SUSI SUSANTI VS YE ZHOUYING ~ UBER CUP FINAL 1996. TERTINGGAL 2-5, SUSI KUNCI ANGKA 5 ZHOUYING

  Рет қаралды 30,125

AB_Sport

AB_Sport

2 ай бұрын

SUSI SUSANTI VS YE ZHOUYING ~ UBER CUP FINAL 1996. TERTINGGAL 2-5, SUSI KUNCI ANGKA 5 ZHOUYING ‪@AB_Sport‬
Laga Susi Susanti VS Ye Zhaoying merupakan laga pertama dalam Final Piala Uber yang digelar pada tahun 1996, tepatnya pada 25 May 1996.
Laga ini merupakan laga ke 24 keduanya ddimana sebelumnya Susui Susanti menang 16 kali berbanding 7 kemenangan untuk Zhaouying.
Legenda Bulutangkis Indonesia dan juga penonton dikejutkan oleh penampilan Zhaoying yang banyak begitu impressive di game pertama ketika mampu memenangi game dengan skor mencolok, 11-4.
Susi tidak mendapat peluang untuk melakukan rally panjang andalanya dan Zhaouying sangat leluasa mengembangkan permaian.
Zhaou ying yang biasanya kelelahan menghadapi Susi tampak masih bugar.
Di game kedua seakan tak berubah bagi Susi.
Walaupun sudah mencoba melakukan Rally panjang, walaupun Zhouying tampak kelelahan namun beberapa error dari Susi membuat Zhaouying unggul 5-2.
Gelagat keletihan dengan mencoba mengulur waktu di ketahui oleh Susi dan tentu saja SS tak mau kehilangan momentum.
Dengan perlahan, SS mampu menyamakan kedudukan 5-5 dan terus melaju dengan cepat sehingga berbalik Unggul dan mengunci angak 5 tersebut menjadi 11-5 untuk Susi.
Di game terakhir Zhouying seakan kehabisan Bensin.
SS pun unggul cepat hingga 7-0.
Zhouying berhasil bangkit dan memperoleh 5 angak menjadi 8-5.
namunlagi lagi, angka 5 tersebut di kunci hingga SS pun menyudahi laga dengan keunggulan 11-5.
#ubercup1994
#Ubercup
#bwfranking
#bwfrank
#bac2023
#bac2024
#Madridspainmasters2024
#spainmasters2023
#spainmasters
#Spainmasters2024
#Spainmasterssuper300
#gregoriamariskatunjung
#prnpaweechochuwong
#swissopensuper300
#swissopen2024
#deglo #jorji
#jojo #chico #fajri
#jadwalbadmintonhariini
#jadwalbadmintonmalamini
#allenglandsuper1000
#yonexallenglanopen2024
#yonexallenglandchampionships2024
#yonexallenglandopen2023
#allenglandopen2023
#allengland
#anseyeong #chenyufei #taitzuying #akaneyamaguchi
#chico #shiyuqi
#Yonexfrenchopen2024
#Daddies
#leodaniel
#yonexfrenchopen
#Jorji
#Ginting
#ApriSiti
#Yonexfrenchopen2024
#ginting #Jojo
#DEGLO #rehanlisa
#YonexGermanOpen2024
#germanopen2024
#yonexgermanopen2023

Пікірлер: 76
@dwiwahyudiono4919
@dwiwahyudiono4919 2 ай бұрын
Luar biasa mb susi, foot work yg special, split yg amazink, bola terkontrol, all complete techniques
@AB_Sport
@AB_Sport 2 ай бұрын
Seperti yang kita saksikan... Thumbs up for the Legend.
@SekarVera2510
@SekarVera2510 2 ай бұрын
badminton era tahun 90an, masih memakai sistem rebut bola. sangat melelahkan buat para pemain..
@AB_Sport
@AB_Sport 2 ай бұрын
Exactly. Jika berimbang dan untk WS sampai mencapai angak sama 9-9 atau 10-10 bisa Deuce 3 atau 5 untuk MS. Sedangkan untuk pemain Ganda malah pakai second service... how about it?
@patrysioketto3676
@patrysioketto3676 2 ай бұрын
Merinding menyaksikan Susi Susanti berjibaku dg😂musuh, sangat di apresiasi seorang Susi Susanti dr apa yang ia korbankan untuk bangsa Indonesia... Terimakasih super Susy pahlawan Indonesia ♥️♥️😇
@robertusbulumanu3987
@robertusbulumanu3987 2 ай бұрын
Sampai Sekarang tak ada yang bisa mengantikan Ci Susi Susanti Soal Feminim..
