Turkiye Luncurkan Kapal Induk Drone Pertama di Dunia

  Рет қаралды 242,665

Kompas.com

Kompas.com

Жыл бұрын

Turkiye pada Senin (10/4/2023) meluncurkan kapal terbesarnya, TCG Anadolu, sebuah kapal serbu amfibi milik Angkatan Laut Turkiye yang dapat dikonfigurasi sebagai landing helicopter dock (LHD) dan kapal induk drone.
Berkat kapal multifungsi tersebut, Turkiye akan menjadi pemimpin teknologi terobosan dalam industri pertahanan, kata Presiden Turkiye Recep Tayyip Erdogan dalam upacara pengiriman kapal itu di Istanbul.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Arini Kusuma Jati
Narator: Arini Kusuma Jati
Video Editor:Agung Setiawan
Produser: Yusuf Reza Permadi
Music by Dance of the Mammoths - The Whole Other
#KapalTCGAnadolu #KapalAmfibiTurkiye #JernihkanHarapan

Пікірлер: 369
@chokycakra3810
@chokycakra3810 Жыл бұрын
Turki memang luar biasa.. Indonesia harus bisa bekerja sama dengan Turki dalam pengembangan drone nya.. 👍🏼
@singaporean5347
@singaporean5347 Жыл бұрын
jangan ah entar turki ketularan korupsi.
@bambangkaryono4802
@bambangkaryono4802 Жыл бұрын
​@@singaporean5347 🎉 karakter mereka berbeda yah bro sama kita, orang2 kita berlomba lomba jadi pejabat, agar dapat tiket amplop hilang minta lagi🗿, Dan kebanyakan kita pinter jadi penjilat , terhadap pemerintah, apalagi terhadap penjajah🗿🤗, Sudah mendarah daging, aman yah bro, sebelum UUD, hukuman mati buat para korupsi,
@julio9817
@julio9817 Жыл бұрын
Korupsi di hukum mati dulu bro biar negara GG rugi , skrg pengembangan teknologi butuh dana, dll, kebanyakan korupsi n utang menumpuk bisa jadi masalah
@penakmaido2211
@penakmaido2211 Жыл бұрын
​@@julio9817 DPR ngesah kn UU penyitaan aset aja bertele tele apalangu UU hukuman mati koruptor hampir gak mungkin kayaknya 😂😂😂
@danangharyono7332
@danangharyono7332 Жыл бұрын
@@penakmaido2211 nah boro2 hukuman mati 😂
@mentaripagi6073
@mentaripagi6073 Жыл бұрын
Kapal Induk Drone akan jadi platform pertahanan laut utama di dunia. ❤ Turkiye cerdas 🔥
@singaporean5347
@singaporean5347 Жыл бұрын
dalam 10 tahun industri alutsista Turki berubah pesat.turki menuju mandiri alutsista!!
@propertysyariahindonesia153
@propertysyariahindonesia153 Жыл бұрын
Harus nya jadi kapal induk pesawat, tapi karena kebusukan Amrik, tapi ada hikmahnya, bravo turkiye
@akubicara2776
@akubicara2776 Жыл бұрын
Mantaap Turky...ini titik awal kebangkitan Islam , akhirnya Ad Negri islam yg mulai bangkit dari Tidur Panjang ...Dan semoga Turky memegang kembali Kepemimpinan Dunia Islam sperti Era Kejayaan Ottoman
@gaesoso2013
@gaesoso2013 Жыл бұрын
Indonesia sepertinya tidak mau menggelontorkan dana untuk riset karena tidak menguntungkan bagi para politisi dan oligarki, maunya beli yang murahan biar bisa untung banyak. Mereka itu ujung2nya kalau perang yang duluan kabur ke luar negeri. Memang bangsatlah... 😔😫
@RouX-2nd
@RouX-2nd Жыл бұрын
Lihat aja tahun depan akan banyak flexing di industri maritim, silahkan gabung forum militer kalau ga mau ketinggalan berita
@yugaprasetya8562
@yugaprasetya8562 Жыл бұрын
Pang lima nya aja dari AL
@masrusdi7827
@masrusdi7827 Жыл бұрын
ESEMKA saja nggak berkutik.... Mr P (℅).... SEPERTINYA masih sangat MA___NYOSSS...
