Seberapa Tua Alam Semesta? (Dan Gimana Cara Taunya?)

  Рет қаралды 452,465

Kok Bisa?

Kok Bisa?

2 жыл бұрын

Kalo mau tau berapa umur alam semesta, sebenernya caranya gampang. Cari di Google, nanti akan muncul jawabannya. Tapi, gimana angka itu bisa keluar? Apakah ada tim sensus yang dateng buat ngedata? Enjoy the video!
---
Tanyakan pertanyaan aneh anda disini! NGGA ada pertanyaan yang bodoh! 'Kok Bisa' ngga cuma sekedar mencoba menjawab pertanyaan-pertanyaan yang terlihat bodoh, aneh dan dungu disini, tapi juga mencoba menumbuhkan rasa keingintahuan anda terhadap segala hal di dunia ini. Jadi tunggu apalagi? Ayo subscribe, let's watch the videos and go curiosity!
---
FAQ (Frequently Asked Questions):
Q: Min, upload tiap hari apa?
A: Tiap hari Rabu. Tapi kadang-kadang ada video yang butuh waktu pembuatan lebih lama. So, stay tuned!
Q: Min, animasinya pake software apa?
A: Adobe after effects
Q: MIN, KENAPA DI VIDEONYA ADA BAKSONYA TERUS!?
A: Bakso is inspiration *wink
---
Follow our social media for more updates, stuff and facts!
Facebook: / kokbisachannel
Instagram: / kokbisa
Line: bit.ly/linekokbisa
Twitter: / kokbisachannel
---
For business inquiries: kokbisachannel@gmail.com
---
References:
Britannica, T. Editors of Encyclopaedia (2021, June 8). Hubble constant. Encyclopedia Britannica. www.britannica.com/science/Hu...
Britt, R. (2004, August 17). Milky Way’s Age Narrowed Down. Space.Com. www.space.com/263-milky-age-n...
European Southern Observatory. (2004). How Old is the Milky Way ? - VLT Observations of Beryllium in Two Old Stars Clock the Beginnings. ESO. www.eso.org/public/news/eso0425/
How do scientists determine the ages of stars? Is the technique really accurate enough to use it to verify the age of the universe? (1999, October 21). Scientific American. www.scientificamerican.com/ar...
HP 1: One of Milky Way’s Oldest Star Clusters Discovered (2019). SciNews. www.sci-news.com/astronomy/hp-...
Hubble Uncovers Oldest “Clocks” in Space to Read Age of Universe. (2002). HubbleSite.Org. hubblesite.org/contents/news-...
Logan, A. (2020, November 4). Triassic Period. Encyclopedia Britannica. www.britannica.com/science/Tr...
National Aeronautics and Space Administration. (2019). How Old Are Galaxies? Space Place. spaceplace.nasa.gov/galaxies-...
National Aeronautics and Space Administration. (n.d.). WMAP-Age of the Universe. NASA. wmap.gsfc.nasa.gov/universe/u...
Rabie, P. (2021, October 21). How old is the universe? Scientists use these two methods to find out. Inverse. www.inverse.com/science/how-d...
Staughton, J. (2022, January 17). How Do Scientists Determine the Age of a Star? Science ABC. www.scienceabc.com/nature/uni...
The Nobel Prizes in Physics 2011. (2011). NobelPrize.Org. www.nobelprize.org/prizes/phy...
Wood, C. (2021, August 4). How old is the universe? Our answer keeps getting better. Popular Science. www.popsci.com/story/science/...
---
Credits:
- Kevin MacLeod for awesome music
- Tiffani Angelica, for this episode's end narrator ( tiffaniangelica)
- And a massive THANK YOU to everyone for watching this and for all of your support!

Пікірлер: 1 200
@KokBisa
@KokBisa 2 жыл бұрын
Pertanyaannya, alam semesta kita ini itungannya masih muda atau udah tua, ya?
@clashofshorts9348
@clashofshorts9348 2 жыл бұрын
Udah muda bang
@AIKKALEUS
@AIKKALEUS 2 жыл бұрын
tergantung kapan kiamat
@Kean_Official
@Kean_Official 2 жыл бұрын
Nice 54 detik yang lalu
@Sara-ug9bu
@Sara-ug9bu 2 жыл бұрын
Udah tua,
@Chizeis
@Chizeis 2 жыл бұрын
Tua?
@ELblanco1622
@ELblanco1622 2 жыл бұрын
_Bagaimana cara sains menjelaskan kenapa kita bisa berbicara dalam hati?_
@rahmadfaujhan571
@rahmadfaujhan571 2 жыл бұрын
Udah ada videonya di kok bisa cari aja
@BelimbingSayurAsamSulfat
@BelimbingSayurAsamSulfat 2 жыл бұрын
Up
@arvyno7129
@arvyno7129 2 жыл бұрын
@@rahmadfaujhan571 yg mn
@FahriAhmadTV
@FahriAhmadTV 2 жыл бұрын
@@rahmadfaujhan571 bukannya itu buat yang tuli?
@abiheriyana9030
@abiheriyana9030 2 жыл бұрын
Di otak, bkn di hati.
