No video

Tak Cukup Dengan Nikel, NBRI Uraikan Jalan Panjang RI Jadi Raja Baterai

  Рет қаралды 20,234

CNBC Indonesia

CNBC Indonesia

Күн бұрын

Founder Indonesia National Battery Institute, Evvy Kartini mengungkapkan jalan panjang yang harus ditempuh pemerintah untuk menjadikan Indonesia sebagai produsen baterai kendaraan listrik dunia.
Dari bijih nikel, dibutuhkan proses pengolahan melalui smelter untuk mengubah nickel ore menjadi nickle MHP yang merupakan campuran padatan hidroksida nikel dan kobalt. Dari sini hilirisasi bisa berlanjut untuk memproduksi Nickle Sulfate.
Selanjutnya untuk membentuk katoda baterai masih dibutuhkan proses pengolahan untuk memproduksi Prekursor NMC 811 yang nantinya bisa dibentuk Katoda dengan penambahan lithium.
Seperti apa jalan Panjang RI jadi raja baterai listrik dunia/ Selengkapnya saksikan dialog Maria Katarina dengan Founder Indonesia National Battery Institute (NBRI), Evvy Kartini dalam Closing Bell, CNBC Indonesia (Rabu, 05/07/2023)
Terus ikuti berita ekonomi bisnis dan analisis mendalam hanya di www.cnbcindone....
CNBC Indonesia terafiliasi dengan CNBC Internasional dan beroperasi di bawah grup Transmedia dan tergabung bersama Trans TV, Trans7, Detikcom, Transvision, CNN Indonesia dan CNN Indonesia.com.
CNBC Indonesia dapat dinikmati melalui tayangan Transvision channel 805 atau streaming melalui aplikasi CNBC Indonesia yang dapat di download di playstore atau iOS.
Follow us on social: Twitter: / cnbcindonesia
Facebook Page: / cnbcindonesia
Instagram: / cnbcindonesia
/ cuap_cuan
Tiktok: bit.ly/38BYtJx
Spotify: spoti.fi/2BR7KkT

Пікірлер: 84
@mr.icikiwir4542
@mr.icikiwir4542 Жыл бұрын
NKRI DAN HILIRISASI INDUSTRI SUMBER DAYA ALAM HARGA MATI, MENUJU PERADABAN BARU INDONESIA MAJU CEMERLANG ATAU HIDUP TERHINA DAN BELANGSAK SELAMANYA. save generasi anak cucu Miskinkan KORUPTOR ❤🇮🇩
@TukangLedeng
@TukangLedeng Жыл бұрын
Jgn lupa Food Estatenya.. Nikel itu tambang terbatas dan bisa tergantikan kelak macam minyak bumi.. Usahakan nyultan di Nikel dan modalnya dipake bwt kembangkan bisnis pangan..
@tamafriends
@tamafriends Жыл бұрын
Selalu dukung Pemerintah untuk kemajuan Bangsa Indonesia 👌
@arisb5655
@arisb5655 Жыл бұрын
INDONESIA HEBAT ! BRAVO !
@user-pz3vt3lw4t
@user-pz3vt3lw4t Жыл бұрын
*WOiiiiyyy. HEBAT APAnya 🇮🇩 ??? INDONESIA 🇮🇩 MASIH NGEMIS-NGEMIS INVESTASI ASING + ASENG + ASONG 👎👎👎👎👎👎🤣😂🤣😂🤣😂🤣😂🤣😂*
@costantinusel8068
@costantinusel8068 Жыл бұрын
Peragaan dan penjelasan ibu menarik. Perlu sosialisasi terobosan spt ahli ini ke publik agar publik memahami betapa pentingnya kekayaan yg luar biasa ini.
@sunatarosuna1560
@sunatarosuna1560 Жыл бұрын
Visi misi aksi Presiden Jokowi is the best 😊👍
@fekriyusbagindo5164
@fekriyusbagindo5164 Жыл бұрын
Ibu yg memberi penjelasan nya ter lalu cepat membawakan komentar nya..... tapi hebat.....