@overrated3733
@overrated3733 Жыл бұрын
percuma punya kapal induk taik kucing klo perang juga maennya keroyokan, sdh maen keroyok kagak menang juga, jancuk bgt nih turki !!!
@alexanderalexander7389
@alexanderalexander7389 Жыл бұрын
Duitnya mau dipake mbuat Kodam
@zainulfahmi6241
@zainulfahmi6241 Жыл бұрын
Sangat berdaulat militer Turkiye,,
@sarpanjono6627
@sarpanjono6627 Жыл бұрын
BRAVO TURKI......MAJUKAN TERUS ARMADA KAPAL KAPAL YG SIAP SERANG DAN SIAP SIAGA DALAM MISI MISI KEMANUSIAAN SERTA SIAP DALAM SEGALA MEDAN ...... TURKI WAJIB BUAT SEPERTI INI SEBANYAK 15 KAPAL KAPAL YG SIAP SERANG DAN TEMBAK RUDAL JUGA
@anggaisa7819
@anggaisa7819 Жыл бұрын
Mantap memang bapak erdogan negara muslim yg berani dan pintar Indonesia harus contoh....
@elfirdause4857
@elfirdause4857 Жыл бұрын
Mantap unk Turkey .semoga Indonesia jg bisa mandiri kayak Turkey
@Bicarainkain
@Bicarainkain Жыл бұрын
Masi jauh pak, turkiye daya tarik nya kuat di global, anggota Nato jg
@solata8612
@solata8612 Жыл бұрын
Bisa..jika 100% bersekutu dengan As
@mufdal4683
@mufdal4683 Жыл бұрын
Wah bisa bangkit lagi Turki Usmani. Mantap semoga Turkiye makin maju bersama kita juga Indonesia. Aamiin...
@omrinasiburian1501
@omrinasiburian1501 Жыл бұрын
Tutky dah nganut paham usmani kilafah broo. Cuma erdogan aja yg kadrund wong rakyat y aja banyak nga ngerti sholad.😂😂😂
@harrykumoro4335
@harrykumoro4335 Жыл бұрын
​@@omrinasiburian1501 di Turkey rakyat nya sekuler dipimpin oleh seorang kadrun. Sedangkan Indo rakyat nya kadrun dipimpin oleh manusia sekuler itu beda nya
@harrykumoro4335
@harrykumoro4335 Жыл бұрын
​@@omrinasiburian1501 paling enggak KTP mereka Islam enggak akan menyenggol sesama saudara sendiri walaupun sholat sama puasanya perlu dibenerin
@omrinasiburian1501
@omrinasiburian1501 Жыл бұрын
@@muhammadsyaifularif7391 yg namanya paham kilafah dah nga relefan lg pak di jaman modren ini nga akan bisa bersatu umad mulim kalau masih memakai paham itu pak.. dan perlu di ingat pak sampai dunia ini berakhir palestina israel nga akan berdamai...
