Benarkah PKC Memberangus Islam? - Cha Guan

  Рет қаралды 232,856

Asumsi

Asumsi

2 жыл бұрын

China sebagai negara Komunis seringkali dicap tidak memberikan ruang bagi praktek beragama. Bahkan dalam satu dekade Revolusi Kebudayaan di bawah komando Mao Zedong, telah terjadi vandalisme dan persekusi massal membabi buta terhadap rumah-rumah ibadah dan tokoh-tokoh agama tanpa terkecuali di China. Benarkah China masih menjadi negara yang sama? Atau justru Ia sudah bertobat dan menjadi pelindung kebebasn Beragama?
--------------------------------------------------
Like and follow us on Facebook, Instagram and Twitter @asumsico
and also check our website asumsi.co

Пікірлер: 1 500
@baladatkichina
@baladatkichina 2 жыл бұрын
Selama masa perantauan saya di china, kebebasan beragama cukup santai kok aman-aman saja. Selama ceramahnya tidak dipolitisasi. Biasa lah, kalau media barat paling senang menggoreng isu-isu agama, tapi mereka tidak menjelaskan alasan dibalik itu.
@mantapdjiwa9768
@mantapdjiwa9768 2 жыл бұрын
Kenapa ga buat vlog ? Pake dji pocket 2 biar mantab
@ahmadzulfanmaulana5197
@ahmadzulfanmaulana5197 2 жыл бұрын
Mas bro di negara China kuliah mas bro atau bukan ??
@baladatkichina
@baladatkichina 2 жыл бұрын
@@ahmadzulfanmaulana5197 saya kerja mas
@maxiomite1222
@maxiomite1222 2 жыл бұрын
Islam adalah agama pendatang, import dari arab. Hasil karangan org arab. Indonesia bukan islam.
@CONQUEST_ID
@CONQUEST_ID 2 жыл бұрын
Emang, barat gak ngotak kalo nyudutin. Jangankan china, lihat aja rusia sekarang. Gimana sampahnya media media barat. Mau ngasih bukti ke publik, langsung auto banned media.
@salixalba9677
@salixalba9677 2 жыл бұрын
Suka sekali dengan diksi-diksi yang digunakan oleh Mas Novi, baku tapi tidak kaku. Terbaik! Asumsi
@Asumsiasumsi
@Asumsiasumsi 2 жыл бұрын
Terima kasih
@ariesarrawi3837
@ariesarrawi3837 2 жыл бұрын
btw, sayid qutub dan abul a'la al maududi bukanlah wahabi.. mereka fundamentalis ikhwani mesir, bukan wahabi.. heran knp mereka2 bnyak yg mengkategorikan sbg wahabi saudi,
@zekarou7831
@zekarou7831 2 жыл бұрын
@Salix Alba Bukti bahwa Bahasa Indonesia baku tidaklah kaku jika terbiasa digunakan. Ibarat otot, kalau jarang digerakan akan kaku. Semoga akan banyak pelaku media yang meniru. #BanggaBahasaIndonesiaBaku
@syahrizalrasyid6339
@syahrizalrasyid6339 2 жыл бұрын
Di indonesia juga demikian, arabisasi sangat subur dan dipelihara di era pemerintahan SBY demi pencitraan, makanya di era Jokowi sangat berbeda dimana keran2 bantuan yang tidak ada manfaatnya ditutup, makanya muncul sikap2 menentang Jokowi dengan memanfaatkan berbagai elemen masyarakat dan mahasiswa. Mudah2an dimasa mendatang arabisasi tetap dihentikan tanpa pertumpahan darah....
@edymoeswanto1979
@edymoeswanto1979 2 жыл бұрын
@@syahrizalrasyid6339 Ya Bro.
@andrian.airdna4407
@andrian.airdna4407 2 жыл бұрын
Selalu merasa emejing sendiri kalau mas Novi Basuki yang nongol di konten Cha Guan. Pembahasannya super banget, berani, dalam, ga asal jeplak. Trimakasih Asumsi dan Mas Novi (juga mas Fathan). ❤️🔥
@GolputHumor
@GolputHumor 2 жыл бұрын
Kejujuran mengakui kesalahan pada masa lalu adalah kebangkitan bangsa tersebut.
@edywidjaya301
@edywidjaya301 2 жыл бұрын
Terima kasih atas materi ini, semoga menyadarkan dan mencerahkan banyak orang di Indonesia bahwa banyak informasi yang disebarkan oleh media-media Barat yang bahannya dipakai sebagai sumber berita oleh media lokal adalah penuh kebohongan. Mengelola dan mengatur kerukunan, kesejahteraan, dan memenuhi hajat hidup orang banyak, apalagi 1,4 Milyar manusia itu bukanlah pekerjaan mudah.
@Asumsiasumsi
@Asumsiasumsi 2 жыл бұрын
Amin. Terima kasih sudah menonton
@edywidjaya301
@edywidjaya301 2 жыл бұрын
@@Asumsiasumsi 👍🙏
@primsoft
@primsoft 2 жыл бұрын
Ada kok org kita yg pergi ke China dan bercerita byk mesjid yang di tutup dan di bongkar. Itu fakta ampe mau sholat aja susah, ada tempat khusus sholat tersembunyi ga boleh pk toa hanya utk org2 disitu. Masuknya ada pk pengenal wajah, org luar ga bs masuk. Video ini ga netral ga sesuai fakta yg ada
@primsoft
@primsoft 2 жыл бұрын
@@edywidjaya301 nonton kok blogger dr Barat, yg hrs ditonton itu kesaksian lsg dr para korban tindak kekerasan terhadap orang2 muslim. Ni cthnya : kzfaq.info/get/bejne/Zrpzpdyflcq7Yac.html kzfaq.info/get/bejne/er6Fq91-3LSth4U.html
@rudicahyadi97
@rudicahyadi97 2 жыл бұрын
@@edywidjaya301ini yang tidak banyak orang tahu, Koh.
@buangsanimah9259
@buangsanimah9259 2 жыл бұрын
Sebagai muslim, saya setuju dengan pak Novi Basuki. Semoga kedepan nanti Indonesia menjadi negara yang baldatun toyibatun ghofur sejati tanpa egoisme kelompok tertentu.
@sutardjorandiyo5180
@sutardjorandiyo5180 Жыл бұрын
Betuol Itulah Tujuan Agama Yg Hakiki...!!!!...😂😂😂.Mantaap.
@buangsanimah9259
@buangsanimah9259 Жыл бұрын
@@sutardjorandiyo5180 bahkan saya lebih sefaham bila seluruh masyarakat Indonesia tidak lagi membincarakan latar belakang mereka yg keturunan bangsa penjajah, keturunan kakitangan penjajah, keturunan pemberontak RI, keturunan PKI dan sebagainya; karena hal tersebut adalah peristiwa masa lalu yg pastinya tidak dikehendaki para keturunan yg tidak tau menau. Disamping itu juga agar tidak ada konflik-konflik baru serta tidak ada fihak yg merasa tersisihkan dan juga tentunya tidak ada fihak yg merasa paling benar.