@sholikhinsy8053
@sholikhinsy8053 6 ай бұрын
Harusnya risetnya jalan juga. Ada banyak jenis baterry : NiCad (nickel cadmium), NMC (nickel mangan cobalt), Lithium Fero Fosfat, Sodium Lead Acid, dll. Kalau bisa dapet baterry nickel versi 2 atau yang lain yang lebih efisien mestinya bisa bersaing nanti. Kalau riset mandeg, bisa kegeser teknologi lain
@chekotea7399
@chekotea7399 Жыл бұрын
Semoga Allah SWT selalu melimpahkan rezeki yang lancar kepada saya, Amiiin,,,
@paranoya733
@paranoya733 Жыл бұрын
4:56 inti permasalahan di indonesia.. jadi dari 6 proses dari pengerukan sampe filterisasi nikel, yang terjadi di indonesia baru sampe 2 (keruk nickel ore & filter nikel MHP) sisanya difilter & diolah lagi di china.. makasih bu penjelasannya, meskipun ada cuannya buat indonesia, artinya faisal basri ga salah kalo china lebih banyak dpt manfaatnya & cuannya ketimbang indonesia
@AndikSubekti-ql8xy
@AndikSubekti-ql8xy Жыл бұрын
HILIRISASI YG DITENTANG PEMBENCI PRESIDEN JOKOWI.. BENAR2 MEMBERIKAN NILAI TAMBAH.
@costantinusel8068
@costantinusel8068 Жыл бұрын
Adanya di Indonesia Timur tetapi yg paling banyak menikmatinya Indonesia Barat, Jakarta khususnya.
@rikimahenda8049
@rikimahenda8049 Жыл бұрын
Sehat selalu Ibu... Murid mu ini❤❤❤❤❤
@botolistabotolista8270
@botolistabotolista8270 Жыл бұрын
Ibu nya menguasai banget 😂 jago
@Awahab.99
@Awahab.99 7 ай бұрын
Maaf Bu nanya kalo lipo4 komposisi nya apa saja dan kadarnya berapa per barapa?
@hxl6016
@hxl6016 11 ай бұрын
banyak istilah inggrisny dlm penjelasan ini. Pssti keren...
@adiningrat8796
@adiningrat8796 Жыл бұрын
Alhamdulillah , hilirisasi nikkel yg katanya sdh sangat menguntungkan negara , Tapi kenapa masyarakat kecil di Sulawesi hidupnya semakin sengsara , tidak merasakan hasilnya dari Nikkel yg dikeruk dari perut bumi Sulawesi , inilah kenapa simpatisan Anis Baswedan semakin melejit di Sulawesi
@jakadewa1
@jakadewa1 Жыл бұрын
hasil dari pertambanngan akan dibagikan denngan sistem bagi hasil pertambangan ke seluruh PEMDA untuk pemabangunan dan kesejahteraan rakyat dan daerah penghasil tambah mendapatkan bagi hasil lebih besar.. jadi kalo masyarakatnya tidak menikmati ya tanyakan kepada PEMDA nya kemana penggunaan dananya... ngak ada hubungannya dengan anis 😅
@imakalean1589
@imakalean1589 10 ай бұрын
Puncak kesengsaraan pas si yamen itu berkuasa😂
@obbysaputra
@obbysaputra Жыл бұрын
Yg penting usaha jgn kendor. Mau kaya tapi enggak mau usahaaa bodoh donggg.
@joniiswardi723
@joniiswardi723 7 ай бұрын
Para pesimis dan pembenci Hilirisasi ...tanamkan dlm pikiran bagaimana TANTANGAN JADI PELUANG agar maju dan besar tdk mencari2 kesalahan dan kelemahan serta menjelekan kemampuan sendiri bahkan tdk menghargai Presiden sendiri
@ridhauz
@ridhauz Жыл бұрын
Jln panjang batrai lithium
@dediahdiat5790
@dediahdiat5790 Жыл бұрын
27 juta atau 72 juta ton ...indo punya cadangan nikel...mana yg benar ?
@comboart4610
@comboart4610 Жыл бұрын
Indonesia melawan dunia... Pasti banyak yg menjegal
@lumbansuhi5725
@lumbansuhi5725 Жыл бұрын
CATL perusahaan dari China sedang mengembangkan baterai sodium yang diinformasikan lebih unggul dan lebih aman dari baterai lithium, apakah informasi tersebut benar?