@sharp9891
@sharp9891 2 жыл бұрын
"Akal bukan untuk mengetahui segalanya, tapi akal ditujukan untuk mengakui yang punya segalanya. Dia sempurna, dia Esa, dia tak terhingga" ~Rumah Editor. kzfaq.info/get/bejne/msd3htB4z9ibo3U.html
@ramadonisaputra1758
@ramadonisaputra1758 2 жыл бұрын
Betul
@hamamhadinata2908
@hamamhadinata2908 2 жыл бұрын
Setuju
@krisnabagus1070
@krisnabagus1070 2 жыл бұрын
Yap betul sekali
@worgiwild1252
@worgiwild1252 2 жыл бұрын
kata kata ini cocoknya buat yg beragama, kalo di gabung sama sains gak cocok, karena kebenaran dan kepercayaan dua hal yang berbeda
@nathanaelkevin4660
@nathanaelkevin4660 2 жыл бұрын
@@worgiwild1252 justru kata-kata ini ditujukan untuk orang yang tidak beragama, orang-orang yang menganggap segala sesuatu terbentuk secara kebetulan.
@evoryanalvaro2404
@evoryanalvaro2404 2 жыл бұрын
Bahas tentang alam semesta lagi mint Biar tahu apa aja bintang dan planet yang sudah manusia ketahui Sama baru sampai mana wahana antariksa voyager
@fajargunarsa4424
@fajargunarsa4424 2 жыл бұрын
anjay mint dingin dong
@thovic
@thovic 2 жыл бұрын
@@fajargunarsa4424 🤣
@Shizuna560
@Shizuna560 2 жыл бұрын
"Sains bukanlah kebenaran, sains itu mencari kebenaran. Sains tidak pernah salah, karena ketika sains salah disaat itulah ia berkembang"
@A.M-d_isconnected
@A.M-d_isconnected 2 жыл бұрын
Bahas "bagaimana orang-orang dulu menentukan zona waktu" dong min
@BelimbingSayurAsamSulfat
@BelimbingSayurAsamSulfat 2 жыл бұрын
Up
@renoriqqullah
@renoriqqullah 2 жыл бұрын
@@LutfiGame google cba
@littlehuman1038
@littlehuman1038 2 жыл бұрын
@@LutfiGame itu mah bkn zona waktu lgi namanya, klau sehari = 24 jam itu yaa krna waktu bumi utk melakukan satu rotasi memang 24 jam
@LutfiGame
@LutfiGame 2 жыл бұрын
@@littlehuman1038 Eh iya 😅😅😂😂🤣🤣
@pusparanikirana8195
@pusparanikirana8195 2 жыл бұрын
dah pernah dijelasin, sm org babilonia pke matahari
@eshaihya
@eshaihya 2 жыл бұрын
Fun Fact : Pada menit ke 0:08 dan 0:18. Itu adalah tampilan film pendek berjudul KTP. Adegan dimana seorang pegawai kepemerintahan kecamatan mendatangi seorang kakek-kakek yang sudah pikun untuk men-DATA guna keperluan KTP. Nah dalam video narasi mengatakan men-DATA, sesuai seperti adegan komedi pada film pendek yang sedikit memperdebatkan kata men-DATA.
@sedenkimuet9733
@sedenkimuet9733 2 жыл бұрын
Sama pemikiran
@_galihaw
@_galihaw 2 жыл бұрын
Keren bgttt Alam semesta dengan segala misterinya
@BelimbingSayurAsamSulfat
@BelimbingSayurAsamSulfat 2 жыл бұрын
Yoi
@Infanteri21_
@Infanteri21_ 2 жыл бұрын
Terima kasih Kobi tentang penjelasannya mengenai gimana cara mengukur umur alam semesta
@zabranrafasandya4812
@zabranrafasandya4812 2 жыл бұрын
Pp mu..
@nasiangkasa
@nasiangkasa 2 жыл бұрын
Keren 👍🏻
@hitamcuy
@hitamcuy 2 жыл бұрын
Komen sebelum rame 🗿☕
@coolbingus1813
@coolbingus1813 2 жыл бұрын
@@hitamcuy iya bro, rame ternyata
@rizkimenolaklevi5573
@rizkimenolaklevi5573 2 жыл бұрын
hi
@Ahlipsatir
@Ahlipsatir 2 жыл бұрын
Mumpung belum rame😅😅😅👆👆👆
@PembuatKomentarHandal
@PembuatKomentarHandal 2 жыл бұрын
Waw
@egian8408
@egian8408 2 жыл бұрын
Bahas kehidupan bintang dong kaya kalau bintang setelah Supernova, white dwarf dll
@Riaaim
@Riaaim 2 жыл бұрын
Aaaa.. seneng banget kalau kok bisa upload konten tentang tata surya, keren banget penjelasannya 🤩
@caesar6178
@caesar6178 2 жыл бұрын
Terimakasih ilmunya Kok Bisa
@balganteng7597
@balganteng7597 2 жыл бұрын
bang mau request dong, ketika kendaraan sudah menjadi listrik semua, dan tidak ada lg emisi gas apa yg terjadi pada bumi? apakah lebih bersih udara? apakah lebih bahaya? terima kasih
@sriastuti-xp3uk
@sriastuti-xp3uk 2 жыл бұрын
Kalo sumber penghasil listriknya tetep dari batu bara kayaknya bakal sama aja. Kendaraan listrik kan brrti konsumsi listrik nya jg semakin banyak, cmiw
@Geelap
@Geelap Жыл бұрын
@@sriastuti-xp3uk tapi mungkin masih bisa ditangani dengan kincir angin ato sumber matahari
@simonsiringoringo8406
@simonsiringoringo8406 2 жыл бұрын
Keren. Paling suka kalo udah bahas alam semesta
@putricasiolamokodongan
@putricasiolamokodongan 2 жыл бұрын
trimakasih kobi, analoginya mudah dipahami 👍🏻👍🏻 suksess terus kobi
@ziddanrf8162
@ziddanrf8162 2 жыл бұрын
Channel ini adalah channel pengetahuan terbaik bagi saya, karna kontennya yang simpel tapi mudah dimengerti dan tidak ada basa basi intro dsb, semangat tim kokbisa !