@albertsigarantang
@albertsigarantang Жыл бұрын
Turki bakal perang lawan aliansi arab dan asia .. yg non pro barat goblok
@xyz9962
@xyz9962 Жыл бұрын
Awalnya di desain utk f-35 dg kemampuan lepas landas & mendarat d lintasan pendek, karena diusir Amerika, Turki akhirnya menempatkan drone tempur tb3 & pesawat tempur tanpa awak kizilelma di kapal ini
@tobiasmbatu4613
@tobiasmbatu4613 Жыл бұрын
Turkiy mau kapal besar ke dunia jug TDK ada guna
@guvinkreator
@guvinkreator Жыл бұрын
​@@tobiasmbatu4613lu yg ngk berguna😅
@virgonesandelson7942
@virgonesandelson7942 Жыл бұрын
@@guvinkreator hahaha beban keluarga
@pecintaalatberat4555
@pecintaalatberat4555 Жыл бұрын
Kita harus kerja sama dengan pak erdoga
@zahrisayuti
@zahrisayuti Жыл бұрын
Semoga bapak Erdogan Allah kasih ukur panjang . Sehat dan tetap bisa berkontribusi pada agama Islam..amin
@yahiko4922
@yahiko4922 Жыл бұрын
Indonesia MUSTAHIL bisa menyaingi Turki... Drone elang hitam aja Mangkrak
@buyungbaharchanel7188
@buyungbaharchanel7188 Жыл бұрын
Semoga indonesia dan iran jg menyusul utk mmbangun kapal induk drone ini❤❤❤
@Romy8411
@Romy8411 Жыл бұрын
Iya tapi para koruptor harus di tangkap
@emonsuparman9248
@emonsuparman9248 Жыл бұрын
Iran sudah bisa Bro namanya IRINS Shahid Mahdavi (Weight 41.970 Ton) dan (Lenght 240 M)
@bagaskara901
@bagaskara901 Жыл бұрын
Mimpi di siang. bolong... Mana bisa Indonesia itu klo belajar korup 👍👍👍👍👍, 😭😭😭🤣🤣🤣🤣
@giL80859
@giL80859 Жыл бұрын
indonesia mau maju , itu mimpi... bikin mobil di jegal, bikin motor di jegal... maunya import dan import
@babagustiadventures6816
@babagustiadventures6816 Жыл бұрын
Indonesia pejabatnya korup mulu 😢 gimana mau bangun kapal 😅
@muhammadyusuf988
@muhammadyusuf988 Жыл бұрын
Ini baru presiden berprestasi. Bikin produk dalam negeri bukan impor impor apalagi impor beras!
@rickyariekurniawan2928
@rickyariekurniawan2928 Жыл бұрын
Kebangkitan Asia, Ottoman Turki juga kebangkitan Islam membuat negara2 barat ketar-ketir khususnya USA dkk.
@Upload_Ngasal_RT
@Upload_Ngasal_RT Жыл бұрын
Semoga indonesia turky selalu memperketat kerja sama tecnologi,, agar anak muda indonesia maju,, salut dengan perkembangan turky,, sungguh sungguh membangun negaranya dengan konsep yg akurat,, indonesia menciptakan negara dengan konsep KORUPSI
@nailasaidah-mo4uq
@nailasaidah-mo4uq Жыл бұрын
Pejabat kita hanya korupsi yg di gedein, enggak mau tau urusan negaranya, pejabat kita bnyak brmental qorun
@Upload_Ngasal_RT
@Upload_Ngasal_RT Жыл бұрын
@@nailasaidah-mo4uq itulah kehebatan pejabat kita,, bukan tecnologinya yg maju pesat, malah perut dan corupnya yg maju ke depan 🤣🤣🤣
@firmankamil1397
@firmankamil1397 Жыл бұрын
Menuju kebangkitan dan kekuatan islam dunia
@rizaldard3835
@rizaldard3835 Жыл бұрын
kapal induk drone nih bos... Shenggol dong... 😆👍
@zaraadriana
@zaraadriana Жыл бұрын
Negara yang sekuler akan lebih maju teknologi nya
@StoryRudy
@StoryRudy Жыл бұрын
Sebuah perkembangan luar biasa dari turkiye mempunyai pikiran membuat kapal induk drone,kapal induk ini akan mempermudah militer angkatan drone yang lebih maju dan modern ,dapat menjangkau wilayah yang lebih luas apalagi bensinnya akan irit .apabila negara id bisa mempunyainya akan menjadi perkembangan baru bagi militer drone divisi baru di id .❤hanya saja ini membutuhkan biaya yang sangat mahal untuk membangunnya
@notahaofficial9615
@notahaofficial9615 Жыл бұрын
Jangkauan drone maksimal 250 km aja kalau tidak memiliki satelit komunikasi militer.