@BedahInfo
@BedahInfo Жыл бұрын
mau fakta data komunis cek di channel : *Tiongkok Tanpa Sensor* ......
@sachvy
@sachvy 2 ай бұрын
Gmn dengan isu mereka pengen modifikasi isi mushaf Qar'an?
@Aska641
@Aska641 Жыл бұрын
Sepupuku kuliah di Wuhan China...katanya Muslim di China fine2 aja tuh kayak disini juga..kalo masjid dan restoran atau warung makan halal ada dimana2 bahkan di desa2...pemenrintah China memberi kebebasan beragama atau tidak beragama kepada rakyat...cuma yg dimonitor yg extrim aja dari semua agama yg ada misi politiknya seperti disini juga kalo yg ekstrim kan dilarang juga seperti HTI atau FPI atau separatis GAM Aceh atau. PAPUA MERDEKA....di Xinjiang Uygur itu ada kelompok separatis kek kita di Papua...kek2 gitu lah diawasi dan dilarang... cuma berita2 Muslim China di negara kita lebih banyak dari Kantor Berita Barat sumbernya...Barat dan China emang saingan berat dam musuhan gitu..itu kata sepupu gue.
@haisianglie2024
@haisianglie2024 2 жыл бұрын
Pada saat revolusi Kebudayaan, chairman Mao sudah dalam keadaan sakit & pikun, urusan pemerintahan kebanyakan diambil alih sang isteri 'jiang ching' dgn komplotan nya "gang of four', mereka dgn kejam memberangus musuh politik yg dianggap borjuis & memfitnah kalangan ilmuwan & cendikiawan. Dalam masa pergolakan politik itu, china mengalami kerugian yg luar biasa.banyak ilmuwan&cendikiawan menjadi korban fitnah, asal tangkap yg dilakukan komplotan "gang of four".termasuk juga fitnah dikalangan agama, jadi masa suram itu bukan merupakan kebijaksanaan politik PKC (chaiman MAO), tetapi lebih kepada " Gang of four" Yg ingin merebut kekuasaan. Kalau bukan karena masa itu, besar kemungkinan tiongkok akan lebih cepat bergerak maju. Tiongkok mengalami kemunduran 20 tahun karena revolusi Kebudayaan. Tetapi pemerintah tiongkok tetap beranggapan bertanggung jawab terhadap tragedi itu, kendati merupakan reaksioner kelompok revolusioner "gang of four".maka terbit lah dokumen yg seperti diceritakan mas Novi Basuki, setelah ditangkapnya & dihukum mati kelompok " Gang of four"serta kroninya.setelah itu banyak tokoh2 korban fitnah dibebaskan, salah satunya Deng xiao ping, yg berkali kali masuk penjara korban pergolakan politik. Seperti perjanjian hongkong diberikan kepada pihak UK atas ganti rugi perang candu Uk yg dibakar Laksamana "lim jek sie", kendati saat itu dynasty Qing tidak berdaya dipaksa menandatangani nya. Karena tiongkok menghormati/ mengakui apa yg telah dikerjakan/diperbuat generasi sebelumnya. Maka itu terbit lah dokumen tersebut & berakhirnya kependudukan Uk atas hongkong di th 1997.semoga dapat menjadi informasi tambahan atas video Mas Novi Basuki. 🙏🙏🙏
@haisianglie2024
@haisianglie2024 2 жыл бұрын
@@Polmarbgt marsekal Ye chien ying & chou en lai, juga hampir terfitnah & menjadi sasaran kelompok gang of four, tetapi kedua tokoh ini terlalu berjasa terhadap tiongkok & banyak pendukung di kalangan tentara, sehingga mereka berhasil mengkonsolidasikan situasi, balik menumpas kelompok gang of four, berkat jasa mereka Deng xiao ping terrehabilitasi. "Deng" Sendiri adalah adik ipar dari PM Chou en lai.
@haisianglie2024
@haisianglie2024 2 жыл бұрын
@@Polmarbgt bersama marsekal Cu de, lim piau, serta sang maestro panglima mandala perang Korea Pheng de huai, adalah dari 5 marsekal besar tiongkok pendukung & patriot sejati tiongkok. Konsolidasi mereka akhirnya berhasil menumpas kelompok gang of four, dan mengakhiri masa kelam tiongkok.
@haisianglie2024
@haisianglie2024 2 жыл бұрын
@@Polmarbgt tidak berharap banyak informasi dari media barat. Paling dari Wikipedia atau google, terbatas hanya profilnya saja. Dari media Mandarin banyak.
@henrywinata8108
@henrywinata8108 2 жыл бұрын
Mayoritas masyarakat Indonesia sudah tercuci otaknya itu sangat disayangkan.
@dwio.official
@dwio.official 3 ай бұрын
Apa apa yg dri barat emang kaga bisa dipercaya
@sachvy
@sachvy 2 ай бұрын
Gmn dengan isu mereka pengen modifikasi isi mushaf Qar'an?
@ekhalbitalessy5675
@ekhalbitalessy5675 2 ай бұрын
Barat hancurkan apa yg mereka anggap lawan mereka sejak dulu..
@arifinsetyoko835
@arifinsetyoko835 2 жыл бұрын
Pak Basuki, bapak telah merubah cara pandang saya tentang China selama ini,setelah menyimak video ini. Saya baru sadar , ada dua bangsa yang masih eksis dengan kultur dan budayanya agar tak tergerus oleh oleh anut kepercayaan, yaitu Indonesia dan China. Agama urusan batiniah, sedangkan budaya adalah jatidiri bangsa.
@shonhunter3114
@shonhunter3114 2 жыл бұрын
Agama tdk hanya urusan batiniyah
@kuncorodewo6810
@kuncorodewo6810 2 жыл бұрын
kzfaq.info/get/bejne/bL-Alq2kv8y4las.html
@kuncorodewo6810
@kuncorodewo6810 2 жыл бұрын
kzfaq.info/get/bejne/er6Fq91-3LSth4U.html
@tinsofian1008
@tinsofian1008 Жыл бұрын
Semoga cara mikir ini berkembang di nusantara ini 🙏🙏🙏🙏🙏👍👍👍👍👍👍🇲🇨🇲🇨🇲🇨🇲🇨🇲🇨
@opposites-369
@opposites-369 Жыл бұрын
Kalau bukti ini bagaimana? kzfaq.info/get/bejne/epehdcR1x5inpaM.html
@rudyh.6382
@rudyh.6382 2 жыл бұрын
Benar2 salut dengan wawasan luas dan pengetahuan yang di miliki Pak Novi Basuki. Semoga kepintaran yang dimiliki oleh Pak Novi dapat dipelajari oleh banyak orang di Indonesia.
@pamalummalum2588
@pamalummalum2588 2 жыл бұрын
Novi B. 10 tahun di China, setelah lulus pesantren. Lanjut S1, S2 dan. S3 di China. Disertasi Doktor ditulis dengan huruf China. ( Hub. Intr. China dan Asia Tenggara.)
