Caraku belajar bahasa asing secara otodidak (Inggris, Korea, Jerman)

  Рет қаралды 954,583

Zahid Ibrahim

Zahid Ibrahim

Күн бұрын

Berbagi cara beserta tips dalam mempelajari bahasa asing secara mandiri.
$10 italki credits untukmu: go.italki.com/ZahidAzmiIbrahim
Timestamps
00:00 Bahasa Jerman
00:43 Bahasa Korea
01:26 Bahasa Inggris
02:28 "Otodidak" dan "Kefasihan"
05:15 Belajar bahasa apa dulu?
07:43 Mulai dari mana?
09:50 Perhatikan Konteks
12:01 Immersion
13:10 Berbicara
16:38 Motivasi
Podcast:
Journal Zahid: open.spotify.com/show/0zMYEsO...
Musik: EpidemicSound
Referral link: www.epidemicsound.com/referra... (Gratis pada 30 hari pertama)
Social Media:
Instagram: / zahidibr​
Twitter: / zahidibr_​
📩 Apabila ingin bekerja sama, silakan hubungi surel: halo@zahidibr.com (hanya kepentingan bisnis)
Terima kasih sudah menonton video ini! Di antara media yang lain, aku paling aktif berkomunikasi dengan subscribers di kolom komentar. Silakan tinggalkan komentarmu di bawah :)

Пікірлер: 2 100
@tiin936
@tiin936 3 жыл бұрын
kadang ngerasa iri aja gitu sama orang yang cepet banget belajar bahas asing😭😭
@pondokpesantrenbaiturahman1594
@pondokpesantrenbaiturahman1594 3 жыл бұрын
Sama euy
@rullyan2159
@rullyan2159 3 жыл бұрын
나또
@jauharial-fath3772
@jauharial-fath3772 3 жыл бұрын
Sama mba😭
@abdeltemon4212
@abdeltemon4212 3 жыл бұрын
@@rullyan2159 나도 ( saya juga) 나또(saya lagi) sekedar info hehe
@putraspakbor8909
@putraspakbor8909 3 жыл бұрын
Kumpulin niat paling penting sih, semua orang juga gitu kok belajar dikit² walaupun susah kalo emg udah ada niat pasti bisa
@milkyyywayy6305
@milkyyywayy6305 3 жыл бұрын
Dulu ga suka banget belajar bahasa Inggris, tp akhir akhir ini jadi suka bahasa Inggris. Dan untuk kuliah nanti mau ambil sastra Inggris. Teman teman doakan lancar utbk ya :"((
@nvs5625
@nvs5625 3 жыл бұрын
❤️❤️❤️
@Sofia-mq2yv
@Sofia-mq2yv 3 жыл бұрын
Cheers up❤
@milkyyywayy6305
@milkyyywayy6305 3 жыл бұрын
@@muhamadiqbalhermansyah7612 kenapa emang? Susah ya? Wkwk
@jayflo4469
@jayflo4469 3 жыл бұрын
Aamiin Semangat
@fazaaza1125
@fazaaza1125 3 жыл бұрын
Aamiin🤲
@jiah4558
@jiah4558 3 жыл бұрын
안녕하세요^^ Sebagai orang Korea, pengucapan bahasa Korea Zahid sangat bagus dan fasih!! Aku kaget karena Zahid belajar kurang 1 tahun! Aku lagi belajar bahasa Indonesia.. dan juga ingin lancar berbahasa Indensia cepat... Video ini membantu sekali aku! Terima kasih:)
@zahidibr
@zahidibr 3 жыл бұрын
Wah, terima kasih komentar positifnya! Semangat dan selamat mempelajari bahasa Indonesia :)
@fichelleviano
@fichelleviano 3 жыл бұрын
진짜요? 그럼 지금은 어디에서 살고 있어요?
@adhistygenno2398
@adhistygenno2398 2 жыл бұрын
Wah iri bgt bahasa koreanya keren. Aku belajar 1 thn lumayan udah bisa nulis dan baca tp blum lancar ngomong bahasa korea.
@fichelleviano
@fichelleviano 2 жыл бұрын
@Fachreza Yahya Firmansyah Ya karena, dia bilang kan orang korea, jadi benarkah dia orang korea
@gungsansss
@gungsansss 2 ай бұрын
halo apakah anda baik baik saja apakah anda masih di goda om om botak itu?
@goldencrown2871
@goldencrown2871 3 жыл бұрын
Iri bahasa asing nya❎ Iri bahasa indonesianya✅ Keliatan banget perbendaharaan katanya banyak, pemilihan kata nya bagus bgt, penggunaan kalimat nya juga🥺
@andriwahyudi6033
@andriwahyudi6033 3 жыл бұрын
Rajin membaca ngab
@younggilbert9084
@younggilbert9084 3 жыл бұрын
ya jelas lah kalo org mau bikin youtube video, apa yg dibahas harus disiapin dulu, gatau sih mungkin bahasa indo dan bahasa asing dia memang gitu tapi bisa aja semua bahasa yg dia pake di video ini kalo ngomong gaselancar kaya yg di video ini
@z3pyne
@z3pyne 3 жыл бұрын
Ya kan udh disiapin dulu bro mau ngomong apa apanya sebelum di upload, tapi ya gatau juga sih orang aslinya apa ngomongnya begitu juga di real life nya
@deelacraft2164
@deelacraft2164 3 жыл бұрын
cara belajar org yg sistematis
@lubnanurulm6144
@lubnanurulm6144 3 жыл бұрын
Setuju 🥺
@haerunisa8403
@haerunisa8403 3 жыл бұрын
Belajar bahasa ga susah. Yang susah itu membangun motivasi dan konsisten belajar setiap hari 😭
@drakorsubindo9350
@drakorsubindo9350 3 жыл бұрын
Aku banget😭😭
@tristanjulio6542
@tristanjulio6542 3 жыл бұрын
iya juga ya, apalagi suasana belajar ku nggak proper banget, kyk gak punya meja belajar,sering dibeliin ayah tapi selalu dibelikan yang mudah rusak ... :v
@MuhamadRizkyFirmansyah-ts5gk
@MuhamadRizkyFirmansyah-ts5gk 3 жыл бұрын
bener bgt sampe sekarang masih males banget
@vanieyy753
@vanieyy753 3 жыл бұрын
@@dianne-mn6or nemu grup bahasa asing dmn?