@notahaofficial9615
@notahaofficial9615 Жыл бұрын
Untuk membangun sebenarnya gak semahal membuat kapal destroyer
@andryyakamoto2314
@andryyakamoto2314 Жыл бұрын
MasyaAllah Turki Usmani
@pipinmuttaqin2992
@pipinmuttaqin2992 Жыл бұрын
Semoga Allah muliakan turkiye.. Aamiin
@ˡᵃˢᵗᶜʰⁱˡᵈ62
@ˡᵃˢᵗᶜʰⁱˡᵈ62 Жыл бұрын
Turkey emang jenius,mereka memilih kapal induk drone karena fungsi drone menetralisir kecelakaan manusia karena drone dpt dikendalikan dari jarak jauh dan biaya pembuatan drone lbh murah dari pesawat tmpur.Kenapa kita tidak mencoba membuat kapal induk khusus peluncur rudal disamping itu biaya lbh murah dari drone dan bisa dikendalikan dari jarak jauh jga,orang2 kita harus main cepet sebelum ditiru/diklaim negara lain, apalagi kita sekarang mampu membuat rudal dan roket sendiri.kita bangsa perintis bukan pewaris
@WeltBauern_7117
@WeltBauern_7117 Жыл бұрын
Rupanya Turki mampu Bersaing Amerika dan China dalam bidang Teknologi militer 🧐
@kamalruzie0049
@kamalruzie0049 Жыл бұрын
Terbaik..Malaysia sepatutnya membeli aset dari Turki..
@PelitaRohani99
@PelitaRohani99 Жыл бұрын
Pemimpin yg hebat yg slalu mendukung ilmuwan2 muda turkiye tuk mandiri... bkn kyak Konoha slalu mendukung buzzer2
@leonarsaputra1848
@leonarsaputra1848 Жыл бұрын
Turki bikin bangga umat islam
@kamesjwara4903
@kamesjwara4903 Жыл бұрын
negara miskin! 🤣🤣🤣
@saprinew2452
@saprinew2452 Жыл бұрын
INI BARU PRESIDEN,,, TIDAK BANYAK HUTANG TPI BANYAK PRESTASINYA
@martinjack2623
@martinjack2623 Жыл бұрын
alhamdulillah 👍👍👍👍💪 turkiye manthap
@mikoto1299
@mikoto1299 Жыл бұрын
Emang bagus konsisten turki kalo membuat sesuatu sekali jadi langsung dilirik seluruh rivalnya, bukannya koar" Tapi masih tahap uji coba🤭
@petrukpalmboom
@petrukpalmboom 10 ай бұрын
Penggunaan kapal induk yang membawa drone punya beberapa keuntungan keren: 1. Pemantauan Luas: Dengan drone, Turki bisa ngecek wilayah yang luas secara langsung. Jadi, mereka bisa pantau air, darat, dan udara tanpa harus punya pesawat atau kapal tambahan. 2. Cepat dan Fleksibel: Drone yang diluncurkan dari kapal induk bisa langsung ke tempat yang dibutuhkan. Mereka bisa gerak cepat dan tanggap sama situasi yang berubah-ubah. 3. Hemat Biaya: Ngeoperasinin drone bisa lebih murah dibanding pesawat tempur biasa. Mereka bisa lakukan tugas berkali-kali tanpa perlu isi bensin lagi atau risiko buat kru. 4. Serang dari Udara: Beberapa drone bisa bawa senjata, kayak rudal. Jadi, Turki bisa serang musuh dari udara dengan jangkauan yang lebih luas dan lebih kuat. 5. Rekognisi: Drone bisa digunakan buat intai musuh dan kumpulin info intelijen. Penting banget buat rencana operasi militer atau ngecek ancaman yang mungkin ada. 6.Serangan Tanpa Risiko Orang: Dengan drone, Turki bisa serang dari udara tanpa harus ngirim awak pesawat yang berisiko. Jadi, mereka bisa lebih aman. Pake kapal induk yang bawa drone ini cerdas banget buat Turki, bisa nambahin kemampuan militer mereka, jadi bisa lebih mantep ngeawasin dan ngerespon wilayah yang penting buat mereka.
