Latihan VO2 Max Advance | Meningkatkan VO2 Max Agar Tetap Terjaga dan Tidak Menurun

  Рет қаралды 41,452

Matias Ibo

Matias Ibo

5 жыл бұрын

Seperti halnya yang sudah dibahas di bagian pertama dari latihan VO2 Max. Kemampuan tubuh kita dalam menyerap oksigen, menggunakannnya secara terus menerus itulah yang akan membantu kita dalam performa olahraga atau aktifitas sehari-hari.
Bagian kedua ini adalah bentuk latihan VO2 max yang sedikit lebih advance yang bisa dilakukan akan tetapi harus secara berurutan seperti di video ini.
Ini adalah sebuah contoh cara melatih VO2 max dan sekaligus cara untuk mengatasi laktat dan yang timbul di otot.
Semoga bermanfaat. Mari kita hidup aktif menuju tubuh yang lebih sehat.

Пікірлер: 203
@syaifulfadli343
@syaifulfadli343 5 жыл бұрын
Hadir coach 🙌
@septilastiani830
@septilastiani830 5 жыл бұрын
kereen... ni tutorial terlengkap buat vo2 max kyknya...
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 5 жыл бұрын
Terimakasih supportnya. Semoga yang part 1 juga sudah ditonton 🙏🏽
@jacobang03
@jacobang03 4 жыл бұрын
Saya rasa video ini sangat2 berguna, penjelasannya sangat lengkap, thank you coach untuk videonya!
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
jacobang03 semoga bermanfaat dan terimakasih supportnya
@nandisaputra5687
@nandisaputra5687 5 жыл бұрын
Terimakasih untuk ilmunya, Coach 🙏
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 5 жыл бұрын
Nandi Saputra Satria Perkasa terimakasih atas supportnya . Semoga bermanfaat
@rsdychanell8046
@rsdychanell8046 4 жыл бұрын
Terimakasih atas ilmunya 👍👍👍
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Semangat always
@mudiudi2078
@mudiudi2078 Жыл бұрын
Cocok... mantap coach
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 9 ай бұрын
😎😎😎
@paskakurniajati9194
@paskakurniajati9194 5 жыл бұрын
Share ilmunya terus coach... bermanfaat banget buat pelari hobi...
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 5 жыл бұрын
Paska Kurniajati terimakasih, semoga bermanfaat. Ditunggu feedback dan kritiknya
@door3085
@door3085 4 жыл бұрын
Thanks infonya 🏃‍♀️🏃‍♀️ mau di coba lah
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Semoga bermanfaat ya
@firmanazuri6093
@firmanazuri6093 4 жыл бұрын
Terima kasih coach,Sangat bermanfaat,Karena saya klau main futsal baru 20 menit saya sudah ngos-ngosan
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Firman Azuri awesome !!!
@malekha2929
@malekha2929 4 жыл бұрын
Terimakasih couch.sangat berguna 😍😍dan penjelasan nya lengkap banget
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Terimakasih, semoga bermanfaat dan video lainnya juga
@valerianverdy4546
@valerianverdy4546 3 жыл бұрын
Video dari coach ini selalu paling jelas untuk saya.. Great job coach!!!
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
Awesome semoga bermanfaat selalu
@dedesukadhana9278
@dedesukadhana9278 4 жыл бұрын
Terima kasih coach
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Sama-sama , semoga bermanfaat ..
@kaukarangkarang
@kaukarangkarang 5 жыл бұрын
Thanks coachhh
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 5 жыл бұрын
Sami sami semoga bermanfaat
@tiofilusarieichtiar3035
@tiofilusarieichtiar3035 4 жыл бұрын
Makasih coach
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Tetap semangat
@gederudy4585
@gederudy4585 3 жыл бұрын
Thx kak..🙏
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
Sama2
@gatpannnn202
@gatpannnn202 3 жыл бұрын
thanks coach😁
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
Semoga bermanfaat
@davinromeroo7669
@davinromeroo7669 Жыл бұрын
Terima kasih ilmu nya coach, sy lagi melatih fisik anak saya yg pemain sepak bola usia 12 th secara profesional. Semoga ilmu ini bermanfaat..
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat Жыл бұрын
Semoga bermanfaat
@faesaldwirahmawan9491
@faesaldwirahmawan9491 4 жыл бұрын
Mungkin video selanjutnya bisa collab dengan atlet seperti Evan Dimas atau Lalu M. Zohri atau bahkan artis yg mulai gandrung marathon seperti Melanie Putria, mungkin? Semangat trs coach!!
