Ternak Kambing Etawa Modal Minim Itu Bisa | Kuasai 4 Hal ini Agar Sukses Ternak Kambing

  Рет қаралды 153,213

YouTube channel "Cow Friends" about livestock and farming

YouTube channel "Cow Friends" about livestock and farming

2 жыл бұрын

Ternak Kambing Etawa Modal Minim Itu Bisa | Kuasai 4 Hal ini Agar Sukses Ternak Kambing
Asalamualaikum peternak Indonesia, kali ini ‪@sahabatsapi‬ berkunjung lagi ke kandang ‪@SamudraEttawa‬ milik Makde Slamet yang beralamat di Miridudo, Mirigambar, Kecamatan Sumbergempol, Kabupaten Tulungagung. Samudra Etawa melayani jual beli kambing etawa mulai harga 3 juta, dan juga melayani jasa Pacek kambing etawa, dan di video kali ini kita akan belajar cara ternak kambing etawa dengan modal minim, dan apa saja yang harus dikuasai agar sukses dalam tenak kambing dan tidak mengalami kerugian, untuk lebih jelasnya simak videonya
bagi yang berminat sharing maupun berkunjung ke kandang samudra etawa bisa menghubungi nomer makde Slamet di nomor 081393068485
untuk info workshop Edu ternak dan promo keagenan suplemen ternak vetways, atau ingin diliput usaha ternaknya bisa menghubungi nomor sahabat sapi 081217407356 atau klik link ini
wa.me/6281217407356
wa.me/6281217407356
wa.me/6281217407356
backsound :
Lay Down Beside You by Carl Storm / carlstorm
/ @carlstorm
Free Download / Stream: bit.ly/lay-down-beside-you
Music promoted by Audio Library • Lay Down Beside You - ...
#ternakkambing #kambingetawa #samudraettawa

Пікірлер: 241
@SamudraEttawa
@SamudraEttawa 2 жыл бұрын
Sukses trus mkde & trimaksih bnyak atas kunjunganya 🙏 .....Smoga dunia peternakan kedepan trus berkembang dan bisa muncul bnyak bibit bibit seorang peternak yg sejati dan ingat selama kita ada niat , ada tekat , semangat & konsisten sy yakin semua pasti bisa ....pokoke yakin ora mung jare 🙏🙏🙏
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Terimakasih makde, sudah berbagi pengalaman dalam ternak kambing PE ini, sukses selalu buat Samudra Ettawa, dan para peternak Indonesia, sing penting yakin
@alfani6541
@alfani6541 2 жыл бұрын
ETTAWA LUAR BIASA POKOK E YAKIN ORA MUNG JARE MARI BELAJAR MENJADI PETERNAK YG PINTAR DAN CERDAS.. DG MENYIMAK PENJELASAN DARI SUHUNYA SUHU KAMBING ETTAWA.. SEMOGA SAMUDRA ETTAWA DAN JUGA SAHABAT SAPI JUGA SELALU SUKSES DAN JAYA.. DAN SELALU SEMANGAT DALAM MENGEDUKASI PARA PETERNAK DINUSANTARA..
@afnanakmal
@afnanakmal Жыл бұрын
indukan PE brpa kak ??