@kordipratama9319
@kordipratama9319 Жыл бұрын
Semoga Indonesia menjadi Negara terkuat no 1 di dunia... Indonesia sudah puas alias kenyang di jajah... Kalau kita lemah berebut lagi Negara2 Barat mau menjajah kita,, Kita sudah puas menderita,, saatnya kita mempunyai Nuklir2 serta rudal2 canggih untuk pertahanan kita... Urraaaa 🇮🇩💝🇷🇺
@philipsnbx7270
@philipsnbx7270 Жыл бұрын
Ngomong apa
@IqmalFarhan-rg7su
@IqmalFarhan-rg7su Жыл бұрын
Wow,turkiye mencipta dengan idea orang turki sendiri.1 in the million.lepasni,apa pulak kreativiti yang dicipta oleh orang turki.saya ingin melihat perkembangan.semoga turki pada zaman ini menjadi negara yang membaikpulih agama islam Dan menjadi iKon dalam Dunia islam.dan menjadi persaingan sengit oleh musuh atau lebih Dan menjadi iKon negara didunia
@megisaputra9628
@megisaputra9628 Жыл бұрын
Turki memang sangat hebat
@oegeng5188
@oegeng5188 Жыл бұрын
Indonesia sudah punya platform kapal besar LPD buatan PT.PAL yg bisa digunakan/dikembangkan sebagai kapal induk drone.
@xyz9962
@xyz9962 Жыл бұрын
LPD peran nya beda lagi pak, kurang besar & itu cocok hanya utk Rotorcraft, atau sejenis kendaraan udara dg baling2 model helikopter
@gerakanburuhtanimahasiswak8816
@gerakanburuhtanimahasiswak8816 Жыл бұрын
indonesia kaya sumber daya alam termasuk manusia yg cerdas2 tetapi tanpa dukungan penuh pemerintah susuah apalagi rezim sekarang tambah korup, korupsi seolah tanpa diberantas di negeri ini
@RouX-2nd
@RouX-2nd Жыл бұрын
@@gerakanburuhtanimahasiswak8816 Lihat aja tahun depan akan banyak flexing di industri maritim, silahkan gabung forum militer kalau ga mau ketinggalan berita
@Agent_rahasia_indonesia
@Agent_rahasia_indonesia Жыл бұрын
Asik sekarang Turki udah punya kapal induk
@perdianperdi4763
@perdianperdi4763 Жыл бұрын
Kapal tak berawak... alamak keren
@grims021
@grims021 Жыл бұрын
Nah gue berharap Indonesia juga mempunyai Kapal Induk khusus drone tempur dan helikopter.
@duniagame9817
@duniagame9817 Жыл бұрын
Turki kapal induk drone Karut dron bawah laut Indonesia apa ya nanti😊 Munkin akan ciptakan dron dengan julukan siluman gorong²🤣😅
@skipaja1234
@skipaja1234 Жыл бұрын
@@duniagame9817 tolol orang kek lu mela menghina negara sendiri orang kek lu pantes tinggal di korea Utara!!
@MrDG-ls1dz
@MrDG-ls1dz Жыл бұрын
​@@duniagame9817 Q'drone asli buatan Indonesia 😂
@alfiny9445
@alfiny9445 Жыл бұрын
Jangan lupa bang : cbong drone Banteng drone Meg drone Puan drone
@muhammadyusuf988
@muhammadyusuf988 Жыл бұрын
Tergantung presiden nya!!!!
@wandamoon7639
@wandamoon7639 Жыл бұрын
hebat Turki.... Indonesia negara besar saja tidak punya kapal induk... Ini kapal induk turki sistim drone lg...luar biasa
@gerakanburuhtanimahasiswak8816
@gerakanburuhtanimahasiswak8816 Жыл бұрын
MANTAFFFF AND HEBAT !!!! GREATS TO TURKIYE, DIAKUI SEMUA MEDIA KAPAL INDUK DRONE PERTAMA DI DUNIA, lha USA dan Israel mana ya yg lebih dulu operasikan sebiji drone dari kapal induk. welcom to the future wars,
@BlackZorro717
@BlackZorro717 Жыл бұрын
Kapal induk dron, mantap juga...jika punya banyak, berarti pergelaran operasi ampibi di belahan dunia manapun bisa di lakukan dan doktrin AL yg tadi nya hanya defensif bisa berubah menjadi Agresor😂😂....tetapi tentunya kapal induk dron juga bergerak di ikuti elemen tempur komplit ( destroyer, frigate, kapal selam serta tanker)
@farahorhan9069
@farahorhan9069 Жыл бұрын
Ngeri liat dunia kedepannya hanja perang dan perang yg dirancang serem .
