Ust. Felix : AKU GA SUKA !! Aku Udah Kayak "Badut" Kalau Diminta Bayaran Pas Ngisi Kajian

  Рет қаралды 61,785

YNTV

YNTV

4 ай бұрын

Kalau mau udang Ustadz ada Rate Card nya kah ? mungkin beberapa dari kalian yang ingin mengundang ustadz bertanya kyk gitu, semoga dengan nonton episode ini jadi jawaban untuk temen-temen yaa.
In Frame :
/ felix.siauw
/ riscoaditama
/ fuadhnaim
/ husainassadi
Mau dapatin materi kajian islam komprehensif dan seru bersama asatidz Yuk Ngaji? yuk gabung membershipnya yuk ngaji. Join disini ya:
/ @yukngajitv
Yang mau kaos Yukngaji yg dipakai Member Yukngaji di video ini silahkan kunjungi official store Yukngaji Merch ya. kepoin link ini
#YukNgaji #YNTV #YukNgajiTV #FelixSiauw #FuadhNaim #HappyNewYou #Hawaariyyun #Shifrunn #RiscoAditama #Hijrah #NgajiAsik #yntv2023

Пікірлер: 265
@Rendi-po3it
@Rendi-po3it 4 ай бұрын
Awal nya gw gak yakin ada orang yg kek mereka ini all in di dakwah sampe akhir nya ga ada di inner circle nya baru gw liat sendiri ada orang yg brutal dalam dakwah...
@me_li_ana
@me_li_ana 4 ай бұрын
Sumpah dari semua nasehat usd felix siauw ttang Dakwah. Kali ini baru kejawab apa arti dakwah sebenarnya.😭. Jalan kebaikan yang tidak akan berhenti kecuali masuk syurga... 😭. Kalaulah memang ada jalannya masuk syurga. Syurganya harus syurga tebaik 😭
@mairanabia
@mairanabia 4 ай бұрын
"Harta adalah kehormatan. Ilmu adalah kemuliaan."
@sitihadijah614
@sitihadijah614 4 ай бұрын
Ilmu UFS tak bisa dinilai dg uang. Orang nyimak kajian UFS di youtube jd sadar krn tambah ilmu agamanya,nambah kesadarannya dlm mengamalkan ibadah kpd allah
@rekayudamahardika8917
@rekayudamahardika8917 4 ай бұрын
kalau pake pikiran idealis, mestinya negara memfasilitasi dakwah road show ustaz ustaz non komersil kaya gini. Wong kebaikannya tentu akan dirasakan oleh negara juga dalam jangka waktu panjang
@muhammadirwansyah8266
@muhammadirwansyah8266 4 ай бұрын
Benar sekali bang, semoga pemerintah dengar Aamiin
@fatchanirwanto5514
@fatchanirwanto5514 4 ай бұрын
Menurut saya masih terlalu jauh untuk berharap, atau mungkin jadinya berangan-angan negara, mungkin lebih tepatnya pemerintah pusat alias penguasa memikirkan hal terkhusus untuk urusan keagamaan (agama mayoritas) seperti yg anda sebutkan, wong untuk urusan yg umum sesuai yg diamanatkan konstitusi, penguasa tidak melaksanakannya dengan baik dan benar.. Penguasa, terlabih politisi mendekatkan diri dengan tokoh agama (yg punya jamaat dan simpatisan banyak) saat ada maunya untuk kepentingan dirinya alias urusan maju mendapatkan jabatan politik 😂
@amatscoline7147
@amatscoline7147 4 ай бұрын
Negara masih kurang peduli tentang warga muslim, misalnya mau kerja aja kadang d suruh bugil buat mcu
@agungcodecom1659
@agungcodecom1659 4 ай бұрын
good idea
@ismailia_shara
@ismailia_shara 4 ай бұрын
Setuju .... tp realita nya dakwah beliau sering dibubarkan, krn dianggap keras & isi materi dakwah gabs diatur. Pemerintah maunya ustadz2 itu slow aja, ngajarin yg tipis2 dg topik yg umum, spy jamaah gabs berpikir kritis alias nurut aja ama aturan yg ada.
@emmihadiyati8948
@emmihadiyati8948 4 ай бұрын
Harta adalah kehormatan ilmu adalah kemuliaan
@dinaamira7198
@dinaamira7198 4 ай бұрын
Ya ampun , sy yg jauh di Kalteng pelosok ini , pengen banget skli saja ikuti dengar kajian ustadz Felix. Selama ini Hanyar dengar di Tik tok dan KZfaq saja Alhamdulillah.
