No video

Usia Pensiun TNI Diubah, Karier Bintara, Tamtama, dan Perwira Makin Panjang

  Рет қаралды 31,166

Kompas.com

Kompas.com

Күн бұрын

Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) TNI Mayjen Nugraha Gumilar mengatakan, usia pensiun prajurit yang tercantum dalam draf Revisi Undang-Undang (RUU) TNI telah melalui pembahasan dan analisis.
Adapun kesepakatan menjadikan RUU TNI sebagai usul inisiatif DPR diambil dalam Rapat Paripurna DPR di Gedung Nusantara II, Jakarta, Selasa (28/5/2024) siang.
Melalui revisi UU TNI terbaru, DPR mengusulkan perubahan Pasal 53 yang mengatur tentang usia pensiun anggota TNI.
Lantas, berapa usia pensiun bagi TNI usai DPR mengusulkan RUU TNI?
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis: Nirmala Maulana Achmad
Penulis naskah: Elisabeth Putri Mulia
Narator: Elisabeth Putri Mulia
Video editor: Alfiyan Oktora Atmajaya
Produser: Mochamad Sadheli
Musik: It's Only Worth It if You Work for It - NEFFEX
#UsiaPensiunTNI #TNI #RUUTNI #JernihkanHarapan
Artikel ini bisa dilihat di : video.kompas.c...

Пікірлер: 168
@ayunda_fa5049
@ayunda_fa5049 2 ай бұрын
Biar bisa adil dong sama profesi lain, usia pensiun nya, jujur bapak saya TNI AD baru saja pensiun tahun ini pada April 2024, dan pensiun dengan usia 53 tahun, menurut saya usia 53 tahun adalah usia yang tergolong masih bisa dikatakan usia produktif, yang terlihat dari bapak saya yang tenaga nya masih kuat untuk bekerja dan melakukan aktivitas fisik, beliau pensiun dengan masih menanggung 2 anak yg masih dalam masa pendidikan kuliah, dan 1 anak yang masih dalam masa pendidikan dasar yakni SD, bapak saya tidak langsung mencari pekerjaan lain , melainkan mengharapkan UU ini segera diresmikan berharap masih bisa di aktifkan kembali, mohon persetujuan terkait perbaruan UU tentang pembatasan usia pensiun untuk keadilan yang bisa dipertanggung jawabkan , terimakasih
@Glare469
@Glare469 2 ай бұрын
Setuju!! 🤩👍🔥
@yayansuryanto8192
@yayansuryanto8192 2 ай бұрын
Blm pasti masih blm ada keputusannya. Jgn berkecil hati sy juga pensiun TMT 1 April 2024 nikmati dan syukuri saja banyak waktu untuk usaha diluar 😊
@mochamaddamanuri7147
@mochamaddamanuri7147 Ай бұрын
Ia aku manut sebetulnya ya perlu dikaji ulang wong yg lain yo 58 thn bisa kok mengapa TNl mulai msk pakai tes sehat masak uu revisi gak Dill ada apa
@slametriyanto8567
@slametriyanto8567 Ай бұрын
klo 58 tahun pensiun itu wajar dn adil, ya mmg harus gitu di samakan biar adil
@firyadiaziz4831
@firyadiaziz4831 Ай бұрын
Aamiin Ya Allah Orang tua ananda hampir sama dgn saya, saya anggota TNI berpangkat Bintara (Peltu), saat ini usia saya menjelang 52 thn, jika tdk ada penambahan usia pensiun maka di bln maret 2026 saya pensiun, saat itu anak saya msh 1 org yg kuliah dan 1 org msh duduk di kls 2 SMP. Dgn demikian sayapun sangat mengharap usia pensiun agt TNI khususnya yg berpangkat Ba/Ta ditambah menjadi 58 thn. Dan semoga saat disahkan seluruh agt TNI yg msh aktif msk aturan baru usia pensiun 58 thn tanpa melihat thn kelahiran......🤲
@firyadiaziz4831
@firyadiaziz4831 2 ай бұрын
99% agt TNI yang berpangkat Bintara dan Tamtama sangat bersyukur usia pensiun diubah menjadi 58 thn. Tsk Bpk/Ibu agt Dewa yg telah memikirkan nasib agt TNI khususnya yang berpangkat Bintara dan Tamtama.
@yudhanova88
@yudhanova88 3 ай бұрын
Setuju.. Aturan pensiun hrs sama dgn Polri dan ASN itu baru adil
@SuriadiSuriadi-fd3pi
@SuriadiSuriadi-fd3pi 2 ай бұрын
Kamu aja yg jadi TNI aku asn...setuju tak
@jokoandi2105
@jokoandi2105 2 ай бұрын
​@@SuriadiSuriadi-fd3pi Tul banget 👍👍👍
@MWilly-pw2pd
@MWilly-pw2pd 2 ай бұрын
​@@SuriadiSuriadi-fd3pi: kenapa tidak mau jadi TNI,, kan lebih mengabdi..??
@Glare469
@Glare469 2 ай бұрын
Saya Sangat Setuju agar ada keadilan di semua lembaga. Lagian TNI memiliki Rating Tertinggi Kepercayaan Masyarakat jadi menurut saya sah-sah saja UU TNI ini disahkan.