@sunaryopakunyil1616
@sunaryopakunyil1616 9 ай бұрын
L
@PSBrightKiddie
@PSBrightKiddie 9 ай бұрын
Comboran itu terbuat dari pakan apa mas
@boergoatfarm
@boergoatfarm 2 жыл бұрын
Nice info about goat farming
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Thanks you
@ninacobra6013
@ninacobra6013 2 жыл бұрын
Mantab bosku ilmunya dri bosku semoga sukses trus untuk samudra etawa 👍👍👍👍👍👌👌👌👌
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Terimakasih, semoga bermanfaat, sukses terus Peternak Indonesia
@29MeiMini
@29MeiMini Жыл бұрын
Hadir menyimak kak Smg bisnis nya berternak kambing lancar ya kak Mksh atas sharing vidionya
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Aamiin, semoga bermanfaat
@Newms22
@Newms22 Жыл бұрын
Pemula dari Ngawi ikut simak om🙏🙏
@galerialamku4519
@galerialamku4519 2 жыл бұрын
mantebbb, salam ta'dzim kagem makdhe Slamet kondangnya kondang, mugi2 persiapan segera rampung trus saget nglamar dhados peternak binaane Makdhe Slamet
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Terimakasih, aamiin, Mugi lancar selalu pak
@vikalagarden53
@vikalagarden53 2 ай бұрын
mantap boskuu
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 ай бұрын
Terimakasih
@RZL270
@RZL270 Жыл бұрын
Inpestasi mantap
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Iya mas, ternak kambing salah satu investasi yg bagus
@azzimatululya1530
@azzimatululya1530 2 жыл бұрын
Mantap mkde 👍👍
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Terimakasih
@dewimuslikah227
@dewimuslikah227 2 жыл бұрын
Mantap massheeeeee
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Terimakasih mbake
@nafrimaulana6934
@nafrimaulana6934 2 жыл бұрын
Muantab pakde smoga brtbah sukses pakde
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Aamiin
@desatanicalfarmls1456
@desatanicalfarmls1456 Жыл бұрын
Terima kasih mas ilmunya sangat inspiratif
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Sama sama pak
@spesialkambingmurahberkual4102
@spesialkambingmurahberkual4102 2 жыл бұрын
Mantap mas trmkasih ilmunya
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Semoga bermanfaat
@iqbalmerjosari8742
@iqbalmerjosari8742 2 жыл бұрын
Sukses terus om,,, semangat, sehat selalu
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Aamiin om, sehat juga buay njenengan
@painokituk9628
@painokituk9628 2 жыл бұрын
Morowali nyimak sukses slalu cenelnya inspirasi skali
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Silahkan pak
@sudarmoko7923
@sudarmoko7923 Жыл бұрын
Mantap Mas. Sangat bermanfaat ilmunya. Semoga sukses selalu
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Terimakasih pak, suskes juga buat njenengan
@japibello1251
@japibello1251 9 ай бұрын
Mantap kambinge bang
@sahabatsapi
@sahabatsapi 9 ай бұрын
Terimakasih
@setujuygpentingsesuaiseimb6074
@setujuygpentingsesuaiseimb6074 Жыл бұрын
Kongbeng, Kutai timur, Kaltim Nyimak
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Monggo
@putriramadhani3107
@putriramadhani3107 2 жыл бұрын
Kontene mantap Made,salam sukses ,sehat selalu,
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Terimakasih, aamiin, Sukses dan sehat juga buat njenengan
@Total354channel
@Total354channel 2 ай бұрын
Salam bolo. . Mantap
@danangcontrol4745
@danangcontrol4745 2 жыл бұрын
Sukses terus boz
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Aamiin, sukses juga buat njenengan bos
@masdidikpeternakanchannel2527
@masdidikpeternakanchannel2527 2 жыл бұрын
Waalaikum slm..slm kompk
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Siap mas
@Wahyu_Prasetyono
@Wahyu_Prasetyono 2 жыл бұрын
Jos weduse
@andiksumardi3221
@andiksumardi3221 2 жыл бұрын
Hadir mas Bos
@pakkasmiran3712
@pakkasmiran3712 2 жыл бұрын
Tanggulturus hadir pakde. Maturnuwun atas ilmu2nya pakde, sangat bermanfaat bg kami para pemula 👍👍👍, Samudra Ettawa terus berjaya. Aamiin. 🤲🤲. Terimakasih juga buat Sahabat Sapi chanel smoga makin sukses semuanya 🙏🙏🙏
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Sama sama ,semoga bermanfaat pak, sukses terus Peternak Indonesia
@dimasnew2211
@dimasnew2211 2 жыл бұрын
Sukses trs💪
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Aamiin, terimakasih mas
@fideladeliciaafifah4287
@fideladeliciaafifah4287 Жыл бұрын
Bismillah smoga bisa ternak kambing etawa.....