@aprianitriem9863
@aprianitriem9863 4 ай бұрын
Kalteng dimana pian ka?
@alamandaazis9359
@alamandaazis9359 4 ай бұрын
ikut jamaah yang ikut ust felix ikuti aja mbak, Insyaa Allah apa yang ada di kepala ust felix sama dengan apa yang ada di dalam jamaahnya, tapi mesti di ingat jamaahnya ust felix itu jamaah dakwah, dan bukan sekedar jamaah kerohanian yang cuma nyari adem hati.
@cuyaja7916
@cuyaja7916 4 ай бұрын
Dakwah itu kewajiban....bukan bayaran,❤❤❤ ustd Felix
@rosswati7381
@rosswati7381 4 ай бұрын
Masyallah semoga tim YNTV d rahmati Allah, berjuang d jalan Allah pasti Allah langsung yg akan membantu, salut bgt, jarang ada orang yg pny tujuan hidup visi misi yg jelas untuk dunia & akhiratnya, udh naik level mikirin umat bukan cm untuk diri sndri
@user-yz7gg4xp6m
@user-yz7gg4xp6m 4 ай бұрын
Dakwah adalah kewajiban, infak dalam dakwah adalah kebaikan
@rachman.syahril
@rachman.syahril 4 ай бұрын
10:24 5x Frasa "Aku tidak meminta Upah kepada kalian" (oleh Nuh, Hud, Shalih, Lut, Syu'aib, Alaihimus-Salaam) Dalam QS Asy-Syua'raa
@nisyazizah1453
@nisyazizah1453 4 ай бұрын
Kereeen, the real dakwah ❤ Semoga masyarakat makin paham gimana memposisikan diri ☝️ Ga pernah nyesel tiap ikut event yn, first time jadi volunteer promtime terharu bgt bisa ikut andil 😍 Ditunggu next event mau ikut kontribusi lagi 🎉 Thanks for all member to understanding us the meaning of da'wah ❣️
@zindynurtamtomo
@zindynurtamtomo 4 ай бұрын
بارك الله فيكم وجزاكم الله خير الجزاء
@rudyamin2755
@rudyamin2755 4 ай бұрын
Berlangganan 29.900 per bulan kalau 100.000 ini bagaimana cara nya
@syamsulhamedy
@syamsulhamedy 3 ай бұрын
​@@rudyamin2755 klik "terima kasih"/super thanks
@HuciDufron
@HuciDufron Ай бұрын
Harta itu kehormatan. Ilmu itu kemuliaan.
@lestaridwiastuti6150
@lestaridwiastuti6150 4 ай бұрын
Jazakumullah khairan YN
@surianisuri2806
@surianisuri2806 4 ай бұрын
Pernah buat acara mgundang ust.felix, persisnya numpang Krn ada kampus sebelah buat acara kt numpang utk ust. Felix ngisi, pas sdh siap ngisi malah dibubarkn sm organisasi kampus, jadilah cari t4 lain, jalanlah semua peserta kt4 yg lain, berhamburan seperti org mau demonstrasi😅, Alhamdulillah setelah acara banyak yg mau ngaji, terima kasih ust.felix, klo ada waktu jalan2 lg ke Kendari
@kucingjulid
@kucingjulid 4 ай бұрын
Maaf ustadz, mengenai tarif menarif ini. Bagi kami org awam menanyakan "tarif" itu sebenernya karna ketidaktauan kami dan untuk memastikan juga. Ada ustad yg memang harus membayar tim, manajer dll tp ada juga yg spt Ust Felix. Jadi mohon maaf ya Ust kalau merasa tersinggung atas pertanyaan kami
@dianwidianty7683
@dianwidianty7683 4 ай бұрын
Punten, mungkin bahasanya jadinya; ustadz, apa yang bisa kita sediakan atau bantu sokong untuk program ini, Afwan semoga nyambung 😊
@wahyusetiawan7261
@wahyusetiawan7261 4 ай бұрын
​​@@dianwidianty7683betul, intinya itu utk program kebersamaan dakwah dan ibadah. Bukan utk ngantong sendiri uangnya. Ibarat kita patungan (sokongan) (sedekah) utk beli gerobak sate, lalu kita jualan bersama dan mendapatkan hasil satenya pun bersama kurang lebihnya begitu
@apriastianadian7259
@apriastianadian7259 4 ай бұрын
Iya betul. Tapi pengalamanku mengundang beberapa pembicara, biasanya yang ada rate cardnya pasti ngasih tau duluan di awal. Jadi, kalau nggak dikasih tentang rate cardnya, kemungkinan memang Beliau-Beliau itu nggak menentukan rate cardnya