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Bisa dipertimbangkan
@noobmastermeme
@noobmastermeme 4 жыл бұрын
Kaya yoyo test ya😄
@sabarichanel9865
@sabarichanel9865 3 жыл бұрын
Tolong video berikutnya materi untuk lari jarak dekat 100m dan 200m Terimakasih Coach untuk ilmunya🙏
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
Bisa dipertimbangkan
@coachidabagus5094
@coachidabagus5094 4 жыл бұрын
Terimakasih ilmunya... akan saya latihkan untuk atlit saya...
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Siap semoga bermanfaat dan ditunggu kritik dan sarannya
@coachidabagus5094
@coachidabagus5094 4 жыл бұрын
Siap coach.. kebetulan saya tergabung sbg SC di Pelatda DKI. Sangat banyak ilmu yg saya dpt jg dr video2 ini...
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Awesome !!
@ivansyahdanaputrakristanto7111
@ivansyahdanaputrakristanto7111 5 жыл бұрын
Coach request buat vidio cara melatih speed endurance untk pesepakbola
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 5 жыл бұрын
ivan kristanto sudah lihat part 1 dan 2 dari Vo2 max dan juga video biomekanisme. Dimulai dari situ dulu✊🏽
@muhammadyudha2407
@muhammadyudha2407 4 жыл бұрын
Jadi kangen liat mathias ibo jadi bagian timnas lagi, wolfgang pickal alfred riedl dan irfan bachdim.
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Ah terimakasih tapi sudah cukup dulu buat saya. ✊🏽
@fauzanadzyma3620
@fauzanadzyma3620 4 жыл бұрын
saran lengkapkan penjelasanya seperti bentuk perlakuan dalam peningkatan vo2max itu bukan hanya seperti itu saja yg kita harus ketahui DN istirahat DN latihan DN max interval latihan dan bagaimana bentuk grafik training nya bahkan juga test awal kemampuan kita harus diketahui jangan sampai tidak tahu kemampuan awal kita karena akan salah perlakuan jika tidak sesuai kemampuan awal kita dan target latihan pun tidak tercapai atau kondisi terburuk nya adalah cedera atau bosan dengan olahraga yang membebani tubuh..
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Terimakasih sarannya. Boleh minta tolong highlight poin pentingnya dengan menggunakan titik (.) dan koma (,) agar bacanya lebih mudah. Saya tidak mengerti DN. Terimakasih
@fauzanadzyma3620
@fauzanadzyma3620 4 жыл бұрын
Denyut nadi bg
@dwinurcahyyo
@dwinurcahyyo 5 ай бұрын
Kesini karena ngeliat VO2 Max gue cuma 36 padahal baru umur 23 :(
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 ай бұрын
Ayo dilatih
@daffarosyadi27
@daffarosyadi27 4 жыл бұрын
Coach pengen nanya nih, kenapa ya kalo sedang lari kencang HR saya lumayan aman (zona 3), tapi kalo sedang lari pelan (kira2 pace 7-8) HR saya malah tinggi (zona 4, kadang juga masuk zona 5). Mohon pencerahannya coach🙏
@Donisofyandi
@Donisofyandi 5 жыл бұрын
Kemana aja bang hihi kapan duet sma mba mayang?
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 5 жыл бұрын
Den Dony mungkin suatu saat. Dia physio pintar
@indracahya7
@indracahya7 4 жыл бұрын
Om gimana caranya meningkatkan seed
@d.a.sharipov167
@d.a.sharipov167 4 жыл бұрын
Ilmu yg bermanfaat 🙏, sekalian mau nanya coach sebentar lagi kami (muslim) ingin menjalankan ibadah puasa nih coach (sulit melakukan latihan interval) agar vo2max terjaga dan tidak turun apakah dgn melakukan easy jog saja bisa menjaga performa dan vo2max?
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Kalau sudah memasuki bulan puasa agak sedikit berbeda latihannya kan. Sekarang bagaimana kalau latihanmu diubah menjadi malam saja dengan intensitas sama dimana boleh makan dan minum
@seankamal1796
@seankamal1796 2 жыл бұрын
Saya gak punya fisik bang kalau gak latian pas latian sepak bola gak bisa apa apa. Mksh bang ilmunya🙏
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 2 жыл бұрын
Sama-sama semoga bermanfaat
@sudianiyani6517
@sudianiyani6517 4 жыл бұрын
Bahas nutrisi coach....terutama buat pesepakbola Amatir.......umur 30 keatas
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Ada 1 video saya yang makan padang. Itu dasarnya disana bukan makannya. ..