@acepdudin1554
@acepdudin1554 Ай бұрын
Blm jelas masih hoax...omon2 doang..biar rame z hehee
@slametriyanto8567
@slametriyanto8567 25 күн бұрын
sdh jelas di perpanjang kok, cm knp yg bintara sm tamtama kok pake berkala segala ndk kasian kah yg hny sampe 58 thn ba sm tam itu pun masih di beda bedakan usia, yg perwira dr 58 lah ke 60. yg adil dn amanah lah pak...perwira bintara tamtama juga tni kok. jgn beda beda pak.. pk jokowi blg tidak boleh pensiun di usia produktif makanya di tambah 58 thn.
@slametriyanto8567
@slametriyanto8567 Ай бұрын
di 2024 ini Bintara tamtama pensiun 58 thn ok lh dn bagi yg keberatan silahkan ajukan pensiun dini. cm ya jgn di pilah² lh pak yg udah mau mpp pun klo mmg duluan peraturan yg baru hrs ikut peraturan yg baru, krn klo pensiun 53 itu masih usia produktif lo , seperti yg sdh di sampaikan bpk presiden. harus adil pak jgn pilih pilih usia
@98one
@98one 2 ай бұрын
Kata siapa baru di bahas , revisi masa pensiun tni dr 53 thn ke 58 ini sdh melalui pengkajian di DPR RI dan MA dan hal ini sdh di usulkan 5 thn yg lalu . Wajar kl saat ini di setujui DPR RI DAN DI SAHKAN .
@dwisanti7648
@dwisanti7648 2 ай бұрын
Tapi dari dulu berita ini selalu ada, tapi sampai detik ini belum ada pengumuman resmi sii
@siomaybdg7944
@siomaybdg7944 2 ай бұрын
Hoax
@pujionorodiyah6770
@pujionorodiyah6770 3 ай бұрын
Saya sangat setuju dg UU yg baru RUU TNI saya sebagai rakyat di kampung sangat setuju RUU TNI di sahkan barokallah
@SuriadiSuriadi-fd3pi
@SuriadiSuriadi-fd3pi 2 ай бұрын
58 sudah jadi eyang
@BambangSantoso-mf2is
@BambangSantoso-mf2is Ай бұрын
BRAVO TNI...
@setajamsilet3694
@setajamsilet3694 3 ай бұрын
TNI sebagai alat negara bidang pertahanan dan keamanan negara.
@kurdihantu-oh4nv
@kurdihantu-oh4nv 2 ай бұрын
Klau bintara tamtama pensiun 58 masih mampukah dia tugas ke papua?
@hertatiaja6681
@hertatiaja6681 2 ай бұрын
​@@kurdihantu-oh4nvyg d ambl tgs k daerah spt itu dari satuan tempur, satuan tempur/batalyon tdk ad yg umur d ats 40 thn bung, mk ny d sebut prajurit karir.. jelas dong yg muda2 yg d kirim k daerah yg anda sebut. Jd umur 58 thn pensiun lbh pantas dan adil, krn umur 53thn itu terlalu dini.
@untungali2679
@untungali2679 16 күн бұрын
​Tamtama&Bintara sangat mampu....
@BambangSantoso-mf2is
@BambangSantoso-mf2is 2 ай бұрын
Harus segera disamakan Usia Pensiun TNI dengan polisi...
@herimanan9500
@herimanan9500 3 ай бұрын
SETUJU
@MWilly-pw2pd
@MWilly-pw2pd 2 ай бұрын
Sudah seharusnya UU ini perlu diberlakukan dan kesejahteraan TNI lebih diperhatikan lagi, agar keadilan semakin merata sesuai dengan sila ke- 5. Memang selama ini semenjak reformasi TNI seperti terkesan dipojokkan, padahal tugas dan resiko kerja nya sangat berkaitan dengan nyawa....
@pirangchanel
@pirangchanel 3 ай бұрын
Tidak perlu di revisi sudah benar!!!Untuk tamtama dan bintara Tidak efektif jika usia nya sampai 58 tahun karena garda terdepan , apabila usia umur 58 thn berdinas di papua apakah efektif???
@ainniindes3820
@ainniindes3820 2 ай бұрын
TNI itu bukan cm penugasan d daerah konflik bang..dia juga ada tugas sebagai Babinsa..d wilayah masing masing,,,
@Glare469
@Glare469 2 ай бұрын
​@@ainniindes3820Setuju!!
@ayunda_fa5049
@ayunda_fa5049 2 ай бұрын
🤦🏻‍♀️
@revansptra2968
@revansptra2968 Ай бұрын
Bro garda terdepab itu pasukan di batalyon paham
@lolobire88
@lolobire88 3 ай бұрын
memang beda skrang sama dulu..skrang manusia indonesia umur 50 tahun gk keliatan tua..dan TNI umur segitu masih sangat produktif terutama di bagian babinsa..yg penting rajin olahraga jaga fisik..