@salmanalfis
@salmanalfis 2 жыл бұрын
kurang detail dan terlalu cepat, klo mau detail mending sisi terang atau alam semenit lebih detail.
@OptimusPrime-qd1xd
@OptimusPrime-qd1xd 2 жыл бұрын
Banyak channel pengetahuan yg sama baiknya kek kobi Intinya sih dimana ada channel pengetahuan gua subscribe Favorit gua sih rumah editor
@meicoalfin6889
@meicoalfin6889 2 жыл бұрын
Kalo mau lebih detail dan bisa bahasa inggris coba kunjungin Kurzgesagt
@MuhammadIqbal-yy6oc
@MuhammadIqbal-yy6oc 2 жыл бұрын
Gw paling suka mengetau misteri alam semesta apalagi sejarah dinosaurus 👍
@AgungPrayoga
@AgungPrayoga 2 жыл бұрын
Paling suka kalo kontennya seputar astronomi, semangat bikin kontennya min
@renzq3976
@renzq3976 2 жыл бұрын
Suka bet kalo nih channel jelasin tentang alam semesta 😅
@sk-dy9io
@sk-dy9io 2 жыл бұрын
min, bahas virus panlekoupenia, virus kucing yang bener bener ganas, nularnya cepet ke kucing lain 😓
@Muhammadiqbal-tc7cb
@Muhammadiqbal-tc7cb 2 жыл бұрын
min bahas tentang teknologi warp dong? beneran bisa ada di kehidupan nyata gak?
@Creepy_Profile
@Creepy_Profile Жыл бұрын
Lumayan nambah wawasan Konten sains kek gini yg gw suka.. 👌🏻
@mrdeka6000
@mrdeka6000 2 жыл бұрын
Akhirnya sekian lama ada video baru dari bang kobi
@Oli_Mobil_Motor
@Oli_Mobil_Motor 2 жыл бұрын
Sains terbuka untuk salah, dikoreksi, diteliti kembali. Terus berkembang dan semakin mampu memecahkan masalah dan misteri dalam kehidupan. Bukan hal yang paten, yang tidak bisa didebat, tidak juga mengancam dengan hukuman, tetapi terbuka untuk siapa saja yang memang bisa membuktikan suatu teori salah atau benar
@vandkatech9503
@vandkatech9503 2 жыл бұрын
yes
@truthseeker1934
@truthseeker1934 2 жыл бұрын
Itulah sains, berbeda dengan dogma agama.
@dedsussybaka4619
@dedsussybaka4619 2 жыл бұрын
@@truthseeker1934 agama dari awal aja udah dibikin “Gaboleh dipertanyakan”
@rizalpaullian126
@rizalpaullian126 2 жыл бұрын
@@dedsussybaka4619 yah kalo dipertanyakan sama aja "meragukan" ¯\_(ツ)_/¯
@HarD4545
@HarD4545 2 жыл бұрын
@@rizalpaullian126 maka dari itu sebenarnya agama dan sains itu berseberangan
@zahdamar55
@zahdamar55 2 жыл бұрын
apakah mungkin di zaman modern ini terbentuk atau tercipta manusia manusia jenius seperti salah satunya Albert Einstein dan lainnya. kita tahu jika anak anak zaman sekarang kaya gimana dan sikapnya juga, jadi apa mungkin?
@Haluforia
@Haluforia 2 жыл бұрын
Mungkin aja sih, karena di jaman einstein dan ilmuwan lainnya kan juga tidak semua anak nya seperti ilmuwan2 tersebut. Aku punya beberapa teman yang memang sering ikut olimpiade. Jadi aku tau masih ada orang2 yang tertarik sama sains dan selama orang2 seperti itu ada maka jenius yang baru pasti terlahir. Cuma memang mereka jarang disorot media aja jadi tidak kelihatan.
@nicjisetyo595
@nicjisetyo595 2 жыл бұрын
Yg lu liat itu ya cuman yg diorot media doang, aslinya banyak tersebar luas di Wakanda, cuma y emang g muncul aja di permukaan
@zoey5104
@zoey5104 2 жыл бұрын
Ada banyak bgt malah skrg, tapi siapa sih yg peduli
@FiaanaPutri
@FiaanaPutri 2 жыл бұрын
Yeayyy ada notif langsung sat set 2× Semangat kak!! 😎😎😎🔥👌
@user-sh3nh5ti3u
@user-sh3nh5ti3u 11 ай бұрын
Pas banget nih ada waktu luang buat santai. Konten astronomi memang menarik min. Rekomendasi channel edukasi : "Ko Bisa?", "Sisi Terang", "Inspiratips"
@9ckristianherdinata658
@9ckristianherdinata658 2 жыл бұрын
min bahas dong min "bagai mana cara tengkorak berkembang dari bayi sampai dewasa? " min
@jayengeography
@jayengeography 2 жыл бұрын
Kami dari kelurahan setempat sudah mendata bahwa umur alam semesta adalah 2022 tahun.. Semoga kelurahan kami mendapat dana 2000 Trilliun dari pemerintah untuk bisa meneliti lebih jauh lagi..