@aliakbar4983
@aliakbar4983 Жыл бұрын
Terimakasih atas penjelasannya sehingga saya dapat impo yg pailit saudara ku
@yanuarkurnia346
@yanuarkurnia346 2 жыл бұрын
Bersyukur sekali hidup di indonesia, kultur dari luar baik arab maupun china masih bisa lestari di sini, bahkan menambah khazanah budaya dan sejarah Indonesia 🙏🏽
@xueueux
@xueueux 2 жыл бұрын
"Jujurly" budaya tionghoa dimatikan sih...baru dihidupkan kembali oleh Alm. Gusdur..tapi sayangnya banyak budayanya sudah luntur bahkan anak² tionghoa gak tahu soal budaya leluhur mereka lagi..
@lemagnifique1573
@lemagnifique1573 2 жыл бұрын
@@xueueux kesalahan pemimpin sebelumnya yang berkuasa selama 32 tahun
@NguyenBSmith353
@NguyenBSmith353 2 жыл бұрын
Bedanya arab diindonesia eksklusif sejak jaman belanda-jepang, bahkan cenderung merasa mereka bangsa kelas satu dari kaum pribumi.
@lemagnifique1573
@lemagnifique1573 2 жыл бұрын
@@NguyenBSmith353 orang arab di daerah saya justru lebih sunda dari orang sunda itu sendiri 😅, justru saya senang sih kalau orang arab, cina, dan india budayanya hilang dan mengadopsi budaya lokal
@hanversy
@hanversy 2 жыл бұрын
@@lemagnifique1573 betul, baik juga orang Tionghoa di kota saya, aksen Jawa nya kental sekali, lebih kental (medok) dari orang Jawa sendiri😂
@nontonberita9297
@nontonberita9297 2 жыл бұрын
Wow bener2 lebih dewasa ya pemikiran disana. Boleh beragama apa pun asal baik dan menggandeng kearifan lokal.
@tedi9559
@tedi9559 2 жыл бұрын
Topik yg sangat berguna di jaman yg penuh dg propaganda dan hoak. Supaya umat islam tidak salah jalan dlm mendalami agama.
@irwan_rc2416
@irwan_rc2416 2 жыл бұрын
pelajaran yang bisa saya ambil dari video ini dan kemudian melihat Perbedaan toleransi di Indonesia yg saya lalui ketika tahun 90an awal hingga kini, terasa semakin kaku dan semakin banyak permasalahan yg di lihat hanya dari kacamata "sinetron" baik-buruk, Hitam-Putih tanpa meresapi esensi dari permasalahan umat yg terjadi. Kita cenderung merasa benar dan yg lain sesat atau paling tidak ada sikap sentimen negatif pada orang yg "berseberangan" pemikiran terhadap kita. Budaya Indonesia yg luhur juga semakin lama semakin tergerus dengan dalil bid'ah karena tidak sesuai dengan ajaran Islam yang "sebenarnya". Intinya kita lebih suka menilai buku dari cover namun isi nya kita acuhkan Hal tersebut tak saya rasakan ketika saya melalui tahuan 80-90an. Hidup bertetangga dengan tulus dan menghormati.
@juliussjahlendra4289
@juliussjahlendra4289 2 жыл бұрын
Saya sangat suka analisa anda, BERKUALITAS, berpandangan jauh kemasa depan, Bravo Mas Novi Basuki,..
@sumantodarmawan1049
@sumantodarmawan1049 2 жыл бұрын
Mantap penjelasan pak Novi👍👍👍 How Indonesia yg kini banyak radikalnya krn agama shg memecah belah anak bangsa shg pak Novi bisa membantu pemerintah memecahkan masalah yg besar ini🙏🙏🙏
@ayi3455
@ayi3455 2 жыл бұрын
cocok jadi staff ahli menteri agama ...
@rifkiramdani8628
@rifkiramdani8628 2 жыл бұрын
Whatever the conflict Always bringing "radikal" into it
@lifeisneverthesame910
@lifeisneverthesame910 2 жыл бұрын
@@ayi3455 di China tidak ada kementrian agama.
@ayi3455
@ayi3455 2 жыл бұрын
@@lifeisneverthesame910 maksudnya Kemenag RI ...
@dsupri88
@dsupri88 2 жыл бұрын
Alhamdulillah, terima kasih... Dari ini saya menjadi lebih open mind terhadap apa yang terjadi pada muslim di tiongkok. Islam tidak harus mencontoh 100% budaya arab, tetapi mampu merangkul kearifan lokal menjadi lebih islami. Inilah islamisasi, bukan arabisasi... Salam kebhinekaan, jaga terus keanekaragaman dan toleransi
@KoeMu
@KoeMu Жыл бұрын
ente keDaerah XINJIANG gak ?..coba kdaerah itu, disana banyak masjid yg dirobohkan, dilarang kerudung dan ratusan ribu dimasukan ke CAMP KONSENTRASI......( jangan sampai kita jadi budaya komunis makan babi dan arak haram )
@dherum1099
@dherum1099 Жыл бұрын
Bro Islam itu jalan hidup.. Arab itu adalah suatu wilayah. itu dua hal yg berbeda...hentikan diksi seperti itu yg tendensius kepada Ras tertentu.... itu bukan ciri bangsa indonesia dan tidak pancasila. Negara ini pasti belum lepas dari cengkeraman kolonialis barat seandainya tidak ada jalan islam di bumi indonesia ini...dan harus di akui bahwa Islam pertama di turunkan di tanah Arab.
@hidayatsyahputra389
@hidayatsyahputra389 Жыл бұрын
​@@dherum1099 jadi intinya lo pro islam yg ke arab-araban atau gimana?
@billjobs7549
@billjobs7549 2 жыл бұрын
memang bgtu faktanya . gw tgl 7thn d china, pnya istri org sana asli. gw setuju 100% apa yg dia blg. malahan dri pngalaman yg gw liat malah dilindungi tuh org beragama dsna. gw ke 6 univ d china(blcu,snu,beida,jnu,huawen,zhongshandaxue) semua nyediain kantin khsus org muslim khusus makanan halal loh. gw prnah antar tamu ke guangzhou, ke masjid yg ada makam sahabat nabi Muhammad. pernah ke shenzhen masjid modern. kalo kmu ke kota2 china jg psti 100% sering ktemu resto Halal yg pemilikny Org muslim semua. gw ngobrol2 ama mreka yg muslim2 pada damai2 kok. malahan mreka dapat perlakuan khusus dri pemerintah. ingat, yg selalu endorse2 china ttg uyghur itu siapa kalo bukan barat(Amrik dkk) yg musuhnya china. masa mau aja gmpng Prcaya omongan mreka. kita dlu timorleste aja di buat Pisah ama mreka. skrg ausi malah trgt papua. muslim dsna gw ksih tau ttg brita barat (yg bantai muslim d china) mreka aja marah kok. bnyak jg kok vlogger2 org xinjiang d china, cri aja d yutub.