@hermanpolman2280
@hermanpolman2280 3 ай бұрын
Jaman orde baru masa pensiun TNI untuk tamtama dan bintara 48 tahun perwira pertama,perwira menengah dan perwira tinggi 56 tahun
@slametriyanto8567
@slametriyanto8567 Ай бұрын
2024 Bintara tamtama 58 th pensiun itu sdh adil
@hermanpolman2280
@hermanpolman2280 Ай бұрын
@@slametriyanto8567 itu kalau tamtama dan bintara polri merata sampai jenderal nya pensiun di usia 58 tahun, sedang kan di TNI ada perbedaan usia pensiun tamtama,bintara 53 tahun, perwira pertama 55 tahun perwira tinggi 58 tahun
@slametriyanto8567
@slametriyanto8567 27 күн бұрын
bahkan yg lucu pake berkala bin dn tam padahal cm ke 58 thn. La pk presiden negaskan jgn ada yg pensiun di usia produktif (53) ya yg adil dn amanah dong bpk2 yg di sana aturanya.
@hermanpolman2280
@hermanpolman2280 27 күн бұрын
@@slametriyanto8567 di TNI itu aturan di beda bedakan khusus nya usia pensiun bagi personil nya,beda dengan POLRI usia pensiun personil nya di sama kan semua nya mulai level terendah hingga level tertinggi sama sama pensiun di usia 58 tahun
@setajamsilet3694
@setajamsilet3694 3 ай бұрын
Jangan sorot UU TNI saja coba cek UU polri malahan memperluas wewenangnya
@martinuspangaribuan3995
@martinuspangaribuan3995 2 ай бұрын
Setuju
@Glare469
@Glare469 2 ай бұрын
SETUJU!! Malah menurut saya lebih parah revisi UU polri
@cahayatinie2296
@cahayatinie2296 2 ай бұрын
Yang nggak setuju mereka adalah pki
@revansptra2968
@revansptra2968 Ай бұрын
Betul
@shergeantmelona8722
@shergeantmelona8722 2 ай бұрын
Amiiinnn🤗😍🙏🏻Semoga teralisasi😇🙏🏻
@mujossfamily3206
@mujossfamily3206 2 ай бұрын
dimasa tua kita butuh tenaga untuk bermasyarakat sdh pantas TNi pensiun 53 tn bagi bintara tamtama
@kokolala6571
@kokolala6571 3 ай бұрын
Trims pak presiden ats perpanjangan pensiun...
@user-sb5xp9oy5g
@user-sb5xp9oy5g 3 ай бұрын
Dulu tahun 1980 usia pensiun Tamtama / Bintara 45 Tahun. Sayang banget masih kekar dan kuat sdh dipensiunkan dan banyak yg kesulitan dlm mnjalani hidup. Usia pensiun huingga 57 / 58 Tahun sya rasa bagus ditetapkn.
@SuriadiSuriadi-fd3pi
@SuriadiSuriadi-fd3pi 2 ай бұрын
Kamu aja yg seharusnya jadi TNI.
@MArief-zp8xp
@MArief-zp8xp 2 ай бұрын
Hrs sama dgn masa dinas polisi dong...
@MrCokk777
@MrCokk777 2 ай бұрын
Ini JELAS sangat MEMBEBANI ANGGARAN NEGARA seperti POLRI dan ASN harus DITERTIBKAN lagi
@solihinsolihin4098
@solihinsolihin4098 3 ай бұрын
Semoga terealisasi
@randyakbarsyah4896
@randyakbarsyah4896 Күн бұрын
Pensiun 50aja, biar tentara kita muda2 semua.... Kasih kesempatan generasi muda untuk mengabdi pada negara
@safarichannel5990
@safarichannel5990 3 ай бұрын
Harusnya ditawarkan juga program pensiun dini, Tamtama/Bintara di usia 45thn, Krn level itu yg dibutuhkan kekuatan fisik prima yg akan berkurang diatas 45thn atau yg ingin berkarir dibidang lain. Perwira ditawarkan juga pensiun dini di usia 50thn supaya regenerasi sprt puncak Piramida, kasian byk perwira non job.
@hermanpolman2280
@hermanpolman2280 3 ай бұрын
Dulu jaman orde baru masa pensiun TNI tamtama/bintara itu 48 tahun dan perwira pertama,perwira menengah dan perwira tinggi itu 56 tahun
@usertrsyh
@usertrsyh 3 ай бұрын
Negara2 lain kayaknya gitu
@hermanpolman2280
@hermanpolman2280 3 ай бұрын
@@usertrsyh sekarang biar tak terjadi non job perwira menengah khususnya di TNI AD, posisi jabatan itu level nya di naik kan tingkatan nya contoh korem di hampir semua provinsi di indonesia yang dulu nya korem bertipe B yang di jabat berpangkat kolonel kini di naik kan status korem nya ke tipe A dan di jabat oleh perwira tinggi berpangkat brigjen bintang satu dan kasrem semula berpangkat letkol kini di jabat berpangkat kolonel, begitu pun ada beberapa posisi jabatan di korem yang tadi nya di jabat berpangkat letkol kini di jabat berpangkat kolonel macam asintel korem, termasuk kodim yang ada di wilayah kota provinsi yang tadi nya itu kodim bertipe B di jabat berpangkat letkol kini kodim nya di naik kan status nya menjadi bertipe A dan di jabat berpangkat kolonel sementara kasdim nya di jabat berpangkat letkol, ini khusus posisi yang ada di kota provinsi,tapi khusus dandim di kabupaten/ kota posisi dandim nya masih tetap di jabat berpangkat letkol, tak hanya itu saja hampir di seluruh kodam ada brigif nya yang di isi oleh perwira berpangkat kolonel,belum lagi ada berapa daerah yang di buat pemekaran kodam nya seperti aceh ada kodam iskandar muda,di manado sulawesi utara kodam XIII merdeka, di pontianak kalbar ada kodam XII tanjung pura, di Ambon maluku ada kodam XVI pattimura dan terakhir di manokwari papua barat ada kodam XVIII kasuari
@HartOno-ph3lo
@HartOno-ph3lo 3 ай бұрын
sebaiknya baik tni maupun polri usia pensiun 53 tahun. baik tamtama, bintara, perwira. setelah pensiun,.. ya duduk manis saja di rumah. jangan takut pensiun.