@monyetcantik3852
@monyetcantik3852 3 жыл бұрын
Bner bngrt gw kalo belajar sendiri dr youtube gtu jadinya ngantuk coy😂 Tp kalo nnton yg lain enggak 😓
@talitharafilah9886
@talitharafilah9886 3 жыл бұрын
belajar bhs arab mantep bgt sih kak terutama buat yg muslim, baca Al Qur'an pun jadi lebih bisa menghayati artinya dan masuk bgt ke hati :')
@faisalztn2371
@faisalztn2371 3 жыл бұрын
Iya bener banget
@ashfarsadewa8494
@ashfarsadewa8494 3 жыл бұрын
tapi kalo ga salah bahasa arab yang dipake orang orang biasa gitu beda sama yang di al quran cmiiw
@talitharafilah9886
@talitharafilah9886 3 жыл бұрын
@@ashfarsadewa8494 iyaiyaa aku pun prnh denger gini, bahasa Al Qur'an tinggi bgt ya, gabisa sembarang diterjemahin juga
@cosmologicaldust6026
@cosmologicaldust6026 3 жыл бұрын
@@talitharafilah9886 iya
@Task_Man07
@Task_Man07 3 жыл бұрын
Bnr bgt tu, harusnya jadi prio si khusus nya buat muslim
@farishidayah9662
@farishidayah9662 3 жыл бұрын
Pengen fasih bahasa arab. Cz pas sering ikut tadabbur quran hati itu senantiasa terenyuh memahami keindahan alquran. Dari sana aku mikir. Jika aku paham tiap makna dari surat Al quran. Alangkah bahagianya aku bisa menghayati tiap keindahan dan mukjizat alquran dikala aku mendirikan sholat. Sehingga pas sholat gak cuma baca al kautsar aja.
@bungaiklima7738
@bungaiklima7738 3 жыл бұрын
Aku lagi belajar b.inggris + korea. YUK BISA 🙌🏻 화이팅!!!
@brusselsprouts4139
@brusselsprouts4139 3 жыл бұрын
Zahid, public speaking-mu bagus dan well-structured banget! It’s satisfying to hear how the ideas just flow out of your head neatly like that. Mungkin selanjutnya bisa bikin video tentang cara ngomong dengan terstruktur dan rapi, dong karena personally ngomongku masih berantakan banget. Please see this! 🥺
@zahidibr
@zahidibr 3 жыл бұрын
Thank you so much for dropping this comment!
@theresiadewanti2442
@theresiadewanti2442 3 жыл бұрын
Yess bener bngttt!!
@hatimlupus124
@hatimlupus124 3 жыл бұрын
Agreee
@veramariamargarethasihotan997
@veramariamargarethasihotan997 3 жыл бұрын
Yang setuju coment yuk Ditunggu video nya kak Zahid 🦋
@agassifams9925
@agassifams9925 3 жыл бұрын
Gw klo baca gini mah tau maksudnya,tapi klo gw yg speaking/writing gabisa milih katanya Kasih solusi dong gimana cara improve nya. Thanks
@Zhafiraiha
@Zhafiraiha 3 жыл бұрын
Bau-baunya Bahasa Jepang next 👀
@fauziahazizah8802
@fauziahazizah8802 3 жыл бұрын
Waah ada ka zhaff🙌
@sobatmisqueen5778
@sobatmisqueen5778 3 жыл бұрын
Udah ada ka zhaf aja nih😅
@talitharafilah9886
@talitharafilah9886 3 жыл бұрын
iya nih yaa, sg nya udh berbau2 Jepang🤣
@dwipitasari1728
@dwipitasari1728 3 жыл бұрын
Kak zhafff selesai webinar komen nih, duhh keduluan ahhh wkwkwkw
@zahidibr
@zahidibr 3 жыл бұрын
ha-i 🙇🏻‍♀️🤣
@antotono3066
@antotono3066 Жыл бұрын
Ada lagi katanya dia juga ngajarin bahasa perancis. Bahasa tersulit bagiku. Bahasa inggris. Kasar. Bahasa jerman medium. Bahasa perancis paling ningrat. Bahasa belanda ngokonya. Dibawah bahasa inggris. Itu level bahasa yang ku kenal Tergantung kesulitan atau tergantung logat dan kesopanan tata kramanya.
@EnglishwithSpencer
@EnglishwithSpencer 3 жыл бұрын
Your English is great! Your Korean is good, too! It's definitely important to have motivation and also find some fun way to learn a language. 영어를 엄청 잘 하시고 한국어도 잘 하시네요! 언어를 배울 때는 동기도 필요하는데 재미있게 하면 좋죠 ^^ 응원합니다!
@dwiisdiary
@dwiisdiary 2 жыл бұрын
지금 저는 한국어츨 공부있어요
@doniadrian5595
@doniadrian5595 3 жыл бұрын
Yuk kita dukung terus chanelnya bang zahid😁😁
@andisr7255
@andisr7255 3 жыл бұрын
Menurut pribadi saya,Yang paling susah belajar Bahasa asing itu Konsisten Kak. Niat dan Motivasi belajar sudah Ada ,tapi Konsisten belajar nya Yang susah:)
@nadinvr4031
@nadinvr4031 3 жыл бұрын
Bener tuh
@pipipi_nnn9111
@pipipi_nnn9111 3 жыл бұрын
Bener banget
@goldfishzz4861
@goldfishzz4861 3 жыл бұрын
That's right
@fritzchatetudusa3181
@fritzchatetudusa3181 3 жыл бұрын
THIS ..
@nis1174
@nis1174 3 жыл бұрын
NAH IYA BANGET
@user-ph3jr5cu8n
@user-ph3jr5cu8n 3 жыл бұрын
bisa karena terbiasa. as simple as that. keep grinding guys, it'll be worth in the future, believe me😤💯 lets goooo
@jejejumi
@jejejumi 2 жыл бұрын
Saya pribadi termotivasi belajar bahasa inggris, karena untuk persiapan kerja ke canada ingin mencari berbagai pengalaman disana. Doakan ya teman2 , semngat kita bisa,kitamampu. 😙😙😙😙
@gg-el4pp
@gg-el4pp Жыл бұрын
Dh lancar belum bg?
@gitagita8773
@gitagita8773 3 жыл бұрын
"belajar atas keinginan bukan ke harusan" rasanya ngena kali ke gua smg kali ini gua bisa lebih serius lagi belajar bahasa inggris 🙏
@fathonai7645
@fathonai7645 3 жыл бұрын
Kasih tau lah sekarang kamu kegiatan belajar bahasa inggrisnya pake media apa? Aku juga pengen belajar bahasa inggris lebih serius walopun udah sekolah
@akaofumi6671
@akaofumi6671 3 жыл бұрын
Cara belajar b inggris Di rumah gmn woy,kasih tips dong
@salmiyatidarmawi5811
@salmiyatidarmawi5811 3 жыл бұрын
@@dianne-mn6or kasi tau tips gampang belajar grammar dong atau ada rekomendasi buku,,channel youtube ataau website belajar bahasa inggris yg kamu pakai
@agassifams9925
@agassifams9925 3 жыл бұрын
@@dianne-mn6or bro, kamu mau ga jadi partner belajar english 😂 Ya mungkin bisa membantu saya wkwk
@Aphrodite.199
@Aphrodite.199 2 жыл бұрын
@@fathonai7645 nonton youtube orang luar, setiap kata yg aku gatau biasanya aku catet, untuk grammar dari youtube juga lengkap juga menurutku
@saeful_ridwan
@saeful_ridwan 3 жыл бұрын
Sy sedang belajar bahasa Arab, semoga Allah mudahkan kita memahami bahasa pesan Rabb kita (al-Quran) & pesan Nabi kita (al-Hadits)
@ahmadsobirin3363
@ahmadsobirin3363 2 жыл бұрын
If you want to speak Arab fluency,masuk aja di pesantren Gontor,GK ada 1 THN lancar km
@PetualanganAbdul
@PetualanganAbdul 3 жыл бұрын
Sejak akhir Februari , aku belajar bahasa Rusia , dan kebetulan saya dpt bimbingan lgsg dr native speaker nya , dan benar sekali kata abang , kalau grammar dan vocab diusahakan beriringan , teman2 yg belajar bahasa Rusia pasti tahu grammar Rusia itu seperti mimpi buruk bagi para pelajarnya , jd ya sambil coba memahami kasus2nya , saya usahakan tiap hari hafal 2 - 5 kosakata yg relate saja , misal benda2 di rumah , atau yg lainnya . Terimakasih atas sarannya . Sukses terus untuk abang dan semua orang yg saat ini berjuang untuk bahasa asing . Большое спасибо
@aylas9637
@aylas9637 3 жыл бұрын
Yang penting pede dulu.. Salah benar pasti nanti di correct. Fighting everyone>///
@bismaxn
@bismaxn 3 жыл бұрын
saya lagi belajar bahasa inggrish dan arab , doain saya supaya bisa cepet lancar aamiin Inshaa Allah , makasih bang bener bener termotivasi
@haidarfarazfarmezia9289
@haidarfarazfarmezia9289 3 жыл бұрын
Aamiin
@jayflo4469
@jayflo4469 3 жыл бұрын
Aamiin Semangatttt
@user-bt2fk9ds1o
@user-bt2fk9ds1o 3 жыл бұрын
Samaa
@abhimana1143
@abhimana1143 3 жыл бұрын
Belajar bahasa inggris di mana ?