@Raizaaru
@Raizaaru 2 жыл бұрын
Bruh
@tvgamingindonesiagamer8225
@tvgamingindonesiagamer8225 2 жыл бұрын
Semangat terus bang selalu support saya
@riopraditia6652
@riopraditia6652 2 жыл бұрын
Nih chanel paling berguna dan bermanfaat
@kristiancahyo2089
@kristiancahyo2089 2 жыл бұрын
Konstanta Hubble (H0) : 69 km/s/Megaparsec. Singkatnya alam semesta memuai dengan kecepatan 69 km/detik.
@KosanToxic
@KosanToxic 2 жыл бұрын
hmm 69
@mahesaganrefa9198
@mahesaganrefa9198 Жыл бұрын
@@KosanToxic 🤨
@Lantanum057
@Lantanum057 2 жыл бұрын
Al-Qur'an telah menggambarkan akhir alam semesta ini yang menyerupai awal pembentukannya, sebagaimana yang terdapat pada surah Al-Anbiya ayat 104. Allah SWT berfirman: "(yaitu) pada hari Kami gulung langit seperti menggulung lembaran-lembaran kertas. Sebagaimana kami telah memulai penciptaan pertama, begitulah Kami akan mengulanginya. Itulah suatu janji yang pasti Kami tepati. Sesungguhnya Kamilah yang akan melaksanakannya." Pengungkapan dengan menggunakan kata ‘Kami gulung langit’, adalah cara pengungkapan yang sangat teliti sekali yang dimaksudkan untuk menggambarkan penyusutan alam semesta ini, karena energi yang terdapat di dalamnya telah melebihi batasan yang telah ditentukan. Al-Qur'an di bagian lain ayatnya, mengungkapkan penciptaan kembali alam semesta setalah ia melewati batas energi yang ditentukan. Allah SWT dalam surah Ibrahim ayat 48 berfirman: "(Yaitu) pada hari (ketika) bumi diganti dengan bumi yang lain dan (demikian pula) langit."
@ReyMoraga.
@ReyMoraga. 2 жыл бұрын
Jangan nge dongeng disini
@danish123_xd4
@danish123_xd4 2 жыл бұрын
Ok Tapi tolong jangan bawa bawa agama
@Lantanum057
@Lantanum057 2 жыл бұрын
@@ReyMoraga. apa nya yang dongeng? Bisa di jelaskan? Kalau begitu beritahu ilmuwan barat yang muallaf diluar sana untuk stop mempelajari dongeng...
@digoyangenak7891
@digoyangenak7891 2 жыл бұрын
@@ReyMoraga. gk kuat men liat komen² yg lain,apalagi bawa² agana
@parwatha7
@parwatha7 10 күн бұрын
hahaha jualan ayat 😂
@fikridejong
@fikridejong 2 жыл бұрын
ngikutin dari awal 2019 suka banget kalo bahas ginian
@mekrsndr711
@mekrsndr711 2 жыл бұрын
Horee up jugaa 😍
@ScarryID
@ScarryID Жыл бұрын
jika alam semesta itu tidak ada ujungnya apakah mungkin alam semesta itu bulatan yang super besar sampai kita mengiranya tak berujung?
@herlanggasaputra3707
@herlanggasaputra3707 2 жыл бұрын
Ini yg di tunggu tunggu
@fznmnmt_
@fznmnmt_ 2 жыл бұрын
😱
@junikasitorus509
@junikasitorus509 2 жыл бұрын
😱
@ggozzy
@ggozzy 2 жыл бұрын
🥵
@number1xiaojieenthusiast
@number1xiaojieenthusiast 2 жыл бұрын
😳
@RYAN-vz3rm
@RYAN-vz3rm 2 жыл бұрын
Chanel ini yg menjawab pertanyaan yg mungkin jarang orang pertanyaan langsung ke orang orang lainnya
@patriayuda9798
@patriayuda9798 Жыл бұрын
Wow sangat menakjubkan jika kita bisa tau sisa umur alam semesta
@wildanyusyus5460
@wildanyusyus5460 2 жыл бұрын
Jika alam semesta mengembang, apakah alam semesta terbentuk didalam sebuah ruang yang ada batasnya atau alam semesta itu sendiri yang membentuk ruangnya?
@wanmoree
@wanmoree 2 жыл бұрын
setelah membaca ini gua langsung puyeng
@OptimusPrime-qd1xd
@OptimusPrime-qd1xd 2 жыл бұрын
Sama kayak pertanyaan ada ada sebelum big bang Sampai saat ini jawabannya tidak ada apa apa Alam semesta itu ruangnya sendiri, lalu apa yg diluar alam semesta?, tidak ada /tidak diketahui
@terminatortutorial6381
@terminatortutorial6381 2 жыл бұрын
Ngga nyampe dilogika kita
@izelzl1315
@izelzl1315 2 жыл бұрын
Alam semesta terbatas tapi tidak memiliki batas 🤣🤣
@wildanyusyus5460
@wildanyusyus5460 2 жыл бұрын
@@wanmoree samaa, kepikiran mulu tapi otak ganyampe
@kbprt
@kbprt 2 жыл бұрын
Min, sebenernya galaksi itu "sesuatu" yang hidup atau mati?