@user-kq1zcwh8
@user-kq1zcwh8 Жыл бұрын
Indonesia bisa! Inget kata pak Jokowi. Stop ekspor bahan mentah. Olah dulu dalam negeri sampai jadi produk jadi, baru jual, maka laba nya akan maksimal.
@metave7465
@metave7465 Жыл бұрын
Duitnya berapa rupiah bagian negara/ rakyat? Perusahaan Asing atau negara yg terbesar?.. Belym.ada yg ngomong tuh!!
@jakadewa1
@jakadewa1 Жыл бұрын
hasil dari tambang yang masuk ke penerimaan negara akan dibagikan ke semua daerah melalu PEMDA dengan sistem bagi hasil.. dan daerah penghasil tambang lebih besar bagi hasilnya.. semuanya di kelola oleh PEMDA kab/prov untuk pembangunan dan kesejahteraan rakyat.. jadi rakyat bisa tanyakan langusng ke PEMDA dikemanakan dana bagi hasil tambang 😄..nah untuk pusat penting untuk menentukan berapa persen masuk negara dan berapa persen untuk perusahaan tergantung loby dari pemimpin negara dan investor perusahaan 😃
@Batman_119
@Batman_119 Жыл бұрын
Mana janji hilirisasi perusahaan china di indonesia? Kenapa 5 juta ton bijih nikel bisa diselundupkan ke china?
@Hardlines212
@Hardlines212 Жыл бұрын
Jelas ini kong kalikong mukidi, stop hilirisasi
@YoTube-oo2dv
@YoTube-oo2dv Жыл бұрын
Siapa dia ? Pakar apa?
@meonchannel
@meonchannel Жыл бұрын
27jt cadangan. diselundupkan ke china 5jt ton.
@ricogunawan997
@ricogunawan997 Жыл бұрын
Parahhhh.. ga pada bersyukur malah pada nyinyirr..
@newacount8203
@newacount8203 Жыл бұрын
Mba MC kalo ada yg lg jelasin penting diem dulu napa ,ubres aja kalo ada yg lg jelasin.
@Batman_119
@Batman_119 Жыл бұрын
RI mau jadi raja baterai tapi nikel sudah dikuasai china. Lucu
@pekopeko6372
@pekopeko6372 Жыл бұрын
ngopi dululah😅😅😅
@nauvaliofajarmartin3358
@nauvaliofajarmartin3358 Жыл бұрын
Baterai Sodium Ion dari CATL Akankah Mengancam Runtuhnya Tambang Nikel & Cobalt Indonesia? kzfaq.info/get/bejne/htqbY7Vzps6ppJc.html Elon Musk: "No More Lithium! This ALL NEW Batteries Miracle Material Will Change Everything 2023!" kzfaq.info/get/bejne/rtt_qtqGydLbf4E.html How Sodium-Ion Batteries May Challenge Lithium kzfaq.info/get/bejne/iLd1aJmc2Lymcmg.html How Silicon Anode Batteries Will Bring Better Range To EVs kzfaq.info/get/bejne/rNBgpsyKzprMYKM.html How Cheap Hydrogen Could Become the Next Clean Fuel kzfaq.info/get/bejne/gK2Va7Vhs5iUoKc.html Mesin tanpa piston ini menggunakan hidrogen dan berputar hingga 25k rpm kzfaq.info/get/bejne/gMeAa8yh0bXOqmw.html Mesin Tanpa POLUSI Udara! | Hydrogen Engine (100009V2) kzfaq.info/get/bejne/d5d3dJeUxMircmg.html Pamerkan Drone Berbahan Bakar Hidrogen, Bisa Terbang Sejauh 800 Km dan Terbang Selama 8 Jam! kzfaq.info/get/bejne/oJmjnaRotZPKaKc.html Benarkah E-Fuels Bisa Membunuh Mobil Listrik? kzfaq.info/get/bejne/rZmmpNV-nLy7lqM.html Mobil Listrik Indonesia KEREN Tapi diVONIS PENJARA Karena INI kzfaq.info/get/bejne/g6pii8eYvKzVc58.html
@ricogunawan997
@ricogunawan997 Жыл бұрын
Piknik dulu ahhh.. 😂😅😂
@roeyata1279
@roeyata1279 Жыл бұрын
Minum bodrexin dulu aah 😅😅😅
@Hardlines212
@Hardlines212 Жыл бұрын
Ya betul, stop hilirisasi
@basirclp
@basirclp Жыл бұрын
prabowo bsa neruain ga kalo jd....kalo saya lebih percaya ganjar wkwkwkkw
@Hardlines212
@Hardlines212 Жыл бұрын
Jelas banget pak anies yang bisa
@themotiusentes4250
@themotiusentes4250 Жыл бұрын
Jangan pesimis.