@apriastianadian7259
@apriastianadian7259 4 ай бұрын
Iya betul. Tapi pengalamanku mengundang beberapa pembicara, biasanya yang ada rate cardnya pasti ngasih tau duluan di awal. Jadi, kalau nggak dikasih tentang rate cardnya, kemungkinan memang Beliau-Beliau itu nggak menentukan rate cardnya
@apriastianadian7259
@apriastianadian7259 4 ай бұрын
Iya betul. Tapi pengalamanku mengundang beberapa pembicara, biasanya yang ada rate cardnya pasti ngasih tau duluan di awal. Jadi, kalau nggak dikasih tentang rate cardnya, kemungkinan memang Beliau-Beliau itu nggak menentukan rate cardnya
@gudangunik9698
@gudangunik9698 4 ай бұрын
Ada Hukum Mentepkan Tarif u/ hal2 tertentu misal Bekam, Mengajarkan Agama = Makruh Hukum menerima hadiah / uang dari mengajar Agama dan Bekam = Mubah, boleh Maka u/ hal seperti itu hindari tanya tarifnya, karena makruh bagi subjeknya (ustadz, penceramah dll). Kasih aja, lebihin atw sesuai kemampuan jgn sampai memberatkan. Klo ustadznya "pundung" ya cuekin aja gausah diundang lg
@sitianggraeni7897
@sitianggraeni7897 4 ай бұрын
Makasih bang fuad udah hadir ngisi BERSEMI di UNIDA kemarin🙏
@mairanabia
@mairanabia 4 ай бұрын
Salah satu combo yn team yg gue suka. Ust. Felix, Bang Fuadh sama Bang Risco bakal ngobrol bahas ini itu, biasanya diujung Ust. Husain bakal mapping materinya dan ambil kesimpulan 👏🏻👏🏻👏🏻
@ukimenustah26
@ukimenustah26 4 ай бұрын
(QS. Ali ‘Imran 3: Ayat 77) “Sesungguhnya orang-orang yang memperjualbelikan janji Allah dan sumpah-sumpah mereka dengan harga murah, mereka itu tidak memperoleh bagian di akhirat, Allah tidak akan menyapa mereka, tidak akan memperhatikan mereka pada hari Kiamat, dan tidak akan menyucikan mereka. Bagi mereka azab yang pedih.”
@dororo2597
@dororo2597 4 ай бұрын
Ayat itu bukan jadi dalil bahwa meminta/memberi *Tarif* pada dakwah dan kajian itu haram. Coba ketahui dulu asbabun nuzul ayat itu. Secara formal, hukum mendapatkan *Upah* dari berceramah boleh kok.
@ginsan8198
@ginsan8198 4 ай бұрын
Konteks.
@fatchanirwanto5514
@fatchanirwanto5514 4 ай бұрын
Kalo yg soal "bayaran ceramah agama islam" malah lebih pas dalilnya Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman: اُولٰٓئِكَ الَّذِيْنَ هَدَى اللّٰهُ فَبِهُدٰٮهُمُ اقْتَدِهْ ۗ قُلْ لَّاۤ اَسْـئَلُكُمْ عَلَيْهِ اَجْرًا ۗ اِنْ هُوَ اِلَّا ذِكْرٰى لِلْعٰلَمِيْنَ "Mereka itulah (para nabi) yang telah diberi petunjuk oleh Allah, maka ikutilah petunjuk mereka. Katakanlah (Muhammad), "Aku tidak meminta imbalan kepadamu dalam menyampaikan (Al-Qur'an)." Al-Qur'an itu tidak lain hanyalah peringatan untuk (segala umat) seluruh alam." (QS. Al-An'am 6: Ayat 90)
@dororo2597
@dororo2597 4 ай бұрын
@@fatchanirwanto5514 itu untuk para anbiyya
@ErnaWati-qg9op
@ErnaWati-qg9op 4 ай бұрын
Jangan suka menafsirkan Alquran yang kita sendiri tidak paham. Menafsirkan Alquran harus belajar dari ahlinya.
@rullydarmawand7260
@rullydarmawand7260 4 ай бұрын
Tp sayang masih banyak ustadz-ustadz yang menjadikan dakwah sebagai mata pencaharian dan mematok tarif sekian juta atau sekian Puluhjuta, banyak pula yang "katanya ustadz" tapi menjadikan jama'ah nya sebagai target bisnis mereka dengan dalil ingin mengajak mereka sukses padahal untuk keuntungan mereka (ustadz nya) sendiri.