@reifaru5358
@reifaru5358 2 жыл бұрын
Seru kalu kobi bahas tentang angkasa / alam semesta
@dino-bk4ou
@dino-bk4ou 2 жыл бұрын
Wah chanel kok bisa cocok banget untuk belajar
@huwaahmadun
@huwaahmadun 2 жыл бұрын
Tanyaaa... Planet²kan mengitari matahari karena tarikan gravitasinya lebih besar, kenapa kok bisa nariknya cuman muter², bukan ditarik ke arahnya lurus gitu?. Y mungkin memang tidak nabrak y, tapi ada penjelasan ilmiahnya nggak?🙏
@apangdewe5489
@apangdewe5489 2 жыл бұрын
Jarak nya sangaaaaaaaaaaat jauh kak, itu simplenya
@Cartlizard
@Cartlizard 2 жыл бұрын
@@apangdewe5489 gak pernah sekolah nih kek nya lu :v
@marvaabyu197
@marvaabyu197 2 жыл бұрын
Karena planet planet juga bergerak, dan gerakannya cukup cepat sehingga dia ngga tertarik gaya gravitasi matahari :D
@fajarfebriant6185
@fajarfebriant6185 2 жыл бұрын
@@Cartlizard anda jawab dong yg pernah sekolah , Orang nanya baik2 malah di cibir bukan nya di jawab
@huwaahmadun
@huwaahmadun 2 жыл бұрын
@@Cartlizard maaf kak, saya ingin tanya ke kakak, apakah kakak ingat semua pelajaran di sekolah?🙏
@Frhaavyh
@Frhaavyh 2 жыл бұрын
42 detik lalu 🙂 Min.. Mo nanya, orang cegukan itu napa sih? Ada manfaat khususnya gak? #penontonbaru
@mhaikalfr1450
@mhaikalfr1450 2 жыл бұрын
Up
@mhaikalfr1450
@mhaikalfr1450 2 жыл бұрын
Up
@mhaikalfr1450
@mhaikalfr1450 2 жыл бұрын
Up
@mhaikalfr1450
@mhaikalfr1450 2 жыл бұрын
Up
@tahukahkamuchannel01
@tahukahkamuchannel01 2 жыл бұрын
udah pernah dibahas 6 tahun yang lalu
@user-nk9cn1dd5e
@user-nk9cn1dd5e 2 жыл бұрын
Selalu menunggu :-)
@kayonnist3657
@kayonnist3657 2 жыл бұрын
Kok bisa = ilmu pengetahuan menyenangkan🥳🥳🥳
@muhammadnaufalnawwaruddin9850
@muhammadnaufalnawwaruddin9850 2 жыл бұрын
Bang apa bener Duduk diatas bantal bikin bisulan?
@marlinac
@marlinac 2 жыл бұрын
sebenarnya itu mitos,aslinya itu untuk menjaga bantal tidak terkena bokong karena bantal itu digunakan untuk kepala,jadi bekas bokong orang tidak terkena bagian wajah/kepala kita -menurut ku
@herrukeysw
@herrukeysw 2 жыл бұрын
Nggk ada hubunganya kayanya. Cma gk pntes aja buat kpl tpi didudukin
@jesselingard9365
@jesselingard9365 2 жыл бұрын
@@marlinac bener
@Chizeis
@Chizeis 2 жыл бұрын
Mo nanya bisulan itu apa?
@rizkyputranurhuda9672
@rizkyputranurhuda9672 2 жыл бұрын
3:47 Ayy Loki 🤣🤣
@DK-Rr
@DK-Rr 2 жыл бұрын
Bang request, kenapa orang" atau mitos jaman dahulu sering menggunakan tubuh manusia sebagai tumbal membuat jalan atau membuat gedung ,dengan menggunakan tubuh manusia menjadi kokoh,apa ada penjelasan ilmiah tubuh manusianya? Kok bisa wkwkwk
@antz3516
@antz3516 2 жыл бұрын
makin keren sih klo bahas astronomi
@HellcatikoArocatis
@HellcatikoArocatis 2 жыл бұрын
Intinya... Semua rahasia alam semesta adalah rahasia tuhan, dan alam semesta adalah sesuatu yang menakjubkan🥰🥰🥰
@truthseeker1934
@truthseeker1934 2 жыл бұрын
Rahasia tuhan? Tuhan yang mana?
@HellcatikoArocatis
@HellcatikoArocatis 2 жыл бұрын
Anda islam bukan? Ya pasti Allah swt lah
@noname-vq4sk
@noname-vq4sk 2 жыл бұрын
@@HellcatikoArocatis percuma,di chanel Chanel yang ngebahas sains itu banyak atheis
@HellcatikoArocatis
@HellcatikoArocatis 2 жыл бұрын
@@noname-vq4sk anda islam atau bukan sih... Yah meski yg lain bahasa astronomi dan orgnya itu atheis kita bisa ambil ilmu astronomi nya bukan ilmu religionisnya ngerti
@noname-vq4sk
@noname-vq4sk 2 жыл бұрын
@@HellcatikoArocatis kan comment u diatas bilang kalau tuhan adalah Allah SWT,tapi yang u reply bukan Islam alias atheis,kalo baca comment yang bener biar GK salah tengkep.
@Watdehek
@Watdehek 2 жыл бұрын
Bang, manusia tahu dari mana baru menjelajahi 5 persen dari lautan?