@user-lb6yy8jm3z
@user-lb6yy8jm3z 2 ай бұрын
Tak sampek otak mu memahami itu
@HartOno-ph3lo
@HartOno-ph3lo 2 ай бұрын
@@user-lb6yy8jm3z tak sampai otakku gimana. kamu belum ngalami usia diatas 50 tahun. sudah gak bisa dipungkiri usia segitu kekuatan tubuh jelas berkurang. ini realita loh. kalo dibalik itu... ya terserah.
@user-lb6yy8jm3z
@user-lb6yy8jm3z 2 ай бұрын
@@HartOno-ph3lo Udah lh jgn kau tunjukkan oon mu dumedsos ini.semua itu sudah ada yg mikirkan.mulut nyinyir mu itu bagian dri sampah.
@sukarnosukarnoe4686
@sukarnosukarnoe4686 2 ай бұрын
Saya usia 56 th udah pensiun dr TNI masih fit sehat masih sanggup banting kamu sampe pendeng
@TitinInike
@TitinInike 12 күн бұрын
Utk Bintara yg masuk pensiun 58 thn.. mulai kelahiran brp?
@Eksj95
@Eksj95 14 күн бұрын
Nah ini baru adil
@ypoffice4941
@ypoffice4941 2 ай бұрын
Bintara dan tamtama kalau bisa pensiun di 50 aja...ngk berfungsi juga mrk di kantor2 kodim dan koramil. Pagi apel.ngopi. ngilang say job..ada yg ud mulai sakit2. Gaji jalan terus. Di luar negri yg pensiun di atas 50 itu perwira aja.
@ainniindes3820
@ainniindes3820 2 ай бұрын
Siapa bilang ga ada fungsi d kodim dan Koramil...cb bang jalan jalan..
@ypoffice4941
@ypoffice4941 2 ай бұрын
@@ainniindes3820 saya lebih tau dari pada anda. Karena saudara saya ada yg berpangkat kapten pernah menjabat dan masih menjabat danramil 6x🤣🤣
@ayunda_fa5049
@ayunda_fa5049 2 ай бұрын
Jadi yg cocok pensiun 58tahun cuma yg perwira ya?, hmmm gitu ya ternyata
@tantrifitriyanti150
@tantrifitriyanti150 2 ай бұрын
​@@ainniindes3820betul sekali sy malah keluarga TNI .jd tahu ..yg kerja keras yg masih muda .
@HarryStevenSirait
@HarryStevenSirait Ай бұрын
53 Tahun adalah umur yg sesuai Bintara/Tamtama Prajurit TNI. Nantinya ada masa waktu TNI utk berinovasi usaha masa tuanya.
@deniariansyah3198
@deniariansyah3198 2 ай бұрын
Kasihan bapak tni yg kopral umul 53 tahun saja berat sekali untuk berlari dan mikul senjata Jangan samakan kerjaan TNI dengan polri dan PNS mereka baru umur 40 an saja sudah tidak pusing dengan badan gendut karena kerjaan mereka tidak ada tuntutan menguras pisik, tenaga ekstra hingga mengangkat beban. Dengan umur 50 paling kerja di ruang kantor AC mengurus administrasi yg berhubungan dengan kertas, komputer adapun paling beratnya patroli berkendara. Coba suruh mereka yg umur 53 untuk lari bawa senjata laras panjang apa tidak tersiksa. Umur 53 sudah cukup untuk angota TNI khusus yang pangkat rendah kembali ke masyarakat menyiapkan masa tua nya. Hasil survey butuh waktu minimal 1,5 tahun bagi angota militer yg sudah biasa hidup di lingkungan militer untuk menyesuaikan diri hidup di lingkungan masyarakat umum Kareana hidup di asrama sudah biasa disiplin tertata dan semua patuh aturan, sedang di masyarakat umum bermacam ragam manusia, maka sering sekali seorang pensiunan berselisih dengan warga yg tidak disiplin karena mereka risih
@user-hi5iu4ly1c
@user-hi5iu4ly1c 2 ай бұрын
Tamtama dan Bintara semoga pensiun 58 thn
@claranorita4854
@claranorita4854 3 ай бұрын
Sudahlah pak, bu, biarkanlah generasi muda juga menduduki jabatan struktural di tubuh TNI, mengingat juga begitu banyak yang mau berkarir di TNI. Khusus untuk perwira begitu banyak perwira sehingga binggung mau di tempatkan di jabatan mana sementara jabatan struktural sudah terisi semua jadi ya dipikir masak masak kembalilah.