@bismaxn
@bismaxn 3 жыл бұрын
@@abhimana1143 youtube
@cintanazwa2192
@cintanazwa2192 3 жыл бұрын
aku lagi belajar bahasa turki, jepang, arab, inggris, dan bahasa isyarat indonesia. semoga istiqomah belajarnya :'( aamiin
@jayflo4469
@jayflo4469 3 жыл бұрын
Aamiin
@aliyahrnsa
@aliyahrnsa 3 жыл бұрын
Aamiin me too
@chllev
@chllev 3 жыл бұрын
Aminn semoga bisa yaa. astaga apa nggak pusing kak? aku aja yang belajar grammar inggris german pusing bgt 😭
@26.nasywanaurahalawal35
@26.nasywanaurahalawal35 3 жыл бұрын
aamiin sama aku juga lg belajar bahasa Turki dan Inggris 🇹🇷
@kameliaanhal8833
@kameliaanhal8833 3 жыл бұрын
Amin
@-EriksonAndre
@-EriksonAndre 3 жыл бұрын
This man so smart and humble. Thank you for sharing.
@rindayani7954
@rindayani7954 3 жыл бұрын
I'm still learning English and Korean too. But I lost my intention and motivation. Thanks for this video Kak Zahid:)))
@marsyanaa
@marsyanaa 3 жыл бұрын
aaaa aku lagi ngerasain gini banget hahahaha semangaaat
@jsflo_
@jsflo_ 3 жыл бұрын
Ini yg ku tunggu² , gw bingung kenapa orang lain bisa banyak bahasa asing lah gw cuman bisa bahasa indo, trus klo bljr bahasa asing kek gk bisa² kek bingung, gw mo nanya ke orang² yg bisa bahasa inggris tips nya bisa bahasa inggris plisssss kasi tau gw
@adityaay8206
@adityaay8206 3 жыл бұрын
Sama wkwk, apalgi yg blajrnya otodidak...
@salsabilaaulia1473
@salsabilaaulia1473 3 жыл бұрын
Coba cari deh temen dari luar, paling gampang pake ome, tinggal idupin vpn, terus pelajarin aja yg percakapan yg dasar2, nanti kaya mengalir aja, otak pasti berfikir lbh banyak. dan saran aku klo kamu berhijab hrus siap aja kalo ada org Amerika (maaf biasanya) rasis gitu. Oh iya, jangan lupa sering2 listening supaya tlinga dan otaknya gk kagok
@jsflo_
@jsflo_ 3 жыл бұрын
@@salsabilaaulia1473 wah makasih ya saran nya 🙂🙂
@randomcreativity8727
@randomcreativity8727 3 жыл бұрын
@@salsabilaaulia1473 sering pake ome?
@zha2160
@zha2160 3 жыл бұрын
Hai, gw kasih salah satu tips tentang cara belajar bahasa asing yah Coba deh kamu berfikir/ngomong dalam fikiran pakai bahasa inggris. Ini memang terdengar tidak memungkinkan, tapi itu cukup berhasil kok. Salah satu penanda bahwa kamu sudah berhasil berfikir dengan bahasa inggris yaitu ketika kamu tidur didalam mimpimu pada berbicara menggunakan bahasa inggris. Oh ya tips ini aku dapat dari channel @linguamarina yah. Coba kamu search channel tsb, soalnya itu ngebantu aku banget.
@hawathari7858
@hawathari7858 3 жыл бұрын
So so glad to see this popping out on my yt home. I am into German and Korean language as well. And listening to your reasons of learning Korea, i can't relate more cause that is also what I feel about K-lang 😭 Nice to find your channel. Wish me improve more in my studying. Semangat terus bikin videonya 😁👍🏻
@zahidibr
@zahidibr 3 жыл бұрын
Thank you and good luck Hawa!
@inimark5
@inimark5 3 жыл бұрын
Setuju dengan dua point yang disampaikan! 1. Bahasa Inggris adalah kunci. Sebelum pilih bahasa-bahasa lain, kuasai Inggris dulu karena banyak referensi2 bagus dalam bahasa Inggris. Bahasa Inggris juga bahasa internasional yang paling kuat. Walaupun pengalaman pribadi saya, selain bahasa Indonesia, bahasa asing pertama yang saya pelajari adalah bahasa Arab (umur 6 tahun), dan setelah itu bahasa Inggris (umur 9 tahun). Bahasa Perancis baru kemudian saya pelajari saat remaja. Sekarang yang paling sering saya gunakan sehari-hari dalam pekerjaan Inggris dan Perancis. Walaupun untuk bahasa Arab, saya mulai lagi untuk memotivasi diri meningkatkan kemampuan saya, dengan cara mendengarkan musik, dan nonton berita. 2. Pilih bahasa yang membuat kita tertarik. Dulu waktu muda, saya disuruh belajar bahasa Mandarin karena China ekonominya sedang naik pesat. Saya kursus Mandarin, tapi tidak suka. Akhirnya hilang motivasi. Sekarang saya juga sedang mulai mempelajari bahasa Korea dan Jerman.