@botolistabotolista8270
@botolistabotolista8270 11 ай бұрын
Mantap ini ide cerdas. Sangat cocok dibuat untuk Indonesia karena negara kita bukan negara invasif. Tidak perlu kapal induk tenaga nuklir yang perawatannya luar biasa mahal. Cukup kapal induk patroli yang berisi drone dijamin negara2 tetangga auto ketir2 mendekati perairan indonesia😂
@aku_siapaatuhh
@aku_siapaatuhh Жыл бұрын
mode perang konvensional makin inovativ😅😅😅😅
@Mamapapa-Kids
@Mamapapa-Kids Жыл бұрын
Indonesia pasti bisa ❤ jaya
@danyrachman2448
@danyrachman2448 Жыл бұрын
ngeri bener ini turki....kereen
@lisalisa1972
@lisalisa1972 Жыл бұрын
Selamat baba Erdogan semoga Allah SWT melindungi Turki
@wahyucandra8149
@wahyucandra8149 Жыл бұрын
Indonesia harus bisa 🇮🇩🇮🇩🇮🇩
@milokalos7378
@milokalos7378 Жыл бұрын
Gk akan bisa sdmnya jelek bgt boss
@zamboloribinhashim9525
@zamboloribinhashim9525 Жыл бұрын
Ini Malaysia kena usahasama dengan Turki dapatkan teknologi ini
@ahmadnurrakhman9569
@ahmadnurrakhman9569 Жыл бұрын
Kalau ada anggarannya dan pejabatnya ngk korup gw yakin Indonesia mampu seperti Turki
@erwiinerwin3433
@erwiinerwin3433 Жыл бұрын
Wou....woau....😮❤top
@bellon5609
@bellon5609 Жыл бұрын
Kpn negara kita bisa memproduksi alat tempur canggih😢
@milokalos7378
@milokalos7378 Жыл бұрын
Sdm indo itu iqnya gk lebih baik dari orang utan broo masih primitif otaknya
@singaporean5347
@singaporean5347 Жыл бұрын
setelah para koruptor di berantas!!
@Calonsarjanahukum_
@Calonsarjanahukum_ Жыл бұрын
waaah ngeri nih
@halimidjalil2691
@halimidjalil2691 Жыл бұрын
Turkey emang luar biasa smoga aj indo BS Kya gini .
@ariefp1093
@ariefp1093 Жыл бұрын
wah mantap ini👍
@randydevers2444
@randydevers2444 Жыл бұрын
negara terkuat di Asia Timur Tengah : Turki (kekaisaran Ottoman) Iran (kekaisaran Persia) Pakistan (kekaisaran Hindustan)
@sabarjaya2535
@sabarjaya2535 Жыл бұрын
turki adalah negara pling untung di dunia anggota nato dekat as dan rusia
@damsuar0555
@damsuar0555 Жыл бұрын
Alhamdulillah Allahuakbar mantap Pak Erdogan
@indomusik3661
@indomusik3661 Жыл бұрын
Mantab
@lkiriansyah3040
@lkiriansyah3040 Жыл бұрын
Ini kapal' induk Anadolu sudah selesai beberapa tahun yang lalu sudah bertugas di satuan angkat laut Turkey berita ketinggalan
@mohammadkosim2906
@mohammadkosim2906 Жыл бұрын
Indonesia yakin pasti mampu bikin
@hendrisilva467
@hendrisilva467 Жыл бұрын
Contoh yg bagus.....tdk gembar gembor alias tdk banyak bacot brand.😁
@mistycalglory99
@mistycalglory99 Жыл бұрын
sbnrnya ini bukan hal yg bru bgt,, karna cina sudah setahun lalu meluncurkan,,,
@lembupeteng7881
@lembupeteng7881 Жыл бұрын
@@mistycalglory99 Lain kelas untuk saat ini militer dan ekonomi cina nomer satu tapi klo meliat msa lalu terutama tahun 1500 an sampai 1600 an mungkin mereka juaranya
@gerakanburuhtanimahasiswak8816
@gerakanburuhtanimahasiswak8816 Жыл бұрын
@@mistycalglory99 HAHHHAHAH WKWKWK KAPAL INDUK DRONE media dunia aja bilang begitu...china meluncurkan dronedr kapal induk cuma 1/2 drone begitu jg USA. GAUL DIKIT LAGI.....BROO,
@notahaofficial9615
@notahaofficial9615 Жыл бұрын
Itu dari Juan Carlos (Spanyol) untuk Landing Helikopter Dock. Kalau kapal induk drone yang pertama harusnya Iran dengan kapal Tanker nya
@bintang-revolusi_
@bintang-revolusi_ Жыл бұрын
Jiwa jiwa garis otoman emng g pernah salah .. begitu jg Rusia garis ras putin jg.. kalau +26 kan macem macem..jadi bingung garis apa
@thegiangtran5721
@thegiangtran5721 Жыл бұрын
(.... dòng chư kinh nhật tụng ... dòng tân cựu ước nguyện ....)