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Aamiin, pasti bisa
@KumarKumar-uu8oq
@KumarKumar-uu8oq Жыл бұрын
Durenan hadir boosku
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Maturnuwun bosku
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
bagi yang berminat sharing maupun berkunjung ke kandang samudra etawa bisa menghubungi nomer makde Slamet di nomor 081393068485
@khoirulsenton
@khoirulsenton 8 ай бұрын
Makasih bang ilmune bismilah th depan mau coba ternak salam dari solo
@sahabatsapi
@sahabatsapi 8 ай бұрын
Sama sama bang, semoga bermanfaat, dan dilancarkan
@farisari8957
@farisari8957 2 жыл бұрын
Nyimak cara nyuntik gae pemula
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Bisa dilihat divideo sahabat sapi
@krenyezlobster
@krenyezlobster Жыл бұрын
smoga sukses trus, trimakasih atas ilmunya om
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Aamiin, semoga bermanfaat
@krenyezlobster
@krenyezlobster Жыл бұрын
@@sahabatsapi aamiin
@dwiwibowo5797
@dwiwibowo5797 2 жыл бұрын
Penjelasannya mantap pak, sukses selalu👍👍👍👍 Salam ternak kambing PE dari Jogja 🙏🏻
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Aamiin, terimakasih pak, sukses juga buat njenengan
@SindenGaming8
@SindenGaming8 Жыл бұрын
Tujuanya memang mengETAWAKAN..mantap dah
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Iya pak, biar semua bisa ternak etawa
@masbas88
@masbas88 2 жыл бұрын
semoga semakin sukses kambing PE sahabat ku. luar biasa
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Aamiin, sukses juga buat njenengan
@tukangnimpal3361
@tukangnimpal3361 2 жыл бұрын
Mantap mas sehat selalu canel menginspirasi😊
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Terimakasih mas, sehat juga buat njenengan
@tukangnimpal3361
@tukangnimpal3361 2 жыл бұрын
Ngeh mas amin
@udinzainal7698
@udinzainal7698 Жыл бұрын
Salam dari peternak pasuruan wonorejo
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Salam ternak pak
@imanknctasik
@imanknctasik Жыл бұрын
Salfok sama kambing kecekik rebutan makanan
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Iya mas, kurang lebar tempat makane
@ahmadmulyono4731
@ahmadmulyono4731 Жыл бұрын
Salam bos dari pekan baru 🙏
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Salam pak ahmad
@pakwenchanelpengaritan9001
@pakwenchanelpengaritan9001 2 жыл бұрын
Pak dokter aploud kambing boer malih, Kalimantan Podo kangen kalih kambing boer.