@ibnuzikri8350
@ibnuzikri8350 3 жыл бұрын
Aku dukung banget kakak belajar bahasa Arab. Semoga selalu dimudahkan dalam segala urusannya dan tercapai cita-citanya belajar bahasa Arab. Aamiin Allahumma Aamiin
@risa7966
@risa7966 3 жыл бұрын
Belajar bahasa itu bener bener harus pake hati, kalau engga nanti percuma kaya aku belajar bahasa arab bertahun tahun di sekolah, tapi masih tetep gak bisa sampai sekarang :(
@m.ihsankamil2882
@m.ihsankamil2882 3 жыл бұрын
Bener😔
@ubaid17__
@ubaid17__ 3 жыл бұрын
Saran, kalo pengen belajar bahasa Arab langkah²nya: 1. Mufrodat/kosakata 2. Berani ngomong 3. Belajar mendengarkan 4. Belajar menulis 5. Nahwu shorof yang dasar² dulu intinya untuk modal lancar ngomong keseharian. Terserah belajar dimanapun dengan siapapun. Aku saranin belajar bahasa Arab di kampung Inggris Pare-Kediri-Jatim. Banyak kursusan yang ustadznya lulusan kampus ternama dan ada juga yg asli orang Arab. (Semangat) حماسة
@yaumillestarin.137
@yaumillestarin.137 3 жыл бұрын
Wow you are amazing, human with 3 languages👍👍 I really want to be like that👌 Dan sepertinya sekarang anda adalah motivasi saya untuk lebih giat lagi belajar bahasa asing😍👍👌
@xiips_21_nisrinaulfa72
@xiips_21_nisrinaulfa72 3 жыл бұрын
Wauw, it's almost a year you learn Korean right? and the way you talk in Korean is sounds beautiful, you know korean is so beautiful if you're listening repeatedly, perhaps I am gonna learn Korean too when school holidays 🙋😉
@zahidibr
@zahidibr 3 жыл бұрын
Good luck!!
@guruorangkorea2336
@guruorangkorea2336 3 жыл бұрын
🤗🤗🤗🤗
@ahmadsyafii3445
@ahmadsyafii3445 3 жыл бұрын
yang lagi belajar bahasa Arab SEMANGATT...
@jayflo4469
@jayflo4469 3 жыл бұрын
Semangatttt
@Link-cf8cw
@Link-cf8cw 3 жыл бұрын
Stuck di nahu dan shorof
@ahmadsyafii3445
@ahmadsyafii3445 3 жыл бұрын
@@Link-cf8cw problem semua yg belajar barab :)
@ahmadsyafii3445
@ahmadsyafii3445 3 жыл бұрын
@@Link-cf8cw sebenernya pengen lebih ke percakapan, menurutku kalo kebanyakan teori bikin pusing dan akhirnya kalo pengen bicara "takut salah"
@Link-cf8cw
@Link-cf8cw 3 жыл бұрын
@@ahmadsyafii3445 justru itu harus belajar nahu dan shorof
@zukyzaky2514
@zukyzaky2514 9 ай бұрын
Pinter banget zahid, betapa bahagia Ortunya....semoga anak2 ku ada yg sepintar zahid, bs bhs asing....Aamiin
@dewa1634
@dewa1634 3 жыл бұрын
Salut ! Je suis étudiant en deuxième année du département du français de l'Unpad. Berhubung Zahid (atau buat temen-temen yang lain juga) tertarik buat belajar salah satu bahasa Romance, mungkin aku mau kasih sedikit insight mengenai bahasa-bahasa ini. Mungkin dimulai dari bahasa Romance yang aku pahami dulu kali yaa, which is French. Aku milih untuk belajar bahasa Prancis because i like how it sounds. Sounds sexy and fancy :D. Selain itu juga karena bahasa Prancis adalah salah satu bahasa yang paling banyak digunakan di dunia (No. 5) with 275 million speakers around the world. Alasan ketiga, karena target aku belajar bahasa Prancis adalah untuk mengejar karir impian di dunia diplomasi kelak. Fyi, dulu aku milih jurusan Sastra Prancis sebagai alternatif jurusan Hubungan Internasional (tapi ga tembus HI huhu sad). Bahasa Prancis merupakan salah satu bahasa resmi PBB dan Palang Merah Internasional (selain Inggris dan Spanyol). Ohiya, tujuan itu penting banget dalam mempelajari bahasa karena itu berperan sebagai fuel atau bahan bakar (or motivation, if you will) buat proses pembelajaran bahasa asing kalian. Kalo kalian udah fluent dalam bahasa Inggris, learning French will be a lot easier. Kenapa? karena struktur kalimat atau susunan kalimat dalam bahasa Prancis itu sangat mirip sama susunan kalimat bahasa Inggris dan ada beberapa kata yang sama persis dengan kata di bahasa Inggris namun dengan cara pengucapan yang berbeda. Contoh : FR : "C'est comme si le grand-papa avait donné une occasion à ses petits fils de se réconcilier. Qu'il repose en paix." EN : "It is as if the grandfather gave/have given an occasion to his grandsons to reconcile. May he rest in peace." Note : Kata «occasion» dalam bahasa Prancis dan Inggris memiliki penulisan dan arti yang sama, hanya saja berbeda cara pengucapannya. So this proves my point above hoho ;D Seperti yang bisa dilihat, ga ada yang dibolak-balik struktur kalimatnya alias bener-bener mirip atau bahkan sama seperti struktur kalimat di terjemahan bahasa Inggris-nya. Mostly seperti ini susunannya, mungkin ada beberapa kesempatan dimana strukturnya berubah sedikit because in the end of the day, they are still two different languages from different roots. English is Germanic whilst French is Latin-Romance. Bahasa Prancis juga punya kemiripan leksikal dengan bahasa Italia so it's easier for the speakers of both languages to understand each other in the written form. Okay, enough with the positive things. Let's get to the negatives. French is a very complicated language. Dalam bahasa Prancis (dan bahasa Romance yang lainnya juga), ada banyak aturan dan pengecualian dalam tata bahasanya. Prancis memiliki banyak jenis articles yang menyesuaikan dengan gender dan jumlah sebuah nomina. Articles? Gender? Ya, ini adalah hal yang lazim ditemukan dalam aturan tata bahasa rumpun bahasa Romance. Bahasa Prancis punya 2 articles utama yaitu article défini dan article indéfini. Terdapat 2 gender nomina yaitu «masculin» dan «féminin». Article indéfini ada «un», «une», dan «des». Jenis article ini mirip penggunaannya dengan article "a" dan "an" dalam bahasa Inggris. Article défini ada «le», «la», «l'», dan «les». Penggunaannya mirip dengan article "the", namun bedanya disini ada lebih dari satu "the" karena harus menyesuaikan dengan gender dan jumlah nomina nya. Mungkin sistem pembagian gender ini bisa ditemukan juga di bahasa Jerman dan bisa dipastikan akan kalian temukan di bahasa Romance lainnya. Pronunciation. Oke, ini mungkin menjadi salah satu momok menakutkan buat kebanyakan orang yang mau belajar bahasa Prancis. Untuk lidah orang Indonesia, pronunciation kata-kata dalam bahasa Prancis memang sangat ribet diawal. Aku sendiri agak kesulitan di pronunciation khasnya bahasa Prancis yaitu pengucapan huruf «R» nya. Namun, lama-lama pasti bisa kok kalau terbiasa. Bahasa Romance yang familiar dan mudah pengucapannya untuk lidah orang Indonesia adalah bahasa Spanyol. Apa yang tertulis dan apa yang dibunyikan sangat mirip atau bahkan sama. Bahasa Spanyol merupakan bahasa yang digunakan oleh 580 juta speakers di seluruh dunia, mostly in Latin America. Berbeda dengan bahasa Prancis yang mostly penggunanya terdapat di benua Afrika, Amerika Utara (Kanada), dan Asia (Vietnam). Bahasa Spanyol juga merupakan bahasa resmi PBB dan Palang Merah Internasional barengan sama bahasa Inggris dan Prancis. Aku kurang ngerti dan kurang familiar sama bahasa Romance yang lain (Portugis, Italia, dan Romania) jadi aku jelasin tentang Spanyol dan Prancis aja yaa hehe désolé :D Finalement pour le conclusion, kedua bahasa ini sangat menarik untuk dipelajari dan keduanya bakal sangat bermanfaat buat kamu kedepannya. Tapi kalo aku boleh spesifikasikan : - Pelajarilah bahasa Prancis kalo tujuannya buat pendidikan atau mengejar karir di bidang diplomasi karena bahasa Prancis adalah salah satu bahasa ilmu pengetahuan terpenting (along with German) dan, as i already mentioned above, adalah salah satu bahasa internasional dan diplomasi. Jadi French akan sangat berguna buat kalian yang mau nerusin pendidikan atau pengen bekerja di bidang diplomasi like i do ;D - Pelajarilah bahasa Spanyol kalo tujuannya adalah untuk jalan-jalan atau bekerja di kawasan Amerika Latin, Spanyol, atau bahkan Amerika Serikat. This is because Spanish is the second most spoken language after Chinese. Jadi ini akan sangat berguna buat kalian yang hobi travelling aboard especially ke benua Amerika. Ohiya!! kalo kalian udah bisa salah satu dari bahasa-bahasa ini, it will be easier for you to learn the other romance languages. Me, personally, im also beginning to learn Spanish. I find it quite similar in terms of grammar rules (penggolongan gender, articles, etc) and easier in terms of pronunciation as a native speaker of Indonesian. Bahasa Romance adalah bahasa yang romantis, hence its name. Mau flirting pake bahasa-bahasa ini dijamin bakal jadi nilai plus buat kamu dan membuat kamu berbeda sama yang lain
@zahidibr
@zahidibr 3 жыл бұрын
Whoa, thank you!