@yulianti8196
@yulianti8196 4 ай бұрын
Barakallah,Ustadz2ku...#Semoga Kami bisa meneladani pula contoh2 nyata dari Islam yg sesungguhnya.
@jaturjangrus925
@jaturjangrus925 4 ай бұрын
salah satu best episodenya sementara dari ust felix aslii (menurut saya), moodbster
@zidniyilma4571
@zidniyilma4571 4 ай бұрын
Semoga setelah ini akan ada banyak aghniya yg mengeluarkan hartanya untuk mensuport dakwah YN
@raja_yimo
@raja_yimo 3 ай бұрын
Perlunya kesadaran dan pemahaman bahwa ustadz itu bukan profesi. Ustadz itu adalh gelar bagi orang yg paham suatu ilmu atau bnyak pengetahuan tentang ilmu. Tapi di Indonesia ini untuk jujur saja sulit apalgi harus sadar.
@retnonoor5387
@retnonoor5387 4 ай бұрын
Ustadz-ustadzku ini memang luar biasa... cintanya pada Islam benar2 patut dicontoh. Semoga selalu sehat dan berlimpah rejeki
@fahmimurnif7036
@fahmimurnif7036 4 ай бұрын
Alloohumma aamiin 🤲🏻 إِنْ شَاءَ اللّٰه
@rekayudamahardika8917
@rekayudamahardika8917 4 ай бұрын
Keren ini ustaz. Pemikirannya sudah ada di level lain. Cemerlang sekali. Sementara ada beberapa ustaz yang kaya raya dari dakwah....
@niswathlib
@niswathlib 4 ай бұрын
Maasyaallah perjuangan dalam berdakwah memang sangat penting🙌
@belangbila5748
@belangbila5748 4 ай бұрын
bismillah semoga Allah mudahkan kita untuk totalitas dalam berislam terutama berdakwah
@fikrinbl19
@fikrinbl19 4 ай бұрын
masih banyak yg ga tau peluang infaq dan sedekah di jalan dakwah.. mungkin bisa di buat tempat untuk mengumpulkan infaq dan sedeka buat di dakwah di yuk ngaji..
@elisanajir1620
@elisanajir1620 4 ай бұрын
insyaAllah di tempat saya mengaji gurunya langsung dari pusat dan yg ketahuan ustadz yg menerima amplop langsung di pecat dari pusat. Harusnya si tetap di tolak kalau menerima amplop.. 🙏🙏🙏 Dan dakwah itu bukan profesi jadi tidak perlu menerima amplop dan jika dikasih bisa di tolak saja amplopnya. Jadi upahnya the real dari Allah bukan dari manusia 🙏🙏🙏
@purpleberryts7397
@purpleberryts7397 4 ай бұрын
Ya bener, tapi maaf Ustadz bukan malaikat mereka manusia sama seperti kita , Mereka punya kebutuhan manusiawi seperti kita kan? Sudah sewajarnya kita tahu diri dengan memberikan mereka hadiah (amplop) buat mereka yang telah meluangkan waktu untuk mendidik kita secara ikhlas...
@yunisukawana4054
@yunisukawana4054 4 ай бұрын
Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh UST Felix Siauw n Tim YNTV semoga Allah SWT melindungi n memberi kesehatan aamiin ya rabbal Allamiin 🇮🇩🤲🇵🇸
@fahmimurnif7036
@fahmimurnif7036 4 ай бұрын
Alloohumma aamiin 🤲🏻 إِنْ شَاءَ اللّٰه
@herryandrianto
@herryandrianto 4 ай бұрын
AKU AKAN MENJADI ELIT GLOBAL MUSLIM INSYAALLAH
@yuanita5023
@yuanita5023 4 ай бұрын
Amiin
@enzhr3260
@enzhr3260 Ай бұрын
Aamiin aku juga ingin bang
@lianamuharrlin1232
@lianamuharrlin1232 4 ай бұрын
Menurut ku ittiba bayar krna buat sewa gedung dsb tpi ilmunya juga mantep... Blm buat desain materinya dengan semenarik ituu
@IDFDAJJALARMY
@IDFDAJJALARMY 4 ай бұрын
Gue ribut sama teman gue😂gegara dia bilang ustad felix sesat dengan mengatakan"dakwah itu wajib seeprti sholat"😂anjir gua emosi banget😅gua bilang ke dia kalo nonton film itu jangan dari tengah2,dari awal😂kurang ajar bet nuduh salah satu ustad kesayangan gua sekaligus guru,alim ulama sesat sembarangan😂kalo dia sebut weldo dan miftah sesat baru gua senang,lah ustad felix,liat matahari aja sulit difitnah sesat😂
@nadyaatika5372
@nadyaatika5372 4 ай бұрын
kaya peneliti di negara2 maju di provide, disini orang yang penelitian sulit cari uang
@sheilamaghfira
@sheilamaghfira 4 ай бұрын
iya bener ekosistem dakwahnya yg udh kelewat salah dan membudaya ya.. jd harus ubah mindset se endonesa biar bisa terbiasa
@NumpangKomen-zw7hp
@NumpangKomen-zw7hp 4 ай бұрын
Adapun kami sebagai jamaah sebuah kewajiban memberi hadiah atau hibah kepada para ustadz tanpa harus diminta atau menayakan tarif. Karena jihad fisabilillah juga menggunakan harta bukan hanya jiwa.