@yommahp
@yommahp Жыл бұрын
Emak siapa ini woy kok pinter banget 😂😂😂
@bibi.chocolate
@bibi.chocolate Жыл бұрын
Pntr ngmong doang g bisa realitis
@Adimas_Antoni
@Adimas_Antoni Жыл бұрын
😂😂😂 Sunguh ironi ngeri kita megejar Raja batrai ,,,,,a Yg lebih penting aslinya indonesi darurat pangan ,,,,, hapir semua kebutuhan pangan indonesi impor ,,,,krena produk pangan dalam negri g cukup,,,, ironi julukan negra agari dg begitu suburnya tanah Indonesia tapi malalh impor pangan,,,,, tanah yg subur di gadaikan di keruk alamnya untuk biji nikel,,,,😂😂😂
@oofadlichannelofficial4476
@oofadlichannelofficial4476 Жыл бұрын
Makanya lu JD petani....
@dream-qs4mp
@dream-qs4mp Жыл бұрын
Lu jadi petani makanya bego
@nauvaliofajarmartin3358
@nauvaliofajarmartin3358 Жыл бұрын
Baterai Sodium Ion dari CATL Akankah Mengancam Runtuhnya Tambang Nikel & Cobalt Indonesia? kzfaq.info/get/bejne/htqbY7Vzps6ppJc.html Elon Musk: "No More Lithium! This ALL NEW Batteries Miracle Material Will Change Everything 2023!" kzfaq.info/get/bejne/rtt_qtqGydLbf4E.html How Sodium-Ion Batteries May Challenge Lithium kzfaq.info/get/bejne/iLd1aJmc2Lymcmg.html How Silicon Anode Batteries Will Bring Better Range To EVs kzfaq.info/get/bejne/rNBgpsyKzprMYKM.html How Cheap Hydrogen Could Become the Next Clean Fuel kzfaq.info/get/bejne/gK2Va7Vhs5iUoKc.html Mesin tanpa piston ini menggunakan hidrogen dan berputar hingga 25k rpm kzfaq.info/get/bejne/gMeAa8yh0bXOqmw.html Mesin Tanpa POLUSI Udara! | Hydrogen Engine (100009V2) kzfaq.info/get/bejne/d5d3dJeUxMircmg.html Pamerkan Drone Berbahan Bakar Hidrogen, Bisa Terbang Sejauh 800 Km dan Terbang Selama 8 Jam! kzfaq.info/get/bejne/oJmjnaRotZPKaKc.html Benarkah E-Fuels Bisa Membunuh Mobil Listrik? kzfaq.info/get/bejne/rZmmpNV-nLy7lqM.html Mobil Listrik Indonesia KEREN Tapi diVONIS PENJARA Karena INI kzfaq.info/get/bejne/g6pii8eYvKzVc58.html
@ricogunawan997
@ricogunawan997 Жыл бұрын
Tenang aja.. aku ga nanam dan ga manen padi tiap hari bisa makan nasi.., Singapore ga punya sawah tiap hari kamu mau makan apa saja selalu ada
@Hardlines212
@Hardlines212 Жыл бұрын
Ya betul, stop hilirisasi gaguna
@zamoza4503
@zamoza4503 Жыл бұрын
Indonesia Raja Nikel Dunia??? Halloooo Pemilik perusahaan/ Investor perusahaan semua perusahaan Nikel milik cina dan asing. apanya milik Indonesia?