@tantrifitriyanti150
@tantrifitriyanti150 2 ай бұрын
Betul sekali setuju
@watumalang8184
@watumalang8184 3 ай бұрын
Tni dan polri Kalau sudah tua sudah banyak yg kena asam urat bagusnya pensiun sajalah momong cucu tidak usah berangkat perang lagi 😂😂😂😂😂😂😂
@SuriadiSuriadi-fd3pi
@SuriadiSuriadi-fd3pi 2 ай бұрын
Itu benar,❤
@jokoandi2105
@jokoandi2105 2 ай бұрын
Saya tetap setuju prajurit tni purna tugas umur 53 tahun untuk bintara dan tamtama. Karena apa? Karena umur sekian itu secara umum merupakan batas maksimal usia produktif bagi prajurit. Di atas usia itu, tenaganya sudah lemah. INGAT : umur gak bisa dibohongi bro. Tenaga manusia semakin menurun ( terlatih seperti apapun ). Klo usia pensiun dinaikkan hingga 58/60 tahun, menurut saya malah tidak manusiawi, karena tugas tni itu tidak sama dengan pns.
@Glare469
@Glare469 2 ай бұрын
TNI yang berusia 53 tahun pengalamannya sudah banyak jadi masih bisa menjadi advisor bagi TNI yang masih aktif.
@tantrifitriyanti150
@tantrifitriyanti150 2 ай бұрын
Setuju dgn pensiun umur 53 .Krn klau di tambah pensiunnya .kasihan yg sdh tdk kuat tapi di paksa .apa lagi yg di batalion . Blm lagi anak2 nya nanti sdh jadi perwira .bpknya hormat pula sama anaknya ..ini benar" membuat anak jadi durhaka sama ortunya .Krn klau tdk hormat peraturan militer kena sangsi keras terutama sangsi fisik. Apa tega anaknya menghajar ortunya di depan para prajurit agar tdk melanggar dan melawan pada atasan nya. Sungguh miris klau sempat terjadi seperti ini.
@anditedje3679
@anditedje3679 23 күн бұрын
​@@tantrifitriyanti150gak ada skrg aja praka dah bisa pindah dr batalyon
@anditedje3679
@anditedje3679 23 күн бұрын
gak juga banyak yg tua masih sehat bnyk juga anak muda yg mati dini
@jokoandi2105
@jokoandi2105 6 күн бұрын
@@anditedje3679 itu mungkin praka yang usianya sudah di atas 40 tahun atau cidera permanen saat menjalankan tugas.
@bapakreyhannababan6800
@bapakreyhannababan6800 3 ай бұрын
Setuju banget ni ruu nya👍👍
@Rumput_laut33
@Rumput_laut33 2 ай бұрын
Setuju
@HasanUdin-xb1us
@HasanUdin-xb1us 3 ай бұрын
Mantaf seperti kungfu di China rata rata yg ilmunya tinggi kake kakek
@francis994
@francis994 3 ай бұрын
Prabowo usia 48 di tahun 1998 sdh dipensiunkan padahal kalau beliau masih aktif 2 tahun lagi aja sudah jadi pangab bintang 4
@hermanpolman2280
@hermanpolman2280 3 ай бұрын
Pak prabowo pensiun dari dinas kemiliteran pada tahun 98 di usia 47 tahun dengan jabatan terakhir Dankodiklat TNI
@rezilman6619
@rezilman6619 3 ай бұрын
Kalau Presiden masih Soeharto, Prabowo jadi Pangab..
@hermanpolman2280
@hermanpolman2280 3 ай бұрын
@@rezilman6619 takdir berkata lain mei 98 rezim pak harto tumbang pak prabowo akhir nya terkena imbas, di jaman orde baru itu juga ada unik nya pak harto menjadi posisi menhakampagab ini tak melulu harus jabat kasad dulu tergantung mood pak harto bisa dari mabes TNI pati berpangkat bintang tiga langsung beliau pak harto lantik sebagai menhankampangab pada waktu itu atau pati TNi ya aktif di luar struktur TNI,contoh nya pak jenderal TNI muhammad jusuf beliau itu anggota TNI aktif tapi sudah lama beliau pak muhammad jusuf itu bertugas di luar struktur TNI atau ABRI kala itu,jabatan terakhir di luar struktur TNI waktu itu menteri perindustrian kalo tak salah nah pak harto mengeser posisi kalah itu menteri perindustrian menjadi menhankam pangab, satu lagi pak jenderal wismoyo aris munandar beliau itu jabat kasad dan orang dekat pak harto,adik ipar bu tien sueharto tapi pak harto tak memilih pak wismoyo aris munandar sebagai menhankam pangab beliau menunjuk pati bintang tiga angkatan darat untuk menduduki posisi menhankam pangab
@VinafinZ166
@VinafinZ166 3 ай бұрын
TNI yg mana itu & jangan harap orba kembali lagi, hanya mementingkan ke matra itu itu aja
@hkpito3092
@hkpito3092 3 ай бұрын
Trus.. jika berpakaian dinas apa masih pantas ya ..