@150ss3
@150ss3 3 жыл бұрын
Sedikit sharing coach. usia saya 28Th berat 72kg tinggi 175cm sempat melonjak sampe 88kg karena vakum olahraga sampe saya selesai kuliah. waktu SMP sampe SMK saya suka olahraga, basket, Jogging, silat sempat jadi kandidat untuk kejurda juga pernah jadi perwakilan sekolah. dan skrg saya hobby goes, jogging HR rest 48-55.. saya diajakin main futsal 1 jam full saya nafas santai sekali.. dan sama sekali tidak berasa lelah. dan saya baru tau metode latihan saya ternyata HIIT sama VO2max setelah nonton channel ini
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
Good to know.. tetap semangat dan jangan kendor latihannya
@150ss3
@150ss3 3 жыл бұрын
@@MatiasIboAktifSehat tapi saya rasain metode latihan ini, endurance nya jadi lebih kuat ya coach ? walaupun power tidak besar
@MrASChannel
@MrASChannel 2 жыл бұрын
Musiknya terlalu kencang coach.
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat Жыл бұрын
Thank u sarannya
@asharihasan8756
@asharihasan8756 4 жыл бұрын
Bkin tutorial lari 12 menit 8 putaran dong coach, sulit sekali untuk mencapainya...cocok skli buat kami yg akan menghadapi tes🙏
@d.a.sharipov167
@d.a.sharipov167 4 жыл бұрын
Up
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Tinggal dilakukan saja itu... yg mau buat yg gimananya.. terimakasih sarannya 🙏🏽
@azhar.s8490
@azhar.s8490 3 жыл бұрын
Latihan nya ga instan bro butuh waktu kalau 8 putaran minimal latihan 1,5thn/2thn itu paling sedikit itupun intens
@dhowieahmad6781
@dhowieahmad6781 3 жыл бұрын
Nyoba yg 60x60 dpet 15mnt nafas terasa jebol 🤣 1 mnit pake pace 3-4 1 mnt slowrun/walk
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
Nice
@Bamsmarg
@Bamsmarg 5 жыл бұрын
Coach..please share tentang chondrommalazia...🙏🏼 gmna untuk penyembuhannya 🙏🏼...tq coach
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 5 жыл бұрын
marg bams chondromalazia apa?
@Bamsmarg
@Bamsmarg 4 жыл бұрын
Matias Ibo chondromalazia lutut coach
@dekaprakoso4994
@dekaprakoso4994 4 күн бұрын
Kalau dah mencapai vo2 max apakah hrus d teruskan atw menurunkan tempo?
@YamaniMag
@YamaniMag 3 жыл бұрын
Terima kasih coach ilmu nya... Mau tanya coach klau untuk olahraga panjat tebing, untuk menguatkan tangan dan jari gerakan yang bagus seperti apa coach? Terimakasih sebelumnya coach 🙏
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
Seluruh tangan, lengan sampai bahu dilatih
@YamaniMag
@YamaniMag 3 жыл бұрын
@@MatiasIboAktifSehat kalau untuk interval waktu nya bgi pemula gmn coach... . Sebagai tanda terimakasih sya atas respon langsung sya Subcribe channel nya coach 🙏
@rudishaw7394
@rudishaw7394 Жыл бұрын
halo coach saya mau nanya untuk mengaktifkan vo2 max digarmin smartwatch fenix 7 itu kan harus lari dulu ,, nah larinya yg kaya gimana yah? katanya 10 menit doang,,trus apakah harus rutin lari untuk mengupdate vo2 max nya,,sedangkan saya sangat jarang lari paling jalan santai doang dan biasa saya hanya sepedaan saja dgn grup,,fyi usia saya 49 th..tq mohon direspon karena saya tanya ke staff sales garmin pun pada ga tau soal fitur ini.🙏
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat Жыл бұрын
Saya kurang paham kalau gunakan merk tersebut. Setahu saya otomatis akan update kalau dipakai berlari 2x di luar dalam waktu dekata
@thedaddies7620
@thedaddies7620 4 жыл бұрын
Tanya coach, tim bertanding bulan Juni tgl 10 (misalnya)...kapan latihan ini terakhir diberikan agar dpt peak perform di pertandingan
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Seminggu sebelumnya cukup
@mumtazmaulana4722
@mumtazmaulana4722 5 жыл бұрын
Numpang tanya coach, yang lari di tanjakan itu sama dgn fartlek training/speed play bukan ya?