@sulismarliana6411
@sulismarliana6411 4 ай бұрын
MasyaAllah Betul, tapi mungkin barangkali hadiah atau hibah kita ubah bukn buat ustadz ngomong nya, kita bilng nya "monggo ustadz ini kami ada sedikit, buat penunjang dakwah" jadi kesannya bukan buat ustadz pribadi, tapi buat keberlangsungan dakwah, ustadz2 kan banyak tuh program2 nya, mengalir terus tuh pahalanya, Alhamdulillah
@bimoabdullah4639
@bimoabdullah4639 4 ай бұрын
MasyaaAlloh❤​@@sulismarliana6411
@nemonemo221
@nemonemo221 4 ай бұрын
Bang Risco logatnyo masih Palembang nian 😅. Sukses terus utk YNTV
@safinam8954
@safinam8954 4 ай бұрын
MasyaAllah MasyaAllah.. Gatau lah pokoknya terharu 😭
@HafizElpan
@HafizElpan 4 ай бұрын
Maa syaa Allah sangat mencerahkan🤲❤👍💪
@bonangstore2774
@bonangstore2774 4 ай бұрын
Sedih ngeliat fenomena industri dakwah😢 tapi itulah realitanya
@wahyusetiawan7261
@wahyusetiawan7261 4 ай бұрын
Mantap kali ustadz koko felix ❤❤❤ Superrr❤❤
@radjahwali
@radjahwali 4 ай бұрын
alhamdulillah ustadt dan team, semoga selalu istiqomah aamiinn
@adriandwicahyo6283
@adriandwicahyo6283 4 ай бұрын
Sepertinya yg punya pemikiran begini cma almarhum koh steven sama ustadz felix, setahu saya yg lain2nya ada manegementnya, mohon mAaf kalau saya salah,
@menaragm1140
@menaragm1140 2 ай бұрын
Barakallah Ustadz dan tim
@luruki
@luruki 4 ай бұрын
Barakallahu ustdz..sgt mencerahkan..
@santrisuciana2289
@santrisuciana2289 4 ай бұрын
setuju bgt, dulu pernah punya event dikampus waktu bulan ramadhan, mau ngundang salah satu ustadzah yg merupakan istri dari pendakwah terkenal juga, waktu cht asistennya, ternyata ada tarif dan lumayan tinggi padahal cuma secara daring, kita jelasin kalo budgetnya cuma sekian, tapi gak boleh:(
@fatchanirwanto5514
@fatchanirwanto5514 4 ай бұрын
Apalagi bulan ramadan, vibes nya tuh seakan2 muslimin muslimat 'butuh' asupan ilmu agama yg banyak, bagi sebagian pendakwah populer, ramadan 'aji mumpung'
@yuniastuti
@yuniastuti 4 ай бұрын
Padahal daring yah.😢
@suhailaihsan7075
@suhailaihsan7075 4 ай бұрын
barakallah ustadz... semoga bisa safari dakwah ke pekanbaru... aamiin
@dewiyuliyana855
@dewiyuliyana855 4 ай бұрын
Barakallah ustdz.. semoga bisa safari dakwah ke samarinda yaa, aamiin
@alamandaazis9359
@alamandaazis9359 4 ай бұрын
beda sama ormas di wakanda yang ngaku anshorullah tapi dibayar untuk bubarin dakwah dan pengajian
@Yamankillsamerica
@Yamankillsamerica 4 ай бұрын
Di dalam beberapa ayat bisa dicek digugel kalo jihad (berdakwah/berjuang) itu selalu beriringan antara jihad dengan harta dan fisik. Kalo mau ambil contoh paling ektrem, Khalifah Abu Bakar dan khalifah Umar Radhilallahu'anhuma, atau lebih tepatnya Khalifah umar sampe menjadikan berjuang lewat harta itu sebagai ajang kompetisi meskipun ujung²nya umar selalu kalah dan akhirnya menyerah jika harus berkompetisi melawan khalifah Abu Bakar Radhiallahu'anhu. Intinya, baik jihad harta/fisik niat tujuannya untuk kemuliaan Islam.