@leonardalden6373
@leonardalden6373 Жыл бұрын
Dulu China awalnya waktu buka ekonominya awal awal perusahaan asing jg di China tapi lama lama mereka belajar dan bikin perusahaan sendiri. Mana ada cara cepet dikira game sim city
@hadifarul2283
@hadifarul2283 Жыл бұрын
Maunya langsung seketiaka semuanya milik Indsonesia, semua negara sekalipun negara maju atau kaya masih butuh investor karena hukum ekonomi semua membutuhkan hubungan imbal balik gak bisa sekaligus tanpa mebutuhkan kemitraan dengan pihak lain. Yang nyinyir berarti lebih mendukung indonesia mengekor terus tidak perlu memulai mandiri secara bertahap. Bisa jadi tidak senang proses perubahan bertahap karena pro dengan monopoli yang ada supaya Indonesia tidak maju selamanya, padahal kita semua tahu mereka adalak kelompok kolonial yang sampai sekarang selalu ambisi merongrong Indonesia untuk jatuh bila perlu bangkrut dan Indonesia tergantung kepada mereka.
@nauvaliofajarmartin3358
@nauvaliofajarmartin3358 Жыл бұрын
Mobil Listrik Indonesia KEREN Tapi diVONIS PENJARA Karena INI kzfaq.info/get/bejne/g6pii8eYvKzVc58.html Baterai Sodium Ion dari CATL Akankah Mengancam Runtuhnya Tambang Nikel & Cobalt Indonesia? kzfaq.info/get/bejne/htqbY7Vzps6ppJc.html Elon Musk: "No More Lithium! This ALL NEW Batteries Miracle Material Will Change Everything 2023!" kzfaq.info/get/bejne/rtt_qtqGydLbf4E.html How Sodium-Ion Batteries May Challenge Lithium kzfaq.info/get/bejne/iLd1aJmc2Lymcmg.html How Silicon Anode Batteries Will Bring Better Range To EVs kzfaq.info/get/bejne/rNBgpsyKzprMYKM.html How Cheap Hydrogen Could Become the Next Clean Fuel kzfaq.info/get/bejne/gK2Va7Vhs5iUoKc.html Mesin tanpa piston ini menggunakan hidrogen dan berputar hingga 25k rpm kzfaq.info/get/bejne/gMeAa8yh0bXOqmw.html Mesin Tanpa POLUSI Udara! | Hydrogen Engine (100009V2) kzfaq.info/get/bejne/d5d3dJeUxMircmg.html Pamerkan Drone Berbahan Bakar Hidrogen, Bisa Terbang Sejauh 800 Km dan Terbang Selama 8 Jam! kzfaq.info/get/bejne/oJmjnaRotZPKaKc.html Benarkah E-Fuels Bisa Membunuh Mobil Listrik? kzfaq.info/get/bejne/rZmmpNV-nLy7lqM.html
@Hardlines212
@Hardlines212 Жыл бұрын
Pinter, stop hilirisasi
@inkamcibitung2958
@inkamcibitung2958 Жыл бұрын
​@@Hardlines212ini orang goblok antek asing 😅😅😅, pengen nya dijajah Eropa dan Amerika 😅😅😅
@destarring6451
@destarring6451 7 ай бұрын
Nggak masuk kepala saya,,MBAK PUAN,,akalku sekarang,,ada duit kah di situ,pinjam dulu rm 30k😊😅nanti saya bayar rm 50k!!siapa berani????
@mohdnorazmi4691
@mohdnorazmi4691 Жыл бұрын
Ngomong ke langit.. kerja gak buat lucu amat.
@ahmadyudi5162
@ahmadyudi5162 Жыл бұрын
Ada yg Gerti maksud manusia ini ? Blajar lagi bahasa Indonesia yg benar ya tong 🤣🤣
@aldipratamaputra4079
@aldipratamaputra4079 Жыл бұрын
Sekolah lagi bro, tata bahasanya salah tuh
@Hardlines212
@Hardlines212 Жыл бұрын
Ada yang paham? Yang jelas anies 2024 RI 1
@ahmadyudi5162
@ahmadyudi5162 Жыл бұрын
@@Hardlines212 Anis nerusin sodetan Ciliwung aja gak kelar 5 tahun, di kerjain pak Heru 5 bulan selesai. Apalagi nerusin Hilirisasi bisa bisa ekspor mentahan lagi ke eropa 🤣🤣🤣🤪🤪🤪
@johan-lh9ej
@johan-lh9ej Жыл бұрын
Emangnya gampang jadi raja baterai listrik, ngomong tidak semudah membalik telapak tangan Bu, prosesnya sangat sulit , sangat lama , China butuh waktu puluhan tahun, Indonesia butuh waktu LBH lama dari China, seperti mimpi di siang bolong yg gak jelas juntrungannya, ada ada juga percuma kalo gak ada teknologi , itu sama aza omong kosong, seandainya sudah siap pun juga sdh tertinggal jauh dgn negara Eropa dan China karena teknologi nya sdh ketinggalan zaman, indunesia blm 5G , China dan Amerika sdh 6G
@gilangpratama9289
@gilangpratama9289 Жыл бұрын
Trus inti pembicaraan situ apa? Bekerja keras untuk menjadi raja baterai atau nyerah aj nih?