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 5 жыл бұрын
Mumtaz Maulana sedikit berbeda tujuannya dengan down hill training atau uphill. Fartlek memiliki tujuan sendiri juga dna bentuknya
@afrizalazhari3740
@afrizalazhari3740 4 жыл бұрын
Coach, mohon kiat2 untuk lari 10k. Rutenya banyak turun naik bukit? Dan untuk program latihannya bagaimana ya coach? Terima kasih
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Afrizal Azhari akan saya bahas kapan - kapan ya... coba kamu cek IG coachdodit
@afrizalazhari3740
@afrizalazhari3740 4 жыл бұрын
@@MatiasIboAktifSehat terima kasih coach
@herisetiawan9910
@herisetiawan9910 5 жыл бұрын
Coach kalau untuk point ke 2 untuk tanjakan itu..metodenyaa berapa repitisi dab berapa set?kalau yang point 1 kan metode 30/30/60/60 15 repitisi dan 8...
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 5 жыл бұрын
Heri Setiawan nah ini nonton dan memperhatikan..!!! Pertanyan detail dan bagus ... !! Itu tergantung tanjakan juga bro. Lihatnya begini. Cari tanjakan bukan “tangga” ya .. yang bisa ditarik minimal 20 meter. Kalau bisa sampai 40 meter lebih baik. Kalau dapat yang 20 meter, pace sprintnya lebih cepat dan repetisi banyak. Jadi misalnya 25x 20 meter tanpa . Balik dari atas kebawah jogging ringan atau jalan cepat. Kalau 40 meter sprit lebih pelan dan repetisi juga lebih sedikit misalnya 20x 40 meter. Semakin fit akan semakin banyak repetisinya. Semoga bermanfaat yaa
@nugrosantoso7415
@nugrosantoso7415 4 жыл бұрын
Vo2 max saya masih jelek banget coach.. Usia sy 25, VO2 max diangka 35.. Sedang merutinkan semua tips dr coach
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Nugro Santoso semangat berlatih, kalaubkamu rutin pasti akan naik, jangan cari instan
@cahyofitroh5667
@cahyofitroh5667 4 жыл бұрын
Cara ngitung VO2MAX gimana coach ibo
@netral1390
@netral1390 4 жыл бұрын
Om mau tanya.pola latihan atau program latihan yang tepat untuk tes 12 menit apa ya om.
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Terimakasih masukkannya; dipertimbangkan
@alfizakucing-tj7sw
@alfizakucing-tj7sw Жыл бұрын
sepatunya beli dimana coach
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 9 ай бұрын
Toko
@sabarichanel9865
@sabarichanel9865 Жыл бұрын
Coach MI jarak tanjakan brp meter? Durasi waktu brp, jumlah repetisi dan set nya brp? Jika tidak ada tanjakan ada tidak bentuk latihan penggantinya? Terimakasih Coach
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat Жыл бұрын
Tanjakan jarak bebas, dari 25 meter - 100 meter terserah. Tidaj perlu curan dan asal menanjak
@physicaleducation9416
@physicaleducation9416 4 жыл бұрын
Salam olahraga coach...saya mau taya mengenai vo2max part 1 sama part 2 kira kirajudul yang mana yg bagus untuk saya jadilan bahan judul skripsi saya coach karna saya tertarik dengan pembahasan ini trimakasih.🙏
@tyogas3891
@tyogas3891 4 жыл бұрын
Bantu jawab y. Karena saya jg penghobi. Kalo pendapat saya judulnya : cara meningkatkan vo2 max buat pelari
@physicaleducation9416
@physicaleducation9416 4 жыл бұрын
Siap,trimaksih buat solusi pendapat nya👍🙏
@physicaleducation9416
@physicaleducation9416 4 жыл бұрын
@@tyogas3891 siap trimakasih bang buat pendapat nya🙏🙏👍
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Ramdan Siregar rundingkan dengan dosen pembimbingmu dan cari yg researchnya sesuai dengan yg kamu suka
@physicaleducation9416
@physicaleducation9416 4 жыл бұрын
@@MatiasIboAktifSehat siap coach trimakasih saran nya sangat membantu,sukses terus coach🙏
@s4nsgaming314
@s4nsgaming314 4 жыл бұрын
Coach bagaimana cara meningkatkan kembali performa kiper yg turun
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Mudah, kembali berlatih lebih giat dengan sebuah pola ltihan baru, dicari penyebab menurunnya dan kemudian dibetulkan