@gckn7209
@gckn7209 2 жыл бұрын
tidak hanya di universitas, di kantin instansi pemerintah juga nyediakan makanan halal
@garry9009
@garry9009 2 жыл бұрын
T1d4K MuNgk1n !!!!!! Or4nG Ch1Na PaSt1 K0muN1s K3jAm T4k B3rAgAma !!!!!11!1!!!! Kira2 beginilah isi benak beberapa orang yang melihat komen diatas
@apthairuni
@apthairuni 2 жыл бұрын
Wah selama ini berarti saya mengkonsumsi berita yang tidak berimbang....harus lebih selektif lagi
@ahmadnasikun7574
@ahmadnasikun7574 2 жыл бұрын
@@apthairuni coba aja lihat di Chanel numuves .. dia ada tuh
@1235dhr
@1235dhr 2 жыл бұрын
makasih bang info nya saya gak buruk sangka lagi 😂
@inspirasirugan3199
@inspirasirugan3199 2 жыл бұрын
Arabisasi dg alasan pemurnian agama sedang marak dan gencar digaungkan di Indonesia. Dimana sebetulnya hal tsb digunakan sebagai alat menggapai kepentingan para kaum oportunis di Indonesia. Mari gunakan akal sehat, agar Indonesia damai, tentram, dan semakin maju dalam segala bidang. Salam NKRI 🇮🇩
@bajaputih9225
@bajaputih9225 2 жыл бұрын
Padahal masjid bentuk kubah dengan menara itu budaya dari Persia bukan Arab
@emonsuparman9248
@emonsuparman9248 2 жыл бұрын
Almarhum Gus Dur pernah mengatakan NU adalah Syiah-Imamah dan Muhammadiyah Wahabi yang dibumikan di Nusantara
@r-v1315
@r-v1315 Жыл бұрын
@@emonsuparman9248 dan sudah berevolusia menjauh dari kedua aliran tersebut menurut saya NU sekarang suni dan muhamadiyah ada di tengah tengah dan politik nya tidak terlalu menonjol ketimbang NU
@ris4515
@ris4515 2 жыл бұрын
Agama tidak seharusnya dicampur adukan dengan kepentingan politik. Agama ya sudah agama saja Jika pun ada seorang ustadz atau pendeta maupun kepala kepala Agamawan lainya Ingin berpolitik ya sudah tidak apa apa tapi ingat kepentingan politik jangan campurkan dengan agama. Agama bilang tidak boleh membunuh, tapi politik mengesahkan membunuh atas kepentingan negara. Sebab itu lah kalau politik dicampur aduk dengan agama akan banyak keributan dalam negri itu sendiri. Yang terpenting disini adalah moral bernegara dan rasional beragama. Agar bisa menyeimbangkan kedamaian didalam negri sendiri.
@tjioehakim3654
@tjioehakim3654 Жыл бұрын
Alhamdulillah masih ada orang Indonesia dari suku Madura yang punya pandangan luas berdasarkan keilmuan bukan berdasarkan kebencian
@paulsinaba6340
@paulsinaba6340 Жыл бұрын
baru tahu, meduro dari dulu memang ciamik, di surabaya pecinan ada cina ada meduro, tidak pernah konflick dan meduro pekerja yg ulet
@weleiful
@weleiful 2 жыл бұрын
Semoga iNDONESIA bisa terhindar dari Radikalisme, baik umat Muslim, juga umat Nasrani dan umat lainnya
@lifeisneverthesame910
@lifeisneverthesame910 2 жыл бұрын
Indonesia terlalu radikal dan fanatik menurut ukuran China.
@yoikri5972
@yoikri5972 2 жыл бұрын
amiin
@yoikri5972
@yoikri5972 2 жыл бұрын
@@lifeisneverthesame910 yoi buktinya terdapat pada sila pertama pancasila
@r-v1315
@r-v1315 Жыл бұрын
@@yoikri5972 ya karena sila pertahama hanya mengakui agama tertentu dan itu artinya agama di luar itu tidak boleh berkembang di bawah hukum indonesia meski ada sila ke adilan sosial bagi seluruh indonesia tapi faktanya pemeluk agama di luar hukum yg di akui dan non beragama akan kesulitan mengurus administrasi data pribadi sp..bikin ktp dll
@patrickstar7279
@patrickstar7279 2 жыл бұрын
Terima kasih penjelasannya min. Jadi tahu saya tentang Islam dan PKC👍🏻
@princetrixiebennedict
@princetrixiebennedict 2 жыл бұрын
Beragama dengan bijak, dan bijaklah dalam beragama. Karena di dalam agama itu sebenarnya mengajarkan hal-hal yang baik, hanya saja beberapa orang kurang bisa menterjemahkan atau memahaminya dengan baik, ini mungkin tidak disengaja. Untuk itulah diperlukan orang-orang yang bijak, berani dan cerdas agar bisa memberikan pencerahan, sehingga esensi agama sebagai pembawa kedamaian dan kesucian tetap bisa menunaikan misinya. Sharing knowledge yang luar niasa dari Pak Novi Basuki 👍
@titistriwarsi3285
@titistriwarsi3285 2 жыл бұрын
Salam sehat tetap semangat menebarkan Kebenaran. Terimakasih sangat amat menginspirasi kita yg cinta Indonesia.👍
@wayansujana8677
@wayansujana8677 2 жыл бұрын
terima kasih atas PENCERAHAN & Informasi nya, smg Acara CHA GUAN bnyk diminati dan sll mendidik kita menuju AKAL SEHAT 🙏👍👍👍
@tjenkhong
@tjenkhong 2 жыл бұрын
Pak Novi sungguh orang yg smart dan berwawasan luas 👍👍
@abangpijatsaraf6380
@abangpijatsaraf6380 2 жыл бұрын
Bangga sekali orang Sumber Malang Situbondo secara sistematis menganalisa keadaan sosial politik dengan data.
@lelykumalasari9163
@lelykumalasari9163 2 жыл бұрын
Enak banget penjelasannya bro😃 adem sejuk brilian !!! Di dunia yang imut ini ngapain sih tiap hari ribut-ribut soal kafir haram? capek tau!!! mungkin itu sebabnya alien gak mau menginvasi bumi, karena penduduk bumi masih sibuk menginvasi sesamanya 😁 gak seru, mending nonton aja wkkk..... Salam Damai selalu 🇮🇩
@axl_turis8331
@axl_turis8331 2 жыл бұрын
Terjadi djaman jokowi doang,ad kafir,radikal dll
@najiv2208
@najiv2208 2 жыл бұрын
Hahahaha,,
@antoniobanderas4676
@antoniobanderas4676 Жыл бұрын
Soal kafir itu sdh perintah agama
@lelykumalasari9163
@lelykumalasari9163 Жыл бұрын
@@antoniobanderas4676 terus mau lu apain Bambang?🤣
@binarworkarts
@binarworkarts 2 жыл бұрын
Mas Novi Basuki udh paling bener jdi pembicara skaligus mungkin jdi researcher sumber di Asumsi ini. Nih baru konten bener bener yg dikonsep, disajikan sma dibicarakan dgn baik. Salut dah buat mas pembicaranya bisa bahasa mandarin, inggris, dan arab. Lanjutkaaaan..