@SuriadiSuriadi-fd3pi
@SuriadiSuriadi-fd3pi 2 ай бұрын
Pantasnya pansiun..jgn dipaksakan
@oyen4014
@oyen4014 3 ай бұрын
Yang antri banyak cok, kasihan yunior kurang puas ya,
@suyantosurahman8687
@suyantosurahman8687 2 ай бұрын
Mari Bangkit Nasionalisme..Danai NKRI oleh Rakyat.. Mohon hapus BLT PKH Boss.. alihkan ke pengadaan Alutsista Canggih( negara aman) dan ke Dinsos( menopang hidup gelandangan, pelatihan kerja PSK, anak Punk ) moga barakah..Aamiiin ( maaf lahir batin 🙏🙏) BLT PKH apa bs mensejahterakan Indonesia ?? Perwiraku dmn?
@sandy0151
@sandy0151 3 ай бұрын
Yg ditingkatkan, harusnya kesejahteraan bukan masa pensiun...😂 minimal biar hidup lebih layak.lg
@efrilyanita1233
@efrilyanita1233 3 ай бұрын
Kalau tni 58 thn dan perwira 60 tahun apa masih kuat kalau berperang karna umur segitu tua nya manusia saya ragu setua itu bisa perang
@usertrsyh
@usertrsyh 3 ай бұрын
"yaa ngga tahu, koq tanya saya..."😂
@cahayaabadi9204
@cahayaabadi9204 3 ай бұрын
Berperang bukan masalah usia muda atau tua tapi masalah mental jiwa patriotisme
@sukarnosukarnoe4686
@sukarnosukarnoe4686 2 ай бұрын
Waduh TNI tugasnya bukan perang aja bang TNI tu ada pasukan tempurnya ada juga yg dinas di teritorial bang Kodam KOREM kodim dan Koramil bang yg perang tu ya batalyon bang yg dah berumur ya geser ke teritorial bang
@Glare469
@Glare469 2 ай бұрын
TNI tugasnya bukan cuma perang. Dengan segala pengalaman mereka, mereka bisa menjadi pelatih atau advisor.
@arniskrkarim7284
@arniskrkarim7284 3 ай бұрын
Masa dinas TNI untuk tamtama bintara. Sangat berat sekali klau pensiun 58 krna kita dalam.melak sanakan tugus ada di paling ujung .contoh babinsa patner kerja nya paling bawah contah dalam.hal pam.baik keguatan masrakat kegiatan negara yg paling besar pam.pemilu anggota kpps sangat muda tni sdh sangat tua apa bila umur 58.jadi tuk tamtama bintara mohon jgn di tambah🙏🙏
@sigitnoorcahyo1813
@sigitnoorcahyo1813 3 ай бұрын
Emang kamu umur 58 sudah mau mati ? Asal kamu tau di TNI itu Bintara dan tamtama itu mau pensiun 60 tahun juga siap, dan masih semangat dan bugarrrr
@anytata7485
@anytata7485 3 ай бұрын
Amiin...., SMG di sahkan,
@tantrifitriyanti150
@tantrifitriyanti150 2 ай бұрын
​@@sigitnoorcahyo1813siapa bilang kuat .banyak yg stres saat dinas .Krn dinas bnyk tekanan makanya bnyk yg minta dinas luar dan membayar pada komadannya agar tdk setres dinas dalam atau masuk kantor . Biarlah berkorban uang dari pada korban hati . akhir tensi darah tinggi stres setrok terakhir meninggal muda dan itu sdh bnyk yg terjadi .saat umur 51 keatas sdh bnyk yg meninggal Krn penyakit .
@Diazlarantuka75Diazlarantuka75
@Diazlarantuka75Diazlarantuka75 2 ай бұрын
Tdk setuju, mengingat dengan umur di atas 50 tahun saja sdh banyak yg sakitan, tdk efektif. Sesuaikan sj dengan aturan yg sekarang.
@user-kx6tr6nj1e
@user-kx6tr6nj1e 3 ай бұрын
Jgn usia masa dinas aja di pertambah tp gaji dan tunjangan jg dong,malu kita sama ngeri Malaysia gaji tentara militer nya di atas langit
@tantrifitriyanti150
@tantrifitriyanti150 2 ай бұрын
Bagusnya tamtama bintara pensiun 53 pas itu krn bisa di butuhkan di perusahaan2 .krn masih muda dan kuat dan gajinya lebih besar dari pada masih dinas .dan bisa bebas .tapi klau sdh umur 58 . perusahaan tdk mau pakai . Kasihan klau dah pensiun bnyk sakit setruk krn setres tdk ada yg bisa di lakukan. Di mana2 tdk ada yg mau makai . sementara gaji pensiun tdk memcukupi .
@user-yf7yj9lu7h
@user-yf7yj9lu7h 3 ай бұрын
Ura popo klo yg udah usia cukup tua staf penunggu kantor saja,tungker jalan terus 😂😂
@wahyu8894
@wahyu8894 2 ай бұрын
Sda di setujui oleh Baleg dan di ketok palu oleh DPR RI tinggal pengesahan Pak Presiden.
@dwisanti7648
@dwisanti7648 2 ай бұрын
Tapi presiden nya lagi bentar selesai masa jabatan, berarti segera di tanda tangani sebelum selesai masa jabatan dong pasti nya
@sudisamiyono7850
@sudisamiyono7850 Ай бұрын
Kepentingan politik berat sebelah. Berat sebelah itu tidak baik. Elit politik gak paham itu . Gak nyadar mereka dungu.