@s4nsgaming314
@s4nsgaming314 4 жыл бұрын
@@MatiasIboAktifSehat aku setiap latihan hanya hari sabtu itu juga eskul sekolah Ap bisa latihan di rumah ? Tolong berikan tips nya coach
@dimassyfa0077
@dimassyfa0077 2 жыл бұрын
Coach apakah joging siang bagus buat tubuh
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 2 жыл бұрын
Boleh-boleh saja agar tapi tetap dijaga agar jangan dehidrasi
@fachrudinhairi2951
@fachrudinhairi2951 3 жыл бұрын
Salam kenal coach, usia 51 berat 70. Rutin lari dan sepeda. Lari 5 dan 10 km 3/4 kali seminggu. Di smart watch berlari kadang di area vo2max, diatas area aerobik dan un aerobik, apa artinya
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
Kalau untuk urusan sportwatch saya ngga berani bilang artinya bagaimana yaa.. kalau dari pengalaman bisa itu saat anda fit (vo2max) dan saat capek dibawah
@dennywib
@dennywib 4 жыл бұрын
pagi om salam sehat sy pemula nih om,sy coba td 30/30 cuma kuat 3-4set saja...apakah normal bagi pemula start kyk saya ?
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Setiap individu berbeda, yang penting konsisten dalam latihannya
@azraamir9717
@azraamir9717 Жыл бұрын
mohon dibantu jawab coach untuk awal2/pemula minimal brp kali y dgn praktek 30/30 dan lari nanjak???agar sampai di maksimal 15x program waktunya jenjang bagaimana?
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 9 ай бұрын
Dibuat sebisanya dulu tapi konsisten melakukannya
@hendrikgatan2672
@hendrikgatan2672 4 жыл бұрын
thanks coach. HR aku kalo latihan ini bisa max HR masuk zona 5. berapa lama waktu untuk latihan ini dan berapa kali per week untuk latihan ini? thanks kuc
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Ya tujuan memang kesitu. Seminggu sekali atau maximal 2x. Sisanya lari biasa dan santai tanpa ada paksaan kecepatan atau pace
@raflyputraramadhan9058
@raflyputraramadhan9058 4 жыл бұрын
Coach, kalo lagi main trus kaki lemes, itu yang perlu ditingkatin apa ya coach?
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Kekuatan kaki, saya ada videonya juga
@trihartanto1312
@trihartanto1312 4 жыл бұрын
Coach .apakah klau mau latihan interval training harus bangun latihan endurance dulu.terus klau bisa udah kuat berlari 10km pace 5.00 tanpa henti.. 21km pace 5.30 itu udah boleh latihan interval training apa belum
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Latihan interval itu salah satu cara meningkatkan endurance jadi latihan interval boleh- boleh saja dilakukan. Untuk lari 21 km yg pasti pacenya akan akan lebih rendah dibanding 10km. Kalau liat waktu kamu dan pace boleh dilakukan
@trihartanto1312
@trihartanto1312 4 жыл бұрын
Iyaa makasih coach🙏
@raindraramadhan2819
@raindraramadhan2819 Жыл бұрын
izin bertanya coach, untuk 15x repetisi itu 30 detik lari cepat dan 30 detik jogging itu terhitung 1 repetisi atau 30 detik lari cepat sudah terhitung repetisi pertama dan 30 detik lari jogging terhitung repetisi kedua? sekian terima kasih coach mohon jawabannya🙏
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat Жыл бұрын
30 detik lari cepat lalu 30 detik jogging ringan itu 1x repetisi
@galangadypratama8482
@galangadypratama8482 3 жыл бұрын
coach, jika sehabis sprint terkadang seperti terasa oksigen yang kita hirup terasa kurang apakah itu normal coach ? saya biasa lanjutkan dengan jogging ringan agar tidak langsung drop heart rate
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
Ya normal karena sprint itu eksplosif. Solusi yang anda lakukan sudah tepat
@fransiskaandriani7356
@fransiskaandriani7356 3 жыл бұрын
Mau nanya dong, kalo dampak atau efek dari V02 max rendah apa ya.