@yulijify2897
@yulijify2897 3 жыл бұрын
Wah makasih yaa bikin aku tertarik lagi belajarnya. Dulu sempat otodidak perancis dan jerman. Berhenti bljr prancis karna yaitu susah bgt sama penggolongan gender dan jumlah nomina nyaa
@syifanurfadillah5697
@syifanurfadillah5697 Жыл бұрын
Belajar bahasa prancis otodidak dmn kak ? D yt ada kah?
@dijuais9790
@dijuais9790 3 жыл бұрын
Kadang bener juga Waktu disuruh bersih bersih males banget gitu rasanya Tapi kalo aku sendiri yg punya niat bersih bersih rasanya ga pengen berhenti kalo ga capek
@matchas.n
@matchas.n 3 жыл бұрын
Lagi blajar bhs inggris karena emng perlu bnget dan bhs turki krna tertarik bljar si turki smoga usaha ku makin bnyak lagi dan segera bisa fasih aminnn ya allah
@26.nasywanaurahalawal35
@26.nasywanaurahalawal35 3 жыл бұрын
aamiin sama aku juga lg belajar bahasa turki 🇹🇷
@sandraliana3478
@sandraliana3478 3 жыл бұрын
Bismillah semoga bisa konsisten belajar bahasa inggris sampe lancar
@farahmum
@farahmum 2 жыл бұрын
Suka sama youtuber yg bicaranya cepet begini dan ga bertele tele, lebih enak dengerinnya karena efisiensi waktu pendengar untuk dapat ilmu.. nice video thanks!
@santiands
@santiands 3 жыл бұрын
Aku baru mau mulai belajar bahasa jerman, mau ikut ausbuilding di jerman, doain ya teman teman semoga lancar, buat kalian yang lagi belajar bahasa lainnya juga semangaatt!! Kita pasti bisaa!
@wulan4821
@wulan4821 3 жыл бұрын
Semangat yaa
@me.hafizhfarezi885
@me.hafizhfarezi885 3 жыл бұрын
Semangatt
@engellee2950
@engellee2950 3 жыл бұрын
Good luck kak
@mellisadnc1243
@mellisadnc1243 3 жыл бұрын
boleh minta info infonya ga sii? pengen juga😭
@santiands
@santiands 3 жыл бұрын
@@mellisadnc1243 boleh kok DM instagram aja @santiands
@shofwatunnida0605
@shofwatunnida0605 3 жыл бұрын
Bagaimana cara menjadi zahid yang clever namun tidak sombong:")
@ditaprahasarinurulputri5142
@ditaprahasarinurulputri5142 3 жыл бұрын
Thank you, a zahid! Aku lagi pengen belajar bahasa Inggris, Korea, dan Arab. Sehat selalu, a zahid sekeluarga !!!
@user-iy3yb8yq2x
@user-iy3yb8yq2x 3 жыл бұрын
Perjuangan buat kejar impian sekolah di Korea doain ya guys
@jauharial-fath3772
@jauharial-fath3772 3 жыл бұрын
2018 belajar serius bahasa inggris, 2021 masih belum lancar...sangat cemburu sama mereka yang bisa banyak bahasa...kereen
@crotmoncrot8437
@crotmoncrot8437 3 жыл бұрын
Terimakasih, semalam aku hampir kehilangan motivasi buat belajar bahasa, setelah nonton ini Alhamdulillah, motivasiku mulai tumbuh lagi.
@just3aa
@just3aa 3 жыл бұрын
Love the way you talk in korean language 🥺 I hope I can also speak Korean fluently like that 🙏
@ravenalohy7795
@ravenalohy7795 3 жыл бұрын
I've been learning English and Chinese. I hope I am able to speak these two languages well:)
@nantania7747
@nantania7747 3 жыл бұрын
Lagi berusaha belajar bahasa Inggris, Korea, Thailand sama Mandarin. Karena aku ingin nonton dramanya ga pake subtitle lagi,tapi yang ku tekun e sekarang masih bahasa Inggris semoga kedepannya aku bisa nekuni semua bahasa itu. Dan kalian yang lagi berusaha belajar bahasa yang sama kayak aku semoga cepat bisa. semangat
@PutriAulia-cp1rj
@PutriAulia-cp1rj 3 жыл бұрын
video ka zahid tuh selalu menginspirasii huhu, sekarang aku lagi pengen banget ngelancarin bahasa inggris dan mau nyoba belajar korea, apalagi di video ini denger ka zahid ngomong bahasa inggris sama korea tuh kayak wow keren bangett 😭 Sukses terus ka zahid !! ❤️
@shaffanabilaf6739
@shaffanabilaf6739 3 жыл бұрын
thankyou so much for the tips zahid!! will definitely try this!
@duniafakta100
@duniafakta100 3 жыл бұрын
13:41 Suara ketawanya mirip Jaemin NCT😭🖐️
@zahradiahaulia4409
@zahradiahaulia4409 3 жыл бұрын
plss haha bener 😭
@dewiisarr
@dewiisarr 3 жыл бұрын
aku yang berjuangg bhsa korea krna mau bljr skolah disna .bismillah ....