@jerichowalethitam7726
@jerichowalethitam7726 2 жыл бұрын
Pemuda terbaik Indonesia , merantau ke China kembali ke Indonesia memberi perspektif yg lurus dan berbagi ke masyarakat Indonesia.aksennya Madura 🙂💪
@helius661
@helius661 2 жыл бұрын
FYI, umat islam di China itu tersebar ke seluruh penjuru negara, sampai ke tingkat kota kecamatan. Provinsi dengan jumlah muslim cukup banyak selain Xinjiang-Uyghur adalah Gansu, Qinghai, dan Ningxia. Dan provinsi yang lain yang juga cukup banyak muslimnya yaitu Yunnan, Inner Mongolia dan Henan. China muslim juga banyak yang berhijrah ke negara tetangganya, misal muslim dari Yunnan banyak yg bermigrasi ke Thailand terutama di Thailand utara, mereka disebut muslim Chinhaw. Kalau jalan2 ke ChiangMai ada mesjid2 muslim china di sini. Di myanmar muslim china disebut muslim Panthay. Di Asia tengah, Kazakhstan dan Kyrgiztan, orang china muslim yang migrasi dari Gansu dan Qinghai disebut muslim Dung'an.
@everlastingwednesday6211
@everlastingwednesday6211 2 жыл бұрын
Informasi bagus ( tambah provinsi Shaanxi bagaimana ? ).
@brengganmanurung3568
@brengganmanurung3568 2 жыл бұрын
Kenapa banyak Muslim Cina berhijrah ke negara2 tetangga tersebut, padahal perekonomian di Cina lebih baik daripada di negara2 tetangga tersebut?
@julesherman6802
@julesherman6802 Жыл бұрын
@@brengganmanurung3568 mereka pindah sudah sejak lama, jauh sebelum Cina menjadi sebuah negara maju.
@brengganmanurung3568
@brengganmanurung3568 Жыл бұрын
@@julesherman6802 Dan setelah Cina maju, para muslim asal Cina yang tinggal di negara tetangga, tidak pulang ke Cina yang dikuasai Komunis.
@sutonomardi4445
@sutonomardi4445 2 жыл бұрын
Senang mendengar muslim tapi cerdas dan berakal spt cak Novi , beda dgn yg lain2
@paulwilliam5690
@paulwilliam5690 Жыл бұрын
Cak Novi D 3 bro, bukan SD kls 3
@paulwilliam5690
@paulwilliam5690 Жыл бұрын
S3
@agungasmara2358
@agungasmara2358 2 жыл бұрын
Muda ,pintar , luar biasa... Begitu bnyk hal yg tidak bs kita jelaskan Tetapi oleh Novi Basuki semua tersampaikan...
@Dtta20
@Dtta20 2 жыл бұрын
Perspektif yang berbeda dan selalu menarik, Sukses trus asumsi
@Asumsiasumsi
@Asumsiasumsi 2 жыл бұрын
terima kasih
@deekajaya8470
@deekajaya8470 Жыл бұрын
Terima kasih, anda adalah pahlawan penyelamat bangsa Indonesia..
@fuuhouhou6088
@fuuhouhou6088 2 жыл бұрын
WOW.. Bisa ditiru pemerintah Indonesia nih contoh yang bagus layak ditiru supaya tidak terjadi lagi ekstrimisme
@xueueux
@xueueux 2 жыл бұрын
Masalahnya harus berani..kita berani atau tidak? China itu tidak takut dicap buruk olrh negara luar..krn mereka tahu mereka menjalankan kebaikan dan mendapat dukungan dari banyak imam² di China sana juga yg tidak suka ekstrimisme berkembang.. Kita di sini baru minta Toa ditertibkan tidak boleh sembarangan pakai Toa saja langsung dikatakan anti-Islam...apaa²n itu? Kok bodoh sekali muslim di sini..
@hengsingsiung5269
@hengsingsiung5269 2 жыл бұрын
Benar.. harus berani.. yg penting bisa mensejahterakan rakyat.. yg agamis extreemis radikalis harus dibasmi..
@mhendrocahyono
@mhendrocahyono 2 жыл бұрын
Boro-boro ditiru, baru berbentuk wacana saja sudah dicap *"pelanggaran HAM"*
@tommyhwang6603
@tommyhwang6603 2 жыл бұрын
Agama hal yg sensitif... Yg ga sensitif dolo deh kayak hukuman mati utk koruptot
@hendro230269
@hendro230269 Жыл бұрын
Keren banget Pak Novi. Link youtube ini harus di sebarkan ke masyarakat.. agar seimbang sudut pandang kita tentang hubungan China dan Islam. Terima kasih Pak Novi.
@indrasetiawan3814
@indrasetiawan3814 2 жыл бұрын
Semoga Indonesia bisa mengikuti kemajuan negara Cina, mohon jadi pelopor mas Novi 🙏
@foodandtraveling2492
@foodandtraveling2492 2 жыл бұрын
Semoga kebebasan beragama terus terbuka lebar dab umat islam terus tumbuh menjadi agama mayoritas di negara China Tiongkok
@Egtjup
@Egtjup 2 жыл бұрын
Luar biasa. Penjelasan yang bagus. Membuka pandangan baru ttg china. Hebat.. Ditunggu konten2 toleransi
@muhammadsaid2425
@muhammadsaid2425 Жыл бұрын
Subhanallah, keren banget melafalkan bahasa China semoga bisa mencerahkan... Hidup kebenaran..
@kimymokoginta9190
@kimymokoginta9190 2 жыл бұрын
Semua ajaran di muka bumi ini hanya satu petunjuk bagi manusia yang tidak akan pudar sepanjang masa yakni AL-QUR'AN.Kitab ini mengalahkan semua asumsi-asumsi manusia.Wassalam
@richarddawkins4607
@richarddawkins4607 2 жыл бұрын
preett
@taptv3466
@taptv3466 2 жыл бұрын
@@richarddawkins4607 luh yg prett
@mantapdjiwa9768
@mantapdjiwa9768 2 жыл бұрын
Dhuar
@mistycalglory99
@mistycalglory99 2 жыл бұрын
Bibit,,
@suhartono9773
@suhartono9773 Жыл бұрын
Kimy mokoginta anda Kadrun mania Indonesia ya wkkkk
@imampamudji8821
@imampamudji8821 2 жыл бұрын
Wong pada tahun 1990 ketika sedang menjalani Ibadah haji,saya menemui cukup banyak jemaah haji yg berasal dari RRC/PRC.
@alan_alvn
@alan_alvn 2 жыл бұрын
Sungguh Benar Titah Nabi - Tuntutlah Ilmu Sampai Ke Negri China, Bahkan Kompleksitas pemikiran kenegaraanya pun tidak hanya dari segi ekonomi namun dari segi filosofis
@vesves4498
@vesves4498 2 жыл бұрын
Ini hadist ya?
@srikandi_keplarak
@srikandi_keplarak 2 жыл бұрын
@@vesves4498 iya tapi dhoif.