@trollmen0768
@trollmen0768 2 жыл бұрын
Karena 95% lainnya belum dijelajahi
@Shizu02CH
@Shizu02CH 2 жыл бұрын
@@trollmen0768 bener sih ,tapi ya gimana ya
@AlfridoManihuruk
@AlfridoManihuruk 2 жыл бұрын
Kak, aku sayang banget sama kalian... Kalian itu baik banget sama aku ngasih ilmu tanpa Fee.... Aaaahhh jatuh cinta dengan channel2 seperti ini
@gameboy1989
@gameboy1989 2 жыл бұрын
Suka banget kalo bahas tentang astronomi
@OmDaendels
@OmDaendels 2 жыл бұрын
pastinya pertama dong
@sindysukayasa5246
@sindysukayasa5246 2 жыл бұрын
Kak mau nanya, kenapa kalo kita lagi nunggu sesuatu waktu terasa lama banget tapi klo nyantai waktu jadi cepet banget? Sekian terimakasih :)
@yaryazu
@yaryazu 2 жыл бұрын
Biasa pas nunggu paket nih wkwk
@vandkatech9503
@vandkatech9503 2 жыл бұрын
karena waktu itu sifatnya tidak mutlak (relatif)
@dedsussybaka4619
@dedsussybaka4619 2 жыл бұрын
@@vandkatech9503 gak gitu juga woy
@dedsussybaka4619
@dedsussybaka4619 2 жыл бұрын
Gak tau jawaban pasti sih cuma yg pasti itu terjadi dalam pikiran kita Dan yg di atas gue jawabannya ngawur Emang lu kira pikiran manusia punya massa yg berat untuk memperlambat waktu?
@vandkatech9503
@vandkatech9503 2 жыл бұрын
@@dedsussybaka4619 kan bener waktu itu relatif tapi saya disini tidak pernah menyebutkan kalau saya mengacu pada teori relativitas jadi gak ada hubungannya sama gravitasi gan
@iglamirosa4527
@iglamirosa4527 2 жыл бұрын
Mimin KoBi, mau nanya nih, Sejak kapan sih kita manusia menggunakan "nama" untuk identitas diri?
@rfkysyahputra1241
@rfkysyahputra1241 2 жыл бұрын
Keren bngt, menambah pengetahuan 😁
@ismaelmr9866
@ismaelmr9866 2 жыл бұрын
Bang coba bahas kenapa manusia sering lupa ?
@ahmadnashir8411
@ahmadnashir8411 2 жыл бұрын
up cui
@alanridwan9749
@alanridwan9749 2 жыл бұрын
Keseringan ngocoxx
@Ducks..
@Ducks.. 2 жыл бұрын
dah pernah dibahas gak sih ? :/
@luthfialghifari2038
@luthfialghifari2038 2 жыл бұрын
Up
@Chizeis
@Chizeis 2 жыл бұрын
@@alanridwan9749 itu elu aih akowkwowk
@rannopik3505
@rannopik3505 2 жыл бұрын
Bang, ditengah galaxy Bima sakti itu ada apa sih. Apakah matahari yang besar?
@mastermochtar536
@mastermochtar536 2 жыл бұрын
Lubang hitam
@gilangramadan5857
@gilangramadan5857 2 жыл бұрын
Blackhole yang memiliki massa dan gravitasi lebih besar dari benda" di galaksi milky way (Bimasakti),makanya benda" tersebut memutari nya
@adeyahya1593
@adeyahya1593 2 жыл бұрын
@@gilangramadan5857 yang benar
@gilangramadan5857
@gilangramadan5857 2 жыл бұрын
@@adeyahya1593 google kan ada ngapa gk dipake?,inilah kalo google cmn di jadiin tempat nonton bokep
@adeyahya1593
@adeyahya1593 2 жыл бұрын
@@gilangramadan5857 yang benar
@Tiamat_Stan24
@Tiamat_Stan24 2 жыл бұрын
3:05 lebih tepatnya yg punah Dinosaurus non unggas. Sebenarnya unggas/burung modern masih bisa disebut dinosaurus sih, soalnya emang burung itu keturunan dari sejenis Dinosaurus Avialae kecil di era Jurassic. Bahkan mereka juga satu Klad sm Dinosaurus kyk Tyrannosaurus, Giganotosaurus, Velociraptor, Spinosaurus, atau Therizinosaurus
@raziqsiddiq812
@raziqsiddiq812 2 жыл бұрын
rip dodo😢
@rynx1511
@rynx1511 2 жыл бұрын
Min min, bikin konten soal CSS (China Space Station) min. Jarang banget yg bahas
@Do_4fun
@Do_4fun 2 жыл бұрын
3:48 Loki 😂
@rachi19
@rachi19 2 жыл бұрын
Bjir
@riskyandika4849
@riskyandika4849 2 жыл бұрын
Selamat bang first
@bun2827
@bun2827 2 жыл бұрын
Wow kamu pertama
@dearhemer9995
@dearhemer9995 2 жыл бұрын
Konten yang selalu di tunggu,
@AD-pc9kw
@AD-pc9kw 2 жыл бұрын
Bg sering² dong upload tentang alam semesta gitu jan jarang jarang
@raflirahmanramdani
@raflirahmanramdani 2 жыл бұрын
Apa itu tesseract?apa itu dimensi ke 4?dan adakah dimensi ke 5 dst?