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Siap pak wen, next kita upload
@rositasita3196
@rositasita3196 2 жыл бұрын
LAMPUNG HADIR MAS
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Monggo mas
@rositasita3196
@rositasita3196 2 жыл бұрын
hehe...niki mbak
@sitijubaedah6802
@sitijubaedah6802 2 жыл бұрын
MantaF 👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻👍🏻
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Terimakasih
@uwaisalqarni7285
@uwaisalqarni7285 2 жыл бұрын
Tonggo dewe.. insyaallah lak pon Wangsul bade belajar kang😁
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Monggo
@conofamily9351
@conofamily9351 Жыл бұрын
L
@sugenghdchannel7227
@sugenghdchannel7227 Жыл бұрын
Pengen rasanya punya kambing pe
@purwantopurwanto634
@purwantopurwanto634 Жыл бұрын
mas coba liput bagaimana manajemen KOHE nya
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Siap pak
@ariswanto608
@ariswanto608 Жыл бұрын
Pingin belajar
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Monggo
@RahmatFatoni-fp1ik
@RahmatFatoni-fp1ik Жыл бұрын
Boskambingusahanemantaplor
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Terimakasih lur
@zainseiko6530
@zainseiko6530 Жыл бұрын
Kambing etawa ini kebanyakan dimanfaatkan untuk pedaging atau susunya saja om
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Multifungsi etawa, susu bisa, daging bisa,bahkan sekarang ada kontes seni juga
@rohmadrohmad3400
@rohmadrohmad3400 11 ай бұрын
Kambing pe itu masa produksiny ada bas usiany gak bos,, terus msksiml beranak berapa kali
@slametriyadi6213
@slametriyadi6213 11 ай бұрын
kalimantan barat masih susah cari kambing PE apa lgi yg cantan
@tesboss4036
@tesboss4036 Жыл бұрын
bos msu tanya untuk pemula beli kambingnya yang tepat dari mana apa dari cempe apa dorosn atau babonan matur nuwun
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Doroan mas, cempe kelamaan, babon kadang ada yg trouble, kalau dere masih steril
@apasajaboleh6718
@apasajaboleh6718 2 жыл бұрын
Mas bade tangklet Kulo gadah cempe umur 5bln Perut kembung enten 10hari gk sembuh2 Cara ngatasi gmn geh ? Segala metode pon kulo cobi Tpi tetep kambuh kembung lagi Mbek menawai mas e gadah solusi Matur suwon .. .
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Dipanggilkan dokter atau mantri pak
@royzuu6517
@royzuu6517 10 ай бұрын
Bang ada tips gk buat kandang biar ga bau
@sahabatsapi
@sahabatsapi 10 ай бұрын
Kandnag biar tidak bau, tinggi minimal 1 meter dari tanah, dan bawah harus tanah biar urin bisa meresap, dan bawah harus terbuka agar sirkulasi lancar tidak naik keatas
@rudiantorudiath925
@rudiantorudiath925 11 ай бұрын
Kirim ke luar pulau Jawa apakah bisa bos
@rezawafdaihsani6008
@rezawafdaihsani6008 3 ай бұрын
Jadi kambing etawa biasa biar muncul bibit unggul di kawinkan dengan pejantan yg bagus gitu mksd nya
@sahabatsapi
@sahabatsapi 3 ай бұрын
Benar, disilangkan dengan kambing etawa pejantan yg bagus, bisa dengan dikawinkan di jasa kawin kalau tidak punya pejantan
@yudifitriadam7819
@yudifitriadam7819 Жыл бұрын
Harga kambing pe kisarran brp duit tuk dedara nya bng tuk sepasang n hrga per ekor nya
@taufiqrohman6636
@taufiqrohman6636 Жыл бұрын
Pemula dri pasuruan pak de....cempe betina/jantan perlu di mandikan t/kalo iya berapa hari sekali hrus dmndikan🙏🙏🙏🙏
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Seminggu sekali bisa
@chalimahwidodo8229
@chalimahwidodo8229 2 жыл бұрын
Mas bandot itu berapa harganya ya mas?
@ayrashirlyalnaira2204
@ayrashirlyalnaira2204 2 жыл бұрын
Assalamualaikum wbr..maaf mas mau tanya ciri ciri kambing beraahi seperti apa
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Walaikum salam, ada beberapa ciri, ekornya gerak gerak, untuk kemaluan bengkak, merah, dan hangat, dan beelendir
@napinsusandra6801
@napinsusandra6801 2 жыл бұрын
Sukses slalu pak de Slamet... Sangat bermanfaat penjelasan pak de... Boleh minak no nya pka de...
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Aamiin, bagi yang berminat sharing maupun berkunjung ke kandang samudra etawa bisa menghubungi nomer makde Slamet di nomor 081393068485
@chalimahwidodo8229
@chalimahwidodo8229 2 жыл бұрын
Mas harga cempe umur 4/5 bulan harga berapa ya mas!