@therminust4
@therminust4 2 жыл бұрын
Sahabat sekaligus Paman Nabi Muhammad: Abi Waqqas saja langsung menyebarkan Islam ke China, sebelum Islam masuk Nusantara. Makam Abi Waqqas sampai sekarang ada di Masjid Guangzhou Sewaktu era Dinasti Ming, Laksamana Cheng Ho yang keturunan keluarga Muslim Hui, memberi tumpangan Syekh Bantiong & Putri Champa dari Champa (Vietnam Selatan yg merupakan vassal state Dinasti Ming) ke Nusantara, cikal bakal Wali Songo & Islam Nusantara Makanya Islam Nusantara awalnya berbeda dengan budaya Arab, lebih mirip budaya Muslim Hui China: pakai Baju Koko, Ketupat adaptasi dari zongzi/bacang China, waktu adzan dulu pakai Bedug
@user-nt8oi3qv4q
@user-nt8oi3qv4q 7 ай бұрын
Yg benar artinya tuntutlah ilmu sampai ke negara dengan peradaban maju. Karna kalo artinya cina, pada tahun 600an masehi bangsa cina untuk makan aja susah. Bangsa yg maju di tahun 600an ya salahsatunya nusantara dengan salah satu kerajaan kalingga raja mahari shima. Nah kalo sekarang belajar sampe ke cina wajar karna skarang cina udah jadi negara maju
@budihardjo1234
@budihardjo1234 2 жыл бұрын
Salut dgn apa yg disampaikan mas Novi, smoga anda dpt menjadi jembatan demi kemajuan NKRI. namun demikian mas Novi hati² karna tdk menutup kemungkinan ada orang² yg anti thd anda. Suksess menyertai Anda. amin
@OppaKimJongUn
@OppaKimJongUn 2 жыл бұрын
Efek HOAX & fitnah amerika sejak perang dingin sangat merusak sampai sekarang. Kerusakan itu tak akan membaik jika rakyat negara2, khususnya Indonesia masih aja percaya terhadap hoax dan fitnah amerika. Bagi negara kapitalis yang di pimpin amerika & inggris, china & russia adalah penghalang yang harus dilemahkan, kalau bisa di hancurkan sehancur-hancurnya. Selagi masih ada dua negara ini, para kapitalis tidak bisa 100% menguasai dunia beserta isinya, khususnya SDA.
@ricafitriani1233
@ricafitriani1233 2 жыл бұрын
Yang di gebuk China ya orang Islam Radikal Uigur,tapi Islam yang moderat ya slamat.jsngankan di China dimanapun pasti digebuk
@kamillutfi2561
@kamillutfi2561 Жыл бұрын
Subhanallah... Jadi cerah dalam fakta...!!!
@eragode5053
@eragode5053 2 жыл бұрын
Senang punya warga negara seperti anda......! Sukses selalu
@Asumsiasumsi
@Asumsiasumsi 2 жыл бұрын
Amin. Terima kasih dan sukses selalu
@bimo7008
@bimo7008 2 жыл бұрын
Menurut gua orang sering menyalah artikan kata2 Karl Marx yg menyebut agama adalah candu yang memabukan.. Karl Marx sendiri tumbuh diera revolusi industri, dimana orang telah menjauh dari agama dan sibuk dalam urusan dunia.. Sebenarnya maksud Karl Marx itu agama adalah penawar dari kegelisahan hati manusia, yang bersifat menenangkan.. Namun perlu di ingat, bila over dosis candu juga bisa memabukan.. Jadi jangan heran bila ada masalah intoleransi dan extrimisme didalam beragama
@Mysterious_Person.87
@Mysterious_Person.87 Жыл бұрын
Aslinya sih Karl marx itu Awalnya berprofesi sebagai Profesor Sosiology di Universitas Prancis.
@lennyinddharmawan
@lennyinddharmawan 2 жыл бұрын
Bagus....semoga konten2 mas Novi Basuki ini dapat diikuti/didengarkan seluruh masyarakat sampai ke pelosok2
@adamindrapratama1259
@adamindrapratama1259 2 жыл бұрын
Kenapa sih asumsi kalo buat konten keren semuaa!!!!
@Asumsiasumsi
@Asumsiasumsi 2 жыл бұрын
terima kasih lho...
@daan5399
@daan5399 2 жыл бұрын
Keren sekali njeng
@dinarimanrahmadi1629
@dinarimanrahmadi1629 2 жыл бұрын
Makasih Asumsi. Mudah2an yang sekarang teriak2 uraa uraa juga udah mulai mau denger ini
@refavagova8312
@refavagova8312 2 жыл бұрын
Alhamdulillah..chanel bgus nih..sngat obyektif..prlu diviralkan utk kebenaran biar tidak trtipu hoax
@refavagova8312
@refavagova8312 2 жыл бұрын
Alhamdulillah..chanel bgus nih..sngat obyektif..prlu diviralkan utk kebenaran biar tidak trtipu hoax
@taufiqjawa
@taufiqjawa 2 жыл бұрын
Selalu suka dg narasi yg dibawakan Mas Novi Basuki. 多谢您🙏🏼🙏🏼🙏🏼
@samsul380
@samsul380 Жыл бұрын
Subhanallah. Ini bisa di publis di expos biar bangsa NKRI faham dan mengerti kalau sejarah Islam Negara China sekarang tidak seperti yg di beritakan barat yg menguasai media massa sebagai propaganda yg tdk benar dan penuh kebohongan.
@adiningrat8796
@adiningrat8796 Жыл бұрын
Marilah kita terbuka jangan menutup diri dan tidak mau tau keadaan disekitar kita , ternyata kemajuan diluar sana berjalan sangat cepat dan pesat sedangkan kita hanya berkutat di sekitar masalah agama saja , yg menyalahkan orang , tapi tidak mengkoreksi dari sendiri , marilah tinjau dunia sana , mereka sangat maju dan agama pun maju tidak ada larangan selama masih tidak merusak kehidupan umat manusia tapi hidup dalam kedamaian saling menghargai dan maju sejahtera bersama, Bagiku agamaku dan bagimu agamamu tidak ada masalah
@wayansujana8677
@wayansujana8677 2 жыл бұрын
Mari Kita gunakan Akal Sehat, Agar Kita tdk Mudah menerima Berita2 HOAX, trimksh PENCERAHANNYA, Ungkapan Kebenaran klo mmng Benar Mas 🙏🙏🙏
@billypn9610
@billypn9610 2 жыл бұрын
Selain belajar tentang keadaan Islam di Tiongkok dari sisi baru, saya juga belajar diksi baru; walakin. Go ahead Mas Novi dan Asumsi! #hariinisayabelajar
@budipermana3074
@budipermana3074 2 жыл бұрын
Walakin artinya akan tetapi ya bang?
@shonhunter3114
@shonhunter3114 2 жыл бұрын
@@budipermana3074 iya dan udah agak lumayan lama di kbbi
@idcgk.soetta8630
@idcgk.soetta8630 2 жыл бұрын
Sedikit informasi namun membuka wawasan kita tentang kehidupan beragama di china.. syukron mas
@srikandi_keplarak
@srikandi_keplarak 2 жыл бұрын
Jgn pake syukron pake ny terimakasih.!