@athifahmumtazah3268
@athifahmumtazah3268 3 жыл бұрын
MaasyaAllah, Allah memang menciptakan setiap makhluknya dengan kelebihannya masing², bersyukurlah pada diri kita guys.. Ku yakin kalian juga pasti punya kelebihan masing², so.. Yuk sama² terus mengupgrade bareng guys.. Sukses terus bang zahid..
@thatfujoshi9417
@thatfujoshi9417 3 жыл бұрын
aku lagi belajar bahasa thailand, dan ini memotivasi gitu sii doain yaa lancar, semangat juga man teman yang lagi belajar bahasaa-!!
@khun-jasuke2406
@khun-jasuke2406 3 жыл бұрын
Su su na khrap Khun🔥🔥🔥
@cynicalaric1411
@cynicalaric1411 3 жыл бұрын
สู้ๆนะค้าบ!!
@nailafarrasshidiqah915
@nailafarrasshidiqah915 3 жыл бұрын
Wah sama doong
@fakhriimtiyaz.5496
@fakhriimtiyaz.5496 3 жыл бұрын
Sawadikhap kapun khap
@jenabkeshacomedy1384
@jenabkeshacomedy1384 3 жыл бұрын
Wahh.. Jarang² sih ketemu youtuber yang ngasih info yang lagi aku butuh.. auto download 👩‍🎨makasih bang
@naylafadilamadaniyah5604
@naylafadilamadaniyah5604 3 жыл бұрын
Nyesel dulu ngeremehin bahasa inggris,sering ngekewatin kelasnya eh skrng ngebet banget pengen bisa bhs inggris :(
@alvandwii
@alvandwii 3 жыл бұрын
Mungkin karena faktor guru juga Ngab, gw aja males kalo pelajaran yg ngajar cara kuno 🥴
@zombie5227
@zombie5227 2 жыл бұрын
@@alvandwii hahah bener! Kalo dulu belajar bahasa inggris gurunya asik pasti kita2 semua niat belajar 🤣
@036jasmineata4
@036jasmineata4 3 жыл бұрын
Hi, Kak Zahid. Sekedar cerita tentang pengalamanku belajar bahasa Inggris dan Arab. Inggris kupelajari sebelum aku bersekolah, sedangkan Arab baru kupelajari di sekolah karena termasuk dalam mapel wajib. Dari situ, terasa sekali perbedaan antara keduanya. Arab terasa lebih sulit dan membosankan dibandingkan Inggris. Awalnya kukira mungkin karena Arab memang lebih rumit, ditambah aku baru mulai mempelajarinya sehingga masih terasa asing. Tapi, saat aku mendengarkan lagu berbahasa Arab dan mencari arti kosakata dalam liriknya, bahasa Arab terasa lebih menarik. Saat itulah aku sadar, bahwa belajar bahasa lebih mudah saat itu berasal dari ketertarikan dan bukannya keharusan. Dan ini kurang lebih sama dengan yang disampaikan Kak Zahid. Hehe Terimakasih untuk videonya, Kak.. Kedepannya aku akan mempraktikkan tips lain yang Kakak berikan :D
@bloeumx7131
@bloeumx7131 Жыл бұрын
al-Qur`an dari bahasa Arab, bahasa Rasulullah bahasa Arab, hadits dalam bahasa Arab, masa belajar bahasa arab jadi "membosankan", harus denger musik dulu baru ada mood. I don't know what to say...
@fanisetiawati2443
@fanisetiawati2443 8 ай бұрын
Bener banget mba dulu jg di sekolah krna memang wajib belajar bahasa asing, dan gk ada seru2nya entah mengapa,, tp sekarang baru tertarik lg belajar bahasa inggris dan arab dan korea😂 karna memang merasakan ketertarikan dgn bahasa2 asing tsb dan ada rasa menyesal knp gk tahun2 kmrin belajarnya yaa 😅 merasa ketertinggalan😅
@fanisetiawati2443
@fanisetiawati2443 8 ай бұрын
​@@bloeumx7131maaf kak mau luruskan mungkin mba maksudnya bukan gk sukanya belajar bahasa arab yg notabene bahasa qur'an tp dalam arti luasnya, dan dulu waktu sekolah.. krn beda situasi jg dulu ma sekarang, Sama jg aku begitu dulu.. gk tertarik belajar bahasa arab,, tp sekarang pingin banget pintar bahasa arab,, 😊
@kucingubanan8727
@kucingubanan8727 3 жыл бұрын
baru bisa bahasa indonesia, dan sedikit bahasa inggris. lagi belajar bahasa jepang dan spanyol. selanjutnya mungkin mau belajar bahasa turki, arab dan jerman. diniatin aja dulu, nggak ada yg mustahil selama konsisten.
@aldarisma0110
@aldarisma0110 3 жыл бұрын
Hari ini aku zero but I belive I can do it, because I need to growing well...! Alda risma Kuala lumpur, jum'at 6 Ogos 2021✍️
@17.igedepartayadnya76
@17.igedepartayadnya76 3 жыл бұрын
Kak Zahid, buat konten tentang cara mengatur waktu antara ngikutin perkuliahan sama organisasi dong🙏🏻
@karmilazahrania9201
@karmilazahrania9201 3 жыл бұрын
Fasih banget ngomongnyaa Even ngomong Indonesian sangat cepat, fix Anyway guys, doain saya lagi ngelatih Pinyin Mandarin mugi mugi bisa level 5🌈🥰
@diyahgiani9292
@diyahgiani9292 2 жыл бұрын
Hallo kak Zahid, terimakasih buat videonya. Aku lagi berjuang untuk belajar bahsa inggris. Hari ini aku nonton videonya kakak dan semakin menambah motivasiku untuk terus semangat belajar kak.
@yulianilia2740
@yulianilia2740 3 жыл бұрын
Jujur pengen banget belajar bahasa Korea karna pengen nonton live idol tanpa harus baca subtitle 😭,
@haidarfarazfarmezia9289
@haidarfarazfarmezia9289 3 жыл бұрын
Ini membantu banget sih kak, soalnya selama pandemi, aku jadi sering liat youtube, dan di youtube ini aku jadi sering liat video-video yang kontennya berbahasa asing kayak bahasa inggris sama bahasa cina. Dari semua video yang ku tonton, bahasa cina itu yang menurutku paling keren buat di pelajari. Tapi masih bimbang karena takut ga punya waktu buat belajar bahasa atau ga tau metode sama caranya belajar yang bikin aku bener bener bisa paham sama materinya. Jadi ini bener bener membantu banget sih. Sukses terus kak Zahid :)
@Nuelzhng
@Nuelzhng 3 жыл бұрын
Aku lagi belajar bahasa Chinese 😄doain ya teman teman supaya Lancar 🙏
@luciusmaru7902
@luciusmaru7902 3 жыл бұрын
加油!! saya juga lgi belajar 😊
@Maria-yi7fo
@Maria-yi7fo 3 жыл бұрын
Sama, tapi mentok hsk 1 teruss
@AbdulHarisMNasution
@AbdulHarisMNasution 2 жыл бұрын
Alhamdulillah Yaa Allooh........ Saaaangat Bahagia jumpa Channel yang Saaaangat Qualified ini Kita pun Menonton Saaaangat Antusias Big Like.................Successfully Wa'AlaikumSalam warahmatullahi wabarakaatuh
@idapujilestarich3911
@idapujilestarich3911 Жыл бұрын
Saya suka dengan video punya Zahid yang bisa menginspirasi mahasiswa saya untuk belajar Bahasa Inggris dan bahasa asing. Bahkan saya rekomendasikan untuk melihat channel youtube ini.