@darmagandul8817
@darmagandul8817 2 жыл бұрын
Ini cabangnya s.etawa yg di blitar kah
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Samudra Ettawa Tulungagung pak
@septidailyvlog7364
@septidailyvlog7364 9 ай бұрын
Ingin beli tapi aku jauh purwokerto
@sahabatsapi
@sahabatsapi 9 ай бұрын
Bisa dibantu kirim
@tugiyati8179
@tugiyati8179 Жыл бұрын
Oh ini to Wajahnya pak de slamet Penasaran aku 😁😁
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Benar, akhirnya bisa melihat makde
@jokobagus7674
@jokobagus7674 Жыл бұрын
pakde. apa kambing etwa dan PE itu sma? atau berbeda. mohn penjelsannya
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Sebenarnya etawa asli dari India, di Indonesia disilangkan anaknya disebut PE atau peranakan etawa, yg beredar saat ini adalah PE, tapi untuk penyebutan ada yg nyebut etawa, ada yg nyebut PE
@mochbasoir3309
@mochbasoir3309 Жыл бұрын
Assalamualaikum pak , sy basoir dari Sugio Lamongan, Tanya , kalo KAMBING PE di beri rumput odot mau apa gk kambing nya ?
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Mau pak, dikandang saya mau
@mochbasoir3309
@mochbasoir3309 Жыл бұрын
Jika kmbing PE di kasih mkn rumput odot Tiap hari apakah ada resiko pak ??
@ekowahyu5534
@ekowahyu5534 Жыл бұрын
Kalo untuk harga indukan PE harga sampai berapa min
@dudumasduki2229
@dudumasduki2229 9 ай бұрын
Ciri2 kambing birahi kayak apa pak de
@sahabatsapi
@sahabatsapi 9 ай бұрын
Ciri cirinya fisik dari kemaluannya merah, bengkak, hangat dan keluar lendir, ciri perilaku biasanya teriak teriak, naik naik ke pagar, ekor gerak gerak ipat ipit, nafsu makan menurun
@mohammadtaslim4175
@mohammadtaslim4175 7 ай бұрын
Assalamualaikum.pakde,nek bade pesen bibit kambing PE.pripun Dee carane
@sahabatsapi
@sahabatsapi 7 ай бұрын
Langsung menghubungi nomor samudra etawa mas
@dstgaming4119
@dstgaming4119 Жыл бұрын
Pk de yg harga 25 sudah kwn kambing nya seperti apa
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Untuk lebih jelasnya silahkan menghubungi nomor samudra etawa
@adip2059
@adip2059 Жыл бұрын
Pa De apa bisa dikrm sampai ke NTT daerah Sumba Pa De, klo kambing umur 5 sampai 6 bulan berapa hargax pak De 🙏
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Untuk lebih jelasnya silahkan menghubungi nomor makde slamet
@alfin0122
@alfin0122 Жыл бұрын
Kalau minum itu wajib di beri setiap hari apa tidak ya kak
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Wajibnya selalu tersedia di kandang untuk air bersih
@user-ri6gk2ny6l
@user-ri6gk2ny6l 4 ай бұрын
Modal 2500 golek babon meteng wonten pak? Lokasi kalidqwir
@sahabatsapi
@sahabatsapi 4 ай бұрын
Langsung mawon menghubungi samudra etawa
@candrillcolection6839
@candrillcolection6839 2 жыл бұрын
Bibitane seng murah pironan pak de
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Untuk lebih jelasnya silahkan menghubungi nomor samudera etawa
@semeru_property
@semeru_property 12 күн бұрын
Mas kambing aku fluu obatnya apa ya mas
@chokyvalentino2283
@chokyvalentino2283 9 ай бұрын
Kambing PE apa gak boleh makan suket,disini suket melimpah?