@petualangrasaumadu2715
@petualangrasaumadu2715 2 ай бұрын
Rekor yg tinggi sekali sobat ku mantap 👌👌
@yiseng4602
@yiseng4602 2 ай бұрын
Juara bertahan Indonesia sengaja kalah 5-0 kepada China dalam perlawanan kumpulan tetapi itu untuk tujuan strategi. Tetapi dalam perlawanan akhir diStadium Queen Elizabeth sekali lagi ratu bulutangkis Indonesia Susi Susanti telah berjaya menundukkan pemain China Ye Zhao Ying. China kalah 4-1 kepada Indonesia tetapi dua tahun kemudian akan membalas dendam dengan kemenangan 4-1 diStadium yang sama.
@AB_Sport
@AB_Sport 2 ай бұрын
Tepat sekali! Setelahnya Indonesia tidak pernah lagi juara karena China mendominasi Uber Cup dan hanya dipatahkan oleh Korea 2010, Jepang 2018 dan dan Korea 2022.
@santuyn-13
@santuyn-13 2 ай бұрын
Susi susanti sang ratu bulutangkis Indonesia.legend,Bang.sang idolaku.
@AB_Sport
@AB_Sport 2 ай бұрын
Wah... Seperti idola para badminton Lovers lainya.
@felixkopong6387
@felixkopong6387 2 ай бұрын
Hingga saat Dan detik ini belum ada pemain badminton tunggal puteri Yg punya fisik dan Nafas panjang seperti Ibu Susy Susanti 👍🏻👍🏻👍🏻
@AB_Sport
@AB_Sport 2 ай бұрын
Betul, gak ada dan belum ada. Apalagi format hitung zaman now memanjakan pemain untuk tidak harus bermain dengan berlama lama untuk lob panjang dan adu stamina.
@richiechang692
@richiechang692 Ай бұрын
Luar biasa liat susi tenang, akurat…. Benar2 mental juara… satu satunya di dunia model gini
@ajibumiserpongdamai1519
@ajibumiserpongdamai1519 2 ай бұрын
VIDEO INI SANGAT BERMAKNA. YE ZHAOYING DIHAPUS DAN DI CORET DARI CATATAN BERSEJARAH ❤ BADMINTON PUTRI CHINA KARENA DI ANGGAP MELAWAN ARUS
@SukmanafajarFajar-te7cm
@SukmanafajarFajar-te7cm 2 ай бұрын
Maksudnya gmn?
@iksanzainuri6814
@iksanzainuri6814 2 ай бұрын
​@@SukmanafajarFajar-te7cmtragedi olimpiade 2000. Ye disuruh mengalah di sF sm gong zhicao utk menghadapi camila martin di final. Ye speakUp baru² ini, dan namanya diblacklist di daftar pebulutangkis china, dianggap tdk ada.
@ajibumiserpongdamai1519
@ajibumiserpongdamai1519 2 ай бұрын
@@SukmanafajarFajar-te7cm .. tuuhhh dengerin. Sadis ya. Kejam
@gandhisujito7092
@gandhisujito7092 2 ай бұрын
Susi susanti pemain top indonesia
@TolibAbdullah-uz6jl
@TolibAbdullah-uz6jl 2 ай бұрын
Main lob saja sampe lawan kecapean.. keren ya susi pukulan nya gk ada yg mematikan tapi lawan nya jdi ngap akhirnya gagal fokus..
@laurensiussihotang8026
@laurensiussihotang8026 2 ай бұрын
mantap.tolong disiarkan lagi susi yg lain.midslnya kawan gong chi vao wangchen dll pokonya kawan cina lah semua.yerimakadih
@AB_Sport
@AB_Sport 2 ай бұрын
Siap, ditunggu yaa. Saat ini sesuai momen Thomas & Uber Cup, sehingga mimin upload laga laga Uber dan Thomas.
@adesyafari2591
@adesyafari2591 2 ай бұрын
Final Kejurdun 1993 susi vs bang tolong di upload min
@AB_Sport
@AB_Sport 2 ай бұрын
@@adesyafari2591 Siap! Mohon bersabar, saat ini bertepatan dengan momen Thomas Uber Cup makan turnamen itulah yang mimin upload sementara waktu.