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
Serius ini?? jujur ya -> anda tidak akan punya stamina, lwmah, cepat cedera dan sakit, ngga kuat secara nafas , cepat deg degan kalau ada aktivitas berat .. anda harus hidup aktif .. aktif itu sudah menjaga vo2 max anda
@abiabidin2744
@abiabidin2744 3 ай бұрын
Coach mau tanya untuk latihan vo2 max apakah pengaturan lari di jam di aktifkan juga ?
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat Ай бұрын
Boleh bisa juga
@satriasamudra306
@satriasamudra306 4 жыл бұрын
Menggunakan masker saat latihan itu apakah baik coach?
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Satria Samudra masker Pa ?? Kalau masker vo2 max ya okke saja
@bastiansyah9759
@bastiansyah9759 4 жыл бұрын
andara perumahan raffi ahmad kah?
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Maksudnya?
@budihartono2859
@budihartono2859 4 жыл бұрын
Bg matis yg ganteng mintak prongram latihan lari 12 menit dong, agar mencapai target 3400 meter dlm 12 menit
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
✊🏽✊🏽
@budihartono2859
@budihartono2859 3 жыл бұрын
@@MatiasIboAktifSehat bg mintak prongam latihan lari 12 menit dong
@budihartono2859
@budihartono2859 3 жыл бұрын
@@MatiasIboAktifSehat Gimana bg
@greatjumper8656
@greatjumper8656 3 жыл бұрын
sy umur 32 skrg baru belajar joging selepas bhenti merokok.sakit mmg sakit untuk berlari😭😭😭
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
Disiplin dan konsisten ya
@greatjumper8656
@greatjumper8656 3 жыл бұрын
@@MatiasIboAktifSehat MCO buat sy xdpt konsisten bos. .😭😭
@salmanalbiruni6243
@salmanalbiruni6243 3 жыл бұрын
Coach kalo latihan kaya gini bagus nya tiap hari atau selang seling?
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
2x seminggu
@ebark2556
@ebark2556 3 жыл бұрын
Om latihan di video ini dgabung dalam 1 waktu atau hari terpisah,
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
Boleh digabung dan boleh dipisah. Kalau dipisah pagi dan sore
@abirizal1017
@abirizal1017 4 жыл бұрын
mau tanya sedikit klo untuk pemula baiknya berapa kali repetisi??...setiap gerakan tersebut
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Intensitas anda yang tentukan sendiri. Bebas semampu anda sampai tidak kuat lagi.
@sultonmuhamad5629
@sultonmuhamad5629 4 жыл бұрын
Coach ingin tanya nih, apabila lari menanjak ke atas apakah aman untuk otot-otot lutut? Karena sering banyak yang bilang kalau lari menanjak lintasan aspal bisa buat lutut terasa sakit
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Kalau ingin menurut versi “katanya” silakan - silakan saja, no problem itu pilihan. Tapi bila anda melatih dengan sebuah konsistensi dan pola dan ada juga latihan kekuatan yg terpisah hasilnya pasti beda
@sultonmuhamad5629
@sultonmuhamad5629 4 жыл бұрын
Terimakasih coach atas pemberitahuannya 🙏
@eddykurniawanmarbun9288
@eddykurniawanmarbun9288 4 жыл бұрын
Coach,jika saya main bola dan terlalu memaksakan kadang kepala saya jadi pusing ,kira kira apa yg kurang ya coach
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Errr.. memaksa ? minum ? Stamina? terlalu eksplosif?