@pekopeko6372
@pekopeko6372 Жыл бұрын
​@@gilangpratama9289dia suka jadi pengemis doang minta2 dijln😅
@말라유
@말라유 Жыл бұрын
gak apa2 indonesia punya 87jt tki tkw pmi kuli babu pembantu seluru dunia . indonesia pasti maju terus
@johan-lh9ej
@johan-lh9ej Жыл бұрын
@@gilangpratama9289 tujuan hilirisasi itu menciptakan produk jadi, coba km pikir pake logikamu , bisa semudah itu bisa jadi raja baterai, org yg gk mikir pasti bilang mudah, China dan USA adalah raja baterai dunia, jika ingin jadi raja baterai siap siap melawan dua negara raksasa itu, mikir !!!
@johan-lh9ej
@johan-lh9ej Жыл бұрын
@@pekopeko6372 saya malas balas komen orang yg gak punya otak, lihat betapa rusaknya alam akibat proses hilirisasi, justru kamulah pengemis dan bsngsa pengemis yg ngemis ngemis minta bantuan China, kalo mmg pintar buktikan dgn kemampuan dan sdm sendiri gak usah minta transfer ilmu gratis goblok, itu menandakan bangsa yg tidak punya otak, tidak punya moral dan bangsa pengemis seperti mu
@user-pz3vt3lw4t
@user-pz3vt3lw4t Жыл бұрын
*INDONESIA 🇮🇩 MASIH NGEMIS-NGEMIS INVESTOR ASING + ASENG UNTUK BATTERY LITHIUM + HILIRISASI + SMELLTER NGEMIS-NGEMIS INVESTASI ASING +. ASENG ☑️☑️👍👍👍👍👍🤣😂🤣😂🤣😂🤣😂🤣*
Demi Jadi Raja Baterai Listrik, RI Gaet Lithium Australia
8:09
CNBC Indonesia
Рет қаралды 177 М.
LFP Lebih Murah, Halangi Hilirisasi Nikel? Ft Arcandra Tahar
48:50
wow so cute 🥰
00:20
dednahype
Рет қаралды 31 МЛН
Glow Stick Secret Pt.4 😱 #shorts
00:35
Mr DegrEE
Рет қаралды 11 МЛН
Кадр сыртындағы қызықтар | Келінжан
00:16
Penasaran Keuangan Sehat Atau Tidak? Begini Cara Ngeceknya!
13:20
CNBC Indonesia
Рет қаралды 18 М.
Jurus BYD Menekuk Tesla
13:17
Dr. Indrawan Nugroho
Рет қаралды 297 М.
JK Sebut Nikel RI 90% Dikuasai China, Apa Kata Penambang?
9:23
CNBC Indonesia
Рет қаралды 21 М.
Proses Pembuatan Baterai Ion Lithium Tipe Silinder 18650
11:14
PUI Baterai UNS
Рет қаралды 74 М.
Banyak [Pemulung] yang Terlindas Bulldozer dan Meninggal | Reality Bites
18:35
AGAR BATERAI TIDAK MELEDAK. BEGINI CARA BONGKARNYA. LITHIUM-ION 18650
8:04
Exposed! Indonesian Companies and The Greenwashing that Deceived Europe
14:43
Where Do EV Batteries Go When They Die?
13:14
CNBC
Рет қаралды 410 М.
Faisal Basri: Produk Ekspor Indonesia Tidak Punya Daya Saing
24:36
CNBC Indonesia
Рет қаралды 339 М.
wow so cute 🥰
00:20
dednahype
Рет қаралды 31 МЛН