@roelchan2370
@roelchan2370 2 ай бұрын
Ye zhoying itu pemain no 1 china pada masanya & slalu merepotkan Susi Susanti
@SukmanafajarFajar-te7cm
@SukmanafajarFajar-te7cm 2 ай бұрын
Smash nya juga lumayan tajem lumayan keras ye zhao ying
@MrKenaditya
@MrKenaditya 2 ай бұрын
Rivalitas mèreka paling sêru, tapi rekor kemenangan Susi diatas kemenangan Ye atas Susi, Susi sendiri bilang paling capek jika lawan Ye.
@roelchan2370
@roelchan2370 2 ай бұрын
@@SukmanafajarFajar-te7cm iya bner
@yopysuriyanto8511
@yopysuriyanto8511 Ай бұрын
Keren susi
@davidong1073
@davidong1073 2 ай бұрын
Luar biasa susi gak kaya capek
@yiseng4602
@yiseng4602 5 күн бұрын
That was the last time Indonesia won the Uber Cup,the symbol of women's team in world badminton supremacy.Like in 1994,Indonesia again beat China 4-1in the final held at the Queen Elizabeth Stadium in Hong Kong in 1996. Susi Susanti's opening win over Ye Zhao Ying in the first time,led to Indonesia finally winning 4-1 to regain the Uber Cup.But after that Indonesia were never successful in regaining the Uber Cup and in this year's edition of the 2024 Uber Cup,Indonesia were trounced 3-0 by China in the final.
@RizalPol-xr3kn
@RizalPol-xr3kn 2 ай бұрын
Luar biasa, pemain paling tenang paling bisa mengatur emosi, luwes komplit, dan ga pernh keliatan cape, fisiknya edan
@blueskys2010
@blueskys2010 2 ай бұрын
Lentur udh pasti, Skill mumpuni tapi yg gw suka dari Susi ini Tatapan matanya bikin musuh takut duluan.
@AB_Sport
@AB_Sport 2 ай бұрын
Wah... sampai 'mata' juga diperhatikan yaa. Tapi memang benar sih!
@blueskys2010
@blueskys2010 2 ай бұрын
@@AB_Sport hahahaha Iya liat deh, musuh dipelototin mulu ya down lama2 hahah
@yiseng4602
@yiseng4602 2 ай бұрын
Selepas ketiadaan Susi Susanti dan Mia Audina China terus unggul dalam Piala Uber dengan kemenangan Piala Uber dalam tahun 2000,2004,2008,2012 dan 2014.Hanya Korea Selatan kalahkan China dalam perlawanan akhir Piala Uber 2010 yang berlangsung duKuala Lumpur
@AB_Sport
@AB_Sport 2 ай бұрын
Betul sekali! Pokoknya terakhir Indonesia Juara Uber pada tahun 1996, dan setelahnya hanya 1 kali menjadi Runner-Up di 2008 yang juga kalah dari China.
@nasrulzamaluddin5996
@nasrulzamaluddin5996 2 ай бұрын
​​@@AB_SportRunner up juga di uber cup 1998. Partai pertama Susi vs Ye itu sungguh match yg luar biasa menurutku, menguras emosi, Ye menang tidak dengan mudah. Tertinggal 1-10 di game pertama, Susi bisa ngejar jadi 9-10, namun Ye menang 9-11. Game kedua Susi dikejar Ye jadi 9-9, selanjutnya itu perang mental banget dan strategi, bukan Susi klo bola kemanapun gaa dikejar, Susi menang di 12-10. Game ketiga Ye kembali nyerang seperti di Game pertama, Ye menang. Aku rasa Uber ini jadi motivasi besar u/ Ye mengingat 94 dan 96 kalah (dari Indonesia di kandang sendiri, China) sedangkan Susi dan tim fokusnya sedang terpecah karna kerusuhan Mei 98 di Indonesia kala itu.
@AB_Sport
@AB_Sport 2 ай бұрын
@@nasrulzamaluddin5996 Benar sekali, di 98 Indonesia kalah 4-1. Wow... detail sekali, mantab! Thanks
@user-cu3uj9oz9u
@user-cu3uj9oz9u 2 ай бұрын
Ya ampuuun feminim syekhali.. mbak susi ni😊
@iksanzainuri6814
@iksanzainuri6814 2 ай бұрын
Susi sangat feminim tapi mematikan. mimik wajah dan gestur mengintimidasi lawan
@AB_Sport
@AB_Sport 2 ай бұрын
Benar, namun final uber 1996 ini memang bertensi tinggi. Zhouying yang Susi kalahkan di Final 1994 sebelumnya memang seperti musuh terberat SS.