@sanjaya776
@sanjaya776 2 жыл бұрын
Trima kasih pak basuki dengan ini saya mengerti toleransi umat beragama
@kangfatah2959
@kangfatah2959 2 жыл бұрын
Terimakasih Asumsi sudah menyampaikan berita2 dan informasi yg sgt lengkap jelas berdasarkan data, serta dibawakan oleh org yg benar2 paham, netral, dan moderat. Berita2 seperti ini yg saya tunggu2
@gatotsudjatmoko1220
@gatotsudjatmoko1220 Жыл бұрын
Mas Novi Basuki Keren banget dalam menjelaskan permasalahan 👍👍👍. Mas Novi Basuki potret Islam yg Rahmatan Lil Alamin.
@adiprasetyohutomo5682
@adiprasetyohutomo5682 2 жыл бұрын
Belajarlah sampai ke negeri China... Mantap!
@GeorgeMartinus
@GeorgeMartinus 2 жыл бұрын
Respect to bang Novi. Saya selalu menunggu konten yg ia bawakan karena ia rich vocab dan artikulasinya mantap.
@defffitri2242
@defffitri2242 2 жыл бұрын
Makasih narasi supernya Lanjutt terus pencerahannya Mas Novi👍👍
@muhammaddzikriauliah9115
@muhammaddzikriauliah9115 2 жыл бұрын
Baru nonton sekarang, tapi ini bagus banget segi pembahasan nya enak didenger, dan yg paling penting isinya bener bener wow
@belalanang5197
@belalanang5197 2 жыл бұрын
Seneng ae ngrungokne pakde novi lg ngomong,ntah bener apa salah minimal ga marai emosi 😅
@hendrawantariusputra958
@hendrawantariusputra958 2 жыл бұрын
Pencerahan yg luar biasa, semoga semakin banyak channel lainnya yg memberikan informasi yg bermutu & valid
@indojaya4657
@indojaya4657 2 жыл бұрын
Budaya Nusantara jauh lebih bagus drpd budaya Arabisasi khilafah Wahabi.
@raflykato1789
@raflykato1789 2 жыл бұрын
Dengan tidak langsung anda menganggap budaya Arab sebagai bawahan, lantas gimana dengan budaya barat,memang benar budaya Nusantara bagus karena mempunyai kisah historis dari perdagangan maupun budayanya
@suckit6584
@suckit6584 2 жыл бұрын
@@raflykato1789 😂😂😂 budaya gurun menyebabkan kemunduran jaman.... contoh minum kencing onta
@mantapdjiwa9768
@mantapdjiwa9768 2 жыл бұрын
@@raflykato1789 budaya bikini kita tolak budaya arab juga kita tolak coee
@ansosboy8687
@ansosboy8687 2 жыл бұрын
Budaya Barat tapi diterima dengan baik dasar double standard
@muhammadzulfa_4064
@muhammadzulfa_4064 2 жыл бұрын
@@raflykato1789 budaya barat adalah budaya orang barbar dan jelas ditolak oleh masyarakat indonesia
@rambera4356
@rambera4356 2 жыл бұрын
Narasinya edukatif gak pake bahasa sentimen, mantap om 👍
@heruutomo583
@heruutomo583 Жыл бұрын
Informasi yg bermanfaat dan mencerahkan. Sementara di Indonesia, ada sebagian kecil muslim yg semakin tidak toleran. Memprihatinkan....
@ruhimaneddie1513
@ruhimaneddie1513 2 жыл бұрын
Sampai saat ini saya belum yakin dengan apa yang pak Basuki atau Chanel ini paparkan tentang perlakuan, pemerintah China, Kaum Komunis terhadap Umat Islam dan keberadaan Islam itu sendiri , sangat bertolakbelakang dengan kondisi Muslim Uighur🙏🙏🙏
@hendiloschmith
@hendiloschmith 2 жыл бұрын
Ktka ngomong hal baik sedikit atau memberitakan kebnran tntg China dianggap condong, pro, antek” China. Tnpa disadari lu jg demikian, klian membela bule mati”an, memuja sprt dewa, menganggap mrk bnr, mendukung mrk meskipun salah. Terlht disini lu memihak ke satu sisi tp teriak org lain maling. Smua hal didunia ada baik & buruknya. Membenci, iri, penyakit hati akut lainnya adlh bagian dirimu yg penuh kekesalan & kemarahan yg membara. Mata, hati, pikiran tertutup kotoran kebencian akan sll slh bgmu, membela apa yg hrs dibela & membenci apa yg hrs dibenci, mental yg hampir tdk bs diubah.
@CONQUEST_ID
@CONQUEST_ID 2 жыл бұрын
Rusia+China negara maju yang amat sangat bersahabat dengan muslim. Gak ada istilah " Islamphobia " di dua negara ini. Kalo ada teroris yang kebeneran agama nya islam, gak pernah pemerintahannya sampe ngeledek islam atau ngehina simbol simbol islam (misal aksi bakar qur'an, bikin karikatur nabi muhammad, ngebantai orang yang lagi shalat jum'at).
@sabarni1970
@sabarni1970 Жыл бұрын
saya ikuti setiap ada chanel yg menampilkan bpk novi basuki ,yg begitu cerdas,santun jelas ,mudah dipahami,inilah anak bangsa yg dibutuhkan negara,sehat sllu ya bpk novi,moga Alloh dllu berikan kebekhahan dan perlindungan pda bpk se kelga sukses ,selamat dunua skherat Aamiin,dukdes jga tuk chanel ini
@idrisefendi783
@idrisefendi783 2 жыл бұрын
Persepektif yang berbeda tentang PKC dan duri dalam islam tidak hanya ada di indonesia
@Tronjheimr
@Tronjheimr 2 жыл бұрын
Keren. Thank you for the neutral perspective. Indonesia butuh lebih banyak orang seperti kalian 👍
@pembelakebenaran7120
@pembelakebenaran7120 2 жыл бұрын
Masyarakat Indonesia harus banyak" Di edukasi seperti ini supaya tidak Su'udzon teruss fikiran nta
@bmw5736
@bmw5736 2 жыл бұрын
Keren anak2 muda ini,, belajar jauh2 membuahkan hasil. Yaitu kesadaran mutlak
@muchliswasik7589
@muchliswasik7589 Жыл бұрын
Pemaparan yg sangat menyejukkan.. I like it
@daniramdani8197
@daniramdani8197 2 жыл бұрын
ini chanel keren bgt educatif semua mantap bro...
@sugiono6813
@sugiono6813 2 жыл бұрын
Komunis itu tdk anti agama tp menolak agama sbg alat politik...
@afrianovanuswantara304
@afrianovanuswantara304 2 жыл бұрын
Nah betul bro, agama dan politik itu harus berdiri terpisah biar tidak menimbulkan kesalahpahaman
@bagasarya1399
@bagasarya1399 2 жыл бұрын
Nice comrade
@muh.daroinialvanniam1312
@muh.daroinialvanniam1312 Жыл бұрын
Dri sini gw kagum dgn PKC yg berani mengakui kesalahan, dn akhirnya rakyat menerima dn akhirnya mau bergotong royong membangun negaranya
@samahmadoke8704
@samahmadoke8704 Жыл бұрын
Tetap saja jika kepemimpinan umum tidak berada di tangan kaum muslimin itu membahayakan. Karena Islam mengatur semua aspek kehidupan. Semoga mereka mendapat Taufiq dan Hidayah.