@sahabatsapi
@sahabatsapi 9 ай бұрын
Boleh
@mfarhan87
@mfarhan87 Жыл бұрын
Itu klo ri kasih susu sampai berapa bulan mas
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Tergantung tujuan mas, kalau untuk breeding anakan ya 3-4 bulan, kalau kontes ya bisa terus
@nurkamimbakar
@nurkamimbakar 2 жыл бұрын
Mintak solosinya suhu2 semuahnya. Saya mulai ternak pe sd 1thn.5 bln. Tapi hasilnya baru 4 cempeh yg hidup.7 cepeh mati.posing aku mas. Modal bikin kandang dan beli indukan 9 ,sd lumanyan banyak.bagi saya.toloooog jawab mas2 ku semuanya
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Mohon dipelajari dulu mas, kunci sukses ternak kambing, perawatan, perkembangbiakan, perawatan cempe, dan pemasaran, apakah njenengan sudah memahami hal tersebut
@imammaliki8609
@imammaliki8609 Жыл бұрын
Mas e sy udah berniat untuk ternak, bagi pemula alangkah baiknya, memilih babon hamil , doroan, babon atau cempe, atau babon bawa anak, minta solusinya mas
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Untuk pemula sambil belajar, lebih baik doro, sambil belajar perkawinan kambing
@fredykarim9549
@fredykarim9549 2 жыл бұрын
Bisa kirim k gorontalo?
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Silahkan menghubungi nomor Samudra Ettawa
@cepiriswandicepi4667
@cepiriswandicepi4667 2 жыл бұрын
Betina yang lagi bunting berapa mas
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Untuk lebih jelasnya silahkan menghubungi nomor samudera ettawa
@achmadrifai3467
@achmadrifai3467 2 жыл бұрын
Yang di gantung itu apa om di kandang itu
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Mineral block
@elicaazahra3899
@elicaazahra3899 2 жыл бұрын
Mas. Bendot. Kambing nya. Harga. Nya. Beberapa
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Untuk harga variatif, lebih jelasnya silahkan menghubungi nomor samudera ettawa
@nachanel298
@nachanel298 11 ай бұрын
Kira2 upah buat karyawan brp ya
@sahabatsapi
@sahabatsapi 11 ай бұрын
Kalau upah tergantung mau pake sistem apa, harian apa jumlah Kambing
@sokipmania5136
@sokipmania5136 10 ай бұрын
Pengen nanya om bos , kalao anakan Sampek berapa umur 4/5bulan satu pasang om bos
@sahabatsapi
@sahabatsapi 10 ай бұрын
Untuk lebih jelasnya silahkan menghubungi nomor samudra etawa
@marsonomarsono2012
@marsonomarsono2012 10 ай бұрын
Piroan Mas, seng dere betina
@sahabatsapi
@sahabatsapi 10 ай бұрын
Untuk lebih jelasnya silahkan menghubungi nomor samudra etawa
@yayasanbaiturrahman9700
@yayasanbaiturrahman9700 2 жыл бұрын
Sy mau beli dgn modal 2 jt dulu
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Bisa pak
@zainabsuci5611
@zainabsuci5611 2 жыл бұрын
Ciri betina birahi apa saja mas
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Dari perilaku biasanya teriak teriak atau bengak bengok, , ekor gerak gerak atau ipat ipit, tapi untuk lebih yakin dilihat dari kemaluannya itu abang atau merah, aboh atau bengkak, anget atau hangat, dan keluar pilu pilu atau lendir
@rofikefendi-we2wo
@rofikefendi-we2wo Жыл бұрын
Klu d'Oro hrg brpa an bos
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Untuk lebih jelasnya silahkan menghubungi nomor samudra etawa
@niniksulastri2808
@niniksulastri2808 2 жыл бұрын
Lokasi di mana mas...
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Tulungagung
@adewahyu5754
@adewahyu5754 2 жыл бұрын
Kalo yg sudah kawinan Sampai berapa pak
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Harga mulai 3 juta ada, silahkan menghubungi nomor samudera ettawa
@randubowochannel85
@randubowochannel85 2 жыл бұрын
berarti dari pagi sampe siang g di kasih makan..kalau makan sekali jam 4sore ya mas..?