@eddykurniawanmarbun9288
@eddykurniawanmarbun9288 4 жыл бұрын
Memaksa lari maksud saya,
@wgz515
@wgz515 4 ай бұрын
saya 29th cuma 29 aja vo2 max nya, kondisi saya gemuk jadi bagaimana caranya saya melatih vo2max
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat Ай бұрын
Kombinasi antara strength training dan latihan cardio.. dokus disitu dulu
@wgz515
@wgz515 Ай бұрын
@@MatiasIboAktifSehat siap
@ikhsanripaldi4454
@ikhsanripaldi4454 3 жыл бұрын
Coach saya mau nanya cara supaya kaki dan paha sama besar lagi gimana ya coach?soal nya kaki saya besar sebelah coach setelah terkilir di bagian kaki saya sebelah kiri coach dan tidak saya obati selama sebulan,stalah itu kaki saya kurang nyaman dan saya memutuskan untuk mengobati nya di tukang pijit dan akhir nya sembuh,stelah itu agak berapa hari saya menyadari kaki saya sebelah kiri lebih kecil dari kanan,gimana ya coach cara membesarkan nya lagi agar sama sama besar coach ngak besar sebelah coach,MOHON PENJELASAN NYA COACH MAKASIH COACH 🙏
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
Busyet tulis terakhir pakai huruf besar semua... 😳😳😳.. latihan beban untuk kaki. Kalau pijet tidak akan besarkan kaki
@ikhsanripaldi4454
@ikhsanripaldi4454 3 жыл бұрын
@@MatiasIboAktifSehat hehe thanks coach makasih info nya coach mungkin karena sudah lama ngak terlalu sering bergerak ya coach ya,apakah bisa sama besar lagi ya coach kaki nya
@ikhsanripaldi4454
@ikhsanripaldi4454 3 жыл бұрын
Maksud nya bisa sama besar lagi ngak coach
@official_venom6793
@official_venom6793 3 жыл бұрын
Saya mau nanya coach saya yg baru berumur 14th boleh tidak ngelakuin ini?
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
Belajar tehnik saja dulu
@sufiaekacahyani1780
@sufiaekacahyani1780 3 жыл бұрын
Terus bagaimana pak untuk meningkatkan vo2max bagi orang yg sedang cedera lutut,, masalahnya saya klo jalan baru sebentar saja langsung ngos ngosan padahal jalan tuh gak terlalu jauh,, latihan apa yg harus saya lakukan dalam posisi cidera lutut
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
Lututnya ditherapy latihan dulu. Semua berdasarkan urutan. Latihan tidak bisa dibangun diatas sebuah cedera . Saya video biomekanisme dan kekuatan kaki di playlist. Coba itu dicek dulu. Untuk Vo2 max setelah beres
@sufiaekacahyani1780
@sufiaekacahyani1780 3 жыл бұрын
@@MatiasIboAktifSehat video part 1 apa part 2 pak
@sabarichanel9865
@sabarichanel9865 3 жыл бұрын
Joging 30 dtk lalu lari cepat 30 dtk dan joging lagi 30 detik, waktu istirahat antar repetisi brp lama Terimakasih
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
No break. 30 detik LAMBAT lalu CEPAT.. kontinue. Kecuali minum setiap 10 atau 15 menbit
@raflyputraramadhan9058
@raflyputraramadhan9058 4 жыл бұрын
Coach kalo latihannya pake training mask ngaruh ga coachh??
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Boleh
@rivalramayoga1052
@rivalramayoga1052 2 жыл бұрын
Coach, kalau latihan sampai muntah apakah normal atau sebaiknya jangan terlalu dipaksa?
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 2 жыл бұрын
Jangan dipaksa.. anda dehidrasi berat
@rivalramayoga1052
@rivalramayoga1052 2 жыл бұрын
@@MatiasIboAktifSehat baik coach, terimakasih responnya ✌
@dapuroprek5017
@dapuroprek5017 4 жыл бұрын
coach 30x30 berapa set?
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 2 жыл бұрын
Bebas
@becikwahyu6386
@becikwahyu6386 3 жыл бұрын
Mohon penjelasan apakah poin 1,2,3 di lakukan pada satu kali latihan??? Atau di bagi pada setiap latihan?🙏
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
Kalau bisa boleh langsung kalau tidak dibagi juga boleh
@wantitut2153
@wantitut2153 3 жыл бұрын
Coach umur 40+ apakah msh bs VO2MAX bertambah?
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
Pasti bisa - anda mau atau tidak itu saja
@mriduan36
@mriduan36 3 жыл бұрын
Ini sama aja ya dengan interval training,coach?
@mriduan36
@mriduan36 3 жыл бұрын
Untuk poin no.1
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
Bisa
@aguzcito3222
@aguzcito3222 5 жыл бұрын
Klo dgn skiping bs coach?
@playcold84
@playcold84 5 жыл бұрын
Up
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 5 жыл бұрын
Agus Setiawan silakan untuk berkreatif. Kalau teori di belakangnya anda pahami maka mudah untuk menemukan latihannya
@aguzcito3222
@aguzcito3222 5 жыл бұрын
@@MatiasIboAktifSehat mantabb..dtunggu pg konten mnfaat brkut nya
@husainr9516
@husainr9516 5 жыл бұрын
Coach, jika yang slow pace diisi dengan jalan/jalan cepat instead of jogging apakah boleh coach?