@okyardiansyah3949
@okyardiansyah3949 4 ай бұрын
Tp kalo yg berdakwah memasang tarif itu yg jdi soal bro, kalo kita berjihad pake harta misal kita bisa mengundang ustad dan bisa memberi sebagian harta kita sebgai upah , itu bagus buat kita.
@Yamankillsamerica
@Yamankillsamerica 4 ай бұрын
@@okyardiansyah3949 iya itu emang di video yang jadi problem
@saniimamah9660
@saniimamah9660 4 ай бұрын
Padahal masalah tarif sudah berkali2 di bahas di YNTV. Yang mau ngundang gak nonton YN kah
@raditiaMawardi
@raditiaMawardi Ай бұрын
ust aku juga pernaah bilang pas dapet uang abis kajian "dek, kalo belajar agama mah jangan khawatir rejeki, cuman modal ngomong doang"
@koerniawanhadip8576
@koerniawanhadip8576 4 ай бұрын
Ustad Felix luar biasa, total dakwah banget. Tapi jika ada ustad lain yg 'menarif' bukan berarti beliau itu salah. Perlu kita pahami bersama, pendakwah itu adl guru. Dan guru harus lah sejahtera supaya berkah ilmunya🙏
@AgusIwan-mt7pe
@AgusIwan-mt7pe 3 ай бұрын
Barakallahu Ustadz
@shnt_sally
@shnt_sally 4 ай бұрын
Kebongkar deh di belakang Ittiba' 😂 Emang gedung di Bandung kemarin kayaknya "pricey". Semoga kita semua dilimpahkan rwzeki lebih banyaaaakkk untuk support dakwah membentuk Solahudin dan generasi Islam yang lebih baik. ❤ Jazakumullah khair....
@kanazawahikari7192
@kanazawahikari7192 4 ай бұрын
Emank yg TMII ga pricey? Justru kalo kata gue mah mulai dr TMII uda pricey itu ittiba' 🤔
@shnt_sally
@shnt_sally 4 ай бұрын
@@kanazawahikari7192 TMII paling terjangkau 99rb. Di Bandung paling terjangkau 199rb Kak.
@kanazawahikari7192
@kanazawahikari7192 4 ай бұрын
@@shnt_sally berarti sewa gedung TMII ga nyampe ratusan juta ya kak 🤔
@shnt_sally
@shnt_sally 4 ай бұрын
@@kanazawahikari7192 ngga tahu, Kak. Pricey dan ngga pricey relatif menurutku. Kalau mau tahu lebih banyak, bisa tanya tim backstage Ittiba' 😃
@rafika2817
@rafika2817 4 ай бұрын
بسم الله الرحمن الرحيم ماشاء الله بارك الله فيكم امين يارب العالمين
@diyahfitri7100
@diyahfitri7100 4 ай бұрын
Masyaallah semua krn Allah 😢
@ekaminul1054
@ekaminul1054 4 ай бұрын
Ditunggu next episode nya yuk ngaji
@AnggieSasmita
@AnggieSasmita 4 ай бұрын
Mencerahkan.. masyaAllah.
@solintamaya1363
@solintamaya1363 4 ай бұрын
Dakwah dan solat wajib hukumnya.
@alfirqotunnajiyah9971
@alfirqotunnajiyah9971 4 ай бұрын
UNDANG USTADZ BUDI AZHARI dong ❤️
@kanazawahikari7192
@kanazawahikari7192 4 ай бұрын
Kalo ngundang pendakwah suseh jadwal mreka padet makany lebih mudah ngundang influencers
@muhammadakid7891
@muhammadakid7891 4 ай бұрын
seperti kata ustadz felix tadi, biasanya para ustadz punya program sendiri dan sibuk pada programnya dan fokus disitu makanya jika ga terlalu penting akan susah untuk mengundang para asatidz
@dianwidianty7683
@dianwidianty7683 4 ай бұрын
Sangat ditunggu peran para aghniya
@mubangundarminto8498
@mubangundarminto8498 4 ай бұрын
Hebat, hebat, hebat, kehebatan perjuangan pejuang Islam Sultan Salahuddin n pasukan perang nya menaklukkan Yerusalem, ada di Channel Kampung Explorer.