@Awel-sl9uz
@Awel-sl9uz Жыл бұрын
Panjang umur sehat selalu pak erdogan
@renduagustin6502
@renduagustin6502 Жыл бұрын
Alhmddllh saudara seimanku
@dedirafhet7722
@dedirafhet7722 Жыл бұрын
Orang Turki sekuler lho... Islamnya versi mereka mirip kaum abangan alias Islam KTP
@ucupcuplis7639
@ucupcuplis7639 Жыл бұрын
@@dedirafhet7722 biarin yg penting berpihak ke muslim
@mekhanai3162
@mekhanai3162 7 ай бұрын
Gila si, indonesia jgn mau ketinggalan dong, drone itu teknologi perang masa depan. Harus nulai investasi kesana
@Ediyie_Torus
@Ediyie_Torus Жыл бұрын
Indonesia raya wajib punya.
@nexslevell22
@nexslevell22 Жыл бұрын
Pemerintah harus buat kapal perang seperti turky,gagah dan besar,dan rudal nuklir bisa diangkut banyak
@muhammadnatsir1994
@muhammadnatsir1994 Жыл бұрын
Mantaaabbb.
@qassanjazz
@qassanjazz Жыл бұрын
Lumayan lah,
@mancingpopuler6114
@mancingpopuler6114 Жыл бұрын
Kereeen
@bakuhantam4572
@bakuhantam4572 Жыл бұрын
Ini konyol sih ngapain di jadiin dron kalau yg dimuat juga para awak manusia, barat bisa2 senyum sendri melihat ini
@gerakanburuhtanimahasiswak8816
@gerakanburuhtanimahasiswak8816 Жыл бұрын
GAK GAUL MILITER , USA MAU TIRU TURKI MASIH KESUSAHAN TAPI SEBENTAR LAGI USA MENYUSUL KAPAL INDUK DRONE TURKIYE, INI YG PERTAMA DI DUNIA
@bakuhantam4572
@bakuhantam4572 Жыл бұрын
@@gerakanburuhtanimahasiswak8816 ngomong apa sehh ¿?
@hasnahya377
@hasnahya377 Жыл бұрын
ALLAH HU AKBAR RUSIA & TURKI SUPER SADISSSSSS.... URRRAAAAAAAAAAA...!!!
@hokki99
@hokki99 Жыл бұрын
Keren Turkiye
@ahmadmann5803
@ahmadmann5803 Жыл бұрын
ALLAHU AKBAR
@boim9312
@boim9312 Жыл бұрын
Woooow 😲
@jogjatehnik6402
@jogjatehnik6402 Жыл бұрын
Hayyo kita buruan merapat
@tahalim631
@tahalim631 Жыл бұрын
Kalau negara mau maju...yang harus diberantas pertama adalah menghilangkan korupsinya.