@sitinurafifah303
@sitinurafifah303 3 жыл бұрын
fighting yg lgi belajar bahasa terutama aku yg lgi belajar bahasa korea, inggris, jepang:) semoga bisa lancar ditahun depan buat kalian juga fighting
@blueinblurr
@blueinblurr 3 жыл бұрын
Nih orang kok jago banget ya heu, jaman dulu kalo yg jago gini jatuhnya sombong. Kalo dia attitude-nya confident tanpa ada kesan nyombong. Semoga menjadi seseorang ya dek. Keren banget kamu sebagai seorang manusia.
@zahidibr
@zahidibr 3 жыл бұрын
Terima kasih!
@ml88k48
@ml88k48 3 жыл бұрын
@@zahidibr tak sengaja muncul di beranda youtube saya (tiba-tiba) dan saya langsung klik dan tonton juga terus langsung subscribe channel ini. Mantap, jelas dan lengkap penjelasan pengalamanmu yang dibagikan ini. God bless you. Success always.🙏😇
@adiatjeismaulina9507
@adiatjeismaulina9507 Жыл бұрын
Wah ... saya hanya bisa bilang "HEBAT" Zahid ... baru kali ini lihat anak muda indonesia yg bisa (karna belajar sendiri) berbicara beberapa bahasa asing .... biasanya saya lihat anak2 muda dari bangsa lain yg mampu berbicara beberapa bahasa asing ... aku pun sedang mempelajari bahasa spanyol (diumur yg sudah lanjut) selain tidak asing dengan bahasa inggris jeman dan italia ... yang terang komentarmu menambah semangatku untuk menekuni bahasa spanyol ... selamat belajar menekuni bahasa2 kesukaanmu GBU 🙏
@lab_u0
@lab_u0 Жыл бұрын
Makasi bang zahid ilmu nya, sekarang saya baru mulai untuk fokus belajar bahasa inggris, lalu lanjut belajar bahasa korea
@rahmatreviyandi4465
@rahmatreviyandi4465 3 жыл бұрын
Einfach genial! Deine Aussprache im Deutsch ist ausgezeichnet!
@wahyudaffasaputra6630
@wahyudaffasaputra6630 3 жыл бұрын
Smoga aku pun bisa sperti kk Kelas ku yang ini niih mengedukasi dengan berbagai video yang menarik "Tetep smangat jalani di Hidup Di zona kehidupan lo" 👌😁
@mutiaralathifah291
@mutiaralathifah291 3 жыл бұрын
Baru aja muncul di beranda dan langsung klik. Nonton. Kereen banget Masnya. Dulu jg saya pernah belajar Spanish sekitar 2009 hanya karena suka bangeet sama pelafalan/denger orang ngomong Spanish. Tp belum diseriusin jadinya ga bisa2. Abis ini jadi tertarik utk belajar Spanish lagi karena liat video Mas nya
@hanifahph
@hanifahph 3 жыл бұрын
Lagi pengen bgt belajar bhs korea dan baru mulai belajar hangeul kemarin tgl 25 haha eh tiba2 video ini muncul di beranda! Memotivasi bgt, thank you!👏
@mawardadari3699
@mawardadari3699 3 жыл бұрын
Aku skrng lg kuliah sastra prancis di unnes semt 2, habis nonton ini jadi tambah semangat buat belajar, makasii kak😭🙏
@user-dd7sh1zx7h
@user-dd7sh1zx7h 3 жыл бұрын
Akhirnyaa video yang ku tunggu2
@nadiahatsil4548
@nadiahatsil4548 3 жыл бұрын
I started learn japanese a while ago, because i want to continue my study there and before i started learn it i watched a lot of anime, it is not that easy like when i heard them talking, but everytime i feel to give up, i watch japanese vidio or about other learn new languages,, fighting 🙌 And like what zaid said, there are a lot materials to learn new language if you fluent or at least upper intermediate in english👌
@bagiobejo9791
@bagiobejo9791 Жыл бұрын
Hai nadiah, aku juga lagi belajar bahasa Jepang, boleh kak kasih tips kamu belajarnya bagaimana, dalam sehari berapa jam yang kamu sisihkan untuk belajar bahasa Jepang?
@isaannisasyaputri781
@isaannisasyaputri781 6 ай бұрын
applause buat video ini👏 motivasi, reminder, tips dan trick nya ok buat diterapin. aku mau bisa fluent dalam bahasa setidaknya bahasa inggris, karena suka sama sastra klasik/Literature🥰 buat yang belajar bahasa asing juga, apapun motivasi nya, tetap semangat👍
@rindayani7954
@rindayani7954 3 жыл бұрын
Yg ku tunggu² 😆
@user-rs1js8pk7g
@user-rs1js8pk7g 3 жыл бұрын
저두 한국어 할수있어요,근데 공부때문에 아니라,걍 드라마 너무 많이 봤어 그리고 비티에스도 너무 좋아서 ㅋㅋㅋ skrng klo nonton drama gapake sub bisa ngerti sebagian besar cerita walaupun masih banyak kosakata rumit yg blm aku tahu heheh
@hanamin1478
@hanamin1478 3 жыл бұрын
?? 무슨 뜻이에요...
@angelita_.__590
@angelita_.__590 3 жыл бұрын
비티에스는 방탄이죠? '비티에스'라고 부르는 사람 많이 들어본적이 없어서...
@evegozali
@evegozali 3 жыл бұрын
@@angelita_.__590 아 '비티에스'구나아, 저 그거 읽을때 헷갈렸어요, '비디오'인 줄 알았어요 ㅋㅋ
@jennypitaloka
@jennypitaloka 3 жыл бұрын
Suka banget konten kek gini, bikin aku makin semangat belajar bahasa. Aku bisa baca hangeul, tapi kadang ada kata yang gak aku tau artinya huhu. Tapi gapapa, liat konten ini aku jadi lebih termotivasi untuk belajar bahasa. Sekarang aku lagi suka banget belajar bahasa Korea sama Mandarin. Makasih kakak udah memotivasi ku
@grizeldhaamelia7167
@grizeldhaamelia7167 3 жыл бұрын
Saya suka gaya narasi saudara, ada emosi dan intelektual. Sangat menginspirasi saya. Terimakasih.