@jnpfilm8099
@jnpfilm8099 2 жыл бұрын
Pada umumnya materi yang berat itu biasanya hanya di terima beberapa orang yg benar-benar penasaran dan ingin tahu, kok lu bisaaa si bro yang tadinya orang ngga mau denger jadi ketagihan, sukses selalu broo untuk channelnya 🙏
@midnightlove7631
@midnightlove7631 2 жыл бұрын
China sebetulnya masih ada toleransi antar umat beragama , engga tau kalau di barat apakah masih ada rasisme ras atau intimidasi agama di sana . Respect for China 👌
@AriSaeidTV
@AriSaeidTV 2 жыл бұрын
yang aneh mereka juga yang paling suka teriak2 HAM (barat)
@samudraalfatihah248
@samudraalfatihah248 2 жыл бұрын
Kalo china di Indonesia bagaimana???
@CordovaDji
@CordovaDji 2 жыл бұрын
Informasi luar biasa.. betapa media sosial membuatnya sangat berbeda dgn apa yang terjadi..
@hendriwicaksono050
@hendriwicaksono050 2 жыл бұрын
Benar kata bung karno dlu Klo mau jadi islam jangan seperti arab Jadilah islam Nusantara yg berbudaya Nusantara 👍
@mataminuz8859
@mataminuz8859 2 жыл бұрын
keren sih. akhirnya bisa lihar dari sudut pandang pemerintah china.
@handoyopkl37
@handoyopkl37 2 жыл бұрын
Masya Allah👍👍👍
@paulsinaba6340
@paulsinaba6340 Жыл бұрын
senang menyimak penjelasannya tentang Islam di china, terima kasih
@samsung032f2
@samsung032f2 Жыл бұрын
Mantap sekali bang Novy penjelasan tentang agama islam yg ada di negara tiongkok, sangat transparan, salah ya katakan salah, benar ya katakan benar, sehingga kebenaran yg sesungguhnya dapat terlihat dgn nyata ... Alhamdulillah bang Novy 🙏
@indrakurniawan939
@indrakurniawan939 2 жыл бұрын
bicara klo pkai data ya enak didengar, tiongkok telah melakukan kwajiban international ya itu melindungi rakyatnya yg berbagai agama yg mreka anut.isu negativ mmng sering dihembuskan negara kapitalis untuk mnghancurkn china. mmng tiongkok harus diperitahkn dgn system yg sedikit keras supaya rasa nasionalis mreka kokoh. gk gmpang mngatur negara dg jmlh pndduk 1,5m. kita yg brpndduk 270 jt jiwa isinya ruwet trus, kapan bisa mmnbangun klo ruwet aja. mari kita contoh china. saya suku jawa asli jg islsm salut pada china.
@lgiam2011
@lgiam2011 2 жыл бұрын
setuju banget.. demokrasi ala barat mmg ga cocok diterapkan di negara dgn penduduk yg byk
@danielhuang6469
@danielhuang6469 2 жыл бұрын
Demokrasi negara barat itu cm sebuah lelucon untuk negara lain yg meniru dgn membabi buta Krn di negara USA yg paling demokrasi aja GK demokrasi hahaha
@bajaykun9015
@bajaykun9015 2 жыл бұрын
selalu d tunggu sesi cha guan ini, , , mantapppppp sekali! ! 👍👍👍
@Asumsiasumsi
@Asumsiasumsi 2 жыл бұрын
Terima kasih sudah mau menanti...
@bromount5063
@bromount5063 2 жыл бұрын
@@Asumsiasumsi gan saya masih bingung di channel sebelah dengan judul( ya aku marxis kata bung karno) dengan penjelasan agan.
@arikankan3868
@arikankan3868 Жыл бұрын
Setuju dgn ilmunya mas Novi👍👍👍ya apa yg terjadi di negeri ini terkhusus klo soal membahas hal2 yg berbau komunis kita bisa memaklumi Krn semua itu bentuk dari traumatik masyarakat di kala itu Krn sdh di pastikan rakyat jelatalah yg byk menjdinkorban utk di peralat oleh pihak2 yg berkepentingan masyarakat byk di bodohi...Lanjut mas...
@merryrian8711
@merryrian8711 Жыл бұрын
Konten Yg Sangat Edukatif.. Terus Kobarkan Kebenaran konten Kebenaran..
@blueranger1286
@blueranger1286 2 жыл бұрын
5:23 ternyata gak hanya di Indonesia (TAMBAH WAWASAN), Thank you Asumsi.
@Richard-no5nj
@Richard-no5nj 2 жыл бұрын
kok kayak yang sering reuni di monas
@nikiwisa
@nikiwisa 2 жыл бұрын
konten Novi selalu bernas!
@liminsung81
@liminsung81 Жыл бұрын
Sukses n maju terus Asumsi Cha quan, cia you mas Novi Basuki
@ahmadtarmiji5677
@ahmadtarmiji5677 Жыл бұрын
Cina berusaha menjaga budaya ga' mau mesjidnya kearab2pan, sekarang mereka sangat toleran dengan Islam di china.saya selalu lihat blog nya orang Indonesia yang ada di China, pernah sholat di mesjid CHINA.
Cita-cita 100 Tahun China dan Sikap Indonesia - Cha Guan
8:27
Indonesia di Mata China  - Cha Guan
16:53
Asumsi
Рет қаралды 522 М.
OMG🤪 #tiktok #shorts #potapova_blog
00:50
Potapova_blog
Рет қаралды 17 МЛН
Please be kind🙏
00:34
ISSEI / いっせい
Рет қаралды 182 МЛН
ИРИНА КАЙРАТОВНА - АЙДАХАР (БЕКА) [MV]
02:51
ГОСТ ENTERTAINMENT
Рет қаралды 6 МЛН
ROCK PAPER SCISSOR! (55 MLN SUBS!) feat @PANDAGIRLOFFICIAL #shorts
00:31
Langkah China Mengamalkan Ajaran Islami - Cha Guan
16:14
Asumsi
Рет қаралды 106 М.
Pengorbanan China Demi Kemajuan Ekonomi - Cha Guan
18:33
Asumsi
Рет қаралды 237 М.
KEADAAN MUSLIM DI CHINA - Shalat Jum'at di Masjid Jiang'An
9:44
Muhammad Hanif Hasballah
Рет қаралды 12 МЛН
Jangan Mau Ketinggalan sama Tiongkok! Novi Basuki Bicara!
13:50
Universitas Ma Chung
Рет қаралды 207 М.
Hasan Nasbi Puluhan tahun Meneliti Tan Malaka!
1:03:13
Malaka Project
Рет қаралды 103 М.
NOVI BASUKI BELAJAR DARI NEGERI YANG TERBUKA TETAPI TIDAK TELANJANG
1:12:21
OMG🤪 #tiktok #shorts #potapova_blog
00:50
Potapova_blog
Рет қаралды 17 МЛН