@afselmatupait3819
@afselmatupait3819 Жыл бұрын
Kenapa orang2 hebat ini tak satu pun yg berpikir tentang isu damai,dunia dgn satu tujuan untuk menyelamat kan bumi dari ancaman zaman agar selalu layak huni,manusia itu terlahir dari satu daging awal nya,membatasi diri dan membunuh manusia lain nya bukti mereka sebenar nya tak lebih pintar dari seekor hewan
@heriadigymchallenge
@heriadigymchallenge Жыл бұрын
Ngeri memang turki, gak heran sih kalau tangguh L300 aja sudah tangguh luar biasa di segala medan, apalagi upgradenya L400. Pasti lebih gila lagi kekuatannya😁
@baco-nq2xh
@baco-nq2xh Жыл бұрын
Mantap ka drone 👍👍👍👍
@j3fron
@j3fron Жыл бұрын
Busyet drone carrier yg multifungsi Gokil,
@billykulim5202
@billykulim5202 Жыл бұрын
punya uang riset senjata perang, tidak punya uang untuk bangunan warga antigempa??? hebat apa nya
@nurulyoko2758
@nurulyoko2758 Жыл бұрын
Indonesia kapan ya bisa punya seperti turki
@muhammadlamri1422
@muhammadlamri1422 Жыл бұрын
Indonesian harus banyak belajar dari Turki soal kedirgantaraan
@Noneanp
@Noneanp Жыл бұрын
Ini patut ditiru indonesia. Krn area wilayah kepulauan... lebih irit. Bisa pantau penerobos wilayah ri. Slundupan narkoba dll
@rahmatrizki3502
@rahmatrizki3502 Жыл бұрын
Malah kreta cepat yang dibikin wakanda...ada ada aj..udah tau negara kepulawan
@bennbeckman8962
@bennbeckman8962 Жыл бұрын
@@rahmatrizki3502 indo fokus belanja pesawat jet raffale 42 unit sama kapal fregate klas fremm 6 unit dan clas maetrale 2 unit jadi gak butuh kapal induk
@nirwanaalexa2752
@nirwanaalexa2752 Жыл бұрын
Mantabbb
@aku_siapaatuhh
@aku_siapaatuhh Жыл бұрын
tulang pungung militer laut turki kapal induk multi fungsi untuk F35, drone dan helikopter
@Orok_kenArok
@Orok_kenArok Жыл бұрын
INDONESIA SAYA YAKIN BISA MERAKIT *KEDEBOG PISANG* MENJADI KAPAL PERANG .
@ucupcuplis7639
@ucupcuplis7639 Жыл бұрын
TURKIYE setelah dipimpin oleh pemimpin yg soleh dan bertaqwa makin tambah berkah dan tambah moncer saja in the world, it is the OTTOMAN empire is back on the rise.
@patrisiusmarsel
@patrisiusmarsel Жыл бұрын
Berhenti memuji negara lain...pujilah produk dalam negeri kita
@wongfaehung5509
@wongfaehung5509 Жыл бұрын
jika NKRI mau maju spt turkey, buat undang2 hukum mati koruptor, jangan rangkpa jabatan, larang politik oligarki, basmi pejabat yg punya jabatan tp otak unk bisnis keluarganya, dan yg jelas, aparat2nya wajib bersih dari sogok menyogok, pemimpin negara wajib bertaqwa kpd tuhan, taat beribadah, bukan pemimpin boneka dan jongos negara lain, kalo pemimpin amanah dan pinter , pembantunya pun pasti ikut.
@forking7389
@forking7389 Жыл бұрын
Gua ngeri signal dronenya di ambil alih musuh.
@tadinorii1700
@tadinorii1700 Жыл бұрын
Indonesia juga punya kapal induk lebarnya 1 kilo panjangnya 1 kiloo
@fendisaja8857
@fendisaja8857 Жыл бұрын
Kalau para koruptor di hukum mati ada peluang indonesia kebeli kapal induk ini..
@user-es6mv5wu2l
@user-es6mv5wu2l 6 ай бұрын
❤❤❤❤
@jabenganch.983
@jabenganch.983 Жыл бұрын
Masa depan kapal induk ya ini
DEFINITELY NOT HAPPENING ON MY WATCH! 😒
00:12
Laro Benz
Рет қаралды 64 МЛН
Momen Langka, Kim Jong Un Turun Tangan Pantau Banjir Korut
2:19
Pernyataan Pertama Netanyahu Setelah Ismail Haniyeh Tewas
2:10
Kompas.com
Рет қаралды 12 М.
Turkey's TF Kaan 5th Generation Fighter
13:08
Australian Military Aviation History
Рет қаралды 464 М.
DEFINITELY NOT HAPPENING ON MY WATCH! 😒
00:12
Laro Benz
Рет қаралды 64 МЛН