@Yoisemuanya
@Yoisemuanya 2 ай бұрын
Sebaiknya dibikin wamil sj untuk NKRI ❤
@teri7008
@teri7008 2 ай бұрын
Gak usah banyak takut nya jaman berubah teknologi makin canggih akses informasi ada di genggaman setiap orang ( banyak cingconglah yg jadi masalah ) 😂😂😂😂😂
@batavia1043
@batavia1043 3 ай бұрын
TNI umur 58 suruh naik gunung Papua saja Uda GK kuat.yg benar 45thn pasukan perang kok 58 THN.
@roi_ek
@roi_ek 2 ай бұрын
apa tugasnya hanya naik gunung?
@batavia1043
@batavia1043 2 ай бұрын
@@roi_ek trs gak penugasan ngitung janda..... Mikir pakai otak bro
@sukarnosukarnoe4686
@sukarnosukarnoe4686 2 ай бұрын
GK tau tugas TNI bolo kok banyak bacot TNI tu GK naik gunung aja lol yg batalyon yg muda muda yang bagian tempur yg udah berumur ya geser ke teritorial lol tolol tugas kewilayahan
@Glare469
@Glare469 2 ай бұрын
​@@batavia1043miris sekali pemikiranmu, tugas TNI bukan hanya naik gunung saja. Yang sudah berumur 50an bisa menjadi advisor dengan segala pengalaman mereka.
@batavia1043
@batavia1043 2 ай бұрын
@@Glare469 kemelipen omonganmu bro.... Kok gak paham ae.umur sakmono delok iku Nok Koramil opo kegiatan e
@Stemq-qx1ii
@Stemq-qx1ii 3 ай бұрын
Untung aku sdh pensiun usia 53 😂😂
@hermanpolman2280
@hermanpolman2280 3 ай бұрын
Desember nanti saya purna tugas/ purnawirawan di pangkat terakhir peltu
@Stemq-qx1ii
@Stemq-qx1ii 3 ай бұрын
@@hermanpolman2280 peltu... nempel metu
@DediSudaryana-xb6cv
@DediSudaryana-xb6cv 2 ай бұрын
Yg penting intinya di Sukurin Insya Alloh barokah dunia Aherat mdh2an yg purna 53 Semualnya Barokah Ada dlm lindungan Alloh SWT 🤭🙏🇮🇩 mdh2an TNI ke depannya lebih baik Arip dan bijaksana terhadap bawahannya ​@@hermanpolman2280
@DediSudaryana-xb6cv
@DediSudaryana-xb6cv 2 ай бұрын
Di sukuriajah kang mas pasti barokah 🤭🙏🇮🇩
@puji2361
@puji2361 2 ай бұрын
Jadi bagaimana klau thn ini pendiun usia 58 dgn perubahan usia60 thn apa berdinas kembali
@dudysatria5046
@dudysatria5046 3 ай бұрын
Sebabnya adalah perang di depan gerbang dan di dalam gerbang itu nyata, si vis pacem parabellum
@agusutomo2475
@agusutomo2475 2 ай бұрын
Yang baik gak usah ada batas usia pensiun.. Jadi mabes siapkan tongkat dan kaca mata😭😭😭😭😭
@agusutomo2475
@agusutomo2475 2 ай бұрын
53 saja sdh loyo kok tambah 58..😂😂😂😂😂
@kodrikodri7527
@kodrikodri7527 2 ай бұрын
Jangan terlalu percaya sama DPR,
@tirtosamudro2297
@tirtosamudro2297 3 ай бұрын
Usia 58 thn msh sangat produktif bagi prajurit.bnyk pos2 yg perlu d isi oleh prajurit2 senior yg notabene sangat berpengalaman.pembinaan d institusi TNI juga sangat bagus utk ttp menjaga kebugaran prajurit
@oyen4014
@oyen4014 3 ай бұрын
Bukan masalah bugar cok , TNI harus legowo regenerasi itu perlu, dirubah juga membenani anggaran
@Glare469
@Glare469 2 ай бұрын
Setuju.
@Glare469
@Glare469 2 ай бұрын
​@@oyen4014Lah? Apakah TNI nggk legowo dengan regenerasi? Toh aturan UU ini berlaku ke semua Prajurit TNI bukan cuma pimpinannya saja 😂
@andymuinsyah2285
@andymuinsyah2285 3 ай бұрын
Saya sebagai anak bangsa tidak setuju dengan aturan tersebut... Ini aturan aneh.. Ingat berikanlah kesempatan berkarier pada penerus bangsa yang lebih muda..
@martinuspangaribuan3995
@martinuspangaribuan3995 2 ай бұрын
Bagaimana dengan asn dan polri
@wahyu8894
@wahyu8894 2 ай бұрын
Percumah sda di sah kan.. sukses buat tni.
@frank-jw1zo
@frank-jw1zo 3 ай бұрын
YG DIPANJANGIN TAMTAMA DAN BINTARA SAJA JANGAN HAL INI BUAT KAPOLRI SAMA PANGLIMA BOSEN PRAJURITNYA LIAT APALGI RAKUS
@stevenstevanus7118
@stevenstevanus7118 3 ай бұрын
Bottle neck nya bisa lebih parah dari sekarang
@ulfahhastuti5667
@ulfahhastuti5667 2 ай бұрын
setuju polisi aja 58 ya seharusnua TNI jg 5i
@revansptra2968
@revansptra2968 Ай бұрын
Preet .