@iksanzainuri6814
@iksanzainuri6814 Ай бұрын
@@AB_Sport betul,, Susi sndri bilang Ye musuh terberat yg sulit dikalahkan. BSY jg termasuk lawan bebuyutan
@indrasaputra5063
@indrasaputra5063 2 ай бұрын
Kalo sekarang cara Maen yezioying mirip sama hanyue.. Jadi kalo ye ada di zaman ini ya rank nya paling bagus ya rank 7 BWF😂😂
@AB_Sport
@AB_Sport 2 ай бұрын
Ada benarnya, mirip Yue. Tapi semua pemain lawan, oleh SS sebisa mungkin emang diajak ber rally ria. Huang Hua, Li Lingwei, Bang Soo-Hyun yang taktis juga diajak rally. Untuk Ranking, sayangnya Yue belum pernah WR 1 yaa, sedangkang Ye sang pemilik 21 tittles Grand Prix pernah menempati WR 1.
@nurokhmanaja1234
@nurokhmanaja1234 Ай бұрын
Padahal final tapi yang nonton gak full ya
@user-zj2dh1fn8s
@user-zj2dh1fn8s 2 ай бұрын
generasi skrg pahanya segede gaban
@AB_Sport
@AB_Sport 2 ай бұрын
Waduhh....sebegitunya... heheee, tapi emang iya sih.
@nandotety6019
@nandotety6019 2 ай бұрын
H2H nya ngeri banget cik susi😂😂
@jacksimran7044
@jacksimran7044 2 ай бұрын
Asik...buka kakinya tuk lentur banget .tatapan matanya juga 😂😂😂❤❤🎉🎉🎉
@AB_Sport
@AB_Sport 2 ай бұрын
17-7. Namun Ye Zhouying yang lebih muda 3 tahun kemudian bersinar dan menjai WR 1 setelah mundurnya SS.
@izurrahman9394
@izurrahman9394 2 ай бұрын
Inilah salah satu match di mana Susi terlihat sangat emosional dalam setiap perolehan poin demi poin, teriak, acungkan kepalan tangan dengan mimik muka tajam penuh determinasi...Ye lawan bebuyutan Susi memulai dl dg acapkali teriak kenceng setiap kali dapat poin, Susi membalas nya dg permainan penuh determinasi...soal kekuatan dan daya tahan fisik Susi ga ada lawan, Ye berkali-kali lap keringat susi ttp tak bergeming di tengah lapangan...luar biasa fit nya fisik Susi..padahal ritme dan tempo permainan sangat tinggi dengan rali2 panjang ke sudut2 lapangan, dikombinasi dg dropshot dan smash2 tajam lawan.. Susi dengan tenangnya meladeni permainan lawan smp pd akhirnya lawan mati kutu kehabisan tenaga dan sering buat kesalahan sendiri...bener2 Super Susi 🔥👏💪👌👍
@denisopian3555
@denisopian3555 2 ай бұрын
​@@izurrahman9394betul sekali jarang sekali Susi teriak , d pertandingan ini berbeda ya
@user-cu3uj9oz9u
@user-cu3uj9oz9u 2 ай бұрын
Tau dari mana bg h2h nya 17-7😅
@mzhudy8160
@mzhudy8160 Ай бұрын
Andai sf olimpiade atlanta kondisi prima yakin BANG SOO YUNG kalah,tapi di lain sisi kabarnya SS mengalah ,biar nanti MIA punya peluang WINNER ,Tapi MIA TAK BERDAYA HADAPI BANG SOO YUNG
@AB_Sport
@AB_Sport Ай бұрын
Itu yang patut disayangkan. Memang SS sepeti tidak prima selain keduanya memang musuh bebututa. Sedangkan Mia ada benarnya, Mia di tahun 96 ini ada dipuncak prestasi hingga mampu menjadi WR 1 di pertengahan tahun, namun disayangkan kalah dari BSY.
@muamarkhadafi5325
@muamarkhadafi5325 Ай бұрын
Gua inget bgt dulu Hendrawan maen ampe 4 jam, penentu jadi juara Thomas
@AB_Sport
@AB_Sport Ай бұрын
Wow... yang mana yaa, Apa pas main di XD.
