Disepelekan Karena Ternak Kelinci, Kini Jadi Juragan dan Ekspor Ke Luar Negeri

  Рет қаралды 44,246

SeribuMimpi

SeribuMimpi

2 ай бұрын

Ternak kelinci menjadi salah satu opsi ide usaha di bidang peternakan dimana permintaan daging kelinci meningkat seiring banyaknya ragam kuliner yang bisa menjadi peluang bagi para peternak kelinci.Seperti Asep Yana yang tidak pernah membayangkan bahwa ia akan menjadi seorang pengusaha sukses. Asep, yang saat hanya menghabiskan sebagian besar hidupnya sebagai pengangguran dan bekerja serabutan. Namun, semangat dan tekadnya yang kuat menggerakkan langkahnya untuk mengubah hidupnya.
Suatu hari, Asep mendapatkan ide untuk memulai usaha peternakan kelinci dengan menghubungi pamannya yang memiliki peternakan dan mengusulkan pertukaran rumput dengan kelinci. Dengan memulai usahanya hanya dengan modal awal sebesar 100 ribu rupiah, yang digunakan untuk mempersiapkan kandang dan oprasional lainnya.
Pada awalnya, banyak teman-teman tongkrongan Asep yang meremehkan usahanya. Mereka menganggap bahwa beternak kelinci adalah sesuatu yang tidak menguntungkan dan tidak menjanjikan. Namun, Asep tidak membiarkan celaan dan keraguan tersebut menghentikannya. Seiring berjalannya waktu dan kerja keras Asep mulai membuahkan hasil.
Puncak kesuksesan Asep datang ketika artis dan pasar luar negeri tertarik dengan kelinci-kelinci yang diproduksinya.
Tertarik menjadi pengusaha sukses seperti Asep Yana? simak kisah lengkapnya hanya di episode "Cerita Ternak" dengan judul Disepelekan Karena Ternak Kelinci, Sekarang Jadi Juragan dan Ekspor Ke Luar Negeri.
#ternakkelinci #kelinci #kelincipedaging #kelincihias #idebisnis #pengusahamuda
--------------------------------------------------------------------------------
-
Follow Juga Social Media Kami OFFICIAL SERIBUMIMPI :
- Instagram : / seribumimpi.inspirasi
- TikTok : vt.tiktok.com/ZSeUeb1HA/
Permintaan Liputan dan Kerjasama Bisnis Dengan SeribuMimpi silahkan menghubungi :
Email : seribumimpi.sm@gmail.com
Regards
SeribuMimpi Team

Пікірлер: 85
@arifina53
@arifina53
Ternak kelinci itu yg susah jualnya, saya 2 tahun ternak jenis rex, kendalanya cuma di penjualan saja
@linduaji5024
@linduaji5024
Pernah punya kelinci, berakhir di wajan penggorengan. Ga sampai ternak, udah dimarahin mamah, karena aq males bersihin kandang.
@tvkampoonk4672
@tvkampoonk4672
Kelinci susah jualnya bos klo di Jawa Barat... Klo partai besar mah sukses selalu
@sugiantosapotro6172
@sugiantosapotro6172
Kalo ternak kelinci sekalian buka kuliner kelinci, belum banyak yg jual kuliner kelinci itu mungkin bisa jadi silusi pemasaran
@user-hd7es2ph2k
@user-hd7es2ph2k
Manusia tega banget konsumsi daging kelinci😢
@larewengker1415
@larewengker1415
Semoga nanti pulang merantau bs ternak kelinci lg,walaupun di anggap remeh,tp merawat kelinci bs jadi suatu kebahagiaan tersendiri..kelinci&bonsai hobi yg bernilai untuk mereka yg paham..
@irvansufandi8401
@irvansufandi8401
pernah ternak kelinci nyampe 38 indukan.. lama -lama bingung jual anakanya ga tau pasarannya dimana
@Roadi123
@Roadi123
Kadang bingung juga mau jualnya kemana
@zamanmoe9074
@zamanmoe9074 2 сағат бұрын
ikut menyimak....guru. semoga saya bisa sukses jg.
@user-hd7es2ph2k
@user-hd7es2ph2k
Barusan mikir mau beli kelinci 🐰
@slingingslasher7427
@slingingslasher7427
Pupuk dari kotoran kelinci itu bagus buat pertanian.
@sobokandang1012
@sobokandang1012
SOBO KANDANG DARI PETERNAK DOMBA HADIR.. Sukses terus om
@aryaadisaputracom
@aryaadisaputracom
Keren sih kelincinya ada yg warnanya lucu-lucu 😅
@barokahrabbitfarm
@barokahrabbitfarm
semoga nanti saya bisa kaya gitu
@yantiputri6277
@yantiputri6277
hebat hebat
@four1975
@four1975
Daging kelinci no kolesterol..
@masudrizal
@masudrizal
pengen coba ternak
@sutisnasutisna2352
@sutisnasutisna2352
Sy tertarik ternak kelinci.
@wiyatsitaresmi6485
@wiyatsitaresmi6485 9 сағат бұрын
Ijin tanya pak, ukuran kandang kelinci galvanis untuk Indukan berapa Cm? Terimakasih
@djoesferiansyah4190
@djoesferiansyah4190
Cara jualanya keluar negeri gimna ya? Sya kepri dekat sma Singapore dan Malaysia
Kelinci Raksasa - Peternakan Asep Rabbit
11:23
Cerita Bisnis
Рет қаралды 67 М.
Ide Usaha Ternak Kelinci, Modal Kecil Untung Besar
17:16
DARI KAMI UNTUK KAMU
Рет қаралды 92 М.
He sees meat everywhere 😄🥩
00:11
AngLova
Рет қаралды 12 МЛН
Wait for the last one! 👀
00:28
Josh Horton
Рет қаралды 165 МЛН
Was ist im Eis versteckt? 🧊 Coole Winter-Gadgets von Amazon
00:37
SMOL German
Рет қаралды 37 МЛН
UNTUNG BERLIPAT TERNAK KELINCI NEW ZEALAND TANPA "NGARIT"
16:13
Mas Browther
Рет қаралды 841 М.
LUAS BANGET..!! BIKIN SURGA KELINCI TAPI CUMA DIAMBIL URINNYAA ????
12:35
deHakims channel
Рет қаралды 375 М.
Cara Ternak Kelinci Pedaging & Hias Hingga Ekspor Ke Mancanegara
33:35
JENIS-JENIS KELINCI DAN HARGANYA @AGROTV9
11:01
AGRO TV
Рет қаралды 107 М.
ANALISA USAHA TERNAK KELINCI MODAL MINIMAL HASIL MAKSIMAL
19:02
Sahabat Sapi
Рет қаралды 11 М.
He sees meat everywhere 😄🥩
00:11
AngLova
Рет қаралды 12 МЛН