@sheilamaghfira
@sheilamaghfira 4 ай бұрын
soal dakwah yg menjadi kewajiban setiap hamba tuh berarti bentuknya bisa beda2 gitu ya? bukan cuma secara verbal ceramah atau perlakuan yg dilakukan sehari2
@sahabatkebaikanjalanan3160
@sahabatkebaikanjalanan3160 4 ай бұрын
Betul sekali
@need_officials_
@need_officials_ 4 ай бұрын
Dakwah bisa dengan akhlak juga dong. Juga nasihat2 yang baik, dalam keluarga kita sendiri. Itu juga dakwah.
@Bimam-sn4fr
@Bimam-sn4fr 4 ай бұрын
Kemaren ada yang pamer rumah 80M.... Ustadz lo!!!
@yuniastuti
@yuniastuti 4 ай бұрын
Berarti beliau bukan circle sini
@MuhChusyairi
@MuhChusyairi 4 ай бұрын
14:00 dari sudut pandang yg lain , panitia kalo menentukan tema bukan karena melihat ustadz sebagai objek talent, melainkan si panitia memang lebih melihat potensi dakwah didaerahnya dengan tema2 tersebut, sehingga panitia mengundang ustadz utk membantu menyampaikan pesan2 tersebut.
@sonyaja5468
@sonyaja5468 4 ай бұрын
yang ngundang biasanya gk enak kalau gk nanya biaya, krna mereka pasti mikir yang diundang datang pasti pakai kendaraan atau pakai transportasi, intinya mau ganti uang transportasi tsb, kalau gk ada basa basi nanya berapa, kok rasa2nya gk tau diri bagi yang ngundang, kalau memang gk pake ganti transportasi yang ngundang juga akan paham kalau dijelaskan
@kanazawahikari7192
@kanazawahikari7192 4 ай бұрын
Itu itungany masuk "hibah" yg dibahas di video ini kak 😁
@user-ns8nb5fv5g
@user-ns8nb5fv5g 4 ай бұрын
Akadnya diganti, sudah dijelaskan. Bahasanya make "apa yang bisa dibantu untuk program dakwah" bukan "tarifnya berapa"
@kaumkumuh
@kaumkumuh 4 ай бұрын
bkin acara di sukabumi dong tadz 🙏
@iwonksuherlan4985
@iwonksuherlan4985 4 ай бұрын
Masya ALLAH sehat selalu ustadz
@sitihadijah614
@sitihadijah614 4 ай бұрын
Dakwah itu kewajiban (UFS)
@latteboyyyy
@latteboyyyy 4 ай бұрын
saran untuk audionya agar lebih di perbaiki, soalnya lebih kayak berisik
@iceusumiati1867
@iceusumiati1867 4 ай бұрын
Masyaalloh ....
@suharyono4582
@suharyono4582 4 ай бұрын
Ass Ustadz... Sehat "selalu
@wursgood
@wursgood 4 ай бұрын
Masyaa Allah !! 😍
@rezaaulia25
@rezaaulia25 4 ай бұрын
aku bisa merasakan keresahan bg risco wkwkwkwkw
@rinamulyani9331
@rinamulyani9331 4 ай бұрын
Masya Allah
@noily8974
@noily8974 4 ай бұрын
Kayaknya dulu pernah bahas ino, tapi gapapa diulangi lagi supaya lebih jelas lagi
@kanazawahikari7192
@kanazawahikari7192 4 ай бұрын
Waktu itu bahasny sama ustadz Weemar bukan sama UFS 😁
@tumbal2178
@tumbal2178 4 ай бұрын
Boleh ustadz. . karena sipendakwah manusia bukan malaikat yg gak perlu makan, transport. Yg penting jangan matok harga.
@raja_yimo
@raja_yimo 3 ай бұрын
Nah disitu khilaf nya,,dakwah itu bukan untuk cari nafkah,,mau cari nafkah ya kerja atau dagang.
@Mantoel33
@Mantoel33 4 ай бұрын
Bahas Jamaah Aolia dong, yang Tarawih & Puasa duluan di Jogja
@nurmesss
@nurmesss 4 ай бұрын
Dakwah high level ya 😭🤩
@rovipramulia1482
@rovipramulia1482 4 ай бұрын
tambahin sedikit, untuk dakwah sekarang syarat minimum harus "Lc" 😄
@coffeeyunje
@coffeeyunje 4 ай бұрын
ini sarkas? kalo iya, betapa banyak orang berdosa karena tidak bisa berdakwah tanpa label Lc, padahal dakwah adalah kewajiban dari Allah bagi kaum muslimin tanpa syarat apapun. kalo tidak, bahkan budak Bilal hanya berdakwah dengan kata "ahad"
@rovipramulia1482
@rovipramulia1482 4 ай бұрын
@@coffeeyunje untuk sekarang yang dikategorikan Ustadz itu ya gitu disalah satu daerah di indonesia gitu bang . Miris kan?