@muamarkhadafi5325
@muamarkhadafi5325 Ай бұрын
@@AB_Sport hendrawan mah solo player, dulu pas jaman Taufik Hidayat, Ricky Subagja, Rexy Mainaki, Simon Santoso
@AB_Sport
@AB_Sport Ай бұрын
@@muamarkhadafi5325 Oh... betul betul, Mimin salah anggap Gunawan. Mimin tau dan ingat betul itu. Sempat mau upload juga.
@muamarkhadafi5325
@muamarkhadafi5325 Ай бұрын
@@AB_Sport iya min, yg ceweknya saya inget Susi Susanti, Mia Audina... Lawannya Susi Susanti pernah dikunci 0, sampe muntah² dia digocek Susi Susanti
@samrodin6376
@samrodin6376 Ай бұрын
Mata susi kyak mau menerkam musuh...
@idoasberger1015
@idoasberger1015 2 ай бұрын
Kalau ada highlight final uber cup 1998,lagi2 kita ketemu china di final, namun sayangnya kita gagal pertahankan piala uber dalam final 98 itu,sumpah itu pertandingan nyesek banget ya Alloh!!!final Thomas Uber 98,kita masuk final dua2nya di saat bersamaan di tanah air lagi memanasnya suhu politik awal era reformasi, pemain2 kita banyak yg keturunan Tionghoa hrus menguatkan semangat sementara di Tanah air banyak saudaranya sesama tionghoa indonesia yg jadi sasaran aksi rusuh,penjarahan,pemerkosaan, pembunuhan, pembakaran,ga kebayang gimana campur aduknya perasaan atlit-atlit kita waktu itu
@ajibumiserpongdamai1519
@ajibumiserpongdamai1519 2 ай бұрын
98 ... ulah prabowo
@idoasberger1015
@idoasberger1015 2 ай бұрын
@@ajibumiserpongdamai1519 bukan!!!98 bukan karena Prabowo!!!98 adalah kulminasi dari puluhan tahun rezim orba yg terlalu fokus sentralisasi kekuasaan, pundi-pundi hanya dipusatkan di segelintir kroni, pembangunan DKI sentris,luar DKI sangat timpang ketertinggalannya,dan terbukti saat jakarta digoyang seluruh Indonesia goyah, permainan segelintir broker saham langsung buat pusat2 finansial nasional di jakarta kolaps,inflasi melambung tak terkendali,rupiah tertekan,harga2 meroket dalam hitungan hari,inkompetensi rezim orba nangani krisis ekonomi 97 98, menjadi kesempatan bagi daerah untuk lakukan pergerakan menggoyang ibu kota jakarta, pemicu utama reformasi 98 bukan gerakan mahasiswa!!!tapi pergerakan daerah,ditambah di tubuh TNI saat itu nampak terjadi perpecahan sehingga langkah penanganan aksi massa dari pihak keamanan baik Matra TNI maupun polri nampak tidak kompak,sukses penggulingan Suharto,salah satu hasil awal dari gerakan reformasi 98 adalah otonomi daerah,daerah pegang kontrol keuangan masing-masing!namun sayang bara 98 ini harus dinodai dengan sentimen2 SARA, sentimen anti tionghoa memuncak dimana warga suku Tionghoa jadi sasaran aksi,padahal tujuan utamanya adalah perampasan aset warga tionghoa,bahkan di kota Solo tempat terjadi awalnya kerusuhan pada Mei 98,aksi massa juga menyasar warga keturunan arab di kota Solo,lalu pada akhirnya dimanfaatkan lagi ketidakstabilan sosial ini dengan munculnya konflik2 berbau sara di berbagai daerah,warga diadudomba untuk membunuhi sesama warga,belum lagi aksi terorisme turut menumpangi chaos,era 98 hingga 2003 bisa dibilang masa kelam negara ini, mayoritas pengamat internasional haqqul yakin negeri bernama Indonesia sudah diambang kehancuran, Indonesia segera pecah dan mengalami balkanisasi,pemerintah gaji PNS, TNI-Polri,aja kagak punya duit,suram!!namun Tuhan berkehendak lain,negara ini masih bersatu hingga kini
@idoasberger1015
@idoasberger1015 2 ай бұрын