@jazariychannel1245
@jazariychannel1245 2 жыл бұрын
Ngebayanginnya juga udah pusing
@raflirahmanramdani
@raflirahmanramdani 2 жыл бұрын
@@jazariychannel1245 betul betul betul
@Ahlipsatir
@Ahlipsatir 2 жыл бұрын
Kalo ngebahas 4 dimensi 5 dimensi bisa nonton di channel rumah editor
@raflirahmanramdani
@raflirahmanramdani 2 жыл бұрын
@@Ahlipsatir udah gue tonton, gue cuman mau tau gimana versi kok bisa ngebahasnya,mungkin lebih menarik
@maydheo4991
@maydheo4991 2 жыл бұрын
Yang ingin bawa² agama silahkan minggir 😌
@AkunCraft_AR
@AkunCraft_AR 2 жыл бұрын
Bagusnya tidak ada 🗿👌
@CengAlwi
@CengAlwi 2 жыл бұрын
Gila sih para ilmuan segini aja bikin kagum, jenius banget. Gimana beberapa taun kedepan lagi makin jenius ya..
@Independentwoman00
@Independentwoman00 Жыл бұрын
Bahas urutan zaman bang, kok bisa setelah zaman dinosaurus bisa muncul manusia? Sebenarnya apakah manusia itu dulunya hewan? . Terus bagaimana bisa muncul zaman nabi, batu, purba dan lainnya juga?
@rk_gaming0101
@rk_gaming0101 2 жыл бұрын
Aseek upload lgi
@zenilimawan1624
@zenilimawan1624 2 жыл бұрын
Banyak faktor x yg belum terpecahkan rumus nya, jadi masih mustahil untuk diketahui segala sesuatu yg belum pernah kita hadapi dalam kehidupan manusia
@rianhidayat7816
@rianhidayat7816 2 жыл бұрын
sangat mudah di pahami, coba sony wakwak yang jelasin
@hermawandre9230
@hermawandre9230 2 жыл бұрын
Mantap kontennya. Lanjutkan
@wahyurambe1428
@wahyurambe1428 2 жыл бұрын
Semoga channel ini bisa ditampilkan di televisi y biar generasi selanjutnya pintar, bukan joget-joget alay tiktok.
@TranscendentalContinuum
@TranscendentalContinuum 2 жыл бұрын
Ada bintang yang paling tua lebih tua dari alam semesta. Namanya methuselah star ( search sendiri nama bintang nya) Bintang ini mempunyai bahan bahan gas, dll lebih sedikit dari bintang lain nya, proses terbentuk nya mungkin dari elemen lain, search sendiri. Bintang ini umurnya 270jt tahun lebih lama dari alam semesta, yaitu 14.2 miliar tahun. | For more information please search the current topic in youtube or other social media platform, thank you! |
@tomykey1643
@tomykey1643 2 жыл бұрын
Min tolong buatinn dong "bagaimana muncul nya mata air" Di tunggu ya🤗
@PabianD
@PabianD 2 жыл бұрын
Lanjut dan semangat ngonten bang
@kacangbuncis8375
@kacangbuncis8375 2 жыл бұрын
Tema favorit ❤️❤️❤️
@ahmadnabil5402
@ahmadnabil5402 2 жыл бұрын
Channel sains kesukaan aku nih
@Reynard-ch2dc
@Reynard-ch2dc Жыл бұрын
channel favorit gw : 1. Sisi Terang : Pembahasannya menarik dan isi nya berisi semua, baguss😍😍 2. Kok Bisa : Voice over nya keren tapi topic nya bervariasi, gak boring❤❤ 3. Inspiratips : Animasi nya gampang di cerna, konten sains nya keren & cinematic abis👍👍 WALAUPUN GUA BIKIN KONTEN SEPI MULU, TAPI HARUS TETAP SEMANGAT
@fitmkgw74
@fitmkgw74 Жыл бұрын
Coba lu cek channel "MELODYSHEEP" klo lu suka tentang per-ruangangkasaan lu wajib cek
@r.o.b6929
@r.o.b6929 2 жыл бұрын
Kobi kalo bikin video yang panjang dong , suka banget sama naratornya,
@itssteyama3029
@itssteyama3029 2 жыл бұрын
Kobi, boleh bahas Astronomi seperti membahas pelajaran yang lainnya?
@ndalinda8463
@ndalinda8463 2 жыл бұрын
Woah asik banget cara jelasinnya 👍
@LolLol-bo1vb
@LolLol-bo1vb 2 жыл бұрын
Science memang bisa salah, tapi semakin saya mempelajari science semakin saya dibuat takjub akan kebesaran ciptaan tuhan, dan kita memang hidup dipenghujung akhir acara/zaman, memikirkan kebesaran alam semesta kadang membuat saya bergidik, takjub, dan takut. Kalau memikirkan hal sebesar itu makin terasa pepatah ' hidup itu fana, sementara, kehidupan dunia bagai tetesan air dibanding air laut' maka (misteri?) kehidupan setelah kematian dibanding kehidupan dunia yang hanya sebesar tetesan air jauh lebih besar lagi. Jike science belum bisa memecahkan misteri dunia yang hanya sebatas satu tetes air laut, apalagi memecahkan misteri apa yang setelah kehidupan, yang nitabene keseluruhan air laut. Saya lahir sebagai orang yang didikte dengan agama, namun beranjak dewasa saya juga disuguhkan science dan mulai sering berfikir tentang agama dari sudut pandang science yang alhamdulillah hampir semuanya masuk akal, setidaknya bisa saya fahami meski belum bisa dibuktikan, ya apa boleh buat science belum bisa memecahkan, mendecode/decrypt misteri satu tetes (dunia dan isinya) , apalagi menjelaskan keseluruhan 'air laut' yang akan kita saksikan setelah kematian. Manusia itu hidup ketika memilikki tujuan, mereka menjadi :mayat berjalan' saat tidak punya arah tujuan (mereka bisa saja punya target dunia, kalau mereka kehilangan dunia mereka bisa putus asa dan kehilangan tujuan) , setidaknya tujuan utama saya jelas, meski kehilangan dunia jika tujuannya akhirat, maka pasti tidak akan putus asa karena targetnya bukan dunia. Tunggangi dunia untuk menuju apa yang telah dijanjikan tuhan, jangan ditunggangi dunia karena manusia terlalu kecil dan akan binasa jika ditunggangi dunia yang sangat besar. Tujuan itu penting karena akan menjadi alasan kita hidup, tujuan dunia bagus tapi dunia hanyalah setetes air, tujulah akhirat yang notabene keseluruhan air laut. Tunggangi satu tetes air yang dititipkan kepada kita dengan ilmu untuk menuju kedalam air laut yang luas yang telah dijanjikan.