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Iya mas, untuk pemberian pakan tetep sesuai kebiasaan Peternak masing masing mas
@jrw.music.
@jrw.music. Жыл бұрын
Kira kira kalok buat ternak beli kambing etawa nya Cukup berapa mas
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Tergantung modal mas, dan kemampuan manajemen pemeliharaan
@bejobejo9682
@bejobejo9682 Жыл бұрын
Harga anakan jantan betina berapa pak
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Untuk lebih jelasnya silahkan menghubungi nomor samudra etawa
@irtgua5120
@irtgua5120 2 жыл бұрын
Betina dereny bs kirim ke serang tdk mas? 10 ekor.
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Bisa pak, silahkan menghubungi nomor Samudra Ettawa
@awa.isna_6047
@awa.isna_6047 10 ай бұрын
Cek harga kambing betina
@sahabatsapi
@sahabatsapi 10 ай бұрын
Langsung menghubungi nomor samudra etawa
@eddycesstrada3855
@eddycesstrada3855 Жыл бұрын
Boleh tanya mas, comboran itu artinya apa ya nas?
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Pakan tambahan, comboran itu
@misterbogank860
@misterbogank860 Жыл бұрын
seandainya punya uang 4 juta Menurut sampeyan dibelikan sepasang cempe ekonomisan atau kambing bunting ?
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Dere bunting saja
@darapuspitaa2410
@darapuspitaa2410 2 жыл бұрын
Berapa harga kambing nya 1 pasang bang .... Saya pemula bang, tolong arahan nya bang...
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Untuk lebih jelasnya silahkan menghubungi nomor samudera etawa
@alimdoang2442
@alimdoang2442 Жыл бұрын
minta line nya dong pak de. pengen belajar
@sahabatsapi
@sahabatsapi Жыл бұрын
Ini nomornya +62 813-9306-8485
@chalimahwidodo8229
@chalimahwidodo8229 2 жыл бұрын
Bandot yg ekonomis harga berapa ya mas?
@sahabatsapi
@sahabatsapi 2 жыл бұрын
Untuk lebih jelasnya silahkan menghubungi nomer Samudra Ettawa
5 Tahapan Yang Harus Di Pahami Peternak Kambing Pemula
18:13
WAYAH ANGON CHANNEL
Рет қаралды 205 М.
Climbing to 18M Subscribers 🎉
00:32
Matt Larose
Рет қаралды 36 МЛН
Stupid Barry Find Mellstroy in Escape From Prison Challenge
00:29
Garri Creative
Рет қаралды 21 МЛН
Жайдарман | Туған күн 2024 | Алматы
2:22:55
Jaidarman OFFICIAL / JCI
Рет қаралды 1,2 МЛН
KUMPULKAN 19 PEJANTAN ETAWA BERLURI RAJA @SamudraEttawa
30:26
Ressep Bikin Minum Kambing..Minum Rakus Makan Pun Rakus
5:00
Yudi Mild
Рет қаралды 14 М.
CUMA MODAL TIPIS BISA SUKSES |  200 INDUKAN JADI GEMUK
21:02
DOMBA BAGUS
Рет қаралды 11 М.
TERNAK KAMBING PE KALIGESING DAN JAWA RANDU
17:56
HEWAN N2TV
Рет қаралды 85 М.
Largest Etawa goat in Indonesia
7:42
Sahabat Sapi
Рет қаралды 3,5 МЛН
Keuntungan ternak kambing Etawa untuk pemula
14:35
Wirausaha Desa
Рет қаралды 33 М.
Cukup Lakukan ini‼️Kambing Jadi Gemuk Dan Halus
17:22
WAYAH ANGON CHANNEL
Рет қаралды 976 М.
My crazy pigeons egg hatching time
0:45
Joty's Aviary
Рет қаралды 8 МЛН
Wolves fighting (a little) again 🤷‍♀️🐺
0:19
zookeeper ramona
Рет қаралды 3,4 МЛН