@ajibumiserpongdamai1519 bukan!!!98 bukan karena Prabowo!!!98 adalah kulminasi dari puluhan tahun rezim orba yg terlalu fokus sentralisasi kekuasaan, pundi-pundi hanya dipusatkan di segelintir kroni, pembangunan DKI sentris,luar DKI sangat timpang ketertinggalannya,dan terbukti saat jakarta digoyang seluruh Indonesia goyah, permainan segelintir broker saham langsung buat pusat2 finansial nasional di jakarta kolaps,inflasi melambung tak terkendali,rupiah tertekan,harga2 meroket dalam hitungan hari,inkompetensi rezim orba nangani krisis ekonomi 97 98, menjadi kesempatan bagi daerah untuk lakukan pergerakan menggoyang ibu kota jakarta, pemicu utama reformasi 98 bukan gerakan mahasiswa!!!tapi pergerakan daerah,ditambah di tubuh TNI saat itu nampak terjadi perpecahan sehingga langkah penanganan aksi massa dari pihak keamanan baik Matra TNI maupun polri nampak tidak kompak,sukses penggulingan Suharto,salah satu hasil awal dari gerakan reformasi 98 adalah otonomi daerah,daerah pegang kontrol keuangan masing-masing!namun sayang bara 98 ini harus dinodai dengan sentimen2 SARA, sentimen anti tionghoa memuncak dimana warga suku Tionghoa jadi sasaran aksi,padahal tujuan utamanya adalah perampasan aset warga tionghoa,bahkan di kota Solo tempat terjadi awalnya kerusuhan pada Mei 98,aksi massa juga menyasar warga keturunan arab di kota Solo,lalu pada akhirnya dimanfaatkan lagi ketidakstabilan sosial ini dengan munculnya konflik2 berbau sara di berbagai daerah,warga diadudomba untuk membunuhi sesama warga,belum lagi aksi terorisme turut menumpangi chaos,era 98 hingga 2003 bisa dibilang masa kelam negara ini, mayoritas pengamat internasional haqqul yakin negeri bernama Indonesia sudah diambang kehancuran, Indonesia segera pecah dan mengalami balkanisasi,pemerintah gaji PNS, TNI-Polri,aja kagak punya duit,suram!!namun Tuhan berkehendak lain,negara ini masih bersatu hingga kini
@idoasberger1015
@idoasberger1015 2 ай бұрын
Bukan!!!98 bukan karena Prabowo!!!98 adalah kulminasi dari puluhan tahun rezim orba yg terlalu fokus sentralisasi kekuasaan, pundi-pundi hanya dipusatkan di segelintir kroni, pembangunan DKI sentris,luar DKI sangat timpang ketertinggalannya,dan terbukti saat jakarta digoyang seluruh Indonesia goyah, permainan segelintir broker saham langsung buat pusat2 finansial nasional di jakarta kolaps,inflasi melambung tak terkendali,rupiah tertekan,harga2 meroket dalam hitungan hari,inkompetensi rezim orba nangani krisis ekonomi 97 98, menjadi kesempatan bagi daerah untuk lakukan pergerakan menggoyang ibu kota jakarta, pemicu utama reformasi 98 bukan gerakan mahasiswa!!!tapi pergerakan daerah,ditambah di tubuh TNI saat itu nampak terjadi perpecahan sehingga langkah penanganan aksi massa dari pihak keamanan baik Matra TNI maupun polri nampak tidak kompak,sukses penggulingan Suharto,salah satu hasil awal dari gerakan reformasi 98 adalah otonomi daerah,daerah pegang kontrol keuangan masing-masing!namun sayang bara 98 ini harus dinodai dengan sentimen2 SARA, sentimen anti tionghoa memuncak dimana warga suku Tionghoa jadi sasaran aksi,padahal tujuan utamanya adalah perampasan aset warga tionghoa,bahkan di kota Solo tempat terjadi awalnya kerusuhan pada Mei 98,aksi massa juga menyasar warga keturunan arab di kota Solo,lalu pada akhirnya dimanfaatkan lagi ketidakstabilan sosial ini dengan munculnya konflik2 berbau sara di berbagai daerah,warga diadudomba untuk membunuhi sesama warga,belum lagi aksi terorisme turut menumpangi chaos,era 98 hingga 2003 bisa dibilang masa kelam negara ini, mayoritas pengamat internasional haqqul yakin negeri bernama Indonesia sudah diambang kehancuran, Indonesia segera pecah dan mengalami balkanisasi,pemerintah gaji PNS, TNI-Polri,aja kagak punya duit,suram!!namun Tuhan berkehendak lain,negara ini masih bersatu hingga kini