@masedwardsuponodasilva9256
@masedwardsuponodasilva9256 2 ай бұрын
Perampasan aset mana ??????
@senafujisulastri9493
@senafujisulastri9493 2 ай бұрын
Dwifungsi ABRI yessssss
@user-cj6nj7ln5y
@user-cj6nj7ln5y 2 ай бұрын
setuju kembali jadi ABRI
@HarryStevenSirait
@HarryStevenSirait Ай бұрын
Biarkan polisi 58-60 thn, Prajurit TNI Bintara/Tamtama 53 thn saja utk waktu mereka berkarier disipil dan berinivasi masa pensiunnya.
@AndriSiregar-vv6df
@AndriSiregar-vv6df 3 ай бұрын
Harusnya disamakan saja usia pensiun perwira bintara dan tamtama yaitu 58 tahun usia segitu uda sangat ideal tidak terlalu tua dan tidak terlalu muda
@davidkasiaheng8009
@davidkasiaheng8009 3 ай бұрын
Se7👍👍🫡
@rusmaidarambe2588
@rusmaidarambe2588 2 ай бұрын
Se7
@jodiyantoyanto2338
@jodiyantoyanto2338 3 ай бұрын
RUU TNI APAKAH SDH SYAH DN BERLAKU. mhn info
@Glare469
@Glare469 2 ай бұрын
Belum.
@usertrsyh
@usertrsyh 3 ай бұрын
70 tahun aja usia pensiun semuanya...ok gass
@redapriatna4232
@redapriatna4232 3 ай бұрын
Klau ukuran kpngktan ya jngn di smkan cntoh....cntoh bntra/tamtama tdk usah smpai 58 thn itu trllu mmkskan hss nya bntra dan tmtama, Krn bntra dan tamtama itu di lpngan yng sngt capek skli bd lg dngn Pama pamen aplgi Pati itu tinggal ddk mns, mnrut sy jngn di smkan kshan yng di bwh dan jg untk regenerasi nnti nya trhmbat.
@lolobire88
@lolobire88 3 ай бұрын
tapi kasihan pak umur 50an banyak anak bintara dan tamtama yg baru lulus SMA/cari kerja, bagi bintara dan tamtama masuk umur 45 tahun sudah mulai bingung antara biaya kuliah/kerja anak atau tabungan masa pensiun..
@redapriatna4232
@redapriatna4232 3 ай бұрын
Ya mmng ya itu trgntung individu nya sih, tp Krn ini br mau di uud2kan ya klau mmng jd itu suatu kptsan pmrnth...
@alfarocruz125
@alfarocruz125 2 ай бұрын
​@@lolobire88 kalo soal itu ya harusnya kesejahteraan yg ditingkatkan, bukan usia pensiunnya.
@agusutomo2475
@agusutomo2475 2 ай бұрын
Pensiun 58.. Tentaranya gak garang.. Tapi jadi lucu,
@SuriadiSuriadi-fd3pi
@SuriadiSuriadi-fd3pi 2 ай бұрын
Itu sudah jadi eyang tentara.58.
@madyady8683
@madyady8683 2 ай бұрын
Betul sekali baru memasuki 53 gigi sdh ompong
@SuriadiSuriadi-fd3pi
@SuriadiSuriadi-fd3pi 2 ай бұрын
Kamu aka yg jalani.58 itu sudah jadi eyang.
@revansptra2968
@revansptra2968 Ай бұрын
Balao
@user-oi3qs7oo4e
@user-oi3qs7oo4e 3 ай бұрын
Kasian purnawirawan yg pensiun 55 tahun yg pakai uu tni sebelumnya, kayak papaku😢 seperti ga adil....
@Glare469
@Glare469 2 ай бұрын
Tetap semangat ya 😊🙏🏼 Terima kasih banyak atas segala pengabdian ayahanda mas/mbak bagi negara Indonesia 😊🙏
@user-oi3qs7oo4e
@user-oi3qs7oo4e 2 ай бұрын
@@Glare469 terima kasih sekali... mas/mba juga ttp semangat dan sehat trus ya
@user-xx8tf5di4w
@user-xx8tf5di4w 2 ай бұрын
Suamiku umur 45 aj sdh mau pensiun dini😂😂😂
@netralmanggalasanjaya4976
@netralmanggalasanjaya4976 3 ай бұрын
Perampasan aset mandek
@EkoPutro-ue5we
@EkoPutro-ue5we 2 ай бұрын
Kebanyakan Jendral
5 Pertanyaan Terjawab Usai Israel-Hizbullah Saling Serang
3:43
Magic trick 🪄😁
00:13
Andrey Grechka
Рет қаралды 53 МЛН
The Joker kisses Harley Quinn underwater!#Harley Quinn #joker
00:49
Harley Quinn with the Joker
Рет қаралды 12 МЛН
managed to catch #tiktok
00:16
Анастасия Тарасова
Рет қаралды 46 МЛН
For Your Politics - Yang Bermasalah dari Revisi UU Polri & TNI
1:00:20
Batas Usia Pensiun Prajurit TNI Direvisi #MNCNewsNow 14/02
22:11
iNews International
Рет қаралды 12 М.
Magic trick 🪄😁
00:13
Andrey Grechka
Рет қаралды 53 МЛН