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 5 жыл бұрын
Husain Ritonga kalau saat berlari boleh saja asal jalan cepat. Kuncinya tidak berhenti
@adriel_9939
@adriel_9939 4 жыл бұрын
vo2max saya masih 50 coach
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Okke donk
@adriel_9939
@adriel_9939 4 жыл бұрын
Masih perlu di tingkatkan lagi ya bang???
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 4 жыл бұрын
Terserah anda, sesuai kebutuhan
@teddyserizawa2000
@teddyserizawa2000 4 жыл бұрын
Maksudnya 50 gimana ini coach??
@adriel_9939
@adriel_9939 4 жыл бұрын
50 dalam satuan mililiter
@ichsanbudifebryanto7239
@ichsanbudifebryanto7239 3 жыл бұрын
Jarak lari berapa coach? Untuk metode 30×30
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
1 menit
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
Maksudnya 800 metwr
@ichsanbudifebryanto7239
@ichsanbudifebryanto7239 3 жыл бұрын
Jarak coach, bukan waktu
@ichsanbudifebryanto7239
@ichsanbudifebryanto7239 3 жыл бұрын
@@MatiasIboAktifSehat apa harus 800 meter?
@Manyank31
@Manyank31 3 жыл бұрын
Kok mirip bule bang?
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
Ok
@sabarichanel9865
@sabarichanel9865 3 жыл бұрын
Coach lari dan joging turun di tanjakan jaraknya berapa meter dan berapa jaraknya? Repetisi nya berapa kali? Terimakasih
@MatiasIboAktifSehat
@MatiasIboAktifSehat 3 жыл бұрын
tergantung program dan kreativitas . bisa 400 meter bisa juga 50 meter. Repetisi tergantung intensitas. Saran saya divariasi saja 50-70-100-120-150-200-150-120-100-70-50.. setiap selesai naik turunya jalan lalu repeat. Boleh 2 atau 3 set atau lebih.
LATIHAN VO2MAX TANPA LATIHAN LARI, MEMANG BISA? by Melanie Putria
8:09
Fit with MeL - by Melanie Putria
Рет қаралды 23 М.
KENAPA MAF TRAINING ANDA TIDAK IMPROVE?
11:16
AL RUMIE
Рет қаралды 27 М.
아이스크림으로 체감되는 요즘 물가
00:16
진영민yeongmin
Рет қаралды 56 МЛН
THEY WANTED TO TAKE ALL HIS GOODIES 🍫🥤🍟😂
00:17
OKUNJATA
Рет қаралды 23 МЛН
SIAPKAN INI SEBELUM BERLARI! By Melanie Putria
10:33
Fit with MeL - by Melanie Putria
Рет қаралды 72 М.
I Tried Zone 2 Training for 3 Months. This Happened
13:08
Shervin Shares
Рет қаралды 2,6 МЛН
VO2 MAX & LARI LEBIH KUAT By Melanie Putria
6:37
Fit with MeL - by Melanie Putria
Рет қаралды 46 М.
Perbaiki Teknik Lari Dengan Running ABC Drills!!!
9:42
Agus Prayogo
Рет қаралды 424 М.
Latihan VO2 Max
16:36
Matias Ibo
Рет қаралды 178 М.
Training with Aspro | PROGRAM LATIHAN LARI 12 MENIT | Part 2
10:21
Agus Prayogo
Рет қаралды 158 М.
Apa itu VO2 Max?
7:48
GOFIT Indonesia
Рет қаралды 42 М.
Tips Bagaimana Nak Berlari HEART RATE Rendah
13:58
AL RUMIE
Рет қаралды 80 М.
KUATKAN KAKI saat LARI - A & B skips By Melanie Putria
10:02
Fit with MeL - by Melanie Putria
Рет қаралды 151 М.
Teori & Gerakan Dasar Untuk Program Latihan Kaki
12:51
Matias Ibo
Рет қаралды 35 М.
Cristiano Ronaldo 💀#ytshort #shorts #cr7
0:10
RZ 20
Рет қаралды 1,6 МЛН
PRESENTACIÓN OFICIAL de KYLIAN MBAPPE EN EL REAL MADRID - DjMaRiiO
52:11