@idoasberger1015
@idoasberger1015 2 ай бұрын
@ajibumiserpongdamai1519 bukan!!!98 bukan karena Prabowo!!!98 adalah kulminasi dari puluhan tahun rezim orba yg terlalu fokus sentralisasi kekuasaan, pundi-pundi hanya dipusatkan di segelintir kroni, pembangunan DKI sentris,luar DKI sangat timpang ketertinggalannya,dan terbukti saat jakarta digoyang seluruh Indonesia goyah, permainan segelintir broker saham langsung buat pusat2 finansial nasional di jakarta kolaps,inflasi melambung tak terkendali,rupiah tertekan,harga2 meroket dalam hitungan hari,inkompetensi rezim orba nangani krisis ekonomi 97 98, menjadi kesempatan bagi daerah untuk lakukan pergerakan menggoyang ibu kota jakarta, pemicu utama reformasi 98 bukan gerakan mahasiswa!!!tapi pergerakan daerah,ditambah di tubuh TNI saat itu nampak terjadi perpecahan sehingga langkah penanganan aksi massa dari pihak keamanan baik Matra TNI maupun polri nampak tidak kompak,sukses penggulingan Suharto,salah satu hasil awal dari gerakan reformasi 98 adalah otonomi daerah,daerah pegang kontrol keuangan masing-masing!namun sayang bara 98 ini harus dinodai dengan sentimen2 SARA, sentimen anti tionghoa memuncak dimana warga suku Tionghoa jadi sasaran aksi,padahal tujuan utamanya adalah perampasan aset warga tionghoa,bahkan di kota Solo tempat terjadi awalnya kerusuhan pada Mei 98,aksi massa juga menyasar warga keturunan arab di kota Solo,lalu pada akhirnya dimanfaatkan lagi ketidakstabilan sosial ini dengan munculnya konflik2 berbau sara di berbagai daerah,warga diadudomba untuk membunuhi sesama warga,belum lagi aksi terorisme turut menumpangi chaos,era 98 hingga 2003 bisa dibilang masa kelam negara ini, mayoritas pengamat internasional haqqul yakin negeri bernama Indonesia sudah diambang kehancuran, Indonesia segera pecah dan mengalami balkanisasi,pemerintah gaji PNS, TNI-Polri,aja kagak punya duit,suram!!namun Tuhan berkehendak lain,negara ini masih bersatu hingga kini
@Jawaralima
@Jawaralima Ай бұрын
Ini yg dibilang bagus? Maen lob dr awal sampai akhir pertandingan. Kalo maen di era skrg. Putri kw aja bs kalahin ini mah
@ghfr7895
@ghfr7895 8 күн бұрын
iya bagus lah, minim error, footwork enak, lobnya pun akurat. PKW lawan bola bola jorji aja udah encok apalagi lawan Susi. Ye Zhaoying adalah pemain attack dengan smash & angle pukulan yang tajam. Coba liat pertandingan Ye lawan pemain lain, gahar abis. Cuma tiap ketemu Susi, Ye kebawa pola lob karena bola dan ritme Susi memang semenyulitkan itu. Mungkin di era sekarang yang bisa menyaingi prime Susi itu An Se-young yang punya pukulan presisi, footwork efisien, dan minim error juga.
@novalpandolo5981
@novalpandolo5981 7 күн бұрын
Hellooo An Se young maen lob2 plus stamina, ada lawan??? Ngomong ngawur
@novalpandolo5981
@novalpandolo5981 7 күн бұрын
Lu tau gak An se young? KLO gak tau mending lu diem
I CAN’T BELIEVE I LOST 😱
00:46
Topper Guild
Рет қаралды 81 МЛН
She ruined my dominos! 😭 Cool train tool helps me #gadget
00:40
Go Gizmo!
Рет қаралды 64 МЛН
Uber Cup Edition: Best of Susi Susanti
6:53
BWF TV
Рет қаралды 16 М.
Insane Disrespect Moments 😡
0:31
Football Fancier
Рет қаралды 4,3 МЛН
100% Epic Moments 😮
0:30
JariFootball
Рет қаралды 4,1 МЛН
Она играет в футбол лучше всех 😯
0:28
Фильмы I Сериалы
Рет қаралды 129 М.
Довёл до срыва западную звезду!
1:00
МИНУС БАЛЛ
Рет қаралды 788 М.