@raturatu1402
@raturatu1402 4 ай бұрын
Ustadz Felix mantap ❤
@NasirahCantika
@NasirahCantika 4 ай бұрын
Bang risco:tolong fasilitasi kami😅
@cv.kontenindonesia4125
@cv.kontenindonesia4125 4 ай бұрын
Mengapa dalam beberapa podcast YNTV, hanya Fuad yang nyeruput minuman? Yang lainnya puasa kah? 😊
@perkasafotocopy203
@perkasafotocopy203 4 ай бұрын
memang benar ustadz atau pendakwah harusnya tidak mamasang tarif. Namun jika bisaroh ustadz diserahkan pada sohibul hajat, takutnya ustadz yang bersangkutan dihargai dengan nominal kecil dan itu bukannya tidak menghargai ustadz. soalnya ada beberapa orang kurangnya ilmu menilai ustadz seperti pekerjaan kebanyakan orang. itu menurut pendapat saya.
@kanazawahikari7192
@kanazawahikari7192 4 ай бұрын
Itu itungany masuk "hibah" kak
@MrF4uzia
@MrF4uzia 4 ай бұрын
MasyaAllah ❤
@lurah991
@lurah991 4 ай бұрын
Nabi saw dan para sahabat uang/hartanya abis buat dakwah, nah ini ada yang ngaku umatnya, dakwah buat dapet uang 😂😂😂 kocak
@srisundarihardiyanti
@srisundarihardiyanti 4 ай бұрын
Masyaallah ustadz
@YunitaB93
@YunitaB93 4 ай бұрын
بارك الله
@tutimurtini9059
@tutimurtini9059 2 ай бұрын
Kalau hadiah boleh....
@ImamNtea
@ImamNtea 4 ай бұрын
yuk
@tnando703
@tnando703 4 ай бұрын
MasyaAllah
@nursukmawatimalayu6688
@nursukmawatimalayu6688 4 ай бұрын
Mio itu singkatan dari million tadz 😅
@hawwaismailchannel
@hawwaismailchannel 4 ай бұрын
Ustadz husen koq anteng banget sih x ini
@senasagara529
@senasagara529 4 ай бұрын
Dilema, aku susah jelasin aku juga pingin ust bisa sampe kampung aku
@gedibalpitulikur
@gedibalpitulikur 4 ай бұрын
paling males denger ilmu dinilai dengan uang
@kanazawahikari7192
@kanazawahikari7192 4 ай бұрын
Sama 😁
@golek_ndase661
@golek_ndase661 4 ай бұрын
Tadz undang Oza Rangkuti dong
Happy 4th of July 😂
00:12
Pink Shirt Girl
Рет қаралды 62 МЛН
Was ist im Eis versteckt? 🧊 Coole Winter-Gadgets von Amazon
00:37
SMOL German
Рет қаралды 39 МЛН
NERF WAR HEAVY: Drone Battle!
00:30
MacDannyGun
Рет қаралды 58 МЛН
RUU Penyiaran Perlu Banget Disahkan ???
25:51
YNTV
Рет қаралды 29 М.
الماسونية | الدحيح
27:35
New Media Academy Life
Рет қаралды 1,6 МЛН
Konten Kreator Lebih Mendidik Daripada Pemerintah?
28:01
Iman Itu Bukan Untuk di Pamerkan - Daniel Tetangga Kamu
23:50
Daniel Mananta Network
Рет қаралды 846 М.
Ini Alasan Kamu Nggak Dipanggil Perusahaan Impianmu!
1:00:31
Malaka Project
Рет қаралды 146 М.
Ustadz Felix Siauw Ternyata Dark Juga!? - WHY
18:23
Tretan Universe
Рет қаралды 1,1 МЛН
Эй Рамазан # DamirAgroDizel
0:16
DamirAgroDizel
Рет қаралды 7 МЛН
Почему Мона Лиза такая дорогая🤔
0:31
FERMACHI
Рет қаралды 2,3 МЛН
One Two Buckle My Shoes 2 ! #spongebobexe #shorts
0:20
ANA Craft
Рет қаралды 33 МЛН
КТО СОЖРАЛ АРБУЗ #cat #pets #топ
0:17
Лайки Like
Рет қаралды 1,3 МЛН
POR QUEEE DIVERTIDA MENTE 2 !!! #SHORTS
0:15
Figuritalo
Рет қаралды 46 МЛН