sehat dan bahagia selalu🙏☺
@violetstarchannel2731
@violetstarchannel2731 2 ай бұрын
Dok saya baru usg transvaginal, di temukan tdk sengaja kista ovary 3,4 cm x 2,8cm dokter spog bilang kesan jinak dan observasi 3bln lg, obat hanya vit d dan neofol, saya ingin melakukan ca 125 untuk memastikan apakah benar jinak atau tdk, apakah sdah benar tindakan saya dok?
@rsharapanbundajakarta
@rsharapanbundajakarta Ай бұрын
Hi @violetstarchannel2731. Ca125 adalah tumor marker (penanda tumor) sudah tepat sebagai pemeriksaan awal. Semoga jawaban ini dapat membantu. - Whatsapp Official RS Harapan Bunda Jakarta: wa.me/+628119999995 - DM Instagram RS Harapan Bunda Jakarta: instagram.com/rsharapanbunda_jkt/ - DM Instagram dr. Yudi Andriansyah Eka Putra, Sp.OG (K) - Onk., M.Kes: instagram.com/dr.yudi_oncologyst_obgynharbun/
@violetstarchannel2731
@violetstarchannel2731 Ай бұрын
@@rsharapanbundajakarta dokter saya menyarankan untuk di observasi dlu dok, 1 minggu kmrin usg dan mengecil 1 cm dok
@rsharapanbundajakarta
@rsharapanbundajakarta Ай бұрын
@@violetstarchannel2731 Semoga hasil semakin membaik dan harus tetap kontrol atas anjuran dokter ya bu. Sehat selalu🙏☺
@violetstarchannel2731
@violetstarchannel2731 Ай бұрын
@@rsharapanbundajakarta udah jd 1.2cm dok, katanya bukan lagi kategori kista apa benar
@manuelamariaalves9907
@manuelamariaalves9907 20 күн бұрын
​@@violetstarchannel2731 kak mau Nanya Kk makan Apa Ya? Kok bisa Mengecilkan... Mohon Jawab Kk
A clash of kindness and indifference #shorts
00:17
Fabiosa Best Lifehacks
Рет қаралды 116 МЛН
DEFINITELY NOT HAPPENING ON MY WATCH! 😒
00:12
Laro Benz
Рет қаралды 59 МЛН
마시멜로우로 체감되는 요즘 물가
00:20
진영민yeongmin
Рет қаралды 33 МЛН
УГАДАЙ ГДЕ ПРАВИЛЬНЫЙ ЦВЕТ?😱
00:14
МЯТНАЯ ФАНТА
Рет қаралды 3,9 МЛН
BENOLAN BESAR DI OVARIUM! KISTA JADI KANKER! | #GritteBukaPraktek
23:47
Maju Mundur Jokowi Pindah ke IKN
17:18
CNN Indonesia
Рет қаралды 24 М.
KENALI BERAGAM GANGGUAN KECEMASAN DAN CARA MENGATASINYA
32:49
Bethsaida Hospital
Рет қаралды 338 М.
BAB Berdarah, Berbahayakah? | dr. Satya Budi Nugraha, Sp.B | RS Harapan Bunda
33:56
RS Harapan Bunda Jakarta
Рет қаралды 196 М.
TIDAK MUNGKIN PUNYA KETURUNAN!? SAYA TETAP INGIN MENIKAH!?
40:22
dr. Richard Lee, MARS
Рет қаралды 81 М.
Ga bisa Tidur kalau Tidak Makan Malam Hari, Hati2 kamu kena ini
2:37:35
Recurrent Ovarian Cancer (2023)
1:17:45
OCRA
Рет қаралды 950
Ask Me-Tanya Dr Yan | Jenis dan Stadium Kanker Ovarium
8:39
Dr Yan Daily
Рет қаралды 4,5 М.
A clash of kindness and indifference #shorts
00:17
Fabiosa Best Lifehacks
Рет қаралды 116 МЛН