@aqilahsalsabiil1832
@aqilahsalsabiil1832 3 жыл бұрын
Akhirnya termotivasi juga ,sekarang lagi belajar bahasa inggris dan korea tapi lebih ke bahasa inggris dan juga walaupun ikut les bahasa inggris tapi dirumah juga belajar biar nambah pengetahuan ,dan cari cari di youtube kosakata bahasa inggris atau yang lainnya ,terima kasih bang zahid sudah membuat saya makin percaya diri dan semangat untuk belajar bahasa asing 😭❤
@nadadhiyah3102
@nadadhiyah3102 3 жыл бұрын
Pejuang bahasa Inggris, Korea 😍 Pengen nyoba thailand, Jepang dan Jerman jg ☺ dulu pernah belajar Jerman sebentar
@derrysapriansyah23
@derrysapriansyah23 3 жыл бұрын
Aku suka banget cara abng nya ngomong atau ngejelasin nya,lancar bangettt
@putu5352
@putu5352 Жыл бұрын
waoow hebat banget bisa sampai lebih dari 3 BHS,, saya 1 BHS aja masih belum lancar😂😂😂
@faraauliaagustinnurhadi1621
@faraauliaagustinnurhadi1621 3 жыл бұрын
Kak aku lagi belajar bahasa - korea (karna suka nonton dramanya), - rusia (karna gara2 lihat fiki naki), - jepang (karna orang2nya rajin dan patuh) - italia (gara2 lihat vincenzo) - german (karna lihat kak gita savitri) - belanda (pernah makan coklatnya itu enak bangett) - arab (karna someday ada goals naik haji, at least tau orng2 pada ngomongin apaan) - english (karna bentar lagi fg jadi penting buat apply kerjaan) - china (suka sama cara berbisnis2nya) - thailand (suka nonton film2 thailand horor misteri tapi ada komedinya, dan bentuk hurufnya macam aksara jawa jadi interest buat dipelajari) - turki (asli kota2nya indahh kak) - swedia (karna pernah lihat vlog kak arief muhammad) Overall pengen mempelajari biar suatu saat punya bekal buat ke negara2 tersebut kak, walaupun saat ini masih belajat hal2 basic seperti maaf terimakaih tolong, but intinya enjoy the progress aja hehe. Makasiihh kak buat tipsnyaa 🥰
@yotsuba_jepang
@yotsuba_jepang 3 жыл бұрын
Semangat belajar❗️Selalu terimakasih🍀
@syintakemuning5140
@syintakemuning5140 3 жыл бұрын
Makasiii bgt untuk semua tips2 nya kaakk, sumpah gw jadi makin semangat sama tambah pede belajar bahasa inggris secara otodidak 🥺🥺🙏🙏😍😍
@othersix2097
@othersix2097 3 жыл бұрын
Tumben: Inggris: suddenly korea: 갑자기 kapcagi
@abiyyughozy3481
@abiyyughozy3481 3 жыл бұрын
Tapi suddenly lebih ke "tiba-tiba" sih daripada tumben
@nurliagusmana8507
@nurliagusmana8507 3 жыл бұрын
@@abiyyughozy3481 kapjagi jg lbh ke tbtb
@muhamadreza7615
@muhamadreza7615 3 жыл бұрын
Rencana pngn bisa bahasa inggris,jepang,korea. Tapi emg paling sulit dalam belajar itu adalah konsisten. ☹️
@annisaalya
@annisaalya 3 жыл бұрын
Aku belajar belanda karena mirip mirip sama inggris dan indonesia. Thank you zahid, really helpful. Jadi lebih semangat belajar belanda!
@octavionata9027
@octavionata9027 3 жыл бұрын
Sama. Saya juga sedang bahasa Belanda.
@awialrajhi
@awialrajhi Жыл бұрын
Masya Allah..Luar biasa tipsnya. Mohon doanya sy lagi belajar bahasa Arab.
@andimack2412
@andimack2412 3 жыл бұрын
Wow, you sound like a native from Deutschland. Kebetulan saya sangat suka dan tertarik juga belajar bahasa Jerman. Terima Kasih telah membuat video ini.
@maulidanurkhasanah1830
@maulidanurkhasanah1830 3 жыл бұрын
Gara" zahid jadi tertarik banget pengen bisa bahasa korea😭
@guruorangkorea2336
@guruorangkorea2336 3 жыл бұрын
Amin~~^^ aku guru bahasa Korea di KZfaq 😁😁😁
@celestialstream6744
@celestialstream6744 3 жыл бұрын
I'm so happy to find this video 😆 I'm struggling in English right now 😥 But if I'm tired with English, I would run to another language like Japanese or France or Russian haha. Glad to see everyone in the comment section interested in learning languages, let's fighting together 😆がんばって!!あ、このビデオを作ってくれてありがとう ✨
@zahidibr
@zahidibr 3 жыл бұрын
You can do it!
@ryzapacarnya_suga
@ryzapacarnya_suga 2 жыл бұрын
Suka banget dengar kak Zahid ngomong Inggris,,bahasa yang lagi pengen belajar sih Inggris Korea ama Jepang tapi mau fokus dulu ke Inggris hehe,, makasih loh kakak tips²nya🥰🥰🥰
@mommytalitha2767
@mommytalitha2767 3 жыл бұрын
Amazing! Keren bgt bisa 3 bahasa... Bahasa Korea & Jermannya mantap 👍👍👍
@panyyiu5859
@panyyiu5859 3 жыл бұрын
Gw kalo ngomong pake bahasa asing temen² gw suka pada bilang gini "Sok sokan banget sih ngomong pake bhs asing" padahal gw nerapin ke sehari2 biar terbiasa
@nailarchma
@nailarchma 3 жыл бұрын
i feel you sering terjadi dan yang bikin down:(
@zaya8922
@zaya8922 3 жыл бұрын
Mau koment, Ga tepat btw, kamu ngomong itu ke temen yang ga tertarik sama bahasa asing.. jangan patah semangatt ! Tadi kak zahid bilang cari teman itu skrg gampang..
Cara Bisa Belajar Bahasa Apapun (otodidak, dari rumah)
17:18
Zahid Ibrahim
Рет қаралды 244 М.
Cara lancar bahasa Inggris dalam 7 hari
13:10
Zahid Ibrahim
Рет қаралды 1,3 МЛН
Looks realistic #tiktok
00:22
Анастасия Тарасова
Рет қаралды 106 МЛН
DEFINITELY NOT HAPPENING ON MY WATCH! 😒
00:12
Laro Benz
Рет қаралды 62 МЛН
A clash of kindness and indifference #shorts
00:17
Fabiosa Best Lifehacks
Рет қаралды 126 МЛН
How I self-study Korean at home
12:52
Zahid Ibrahim
Рет қаралды 359 М.
CARA BELAJAR SPEAKING BAHASA INGGRIS
26:58
Miracle Sitompul
Рет қаралды 1,2 МЛН
Belajar Bahasa Inggris dan motivasi dari Jack Ma #Motivasi #Sukses #Inggris #Bisnis
3:14
Belajar Bahasa Asing Secara Autodidak
21:03
Tanoto Foundation
Рет қаралды 194 М.
Caraku belajar bahasa Inggris tanpa les (5+ tips praktis)
10:58
Zahid Ibrahim
Рет қаралды 559 М.
Cara Meningkatkan Daya Ingat untuk Orang Pelupa (Penyebab Pelupa)
9:37
Satu Persen - Indonesian Life School
Рет қаралды 1 МЛН
Tips Jago Public Speaking
15:18
Cania Citta
Рет қаралды 192 М.
Belajar Bahasa Asing OTODIDAK kayak FIKI NAKI
12:19
Naila Farhana
Рет қаралды 1,6 МЛН
Looks realistic #tiktok
00:22
Анастасия Тарасова
Рет қаралды 106 МЛН