@javadev9841
@javadev9841 Жыл бұрын
Jika kamu ingin tau lebih dalam, belajar mengenal dirimu, karena di dalam diri ada hati/jiwa, didalam jiwa ada Qalbu, di dalam Qalbu ada Nur Muhammad lebih dalam lgi engkau masuk kedalam kau akan menemukan cahaya
@TEST_ILMU_KAMU
@TEST_ILMU_KAMU Жыл бұрын
info yang bagus min
@ngemieeyuks29
@ngemieeyuks29 2 жыл бұрын
saya ada pertanyaan penting, apa pertama yang kita pelajari dahulu apakah bumi kita sendiri / luar angkasa dahulu supaya kita paham akan semua ini
@velinfransiscahuang7033
@velinfransiscahuang7033 2 жыл бұрын
Lihat ke langit. Kita tidak sendirian. Seluruh alam semesta bersahabat dengan kita dan bersekongkol hanya untuk memberikan yang terbaik bagi mereka yang bermimpi dan bekerja. Lihatlah bintang-bintang dan bukan ke bawah kaki Anda. Cobalah untuk memahami apa yang Anda lihat, dan bertanya-tanya tentang apa yang membuat alam semesta ada. Tetaplah Penasaran! 🌎🌏
@silentorca1953
@silentorca1953 2 жыл бұрын
Gimana cara menentukan berat sebuah bintang? Apakah ada timbangan raksasa?
@Fanismail
@Fanismail 2 жыл бұрын
Kalo ngomongin sisa umur alam semesta kayak gak bisa dibayangin deh lamanya, black hole aja butuh 9×10⁶⁰ tahun buat hilang, dan bisa dibayangin berapa lama alam semesta ini akan bertahan
@ajikusuma3860
@ajikusuma3860 2 жыл бұрын
Kenapa saat kita sedang sakit cenderung bermimpi buruk atau bermimpi hal yang aneh?
@Louisquetz
@Louisquetz 2 жыл бұрын
Dan itulah indahnya sains
@kaniafaris
@kaniafaris 2 жыл бұрын
Aku penasaran nih. Jika kita melihat matahari dan bulan dari bumi dengan ukuran yang kurang lebih (dlm taksiran) sama, maka apa yang terjadi di luar angkasa? Apakah matahari mengecil? Atau bulan membesar? Atau keduanya? Trus, mungkin nggak sih itu?
@papian1
@papian1 2 жыл бұрын
Yes upload
@UDINGAY946
@UDINGAY946 2 жыл бұрын
Min bahas "mengatur pola hidup yg sehat"
@atuyygj6398
@atuyygj6398 2 жыл бұрын
Mantap bang 👍
@hekysh_21
@hekysh_21 2 жыл бұрын
Bang kalau pakai pensil itu menghabis kan hutan lalu kalau pakai bulpoin nanti mencemari lingkungan jadi harus pake yang mana dong??
@ryandoang8410
@ryandoang8410 2 жыл бұрын
Bang bahas makhluk mitologi nyata apa nggak bang!
Apakah Ada Ujung Alam Semesta?
10:04
Kok Bisa?
Рет қаралды 14 МЛН
Ide Gila Membajak Matahari demi Energi Tak Terbatas
4:24
Kok Bisa?
Рет қаралды 866 М.
Tom & Jerry !! 😂😂
00:59
Tibo InShape
Рет қаралды 47 МЛН
Gimana Cara Ilmuwan Mengukur Alam Semesta?
4:28
Kok Bisa?
Рет қаралды 786 М.
One of the Biggest Mistakes in Learning (Kok Bisa Explains)
12:30
Kok Bisa?
Рет қаралды 4,1 МЛН
Apakah Dunia Paralel Benar-benar Ada?
5:42
Kok Bisa?
Рет қаралды 2,9 МЛН
Kenapa Pesawat Luar Angkasa Tidak Terbakar di Atmosfer?
4:00
Kok Bisa?
Рет қаралды 572 М.
BREAKING NEWS: Foto Black Hole Pertama Dalam Sejarah
5:27
Kok Bisa?
Рет қаралды 2,7 МЛН
Seberapa Perlu Kita Mencari ‘Bumi’ Baru?
5:46
Kok Bisa?
Рет қаралды 1 МЛН
Seberapa Besar Bintang Bisa Terbentuk?
3:54
Kok Bisa?
Рет қаралды 925 М.